WALIKOTA TEGAL KEPUTUSAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 841 / 175 / 2012 TENTANG

dokumen-dokumen yang mirip
WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 72 TAHUN 2012 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 5 TAHUN 2010 TENTANG TAMBAHAN PENGHASILAN PEGAWAI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 25 TAHUN 2010 TENTANG

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 43 TAHUN 2015 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 54 TAHUN 2012 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 706 TAHUN 2012 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 19 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 16 TAHUN 2008

BUPATI BLORA PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI BLORA NOMOR 37 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 15 TAHUN 2010 TENTANG

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG

PERATURAN WALIKOTA BANDA ACEH NOMOR 59 TAHUN 2009 TENTANG

PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR : 19-C TAHUN 2009 TENTANG PEDOMAN URAIAN TUGAS KELOMPOK JABATAN STAF AHLI WALIKOTA WALIKOTA SURAKARTA,

WALIKOTA SALATIGA PERATURAN WALIKOTA SALATIGA NOMOR 12 TAHUN 2013 TENTANG PENDELEGASIAN SEBAGIAN WEWENANG PEMBERIAN CUTI PEGAWAI NEGERI SIPIL

PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 10 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI BLORA PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI BLORA NOMOR 13 TAHUN 2017 TENTANG

WALIKOTA YOGYAKARTA PR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTAAR PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 124 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 19 TAHUN 2010 TENTANG PEDOMAN PEMBENTUKAN DEWAN KETAHANAN PANGAN KOTA TEGAL

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 4 TAHUN 2010 TENTANG

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 55 TAHUN 2017

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 29 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

- 1 - PERATURAN WALIKOTA PONTIANAK NOMOR 1 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA PAYAKUMBUH NOMOR : 02 TAHUN 2008 T E N T A N G

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

LEMBARAN DAERAH KOTA PEKALONGAN TAHUN 2008 NOMOR 5 PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 4 TAHUN 2008

PEMERINTAH KOTA KEDIRI KEDIRI KEDIRI

WALIKOTA TEGAL PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL NOMOR 1 TAHUN22014 TENTANG

WALIKOTA TASIKMALAYA

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 26 TAHUN 2008 TENTANG PENJABARAN TUGAS POKOK, FUNGSI DAN TATA KERJA STAF AHLI WALIKOTA TEGAL

PEMERINTAH KOTA KEDIRI

PERATURAN WALIKOTA BANDA ACEH NOMOR : 72 TAHUN 2009 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2003 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 15 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2003 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

WALIKOTA TEGAL PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 20 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2003 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON

MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA TENTANG PEMBERIAN TAMBAHAN PENGHASILAN BAGI PEGAWAI DAERAH PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA BAB I

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 13 TAHUN 2009 TENTANG PEDOMAN PENGELOLAAN DANA BAGI HASIL CUKAI HASIL TEMBAKAU KOTA TEGAL

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 17 TAHUN 2009 TENTANG PEDOMAN PEMBENTUKAN LEMBAGA KERJA SAMA TRIPARTIT KOTA TEGAL

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 49 TAHUN 2008 TENTANG

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 45 TAHUN 2008 TENTANG

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 50 TAHUN 2008 TENTANG PEMBENTUKAN KELOMPOK JABATAN STAF AHLI WALIKOTA SURAKARTA

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL NOMOR 7 TAHUN 2012 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2012

WALIKOTA TEGAL KEPUTUSAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 188 / 110 / 2013 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 14 TAHUN 2013 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA SEMARANG

BUPATI HULU SUNGAI UTARA

PERATURAN BUPATI BIREUEN NOMOR 44 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI HULU SUNGAI UTARA

WALIKOTA PADANG PROVINSI SUMATERA BARAT

PERATURAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR : 17 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL

RANCANGAN PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL

PEMERINTAH KOTA TANJUNGPINANG PERATURAN DAERAH KOTA TANJUNGPINANG NOMOR TAHUN 2009

BUPATI HULU SUNGAI UTARA

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 4 TAHUN 2013 TENTANG PELAKSANAAN SISTEM KEHADIRAN SECARA ELEKTRONIK DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL

WALIKOTA SURABAYA PERATURAN WALIKOTA SURABAYA NOMOR 52 TAHUN 2005 TENTANG STAF KHUSUS KEPALA DAERAH WALIKOTA SURABAYA,

PEMERINTAH KOTA PADANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2003 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

WALIKOTA TEGAL PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL NOMOR 4 TAHUN 2013 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 2 TAHUN 2017 TENTANG

PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 7 TAHUN 2007 TENTANG

TAR== BERITA DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2013

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 42 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PAKPAK BHARAT NOMOR 4 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI BLORA PERATURAN BUPATI BLORA NOMOR 20 TAHUN 2014 TENTANG

PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN KENDAL NOMOR 12 TAHUN 2014 TENTANG AKADEMI KEBIDANAN PEMERINTAH KABUPATEN KENDAL

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 58 TAHUN 2009 TENTANG TUNJANGAN PENINGKATAN KINERJA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,

WALIKOTA SOLOK PROVINSI SUMATERA BARAT

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2008 NOMOR 17 SERI D

WALIKOTA DEPOK PERATURAN WALIKOTA DEPOK NOMOR 38 TAHUN 2013

LEMBARAN DAERAH KOTA PEKALONGAN TAHUN 2008 NOMOR 8 PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 7 TAHUN 2008

BUPATI BULUNGAN PERATURAN BUPATI BULUNGAN NOMOR 8 TAHUN 2007 TENTANG

BERITA DAERAH KOTA SURAKARTA TAHUN 2011 NOMOR 54 PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 15-X TAHUN 2011 TENTANG

BUPATI BOGOR PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOGOR NOMOR 10 TAHUN 2010 TENTANG PEMBENTUKAN SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

PEMERINTAH KABUPATEN PEMALANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN PEMALANG NOMOR 13 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI PROBOLINGGO PROVINSI JAWA TIMUR

LEMBARAN DAERAH KOTA SEMARANG PERATURAN DAERAH KOTA SEMARANG

BUPATI BLORA PERATURAN BUPATI BLORA NOMOR 54 TAHUN 2015 TENTANG

WALIKOTA TEGAL PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 73 Tahun : 2015

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 43 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 9 TAHUN 2012 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA SEMARANG PERATURAN DAERAH KOTA SEMARANG

================================================================ PERATURAN WALIKOTA TANGERANG NOMOR 40 TAHUN

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 5 TAHUN 2010 TENTANG TUNJANGAN PRESTASI KERJA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,

WALIKOTA PASURUAN PROVINSI JAWA TIMUR SALINAN PERATURAN WALIKOTA PASURUAN NOMOR 51 TAHUN 2015 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 107 Tahun : 2016

WALIKOTA TEGAL PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN WALIKOTA TEGAL NOMOR 25 TAHUN 2016 TENTANG

T BERITA DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2013 PERATURAN BUPATI TANAH DATAR NOMOR 4 TAHUN 2013 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Transkripsi:

WALIKOTA TEGAL NOMOR 841 / 175 / 2012 TENTANG PENETAPAN BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN KEPADA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 WALIKOTA TEGAL, Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 5 ayat (2) dan ayat (3) serta Pasal 6 Peraturan Walikota Tegal Nomor 72 Tahun 2012 tentang Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal, perlu menetapkan Besaran Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun 2013; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Walikota Tegal; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kota Besar dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat dan dalam Daerah Istimewa Yogyakarta; 2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kota Kecil dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat; 3. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1954 tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 16 dan Nomor 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Kota-Kota Besar dan Kota-Kota Kecil di Jawa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1954 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 551); 4. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok- Pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1974 Nomor 55, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3041) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 169, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3890); 5. Undang-Undang...

- 2-5. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1986 tentang Perubahan Batas Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal dan Kabupaten Daerah Tingkat II Tegal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1986 Nomor 8, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3321); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578); 9. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2007 tentang Perubahan Batas Wilayah Kota Tegal dengan Kabupaten Brebes Provinsi Jawa Tengah di Muara Sungai Kaligangsa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4713); 10. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5135) ; 11. Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 2007 tentang Pengesahan, Pengundangan dan Penyebarluasan Peraturan Perundang-undangan; 12. Peraturan Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal Nomor 6 Tahun 1988 tentang Perubahan Batas dan Luas Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal dan Memberlakukan Semua Peraturan Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal serta Keputusan Walikotamadya Kepala Daerah Tingkat II Tegal di Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal (Lembaran Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Tegal Tahun 1989 Nomor 4); 13. Peraturan...

- 3-13. Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 16 Tahun 2008 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kota Tegal Tahun 2008 Nomor 16); 14. Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 8 Tahun 2012 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 (Lembaran Daerah Kota Tegal Tahun Tahun 2012 Nomor 8); 15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terahir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan kedua Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310); 16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 7 Tahun 2010 tentang Batas Daerah Kota Tegal Provinsi Jawa Tengah; 17. Peraturan Walikota Tegal Nomor 1 Tahun 2009 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah Kota Tegal (Berita Daerah Kota Tegal Tahun 2009 Nomor 1); 18. Peraturan Walikota Tegal Nomor 72 Tahun 2012 tentang Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal (Berita Daerah Kota Tegal Tahun 2012 Nomor 72); 19. Peraturan Walikota Tegal Nomor 76 Tahun 2012 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 (Berita Daerah Kota Tegal Tahun 2012 Nomor 76). MEMUTUSKAN : Menetapkan : KESATU : Menetapkan besaran Plafon Tambahan Penghasilan Pegawai dan Besaran Tambahan Penghasilan Pegawai untuk Pegawai Negeri Sipil yang menduduki jabatan struktural atau yang disetarakan dengan pejabat struktural di lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 sebagaimana tercantum dalam Lampiran I yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KEDUA : Menetapkan besaran Plafon Tambahan Penghasilan Pegawai dan Besaran Tambahan Penghasilan Pegawai untuk pegawai Negeri Sipil Staf di lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 sebagaimana tercantum dalam Lampiran II yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KETIGA...

- 4 - KETIGA : Menetapkan besaran Tambahan Penghasilan Pegawai untuk Pegawai Negeri Sipil Fungsional Guru yang belum menerima tunjangan profesi di lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 sebagaimana tercantum dalam Lampiran III yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KEEMPAT : Menetapkan Besaran Tambahan Penghasilan Pegawai untuk Pegawai Negeri Sipil dengan tugas khusus di lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 sebagaimana tercantum dalam Lampiran IV yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KELIMA : Menetapkan Besaran Tambahan Penghasilan Pegawai untuk Calon Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 sebagaimana tercantum dalam Lampiran V yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KEENAM : Pemberian Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal Tahun Anggaran 2013 dibayarkan dalam 4 tahapan, sebagai berikut : a. Tahap Kesatu dibayarkan pada Bulan April untuk Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil Bulan Januari, Pebruari dan Maret; b. Tahap Kedua dibayarkan pada Bulan Juli untuk Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil Bulan April, Mei dan Juni; c. Tahap Ketiga dibayarkan pada Bulan Oktober untuk Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil Bulan Juli, Agustus dan September; d. Tahap Keempat dibayarkan pada Bulan Desember untuk Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil Bulan Oktober dan Nopember. KETUJUH : Pemberian Penambahan Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal untuk Bulan April sampai dengan Bulan Nopember Tahun Anggaran 2013 dibayarkan pada Bulan Desember. KEDELAPAN : Semua biaya yang timbul akibat ditetapkan Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Tegal Tahun Anggaran 2013. KESEMBILAN : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal 1 Januari 2013. Ditetapkan di Tegal pada tanggal 28 Desember 2012 WALIKOTA TEGAL,

- 5 - Tembusan : 1. Sekretaris Daerah Kota Tegal; 2. Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kota Tegal; 3. Arsip.

LAMPIRAN I NOMOR 841/175/2012 TANGGAL 28 Desember 201215 Pebruari 2010 BESARAN PLAFON TAMBAHAN PENGHASILAN DAN BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN UNTUK PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG MENDUDUKI JABATAN STRUKTURAL ATAU YANG DISETARAKAN DENGAN PEJABAT STRUKTURAL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 No Jabatan Bobot Plafon (Rp) Besaran (Rp) Hasil Pembulatan 1. Eselon II.a 1.428,6 3.500 5.000.000 2. Eselon II.b Asisten Sekretaris Daerah 3. Eselon II.b Staf Ahli Walikota 4. Eselon II.b Kepala SKPD 5. Eselon III.a Kepala SKPD 6. Eselon III.a Non Kepala SKPD 885,7 3.500 3.100.000 885,7 3.500 3.100.000 742,9 3.500 2.600.000 571,4 3.500 2.000.000 500,0 3.500 1.750.000 7. Eselon III.b 471,4 3.500 1.650.000 8. Eselon IV.a Lurah 400,0 3.500 1.400.000 9. Eselon IV.a / Tenaga Fungsional Auditor 285,7 3.500 1.000.000 10. Eselon IV.b 242,9 3.500 850.000 WALIKOTA TEGAL

LAMPIRAN II NOMOR 841/175/2012 TANGGAL 28 Desember 201215 Pebruari 2010 BESARAN PLAFON TAMBAHAN PENGHASILAN DAN BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN UNTUK PEGAWAI NEGERI SIPIL STAF DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 No Jabatan Bobot Plafon (Rp) Besaran (Rp) Hasil Pembulatan 1. Staf Golongan IV 185,7 3.500 650.000 2. Staf Golongan III 164,3 3.500 575.000 3. Staf Golongan II 150,0 3.500 525.000 4. Staf Golongan I 135,7 3.500 475.000 WALIKOTA TEGAL

LAMPIRAN III NOMOR 841/175/2012 TANGGAL 28 Desember 201215 Pebruari 2010 BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN PEGAWAI UNTUK PEGAWAI NEGERI SIPIL FUNGSIOANAL GURU YANG BELUM MENERIMA TUNJANGAN PROFESI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 Jabatan Besaran (Rp) Pegawai Negeri Sipil Fungsional Guru yang belum menerima tunjangan profesi dengan rincian: a. Tambahan Penghasilan bagi Guru Pegawai Negeri Sipil Daerah dari Pemerintah Pusat sebesar Rp.250.000,- b. Tambahan Penghasilan bagi Guru PNS Daerah dari APBD sebesar Rp.350.000,- 600.000 WALIKOTA TEGAL

LAMPIRAN IV NOMOR 841/175/2012 TANGGAL 28 Desember 201215 Pebruari 2010 BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN PEGAWAI UNTUK PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN TUGAS KHUSUS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 No Jabatan Besaran (Rp) 1. Ajudan Walikota 950.000 2. Ajudan Wakil Walikota 900.000 3. Staf Administrasi Walikota dan Staf Administrasi Ketua DPRD 750.000 4. Staf Administrasi Wakil Walikota 750.000 5. Staf Administrasi Sekretaris Daerah 700.000 6. Staf Administrasi Asisten Sekretaris Daerah 700.000 7. Sopir Walikota dan Sopir Ketua DPRD 800.000 8. Sopir Wakil Walikota dan Sopir Wakil Ketua DPRD 800.000 9. Sopir Sekretaris Daerah 750.000 10. Sopir Asisten Sekretaris Daerah 700.000 WALIKOTA TEGAL

LAMPIRAN V NOMOR 841/175/2012 TANGGAL 28 Desember 201215 Pebruari 2010 BESARAN TAMBAHAN PENGHASILAN PEGAWAI UNTUK CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEGAL TAHUN ANGGARAN 2013 No Jabatan Besaran (Rp) 1. Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III 350.000 2. Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan II 300.000 3. Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan I 250.000 4. Calon Pegawai Negeri Sipil Fungsional Guru yang belum menerima tunjangan profesi dengan rincian: a. Tambahan Penghasilan bagi Guru Pegawai Negeri Sipil Daerah dari Pemerintah Pusat sebesar Rp.250.000,- b. Tambahan Penghasilan Pegawai bagi Guru dari APBD sebesar Rp.350.000,- x 80 % = Rp280.000,- 530.000 WALIKOTA TEGAL