BAB I PENDAHULUAN. komposisi kimia darah, atau urin, atau kelainan radiologis (Joannidis et al.,

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Indonesia mencapai 150 ribu orang dan yang membutuhkan terapi pengganti ada

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Ginjal memiliki fungsi untuk mengeluarkan bahan dan sisa-sisa

BAB I dalam Neliya, 2012). Chronic Kidney Disease (CKD) atau penyakit ginjal

BAB I PENDAHULUAN. 2009). Gagal ginjal yang terjadi secara mendadak disebut gagal ginjal akut,

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat yang dapat dilakukan adalah pengendalian penyakit tidak menular. 2

BAB I PENDAHULUAN. dapat terjadi secara akut dan kronis. Dikatakan akut apabila penyakit berkembang

BAB I PENDAHULUAN. didefenisikan sebagai kerusakan ginjal yang terjadi lebih dari 3 bulan berupa

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang. mendadak dan hampir lengkap akibat kegagalan sirkulasi renal atau disfungsi

BAB I PENDAHULUAN. keseimbangan cairan dan elektrolit, menyebabkan uremia (retensi urea dan

BAB I PENDAHULUAN. CKD merupakan masalah kesehatan di seluruh dunia yang berdampak besar pada

BAB I PENDAHULUAN. prevalensinya semakin meningkat setiap tahun di negara-negara berkembang

BAB I PENDAHULUAN. Disease: Improving Global Outcomes Quality (KDIGO) dan the Kidney Disease

BAB I PENDAHULUAN. kerusakan ginjal (renal damage) yang terjadi lebih dari tiga bulan, dikarakteristikan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. bersifat progresif dan irreversible. Dimana kemampuan tubuh gagal untuk

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan tubuh secara menyeluruh karena ginjal adalah salah satu organ vital

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. fungsinya secara normal (Soematri, 2012).Secara global lebih dari 500 juta

BAB I PENDAHULUAN. multipel. Semua upaya mencegah gagal ginjal amat penting. Dengan demikian,


BAB I PENDAHULUAN. volume, komposisi dan distribusi cairan tubuh, sebagian besar dijalankan oleh Ginjal

BAB I PENDAHULUAN. Banyak penyebab dari disfungsi ginjal progresif yang berlanjut pada tahap

BAB I PENDAHULUAN. berkaitan dengan gejala-gejala atau kecacatan yang membutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. mengeksresikan zat terlarut dan air secara selektif. Fungsi vital ginjal

BAB I PENDAHULUAN. komposisi cairan tubuh dengan nilai Gloumerulus Filtration Rate (GFR) 25%-10% dari nilai normal (Ulya & Suryanto 2007).

BAB I PENDAHULUAN. sebesar 15,2%, prevalensi PGK pada stadium 1-3 meningkat menjadi 6,5 % dan

BAB 1 PENDAHULUAN. gagal untuk mempertahankan metabolism dan keseimbangan cairan dan elektrolit,

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Gagal ginjal kronis atau penyakit renal tahap akhir adalah gangguan pada

BAB 1 PENDAHULUAN. seluruh dunia (Ruggenenti dkk, 2001). Penyakit gagal ginjal kronis

Tabel 1.1 Keaslian penelitian

I. PENDAHULUAN. pengganti ginjal berupa dialisis atau transplantasi ginjal (Suwitra, 2009).

BAB I PENDAHULUAN. disease) saat ini masih menjadi masalah yang besar, sebagaimana prediksi

BAB I PENDAHULUAN. konsentrasi elektrolit pada cairan ekstra sel (Tawoto & Watonah, 2011).

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. urea dan sampah nitrogen lain dalam darah) (Brunner dan Suddarth, 2002)

BAB I PENDAHULUAN. Gagal ginjal kronik merupakan masalah medik, sosial dan ekonomik. yang sedang berkembang yang memiliki sumber-sumber terbatas untuk

BAB I PENDAHULUAN. angka ini meningkat menjadi 219 pasien dan tahun 2013 menjadi 418 pasien. Bila

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit Ginjal Kronik (PGK) (Centers For Diseae Control and Prevention, ginjal (Foote & Manley, 2008; Haryono, 2013).

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Ginjal menjalankan fungsi yang vital sebagai pengatur volume dan

BAB I PENDAHULUAN. memperlancarkan darah dari zat toksin dan berbagai zat sisa. mengatur keseimbangan asam basa, mempertahankan volume dan

PERBEDAAN PENYEBAB GAGAL GINJAL ANTARA USIA TUA DAN MUDA PADA PENDERITA PENYAKIT GINJAL KRONIK STADIUM V YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI RSUD

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Estimasi Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyebutkan pertumbuhan

BAB I PENDAHULUAN. Gagal ginjal kronik (GGK) atau Chronic Kidney Diseases (CKD) dalam jangka waktu yang lama (Black & Hawks, 2014).

BAB I PENDAHULUAN. penurunan fungsi ginjal secara optimal untuk membuang zat-zat sisa dan

BAB I PENDAHULUAN. Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyebutkan pertumbuhan jumlah. penderita gagal ginjal pada tahun 2013 telah meningkat 50% dari tahun

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit gagal ginjal adalah kelainan struktur atau fungsi ginjal yang ditandai

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat besar bagi pasien dan keluarganya, khususnya di negara-negara

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Gagal ginjal kronik atau penyakit ginjal tahap akhir adalah

I. PENDAHULUAN. mempertahankan homeostasis tubuh. Ginjal menjalankan fungsi yang vital

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Penderita gagal ginjal kronik menurut estimasi World Health Organization

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit ginjal kronik (PGK) merupakan gangguan fungsi ginjal yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat dicapai melalui

BAB I.PENDAHULUAN. dengan penurunan glomerular filtrate rate (GFR) serta peningkatan kadar

BAB I PENDAHULUAN. irreversible. Hal ini terjadi apabila laju filtrasi glomerular (LFG) kurang dari 50

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Gagal ginjal kronik (GGK) adalah suatu sindrom klinis yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. juta orang mengalami gagal ginjal. Data dari The United State Renal Data System

BAB I PENDAHULUAN. penyakit gagal ginjal kronik. Gagal ginjal kronik atau penyakit renal tahap

BAB 1 PENDAHULUAN. kemampuan dan kekuatan tubuh yang menyebabkan aktivitas kerja terganggu, tubuh

BAB I PENDAHULUAN. fungsi ginjal dengan cepat sehingga mengakibatkan ketidakseimbangan

BAB I PENDAHULUAN. bervariasi dari 2-3 bulan hingga tahun (Price dan Wilson, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. darah dalam tubuh dengan mengekskresikan solute dan air secara. saja tetapi juga di negara berkembang. Di Amerika Serikat,

BAB I PENDAHULUAN. ginjal yang bersifat menahun, berlangsung progresif dan cukup lanjut. Hal ini bila

BAB I PENDAHULUAN. berfungsi menggantikan sebagian fungsi ginjal. Terapi pengganti yang. adalah terapi hemodialisis (Arliza, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. dengan angka kejadian yang masih cukup tinggi. Di Amerika Serikat, UKDW

2025 (Sandra, 2012). Indonesian Renal Registry (IRR) tahun 2012

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pasien penyakit gagal ginjal kronik di Amerika Serikat adalah orang.

BAB I PENDAHULUAN. dunia sehingga diperlukan penanganan dan pencegahan yang tepat untuk

BAB I PENDAHULUAN. Ginjal memiliki peranan yang sangat vital sebagai organ tubuh

BAB I PENDAHULUAN. dan progresif, kadang sampai bertahun-tahun, dengan pasien sering tidak

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Gagal ginjal kronik (Chronic Kidney Disease) merupakan salah satu penyakit

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

I. PENDAHULUAN. keluhan maupun gejala klinis kecuali sudah terjun pada stadium terminal (gagal

BAB 1 PENDAHULUAN. mengalaminya. Akan tetapi usia tidak selalu menjadi faktor penentu dalam perolehan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. dan lambat. PGK umumnya berakhir dengan gagal ginjal yang memerlukan terapi

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi sekarang ini mampu

BAB I PENDAHULUAN. Chronic Kidney Disease (CKD) atau Penyakit Ginjal Kronik (PGK) adalah kerusakan ginjal yang menyebabkan ginjal tidak dapat membuang

Hemodialisis adalah salah satu terapi pengganti ginjal yang menggunakan alat khusus dengan tujuan mengeluarkan toksin uremik dan mengatur cairan

BAB I PENDAHULUAN. secara menahun dan umumnya bersifat irreversibel, ditandai dengan kadar

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Usia lanjut merupakan tahap akhir kehidupan manusia. Seseorang pada

BAB I PENDAHULUAN. banyak pabrik-pabrik yang produk-produk kebutuhan manusia yang. semakin konsumtif. Banyak pabrik yang menggunakan bahan-bahan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan metabolisme serta keseimbangan cairan dan elektrolit

BAB 1 : PENDAHULUAN. yang bersifat progresif dan irreversibel yang menyebabkan ginjal kehilangan

BAB I PENDAHULUAN. yaitu penyakit yang tidak dapat disembuhkan dan berakhir dengan kematian.

BAB 1 PENDAHULUAN. atau hipertensi merupakan masalah kesehatan yang serius dan masalah ekonomi

BAB 1 PENDAHULUAN. nefrologi dengan angka kejadian yang cukup tinggi, etiologi luas, dan sering diawali

BAB 1 PENDAHULUAN. dan cukup lanjut. Penyakit gagal ginjal kronis mengakibatkan laju filtrasi

BAB I PENDAHULUAN. penurunan fungsi ginjal secara progresif dan irreversible 1. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Centers for Disease Control

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Kualitas Hidup. individu mengenai posisi individu dalam hidup, konteks budaya dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit ginjal kronik merupakan masalah kesehatan di seluruh dunia. Di

BAB I PENDAHULUAN. Gagal ginjal kronik merupakan kerusakan ginjal atau penurunan kemampuan

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Gelar Sarjana S-1. Disusun oleh : ELYOS MEGA PUTRA J FAKULTAS KEDOKTERAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Selain itu, ginjal juga berfungsi mengatur keseimbangan cairan dan elektrolit

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sebagai organ pengeksresi ginjal bertugas menyaring zat-zat yang sudah tidak

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penyakit ginjal kronik didefinisikan sebagai kerusakan ginjal yang terjadi lebih dari 3 bulan, berupa kelainan struktural atau fungsional, dengan atau tanpa penurunan laju filtrasi glomerulus dengan manifestasi kelainan patologis atau terdapat tanda-tanda kelainan ginjal, termasuk kelainan dalam komposisi kimia darah, atau urin, atau kelainan radiologis (Joannidis et al., 2010). Di Amerika Serikat, kejadian dan prevalensi gagal ginjal meningkat, dan jumlah orang dengan gagal ginjal yang dirawat dengan dialisis dan transplantasi diproyeksikan meningkat dari 340.000 di 1999 dan 651.000 dalam 2010. Di negara Malaysia dengan populasi 18 juta, diperkirakan terdapat 1800 kasus baru gagal ginjal pertahunnya (Suwitra, 2006). Di dunia, sekitar 2.622.000 orang telah menjalani pengobatan End-Stage Renal Disease pada akhir tahun 2010, sebanyak 2.029.000 orang (77%) diantaranya menjalani pengobatan dialisis dan 593.000 orang (23%) menjalani transplantasi ginjal. Kasus gagal ginjal di Indonesia setiap tahunnya masih terbilang tinggi karena masih banyak masyarakat Indonesia tidak menjaga pola makan dan kesehatan tubuhnya. Dari survei yang dilakukan oleh Pernefri (Perhimpunan Nefrologi Indonesia) pada tahun 2009, prevalensi gagal ginjal kronik di Indonesia (daerah Jakarta, Yogyakarta, Surabaya, dan Bali) sekitar 12,5%, berarti sekitar 18 juta orang dewasa di Indonesia menderita penyakit ginjal 1

2 kronik. Gagal ginjal kronik berkaitan dengan penurunan fungsi ginjal yang progresif dan irreversible (Neliya, 2012). Gambaran umum perjalanan gagal ginjal kronik dapat diperoleh dengan melihat hubungan antara bersihan kreatinin dan kecepatan filtrasi glomerulus/ Glomerulus Filtrasi Rate (GFR) sebagai presentase dari keadaan normal terhadap kreatinin serum dan kadar nitrogen urea darah / Blood urea Nitrogen (BUN) dengan rusaknya massa nefron secara progresif oleh penyakit gagal ginjal kronik. Perjalanan umum gagal ginjal progresif dapat dibagi menjadi tiga stadium. Stadium pertama dinamakan penurunan cadangan ginjal, dimana kreatinin dan kadar BUN normal dan penderita asimtotomatik. Penderita yang mengalami gagal fungsi ginjal biasanya menunjukkan adanya kelainan pada kadar ureum dan kreatinin. Kadar ureum dan kreatinin bisanya menunjukkan angka lebih dari normal akibat ginjal tidak mampu melakukan fungsinya (Cerdá, Tolwani, & Warnock, 2012). Tahun 2015 diperkirakan ada 36 juta penduduk dunia yang meninggal akibat penyakit ginjal. Ancaman kematian, penderita gagal ginjal kronik (GGK) akan berhadapan dengan konsekuensi untuk menjalani cuci darah Hemodialisis (HD) 3 5 kali seminggu seumur hidup. Berdasarkan data Badan Kesehatan Dunia (WHO) memperlihatkan yang menderita gagal ginjal baik akut maupun kronik mencapai 50% sedangkan yang diketahui dan mendapatkan pengobatan hanya 25% dan 12,5% yang terobati dengan baik. Prevalensi gagal ginjal di Indonesia tercatat mencapai 31,7% dari populasi pada usia 18 tahun keatas. Indonesia termasuk negara dengan tingkat

3 penderita gagal ginjal cukup tinggi. Saat ini, jumlah penderita gagal ginjal mencapai 4.500 orang. Banyak penderita yang meninggal dunia akibat tidak mampu berobat atau cuci darah (hemodialisa) karena biayanya sangat mahal, yang harus dilakukan 2-3 kali seminggu. Tidak sedikit penderita yang meninggal dunia (Bagshaw et al., 2010b). Sebanyak 50-100 penderita gagal ginjal setiap tahun di Indonesia memerlukan transplantasi ginjal. Individu dengan gagal ginjal kronik jangka panjang sering merasa khawatir akan kondisi sakitnya dan gangguan dalam kehidupannya. Mereka biasanya menghadapi masalah finansial, kesulitan dalam mempertahankan pekerjaan, dorongan seksual yang menghilang serta impotensi, depresi akibat sakit yang kronis dan ketakutan terhadap kematian. Keadaan ini mengarahkan pasien dan keluarganya kepada sumber-sumber yang ada untuk mendapatkan bantuan serta dukungan (Hoth et al., 2007). Dukungan sosial adalah sumber daya sosial dalam menghadapi suatu peristiwa yang menekan dan perilaku menolong yang diberikan pada individu yang membutuhkan dukungan. Dukungan yang dirasakan oleh individu dalam kehidupannya membuat ia merasakan arti dicintai, dihargai, dan diakui serta membuat dirinya menjadi lebih berarti dan dapat mengoptimalkan potensi yang ada dalam dirinya (Spigner et al., 2011). Adanya anggota keluarga dan orang terdekat dengan pasien, menyebabkan pasien merasa diperhatikan, walaupun mengalami kondisi penyakit kronis. Kepatuhan tersebut tampak pada kunjungan pasien dalam melaksanakan terapi hemodialisa. Fenomena yang ada menggambarkan

4 bahwa setiap pasien yang melaksanakan terapi hemodialisa, didampingi beberapa anggota keluarga maupun orang terdekat dengan pasien ikut serta selama program pelaksanaan terapi. Walaupun tidak seluruh anggota keluarga, tetapi secara bergantian atau anggota keluarga yang memiliki waktu lebih terlihat selama pelaksanaan terapi. Dukungan keluarga tersebut memiliki dampak terhadap kepatuhan pasien dalam melaksanakan terapi hemodialisa. Kualitas hidup bisa dipandang dari segi subjektif dan objektif. Segi subjektif merupakan perasaan enak dan puas atas segala sesuatu secara umum, sedangkan secara objektif adalah pemenuhan tuntutan kesejahteraan materi, status sosial dan kesempurnaan fisik secara sosial budaya (Buyan et al., 2010). Penilaian kualitas hidup penderita gagal ginjal dapat dilihat pada aspek kesehatan fisik, kesehatan mental, fungsi sosial, fungsi peran dan perasaan sejahtera (WHO, 2004). (Heath et al., 2011) kualitas hidup merupakan integrasi dari publikasi keterbatasan, keluhan dan ciri-ciri psikologis yang menunjukkan kemampuan seseorang untuk melakukan bermacam-macam peran dan merasakan kepuasan dalam melakukan sesuatu. Penelitian untuk mengetahui tingkat kualitas hidup pasien dengan penyakit kronis akhir-akhir ini semakin banyak dilakukan. Ibrahim (2009 ) melakukan penelitian tentang kualitas hidup pasien GGK yang menjalani hemodialisis di Bandung. Hasil penelitian menunjukkan dari 91 pasien hemodialisis, 52 pasien (57,2%) mempersepsikan kualitas hidupnya pada tingkat rendah dan 39 pasien lainnya (42,9%) pada tingkat tinggi.

5 Badan WHO telah merumuskan empat dimensi kualitas hidup yaitu dimensi fisik, dimensi psikologis, dimensi sosial dan dimensi lingkungan. Keempat dimensi tersebut sudah dapat menggambarkan kualitas kehidupan pasien gagal ginjal kronik dengan terapi hemodialisa yang mempunyai agama, etnis dan budaya yang berbeda (WHO, 2004). Bagian yang pertama adalah sosio demografi yaitu jenis kelamin, umur, suku/ etnik, pendidikan, pekerjaan dan status perkawinan. Bagian kedua adalah medis yaitu lama menjalani hemodialisa, stadium penyakit, dan penataklasanaan medis yang dijalani. Sumber koping individu pada faktor eksternal diperoleh dari informasi, membuat kelompok sejenis, mencari dukungan spiritual, menggunakan support sosial seperti Self-help groups (Friedman, 1998). Hasil penelitian Hamid (1993) menyarankan untuk mengatasi koping keluarga khususnya ibu dengan anak retardasi mental diperlukan tindakan terapi self-help groups. Self-Help Groups adalah kumpulan dua orang atau lebih yang datang bersama untuk membuat kesepakatan saling berbagi masalah yang mereka hadapi, kadang disebut juga kelompok pemberi semangat (Segal, Silverman, & Temkin, 2010). Terapi Self-Help Groups berfokus pada pengalaman keluarga dalam merawat salah satu anggota keluarganya yang mengalami gangguan dalam hal ini retardasi mental untuk berbagi solusi cara merawat anak dengan retardasi mental saat mengalami masalah. Dalam Self-Help Groups, anggota memiliki pengalaman yang sama, tetapi kelompok tersebut bukan kelompok terapi formal atau terstruktur (Segal et al., 2010).

6 Hasil penelitian Sutini, Keliat, dan Gayatri (2009 ) didapatkan bahwa menunjukkan peningkatan kemampuan koping setelah self-help group pada keluarga dengan anak retardasi mental secara bermakna dan terjadi perubahan dari koping maladaptif menjadi adaptif. Self-help groups pada penderita gagal ginjal kronik di Jawa Tengah belum pernah diteliti, padahal populasi penderita gagal ginjal kronik di Jawa Tengah menduduki urutan ketiga terbanyak setelah Jawa Timur dan Jawa Barat. Jumlah penderita gagal ginjal kronik di Jawa Tengah mencapai 218 orang. Penyebab gagal ginjal pada pasien bervariasi, mulai dari kebiasaan menggunakan minuman suplemen sampai dengan pola diet yang tidak tepat sehingga merugikan pasien tersebut akibat kurangnya informasi atau bahkan ketidaktahuan tentang apa yang dilakukannya. Penelitian tentang self help group ini akan menunjukkan peran perawat dalam merawat pasien gagal ginjal kronik yaitu meningkatkan kemandirian pasien. Menurut Orem, asuhan keperawatan dilakukan dengan keyakinan bahwa setiap orang mempunyai kemampuan untuk merawat diri sendiri sehingga membantu individu memenuhi kabutuhan hidup, memlihara kesehatan dan kesejahteraannya, oleh karena itu teori ini dikenal sebagai self care (perawatan diri) atau self care defisit teori. Orang dewasa dapat merawat diri mereka sendiri, sedangkan bayi, lansia, dan orang sakit membutuhkan bantuan untuk memenuhi aktivitas self care mereka. Teori self care ini berisi upaya tuntutan pelayanan diri yang therapeutic sesuai dengan kebutuhan. Perawatan diri sendiri adalah suatu langkah awal yang dilakukan oleh seorang

7 perawat yang berlangsung secara kontinu sesuai dengan keadaan dan keberadannya, keadaan kesehatan dan kesempurnaan (Fitzpatrick & Whall, 1989). Perawatan diri sendiri merupakan aktifitas yang praktis dari seseorang dalam memelihara kesehatannya serta mempertahankan kehidupannya. Terjadi hubungan antar pembeli self care dengan penerima self care dalam hubungan terapi. Hasil wawancara peneliti di Rumah sakit Saras Husada Purworejo pada bulan Agustus 2014 dengan beberapa pasien gagal ginjal kronik menyatakan kadang dia merasa pasrah menjalani hemodialisis karena hal ini akan dilakukan terus menerus untuk mempertahankan kemampuan ginjalnya. Beberapa pasien juga menyatakan penyakit ini merupakan hukuman dari Tuhan kepadanya, apalagi jika dia sedang banyak masalah dan merasa kesal melihat kondisinya yang selalu tergantung dengan alat medis membuat dia kadang cepat emosi. Penjelasan diatas tentang kompleksnya masalah pada pasien dalam menghadapi penyakit gagal ginjal kronik memerlukan asuhan keperawatan yang paripurna. Karakteristik pasien sangat bervariasi berdasarkan usia, pendidikan, pekerjaan dan status ekonomi dapat berdampak pada perbedaan kemampuan secara kognitif, afektif dan psikomotor telah mereka punyai, sehingga peneliti merasa tertarik untuk membentuk kelompok khusus pasien gagal ginjal kronik dengan menggunakan terapi self-help groups. Maka diambilah judul penelitian Efektivitas Self-Help Group Terhadap Kualitas Hidup Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik.

8 B. Rumusan Masalah Penelitian ini ingin mengembangkan self-help groups terhadap kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik, dimana pasien gagal ginjal kronik memiliki berbagai tantangan dalam menghadapi penyakitnya, adapun rumusan masalahnya adalah Bagaimanakah efektivitas self help group terhadap kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik di RSUD Saras Husada Purworejo dan RSUD.Dr.Soedirman Kebumen? C. Tujuan 1. Tujuan Umum Menganalisis Efektivitas self help group terhadap kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik di RSUD Saras Husada Purworejo dan RSUD. Dr. Soedirman Kebumen. 2. Tujuan Khusus : a. Mengetahui kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik sebelum diberikan Self Help Group di RSUD. Saras Husada Purworejo dan RSUD. Dr. Soedirman Kebumen. b. Mengetahui kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik sesudah diberikan Self Help Group di RSUD Saras Husada Purworejo dan RSUD. Dr. Soedirman Kebumen c. Menganalisis Efektifitas Self Help Group terhadap kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik di RSUD. Saras Husada Purworejo dan RSUD. Dr. Soedirman Kebumen.

9 D. Manfaat Penelitian 1. Pelayanan Pelaksanaan Self-Help Groups diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik, sehingga dapat meningkatkan kualitas hidup bagi pasien gagal ginjal. 2. Pendidikan Self-Help Groups sebagai terapi kelompok menjadi salah satu alternatif untuk meningkatkan kualitas hidup pasien gagal ginjal 3. Penelitian a. Sebagai evidence base untuk penelitian selanjutnya terutama tentang kualitas hidup dan terapi self-help groups. b. Menerapkan teori dan metode yang terbaik untuk meningkatkan kualitas hidup pada pasien gagal ginjal kronik melalui self-help groups. c. Hasil penelitian akan berguna sebagai data dasar untuk melakukan penelitian-penelitian selanjutnya khususnya tentang terapi keluarga E. Penelitian Terkait Berikut ini beberapa penelitian tentang kualitas hidup yang pernah dilakukan sebelumnya: 1. Penelitian deskriptif korelasi pada responden yang menjalani hemodialisis di RSI Fatimah Cilacap dan RSUD Banyumas oleh Nurchayati (2010) dengan analisis chi square Hasil penelitian menunjukkan bahwa

10 responden yang berkualitas hidup baik (52.6%) dengan rata -rata usia 44.82±11.57 tahun. Tidak ditemukan hubungan antara kualitas hidup dengan faktor demografi, kadar hemoglobin, akses vaskuler, dan adekuasi hemodialisis. Kualitas hidup memiliki hubungan dengan tekanan darah (hipertensi) dengan p value 0.02 ; OR: 4.5, dan lama waktu menjalani hemodialisis ( 11 bulan) dengan p value 0.035; OR:2.6. Penelitian ini menyimpulkan bahwa tekanan darah dan lama menjalani hemodialisis merupakan faktor independen yang berhubungan dengan kualitas hidup. Perbedaan penelitian yang dilakukan terletak pada variabel penelitian, metode penelitian, dan tempat penelitian. 2. Penelitian deskriptif korelasi tentang hubungan tingkat stres dengan kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa oleh Cecilia (2011) dengan analisis korelasi spearman didapatkan terdapat korelasi yangkuat dengan arah yang negatif ( -) antara stres dengan kualitas hidup responden dimana semakin tinggi tingkat stres responden maka semakin rendah kualitas hidup responden tersebut (r=- 0,751). Perbedaan penelitian yang dilakukan terletak pada variabel penelitian dan tempat penelitian. 3. Penelitian analisa faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa oleh Lase (2011) dengan metode deskriptif analitik dan menggunakan uji korelasi pearson dan spearman serta regresi linear didapatkan bahwa (1) uji korelasi spearman status nutrisi dan kualitas hidup diperoleh r = 0,382 dan p = 0,031 artinya

11 terdapat hubungan yang signifikan tapi bersifat lemah; (2) uji korelasi pearson kondisi komorbid dan kualitas hidup diperoleh r = 0,568 dan p = 0,001 artinya terdapat hubungan yang signifikan tapi bersifat sedang; (3) uji korelasi spearman lama menjalani hemodialisa dan kualitas hidup diperoleh r = 0,106 dan p = 0,291 artinya tidak terdapat hubungan yang signifikan tapi bersifat lemah; (4) uji korelasi spearman penatalaksanaan medis dan kualitas hidup diperoleh r = -0,078 dan p = 0,671 artinya tidak terdapat hubungan yang signifikan dan berlawanan arah; (5) uji regresi linear diperoleh persamaan Y = 59,581 + 3,522 X. Berdasarkan hasil penelitian tampak bahwa kondisi komorbid berbanding lurus dengan kualitas hidup pasien GGK yang artinya kondisi komorbid mempunyai pengaruh terhadap kualitas hidup. Perbedaan penelitian yang dilakukan terletak pada variabel penelitian, metode penelitian, dan tempat penelitian. 4. Penelitian tentang pengaruh terapi suportif terhadap kemampuan keluarga merawat klien gagal ginjal kronik (GGK) yang menjalani hemodialisa di rumah sakit PELNI Jakarta oleh Wahyuningsih (2011) dengan desain quasi eksperimen pre-post design with control group didapatkan perbedaan signifikan skor kemampuan merawat setelah dilakukan Terapi Suportif. Terdapat peningkatan yang bermakna pada kemampuan kognitif sebesar 4,84, afektif 4,4 dan kemampuan psikomotor sebesar 5,98 dibandingkan yang tidak mendapatkan terapi suportif pada

12 kelompok kontrol (p =α). Perbedaan penelitian yang dilakukan terletak pada variabel penelitian, metode penelitian, dan tempat penelitian. 5. Penelitian tentang kualitas hidup anak dengan penyakit gagal ginjal kronik (pengkajian pada anak dan orang tua) oleh Buyan et al (2010), dengan desain quasy experiment didapatkan pasien dengan CKD memiliki skor lebih rendah dalam semua sub-skala kecuali untuk kesejahteraan fisik dibandingkan dengan kelompok kontrol. Perbedaan penelitian yang dilakukan terletak pada variabel penelitian, metode penelitian, dan tempat penelitian.