Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 8 : Penanganan File dan Image. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

dokumen-dokumen yang mirip
Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 4 : Konsep MVC : Controller. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 5 : Konsep MVC : View. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 7 : Keamanan Aplikasi. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 6 : Konsep MVC : Model. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

Modul Pelatihan Framework CodeIgniter

BAB III IMPLEMENTASI LIBRARY CODEIGNITER

Untuk fungsi 'r' dan 'a' kita juga bisa menambahkan tanda '+' di belakang ('a+' dan 'r+') untuk menambahkan fungsi menbaca selain fungsi aslinya.

UNIVERSITAS MERCU BUANA FAKULTAS : ILMU KOMPUTER PROGRAM STUDI : SISTEM INFORMASI

Upload File dengan Metode AJAX

TUTORIAL CODEIGNITER Langkah Tepat menjadi Web Developer Handal, menguasai CodeIgniter, jalan membuat aplikasi berbasis website lebih mudah

Multiple Upload dengan Jumlah Dinamis Menggunakan Javascript dalam Framework CodeIgniter

Pengantar. Persyaratan Sistem. Cara Menginstall


BAB 9 Framework : CodeIgniter Lanjut

File dan Direktori PHP. Pemrograman Internet

Belajar dasar codeigniter framework

PHP File Upload.

TUTORIAL PHP MYSQL Langkah Tepat menjadi Web Developer Handal, menguasai PHP dan MySQL, jalan terbaik membuat website dan aplikasi berbasis web

Pertemuan 7 File dan Direktori

PRAKTIKUM. Rekayasa Web. Modul 2: CRUD CodeIgniter Part I. Laboratorium Teknik Informatika Universitas Pasundan

Bagian II Dasar-Dasar CodeIgniter

PHP dan Framework CodeIgniter

Mengenal Codeigniter (CI) Framework

CODEIGNITER 3. Belajar Mandiri. Zamah Sari

Pemrograman PHP Lanjut. Ahmad Zainudin, S.ST Pemrograman Internet

BERKENALAN DENGAN MODEL CODEIGNITER

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Kinta mahadji

Materi 2 E-Commerce Lanjut (CodeIgniter) 3 SKS Semester 7 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2015 Nizar Rabbi Radliya

Codeigniter : Membuat kalkulator sederhana

Membuat Template dengan Bootstrap pada Codeigniter

E-Book PEMROGRAMAN CLIENT SERVER BERBASIS PHP DENGAN FRAMEWORK CODEIGNITER. Disusun Oleh: Arfian Hidayat, S.Kom

Pentingnya susunan struktur program yang rapi: Dalam modul ini susunan direktori yang diterapkan:

Pertemuan 2. Membuat Form Pada Code Igniter

PERTEMUAN 13. PHP (Array, File Handling)

Nofriza Nindiyasari I. PENDAHULUAN

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

PEMROGRAMAN WEB BERBASIS FRAMEWORK. PERTEMUAN 1 : PENGENALAN WEB FRAMEWORK. HASANUDDIN, S.T., M.CS. PRODI TEKNIK INFORMATIKA UAD

E-Book PEMROGRAMAN CLIENT SERVER BERBASIS PHP DENGAN FRAMEWORK CODEIGNITER. Disusun Oleh: Arfian Hidayat, S.Kom

Perangkat Lunak Pengembangan Web

Jquery AJax File Upload Codeigniter

Framework CodeIgniter Part 1

Fungsi fungsi tambahan dalam PHP Session dan Cookie

FRAMEWORK CODEIGNITER

BAB X AKSES DAN MANIPULASI DATA

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

KONTRAK BELAJAR. Nama Mata Kuliah : Web Dinamis Lanjut Kode Mata Kuliah : IKB : Wahyu Widodo, S.Kom Semester : 5

MENGHILANGKAN INDEX.PHP PADA FRAMEWORK CODEIGNITER

Bab 5 CodeIgniter (CI)

Fungsi Insert Data dalam CRUD (CREATE READ UPDATE DELETE) di Codeigniter

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

LAPORAN PRAKTIKUM TEKNOLOGI FRAMEWORK PERTEMUAN KE 1

TUTORIAL CODEIGNITER Langkah Tepat menjadi Web Developer Handal, menguasai CodeIgniter, jalan membuat aplikasi berbasis website lebih mudah

Pengembangan Aplikasi Menggunakan Framework Code Igniter 3 Level Basic. Helmy Faisal Muttaqin, S.Kom, M.T

Pertemuan 2. Muhadi Hariyanto

MODUL 3 PHP. (String, File, Upload)

Sanksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-undang Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Hak Cipta 1. Barangsiapa dengan sengaja melanggar dan tanpa hak melakukan

Sering kita mendengar tentang MVC Framework PHP tetapi kurang mengerti belum arti dari

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN. Sistem informasi penjualan dan pembelian Tissue SMART NARENA

Convert Foto Resolusi Tinggi dan Ukuran Besar (MB) Tanpa Mengurangi Ukuran Resolusi (PX) dengan PHP

PHP mendukung komentar yang digunakan pada C, C++ dan Shell Unix. Sebagai contoh:

TUTORIAL MEMBUAT PROGRAM KALKULATOR DENGAN OOP PHP

Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 3 : OOP Dalam Web Database. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

Membuka dan Menutup File

Perancangan dan Implementasi Sistem Perizinan Online Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus : Dinas Kesehatan Kota Salatiga) Artikel Ilmiah

2. DASAR TEORI 2.1 PHP5

BAB 3 LANDASAN TEORI. Pada bab 3 ini akan membahas mengenai landasan. teori mengenai data, sistem informasi, sistem informasi

BAB 4 Array dan Function

Pemrograman Web Berbasis Framework. Pertemuan 1 : Pengenalan Web Framework. Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD

BAB 5 MEMAHAMI METHOD GET DAN POST PADA PHP

Framework untuk web yang dibuat dalam bentuk Web Berbasis Model-View-Controller (MVC)

Memahami Workflow Zend_Controller dalam Zend Framework (Bag 2)

PRAKTIKUM. Rekayasa Web. Modul 6: Restful API Server & Client Codeigniter. Laboratorium Teknik Informatika Universitas Pasundan

Tutorial Codeigniter : Membuat multiple language dengan Language Class

Pengenalan JavaScript

Materi 1 E-Commerce Lanjut (Codeigniter) 3 SKS Semester 7 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2015 Nizar Rabbi Radliya

Muhammad Khoirul Hasin

Manajemen Upload & Download File

Pemrograman PHP7 untuk Pemula

Menangani Input dari User

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTARISASI LAPORAN TUGAS AKHIR MAHASISWA PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA BERBASIS FRAMEWORK CODEIGNITER

MODUL PEMROGRAMAN WEB

BAB II Tipe Data pada PHP

Pertemuan Ke-5 Client Side Scripting (JavaScript) S1 Teknik Informatika - Unijoyo 1

SMH2D3 Web Programming. 7 BAB V PHP SESSION & COOKIES. H a l IDENTITAS. Kajian Teknik pemrograman menggunakan PHP

MODUL 11 MEMBUAT LOGIN USER

Pengenalan Script. Definisi HTML

IMPLEMENTASI MVC PADA SITUS PORTAL PENCARIAN UNIVERSITAS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Rionaldi Sugiarto Katon Wijana, Wimmie Handiwidjojo

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

PERTEMUAN 3. if (kondisi) { pernyataan yang akan dijalankan apabila kondisi benar }

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB PHP INTRODUCTION

Trik Mudah Membuat CMS Website dari Nol

Dasar-dasar PHP. Donny Reza, S.Kom. Program Studi Akuntansi Universitas Komputer Indonesia 2013

Mengembangkan Component Joomla Oleh : Garry B.

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN. pendekatan perancangan sistem berorientasi objek. Perancangan sistem

APLIKASI ALGORITMA KNUTH-MORRIS-PRATT PADA MESIN PENCARI KATA UNTUK LINGKUNGAN WEBSITE MAHASISWA INFORMATIKA 2005

MODUL 6 REDIRECT, SESSION & COOKIE

Pemrograman Web. Model View Controller. Adam Hendra Brata

MANAGEMENT, FORWARDING & AUTO RESPONDER

Transkripsi:

Pemrograman Web Berbasis Framework Pertemuan 8 : Penanganan File dan Image Hasanuddin, S.T., M.Cs. Prodi Teknik Informatika UAD hasan@uad.ac.id

Pokok Bahasan Pendahuluan File helper Download helper File upload class Image manipulation class TIK : Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa dapat mengetahui dan memahami penanganan file dan image pada Web Framework

Pendahuluan Seringkali aplikasi web berhubungan dengan file baik dalam hal membuat dan membaca file, menyimpan data setitng, log maupun membuat file bagi keperluan pengunjung Penanganan terhadap file meliputi : Membaca file Membuat file Mendapatkan informasi seputar file (ukuran, jenis, waktu,dll) Membaca daftar file dalam suatu direktori

Pendahuluan (2) Untuk mengaktifkan layanan file dilakukan dengan cara me-load helper file dengan dua metode : Melalui autoload.php $autoload['helper'] = array('file'); Secara manual $this->load->helper('file');

File Helper 1. Membaca file, contoh : $string = read_file( fileku.txt'); echo $string; Default path dalam file helper adalah sama dengan index.php (root folder). Jika file tsb terdapat di system/application maka akan menjadi : $string = read_file( system/application/fileku.txt'); echo $string;

File Helper (2) 2. Menulis teks ke file, format: write_file('path', $data) Contoh penerapan : $data = Ini adalah teks yang dituliskan ke file ; if (! write_file( fileku.txt', $data)) { echo File gagal ditulis'; } else { echo 'File berhasil ditulis'; }

File Helper (3) 3. Menghapus file, format: delete_files('path') Contoh penerapan : delete_files('system/application/files/'); Jika dalam folder tersebut terdapat sub-folder, dan akan menghapus file beserta subfolder di dalamnya, maka gunakan parameter TRUE Contoh : delete_files('system/application/files/, TRUE);

File Helper (4) 4. Membaca isi folder file, format: get_filenames('path/to/directory/') Contoh penerapan : echo "<h3>daftar file di folder FILES adalah :</h3>"; $data = get_filenames('system/application/files/'); foreach ($data as $df) { echo $df."<br>"; }

Download Helper Untuk mengaktifkan layanan download dilakukan dengan cara me-load helper download dengan dua metode : Melalui autoload.php $autoload['helper'] = array( download'); Secara manual $this->load->helper( download');

Download Helper (2) Melakukan proses download dari suatu data yang dijadikan file. Contoh : $this->load->helper('download'); $data = 'Ini adalah data yang dituliskan ke file dan didownload'; $nama_file = 'tes_file.txt'; force_download($nama_file, $data);

Download Helper (3) Melakukan proses download dari suatu file yang telah ada di server. Contoh : $this->load->helper('download'); $data = file_get_contents( fileku.pdf"); $nama_file = fileku.pdf'; force_download($nama_file, $data);

File Upload Class Class file upload digunakan untuk proses upload file dari komputer lokal ke server Untuk melakukan upload diperlukan form dengan jenis input type=file Penyajian form tersebut dapat melibatkan view Setelah proses upload, perlu konfirmasi proses upload berhasil atau gagal

File Upload Class (2) Contoh kode pada View upload_form.php : <html> <head> <title>form Upload</title> </head> <body> <?php echo $error;?> <?php echo form_open_multipart('upload/do_upload');?> <input type="file" name="userfile" size="20" /> <br /><br /> <input type="submit" value="upload" /> </form> </body> </html>

File Upload Class (3) Contoh kode pada View upload_success.php : <html> <head> <title>form Upload</title> </head> <body> <h3>file Berhasil Terupload</h3> <ul> <?php foreach($upload_data as $item => $value):?> <li><?php echo $item;?>: <?php echo $value;?></li> <?php endforeach;?> </ul> <p><?php echo anchor('upload', 'Upload File Lain');?></p> </body> </html>

File Upload Class (4) Contoh kode pada Controller upload.php : <?php class Upload extends Controller { function Upload() { parent::controller(); } function index() { $this->load->view('upload_form', array('error' => ' ' )); } function do_upload() { $config['upload_path'] = './uploads/'; $config['allowed_types'] = 'gif jpg png'; }?> $config['max_size'] = '100'; $this->load->library('upload', $config); if (! $this->upload->do_upload()) { $error = array('error' => $this->upload->display_errors()); $this->load->view('upload_form', $error); } else { $data = array('upload_data' => $this->upload->data()); $this->load->view('upload_success', $data); } }

Image Manipulation Class Image manipulation class merupakan class dalam CodeIgniter yang digunakan untuk melakukan manipulasi image (gambar). Pemanggilan class : $this->load->library('image_lib'); Ruang lingkup manipulasi image yang dapat ditangani : Image Resizing (manipulasi ukuran image) Thumbnail Creation (pembuatan thumbnail image) Image Cropping (pemotongan suatu image) Image Rotating (pemutaran suatu image) Image Watermarking (pemberian watermark)

Image Manipulation Class (2) Image Resizing (manipulasi ukuran image) Contoh kode program : $config['image_library'] = 'gd2'; $config['source_image'] = '/path/to/image/mypic.jpg'; $config['width'] = 100; $config['height'] = 100; $this->load->library('image_lib', $config); $this->image_lib->resize();

Image Manipulation Class (3) Thumbnail Creation (pembuatan thumbnail image) Contoh kode program : $config['image_library'] = 'gd2'; $config['source_image'] = '/path/to/image/mypic.jpg'; $config['create_thumb'] = TRUE; $config['maintain_ratio'] = TRUE; $config['width'] = 75; $config['height'] = 50; $this->load->library('image_lib', $config); $this->image_lib->resize();

Image Manipulation Class (4) Image Cropping (pemotongan suatu image) Contoh kode program : $config['image_library'] = 'imagemagick'; $config['library_path'] = '/usr/x11r6/bin/'; $config['source_image'] = '/path/to/image/mypic.jpg'; $config['x_axis'] = '100'; $config['y_axis'] = '60'; $this->image_lib->initialize($config); if (! $this->image_lib->crop()) { echo $this->image_lib->display_errors(); }

Image Manipulation Class (5) Image Rotating (pemutaran suatu image) Contoh kode program : $config['image_library'] = 'netpbm'; $config['library_path'] = '/usr/bin/'; $config['source_image'] = '/path/to/image/mypic.jpg'; $config['rotation_angle'] = 90'; $this->image_lib->initialize($config); if (! $this->image_lib->rotate()) { echo $this->image_lib->display_errors(); }

Image Manipulation Class (6) Image Watermarking (pemberian watermark) Contoh kode program : $config['source_image'] = '/path/to/image/mypic.jpg'; $config['wm_text'] = 'Copyright 2006 - John Doe'; $config['wm_type'] = 'text'; $config['wm_font_path'] = './system/fonts/texb.ttf'; $config['wm_font_size'] = '16'; $config['wm_font_color'] = 'ffffff'; $config['wm_vrt_alignment'] = 'bottom'; $config['wm_hor_alignment'] = 'center'; $config['wm_padding'] = '20'; $this->image_lib->initialize($config); $this->image_lib->watermark();

Referensi : Wardana, Menjadi Master PHP dengan Framework CodeIgniter, Elexmedia Komputindo, Jakarta, 2010. CodeIgniter User Guide Version 1.7.2