SKRIPSI APLIKASI VOTING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN PLATFROM ANDROID STUDI KASUS PADA PEMILIHAN KETUA OSIS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO

dokumen-dokumen yang mirip
APLIKASI PEMBELAJARAN RAMBU-RAMBU LALU LINTAS MENUJU BUDAYA TERTIB BERBASIS ANDROID SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI APLIKASI PEMBELAJARAN ANALISA TOKOH TOKOH WAYANG PURWA SEBAGAI MEDIA PELESTARIAN ADAT JAWA BERBASIS ANDROID

SISTEM INFORMASI MENGKLASIFIKASI PEMILIHAN JURUSAN DI PERGURUAN TINGGI BAGI LULUSAN SMA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEAN SKRIPSI

PEMBUATAN APLIKASI BELAJAR BAHASA JAWA BERBASIS ANDROID SKRIPSI

PERANCANGAN APLIKASI BERBASIS ANDROID UNTUK BACA METERAN AIR PADA PDAM PONOROGO UNIT JENANGAN SKRIPSI

GAME PEMBELAJARAN GIGI BERSIH DAN SEHAT UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATERI KALKULUS MENGGUNAKAN APLIKASI ADOBE FLASH SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DAN ANALISA STATUS TAHAPAN KELUARGA SEJAHTERA DI KECAMATAN BALONG SKRIPSI. Diajukan dan Disusun Sebagai Salah Satu Syarat

PERANCANGAN APLIKASI M-RESTO BERBASIS ANDROID PADA SISTEM PEMESANAN MAKANAN DI RESTORAN SKRIPSI

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NILAI SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) MA ARIF KEMUNING SAMBIT BERBASIS WEB

SKRIPSI PERANCANGAN CONTENT MANAGEMENT SYSTEM (CMS) BERITA ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN TEMBAKAU DENGAN MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR DEA PURNAMASARI NIM :

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI PENDAFTARAN PASIEN ONLINE BERBASIS WEB DI KLINIK MATA

SEBAGAI SARANA PENGENALAN SEKALIGUS PROMOSI POTENSI PARIWISATA KABUPATEN MAGETAN SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN MOBIL BEKAS PADA SHOWROOM TIMBUL JAYA MOTOR PAGOTAN BERBASIS WEB. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SEKOLAH SMAN 1 GEGER MADIUN ANGGA DWI PANGESTU NIM:

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMESANAN BUKU BERBASIS WEB DI PENERBIT TRIMURTI GONTOR PONOROGO SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI MOBILE PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK KELAS SATU SD BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB TERHADAP BIDANG USAHA PADA KOPERASI UNIT DESA (KUD) MAKMUR LEMBEYAN MAGETAN SKRIPSI

APLIKASI PENILAIAN TES KEPRIBADIAN BERBASIS ANDROID SKRIPSI

APLIKASI PEMBAYARAN SEKOLAH BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 1 SOOKO PONOROGO SKRIPSI

APLIKASI PEMESANAN MAKANAN DAN MINUMAN DI MILKY J BERBASIS JAVA DESKTOP

SKRIPSI MEMBANGUN PERUSAHAAN ONLINE PADA PABRIK KERUPUK LAKSANA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

RANCANG BANGUN APLIKASI PEMILIHAN SMART PHONE DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANP ( ANALITIK NETWORK PROCESS) SKRIPSI

VIDEO SOSIALISASI MARI SELAMATKAN HUTAN BERBASIS 2 DIMENSI MENGGUNAKAN TEKNIK LIMITED ANIMATION DI ADOBE FLASH CS3 SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DESA GLONGGONG BERBASIS WEB ARIS SUJARWANTO NIM:

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KOPI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

SKRIPSI ANALISIS DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI WEB SEKOLAH MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI SMPN 2 TULAKAN

PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN ONLINE (E- LEARNING) BERBASIS MOODLE SKRIPSI

PERANCANGAN APLIKASI JAVA DAN MYSQL UNTUK PEMESANAN DAN PERSEDIAAN BARANG DI TOKO SUMBER REJEKI NGRAYUN SKRIPSI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI SISTEM INFORMASI KOPERASI BERBASIS ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

SKRIPSI PROTOTYPE APLIKASI SURAT PERJALANAN DINAS BERBASIS WEB

SKRIPSI PEMBUATAN PERANGKAT LUNAK PENDAFTARAN SISWA BARU (PSB) ONLINE DI SMPN 1 BALONG

SKRIPSI PERANCANGAN DAN PEMBANGUNAN WEBSITE E-COMMERCE PADA OMEGA JAYA

RANCANG BANGUN APLIKASI PENJUALAN TEMPE DAN TAHU BERBASIS ANDROID PADA UD. PENDHAWA SKRIPSI

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN NIKAH DI KUA KECAMATAN / KABUPATEN PONOROGO BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah satu Syarat

PERANCANGAN APLIKASI PENILAIAN PERKEMBANGAN BAHASA ANAK BERBASIS ANDROID

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ORDER DELIVERY DI RUMAH MAKAN PADANG CITRA MINANG BERBASIS WEB

APLIKASI KAMUS TIGA BAHASA BERBASIS ANDROID

SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGADUAN TINDAK PIDANA KRIMINAL POLRES NGAWI

PERANCANGAN APLIKASI PANDUAN PERTOLONGAN PERTAMA BERBASIS ANDROID SKRIPSI

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN APLIKASI PEMBELAJARAN HADIS UNTUK PERANGKAT MOBILE BERBASIS ANDROID

APLIKASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS 2 SMP / MTS BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

SKRIPSI DESAIN SISTEM INFORMASI INVENTARIS BERBASIS WEB DI SDN 6 SAWOO

SKRIPSI PERANCANGAN PROTOTYPE SISTEM INFORMASI UJIAN ONLINE DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN HYPERTEXT PREPOCESSOR (PHP) AGUS SETIYAWAN

PERANCANGAN APLIKASI PANDUAN GERAKAN JU-JITSU BERBASIS ANDROID SKRIPSI

PERANCANGAN TATA KELOLA ELEKTRONIK DI MA AL-ISHLAH BUNGKAL PONOROGO BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI PEMBUATAN SITUS PORTAL BERITA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PERANCANGAN APLIKASI JAVA DAN MYSQL UNTUK PENYEWAAN SARANA DAN PRASARANA DESA DI DESA NGRAYUN KECAMATAN NGRAYUN SKRIPSI

PERANCANGAN APLIKASI LOKASI TAMBAL BAN DI PONOROGO BERBASIS ANDROID SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI RANCANG BANGUN APLIKASI PENJUALAN DAN STOK OBAT MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI UJIAN ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL PADA SMK SORE 1 PONOROGO

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DELIVERY ORDER UNTUK USAHA MIKRO KECIL PADA AGUNG MULYA PETSHOP BERBASIS ANDROID

BAB II DASAR TEORI...

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA TOKO HARMONIS GROSIR SANDAL

SKRIPSI APLIKASI PEMBELAJARAN BIOLOGI UNTUK SISWA KELAS XII SEKOLAH MENENGAH ATAS BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB UNTUK MENGETAHUI PRODUKSI PERIKANAN BERDASARKAN WILAYAH PENGELOLAAN PERIKANAN (WPP) MELALUI PETA

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN PROTOTYPE E-TICKET BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI ANALISIS, PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SISTEM INFORMASI PARIWISATA

Edi Tri Santoso

SKRIPSI SISTEM INFORMASI DATA PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI (PNPM-MANDIRI) DI KECAMATAN BABADAN NICKITA AYU CAHYA BETHARI

PENGENALAN DAN PEMBELAJARAN CARA MEMBACA ALQURAN (ILMU TAJWID) BERBASIS MOBILE ANDROID

SKRIPSI APLIKASI MOBILE PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN KANTOR SAMSAT JAYAPURA PAPUA

SISTEM RESERVASI HOTEL DI KOTA PACITAN BERBASIS ANDROID SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM UJIAN ONLINE DI SMA BAKTI PONOROGO BERBASIS WEB

DESAIN DAN IMPLEMENTASI WIDGET KALENDER DAN REMINDER ISLAMI BERBASIS ANDROID SKRIPSI. Oleh : RAHMAN NUR BAKHTIAR T.H

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA ALUMNI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO BERBASIS WEB

SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA AYAM BROILER DENGAN MENGGUNAKAN DECISION TREE

SKRIPSI PENERAPAN NOTIFIKASI ANDROID UNTUK MEMBANTU PENYEBARAN INFORMASI DAN KOMUNIKASI SIVITAS UNIVERSITAS DARMA PERSADA

Diajukan Oleh : IKA DIANI

ANALISA E-COMMERCE PADA TOKO PENJUALAN SEPATU FEMSHOP SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENYEWAAN DAN PENJADWALAN LAPANGAN FUTSAL BERBASIS WEB. (Studi Kasus: Planet Futsal Ponorogo)

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG (INVENTORY APPLICATION) BERBASIS WEB DAN BOOTSTRAP CSS

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PENGINGAT POLA GAYA HIDUP SEHAT UNTUK PEKERJA SHIFT BERBASIS ANDROID

PENERAPAN HAVERSINE FORMULA PADA APLIKASI PENCARIAN LOKASI DAN INFORMASI RUMAH SAKIT TERDEKAT DENGAN USER DI JAKARTA BERBASIS ANDROID

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PENJUALAN PADA TOKO HW KOMPUTER PONOROGO SKRIPSI

DESAIN MULTIMEDIA INTERAKTIF TERHADAP PENGENALAN BUDAYA DI INDONESIA

DESAIN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN PENGASUH BALITA UNTUK RUMAH TANGGA MENGGUNAKAN METODE TOPSIS SKRIPSI

APLIKASI SISTEM PAKAR BERBASIS ANDROID UNTUK DIAGNOSA AWAL PENYAKIT GIGI DAN MULUT MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING SKRIPSI

ANALISA PENENTUAN TITIK ACCES POINT DENGAN METODE K-MEANS BERDASARKAN POSISI PENGGUNA HOTSPOT DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYYAH PONOROGO SKRIPSI

DESAIN APLIKASI GALERI BINATANG UNTUK PENGENALAN DAN MEMBACA PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN MENGGUNAKAN PLATFORM ANDROID 2.3 SKRIPSI.

SKRIPSI PENGELOLAAN JURNAL MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK OPEN JOURNAL SYSTEMS (OJS)

SKRIPSI. ANALISIS DAN PERANCANGAN TOKO ONLINE PERTANIAN BERBASIS WEB (Studi Kasus Toko Pertanian Sumber Rejeki Ponorogo) DEVY HARDHYANTO

SKRIPSI APLIKASI MOBILE NOTIFICATION INFORMASI PERKULIAHAN BERBASIS ANDROID

Yogi Waskitha Nugraha

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

(ASLAN ALWI, S.SI., M.CS) NIK.

Rancang Bangun Pembuatan Aplikasi Pemantauan (Monitoring) Kondisi Fasilitas Gedung Berbasis Web dan Android Client

APLIKASI BELAJAR DAN MENGENAL NAMA BUAH-BUAHAN DALAM BAHASA INGGRIS DENGAN PHONEGAP DAN SPEECH RECOGNITION HIMAWAN PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

SKRIPSI SISTEM PAKAR UNTUK MENDETEKSI PENYAKIT PADA AYAM PETELUR DENGAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEHUTANAN DAN ANALISIS GRAFIK BERBASIS WEB MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN BASISDATA MYSQL SKRIPSI

APLIKASI PENGENALAN KOMPETENSI DASAR OTOMOTIF BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA BELAJAR SISWA SMK

INFORMASI MUSEUM DI JAKARTA SELATAN BERBASIS MOBILE

SKRIPSI PROTOTYPING SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD) BERBASIS FRAMEWORK CODEIGNITER

Transkripsi:

SKRIPSI APLIKASI VOTING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN PLATFROM ANDROID STUDI KASUS PADA PEMILIHAN KETUA OSIS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO Diajukan Sebagai Salah satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Jenjang Strata Satu (S1) Pada Program Studi Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo NURIL AYU QORIAH 12531384 PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2016 i

APLIKASI VOTING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN PLATFROM ANDROID STUDI KASUS PADA PEMILIHAN KETUA OSIS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Jenjang Strata Satu (S1) Pada Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo NURIL AYU QORIAH 12531384 PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO (2016) ii

HALAMAN PENGESAHAN Nama : Nuril Ayu Qoriah NIM : 12531384 Program Studi : Teknik Informatika Fakultas : Teknik Judul Skripsi : Aplikasi Voting Berbasis Mobile Menggunakan Platfrom Android Studi Kasus Pada Peilihan Ketua Osis SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo Isi dan formatnya telah disetujui dan dinyatakan memenuhi syarat untuk melengkapi persyaratan guna memperoleh Gelar Sarjana pada Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo Ponorogo, 2016 Menyetujui Dosen Pembimbing, Dra Ida Widaningrum M.Kom NIK. 19660417 201101 13 Dekan Fakultas Teknik, Mengetahui Ketua Program Studi Teknik Informatika Ir. Aliyadi, MM., M.Kom NIK. 19640103 199009 12 Munirah, S.Kom., M.T NIK. 19791107 200912 13 iii

HALAMAN BERITA ACARA UJIAN Nama : Nuril Ayu Qoriah NIM : 12531384 Program Studi : Teknik Informatika Fakultas : Teknik Judul Skripsi : Aplikasi Voting Berbasis Mobile Menggunakan Platfrom Android Studi Kasus Pada Peilihan Ketua Osis SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo Hari : Tanggal : Nilai : Telah diuji dan dipertahankan dihadapan Dosen penguji tugas akhir jenjang Strata Satu (S1) pada : Dosen Penguji Dosen Penguji I, Dosen Penguji II, Aslan Alwi S.Si.,M.Cs NIK. 19720324 201101 13 Angga Prasetyo, M.Kom NIK. 19820819 201112 13 Mengetahui Dekan Fakultas Teknik, Ketua Program Studi Teknik Informatika Ir. Aliyadi, MM., M.Kom NIK. 19640103.199009.12 Munirah, S.Kom., M.T NIK. 19791107 200912 13 iv

BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI 1. Nama : Nuril Ayu Qoriah 2. NIM : 12531384 3. Program Studi : Teknik Informatika 4. Fakultas : Teknik 5. Judul Skripsi : Aplikasi Voting Berbasis Mobile Menggunakan Platfrom Android Studi Kasus Pada Peilihan Ketua Osis SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo 6. Dosen Pembimbing : Dra Ida Widaningrum.,M.Kom 7. Konsultasi : 8. NO TANGGAL URAIAN TANDA-TANGAN 9. Tgl. Pengajuan : 10. Tgl. Pengesahan : Ponorogo, 2016 Pembimbing, Dra Ida Widaningrum.,M.Kom NIK. 19660417 201101 13 v

MOTTO Sesungguhnya bersama kesukaran dan keringanan, karna itu bila kau telah selesai (mengerjakan yang lain). Dan kepada Tuhan, berharaplah. (Q.S Al Insyirah ayat : 6-8) Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua (Aristoteles) vi

P E R S E M B A H A N Bismillahirrahmanirrahim Alhamdulilah atas rahmat dan hidayah-nya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, Laporan Tugas Akhir ini saya persembahan untuk ; 1. Bapak dan Ibu Ku ( Pak Sumardji dan Bu Yati) yang telah memberikan doa dan dukungannya sehingga saya bisa menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 2. Adikku yang selalu memberiku semangat (Andri Fatlal Aziza) 3. Untuk Muhammad Alam Ardiansyah yang selalu menemani serta memberi dukungan 4. Bu ida Widaningrum sebagai pembimbingku menyelesaikan Skripsi ini. 5. Bu Ellisia Kumalasari sebagai wali dosen telah memberi semangat dan dukungan 6. Sahabat-sahabatku yang selalu memberiku semangat dan dukungan ( Ervi Pujirahayu, Endar Nur Cahyani, Alfi Fitriana, Purwo Indah Yuni Widya, Hera Susiloningtyas, Erma Widya Pambayun, Citra Ayu, Deviana Maya sari, Lya Azizah, Fiqiana Prasetyowati dan Rahayu Mulyo) 7. Teman-temanku Fakultas Teknik Informatika 2012 khususnya 9A yang telah bersama berjuang selama 4 tahun aku tak akan melupakan kalian 8. Semua orang yang telah membantuku dan memberi dukungan tak bisa ku sebutkan satu per satu Terima Kasih. vii

ABSTRAK APLIKASI VOTING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN PLATFROM ANDROID STUDI KASUS PADA PEMILIHAN KETUA OSIS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO Oleh: NURIL AYU QORIAH NIM. 12531384 Fakultas Teknik Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Ponorogo Saat ini perkembangan mobile phone tidak hanya difungsikan sebagai alat komunikasi suara atau pesan saja. Seiring dengan perkembangan zaman, para vendor menambah fitur-fitur baru pada perangkat mobile phone atau smartphone produk mereka. Contohnya, dengan perangkat smartphone saja kita dapat mengakses berbagai macam informasi melalui internet. Dengan adanya perangkat smartphone serta dengan kecanggihan yang ditawarkan dan kemudahan yang bisa kita dapatkan, banyak hal yang dapat di akses dimanapun kita berada. Oleh karena itu, bukanlah hal yang tidak mungkin apabila kita membuat sebuah aplikasi yang dapat mempermudah siswa dalam melakukan pemungutan suara menggunakan smartphone. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk merancang dan mengimplementasikan aplikasi voter berbasis android yang dapat mempermudah siswa melakukan proses pengambilan suara menggunakan smartphone. Metodologi yang digunakan yaitu penulis melakukan desain aplikasi, kemudian uji coba aplikasi tersebut. Berdasarkan implementasi yang dilakukan maka didapat simpulan bahwa aplikasi dapat membantu user dalam melaksanakan proses pengambilan suara dan mengetahui hasil perolehan suara sementara dengan perangkat smartphone. Kata kunci : Android, Waterfall, Smartphone, Pemilihan Ketua Osis. viii

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmat serta hidayahnya, Sehingga dapat terselesaikannya penulis SKRIPSI ini dengan judul APLIKASI VOTING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN PLATFROM ANDROID STUDI KASUS PADA PEMILIHAN KETUA OSIS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO. Dalam penyelesaian laporan ini tentunya tidak lepas dari dukungan yang diberikan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih atas segala dukungan, bantuan saran serta nasehat untuk dapat menyelesaikan laporan ini. Sehingga pada kesempatan ini tak lupa penulis mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Ir.Aliyadi, MM., selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2. Ibu Munirah S.Kom,MT Selaku Kaprodi Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 3. Ibu Dra.Ida Widaningrum, M.Kom selaku pembimbing I 4. Ibu Ellisia Kumalasari, S.Pd.,M.Pd selaku dosen wali yang selalu memberi motivasi. 5. Kepada orang tua dan keluarga yang telah memberi semangat kepada penulis, baik berupa materi maupun psikis. 6. Teman-teman yang ikut membantu dalam penyusunan laporan Tugas Akhir sehingga terselesaikan dengan baik. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dan kesalahan dalam penulisan laporan ini, maka penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk kesempurnaan laporan ini. Semoga Laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca umumnya dan penulis pada khususnya. Ponorogo,20 Agustus 2016 Penulis ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN BERITA ACARA UJIAN SKRIPSI... HALAMAN BERITA ACARA BIMBINGAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... i ii iii iv v vi ABSTRAK... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI...... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii BAB I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C Batasan Masalah... 3 D. Tujuan Penelitian... 3 E. Manfaat... 4 F. Hipotesa Penelitian... 4 BAB II : TINJAUAN PUSTAKA A. Penelusuran Referensi... 5 B. Metode Pengembangan Perangkat Lunak... 6 C. Pemungutan Suara... 8 D. Mobile Phone... 8 x

1. Android... 9 2. Versi Android... 10 3. Arsitektur Android.. 13 E. Android SDK... 16 F. Eclipse... 17 G. ADT (Android Development Tools)... 17 H. Aplikasi... 18 I. Java... 19 J. UML (Unified Modelling Language)... 19 K. Diagram Use Case... 20 L. Actitity Diagram... 21 M. Class Diagram 21 N. Sequence Diagram.. 22 O. SQL. 23 BAB III : METODE PENELITIAN DAN PERANCANGAN SISTEM A. Deskripsi Sistem... 24 B. Analisis Sistem... 25 C. Metode Penelitian dan Perancangan... 26 D. Analisis Kebutuhan Sistem... 27 1.Perangkat Lunak... 27 2.Perangkat Keras Komputer... 27 3.Spesifikasi Perangkat Handphone... 28 E. Desain Sistem... 29 1. Flowchart... 29 2. Use Case... 30 xi

3. Sequence Diagram... 31 4. Activity Diagram... 32 5. Class Diagram... 33 F. Desain Interface... 34 BAB IV : IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN A. Implementasi Sistem... 40 B. Tampilan Interface dan Pembahasan Program... 40 1. Halaman Login Siswa... 40 2. Halaman Utama Siswa... 42 3. Halaman Menu Biodata Siswa... 44 4. Halaman Menu video... 46 5. Halaman Menu Kandidat... 48 6. Halaman Menu Detail kandidat... 49 7. Halaman Menu Pemilihan... 50 8. Halaman Menu hasil sementara... 51 9. Halaman Menu Hasil Pemilihan... 53 10. Halaman Menu Info Pengguna 54 11. Halaman Menu Porewed By 56 C. Analilis Kuisioner... 58 BAB V : PENUTUP A. Kesimpulan... 59 B. Saran... 60 DAFTAR PUSTAKA xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Elemen Dasar Use Case... 20 Tabel 2.2. Elemen Activity Diagram... 21 Tabel 2.3. Elemen Class Diagram... 22 Tabel 2.4. Elemen Sequance Diagram... 23 Table 4.1 Tabel analisis Kuisioner... 58 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Siklus Hidup (Life Cycle)... 7 Gambar 2.2 Arsitektur Android... 16 Gambar 3.1 Proses transfer file ke smartphone... 24 Gambar 3.2 Flowchart Sistem... 29 Gambar 3.3 Diagram Use Case... 30 Gambar 3.4 Diagram Sequence... 31 Gambar 3.5 Activity Diagram... 32 Gambar 3.6 Class Diagram... 33 Gambar 3.7 Tampilan Aplikasi e-vote... 34 Gambar 3.8 Tampilan Menu Login User... 34 Gambar 3.9 Tampilan Menu Utama Aplikasi... 35 Gambar 3.10 Tampilan Menu Tutorial vote... 35 Gambar 3.11 Tampilan Menu Biodata... 36 Gambar 3.12 Tampilan Menu Profil kandidat... 36 Gambar 3.13 Tampilan Menu Detail kandidat... 37 Gambar 3.14 Tampilan Menu Pemilihan... 37 Gambar 3.15 Tampilan Menu Hasil Sementara... 38 Gambar 3.16 Tampilan Menu Hasil Pemilihan... 38 Gambar 3.17 Tampilan Menu Info Pengguna... 39 Gambar 3.18 Tampilan Menu Powered By... 39 Gambar 4.1 Tampilan Halaman login... 41 Gambar 4.2 Tampilan Halaman Utama... 43 Gambar 4.3 Tampilan Halaman Video... 44 Gambar 4.4 Tampilan Halaman Biodata... 46 Gambar 4.5 Tampilan Halaman Kandidat... 48 Gambar 4.6 Tampilan Halaman Detail Kandidat... 49 Gambar 4.7 Tampilan Halaman Pemilihan... 51 Gambar 4.8 Tampilan Halaman Hasil Sementara... 52 Gambar 4.9 Tampilan Halaman Hasil Pemilihan... 53 Gambar 4.10 Tampilan Halaman Info Pengguna... 55 Gambar 4.11 Tampilan Halaman Powered By... 56 xiv