UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2011/2012 SOAL TEORI KEJURUAN

dokumen-dokumen yang mirip
UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2011/2012 SOAL TEORI KEJURUAN

Pembahasan Soal TKJ Paket B 2011 / 2012

Mengidentifikasi Masalah Melalui Gejala Yang Muncul

3. Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah. a. Star b. Bus c. WAN d. Wireless e. Client-server

TRY OUT KE 1 UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) TAHUN PELAJARAN 2016/2017

LEMBAR SOAL. Kelas / Kompentensi Keahlian : XII/ TKJ Hari / Tanggal : Sabtu, 10 Maret 2012 : WIB

6. Cara Setting BIOS yang tidak dianjurkan supaya PC dapat bekerja secara optimal adalah... a. BIOS di setting secara manual b. Setting BIOS sesuai

SOAL TKJ TYPE B TKJ. 1. Dibawah ini gambar hirarky memory komputer

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

SOAL TEORI KEJURUAN PETUNJUK UMUM

3. Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah... A. Star B. Bus C. WAN D. Wireless E. Client-server

17. Jenis kabel yang digunakan pada topologi Bus adalah...

JARINGAN. Adri Priadana. Page 1

BAB IV HASIL DAN ANALISA

e. My Network Places dan Icon Tray 6. Pada gambar konektor kabel UTP berikut ini, dimanakah letak pin nomor 1

A. TUJUAN PEMBELAJARAN:

BAB IV PEMBAHASAN Sistem Jaringan LAN di Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa

1. Sebutkan macam-macam Perangkat Komputer

Bab III PEMBAHASAN. Langkah 2 menyiapkan peralatan yang dibutuhkan seperti pada gambar dibawah ini: Gambar 3.1 Konektor RJ-45

Pembahasan Ujian Teori Kejuruan Tahun 2012 / 2013

Jumlah Soal : 40 soal

Jaringan Komputer MODUL 7. Tujuan

Jawaban Ulangan Harian XI TKJ Media, Macam, Topologi Jaringan

Fivien Nur Savitri, ST.,MT. Jatinangor, 12 Mei 2015

BAB IV PEMBAHASAN. tersebut berisi personal computer (PC) sebanyak 5 buah dan 1 hardisk could. Pembuatan

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

MODUL SISTEM JARINGAN KOMPUTER MODUL 4 JARINGAN HYBRID

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Tanggal dan waktu kapan dilakukan maintenance

PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN DINAS PENDIDIKAN TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2009/2010 SOAL TEORI KEJURUAN

PERCOBAAN VII Komunikasi Data WLAN Indoor

PREDIKSI SOAL UJIAN NASIONAL SOAL TEORI KEJURUAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

PANDUAN INSTALASI KOMPUTER CLIENT / KOMPUTER OPERATOR

TRY OUT KE 2 UJIAN NASIONAL SMK. Tahun Pelajaran 2016 / 2017 TEORI KEJURUAN (TKJ)

TKJ Instruktur : Warjana, S.Pd. & Rohmadi H., S.Pd., M.T.

SOAL TEORI KEJURUAN. Petunjuk Umum:

4. 1 Menginstal software jaringan 4. 2 Mengoperasikan jaringan PC dengan sistem operasi

SOAL PRAKTIK KEJURUAN

PRAKTIKUM ROUTING STATIK

PENCARIAN KESALAHAN DASAR PADA KOMPUTER

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 SOAL TEORI KEJURUAN

JARINGAN KOMPUTER MODUL 5

Karena belum dibangunnya suatu jaringan komputer di kantor LIPI BAKOSURTANAL Bogor ini sangat menyulitkan dan menjadi penghambat untuk berjalannya sua

JARINGAN KOMPUTER MODUL 3

LEMBAR SOAL. 2. Jaringan komputer yang memiliki radius km adalah... a. LAN c. Internet e. Nirkabel

2. Perintah untuk menampilkan isi dalam sebuah direktori dalam OS Windows/DOS adalah... A. ver B. rd C. cd (change directory) D. and E.

Panduan Teknis 0.1-ALL SETTINGS

Setting ulang dan perbaikan Jaringan. Nama:prasetyo norhadi Kelas xi tkj 2

SOAL LATIHAN PERAKITAN KOMPUTER

BAB IV PEMBAHASAN Teknik Pengkabelan Twisted Pair

Instalasi jaringan LAN

BAB IV PROSES PERBAIKAN KOMPUTER DESKTOP. perakitan komputer menjadi dasar untuk memperbaiki computer.

Oktet pertamanya mempunyai nilai 192 sampai 223, dan pengalamatan Kelas B masingmasing

Percobaan 4 Jaringan Hybrid: Kabel dan Nirkabel

Laporan. Disusun Oleh: M. Luthfi Fathurrahman. Kelas: X TKJ 2

BAB 1 Instalasi Redhat Linux 7.2

BAB III PEMBAHASAN Switch dengan 36 port 2. Dua Krimping Tools meter kabel UTP Konektor RJ Lan Tester

Soal Ujian Produktif Semester Genap, Kelas II TKJ

Mengidentifikasi Masalah Fungsionalitas Jaringan pada Perangkat Melalui Gejala yang Muncul

9/1/2010. Topologi Jaringan Komputer. Pertemuan 5

4. IP address kelas A diberikan untuk jaringan dengan jumlah host... A. sangat kecil B. sangat besar C. sedang D. tidak tetap E.

A.3. Tool network traceroute Untuk mengecek koneksi digunakan protokol ICMP dengan perintah ping atau traceroute.

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

PRAKTIKUM 3 Dynamic Host Configuration protocol pada Linux (Ubuntu) dan Windows 1. Praktikum 4. Dynamic Host Configuration Protocol

Perangkat Keras Komputer. Lab. Hardware UNIKOM. & Tool's Pendukungnya Sutono, S.Kom. 1

Pengelolaan Perangkat Keras

PC STAND ALONE. Alat yang menyediakan dan mengalirkan listrik secara kontinu dan tidak terputus kepada komputer adalah :

Melakukan instalasi sistem operasi Dasar Dasar Kompetensi Kejuruan Kelas X Semester 1

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 SOAL TEORI KEJURUAN

MENGENAL LAN (LOCAL AREA NETWORK)

MODUL 3 PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN. DHCP Server. Oleh: Nani Setyo Wulan S.Pd. Nelyetti S.Kom.

LAPORAN PRATIKUM LINUX. Modul III. Konsep Jaringan dan TCP/IP

KONSEP DASAR JARINGAN KOMPUTER

- Lampiran Installasi dan konfigurasi komputer client

BAB IV PEMBAHASAN. Company co. Sursoft Indonesia Development Center adalah lembaga

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 SOAL TEORI KEJURUAN

INSTALASI LINUX SuSE 9.1

Pertemuan 1: Pengkabelan

PERALATAN YANG DIBUTUHKAN: 1. Beberapa PC yang akan dihubungkan dalam jaringan. 2. Hub sebagai penghubung jaringan. 3. Kabel jaringan secukupnya.

penggunaan frame secara tetap, dapat diketahui ketepatan pengiriman paket data. ArsitekturArcNet Dikembangkan oleh Datapoint Corp. tapi tidak memperol

Tutorial membuat jaringan lokal sederhana dengan Windows XP

YAYASAN PENDIDIKAN CAHAYA PUTRA BANGSA SMK KARYA PUTRA BANGSA Teknik Komputer Jaringan

Melakukan Perbaikan Dan Atau Setting Ulang Koneksi Jaringan

SOAL TRYOUT UJIAN TEORI KEJURUAN

Instalasi dan Konfigurasi Jaringan menggunakan Ubuntu Server LTS

TRYOUT UKK TEORI. Petunjuk Umum:

Komputer Yang Terhubung Jaringan

Menginstal Sistem Operasi

PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN DINAS PENDIDIKAN TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2009/2010 SOAL TEORI KEJURUAN

Pendahuluan. Koneksi secara fisik (Topologi secara fisik) Koneksi secara Logis (Topologi secara Logic)

Cara RESET Password BIOS pada Komputer

Pendahuluan Jaringan komputer adalah kumpulan dua atau lebih dari komputer yang saling berhubungan satu sama lain. Kebutuhan yang diperlukan dalam kon

LANGKAH LANGKAH INSTALASI LINUX REDHAT

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 SOAL TEORI KEJURUAN

Network Tech Support Switch Devices

Pertemuan V. Local Area Network

BAB 3 Metode dan Perancangan 3.1 Metode Top Down

PERTEMUAN 7 SISTEM OPERASI DAN PROGRAM UTILITAS

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Matematika Universitas Lampung dan Linux

Wireless LAN. Reesa akbar EEPIS-ITS

Transkripsi:

DOKUMEN NEGARA UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2011/2012 SOAL TEORI KEJURUAN Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan Kode Soal : 2063 Alokasi Waktu : 120 menit Tanggal : 19 Maret 2012 Bentuk Soal : Pilihan Ganda Jumlah Soal : 40 Soal Paket Soal : B Petunjuk Umum: 1. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk LJUN. 2. Hitamkan bulatan sesuai dengan Kode Soal dan Paket Soal pada LJUN. 3. Setiap butir soal mempunyai 5 (lima) pilihan jawaban. 4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab. 5. Hitamkan bulatan pada satu pilihan jawaban yang paling tepat pada LJUN. 6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. 7. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP, atau alat bantu hitung lainnya. 8. Bila diperlukan, lembar soal dapat dicoret-coret. 9. Tidak ada pengurangan nilai pada jawaban yang salah. 10. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian. SELAMAT & SUKSES 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-1/8

1. Konektor yang terhubung ke monitor, ditunjukkan pada nomor. A. 4 B. 5 C. 6 D. 7 E. 8 2. Test yang dilakukan oleh PC pada saat booting untuk mengecek fungsi-fungsi komponen PC telah bekerja dengan baik adalah... A. BOOT B. CMOS C. BIOS D. POST E. BEEP 3. Urutan dalam proses instalasi sistem operasi adalah... A. hardware check-partisi-format-copy files-configuration-boot priority B. partisi-format-boot priority-hardware check-copy files-configuration C. partisi-format-hardware check-copy files-configuration-boot priority D. boot priority-format-partisi-hardware check-copy files-configuration E. boot priority- hardware check-partisi-format-copy files-configuration 4. Pengaturan tanggal dan jam pada komputer, dapat dilakukan pada... A. standard BIOS setup B. chipset features setup C. BIOS features setup D. integrated peripheral E. power management 5. Setelah sistem operasi diinstal, ternyata resolusi monitor hanya bisa di-setting pada resolusi 640x480 yang hams dilakukan agar resolusi berubah adalah... A. mengganti monitor B. merubah posisi monitor C. menginstal driver VGA D. mengganti kabel VGA E. menginstall ulang sistem operasi 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-2/8

6. Prosedur yang tepat dari kebijakan K3 bidang komputer Menghidupkan komputer sesuai dengan prosedur, diantaranya adalah... A. intensitas nilai pencahayaan 40-80 foot candles, pada bidang 30 inci dari lantai B. terjaminnya nilai temperatur,kelembaban ruang, bebas debu, asap, getaran, gas dan zat kimia-terjaminnya nilai pencahayaan C. tegak lurus pada monitor berjarak 50 cm-bagian belakang punggung tegak posisi 90 0 -Istirahat sejenak-penerangan harus cukup-tinggi atau letak monitor sesuai dengan arah pandang mata D. pastikan semua kabel tersambung dengan tepat-sambungkan kabel listrikhidupkan stavol -hidupkan CPU-hidupkan monitor E. close semua program-klik start-pilih shut down 7. Hitung nilai tahanan resistor dengan kode warna pada gambar : A. 47 Ω B. 470 Ω C. 4.700 Ω D. 47.000 Ω E. 470.000 Ω Kuning Ungu Oranye Emas 8. Simbol sebuah kapasitor adalah... A. B. C. D. E. 9. Salah satu jenis kecelakaan pada pekerja operator komputer adalah sengatan arus listrik, cara pencegahan yang tepat adalah... A. syarat minimal pencahayaan dalam ruangan harus dipenuhi B. gunakan waktu istirahat C. atur jarak pandang dengan monitor D. menggunakan alas kaki/karpet E. posisi duduk juga harus diperhatikan 10. Konversi bilangan desimal 35 (10) menjadi bilangan biner orde (2), adalah... A. 100011 B. 100100 C. 100111 D. 101001 E. 110001 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-3/8

11. Gambar heat sink ini digunakan oleh processor Intel yang interface-nya berjenis... A. slot-2 B. socket 472 C. socket mpga 478 D. socket LGA 775 E. socket 754 12. Langkah-langkah penyelesaian permasalahan komputer yang berurutan adalah... A. identifikasi, klasifikasi, pengelompokan, perbaikan B. identifikasi, analisis, pengelompokan, klasifikasi C. analisis, klasifikasi, isolasi, perbaikan D. klasifikasi, pengelompokan, hipotesa, isolasi E. klasifikasi, pengelompokan, perbaikan 13. Jika komputer pada waktu POST mengeluarkan bunyi 1 beeb panjang 3 beeb pendek, berarti... A. kerusakan di modul DRAM parity B. kerusakan di bagian VGA C. problem di memori D. PC dalam keadaan baik E. kerusakan di modul memori atau memori video 14. Diagnosa dari : CPU dan monitor mati, tidak ada beep adalah... A. instalasi PC tidak sempurna B. instalasi kabel data dari VGA card ke monitor bermasalah C. instalasi fisik ke tegangan listrik/power supply bermasalah D. instalasi secara hardware dan software bermasalah E. instalasi power supply, monitor, VGA rusak 15. Perangkat yang perlu ditambahkan jika tegangan listrik sering naik turun adalah. A. generator B. Accu C. AVR D. battery E. UPS 16. Cara membersihkan monitor yang paling benar adalah. A. menyemprotkan cairan pembersih ke monitor lalu dilap B. mengelap monitor dengan kain yag sudah diberi alkohol C. mengelap monitor dengan kain yang sudah diberi cairan pembersih D. membersihkan casing monitor dengan air keras E. menggunakan kuas dan kemoceng 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-4/8

17. Pada hardisk 80 GB, bila dipartisi menjadi 2 dengan ukuran yang sama, maka pembagian yang benar adalah. A. primary=50%, extended=50% B. primary=50%, extended =100%, logical=100% C. primary=50%, extended =50%, logical=100% D. primary=40gb, extended =100%, logical=40gb E. primary=40gb, logical =40GB 18. Tipe sistem file yang dibutuhkan ketika instalasi Windows 7 adalah. A. NTFS B. FAT 16 C. FAT 32 D. EXT E. XFS 19. Tool yang dapat kita gunakan untuk merawat head printer dengan printer tools adalah. A. cleaning and deep freeze B. printer option C. cleaning and deep cleaning D. cartridge cleaner E. ink option 20. Jumlah minimal partisi yang dibutuhkan oleh sistem operasi Linux adalah. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5 21. Pada RAM berukuran 512 MB, maka alokasi yang direkomendasikan untuk partisi Linux Swap adalah. A. 64 MB B. 128 MB C. 256 MB D. 512 MB E. 1024 MB 22. Topologi jaringan pada gambar adalah. A. star B. ring C. tree D. bus E. mesh 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-5/8

23. Sebuah jaringan LAN mempunyai alamat IP 192.168.50.74/29, maka alamat IP broadcast-nya adalah. A. 192.168.50.127 B. 192.168.50.75 C. 192.168.50.79 D. 192.168.50.95 E. 192.168.50.255 24. Apabila suatu periferal belum terinstal driver-nya, pada device manager akan tampil simbol... A. tanda seru (!) warna kuning B. tanda X warna merah C. tanda seru (!) warna merah D. tanda tanya (?) warna kuning E. tanda tanya (?) warna merah 25. Urutan warna mana yang benar untuk pembuatan hubungan kabel straight adalah. A. putih oranye-oranye, putih coklat-coklat, putih biru- biru, putih hijau- hijau B. putih oranye- oranye, putih hijau-hijau, putih biru- biru, putih coklat coklat C. putih oranye-oranye, putih hijau-biru, putih biru hijau, coklat putih coklat D. putih oranye-oranye, putih hijau-biru, putih biru hijau, putih coklat coklat E. putih oranye-oranye, putih biru-hijau, putih hijau-biru, putih coklat-coklat 26. Terjadinya tabrakan pengiriman data pada suatu jaringan komputer di kenal dengan istilah... A. collision B. broken C. explode D. fusion E. attacking 27. Dua buah jaringan dihubungkan dengan switch tapi tidak ada koneksi, lampu indikator menyala, ketika di-ping request time out. Penyebabnya adalah. A. kesalahan koneksi kabel B. switch terlalu sibuk C. switch tidak bekerja D. switch tidak cocok E. protokol jaringan tidak cocok 28. Untuk melakukan instalasi sistem operasi melalui media jaringan, dilakukan dengan megarahkan boot priority pada. A. CD-ROM B. hardisk C. PXE D. flashdisk E. internet 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-6/8

29. Sebelum melakukan perbaikan konektivitas jaringan pada komputer client yang bermasalah, terlebih dahulu kita harus mengetahui beberapa hal, yaitu... A. peralatan yang digunakan dan jumlah client B. peralatan yang digunakan dan jenis topologi jaringan C. peralatan yang digunakan dan konfigurasi IP D. peralatan yang digunakan dan sistem keamanan jaringan yang dipakai E. peralatan yang digunakan dan konfigurasi jaringan 30. Media yang digunakan pada jaringan komputer. A. fiber optic, UTP B. STP, fiber optic C. UTP, udara D. NIC, fiber optic E. star, UTP 31. Perintah untuk mengkonfigurasi ip 192.168.10.10/26 pada komputer dengan sistem operasi Linux, adalah. A. $ sudo ifconfig 192.168.10.10/26 B. $ sudo eth0 ifconfig 192.168.10.10/26 C. $ sudo ifconfig eth0 192.168.10.10 netmask 255.255.255.128 D. $ sudo ifconfig eth0 192.168.10.10 netmask 255.255.255.192 E. $ sudo ifconfig eth0 192.168.10.10 netmask 26 32. Topologi wireless yang menggunakan access point dinamakan dengan... A. topologi ad hoc B. topologi star C. topologi bus D. topologi ring E. topologi infrastructure 33. Lapisan OSI yang berfungsi sebagai interface antar user dan komputer adalah layer. A. physical B. data link C. network D. application E. presentation 34. Perintah ping pada command prompt, digunakan untuk. A. mengetahui IP komputer B. mengetes konfigurasi TCP/IP pada komputer C. melakukan instalasi TCP/IP D. membuat IP dinamis pada komputer E. setting IP pada jaringan 35. Nama service untuk memberikan IP secara otomatis adalah. A. POP3 B. apache C. DHCP3-server D. bind9 E. squid 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-7/8

36. Prosessor yang sesuai untuk sebuah server adalah. A. Core 2 Duo B. Quad Core C. Atom D. AMD E. Xeon 37. User yang berhak mengakses suatu server secara full memiliki alamat abcd:1020:fa02:1:2:3, pembatasan akses ini berdasarkan pada... A. full address B. blank address C. IP address D. MAC address E. port address 38. Database server yang umum digunakan adalah... A. Apache B. MySQL C. MYOB D. DBFSL E. MS Access 39. Pada sistem operasi berbasis Linux, nama file yang mengatur pemberian layanan IP secara otomatis, adalah. A. dhcpd.conf B. interfaces C. squid.conf D. dhcp3-server E. dhcp 40. DATA PROCESSING yang digunakan sistem database terdiri dari 4 komponen, yaitu... A. hardware, software, data, dan user B. program aplikasi, data, user, DBMS C. DBMS, hardware, software, dan data D. perangkat keras, hardware, software, data E. perangkat lunak, software, DBMS, user 2063-Paket B-2011/12 Hak Cipta pada Kemdikbud STK-8/8