TUTORIAL MEMBUAT BLOG SENDIRI BERBASIS WORDPRESS

dokumen-dokumen yang mirip
Link Categories, digunakan untuk mengelompokkan link ke dalam kategorikategori

KKN SISDAMAS Panduan Penggunaan Blog KKN ( UIN SGD BANDUNG) UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Pusat Teknologi Informasi dan Pangkalan Data

3. Pilih layout dari blog yang akan kita buat seperti gambar di bawah ini : 4. Lalu pilih tema sesuai dengan layout yang sudah kita pilih tadi seperti

Panduan Dasar Membuat Website

PENGABDIAN MASYRAKAT PELATIHAN PEMBUATAN WEB UNTUK USTADZ DAN PENGELOLA PONDOK PESANTREN SEBAGAI MEDIA INFORMASI DI KABUPATEN/KOTA KEDIRI

PANDUAN DASAR MEMBUAT WEBSITE

Panduan Dasar Membuat Website

PANDUAN PENGGUNAAN PERSONAL WEB BLOG. Version 0.1

CARA MEMBUAT BLOG MENGGUNAKAN WORDPRESS SECARA ONLINE

Panduan Penggunaan Blog KKNM Unpad

Panduan Penggunaan Blog KKNM Unpad

Panduan Penggunaan Blog Wordpress. Disusun Oleh :

KKN SISDAMAS PANDUAN PENGGUNAAN BLOG KKN UIN SGD BANDUNG PUSAT TEKNOLOGI INFORMASI DAN PANGKALAN DATA

TUTORIAL PENGELOLAAN WEB PROFIL OPD

PANDUAN MENGGUNAKAN BLOG STAFF (

MANUAL BOOK WEBSITE [BUAT HALAMAN BARU + EDIT HALAMAN]

TUTORIAL BLOG STAF UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA UMS Team IT & IT helpdesk Supported

Panduan Mengelola Website Pribadi Mengelola WordPress

V.2.0. Panduan Pengelolaan Website

DAFTAR ISI MANUAL BOOK

PANDUAN MEMBUAT BLOG I. PENDAHULUAN

TRAINING. Jul Post, Pages & Media

Modul Pembuatan Website Menggunakan

Panduan Pengelolaan Web Berbasis WordPress IICACS

Manual CMS Wordpress

IAIN WALISONGO SEMARANG

DAFTAR ISI. Wordpress Mengenal Dashboard Memposting Artikel Membuat Halaman Baru Eksplorasi Menu Appearance

Tutorial Membuat Blog Menggunakan Layanan WORDPRESS

USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN

EBOOK TUTORIAL (PANDUAN) LAPAX THEME TEMPLATE TOKO ONLINE WORDPRESS INDONESIA JASA PEMBUATAN WEBSITE TOKO ONLINE. Butuh bantuan? Hubungi kami!

PANDUAN PENGGUNA LAYANAN BLOG HOSTING. Penyusun: Y. Sigit Purnomo W.P.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Tutorial Membuat Blog dengan WordPress Hal 1

Cara mendaftar ke blog dosen

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI... i DAFTAR GAMBAR... i

INSTALL WEB WORDPRESS

UPDATE buku: Tutorial Praktis WordPress Membuat Situs tanpa Perlu Belajar HTML, PHP, dll.

User Manual. Website i-come.petra.ac.id

MODUL WEBSITE JaringanPelajarAceh.com. Dipersiapkan oleh: Kusnandar Zainuddin

CONTENT MANAGEMENT SYSTEM (CMS)

Pengenalan dan Pembuatan Blog UNY

EBOOK TUTORIAL (PANDUAN) PAKET BEGINNER JASA PEMBUATAN WEBSITE TOKO ONLINE

Mengembangkan Website Berbasis Wordpress

Daarul Abroor is beloved my campus http//ppda.wordpress.com

Panduan Manajemen Halaman & Artikel Webkece

TUTORIAL ADMINISTRATOR WORDPRESS WP-ADMIN Contents Management Wordpress Selfhosting

Panduan Dasar Pengisian Konten Web

Buku Panduan Manajemen Website Dengan Themes Elevate

Modul Pelatihan Membuat Blog dengan Wordpress

Tutorial Membuat Blog dengan Layanan Wordpress

MANUAL BLOG STAFF.UNS.AC.ID

adalah berikut : I. MENDAFTAR halaman depan

MANUAL UPDATE WEBSITE DEMO 1.

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA BAHAN AJAR TEKNOLOGI INFORMASI

Panduan Pembuatan Blog pada site blog staff Universitas Budi Luhur dengan menggunkan wordpress

MODUL PELATIHAN PENGGUNAAN WEBSITE POLTEKKES KEMENKES PALANGKARAYA POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA. DESEMBER 2014 oleh TIM IT STMIK PALANGKA RAYA

Blog Akademis Dosen

PANDUAN ADMIN WEB BLOG PRIBADI MAHASISWA. Oleh: A. Fathurohman

MODUL PEMANFAATAN WEBSITE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN

A. Cara membuat Blog Dosen Berikut tata cara untuk membuat Blog Dosen : 1. Membuka

Cara Upload Web Repositori Persampahan Indonesia. Setelah berhasil login, akan muncul halaman DASHBOARD, seperti berikut ini:

DAFTAR ISI PANDUAN PENGGUNAAN WEB SEKOLAH

USER GUIDE BLOG MAHASISWA

PT QWORDS COMPANY INTERNATIONAL

qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwerty uiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopas dfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjkl zxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbn

MANUAL USER Website KLA

BLOG DOSEN TEKNIK FISIKA

Tutorial Penggunaan. Update: 2 Mei Bagian Sistem Informasi UNS Gedung BAA-BAPSI Lt.2

1. All Post Silahkan klik menu All Post untuk melihat semua post/artikel dalam berbagai status (published, draft, etc).

MEMBUAT WORDPRESS DI IDHOSTINGER

CMS Content Management System

USER S GUIDE. Menu Dashboard. Blog site - Staffsite. Menu Write. Menu Blog. Pilihan pada Menu: Dashboard, write, manage, comments,

Posting, Edit dan Hapus Berita

Pengelolaan Website SILHD (Sistem Informasi Lingkungan Hidup Daerah)

[Pick the date] DKSI-IPB PANDUAN PENGGUNAAN BLOG INOVASI IPB (

TUTORIAL WORDPRESS. /wp-admin misalnya kemudian tekan enter... ( Gambar : wp-admin )

Panduan Blog UBM. Universitas Bunda Mulia

PANDUAN BLOG & JEJARING SOSIAL UNNES

Nge Blog menggunakan WordPress. Irwan Ary Dharmawan

PT QWORDS COMPANY INTERNATIONAL

Panduan Blog Mahasiswa Ver

Panduan WordPress Cara Menulis Berita atau Artikel

User Manual Pengoperasian Website Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten

Menambahkan Image Slider di Homepage

STMIK STIKOM SURABAYA Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Komputer Surabaya. Modul Pelatihan Blog Pengembangan Media Online, 2012

MANUAL BOOK MADANI CMS KOTA SERANG

Membuat Blog Menggunakan Wordpress

CARA MENGGUNAKAN WEBSITE TOKO ONLINE INDOSTORE

Tutorial Pembuatan Blog

Tutorial Wordpress Bagi Pemula

Website Training Off. On line

Untuk awal login bisa masuk ke URL.

Mengelola Portal Desa

Modul Elemen Dasar Mengelola Blog

Panduan Penggunaan Blog Dosen Lecture.ub.ac.id Agus Widyatama (PSIK) Panduan Penggunaan Blog Dosen Lecture.ub.ac.id

BAB III BAGIAN BLOG WORDPRESS


MODUL PELATIHAN WEBSITE

STMIK STIKOM SURABAYA. Sekolah Tinggi i Manajemen Informatika & Komputer Surabaya. Modul Pelati ihan. Blog

PANDUAN MENGGUNAKAN WORDPRESS

Transkripsi:

TUTORIAL MEMBUAT BLOG SENDIRI BERBASIS WORDPRESS 1. Masuk Blog Langkah pertama silahkan akses http://blog.walisongo.ac.id di browser anda dan muncul seperti tampilan di bawah ini, kemudian klik Menu Daftar Anggota untuk melihat apakah anda sudah terdaftar atau belum di blog tersebut. Klik link Log in di pojok kiri atas, maka akan muncul tampilan seperti dibawah, silahkan isi username dan password yang telah diberikan oleh admin pengelola blog tersebut. klik tombol Log in untuk masuk.

Contoh cara mengisi username dan password. Setelah Log in maka anda akan masuk tampilan seperti dibawah ini. disini anda berarti sudah masuk sebagai admin blog pribadi anda.

2. Dashboard Klik menu My Sites di pojok kiri atas, dan pilih Dashboard. Dashboard adalah tempat pengelolahan blog untuk admin dalam mengelola content, tampilan, widget, dan lainya. Pada Dashboard wordpress terdapat beberapa menu, di bawah ini adalah fungsi menumenu di dashboard wordpress.

3. Post, Categories dan Tag Pada intinya di wordpress ada dua jenis artikel, yaitu post dan page. Posting adalah artikel yang tersusun dan terstruktur juga terurut. Berbeda dengan posting, page berdiri sendiri sebagai halaman blog dan terpisah dengan posting. Pada website portal, post bisa diibaratkan sebagai berita selalu update, sedangkan page merupakan halaman web lainnya yang berdiri sendiri. Klik menu Posts untuk melihat artikel yang telah dibuat. seperti pada tampilan yang ditunjukkan, maka ditunjukkan bahwa pada blog kita sudah terisi satu artikel yaitu Hello World yang merupakan artikel yang pertama kali disimpan di blog. Silahkan klik pada tulisan Hello World dan akan muncul pilihan Edit Quick Edit (untuk mengedit kembali artikel tersebut), Trash (untuk menghapus artikel tersebut), View (untuk melihat hasil tampilan final artikel tersebut di blog kita). Klik Menu Add New untuk menambahkan artikel yang akan dibuat. Contoh dibawah adalah artikel yang telah dibuat. Title adalah judul dari artikel yang akan anda tulis, dibawahnya ada teks editor untuk mengisi artikel anda. Di teks editor tersebut ada beberapa icon yang akan membantu anda dalam menulis dan memanage artikel anda. Saya yakin icon icon diatas sudah familiar dengan anda karena fungsi dan gambarnya sama dengan icon icon di word processor seperti ms word atau open office. Beberapa icon yang beda mungkin cara memasukan gambar atau media lain. Seperti anda lihat, dibagian atas teks editor ada icon Add Media. Media yang dimasukkan diatas akan disimpan ke media library, jadi jika suatu

saat dibutuhkan kembali anda bisa memanggilnya di menu Media Library. Disamping teks editor ada satu bagian lagi diantaranya adalah Publish. Publish artinya adalah anda mempublikasikan tulisan anda. Jika anda Save Draft saja, artikel yang anda tulis akan tersimpan di sistem dan tidak dipublikasikan. Untuk melihat tampilan dari tulisan dengan cara menklik Preview. Dibagian ini ada kelebihan yang sangat penting, yaitu di atas tombol Publish ada link Publish immediately edit. Link tersebut untuk mengatur waktu publish artikel anda. Jadi anda bisa setting kapan artikel tersebut di publish menurut tanggal yang anda set. Dibagian bawah Publish ada bagian Categories untuk mengelompokan artikel yang anda tulis berdasar kategori yang ada di blog anda. Di bawah Categories terdapat bagian Tags untuk mengelompokan artikel anda berdasar tag/penanda. Bagian bawah dari categories jarang sekali digunakan kecuali untuk kepentingan tertentu. Klik pada sub menu Categories untuk menambahkan kategori untuk pengelompokan artikel anda berdasarkan kategori yang di inginkan. Isilah Name dengan nama kategori yang dituju trus isi Description dari kategori tersebut klik Add new category untuk menyimpan kategori tersebut.

Featured imagae adalah adalah gambar thumbnail yang mewakili sebuah artikel. Jika ingin menghapus atau mengubah, klik pada tulisan kategori yang dituju dan akan muncul pilihan Edit Quick Edit (untuk mengedit kembali kategori tersebut), Delete (untuk menghapus kategori tersebut), View (untuk melihat hasil tampilan final kategori tersebut di blog kita). 4. Media Media Library adalah fasilitas pada WordPress yang akan memudahkan Anda untuk mengatur gambar atau objek lain yang ingin dimasukkan ke dalam artikel. Anda bisa menggunakan fasilitas Media Library dengan mengklik menu Media Library yang terdapat pada da ar menu/navigasi WordPress atau bisa juga dengan mengklik tombol Add Media yang terletak di bagian atas editor Posts/Pages.

Klik Add new untuk menambahkan media yang ingin dimasukkan secara manual, klik Select Files untuk menambah objek media tersebut, klik upload untuk mengunggah.

Jika berhasil mengupload maka akan tampil objek yang telah anda upload tersebut. 5. Pages Page sebenarnya mirip dengan Post. Yang membedakan adalah Page digunakan untuk menampilkan informasi yang sifatnya jarang diupdate. Contoh penggunaan Page, menampilkan informasi Profil, Sejarah, Visi Misi, dll. Sedangkan Post digunakan untuk menampilkan informasi yang selalu update, seperti berita, artikel dll. Klik Add New untuk menambah page yang di inginkan.

sama seperti post yang telah dibahas diatas maka page juga berlaku setting sama persis seperti post. Jika ingin menghapus atau mengubah, klik pada tulisan page yang dituju dan akan muncul pilihan Edit Quick Edit (untuk mengedit kembali kategori tersebut), Delete (untuk menghapus kategori tersebut), View (untuk melihat hasil tampilan final kategori tersebut di blog kita).

6. Comment Comment memungkinkan pengunjung blog Anda untuk berdiskusi dengan Anda atau satu sama lain. Bila Anda mengaktifkan komentar pada page atau post, WordPress memasukkan beberapa kotak teks setelah konten yang anda masukkan di mana pengguna dapat mengirimkan komentar. Anda pun bisa membalas komentar yang masuk ataupun menghapus komentar tersebut, dengan klik menu seperti menyetujui, mengomentari balik, edit, tandai sebagai spam, ataupun menghapus comment tersebut. 7. Appearance Appearance adalah penampilan. Pada menu ini anda dapat mengatur penampilan blog anda, mulai dari mengganti tema template, mengatur widget yang ditampilkan, membuat menu, mengganti background, mengatur design template. Ada 8 sub menu pada Appearance, yakni Themes, Widgets, Menus, Background,Theme Options, Custom Design.

Klik menu themes dan pilih theme (tema) blog yang anda sukai, klik Activate bila anda menyetujui theme tersebut, atau klik Live Preview untuk melihat terlebih dahulu theme tersebut. Widget merupakan fasilitas untuk mengganti hiasan blog Anda, yang berada di sisi kanan, kiri maupun atas bawah blog anda.

Seperti tampak pada gambar diatas telah ditambahkan widget berupa Recent Posts, Recents Comments, Archives, Categories dan Kalendar di sisi kanan blog, silahkan kreasi blog anda menurut selera masing masing. Menu merupakan alat navigasi untuk menuju page atau pun halaman statis blog anda, silahkan tambahkan menu atau kreasikan menu menjadi sub menu yang akan ditampilkan di atas ataupun dibawah blog anda. Klik Save Menu untuk menyimpan konfigurasi menu tersebut.

Seperti contoh diatas merupakan hasil dari penambahan menu di sisi atas blog.

8. Users Pada menu Users, anda dapat mengundang kawan anda sebagai penulis tamu atau admin. Anda juga dapat mengatur profil anda. Ada 4 sub menu pada Users, yakni All Users, Add New, Your Profile. Klik Add New untuk menambahkan user baru ke blog anda, berupa subscriber (langgana), contributor (kontributor), author (penulis), editor, atau pun admin blog, isikan semua yang dibutuhkan dan klik Add new user untuk menambahkan user tersebut.

Latihan Akhir Membuat Posting / Artikel 1. Pada bagian inilah pokok dari rangkaian Anda membuat website/ blog. Anda akan sering menggunakan menu ini karena terkait dengan artikel yang akan disajikan kepada pengunjung. Keterangan : 1. Pada Dashboard, pilih menu Post Add New. 2. Tulis Judul artikel Anda. 3. Tulis pada kolom yang disediakan. 4. Ada tombol tombol yang mirip ketika Anda mengetikkan di Microsoft Word. Untuk mengatur tulisan seperti : Bold,Italic, Hiperlink, Insert gambar, rata kanan, dll. 5. Masukkan kata kunci (tag) agar tulisan anda mudah teridentifikasi di mesin pencari. 6. Masukkan kategori tulisan / postingan Anda. 7. Jika semua sudah, klik tombol Publish 8. Anda bisa mengecek hasil postingan anda dengan klik tombol Previews 9. Lakukan langkah seperti di atas untuk posting artikel lainnya. Mengenal perbedaan Tag dengan Category Tag adalah kata kunci, misalnya blog Anda berisi tentang tutorial bisnis, kemudian Anda menulis artikel tentang video tutorial, video bisnis,

tutorial bisnis, bisnis keripik,keripik jamur. Tag biasanya lebih dari satu, idealnya 3 sampai 5. Kategori, adalah kelompok artikel Anda yang memiliki ciri khusus, misalnya artikel profil produk video tutorialbisnis keripik jamur tadi dapat dimasukkan ke dalam kategori video bisnis. Tentu saja di blog Anda juga adakategori lain, misalnya ebook bisnis. Kategori untuksetiap artikel biasanya terbatas (satu atau dua).

Membuat Page (Halaman Statis) 1. Page adalah halaman yang isinya tidak berubah ubah.untuk website / blog bisnis, pages ini biasanyadiperuntukkan sebagai halaman profil (about), kontak,produk, cara pemesanan, dan lain sebagainya. 2. Cara membuat page baru adalah dengan mengklik menu Pages Add New pada Dashboard. 3. Cara penulisan ataupun setting pages sama persis saat anda membuat post seperti diatas.