BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 265 / DTKCK / 2006 TENTANG PENETAPAN KLINIK KLINIK KELUARGA BERENCANA/ PEMBANTU

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 23 TAHUN 2009 TENTANG POS KESEHATAN DESA ( POSKESDES ) DI KABUPATEN JEMBRANA

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 31 / KEU / 2009 TENTANG

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 969 /DIKBUDPAR/2008 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 1 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR : 242 / PKL / TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 7 TAHUN 2005 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 43 TAHUN 2015 TENTANG PENGEMBANGAN KAWASAN TANAMAN KAKAO KABUPATEN JEMBRANA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 15 TAHUN 2007 TENTANG

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 330 TAHUN 2003 TENTANG PEMBENTUKAN DEWAN PENYANTUN RUMAH SAKIT UMUM NEGARA KABUPATEN JEMBRANA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 19 TAHUN 2006 TENTANG PEMBENTUKAN KECAMATAN JEMBRANA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI JEMBRANA,

BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 132 TAHUN 2016 TENTANG PENJABARAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2017

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 1070/PERL/2008

WALIKOTA BATU KEPUTUSAN WALIKOTA BATU NOMOR: 180/24/KEP/ /2013 TENTANG TIM TEKNIS OTONOMI DAERAH KOTA BATU WALIKOTA BATU,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR 21 TAHUN 2007

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 1424 / DTKCK / 2006

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR : 446/PERINDAGKOP/2008 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 11 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 9 TAHUN 2016 TENTANG

RINTISAN WAJIB BELAJAR 12 ( DUA BELAS ) TAHUN

BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 36 TAHUN 2009 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 31 TAHUN 2013

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 6 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKAN SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA GUDANG FARMASI KABUPATEN JEMBRANA

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 65 TAHUN 2006 TENTANG TAMBAHAN BANTUAN PAJAK HOTEL DAN PAJAK RESTORAN

GUBERNUR BALI PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG

-1- BUPATI BADUNG PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 3 TAHUN 2017 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 22 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 10 TAHUN 2016 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN PERANGKAT DAERAH

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 15 TAHUN 2001 T E N T A N G SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAHAN DESA

BUPATI KARANGASEM PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN KARANGASEM NOMOR 1 TAHUN 2014 TENTANG

PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 7 TAHUN 2011 TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2010

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 58 TAHUN 2009 TENTANG TUNJANGAN PENINGKATAN KINERJA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 9 TAHUN 2005 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 12 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 13 TAHUN 2001 T E N T A N G SUMBER PENDAPATAN DESA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI JEMBRANA,

BUPATI PATI PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI PATI NOMOR 58 TAHUN 2017 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 9 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA BATU KEPUTUSAN WALIKOTA BATU

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 13 TAHUN 2002 TENTANG

KEPUTUSAN WALIKOTA BATU NOMOR: 180/2/KEP/ /2014

BUPATI SUKOHARJO PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI SUKOHARJO NOMOR 16 TAHUN 2017

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 3 TAHUN 2009 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN JEMBRANA TAHUN ANGGARAN 2009

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2011 PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR NOMOR 9 TAHUN 2011 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 50 TAHUN 2005 TENTANG

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 16 TAHUN 2005 TENTANG

BUPATI MAGELANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG NOMOR 11 TAHUN 2013 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 10 TAHUN 2017 TENTANG

WALIKOTA BATU KEPUTUSAN WALIKOTA BATU NOMOR : 180/19/KEP/ /2013 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 3 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI BIMA. PERATURAN BUPATI BIMA NOMOR 18 Tahun 2013 TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BIMA TAHUN ANGGARAN 2014

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 41 TAHUN 2006 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUDUS NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG

KEPADA PEJABAT/PEGAWAI YANG BEKERJA PADA KEGIATAN

PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 13 TAHUN 2009 TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2008

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR 10 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 6 TAHUN 2006 TENTANG SUMBANGAN LEMBAGA KEUANGAN DAN LEMBAGA KEUANGAN BUKAN BANK

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 26 TAHUN 2015 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KUDUS

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 44 TAHUN 2007 TENTANG

BUPATI BARITO KUALA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN BUPATI BARITO KUALA NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG PEMBERIAN BAGI HASIL DANA PERIMBANGAN KEPADA DESA DI KABUPATEN BADUNG

BUPATI BULELENG PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULELENG NOMOR 7 TAHUN 2014 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULELENG

WALIKOTA DENPASAR KEPUTUSAN WALIKOTA DENPASAR NOMOR / 222 / HK / 2015 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN MELAWI

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK PERATURAN DAERAH KABUPATEN TRENGGALEK NOMOR 3 TAHUN 2009 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 7 TAHUN 2001 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN BARITO UTARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN BARITO UTARA NOMOR 6 TAHUN 2013 TENTANG

GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/ 79 /KPTS/013/2013 TENTANG

GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/ 132 /KPTS/013/2015 TENTANG

BUPATI TAPIN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TAPIN NOMOR 15 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 8 TAHUN 2006 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA NOMOR 6 TAHUN 2009 TENTANG

BUPATI PANGANDARAN PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI PANGANDARAN NOMOR 9.A TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 50 TAHUN 2010 TENTANG TAMBAHAN BAGI HASIL DANA PERIMBANGAN KEPADA DESA DI KABUPATEN BADUNG

BUPATI LOMBOK TIMUR RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR NOMOR 1 TAHUN 2011 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 12 TAHUN 2016 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2017

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 11 TAHUN 2011 T E N T A N G

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 25 TAHUN 2017 TENTANG

LEMBARAN DAERAH PROPINSI BALI NOMOR : 58 TAHUN : 2000 SERI : D NO.52 GUBERNUR BALI KEPUTUSAN GUBERNUR BALI NOMOR 31 TAHUN 2000

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 30 TAHUN 2005 TENTANG

BUPATI BANGLI PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGLI NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG PENYERTAAN MODAL DAERAH PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI

PERATURAN DAERAH KOTA BANJARBARU NOMOR 11 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BIMA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERATURAN BUPATI BIMA NOMOR 54 TAHUN 2014 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 42 TAHUN 2017 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 20 TAHUN 2014 TENTANG

PEMERINTAH KOTA PADANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

BUPATI KUNINGAN PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUNINGAN NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 29 TAHUN 2015 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA BANDUNG TAHUN : 2007 NOMOR : 04 PERATURAN DAERAH KOTA BANDUNG NOMOR 04 TAHUN 2007 TENTANG

BUPATI NGAWI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI NGAWI,

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 10 TAHUN 2006 TENTANG SUBSIDI BIAYA PENDIDIKAN PADA TK, SD, SMP, SMA DAN SMK NEGERI DI KABUPATEN JEMBRANA

WALIKOTA JAMBI PERATURAN WALIKOTA JAMBI NOMOR 10 TAHUN 2015 T E N T A N G RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH KOTA JAMBI TAHUN 2016

KEPUTUSAN BUPATI TANGGAMUS NOMOR : B.36/43/08/2017B. 38/31/11/2014

GUBERNUR BALI PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 6 TAHUN 2015 TENTANG

Transkripsi:

BUPATI JEMBRANA KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 265 / DTKCK / 2006 TENTANG PENETAPAN KLINIK KLINIK KELUARGA BERENCANA/ PEMBANTU PELAYANAN KELUARGA BERENCANA RUMAH SAKIT ( PKBRS ) DI KABUPATEN JEMBRANA Menimbang : a. bahwa untuk dapat memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat di Bidang Keluarga Berencana, maka dipandang perlu untuk menetapkan Klinik Keluarga Berencana/Pembantu/Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit (PKBRS ) di Kabupaten Jembrana; b. bahwa penetapan Klinik klinik dimaksud huruf a di atas, ditetapkan dengan Keputusan Bupati; Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah daerah Tingkat II dalam Wilayah Daerah daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 122, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1655 ); 2. Undang Undang Nomor 28 Tahun 1999 Penyelenggara Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851 ); 3. Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437 ); 4. Undang Undang

2 4. Undang Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438 ) 5. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 54, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3952 ); 6. Peraturan Daerah Kabupaten Jembrana Nomor 10 Tahun 2003 tentang Pembentukan Susunan Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Kabupaten Jembrana ( Lembaran Daerah Kabupaten Jembrana Tahun 2003 Nomor 48, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Jembrana Nomor 10 ). 7. Peraturan Daerah Kabupaten Jembrana Nomor 4 Tahun 2005 tentang Pokok pokok Pengelolaan Keuangan Daerah ( Lembaran Daerah Kabupaten Jembrana Tahun 2005 Nomor 7, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Jembrana Nomor 3 ); MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERTAMA : Menetapkan Klinik klinik Keluarga Berencana /Pembantu/ Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit ( PKBRS ) di Kabupaten Jembrana sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini. KEDUA : Klinik klinik Keluarga Berencana / Pembantu / Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit ( PKBRS ) dimaksud diktum PERTAMA mempunyai tugas : a. Melakukan pelayanan Kontrasepsi. b. Melakukan konseling. c. Melakukan Pencatatan dan Pelaporan Klinik d. Melaporkan hasil kegiatan kepada Bupati. KETIGA : Kepada Klinik klinik Keluarga Berencana/ Pembantu/ Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit ( PKBRS ) dimaksud diktum PERTAMA diberikan Biaya Operasional sebagai berikut.:

Klinik KB 3 Klinik KB = Rp. 20.540, ( Dua Puluh Ribu Lima Ratus Empat Puluh Rupiah) per Klinik. Klinik Pembantu = Rp 19.000, ( Sembilan Belas Ribu Rupiah) per Klinik. PKBRS = Rp. 20.000, ( Dua Puluh Ribu Rupiah ) per PKBRS. KEEMPAT : Biaya Operasional sebagaimana dimaksud diktum KETIGA, dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ( APBN ) Tahun 2006. KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal 2 Januari 2006. Ditetapkan di Negara. pada tanggal 27 Pebruari 2006. I GEDE WINASA Keputusan ini disampaikan kepada Yth. 1. Gubernur Bali di Denpasar. 2. Kepala BKKBN Propinsi Bali di Denpasar. 3. Wakil Bupati Jembrana di Negara. 4. Ketua DPRD Kabupaten Jembrana di Negara. 5. Sekretaris Daerah Kabupaten Jembrana di Negara 6. Kepala Dinas Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial Kabupaten Jembrana di Negara. 7. Kepala Dinas Tenaga Kerja Kependudukan, Catatan Sipil dan Keluarga Berencana Kabupaten Jembrana. di Negara. 8. Camat se Kabupaten Jembrana. 9. Masing masing Klinik KB / Pembantu & PKBRS di Kabupaten Jembrana.

LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI JEMBRANA NOMOR. : 265 / DTKCK / 2006. TANGGAL : 27 PEBRUARI 2006. TENTANG : PENETAPAN KLINIK KLINIK KELUARGA BERENCANA / PEMBANTU PELAYANAN KELUARGA BERENCANA RUMAH SAKIT ( PKBRS ) DI KABUPATEN JEMBRANA. NAMA NAMA KLINIK DAN PKBRS. NO Nama nama Klinik KB/ Kode Kecamatan /Kode Keterangan PKBRS. Klinik Kecamatan 1 2 3 4 5 1. KKB. Gilimanuk. 14.02.004 Melaya / 1402001 2. KKB Melaya. 14.02.007 3. KKB Tuwed 14.02.003 4. KKB Warna Sari 14.02.026 5. KKB Manistutu. 14.02.024 Klinik Pembantu 6. KKB Kaliakah. 14.02.012 Negara / 1402002 7. KKB Dangin Tukadaya 14.02.010 8. KKB Yeh Kuning 14.02.022 9. KKB Pengambengan 14.02.017 10. KKB Tegal Badeng 14.02.028 Klinik Pembantu Barat. 11. KKB Dewa Sana 14.02.031 12. PKBRS. Negara. 14.02.001 RSUD. Negara 13. KKB. PKBI. 14.02.015 14. KKB Munduk Kendung 14,02 023 Klinik Pembantu 15. KKB Berangbang. 14.02 021 Klinik Pembantu. 16. KKB Pergung 14.02.009 Mendoyo / 1402003 17. KKB Penyaringan 14.02.008 18. KKB Munduk Anggrek 14.02.018 19. KKB Yeh Sumbul. 14.02.016 20. KKB Yeh Embang. 14.02.006 21. KKB Tibu Sambi. 14.02.027 22. KKB Pekutatan 14.02.002 Pekutatan / 1402004 23. KKB Pangyangan 14.02.030 Klinik Pembantu. 24. KKB Pengeragoan 14.02.019 25. KKB Asah Duren 14.02.025 26. KKB Manggissari. 14.02.011 27. KKB Gumbrih. 14.02.013

I GEDE WINASA