PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA TUGAS 1 MANGROVE PERCETAKAN. Penyusun : Nama : Edi Sastrawijoyo NIM : Prodi : Teknik Informatika

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS 1 PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

Nama : Parisaktiana Fathonah NIM : Kelas : Prak Sistem Basis Data TI-2 B malam

PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA. Tugas I. Disusun oleh: Yoga Asmara (TI/ )

PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

PRAKTIKUM SISTEM BASISDATA

PRAKTIKUM SISTEM BASISDATA. Disusun Oleh : Anggi Nurcahyo ( )

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

TUGAS I PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA. Nama: Krisna Pandu Wibowo( )

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

TUGAS 1 PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

STRUCTURE QUERY LANGUAGE (SQL)

PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

Administrasi Basis Data. Integritas Data. Yoannita

Praktikum Basis Data 14 Structure Query Language 2

Konsep Dasar Basis Data. Oleh: Harnan Malik Abdullah, ST., MSc. Program Pendidikan Vokasi Universitas Brawijaya 2017

Data Manipulation Language (DML) & Data Control Language (DCL) pada Database

Basis Data Spasial Modul 2

BERMAIN DATA DENGAN SQL SERVER

Praktikum Basis Data. By. Rita Wiryasaputra, ST., M. Cs.

Administrasi Basis Data. Transaksi dan Lock. Yoannita

KURSUS ONLINE JASA WEBMASTERS

Apa itu DDL & DML? Semua perintah SQL dibagi dalam 2 kategori besar sesuai fungsinya, yaitu :

INTERNET PROGRAMMING DATABASE

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MODUL PEMPROGRAMAN SQL TINGKAT DASAR 1 STANDAR KOMPETENSI: MENERAPKAN BAHASA PEMPROGRAMAN SQL TINGKAT DASAR SMK NEGERI 1 MAJALENGKA

Pemrograman Basis Data dan SQL

MODUL 2 PENGENALAN DATA DEFINITION LANGUAGE (DDL) & DATA MANIPULATION LANGUAGE (DML)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET PEMROGRAMAN WEB Semester: 2 MYSQL 200 menit No.: Job: 12 Tgl: Hal.

Pembuatan Disaster Recovery Planning SQL Server dengan Metode Log Shipping

Konsep Dasar. Relatsional dan RDBMS User dan Schema Database Membuat Tabel dan Mendefinisikan Constraint Input Data ke dalam Tabel

MODUL 1. Pembuatan tabel, pendefinisian constraint, export dan import PRAKTIKUM BASIS DATA LANJUT TEKNIK PERANGKAT LUNAK UNIVERSITAS PGRI RONGGOLAWE

INTEGRITAS BASIS DATA. OLEH : Slamet Sn Wibowo Wicaksono

SQL (Structure Query Language) Gentisya Tri Mardiani, S.Kom

B a s i s D a t a C H A P T E R. SQL Operasi DML. Arif Basofi PENS 2015

Transaction dan Trigger. M. Saefudin SKom, MMSI

STRUCTURE QUERY LANGUAGE DDL & DML

PERTEMUAN 9 MANIPULASI DATA

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

Apakah SQL? Membuat basis data dan struktur tabel Input, update, dan delete data dari tabel Membuat query sederhana dan kompleks SQL

Pengenalan Structured Query Language

By Mrs Imana Malia Kondou, S.T. missimanakondou.wordpress.com

MODUL 7 STRUCTURED QUERY LANGUAGE

Agenda SQL. Pemakai SQL. Kemampuan SQL 02/12/2010 STRUCTURED QUERY LANGUAGE (SQL) Structured Query Language (SQL) (Pert. 9)

Pertemuan DDL INDIKATOR. Modul Teori Database Aknela

PENGANTAR PRAKTIKUM BERKAS DAN BASIS DATA 2010/2011. Rizki Arif Firdaus

Database Systems: Lab. Actvity 1: Database Design. Merancang Database. Merancang Database. Tipe Tabel MySQL.

Basis Data Relational

PANDUAN UJI KOMPETENSI

Praktikum Basis Data 2017 TE UM

LAPORAN TUGAS BASIS DATA I

TUGAS 1 PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

DASAR-DASAR SQL SERVER 2005

P - 7 Pembahasan UTS PSIK V

LATAR BELAKANG IBM San Jose Research Laboratory.

Pertemuan III Oleh: Ilham Rais Arvianto, M.Pd

Pertemuan 12 Pengenalan Structured Query Language

B a s i s D a t a - 1 C H A P T E R. SQL Operasi DML. Copyright 2005 PENS-ITS

Pemrograman Web. Koneksi dan Manipulasi Basis Data. 7 Adam Hendra Brata

Transact SQL ; DDL 1 st

15-Jan DATABASE - MySQL. Database. Constraints. Tujuan: Memahami perintah-perintah dasar DDL dan DML

DATA DEFINITION LANGUAGE (DDL)

Sejarah(1) Sejarah(2) STRUCTURE QUERY LANGUANGE (1) Definisi SQL

B a s i s D a t a - 1. SQL Operasi DDL. Data Definition Laguange. Copyright 2005 PENS-ITS

MODUL 10 TRANSACTION

Konsep Sistem Informasi B. BAB 2 - SQL Overview

SISTEM BASIS DATA Pertemuan 11 Structure Query Language DDL - DML

Arsitektur Basis Data Oracle

PRAKTIKUM 2 IMPLEMENTASI MODEL DATA(PEMBUATAN DB)

Modul 2. Database Menggunakan Primary Key, Unique, Auto Increment, Alter-Add dan Alter-Drop. Disusun oleh. Sri Siska Wirdaniyati JURUSAN STATISTIKA

SQL. Pemrograman Web II. Ganjil

PERTEMUAN 10 PEMBUATAN TABEL

Sistem Basis Data Danny Kriestanto, S.Kom., M.Eng

PENGANTAR TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI MANAGEMENT 2

B a s i s D a t a C H A P T E R. SQL Operasi DDL. Arif Basofi PENS 2015

Query adalah bahasa SQL (Structured Query Language) yang ditampilkan dalam bentuk visual, yang dapat digunakan untuk melihat, memodifikasi dan

SISTEM BASIS DATA. Oleh : Devie Rosa Anamisa

B a s i s D a t a - 1 C H A P T E R. SQL Operasi DML. Copyright 2005 PENS-ITS

Praktikum TRIGGER. Tujuan :

Perangkat Lunak Pengembangan Web

RANGKUMAN PHP dan MYSQL

Pemrograman Web. Koneksi dan Manipulasi Basis Data. Adam Hendra Brata

Praktikum MONITORING AND RESOLVING LOCK CONFLICTS. Tujuan :

Database Management System. Program yang memungkinkan item-item dalam suatu database disusun, diolah dan diperbaharui

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) PROGRAM STUDI : DIII MANAJEMEN INFORMATIKA Semester : 4

MySQL Databases. Dasar-dasar MySQL dan Implementasi MySQL kedalam pemrograman PHP. Jakarta, 16 April 2011 Oleh: M. Awaludin, S.Kom

Aplikasi Database. Budi Susanto Teknik Informatika UKDW Yogyakarta Semester Genap Thn Ajaran 2010/2011. teknik informatika UKDW Yogyakarta

Praktikum Basis Data 2. BAB 1 : Pendahuluan

BAB 3 BAHASA BASIS DATA (DATABASE LANGUAGE)

B a s i s D a t a - 1 C H A P T E R. SQL Operasi DDL. Copyright 2005 PENS-ITS

MODUL 9 WEB PROGRAMMING : MySQL

DATA DEFINITION LANGUAGE

JURNAL PRAKTIKUM (LAB. ACTIVITY) PENGOLAHAN BASIS DATA DT022

IMPLEMENTASI TRIGGER, STORED PROCEDURE, FUNCTION DAN VIEW PADA MYSQL DALAM PERANCANGAN SYSTEM INVENTORY CAFFE BOULEVARD JAYAPURA

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BASIS DATA

KETIKKAN QUERY DI SINI

Untung Subagyo

BASISDATA. Basis Data Secara Umum

Transkripsi:

PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA TUGAS 1 MANGROVE PERCETAKAN Penyusun : Nama : Edi Sastrawijoyo NIM : 12131242 Prodi : Teknik Informatika SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN ILMU KOMPUTER ELRAHMA YOGYAKARTA 2014

Table Karyawan NO KOLOM TYPE KETERANGAN 1 Id_kary Smallint (2) Untuk menyimpan identitas unik user, alasan menggunakan type data smallint dikarenakan jumlah pengguna kurang dari 100 2 Nm_kary Char (50) Untuk menyimpan data user, dengan menggunakan type char karena bisa karakter string dan atau numeric. 3 Almt_kary Char (100) Untuk menyimpan data user, dengan menggunakan type cahr karena bisa karakter string dan atau numeric. 4 No_hp Bigint(13) Untuk menyimpan data user, dengan menggunakan type bigint digunakan untuk menyimpan data bilangan bulat positif dan negative 1. Membuat data base 2. Membuat tabel

3. Mengisikan data 4. Update dan delete data Update

Delete 5. Perintah query untuk mengetahui type tabel 6. Perbedaan antara truncate dan delete Apa perbedaan antara perintah DELETE dan TRUNCATE? Apa salah satu ada yang lebih cepat dari yang lainnya? Perintah DELETE akan melakukan log terhadap data untuk masing-masing row yang dihapus dan ini akan mengakibatkan transaction log Anda bisa membengkak ukurannya. Namun demikian, jika Anda menjalankan database Anda dalam mode full recovery, maka hal tersebut wajib dilakukan karena akan memudahkan SQL Server untuk melakukan recovery jika sewaktu-waktu terjadi bencana pada database Anda. Tetapi kita bisa ambil dari fakta di atas bahwa setiap data akan di log ke dalam transaction log dan itu sudah cukup menjelaskan bahwa perintah DELETE bisa menjadi lambat.

Sementara itu, perintah TRUNCATE lebih cepat daripada DELETE dan ini dilihat dari cara perintah TRUNCATE dalam menghapus data. Pada kenyataannya, perintah TRUNCATE tidak menghapus data, tetapi dia akan men-dealokasi semua data page dan menghapus pointer yang menuju ke indexnya. Data sebenarnya masih ada dan baru akan hilang apabila lokasinya ditumpangi data baru atau bila Anda melakukan database shrinking. Aktivitas dari perintah TRUNCATE tersebut tidak memerlukan resource yang besar dan maka dari itu perintah ini bisa berjalan dengan sangat cepat. Adalah pendapat yang salah pula jika perintah TRUNCATE itu tidak di-log. Proses dealokasi data page tadi sebenarnya juga direkam ke dalam transaction log file. Menurut Books OnLine SQL Server menyatakan bahwa operasi TRUNCATE merupakan operasi yang sifatnya minimally logged operation. Anda dapat menggunakan perintah TRUNCATE di dalam suatu transaction database, dan ketika transaction ini Anda roll-back, maka data page akan dialokasikan kembali dan database kembali ke keadaan seperti sebelum perintah TRUNCATE dijalankan. Beberapa keterbatasan dari perintah TRUNCATE adalah: Anda harus bertindak sebagai db_owner, ddl_admin atau owner dari tabel agar bisa menjalankan perintah TRUNCATE ini. TRUNCATE tidak akan jalan pada tabel yang direferensikan oleh satu atau lebih FOREIGN KEY constraint. Jika TRUNCATE lebih cepat daripada DELETE maka mengapa kita harus menggunakan DELETE? Tunggu dulu. TRUNCATE merupakan pendekatan all-or-nothing dalam proses menghapus data. Anda tentu saja tidak bisa menentukan kriteria pada data tertentu yang hendak dihapus jika menggunakan perintah TRUNCATE. Pilihannya hanya ada dua, hapus semua atau tidak ada yang dihapus sama sekali. OK, sekarang pilihan tinggal di tangan Anda. Singkatnya sebagai berikut! Truncate 1. Truncate dimasukkan dalam kelompok kategory DDL (Data Definition Language) merupakan bahasa dalam basis data yang digunakan untuk membuat dan mendefinisikan objek-objek di dalam database. Yang termasuk di dalam DDL antara lain : Create,Drop,Alter,Select,pembuatan index,trigger,function,store Procedure. 2. Truncate mengakibatkan auto commit. 3. Truncate akan menghapus seluruh record dari sebuah table tanpa menggunakan kondisi WHERE 4. Truncate lebih cepat dalam memproses dan menggunakan lebih sedikit sumber daya komputer termasuk log transaksi

5. Truncate hanya akan menghapus record saha,tapi struktur tabel termasuk kolom,constrain,index tidak dihapus. 6. Truncate tidak dapat di RollBack. 7. Truncate tidak dapat mengaktifkan Trigger. 8. Truncate akan melakukan reset Identity pada sebuah tabel. Delete 1. Delete dimasukkan dalam kategori DML (Data manipulation Language) merupakan merupakan bahasa dalam basis data yang digunakan untuk melakukan modifikasi dan pengambilan data pada suatu basis data. Modifikasi data antara lain : insert,update,delete,replace,update. 2. Delete dapat di RollBack. 3. Delete akan menghapus record berdasarkan kondisi menggunakan WHERE. 4. Delete lebih lambat dalam memproses data dan menggunakan lebih banyak sumber daya komputer termasuk log transaksi. 5. Delete dapat mengaktifkan Trigger. 6. Delete dapat digunakan pada tabel yang menjadi referensi Foreign Key. 7. Delete tidak dapat melakukan Reset Identity pada sebuah tabel Referensi sql-server-performance.com