Pembahasan Soal TKJ Paket B 2011 / 2012

dokumen-dokumen yang mirip
UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2011/2012 SOAL TEORI KEJURUAN

UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2011/2012 SOAL TEORI KEJURUAN

LEMBAR SOAL. Kelas / Kompentensi Keahlian : XII/ TKJ Hari / Tanggal : Sabtu, 10 Maret 2012 : WIB

3. Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah. a. Star b. Bus c. WAN d. Wireless e. Client-server

TRY OUT KE 1 UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) TAHUN PELAJARAN 2016/2017

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

3. Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah... A. Star B. Bus C. WAN D. Wireless E. Client-server

Pembahasan Ujian Teori Kejuruan Tahun 2012 / 2013

SOAL TKJ TYPE B TKJ. 1. Dibawah ini gambar hirarky memory komputer

6. Cara Setting BIOS yang tidak dianjurkan supaya PC dapat bekerja secara optimal adalah... a. BIOS di setting secara manual b. Setting BIOS sesuai

Bab III PEMBAHASAN. Langkah 2 menyiapkan peralatan yang dibutuhkan seperti pada gambar dibawah ini: Gambar 3.1 Konektor RJ-45

Mengidentifikasi Masalah Melalui Gejala Yang Muncul

TKJ Instruktur : Warjana, S.Pd. & Rohmadi H., S.Pd., M.T.

Melakukan operasi dasar komputer

Garis-Garis Besar Program Pembelajaran Berbasis Kompetensi

BAB IV HASIL DAN ANALISA

SOAL TEORI KEJURUAN PETUNJUK UMUM

Pelatihan IV: Server. Tugas Mata Kuliah Rekayasa Internet

PERTEMUAN 7 SISTEM OPERASI DAN PROGRAM UTILITAS

PC STAND ALONE. Alat yang menyediakan dan mengalirkan listrik secara kontinu dan tidak terputus kepada komputer adalah :

Fivien Nur Savitri, ST.,MT. Jatinangor, 12 Mei 2015

SOAL PRAKTIK KEJURUAN

BAB I TINJAUAN UMUM SISTEM OPERASI

BAB 1 Instalasi Redhat Linux 7.2

A. Pilihan Ganda 1. Tool di Windows yang dapat digunakan untuk membuat partisi di harddisk adalah... a. Disk Management. d. Disk Cleanup b.

- Lampiran Installasi dan konfigurasi komputer client

1. Port power supply kabel power listrik, Port ini digunakan untuk menghubungkan power supply dengan CPU

1. Sebutkan macam-macam Perangkat Komputer

Menginstal Sistem Operasi

SOAL LATIHAN PERAKITAN KOMPUTER

Cara RESET Password BIOS pada Komputer

BAB III PERANCANGAN SISTEM

Teknologi Komputer. Komang Anom Budi Utama, SKom

BAB IV PEMBAHASAN. Company co. Sursoft Indonesia Development Center adalah lembaga

Tanggal dan waktu kapan dilakukan maintenance

A. 1 dan 2 B. 6 dan 8 C. 4 dan 5 D. 3 dan 6 E. 3 dan 8 4. Pemasangan kabel secara straight pada kabel UTP digunakan untuk menghubungkan

Pembuatan Jaringan Internet Wireless Pada Kawasan Rt.07/Rw.04 Kel.kalibata Menggunakan Gateway Server ClearOS. Ahmad Thantowi

BAB IV PEMBAHASAN Teknik Pengkabelan Twisted Pair

E. Ully Artha SISTEM OPERASI

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

Merupakan software yang memanfaatkan kemampuan komputer langsung untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna. Mempunyai karakteristik:

STANDART KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

TIK Ole Ol h: Oktapiyanti

PANDUAN INSTALASI KOMPUTER CLIENT / KOMPUTER OPERATOR

Pengantar Open Source dan Aplikasi Instalasi Linux dan Troubleshooting Dasar. Rusmanto at gmail.com Rusmanto at nurulfikri.ac.id

BAB III LANDASAN TEORI. layanan (service) tertentu dalam sebuah jaringan komputer. Server. sebagai sistem operasi jaringan (network operating system).

MENGAKTIFKAN DAN MEMATIKAN KOMPUTER SESUAI PROSEDUR

BAB III KEGIATAN PADA SAAT KERJA PRAKTEK. Pelaksanaan kerja praktek yang dilakukan pada Sesko TNI, tepatnya pada

BAB IV PROSES PERBAIKAN KOMPUTER DESKTOP. perakitan komputer menjadi dasar untuk memperbaiki computer.

BAB IV PEMBAHASAN. tersebut berisi personal computer (PC) sebanyak 5 buah dan 1 hardisk could. Pembuatan

MODUL PRAKTEK DEBIAN SERVER

INSTALASI LINUX SuSE 9.1

BAB III METODE PENELITIAN

LAPORAN PRAKTIKUM INSTALASI JARINGAN KOMPUTER INSTALASI LINUX

MENGOPERASIKAN SISTEM OPERASI

Jumlah Soal : 40 soal

Gambar 4.50 Halaman Pivot Product Report per Kuartal

LAPORAN PRAKTEK SISTEM OPERASI JARINGAN KOMPUTER

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI JUNIOR TECHNICAL SUPPORT

MODUL INSTALASI DUAL OS OS Windows XP & Linux Ubuntu

Pengantar Hardware: Konfigurasi BIOS. Hanif Fakhrurroja, MT

BAB IV PEMBAHASAN Sistem Jaringan LAN di Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa

e. My Network Places dan Icon Tray 6. Pada gambar konektor kabel UTP berikut ini, dimanakah letak pin nomor 1

Setting ulang dan perbaikan Jaringan. Nama:prasetyo norhadi Kelas xi tkj 2

Cisco ADSL dan SHDSL Modem Router

Panduan Langkah demi Langkah Peningkatan Windows 8 RAHASIA 1/53

PERANCANGAN SISTEM MANAJEMEN BANDWIDTH JARINGAN MENGGUNAKAN WEBHTB DENGAN LINUX UBUNTU TUGAS AKHIR ADAM KURNIAWAN MARGOLANG

SISTEM KOMPUTER HARDWARE SOFTWARE BRAINWARE

BAB II PROSES INSTALASI LINUX MANDRAKE 9.0

MODUL SISTEM JARINGAN KOMPUTER MODUL 4 JARINGAN HYBRID

Sistem Operasi. Teknologi Informasi

Pilih Local CDROM karena proses instalasi a. Seting boot Priority yang pertama adalah CD/DVD Room pada BIOS

PROSES BOOTING. proses pemeriksaan perangkar keras (hardware) komputer sebelum digunakan BOOTING

Perangkat Keras Komputer. Lab. Hardware UNIKOM. & Tool's Pendukungnya Sutono, S.Kom. 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BIOS tertanam dalam sebuah chip memory (ROM ataupun Flash Memory berbahancomlpimentari Metal Oxide Semiconductor-CMOS) yang terdapat pada

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Mengoperasikan Sistem Komputer

PREDIKSI SOAL UJIAN NASIONAL SOAL TEORI KEJURUAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

BAB III PEMBAHASAN Switch dengan 36 port 2. Dua Krimping Tools meter kabel UTP Konektor RJ Lan Tester

9) File-file yang ada di CD ROM akan diload ke dalam memori selama proses instalasi ini. Selanjutnya layar Welcome To Set Up Windows akan tampil.

Oktet pertamanya mempunyai nilai 192 sampai 223, dan pengalamatan Kelas B masingmasing

Melakukan Instalasi Microsoft Windows XP Professional. Untuk Kalangan Sendiri

IMPLEMENTASI METODE CLIENT SERVER DENGAN MENGGUNAKAN WINDOWS SERVER 2003 TUGAS AKHIR NUSYE RAHMADIAN AMELIA

BAB IV PELAKSANAAN PEMASANGAN DATA INTERNET

Materi bab II TIK Kelas XI SMA Negeri 1 Salatiga

SOAL TRYOUT UJIAN TEORI KEJURUAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Melakukan instalasi sistem operasi Dasar Dasar Kompetensi Kejuruan Kelas X Semester 1

Install Slackware 13.0

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. Tujuan Pembelajaran : Siswa diharapkan mampu mempersiapkan instalasi sistem operasi jaringan berbasis text

Laporan Praktek Debian Server

KARTU SOAL. Kurikulum Acuan Alokasi Waktu Jumlah Soal Bentuk Soal. Nama Sekolah Bidang Keahlian Program Keahlian. : SMKN I Doko : TIK : TKJ

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

Tutorial membuat jaringan lokal sederhana dengan Windows XP

BAB III PERANCANGAN SISTEM

Laporan. Disusun Oleh: M. Luthfi Fathurrahman. Kelas: X TKJ 2

BAB 3 PEMBAHASAN. 3.1 Jadwal Kerja Praktek. Pelaksanaan kerja praktek dilaksanakan di PT. Inixindo Amiete

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer

Pengelolaan Perangkat Keras

Transkripsi:

Pembahasan Soal TKJ Paket B 2011 / 2012 1. Jawaban C, Jawaban C yang ditunjukkan no 6 merupakan gambar port VGA yang mana port tersebut terhubung ke monitor. No 1 Port Ps2 untuk Mouse No 2 Port Ps2 untuk Keyboard No 3 Porrt USB No 4 Port Paralel, untuk printer dan joystik jaman dulu No 5 Port Serial, untuk keyboard dan mouse jaman dulu No 7 Port Ethernet, untuk konektor jaringan No 9 Port Audio Speaker No 10 Port Audio Mic No 11 Port Audio Line In 2. Jawaban D POST merupakan kepanjangan dari Power On Self Test Boot merupakan proses pemanggilan sistem CMOS merupakan batere yang mensupport BIOS BEEP Kode yang biasanya memberikan informasi terkait kerusakan hardware BIOS merupakan Basic Input Output System 3. Jawaban E Boot priority Hardware Check Partisi Format Copy Files Configuration Boot priority merupakan pemilihan booting melalui Hardisk, DVD, Flashdisk ataupun jaringan Hardware Check, pengecekan kondisi hardware terutama hardisk yang akan dipartisi Partisi, pembagian hardisk menjadi beberapa bagian Format, Format hardisk yang telah di partisi agar memiliki file system Copy files, pengcopian file dari media instalasi ke hardisk Configuration, Proses konfigurasi sistem operasi. 4. Jawaban A Standar BIOS Setup, pengaturan tanggal dan jam ada pada BIOS bagian pertama yaitu standar BIOS Setup. 5. Jawaban C Menginstal Driver VGA, dengan adanya driver maka antara hardware dan software dapat bekerja sama dengan baik. karena fungsi dari driver menjembatani Sistem Operasi dengan Hardware. 6. Jawaban D, Pastikan semua kabel terambung dengan tepat sambungkan kabel listrik Hidupkan stavol hidupkan CPU Hidupkan monitor. Jawaban yang lain tidak ada korelasi dengan prosedur menghidupkan komputer. 7. Jawaban D Warna Kuning = 4; Warna Ungu=7; warna orange=10 3 jadi hasilnya 47000

8. Jawaban B Kapasitor Polar 9. Jawaban D Menggunakan alas kaki / karpet. Dengan adanya alas kaki mencegah aliran dari komputer ke tanah melalui tubuh manusia. 10. Jawaban A 35/2 = 17 sisa 1 17/2=8 Sisa 1 8/2=4 Sisa 0 4/2=2 Sisa 0 2/2=1 Sisa 0 Jadi hasilnya 100011 11. Jawaban C Socket mpga 478, ciri khas berbentuk kotak dengan pengait di samping kanan dan kiri. 12. Jawaban A Identifikasi terlebih dahulu permasalahan yang ada Klasifikasi permasalahan berdasarkan hardware ataupun software Pengelompokan, dikelompokkan semua permasalahan yang ada sesuai dengan klasifikasi Perbaikan dilakukan setelah mengetahui dan membagi permasalahan komputer.

13. Jawaban B 14. Jawaban C Karena belum menyala maka kemungkinan pertama adalah tegangan listrik atau Power Supply karena PSU yang pertama terhubung ke listrik. 15. Jawaban C AVR=Automatic Volatge Regulator 16. Jawaban C Melakukan pembersihan dengan cairan pembersih dengan menuangkan ke kain terlebih dahulu. 17. Jawaban B 18. Jawaban A NTFS, windows 7 harus menggunakan filesystem NTFS. FAT 16 digunakan oleh SO Windows 95 menyimpan data 16 Bit FAT 32, digunakan oleh windows 98 dan XP sebagian menyimpan data 32 Bit EXT merupkan files system linux terdiri dari EXT2, EXT3, EXT4 XFS adalah filesystem dengan dukungan metadata journaling dan memiliki sejumlah fitur yang sangat bagus dan teroptimasi untuk skalabilitas. XFS kurang bertoleransi dengan hardware yang bermasalah 19. Jawaban C Cleaning dan Deep Cleaning, sudah tersedia di printer properties maintenance 20. Jawaban B 2 yaitu root dan swap, / dan /SWAP 21. Jawaban E Besarnya partisi swap adalah 2 kali dari RAM, maka jika ram 512 maka swapnya 1024. 22. Jawaban D Topologi BUS, dengan ciri khusus menggunakan 1 kabel utama. 23. Jawaban C Ip 192.168.50.74/29 berarti subnetmasknya adalah 255.255.255.248. Blok subnetnya adalah 256-248 = 8. Jadi blok subnetnya 0,8,16,24.32,40,48,56,64,72,80,88 dst. Jika Hostnya 74 maka ikut blok subnet dari 72, atau 192.168.50.72. maka broadcastnya adalah satu sebelum subnet berikutnya atau satu sebelum 80 yaitu 192.168.50.79. 24. Jawaban A Jika driver belum diinstal maka di device manager akan muncul tanda seru berwarna kuning. 25. Jawaban D Urutan Kabel straight Putih orange-orange, putih hijau-biru, putih biru-hijau, putih coklatcoklat.

26. Jawaban A Collision=tumbukan/tabrakan data 27. Jawaban C Ketika lampu indikator menyala maka kemungkinan yang terjadi adalah switch tidak bekerja 28. Jawaban C PXE, adalah singkatan dari Preboot Execution Environment. PXE adalah salah satu cara menjalankan komputer tanpa Floppy/Hard Disk/CD-ROM, dalam arti bahwa BIOS akan secara otomatis menjalankan perintah yang dikirimkan melalui jaringan. Cara ini membutuhkan server yang bertindak sebagai penyedia layanan PXE dan komputer client harus memiliki kemampuan booting melalui jaringan CD ROM, jika ingin menginstal menggunakan CD Rom Hardisk, jika ingin booting ke hardisk Flashdisk, jika ingin menginstal menggunakan flashdisk Internet, 29. Jawaban B Peralatan yang digunakan dan jenis topologi jaringan karena dengan mengetahui keduanya penanganan dapat lebih fokus. 30. Jawaban A, B, D Media yang digunakan untuk kabel dapat menggunakan fiberoptic, UTP, STP, Coaxial. Media jika menggunakan UTP maka dihubungkan ke NIC 31. Jawaban D Tanda $ menandakan sebagai user biasa, perintah sudo agar user biasa dapat berlaku sebagai root. Ifconfig eth0 192.168.10.10 netmask 255.255.255.192 yang berarti mengisikan eth0 dengan ip 192.168.10.10 dengan subnetmask 255.255.255.192. subnetmask berasal dari /26 32. Jawaban E Topologi pada wireless ada 2 yaitu Adhoc dan Infrastructur, Adhoc adalah menghubungkan perangkat wireless secara langsung tanpa perantara access point. Tapi jika infrastructure menggunakan access point sebagai pusatnya seperti topologi star. 33. Jawaban D Fungsi dari layer aplikasi adalah menghubungkan antara jaringan dengan software aplikasi 34. Jawaban B Ping adalah perintah pada command prompt untuk mengetes konfigurasi jaringan komputer 35. Jawaban C DHCP3-server merupakan aplikasi yang digunakan oleh DHCP Server untuk memberikan layanan pemberian IP secara otomatis. POP3 untuk layanan email Apache aplikasi untuk webserver Bind9 aplikasi untuk DNS Server Squid untuk proxy server 36. Jawaban E Intel Xeon merupakan proseseor yang pada awalnya digunakan untuk server, meski sekarang sudah ada yang digunakan untuk desktop. Core2duo, Quad Core, atom, dan AMD biasa digunakan untuk desktop, meskipun sebenarnya AMD ada yang digunakan untuk server yaitu Opteron.

37. Jawaban D Abcd:1020:fa02:1:2:3 merupakan kode unik yang terdiri dari 6 blok masing masing 8 bit. 38. Jawaban B Apache adalah webserver MYOB aplikasi akuntansi DBFSL tidak ada MS Access, database buatan microsoft biasanya untuk database aplikasi 39. Jawaban A Dhcpd.conf, Interfaces untuk mengkonfigurasi ip Squid.conf, mengkonfigurasi proxy Dhcp3-server, nama aplikasi dari dhcp server 40. Jawaban A 1. Perangkat Keras (Hardware) : Penyimpanan Sekunder 2. Perangkat Lunak (Software) : Program Aplikasi, DBMS 3. Data : Database mempunyai sifat internal (integritas dari file-file yang terlibat) dan terbagi / share 4. User : User pembuat program aplikasi, end user (user pemakai data langsung), DBA (Penanggung jawab).