BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN & SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN & SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN & SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. iii Universitas Kristen Maranatha

Universitas Kristen Maranatha

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN & SARAN

Strategi yang dapat dilakukan yang pertama dengan melakukan inovasi program

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

PELUANG BISNIS USAHA LAUNDRY ON KILO. Oleh: NAMA : ACHMAD BUKHORI KELAS : S1 SI 2C NIM :

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PERENCANAAN PEMASARAN Fakultas TEKNIK

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

3.9 Penyebaran Kuesioner Pendahuluan Pengolahan Kuesioner Pendahuluan Identifikasi Variabel Penelitian

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

DIVISI OUTLET JASA LAUNDRY KILOAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN & SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V PEMBAHASAN. 5.1 Analisis Cluster

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

LAMPIRAN 1 KUESIONER

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

KUESIONER PENDAHULUAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

BAB V ANALISA. terbanyak dalam segmen ini adalah sebagai wiraswasta dengan pendapatan

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

VIII ANALISIS HASIL PENELITIAN DAN IMPLIKASI ALTERNATIF BAURAN PEMASARAN

BAB I PENDAHULUAN. Terdapat strategi baru bagi perusahaan untuk mempertahankan pelanggan dan untuk

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

- Validitas Konstruksi LAMPIRAN 1

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

V GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS LAUNDRY KILOAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan 1. Atribut-Atribut yang di anggap penting oleh konsumen dalam menggunanakan jasa laundry: Kesesuaian harga dengan daftar harga jasa laundry yang disediakan Keterjangkauan harga layanan jasa laundry Kesesuaian harga dengan kualitas laundry yang ditawarkan Ketersediaan diskon khusus untuk member (paket cuci kilo, diskon khusus member,dll) Ketersediaan diskon untuk event-event tertentu (lebaran, tahun baru, natal, dll) Ketersediaan diskon untuk pelanggan non-member (kartu cap, pengumpulan bon/struk laundry, voucher dll) Kesesuaian garansi yang diberikan setiap ada baju yang rusak saat proses laundry (Dalam bentuk uang atau barang yang sama) Ketersediaan keterangan di brosur mengenai macam-macam diskon dan promo laundry yang ada (cuci kiloan, cuci satuan, cuci manual, cuci kering, free delivery dan pick up ) Penempatan papan spanduk atau nama laundry yang mudah terlihat Kecepatan proses pencucian dalam melayani laundry normal Kecepatan proses pencucian dalam melayani laundry kilat Keakuratan penimbangan baju Keakuratan penghitungan baju Kelengkapan layanan pembayaran selain cash(debit, kartu redit, flazz, dll) Kejujuran jasa Laundry (barang yang tertingal kembali: uang, baju, kartu identitas,dll) 6 1

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-2 Kemudahan akses pemesanan delivery laundry selain tlp (bbm, line, whatsap, dll) Kemudahan akses pengambilan/pick up laundry selain tlp (bbm, line, whatsap, dll) Kesesuaian kapasitas pencucian baju yang dijanjikan hanya untuk satu konsumen (pencucian tidak dicampur) Kapasitas yang tersedia dari toko laundry untuk cuci normal (layanan tersedia setiap dibutuhkan) Kapasitas yang tersedia dari toko laundry untuk cuci kilat (layanan tersedia setiap dibutuhkan) Kecepatan layanan pick up/pengambilan baju yang akan dicuci mulai dari pemesanan hingga sampai ke rumah Keramahan karyawan (bagian kasir) terhadap konsumen Kejelasan keterangan dari karyawan (bagian kasir) kepada konsumen Kecakapan karyawan dalam menanggapi keinginan dan keluhan konsumen Lokasi Laundry yang dekat dengan jalan utama sehingga mudah dilihat oleh konsumen Kualitas hasil cuci kiloan (bersih, wangi, dan tidak luntur) Kualitas hasil cuci manual (bersih, wangi, dan tidak luntur) Kualitas hasil cuci kering (bersih, wangi, dan tidak luntur) Kerapihan hasil setrika Kerapihan penyusunan baju saat pengepakan/pembungkusan Ketahanan pewangi pakaian Ketahanan pelembut pakaian Kelengkapan layanan/fitur tambahan (gantungan baju, kantong plastik, dll) Kebersihan tempat laundry Kerapihan penataan baju di rak toko laundry

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-3 2. Perbandingan atribut Laundry Zone dan Tayaka Laundry: Berdasarkan penilaian dan perbandingan dari konsumen diperoleh 19 atribut yang menjadi keunggulan Laundry Zone: - Kualitas hasil cuci manual (bersih, wangi, dan tidak luntur) - Kualitas hasil cuci kering (bersih, wangi, dan tidak luntur) - Keakuratan penimbangan baju - Kesesuaian kapasitas pencucian baju yang dijanjikan hanya untuk satu konsumen (pencucian tidak dicampur) - Kualitas hasil cuci kiloan (bersih, wangi, dan tidak luntur) - Kejelasan keterangan dari karyawan (bagian kasir) kepada konsumen - Kerapihan penataan baju di rak toko laundry - Ketahanan pewangi pakaian - Keakuratan penghitungan baju - Kelengkapan layanan pembayaran selain cash(debit, kartu redit, flazz, dll) - Ketahanan pelembut pakaian - Keramahan karyawan (bagian kasir) terhadap konsumen - Kesesuaian harga dengan daftar harga jasa laundry yang disediakan - Kerapihan hasil setrika - Kesesuaian garansi yang diberikan setiap ada baju yang rusak saat proses laundry (Dalam bentuk uang atau barang yang sama) - Kerapihan penyusunan baju saat pengepakan/pembungkusan - Kejujuran jasa Laundry (barang yang tertingal kembali: uang, baju, kartu identitas,dll) - Kesesuaian harga dengan kualitas laundry yang ditawarkan - Kecakapan karyawan dalam menanggapi keinginan dan keluhan konsumen Berdasarkan penilaian dan perbandingan dari konsumen diperoleh 16 atribut yang menjadi kekurangan Laundry Zone/menjadi keunggulan Tayaka Laundry:

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-4 - Kecepatan layanan pick up/pengambilan baju yang akan dicuci mulai dari pemesanan hingga sampai ke rumah - Ketersediaan keterangan di brosur mengenai macam-macam diskon dan promo laundry yang ada (cuci kiloan, cuci satuan, cuci manual, cuci kering, free delivery dan pick up ) - Kelengkapan layanan/fitur tambahan (gantungan baju, kantong plastik, dll) - Kapasitas yang tersedia dari toko laundry untuk cuci normal (layanan tersedia setiap dibutuhkan) - Keterjangkauan harga layanan jasa laundry - Kebersihan tempat laundry - Kemudahan akses pengambilan/pick up laundry selain tlp (bbm, line, whatsap, dll) - Ketersediaan diskon khusus untuk member (paket cuci kilo, diskon khusus member,dll) - Kecepatan proses pencucian dalam melayani laundry normal - Kemudahan akses pemesanan delivery laundry selain tlp (bbm, line, whatsap, dll) - Ketersediaan diskon untuk event-event tertentu (lebaran, tahun baru, natal, dll) - Penempatan papan spanduk atau nama laundry yang mudah terlihat - Lokasi laundry yang dekat dengan jalan utama sehingga mudah dilihat oleh konsumen - Kecepatan proses pencucian dalam melayani laundry kilat - Ketersediaan diskon untuk pelanggan non member (kartu cap, pengumpulan bon/struk laundry, voucher dll) - Kapasitas yang tersedia dari toko laundry untuk cuci kilat (layanan tersedia setiap dibutuhkan) Berdasarkan hasil perbandingan Laundry Zone dengan Tayaka Laundry, strategi yang dapat dilakukan agar dapat bersaing yaitu:

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-5 - Perlu dilakukannya perbaikan dan inovasi dalam perfomasi layanan jasa laundry di Laundry Zone. - Perlunya perbaikan standar dan ketentuan untuk atribut yang penting seperti lamanya waktu pencucian serta promo dan diskon yang disediakan Laundry Zone. - Memaksimalkan ketersediaan diskon untuk member dan non-member 3. Segmentation, Targeting, Positioning Segmentation Berdasarkan hasil segmentasi yang ada di dapatkan konsumen yang menjadi terget pasar yaitu: - konsumen yang berdomisisli di Komplek Mekar Wangi - Kepentingan konsumen yang berkunjung yaitu bekerja dan berbisnis. - Memiliki profesi sebagai pekerjaan sebagai pegawai dan wiraswasta - Penghasilan konsumen: dibawah Rp 3 juta, Rp 3,1juta - Rp 6 juta, dan pengahasilan diatas Rp 9 juta - Banyaknya pencucian/transaksi: cucian dibawah lima kilo dan 5,1 Kg- 10 Kg jam - Jam berkunjung pada jam 07.00-12.00 dan 16.01-20.00 - Layanan yang sering digunakan yaitu layanan cuci kiloan, manual, dan satuan - menggunakan layanan dengan datang secara langsung, menggunakan delivery dan pickup service - Jenis transaksi pembayaran dengan cash dan debit. Targeting Layanan Laundry Zone berfokus pada konsumen yang berdomisili di Komplek Mekar Wangi dan layanan disediakan untuk konsumen dengan ekonomi menengah keatas. Targeting yang dilakuan berdasarkan hasil segmentasi dan konsumen yang akan dituju.

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-6 Positioning Laundry Zone menempatkan dirinya sebagai layanan laundry yang mengedepankan kualitas dan layanan pencucian. Dengan mengutamakan layanan yang cepat, bersih dan profesional. 4. Variabel yang menjadi prioritas utama dalam perbaikan berdasarkan kepentingan dan kinerja Laundry Zone: Yang menjadi perbaikan utama untuk layanan di Laundry Zone yaitu: - Atribut kepasitas yang tersedia untuk cuci kilat dan normal - Atribut kecepatan cuci untuk laundry normal dan kilat. - Lamanya waktu yang dibutuhkan untuk pencucian tentunya mempegaruhi persaingan Laundry Zone dengan Tayaka Laundry - Kemudahan pemesanan delivery dan pickup - Ketersediaan diskon untuk member 5. Usulan strategi pemasaran yang dapat diberikan kepada Laundry Zone agar dapat memenuhi target penjualan yang diinginkan: 1. Price (Harga) Pihak Laundry Zone harus dapat menyesuaikan tingginya harga yang ditawarkan dengan kualitas cucian di Laundry Zone. Karena harapan konsumen dengan harga yang ditawarkan Laundry Zone lebih tinggi dibandingkan dengan jasa laundry lainnya harus sebanding dengan kualitas jasa dan hasil cuciannya. Perlunya memperhatikan atribut-atribut yang masih belum dapat memenuhi kepuasan konsumen dan melakukan perbaikan segera. 2. Promotion (Promosi) Perlunya pengadaan diskon sesuai dengan target pasar yang dituju (member dan nonmember). Memaksimalkan fungsi informasi dan brosur di Laundry Zone untuk ketentuan diskon dan layanan.

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-7 3. Process (Proses) Laundry Zone harus memperbaiki standar waktu pencucian untuk laundry normal dan kilat dengan peningkatan kapasitas mesin atau pekerja. Memperbaiki kapasitas pencucian normal dan kilat dengan menambah mesin cuci, menambah karyawan, atau bekerja sama dengan pihak ketiga. Meningkatkan kemudahan pemesanan delivery dan pickup. Dapat memanfaatkan layanan berbasis internet selain menggunkan telefon seperti bbm,line, atau whatsapp. Perbaikan untuk kecepatan respon delivery dan pickup dengan mengantarkan pesanan saat itu juga jika ada konsumen yang memesan. 4. Pepople (Orang/Partisipan) Untuk mempertahankan kinerjanya Laundry Zone dapa melakukan upaya berikut: Memberikan pengarahan dan pelatihan sesuai standar yang telah diterapkan baik itu berupa pelatihan evaluasi atau pengarahan sebelum dan sesudah jam service. Menerapkan standar pelayanan seperti bagaimana melayani menganggapi keluhan, serta memberikan informasi serta ketentuan pencucian kepada pelanggan. 5. Place (Tempat) Laundry Zone harus menerapkan strategi agar konsumen dapat dengan mudah mengenali lokasi Laundry Zone yang tidak dekat dengan jalan utama yaitu: Memasang papan petunjuk di luar gang jalan lokasi Laundry Zone Bekerja sama dengan supermarket yang ada di Mekar Wangi dalam penyebaran brosur Laundry Zone. 6. Product (Produk) Laundry Zone harus mempertahankan kualitas pencuciannya saat ini, agar dapat terus bersaing Laundry Zone yaitu: Melakukan inovasi untuk jenis pelembut, pewangi dan detergen yang digunakan.

Bab 6 Kesimpulan Dan Saran 6-8 Memepertahankan standar kerja dan kualitas untuk proses penyetrikaan dan pencucian di Laundry Zone 7. Physical Evidence Laundry Zone harus memperbaiki kebersihan pada bagian kasir, yang sering dijumpai konsumen terlalu banyak poster pengumuman dan daftar harga yang ditempel. Laundry Zone harus menyediakan papan pengumuman khusus untuk ketentuan dan daftar laundry agar suasanan kasir menjadi lebih bersih. Lanundry Zone juga harus memperhatikan tumpukan cucian baju kotor pada bagian kasir. Sebaiknya setiap selesai transaksi, baju konsumen segera dipindahkan ke ruangan pencucian. 6.2 Saran Saran yang diberikan bertujuan untuk dilakukan penelitian yang lebih baik lagi agar dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi perusahaan, yaitu: Mengutamakan atribut yang masih dirasakan belum puas oleh konsumen dan yang tertinggal dari pesaing. Sebaiknya dilakukan penelitian lebih lanjut tentang alur proses pencucian dan perencanaan jadwal pencucian agar Laundry Zone dapat memenuhi kebutuhan konsumen dan memperpendek waktu pencucian dengan kapasitas yang ada dan jumlah permintaan saat ini.