BAB I PENDAHULUAN. banyak dipakai dimana-mana. Penggunaan internet memberikan banyak

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN. sampai dengan tahun 1981, Perusahaan ini berlokasi di Jalan Aipda K.K. Tubun

BAB I PENDAHULUAN. diperhitungkan. Untuk itu, solusi keamanan yang fleksibel berupa Dynamic

BAB 3 METODOLOGI. Mulai. Identifikasi Masalah. Pengumpulan Data. Usulan Pemecahan Masalah. Merancang Jaringan VPN menggunakan OpenVPN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Apalagi dalam dunia komunikasi yang serba cepat ini, jaringan komputer sering kali

BAB 1 PENDAHULUAN. biaya. Akan tetapi permasalahan keamanan masih menjadi faktor utama.

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini, informasi menjadi kebutuhan yang sangat penting

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 4 PERANCANGAN DAN EVALUASI

1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. ke kantor cabang yang lokasinya berjauhan, baik itu dalam suatu negara maupun di

BAB 4 PERANCANGAN, TES DAN EVALUASI. PT. Buana Centra Swakarsa adalah dengan menggunakan teknologi Virtual Private

Dapat mengerti tentang tunneling Dapat mengetahui perbedaan dari tunneling dengan koneksi biasa Dapat mengkonfigurasi VPN pada OS Ubuntu Server

SI IMPLEMENTASI VPN SERVER PADA WINDOWS 7

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan sumber daya (dalam hal ini data) yang akan digunakan bersama dalam

BAB I PENDAHULUAN. berkembang seperti penggunaan teknologi internet sebagai pendukung kinerja

BAB 1 PENDAHULUAN. Banyak sekali yang dapat dilakukan dengan mudah / sederhana baik dalam hal

BAB 1 PENDAHULUAN. lebih mudah dan cepat. Internet adalah teknologi pertukaran informasi secara global

BAB I PENDAHULUAN. Suatu jaringan idealnya dapat menghubungkan antartitik secara any to any.

BAB 1 PENDAHULUAN. menggunakan melalui internet ataupun dilakukan secara face-to-face. Data

BAB I PENDAHULUAN. mahal dan memerlukan hardware dan dukungan teknis yang rumit.

BAB 1 PENDAHULUAN. fasilitas fasilitas seperti surat elektronik ( ) ataupun instant messaging, maupun organisasi atau perusahaan.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah

VPN. Siswa dapat mengetahui jenis-jenis protocol VPN.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

DESAIN DAN IMPLEMENTASI VIRTUAL PRIVATE NETWORK (VPN) SERVER MENGGUNAKAN PPTP DAN FILE SERVER PADA PT. PALEM BAJA PALEMBANG

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISA SITE-TO-SITE VIRTUAL PRIVATE NETWORK IPSEC DAN OPENVPN PADA RUANGAN GUCC DEPOK DAN KALIMALANG. Dimas Prayogo /

BAB 1 PENDAHULUAN. komputer telah mendorong terciptanya teknologi jaringan komputer.

BAB I PENDAHULUAN. yang semakin pesat sekarang ini informasi menjadi salah satu aspek

DESAIN DAN IMPLEMENTASI INTERNETWORK UNTUK KONEKSI ANTAR GEDUNG MENGGUNAKAN OPENVPN PADA PDAM TIRTA MUSI PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan orang-orang untuk saling bertukar informasi maupun

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. sangatlah penting. Kebutuhan akan teknologi informasi menjadi sangat krusial

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERANCANGAN SISTEM Perancangan Topologi Jaringan Komputer VPN bebasis L2TP dan IPSec

Nama : Fajar Aris Viandi Pemateri : Pak Rudi Kelas : 3 TKJ A VPN menggunakan Ubuntu Bu Netty DIAGNOSA WAN Tanggal : 08 Juni 2011

BAB 1 PENDAHULUAN. sekedar mengambil data yang tersimpan pada database kantor. Dengan

II. TINJAUAN PUSTAKA I. PENDAHULUAN

ANALISIS PERBANDINGAN METODE ENKRIPSI PADA JARINGAN VPN SERVER PPTP (POINT TO POINT TUNNELING PROTOCOL)

TUGAS KEAMANAN JARINGAN VPN DI LINUX

BAB I PENDAHULUAN. Negara Indonesia termasuk negara yang sedang berkembang oleh. karenanya sangat diperlukan anak bangsa yang cerdas, pandai dan

ANALISIS DAN PERANCANGAN KEAMANAN JARINGAN VPN DENGAN FAIL-OVER CLUSTER PADA CLIENT DARI PT. BAJAU ESCORINDO

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN VPN MENGGUNAKAN OPENVPN DI PT. SINAR JAYA AGUNG PERKASA

VPN (Virtual Private Network)

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Fakultas Ilmu Komputer. Program Studi Teknik Informatika. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil tahun 2005/2006

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Oleh karena infrastruktur VPN menggunakan infrastruktur telekomunikasi umum, maka dalam VPN harus menyediakan beberapa komponen, antara lain :

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk memudahkan pengontrolan aktivitas yang terjadi di perusahaaan, pengelolaan produk dan lain sebagainya.

ANALISIS DAN PERANCANGAN WIDE AREA NETWORK PADA PT. PUNDARIKA ATMA SEMESTA MENGGUNAKAN VIRTUAL PRIVATE NETWORK

Bab II. Tinjuan Pustaka

BAB 1 PENDAHULUAN. beserta perangkat kerasnya. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi telah

BAB I PENDAHULUAN. sistem jaringan komputer (computer network) untuk menyediakan layanan. memiliki perbedaan jarak secara geografis yang cukup jauh.

IMPLEMENTASI EYE OS MENGGUNAKAN METODE LOAD BALANCING DAN FAILOVER PADA JARINGAN PRIVATE CLOUD COMPUTING DENGAN LAYANAN IAAS DAN SAAS

ANALISIS DAN PERANCANGAN VIRTUAL PRIVATE NETWORK STUDI KASUS PT. SURYA DONASIN

RANCANG BANGUN VIRTUAL PRIVATE NETWORK (VPN) MENGGUNAKAN OPEN SWAN DAN LINUX DEBIAN DI UNIT PELAKSANA TEKNIS PELATIHAN KERJA PONOROGO SKRIPSI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang sangat cepat khususnya perkembangan dunia

BAB I PENDAHULUAN. Komputer merupakan salah satu perangkat teknologi yang berperan sangat penting

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

UKDW BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. semakin berkembang, terlebih lagi perkembangan di bidang teknologi. komputer yang mendorong penggunaan dan manfaat perkembangan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek penelitian yaitu di SMA Negeri 1 Bongomeme, Desa Dungalio,

Hasil Wawancara dengan PT. Buana Centra Swakarsa. Q : Apakah proses bisnis perusahaan ini dibantu oleh jaringan komputer?

IMPLEMENTASI OPENVPN MENGGUNAKAN LDAP IMPLEMENTASI OPENVPN MENGGUNAKAN LDAP SEBAGAI MANAJEMEN USER PADA SISTEM OPERASI UBUNTU

Web Internet Intranet Ekstranet. Materi Pembelajaran

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Virtual Privat Network (VPN)

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring berjalannya waktu manusia menciptakan bermacam-macam alat untuk

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI KEAMANAN JARINGAN VOICE OVER INTERNET PROTOKOL (VOIP) MENGGUNAKAN VPN TUNNELING PPTP DAN L2TP/IPSEC

IMPLEMENTASI SISTEM JARINGAN NASIONAL DAN PENGGUNAAN TERMINAL REMOTE PRINTING

Vpn ( virtual Private Network )

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang aplikasi manajemen komputer klien pada jaringan komputer warnet 1.2 Perumusan masalah

BAB I PENDAHULUAN I.1. Gambaran Umum

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dan juga mengatur arus lalu lintas data untuk kelancaran transfer data.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUHAN. Perawatan dan penanganan sebuah jaringan komputer di lingkungan suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi pada masa sekarang ini begitu pesat sehingga

BAB 3 METODOLOGI. PT. Vektordaya Mekatrika memiliki struktur organisasi seperti yang ditunjukan pada bagan dibawah ini :

IMPLEMENTASI VPN BERBASIS IPSEC DENGAN LINUX FREES/WAN

BAB 1 PENDAHULUAN. terlepas dari teknologi jaringan yang dapat menghubungkan dua atau lebih komputer

Konsep kerja VPN pada dasarnya VPN Membutuhkan sebuah server yang berfungsi sebagai penghubung antar PC. Jika digambarkan kira-kira seperti ini

Bab I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan Masalah

I. PENDAHULUAN. jaringan dan aplikasi yang dibuat khusus untuk jaringan. Akibatnya, interaksi

ANALISIS PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER

BAB 1 PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi informasi pada saat ini terus berkembang seiring dengan

BAB I PENDAHULUHAN. yang awalnya sederhana menjadi teknologi modern. Kemajuan teknologi memang

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut hanya berada dalam satu lokasi maka akan lebih mudah dalam

PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER BERBASIS VIRTUAL PRIVATE NETWORK (VPN) PADA PT. TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. packet-switch, jadi dalam bertelepon menggunakan jaringan IP atau Internet.

PROPOSAL PENAWARAN JASA PEMBUATAN WEB SITE, APLIKASI DAN MAINTENANCE HARDWARE

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Internet merupakan media komunikasi yang sekarang ini sedang banyak dipakai dimana-mana. Penggunaan internet memberikan banyak dampak positif, tetapi tidak dapat dipungkiri lagi bahwa tidak sedikit juga dampak negatif yang ditimbulkan. Berbagai macam kejahatan, seperti pencurian data dan pembobolan data, yang menggunakan internet atau yang sering kita sebut sebagai cyber crime. Oleh sebab itu, dikembangkan sebuah metode jaringan untuk meminimalisir hal tersebut. Salah satu metode jaringan tersebut adalah Virtual Private Network (VPN). VPN adalah sebuah jaringan pribadi yang menggunakan perantara jaringan umum untuk menghubungkan remote-site dengan server ataupun dengan remote-site lainnya. Dengan VPN ini maka dua atau lebih client yang berada diluar jaringan LAN yang berbeda dengan VPN Server ataupun yang berada di tempat yang berjauhan akan diberi akomodasi agar dapat mengakses jaringan LAN VPN Server tersebut. Untuk meingimplementasikan VPN diperlukan sebuah VPN Server dan satu atau lebih VPN Client. Jadi semua koneksi yang terjadi dalam VPN ini akan diatur oleh VPN Server sedangkan VPN Client akan berfungsi mengatur client. Dengan adanya VPN maka tidak sembarang orang bisa mengakses, menyadap ataupun melakukan perubahan file yang sedang ditransfer melalui internet. Karena sebelum data ditransfer melewati internet, VPN 1

terlebih dahulu membuat tunnel point-to-point antara VPN Server dan VPN client. Dan pada kedua belah pihak tersebut dilakukan konfigurasi yang bertujuan untuk melakukan authentifikasi dan enkripsi kode sehingga keamanan data menjadi lebih terjamin. Sudah banyak teknologi software dan hardware yang bisa dipakai untuk mengembangkan VPN ini. Dari teknologi yang opensource sampai yang berbayar dengan masing-masing kelebihannya dan kekurangnya dapat dengan mudah kita temukan. Pada penulisan skripsi ini penulis memilih untuk menggunakan aplikasi penunjang dalam pembuatan VPN yang bersifat opensource dikarenakan berbagai alasan. Aplikasi penunjang tersebut yaitu OpenVPN. OpenVPN ini merupakan aplikasi yang memiliki banyak keunggulan, diantaranya dapat dipakai diberbagai macam jenis sistem operasi, instalasinya mudah, menawarkan tingkat mobility yang tinggi kepada penggunanya, dan juga menyediakan firewall dan enkripsi data terhadap paketpaket yang melewatinya. B. Ruang Lingkup Adapun ruang lingkup dari penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : - Permasalahan yang dibahas hanya terbatas pada permasalahan PT. Mulia Knitting Factory. - Jaringan berbasis VPN yang dibuat menggunakan OpenVPN. - Sistem Operasi pada VPN Server adalah Ubuntu Desktop 10.04 LTS. - Uji coba dan evaluasi menggunakan simulasi terbatas dengan dua 2

client. - Sistem Operasi pada VPN Client adalah Windows XP Professional SP 2 dan Windows 7 Home Premium C. Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah menganalisis sistem yang sedang berjalan pada PT. Mulia Knitting Factory dalam hal jaringan dan merancang sebuah jaringan yang memungkinkan kantor cabang dan pekerjanya yang mobile dapat melakukan koneksi dan melakukan pertukaran data secara aman ke kantor pusat dengan menggunakan teknologi VPN (Virtual Private Network). Manfaat dari penulisan skripsi ini adalah menyediakan jalur transfer informasi dan data yang aman dengan melalui internet bagi kantor cabang dan pekerjanya yang mobile ketika mereka mengakses jaringan kantor pusat sehingga diharapkan dapat meningkatkan efektifitas perusahaan pada penggunaan jaringan komputer dan jaringan internet. D. Metodologi Penelitian Metodologi - meodologi penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah : 1. Metode analisis Tahapan analisis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah : - Melakukan wawancara secara langsung untuk lebih mengetahui bagaimana kondisi jaringan yang sedang 3

berjalan serta lebih memahami visi dan misi perusahaan khususnya dalam bidang teknologi jaringan. - Melakukan survey pada PT. Mulia Knitting Factory untuk mengetahui sistem yang sedang berjalan disana. - Melakukan analisis terhadap hasil survey yang ada untuk kemudian mencarikan solusi masalah yang dihadapi perusahaan. 2. Studi Pustaka Metode ini dilakukan untuk mencari dan mengumpulkan informasi yang berkaitan dan mendukung dalam penelitian ini. Setelah itu seluruh informasi tersebut akan digunakan sebagai pedoman untuk memecahkan masalah dan mencari solusi yang sesuai dengan masalah yang dihadapi perusahaan. 3. Metode Perancangan Merancang dan membuat Virtual Private Network (VPN) sesuai dengan sistem yang sedang berjalan dan hasil analisis permasalahan yang sedang dihadapi. 4. Melakukan uji coba dan evaluasi dengan melakukan simulasi VPN sesuai skenario yang telah dibuat. 4

E. Sistematika Penulisan Keseluruhan penulisan laporan penelitian ini disusun dengan sistematika sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisi tentang latar belakang, ruang lingkup permasalahan, tujuan dan manfaat, metodologi yang digunakan untuk menyelesaikan permasalahan, dan sistematika penulisan laporan penelitian ini. BAB II LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang teori-teori umum yang digunakan dalam penelitian ini, seperti teori dasar jaringan komputer dan teori khusus seperti teori tentang VPN. BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN Bab ini berisi penjelasan mengenai perusahaan, struktur organisasi, sistem yang sedang berjalan, permasalahan yang dihadapi oleh perusahaan, usulan pemecahan masalah yang ditawarkan dan perancangan jaringan berbasis VPN serta analisis jaringan yang akan dibangun. BAB IV UJI COBA DAN EVALUASI Bab ini berisi penjelasan tentang proses instalasi serta konfigurasi VPN, proses simulasi VPN, dan evaluasi dari hasil simulasi jaringan VPN. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini merupakan bab terakhir yang berisi simpulan yang dapat diambil dari bab-bab sebelumnya dan dari hasil penelitian serta berisi beberapa saran dari peneliti. 5