PERTEMUAN 9-11 STATEMENT

dokumen-dokumen yang mirip
Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-8 Statement Pengulangan 1

Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-9 Statement Pengulangan 2

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

STRUKTUR DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

Pernyataan FOR Pernyataan WHILE Pernyataan REPEAT. Dewi Sartika,M.Kom

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE II. Pengulangan (For) Tim Pengajar KU Institut Teknologi Sumatera

Identitas dosen POKOK BAHASAN. Struktur Pengulangan. proses perhitungan dan mengulang. perhitungan PENGULANGAN PENGULANGAN. Suherman,, ST Address

LOOPING. Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE II

PENGULANGAN. pencacah harus bertipe integer atau karakter pernyataan adalah satu atau lebih instruksi yang. Pernyataan

Struktur Kontrol. Contoh, Akan tercetak x is 100 jika nilai yang disimpan pada variable x adalah 100:

Algoritma & Pemrograman

Yudha Dwi P. N. S.Kom. Pertemuan 3 Aturan Penulisan Teks Algoritma

PARADIGMA VOL. IX. NO. 3, AGUSTUS 2007

PERULANGAN P E N G A N TA R P R O G R A M S T U D I. Institut Teknologi Sumatera

BAB V STRUKTUR PENGULANGAN

PERTEMUAN 5 PENGEMBANGAN PSEUDOCODE STRUKTUR KONTROL PENGULANGAN

Algoritma Perulangan. Kuliah algoritma dan pemrograman

Imam Fahrur Rozi. Algoritma dan Pemrograman PENGULANGAN

Algoritma dan Pemrograman

PERULANGAN Pengampu : Agus Priyanto, M.Kom

Kisi-Kisi Ujian Tengah Semester Algoritma dan Pemrograman Lanjut

MODUL. Perulangan (Looping) Modul Praktikum C++ Pemrograman Dasar. Semester Genap 2017/2018

Algoritma Pemrograman

Chapter 5. Struktur Kontrol Perulangan

STRUKTUR DASAR ALGORITMA

Struktur Pengulangan

MODUL 5 PERULANGAN (LOOPING)

Algoritma Pemrograman

Algoritma Pemrograman

PERULANGAN Pengampu : Agus Priyanto, M.Kom

3. Struktur Perulangan dalam C++

MODUL PRAKTIKUM PERCABANGAN DAN PENGULANGAN

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE II

Konstruksi Dasar Algoritma

Algoritma Pemrograman

Rekursif/ Iterasi/ Pengulangan

Pertemuan 4 Perulangan

Pertemuan Ke- 6 dan 7 Pengulangan atau Looping. Rahmady Liyantanto. liyantanto.wordpress.com. S1 Teknik Informatika-Unijoyo

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

Perulangan Muh. Izzuddin Mahali, M.Cs. Pertemuan 3. Algoritma dan Struktur Data. PT. Elektronika FT UNY

MODUL V PERULANGAN. Perulangan digunakan untuk menjalankan satu atau lebih perintah secara berulang selama kondisi tertentu.

Keg. Pembelajaran 5 : Perulangan dalam C++ 1. Tujuan Kegiatan Pembelajaran 2. Uraian Materi while do..while for continue dan break go to

V. PENGULANGAN. while (kondisi) { Pernyataan ; } Copyright PIK Unsri Agustus 2006

Algoritma Pemrograman

Struktur Perulangan Ema Utami STMIK AMIKOM Yogyakarta

OPERATOR DAN STATEMEN I/O

Struktur Kontrol. (Repetition) 1. Pemilihan (Selection) 2. Pengulangan

BAB VI. STATEMENT CONTROL

Algoritma dan Pemrograman. Oleh: Eddy Prasetyo N

3. Struktur Perulangan dalam Bahasa C++

PENGULANGAN Bagian 1 : Notasi. Tim Pengajar KU1071 Sem

P R E T R EM N 5 STRUKTUR LOOPING

DASAR PEMROGRAMAN. Institut Teknologi Sumatera

SOAL C++ Created by Yuli Astuti,S.Kom Copyright 2009

# FOUR LOOPING. JAWABAN 1. #include <stdio.h> #include <conio.h> #define pi void main(){

Struktur Kontrol. (Repetition)

Algoritma Pemrograman

PERULANGAN PROSES. Proses perulangan ditandai dengan mekanisme yang disebut loop. Proses Loop : Proses yang berulang-ulang

PEMROGRAMAN VISUAL BASIC.NET ( PERULANGAN / LOOPING )

TUGAS PEMROGRAMAN DASAR PENGULANGAN WHILE

PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR PERTEMUAN VI KOMPONEN KOMPONEN PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR

Object Oriented Programming (OOP)

Algoritma Pemrograman

CCH1A4 / Dasar Algoritma & Pemrogramanan

LOGIKA ALGORITMA. Pertemuan 6. By: Augury

Struktur Kontrol. 1.Pemilihan (Selection) 2.Pengulangan (Repetition)

BAB 3 INPUT PROSES OUTPUT. Target Pencapaian Siswa mengerti bagaimana menggunakan statement perulangan untuk melakukan proses yang berulang

A. Putting a Program Together

STRUKUR KENDALI : PERCABANGAN

Pengantar dalam Bahasa Pemrograman Turbo Pascal Tonny Hidayat, S.Kom

Selection / Pemilihan PEMILIHAN

Pemrograman Fery Updi,M.Kom

For pencacah awal to akhir do For pencacah akhir downto awal do Aksi endfor

A. Putting a Program Together

Minggu IV : Teori dan Workshop. PERULANGAN (LOOP/Iterasi/Repetisi)

Pokok Bahasan : Struktur Kontrol

Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu :

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK Universitas Widyatama UJIAN TENGAH SEMESTER TA. 2009/2010

TEORI KONSEP PEMPROGRAMAN 3.1

Identifier dan Tipe Data

ALGORITMA PERULANGAN

MODUL 6 PERULANGAN. Contoh1: 1. Pernyataan while Digunakan untuk pengambilan keputusan dan looping. Bentuk Umum:

PENGULANGAN. Ada lima macam notasi pengulangan: 1. Berdasarkan jumlah pengulangan. repeat n times

REVIEW ARRAY. Institut Teknologi Sumatera

PENGENALAN BAHASA C DAN C++

Dasar Pemrograman. Kondisi dan Perulangan. By : Hendri Sopryadi, S.Kom, M.T.I

Algoritma dan Pemrograman Tahar Agastani Teknik Informatika UIN

Pengulangan/Looping (dalambahasac++)

Algoritma dan Struktur Data

Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-7 Statement Pengendalian 2

STRUKTUR DASAR ALGORITMA

Kasus 6.1 Buatlah algoritma dan program untuk mencetak nama Anda sebanyak 10 kali

Algoritma Pemrograman 2B (Pemrograman C++)

PENGANTAR ALGORITMA & PEMROGRAMAN C/C++ Analisis Algoritma dan Struktur Data (TKE 670)

Algoritma Pemrograman

Imam Fahrur Rozi. Algoritma dan Pemrograman SELEKSI KONDISI

MI1264 DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

Perulangan / Looping

Perulangan, Percabangan, dan Studi Kasus

Transkripsi:

PERTEMUAN 9-11 STATEMENT PENGULANGAN Teknik Informatika UNIKOM Secara umum struktur pengulangan dibagi dua bagian : Kondisi pengulangan Yaitu expresi Boolean yang harus dipenuhi untuk melaksanakan pengulangan. Kondisi ini dinyatakan secara Explisit ( oleh pemrogram ) dan Implisit ( dikelola oleh computer ). Badan ( body ) pengulangan Yaitu bagian algoritma yang diulang. 1

Format Syntax Algoritma Stuktur pengulangan biasanya disertai dengan : Inisialisasi Aksi yang dilakukan sebelum pengulangan dilakukan pertama kali. Terminasi Aksi yang dilakukan setelah pengulangan selesai dilaksanakan. Struktur pengulangan secara umum : <inisialisasi> <terminasi> awal dan akhir pengulangan g dinyatakan sebagai kata kunci yang bergantung pada struktur pengulangan yang dipakai. Inisialisasi dan terminasi adalah bagian yang opsional. Tiga macam notasi struktur pengulangan : Struktur FOR atau TRAVERSAL ( Pengulangan tanpa kondisi / Unconditional Looping ). Struktur WHILE..DO ( Pengulangan dengan kondisi Struktur REPEAT..UNTIL / Conditional Looping ). Tiga macam notasi struktur pengulangan dalam bahasa C++ : FOR WHILE DO..WHILE 2

FOR Statement for digunakan untuk mengulang eksekusi suatu ungkapan dengan jumlah pengulangan yang sudah tertentu. Bentuk sintaksnya dalam algoritma : FOR var awal to/downto t akhir step counter DO ENDFOR atau FOR var awal to/downto akhir DO ENDFOR atau namavar TRAVERSAL [awal..akhir] FOR Bentuk sintaksnya dalam bahasa C++ sebagai berikut : For(ungkapan1;ungkapan2;ungkapan3) ; Contoh penggunaan for pada C++ /* program:for*/ #include<iostream.h> main() int n; for(n=1;n<=10;n++) cout << n << endl; 3

WHILE.. DO Bentuk umum struktur WHILE..DO dalam algoritma adalah : [inisialisasi] while (kondisi) do ada aksi thd var kondisi endwhile Bentuk umum struktur WHILE dalam bahasa C++ adalah : [inisialisasi] while (kondisi) ; /*ada aksi thd var kondisi*/ Cara kerja loop dengan while..do melakukan inisialisasi, yaitu memberikan nilai awal yang ada kaitannya dengan nilai condition (kondisi) memeriksa nilai kondisi. 1. Bila nilainya true, maka laksanakan loop yaitu mengerjakan instruksi yang ada dalam loop. 2. Bila kondisi nilainya false, maka langsung keluar, melaksanakan instruksi selanjutnya. Loop selesai. 4

Perbedaan FOR dengan WHILE..DO FOR digunakan untuk proses pengulangan yang jumlah pengulangannya dapat diketahui di awal. WHILE..DO selain dapat berfungsi seperti FOR juga dapat digunakan untuk proses yang jumlah pengulangannya tidak dapat diketahui. Struktur WHILE..DO 5

REPEAT UNTIL Bentuk umum struktur REPEAT UNTIL dalam algoritma : [inisialisasi] Repeat ada aksi thd var kondisi Until(keadaan) DO WHILE Bentuk umum struktur DO WHILE dalam bahasa C++ : [inisialisasi] do ; /*ada aksi thd var kondisi*/ while(keadaan) 6

Perbedaan Repeat until pada algoritma dengan do while pada bahasa C++ repeat until : loop akan dikerjakan kembali jika kondisi masih salah dan berhenti jika kondisi benar. do while : Setiap loop atau pengulangan dikerjakan, maka kondisi akan di-cek. Jika masih benar, proses loop dilakukan lagi, g, dan jika salah maka proses loop berhenti dan berlanjut pada perintah selanjutnya. Contoh dalam algoritma : Algoritma Tulisan_10kali ------------------------------------------------- Menampilkan tulisan Turbo C++ sepuluh kali ------------------------------------------------- DEKLARASI pencacah : integer DESKRIPSI pencacah 0 repeat output( Turbo C++ ); pencacah pencacah + 1 until (pencacah >= 10) 7

Contoh dalam bahasa C++ : /* Dowhile.cpp - Menampilkan tulisan Turbo C++ sepuluh kali */ #include <iostream.h> main () int pencacah ; pencacah = 0; do cout << Turbo C++ << endl; pencacah ++; while (pencacah <10); Pada contoh tersebut kata Turbo C++ akan dicetak sampai pencacah mencapai nilai = 10 atau lebih. Pencacah akan bertambah 1 setiap kali body loop dijalankan karena perintah pencacah++. Contoh lain : /* program:do while*/ #include<iostream.h> #include<string.h> int main() char checkword[80] = saya ; char password[80] = ; do cout << Enter password: ; cin >> password; while(strcmp(password, checkword)); cout << "password benar "; Penjelasan : Pada contoh diatas kata Enter Password : akan diulangi terus sampai kita memasukkan password yang benar yaitu kata saya. 8