ABSTRAK. Kata kunci: deskriptif, attachment to God, siswa SMA. iii. Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRACT Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata kunci : Attachment to God, Psychological Well Being, Early Adulthood

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. i Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : anggota komunitas sel Superheroes, attachment to God, attachment to parent. vii

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: pola adult attachment, secure. v Universitas Kristen Maranatha

i Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. i Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii. Universitas Kristen Maranatha

Kata Kunci: Sekolah Engagement, metode deskriptif, Convenience sampling.

ABSTRAK. viii. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. celebrity worship, entertainment social, intense personal, borderline pathological. v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. (Kata kunci : College adjustment ) Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata kunci: peers support, student engagement, dukungan emosional, dukungan instrumental, dukungan informatif, dukungan penghargaan

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Kata kunci : Adversity Quotient, dimensi Adversity Quotient (Control, Ownership and Origin, Reach, Endurance), siswa kelas sepuluh SMA X Di Magelang

Abstrak. i Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata kunci: self-esteem, orientasi masa depan. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. viii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata kunci : Self-compassion, mahasiswa, keperawatan

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata Kunci : Kecerdasan Emosional, Remaja yang Tidak Bermain Musik dan Remaja yang Bermain Piano Klasik. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. vii Universitas Kristen Maranatha

Kata kunci : parasocial relationship, parasocial friendship, parasocial love

ABSTRAK. Kata Kunci: korelasi, dukungan sosial teman sebaya, prokrastinasi akademik, mahasiswa. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. iii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci : self-esteem, power, significance, competence, virtue, make up. v Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN... iii. PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN...

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

Kata kunci : wellness, emotional-mental wellness,intellectual wellness, physical wellness, social wellness, spiritual wellness.

ABSTRAK. Kata kunci: Peer Attachment, Self Esteem. vi Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. i Universitas Kristen Maranatha

KATA PENGANTAR..iii. DAFTAR ISI vii. DAFTAR TABEL DAN BAGAN...xii. DAFTAR LAMPIRAN xiii Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah 10

ABSTRAK. Kata kunci : kecerdasan emosional, tahap perkembangan remaja akhir

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

Kata Kunci: loneliness, istri yang ditinggal meninggal suami

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Kata kunci : perilaku hidup sehat dan outcome expectancies

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. vii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud Penelitian...

ABSTRAK. ii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. ii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. ii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. ii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. i Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR ORISINALITAS... iii. LEMBAR PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN... iv. KATA PENGANTAR... v. ABSTRAK...

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. i Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. vi Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : Psychological contract, transactional, relational, balanced. viii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : mahasiswa, attachment style, long-distance relationship UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK. Kata kunci: conflict resolution style, dewasa awal, pacaran. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. vii Univeristas Kristen Maranatha

vii Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : Komitmen Organisasi, Affective, Continuance, Normative. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

iv Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. : psychological well-being, male employee, period of retirement process. viii. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Abstrak. Kata kunci : subjective wellbeing, lansia, penyakit kronis. vii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. ABSTRAK...iii. ABSTRACT...iv. KATA PENGANTAR...v. DAFTAR ISI...viii. DAFTAR TABEL...xii. DAFTAR BAGAN...xiii. DAFTAR LAMPIRAN...

Abstrak. viii. Universitas Kristen Maranatha

v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

ABSTRAK Kemampuan kognitif remaja yang mulai mampu berpikir abstrak memungkinkannya untuk membangun hubungan pribadi dengan Tuhan. Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan gambaran model Attachment to God siswa SMA X kota Bandung kelas X dan XI Reguler Tahun Ajaran 2014-2015 dengan menggunakan teori Attachment to God (Kirkpatrick, 2005). Responden berjumlah 129 siswa yang diperoleh dengan menggunakan teknik simple random sampling. Kuesioner yang dipakai adalah Attachment to God Inventory terdiri dari 26 item, bahasa dalam kuesioner telah peneliti modifikasi menyesuaikan bahasa yang dapat dipahami siswa SMA. Validitas item berkisar 0,4-0,71. Reliabilitas item dimensi anxiety about abandonment adalah 0,79 dan item dimensi avoidance af intimacy adalah 0,85. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model attachment to God siswa SMA X menyebar; persentase paling tinggi adalah model fearful attachment to God yang kedua secure attachment to God, kedua model attachment to God tersebut memiliki persentase yang hampir sama. Urutan ketiga adalah model preoccupied God lalu dismissing attachment to God, persentase antara kedua model attachment to God ini juga hampir berimbang. Simpulannya adalah teman sebaya yang secure dengan Tuhan dan keteladanan orang tua merupakan faktor penting yang dapat mendorong siswa untuk membangun hubungan yang intim dengan Tuhan baik di sekolah maupun dalam situasi sulit. Siswa disarankan untuk membangun pertemanan yang mendorong siswa dekat dengan Tuhan, antusias mengikuti kegiatan kerohanian sekolah dan bagi orang tua memberikan teladan rohani bagi siswa. Saran teoretik yang dapat diajukan yakni melakukan penelitian dengan gabungan metode kuantitatif- kualitatif serta penelitian kontribusi mengenai faktor-faktor yang berkaitan dengan model attachment to God pada remaja. Kata kunci: deskriptif, attachment to God, siswa SMA iii

Abstract Teenagers cognitive ability which begin to develop its abstract thinking enables them to build a personal relation with God. The aim of this research is to get a portrayal model of attachment to God in students of SMA X Bandung Grade X and XI in regular study class of 2014-2015 by using the theory of Attachment to God (Kirkpatrick, 2005). There are 129 students respondents and the data is taken by using a random sampling method. The questionnaire that is used here is attachment to God inventory which consists of 26 items. The language in the questionnaire has been simplified to make it easier to be comprehended by the students. The item s validity ranges from 0,40-0,71. The item s reliability of anxiety about abandontment dimension is 0,79 and the item for avoidance of intimacy dimension is 0,85. The result of this research shows that the model of attachment to God is the student of SMA X is ranging, the highest percentage is the fearful attachment to God, the second highest is the secure attachment to God, both of this model has a percentage with only a slight difference. The third is the preoccupied attachment to God, then the dismissing attachment to God. As a conclusion the peer who has a secure relation with God and whose parents set a good example is an essential factor which inspires students to build an intimate relation with God, either at school or during difficult times. Student are encouraged to build friendship which draws them closer to God, becomes more enthusiastic in joining religious activities at school and for the parents to give a better religious example for the students. Theoritical advice which can be applied is to do a research with the combination of quantitative qualitative method and a contribution research of influencing factors in teenagers attachment to God. Keywords: descriptive, attachment to God, high school student iv

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR BAGAN... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 7 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian... 7 1.3.1 Maksud Penelitian... 7 1.3.2 Tujuan Penelitian... 7 1.4 Kegunaan Penelitian... 7 1.4.1 Kegunaan Teoritis... 7 1.4.2 Kegunaan Praktis... 8 1.5 Kerangka Pemikiran... 8 1.6 Asumsi... 19 viii

ix Bab II Tinjauan Pustaka 2.1 Attachment Pada Manusia... 21 2.1.1 Definisi Attachment... 21 2.1.2 Dimensi Attachment... 21 2.1.3 Internal Working Models of Attachment... 22 2.1.4 Model Attachment... 22 2.2 Attachment To God... 23 2.2.1 Definisi Attachment To God... 23 2.2.2 Dimensi Attachment To God... 23 2.2.3 Internal Working Models of Attachment To God... 24 2.2.4 Model Attachment To God... 24 2.2.5 Hipotesis... 25 2.2.5.1 Hipotesis Korespondensi... 25 2.2.5.1.1 Korespondensi Pada Masa Anak-Anak Dan Remaja... 25 2.2.5.1.2 Sosialisasi... 26 2.2.5.2 Hipotesis Kompensasi... 27 2.2.5.2.1 Masa Transisi... 28 2.2.6 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Attachment To God... 28 2.3 Karakteristik Remaja... 29 2.3.1 Aspek Perkembangan... 29 2.3.1.1 Perkembangan Biologis... 30 2.3.1.2 Perkembangan Kognitif... 30 2.3.1.3 Perkembangan Sosial-Emosional... 30 2.3.1.4 Perkembangan Agama... 31

x Bab III Metodologi Penelitian 3.1 Rancangan dan Prosedur Penelitian... 32 3.2 Prosedur Penelitian... 32 3.3 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional... 33 3.3.1 Variabel Penelitian... 33 3.3.1.1 Definisi Konseptual... 33 3.3.1.2 Definisi Operasional... 33 3.4 Alat Ukur... 34 3.4.1 Alat Ukur Attachment to God Inventory... 34 3.4.2 Data Pribadi dan Data Penunjang... 36 3.4.2.1 Data Pribadi... 36 3.4.2.2 Data Penunjang... 36 3.4.3 Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur... 37 3.4.4.1 Validitas Alat Ukur... 37 3.4.4.2 Reliabilitas Alat Ukur... 37 3.5 Populasi Dan Teknik Penarikan Sampel... 38 3.5.1 Populasi Sasaran... 38 3.5.1.1 Karakteristik Populasi... 38 3.5.2 Teknik Penarikan Sampel... 38 3.6 Teknik Analisis Data... 39 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Subjek Penelitian... 40 4.1.1 Gambaran Sampel Berdasarkan Usia... 40 4.1.2 Gambaran Sampel Berdasarkan Jenis Kelamin... 4

xi 4.1.3 Gambaran Sampel Berdasarkan Kelas... 41 4.2 Gambaran Hasil Penelitian... 42 4.2.1 Gambaran Model Attachment to God... 42 4.3 Pembahasan... 43 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 52 5.2 Saran... 53 5.2.1 Saran Teoritis... 53 5.2.2 Saran Praktis... 54 DAFTAR PUSTAKA... 55 DAFTAR RUJUKAN... 56 LAMPIRAN

DAFTAR TABEL 3.1 Kisi-Kisi Modifikasi Alat Ukur Attachment To God Inventory... 35 3.2 Cara Penilaian Kuesioner Dimensi Attachment to God... 35 3.3 Tabel Kriteria Reliabilitas Guilford... 38 4.1 Tabel Deskripsi Sampel Berdasarkan Usia... 40 4.2 Tabel Deskripsi Sampel Berdasarkan Jenis Kelamin... 41 4.3 Tabel Deskripsi Sampel Berdasarkan Kelas... 41 4.4 Tabel Gambaran Model Attachment to God Sampel Penelitian... 42 xii

DAFTAR BAGAN 1.1 Bagan Kerangka Pemikiran... 19 3.1 Bagan Prosedur Penelitian... 32 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Kisi-Kisi Data Penunjang Kuesioner Attachment to God Modifikasi dan Data Penunjang Validitas dan Reliabilitas Tabel Tabulasi Silang Antara Model Attachment To God dengan Data Penunjang Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Data Mentah Profile SMA X Bandung Surat Pengesahan Pengambilan Data xiv