ABSTRAK. Pembimbing I : Rita Tjokropranoto, dr., M.Sc Pembimbing II : Hartini Tiono, dr.,m. Kes

dokumen-dokumen yang mirip
GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MASYARAKAT DI RW 1 DESA NANJUNG KECAMATAN MARGAASIH KABUPATEN BANDUNG JAWA BARAT TENTANG FILARIASIS TAHUN

ABSTRAK STUDI KASUS PENENTUAN DAERAH ENDEMIS FILARIASIS DI DESA RANCAKALONG KABUPATEN SUMEDANG JAWA BARAT TAHUN 2008

ABSTRAK GAMBARAN PENYAKIT FILARIASIS DI KABUPATEN BEKASI, PROVINSI JAWA BARAT PERIODE

ABSTRAK. Helendra Taribuka, Pembimbing I : Dr. Felix Kasim, dr., M.Kes Pembimbing II : Rita Tjokropranoto, dr., M.Sc

DESCRIPTION OF KNOWLEDGE, ATTITUDE AND BEHAVIOR OF THE PEOPLE AT NANJUNG VILLAGE RW 1 MARGAASIH DISTRICT BANDUNG REGENCY WEST JAVA ABOUT FILARIASIS

ABSTRAK. Raden Ghita Sariwidyantry, 2009, Pembimbing : Donny Pangemanan, drg., SKM. dan Surya Tanurahardja, dr., MPH., DTM&H.

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU PASANGAN USIA SUBUR TERHADAP PEMILIHAN KONTRASEPSI IUD DI PUSKESMAS SUKAWARNA TAHUN 2010

ABSTRAK. Pembimbing I : Dr. Felix Kasim, dr., M.Kes Pembimbing II : Budi Widyarto L, dr., MH

ABSTRAK PREVALENSI FILARIASIS DI KOTA BEKASI PERIODE

ABSTRAK. Cecilia Martinelly Putri, Pembimbing I : Donny Pangemanan, drg., SKM. Pembimbing II : Budi Widyarto, dr.

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU SISWA TERHADAP PHBS DAN PENYAKIT DEMAM TIFOID DI SMP X KOTA CIMAHI TAHUN 2011.

Pembimbing II : dr. Rita Tjokropranoto, M.Sc.

ABSTRAK KARAKTERISTIK PENDERITA MALARIA DI KABUPATEN KEPUALAUAN MENTAWAI SELAMA JANUARI-DESEMBER 2012

Kata kunci: filariasis; IgG4, antifilaria; status kependudukan; status ekonomi; status pendidikan; pekerjaan

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan yang disebabkan oleh berjangkitnya penyakit-penyakit tropis. Salah satu

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU PENDERITA TUBERKULOSIS TERHADAP KETIDAKPATUHAN DALAM PENGOBATAN MENURUT SISTEM DOTS DI RSU

ABSTRAK PENGARUH FAKTOR KEBIASAAN PADA SISWA SD TERHADAP PREVALENSI ASCARIASIS DI DESA CANGKUANG WETAN KABUPATEN BANDUNG

Proses Penularan Penyakit

ABSTRAK GAMBARAN INFEKSI MALARIA DI PUSKESMAS SUNGAI AYAK III KALIMANTAN BARAT TAHUN 2010

ABSTRAK. Kata Kunci: Cirebon, kecacingan, Pulasaren

Bab I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

ABSTRAK FAKTOR SOSIODEMOGRAFI PADA KEJADIAN LUAR BIASA CHIKUNGUNYA DI KECAMATAN SUNGAI GELAM, KABUPATEN MUARO JAMBI, PROVINSI JAMBI TAHUN 2009

Gambaran pengetahuan, Sikap dan Perilaku Penduduk terhadap Filariasis. di Desa Bata Lura Kecamatan tanah Pinoh Kabupaten Melawi Tahun 2015

Gambaran Pengobatan Massal Filariasis ( Studi Di Desa Sababilah Kabupaten Barito Selatan Kalimantan Tengah )

ABSTRAK PERBEDAAN PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU SISWA-SISWI SMA NEGERI X DENGAN SMA SWASTA X KOTA BANDUNG TERHADAP INFFEKSI MENULAR SEKSUAL

LAPORAN HASIL PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Akibat yang paling fatal bagi penderita yaitu kecacatan permanen yang sangat. mengganggu produktivitas (Widoyono, 2008).

ABSTRAK. Elisabet Risubekti Lestari, 2007.Pembimbing I : Donny Pangemanan, drg., SKM. Pembimbing II : Budi Widyarto, dr.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

ABSTRAK GAMBARAN INFEKSI MALARIA DI RSUD TOBELO KABUPATEN HALMAHERA UTARA PROVINSI MALUKU UTARA PERIODE JANUARI DESEMBER 2012

ABSTRAK. Pembimbing II : Kartika Dewi, dr., M.Kes., Sp.Ak

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP DENGUE HEMORRHAGIC FEVER DI KELURAHAN KARANG MEKAR CIMAHI TENGAH

Filariasis cases In Tanta Subdistrict, Tabalong District on 2009 After 5 Years Of Treatment

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Pada tahun 2013 jumlah kasus baru filariasis ditemukan sebanyak 24 kasus,

RISIKO KEJADIAN FILARIASIS PADA MASYARAKAT DENGAN AKSES PELAYANAN KESEHATAN YANG SULIT

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU TERHADAP PENGASUHAN DARI ORANG TUA DENGAN ANAK PENYANDANG RETARDASI MENTAL DI SLB-C KOTA BANDUNG

ABSTRAK. Sri Ariany P, 2009, Pembimbing I : Dr. Felix Kasim, dr., M.Kes Pembimbing II: J. Teguh Widjaja, dr., Sp.P., FCCP

Abstrak. Dicky Sanjaya, 2009.Pembimbing I: Evi Yuniawati, dr., MKM Pembimbing II: Dani, dr., MKes

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MAHASISWA JURUSAN X ANGKATAN 2013 MENGENAI KESEHATAN REPRODUKSI DAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU PUS TERHADAP PROGRAM SADARI PADA PENYAKIT KANKER PAYUDARA DI KELURAHAN JATIHANDAP KOTA BANDUNG

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU SISWA SISWI KELAS XI SMA X KABUPATEN BANDUNG TERHADAP PERILAKU SEKSUAL.

ABSTRAK. Stephanie Amelinda Susanto, 2011, Pembimbing I: Laella K. Liana, dr., Sp.PA, M. Kes., Pembimbing II: Donny Pangemanan, drg, SKM

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA MALARIA DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BIAK KOTA PAPUA PERIODE JANUARI- DESEMBER 2011

ABSTRAK PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU PENDERITA HIPERTENSI PRIMER TERHADAP HIPERTENSI

ABSTRAK PREVALENSI INFEKSI MALARIA DI LABORATORIUM RUMAH SAKIT UMUM PANGLIMA SEBAYA TANAH GROGOT KALIMANTAN TIMUR PERIODE

ABSTRAK MANAJEMEN PENANGGULANGAN MALARIA DI KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN TAHUN

ANALISIS SITUASI FILARIASIS LIMFATIK DI KELURAHAN SIMBANG KULON, KECAMATAN BUARAN, KABUPATEN PEKALONGAN Tri Wijayanti* ABSTRACT

GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG PENANGANANNYA DI RUMAH SAKIT PAHLAWAN MEDICAL CENTER KANDANGAN, KAB

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA MALARIA DI KABUPATEN SUKABUMI PERIODE JANUARI-DESEMBER 2011

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG DETEKSI DINI TB PARU

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU IBU-IBU TERHADAP PENCEGAHAN KANKER SERVIKS DI KELURAHAN TEGAL GUNDIL KOTA BOGOR

SKRIPSI. Oleh Thimotius Tarra Behy NIM

ABSTRAK PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA ANGKATAN 2010 TENTANG HIV/AIDS

BAB I PENDAHULUAN.

Kata kunci : asap rokok, batuk kronik, anak, dokter praktek swasta

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU PENGURUS OSIS SMA X TENTANG MANFAAT PENGGUNAAN HAND SANITIZER KOTA BANDUNG 2012

ABSTRAK. Gambaran Riwayat Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Periksa Payudara Sendiri (SADARI) Pasien Kanker Payudara Sebagai Langkah Deteksi Dini

Ika Setyaningrum *), Suharyo**), Kriswiharsi Kun Saptorini**) **) Staf Pengajar Fakultas Kesehatan Universitas Dian Nuswantoro

UPAYA KELUARGA DALAM PENCEGAHAN PRIMER FILARIASIS DI DESA NANJUNG KECAMATAN MARGAASIH KABUPATEN BANDUNG

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU YANG MEMILIKI BAYI USIA 6 BULAN-12 BULAN TERHADAP PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KELURAHAN SUKAWARNA

ABSTRAK PREVALENSI APENDISITIS AKUT PADA ANAK DI RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG PERIODE JANUARI-DESEMBER 2011

Pembimbing I : Dr. Rita Tjokropranoto, dr., M.Sc. Pembimbing II: Cherry Azharia, dr., M.Kes.

BAB 1 RANGKUMAN Judul Penelitian yang Diusulkan Penelitian yang akan diusulkan ini berjudul Model Penyebaran Penyakit Kaki Gajah.

ABSTRAK PENILAIAN KUALITAS HIDUP PASIEN PPOK RAWAT JALAN DENGAN METODE SAINT GEORGE S RESPIRATORY QUESTIONNAIRE (SGRQ)

BAB 1 PENDAHULUAN. disebabkan oleh infeksi cacing filaria dan ditularkan oleh berbagai jenis nyamuk.

PERILAKU MINUM OBAT ANTI FILARIASIS DI KELURAHAN RAWA MAMBOK Anti-filariasis Medicine Drinking Behavior in Rawa Mambok Village

IQBAL OCTARI PURBA /IKM

BAB 1 PENDAHULUAN. kaki gajah, dan di beberapa daerah menyebutnya untut adalah penyakit yang

HUBUNGAN KARAKTERISTIK DENGAN TINDAKAN IBU DALAM PENCEGAHAN PENYAKIT MALARIA DI DESA SORIK KECAMATAN BATANG ANGKOLA KABUPATEN TAPANULI SELATAN TAHUN

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN KONTRASEPSI METODE OPERATIF PRIA ( MOP ) DI KLINIK PKBI KOTA SEMARANG TAHUN 2010

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT AWAM TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI KELURAHAN PETISAH TENGAH TAHUN 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI MASTURBASI DENGAN PERILAKU MASTURBASI SISWA ASRAMA X DI KABUPATEN SUKABUMI TAHUN 2012

GAMBARAN KARAKTERISTIK PENDERITA FILARIASIS DI DESA SANGGU KABUPATEN BARITO SELATAN KALIMANTAN TENGAH

ABSTRAK ANGKA KEJADIAN INFEKSI CACING DI PUSKESMAS KOTA KALER KECAMATAN SUMEDANG UTARA KABUPATEN SUMEDANG TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. 1

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI UPT PUSKESMAS PASUNDAN KOTA BANDUNG PERIODE

BAB I PENDAHULUAN. penyakit yang disebabkan oleh infeksi cacing filaria yang penularannya melalui

BAB I PENDAHULUAN. disebabkan oleh cacing filaria dan ditularkan oleh nyamuk Mansonia, Anopheles,

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN STATUS EKONOMI TERHADAP RASIONALITAS PENGGUNAAN OBAT SWAMEDIKASI PADA PENGUNJUNG DI APOTEK X KOTA PANGKALPINANG

Kata kunci : Pengetahuan, kesehatan gigi dan mulut, indeks def-t/dmf-t.

Yahya* *Loka Penelitian dan Pengembangan Pemberantasan Penyakit Bersumber Binatang, Baturaja Jl. A.Yani KM. 7 Kemelak Baturaja Sumatera Selatan 32111

Analisis Spasial Distribusi Kasus Filariasis di Provinsi Nusa Tenggara Timur Tahun

ABSTRAK. Angelia Diah Rani A., 2008; Pembimbing I: Dr,dr. Felix Kasim. M.Kes. Pembimbing II: dr. Rimonta F.G, Sp.OG.

Filariasis Limfatik di Kelurahan Pabean Kota Pekalongan

PEMERIKSAAN MIKROFILARIA DI DUSUN CIJAMBAN KECAMATAN PANUMBANGAN KABUPATEN CIAMIS. Mei Widiati*, Ary Nurmalasari, Septi Nurizki ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. yang disebabkan infeksi cacing filaria yang ditularkan melalui gigitan

Model Penyebaran Penyakit Kaki Gajah di Kelurahan Jati Sampurna

ABSTRAK GAMBARAN BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INSIDENSI DIARE PADA BALITA DI RSU SARASWATI CIKAMPEK PERIODE BULAN JULI 2008

SKRIPSI. HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN FISIK, KIMIA, SOSIAL BUDAYA DENGAN KEPADATAN JENTIK (Studi di Wilayah Kecamatan Gunung Anyar Kota Surabaya)

Faktor Risiko Kejadian Filarisis Limfatik di Kecamatan Maro Sebo Kabupaten Muaro Jambi

ABSTRAK GAMBARAN KASUS HIV/AIDS DENGAN TUBERKULOSIS DI KABUPATEN MERAUKE TAHUN 2011

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT KEBERHASILAN PROGRAM PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN FILARIASIS DI PUSKESMAS SE-KOTA PEKALONGAN TAHUN 2016

Anisia Mikaela Maubere ( ); Pembimbing Utama: Dr. dr. Felix Kasim, M.Kes ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN. Deklarasi Milenium yang merupakan kesepakatan para kepala negara dan

PENGOBATAN FILARIASIS DI DESA BURU KAGHU KECAMATAN WEWEWA SELATAN KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA

Juli Desember Abstract

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MENGENAI MENARCHE PADA SISWI SMP X DI KOTA CIMAHI TAHUN 2010

ABSTRAK GAMBARAN DEMOGRAFI DAN PENGETAHUAN MENGENAI PENYAKIT DIABETES MELITUS PADA TENAGA EDUKATIF TETAP DI UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Filariasis (penyakit kaki gajah) adalah penyakit menular yang

Transkripsi:

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU PENDUDUK TERHADAP PENYAKIT FILARIASIS LIMFATIK DI DESA BONGAS KECAMATAN PAMANUKAN KABUPATEN SUBANG TAHUN 2011 Ayu Faujiah, 2011. Pembimbing I : Rita Tjokropranoto, dr., M.Sc Pembimbing II : Hartini Tiono, dr.,m. Kes Filariasis limfatik adalah penyakit menular menahun yang disebabkan cacing filarial dan ditularkan oleh beberapa jenis nyamuk. Filariasis limfatik dapat menimbulkan cacat berupa pembesaran kaki, lengan, payudara dan alat kelamin dan dapat menimbulkan cacat seumur hidup. Kabupaten Subang adalah salah satu daerah endemi di Jawa Barat. Pada Kabupaten Subang sendiri tahun 2000-2007 terdapat 24 kasus kronis filariasis yang tersebar di 21 desa, 15 puskesmas dan 12 kecamatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan, sikap dan perilaku penduduk di Desa Bongas Kabupaten Subang terhadap filariasis limfatik. Metode penelitian ini bersifat observasional deskriptif dengan rancangan penelitian cross sectional dan menggunakan kuesioner tertutup sebagai instrumen penelitian. Teknik sampling yang digunakan adalah metode penarikan sampel acak sederhana dengan jumlah responden 371 orang. Analisis data dilakukan secara univariat dalam bentuk penyajian tabel distribusi. Hasil penelitian yang diperoleh adalah sebagian besar responden berusia 40-49 tahun (26,4%), pekerjaan sebagian besar sebagai petani (48,3%), pendidikan sebagian besar adalah tamat sekolah dasar (66%), pengetahuan responden yang cukup (60,1%) dengan sikap responden yang baik (94,1%) dan perilaku responden yang baik (88,7%) terhadap penyakit filariasis limfatik. Kesimpulan dari penelitian ini adalah gambaran pengetahuan penduduk cukup, sikap dan perilaku penduduk terhadap penyakit filariasis limfatik adalah baik. Kata kunci : Pengetahuan, Sikap, Perilaku, Filariasis Limfatik, Desa Bongas iv

ABSTRACT DESCRIPTION OF KNOWLEDGE, ATTITUDE, AND BEHAVIOR OF POPULATION TO LYMPHATIC FILARIASIS IN BONGAS VILLAGE PAMANUKAN SUB DISTRICT SUBANG DISTRICT 2011 Ayu Faujiah, 2011. 1 st supervisor: Rita Tjokropranoto, dr.,m.sc 2 nd supervisor: Hartini Tiono, dr.,m. Kes Lymphatic filariasis is a chronic infectious disease caused by filarial worms and transmitted by certain species of mosquitoes. Lymphatic filariasis can cause an enlarged legs, arms, breasts and genitalia and can cause lifelong disability. Subang district is one of endemic areas in West Java. At Subang district in 2000-2007 there were 24 cases of chronic lymphatic filariasis which spread in 21 villages, 15 health centers and 12 sub districts. This study aims to get the description of knowledge, attitude and behaviour of population to lymphatic filariasis in Bongas village Subang district 2011.This study employs an observational descriptive research method with cross sectional design and uses the questionnaire as the instrument of the research. The sampling technique used is simple random sampling with the number of respondents 371 people. Data analysis was done by using the univariate analysis in the form of presenting the distribution table. The result of the research are most of respondents aged 40-49 (26,4%), farmers (48,3%),completed elementary school (66%), sufficient knowledge of respondents (60,1%), and good attitude of respondents (88,7%) and good behaviour of respondents (94,1%). The conclusion of the research is the description of the knowledge is sufficient, good attitude and good behaviour to lymphatic filariasis in Bongas village Subang district 2011. Key words : knowledge, attitude, behaviour, lymphatic filariasis, bongas village v

DAFTAR ISI JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN...ii SURAT PERNYATAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 2 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian... 2 1.4 Manfaat Penelitian... 3 1.4.1 Manfaat Akademis... 3 1.4.2 Manfaat Praktis... 3 1.5 Landasan Teori... 3 1.6 Metodologi Penelitian... 4 1.7 Lokasi dan Waktu Penelitian... 4 1.7.1 Lokasi Penelitian... 4 1.7.2 Waktu Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Penyakit Filariasis Limfatik... 5 2.2 Epidemiologi Penyakit Filariasis Limfatik... 5 2.3 Faktor-Faktor yang Menentukan Penyebaran Filariasis Limfatik... 8 2.3.1 Penyebab Penyakit Filariasis Limfatik... 8 viii

2.3.1.1 Jenis Spesies... 8 2.3.1.2 Morfologi... 8 2.3.2 Hospes... 11 2.3.3 Vektor Filariasis Limfatik... 12 2.3.4 Lingkungan... 13 2.4 Siklus Penularan Filariasis Limfatik... 13 2.4.1 Tahap Perkembangan dalam Tubuh Nyamuk... 14 2.4.2 Tahap Perkembangan dalam Tubuh Manusia... 14 2.5 Patogenesis Filariasis Limfatik... 15 2.6 Gejala Klinis Filariasis Limfatik... 16 2.6.1 Gejala Klinis Akut... 16 2.6.2 Gejala Klinis Kronik... 17 2.7 Diagnosis Filariasis Limfatik... 18 2.7.1 Anamnesis... 18 2.7.2 Pemeriksaan Penunjang... 19 2.7.2.1 Pemeriksaan Parasitologi... 19 2.7.2.2 Tes Provokatif... 19 2.7.2.3 Pemeriksaan Radiologis... 20 2.7.2.4 Polymerase Chain Reaction (PCR )... 21 2.7.2.5 Pemeriksaan Imunologi... 21 2.7.2.6 Biopsi... 22 2.8 Penatalaksanaan Filariasis Limfatik... 22 2.8.1 Penatalaksanaan Non Farmakologis... 22 2.8.2 Penatalaksanaan Farmakologis... 23 2.8.2.1 Antifilarial... 23 2.8.2.2 Antibiotik dan Antifungal... 25 2.8.2.3 Kortikosteroid... 25 2.8.3 Terapi Bedah... 25 2.9 Pencegahan Filariasis Limfatik... 26 2.9.1 Pengobatan Massal... 26 2.9.2 Pengendalian Vektor... 27 ix

2.10 Pengetahuan, Sikap dan Perilaku... 28 2.10.1 Pengetahuan... 28 2.10.2 Sikap... 30 2.10.3 Perilaku... 30 BAB III METODE PENELITIAN... 32 3.1 Metode Penelitian... 32 3.1.1 Rancangan Penelitian... 32 3.2 Populasi dan Sampel Penelitian... 32 3.2.1 Populasi Penelitian... 32 3.2.2 Sampel Penelitian... 32 3.2.3 Teknik Pengambilan Sampel... 33 3.3 Sumber Data... 33 3.4 Instrumen Penelitian... 33 3.5 Kriteria Penelitian... 33 3.5.1 Kriteria Inklusi... 33 3.5.2 Kriteria Ekslusi... 34 3.6 Definisi Konsepsional... 34 3.7 Definisi Operasional... 34 3.8 Pengolahan dan Teknik Analisis Data... 35 3.8.1 Pengolahan Data... 35 3.8.2 Teknik Analisis Data... 35 3.8.2.1 Analisis Univariat... 35 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 38 4.1 Gambaran umum Lokasi Penelitian... 38 4.2 Analisis Data Penelitian... 39 4.2.1 Analaisis Univariat... 39 4.2.1.1 Karakteristik Responden... 39 4.2.1.2 Pengetahuan... 40 4.2.1.3 Sikap... 46 x

4.2.1.4 Perilaku... 49 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 55 5.1 Simpulan... 55 5.2 Saran... 55 DAFTAR PUSTAKA... 56 LAMPIRAN... 59 RIWAYAT HIDUP... 84 xi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Situasi Prevalensi Mikrofilaria Tahun 2000-2009... 7 Tabel 2.2 Perbedaan Ciri Ciri dari Mikrofilaria... 9 Tabel 2.3 Dosis DEC Berdasarkan Umur... 26 Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Respondendi Desa Bongas... 39 Tabel 4.2 Distribusi Responden pernah mendengar tentang penyakit kaki gajah... 40 Tabel 4.3 Distribusi Responden sumber informasi yang didengar... 41 Tabel 4.4 Distribusi Responden tahu ciri-ciri orang yang terkena penyakit kaki gajah... 41 Tabel 4.5 Distribusi Responden ciri-ciri penyakit kaki gajah... 42 Tabel 4.6 Distribusi Responden penularan penyakit kaki gajah... 42 Table 4.7 Distribusi Responden tahu penyebab penyakit kaki gajah... 43 Tabel 4.8 Distribusi Responden penyebab penyakit kaki gajah... 43 Tabel 4.9 Distribusi Responden apakah penyakit kaki gajah dapat dicegah... 43 Tabel 4.10 Distribusi Responden pencegahan penyakit kaki gajah... 44 Tabel 4.11 Distribusi Responden apakah penyakit kaki gajah dapat sembuh... 45 Tabel 4.12 Distribusi Responden pengobatan penyakit kaki gajah... 45 Tabel 4.13 Distribusi Tingakat Pengetahuan responden secara keseluruhan... 45 Tabel 4.14 Distribusi Responden perlu tahu tentang penyakit kaki gajah... 46 Tabel 4.15 Distribusi Responden perlu dilakukan pencegahan terhadap penyebaran penyakit kaki gajah... 46 Tabel 4.16 Distribusi Responden setuju menghindari gigitan nyamuk dapat terhindar dari penyakit kaki gajah... 47 Tabel 4.17 Distribusi Responden perlu dilakukan kegiatan kebersihan lingkungan untuk memberantas sarang nyamuk... 47 Tabel 4.18 Distribusi Responden perlukah berobat bila terkena penyakit kaki gajah... 48 Tabel 4.19 Distribusi Responden setuju seorang penderita kaki gajah minum obat secara teratur... 48 xii

Tabel 4.20 Distribusi Responden perlu diperiksa darah untuk mengetahui sudah terkena penyakit kaki gajah atau belum... 48 Tabel 4.21 Distribusi Sikap Secara Keseluruhan... 49 Tabel 4.22 Distribusi Responden tindakan yang dilakukan bila keluarga demam berulang... 49 Tabel 4.23 Distribusi Responden bila sakit, apa memakan obat secara teratur sesuai anjuran petugas kesehatan... 50 Tabel 4.24 Distribusi Responden bila ada pengobatan masal untuk memberatas kaki gajah,apa akan ikut serta... 50 Tabel 4.25 Distribusi Responden Bila tidak, apa alasannya... 51 Tabel 4.26 Distribusi Responden melakukan tindakan untuk mencegah penularan penyakit kaki gajah... 51 Tabel 4.27 Distribusi Responden tindakan yang lakukan untuk mencegah penularan penyakit kaki gajah... 52 Tabel 4.28 Distribusi Responden cara anda menghindarkan diri dari gigitan nyamuk... 52 Tabel 4.29 Distribusi Responden melaksanakan program memberantas sarang nyamuk... 53 Tabel 4.30 Distribusi Responden bila ya, tindakan apa yang lakukan... 53 Tabel 4.31 Distribusi Perilaku Secara Keseluruhan... 54 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Peta Endemisitas Filariasis di Indonesia Tahun 2009... 6 Gambar 2.2 Kasus Klinis Kronis Filariasis di Indonesia tahun 2000-2009... 7 Gambar 2.3 Mikrofilaria Wuchereria bancrofti dengan Pewarnaan Giemsa... 10 Gambar 2.4 Mikrofilaria Brugia malayi dengan Pewarnaan Giemsa... 10 Gambar 2.5 Mikrofilaria Brugia timori dengan Pewarnaan Giemsa... 11 Gambar 2.6 Siklus Hidup Whuchereria bancrofti... 15 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Etik Penelitian... 59 Lampiran 2. Surat Izin Penelitian... 60 Lampiran 3. Formulir Rekapitulasi Survei Darah Jari Dinas Kesehatan Kabupaten Subang... 61 Lampiran 4. Penemuan Kasus Kronis Filariasis Limfatik di Kabupaten Subang Kurun Waktu Tahun 2000-2010... 62 Lampiran 5. Informed Consent... 63 Lampiran 6. Kuesioner Penelitian... 64 Lampiran 7 Hasil Jawaban Kuesioner... 68 Lampiran 8. Peta Lokasi Penelitian... 81 Lampiran 9. Desa Bongas... 82 Lampiran 10. Puskesmas Pamanukan, Dinas Kesehatan Kabupaten Subang, Kantor Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat... 83 xv