Perancangan Data Warehouse

dokumen-dokumen yang mirip
jumlah keluarga, dan jumlah rumah. Data diambil dari hasil sensus potensi desa yang dilakukan BPS tahun 1996, 1999, 2003, dan 2006.

DATA WAREHOUSING AND ONLINE ANALYTICAL PROCESSING (OLAP)

Lecture s Structure. Desain Data Warehouse (I): Dimensional Modelling. Mendisain Sebuah Data Warehouse

Perancangan Basis Data

Anggota Kelompok 3 :

Implementasi Konsep Data Warehouse Untuk Laporan Keragaan Angka Perusahaan Studi Kasus Bank XYZ Kanwil Palembang

DATAMULTIDIMENSI. DATAWAREHOUSE vs DATAMART FIRDAUS SOLIHIN UNIVERSITAS TRUNOJOYO

Tugas Akhir (KI091391) Muhamad Adi Prasetyo

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem

DATAWAREHOUSE. Sukarsa:Pasca Elektro Unud. I Made Sukarsa

[Data Warehouse] [6/C2 & 6/D2]


BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika (KOMPUTA) 1 Edisi...Volume..., Bulan 20..ISSN : PEMBANGUNAN INDEPENDENT DATA MART PADA OPTIK YUDA

Basis Data Oracle - Business Intelligence System. Ramos Somya, M.Cs.

ANALISA DATA TRANSAKSIONAL PADA E-COMMERCE DENGAN TEKNOLOGI OLAP (ON-LINE ANALYTICAL PROCESS)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Pendahuluan

ABSTRAKSI. Kata kunci : Indikator Pelayanan Rumah Sakit, Data Warehouse, Kontrol dan Audit Sistem Informasi. Universitas Kristen Maranatha

[Data Warehouse] [6/C2 & 6/D2]

PERANCANGAN DATA WAREHOUSE PENGOLAHAN PERSEDIAAN BUKU PT. GRAMEDIA ASRI MEDIA MAKASSAR

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

6/26/2011. Menurut W.H. Inmon dan Richard D.H. Menurut Vidette Poe

PERANCANGAN DATA WAREHOUSE CALON MAHASISWA BARU POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE

BAB II LANDASAN TEORI

Datawarehouse dan OLAP (Overview) Diambil dari presentasi Jiawei Han

HASIL DAN PEMBAHASAN Dalam pembuatan data warehouse potensi desa wilayah Bogor melalui beberapa tahap yaitu:

PENDAHULUAN TINJAUAN PUSTAKA

PERANCANGAN DAN PEMBANGUNAN INTELIGENSI BISNIS PADA PERUSAHAAN ASURANSI PENSIUN XYZ TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Program Studi Strata-1 Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2006/2007

BAB I PENDAHULUAN. didukung dengan pernyataan dari Poe (1998) yang menyatakan bahwa banyak

Data Warehousing dan Decision Support

Perancangan Data Warehouse Untuk Optimalisasi Pemasaran AMIK Cipta Darma Surakarta

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI DATA WAREHOUSE MENGGUNAKAN SCHEMA SNOWFLAKE UNTUK MENGETAHUI TREND PRODUKSI DAN PEMASARAN PRODUK

Analisis Data dengan Menggunakan ERD dan Model Konseptual Data Warehouse

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

Bab 3. Metode Penelitian dan Perancangan Sistem

Database desain juga termasuk diagram ER (Entity-hubungan model). Diagram ER adalah diagram yang membantu merancang database secara efektif dan

IMPLEMENTASI OLAP PADA DATA PENJUALAN BBM MENGGUNAKAN PENTAHO TRIYONO

BAB II LANDASAN TEORI

PERANCANGAN DATA MART BAGIAN PENJUALAN MOTOR BEKAS(USED MOTOR CYCLE ) PADA CV. ATLAS MOTOR

PEMANFAATAN DATA WAREHOUSE SEBAGAI SARANA PENUNJANG PENYUSUNAN BORANG AKREDITASI STANDAR 3 PADA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

BAB 2 LANDASAN TEORI

ABSTRAK Kata Kunci Universitas Kristen Maranatha

TUGAS DATA WAREHOUSE & DATA MINING OLAP, OPERASI OLAP & MOLAP

DAFTAR ISI BAB II LANDASAN TEORI... 6

SIE/nts/TIUAJMks 9/26/2013

TUGAS AKHIR. Pembangunan Aplikasi OLAP (Online Analytical Processing) untuk Analisis Sumber Daya Manusia pada Universitas Atma Jaya Yogyakarta

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Fakultas Ilmu Komputer Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

Rancang Bangun Data Warehouse

BAB 2 LANDASAN TEORI. each unit of data is relevant to some moment in time, atau kurang lebih dapat

FAST berarti sistem ditargetkan untuk memberikan response terhadap user dengan secepat mungkin, sesuai dengan analisis yang dilakukan.

Physical Modeling of Data Warehouse using Unified Modeling Language (UML) Muhammad Iqbal Dzulhaq Dendy Jonas Rudi Triwibowo

PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI TATA PAMONG DAN KEMAHASISWAAN MENGGUNAKAN OLAP UNTUK PENYUSUNAN LAPORAN BORANG AKREDITASI

3.5 Arsitektur Data Warehouse Data Source Data Warehouse Surveilans Terpadu Penyakit (STP) kabupatenbantul

BAB 2 LANDASAN TEORI

ANALISA PERBANDINGAN DATA WAREHOUSE DENGAN SKEMA STAR DAN SNOWFLAKES (STUDI KASUS: AKADEMIK IT TELKOM)

Universitas Putra Indonesia YPTK Padang Fakulas Ilmu Komputer Program Studi Teknik Informatika. Knowledge Discovery in Databases (KDD)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II. LANDASAN TEORIse. Menurut McLeod dan Schell (2004, p405), data warehouse adalah sebuah

DESAIN DATAWAREHOUSE AKADEMIK UNTUK MENDUKUNG SISTEM ADMINISTRASI DATA AKADEMIK DI UNIVERSITAS TADULAKO. Mohammad Yazdi 1

Analisis Data Minimarket dengan Menggunakan ERD dan Model Konseptual Data Warehouse

BAB 2 LANDASAN TEORI. kebutuhan informasi suatu perusahaan. komputer secara sistematis. menggunakan database SQL Server 2000.

MODEL DATA WAREHOUSE UNTUK MENUNJANG PENYUSUNAN BORANG AKREDITASI STANDAR 3 PADA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

Bab 2 Tinjauan Pustaka 2. 1 Penelitian Terdahulu

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/ 2006

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. Data adalah sesuatu yang mewakilkan objek dan peristiwa yang memiliki arti

BAB II LANDASAN TEORI. Dasar-dasar teori tersebut akan digunakan sebagai landasan berpikir dalam

PENDAHULUAN TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BABI PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SUMBER DAYA-SUMBER DAYA SISTEM INFORMASI (BAGIAN 1) PSI Materi III Sesi 6

DATA WAREHOUSE PERTEMUAN I S1 TEKNIK INFORMATIKA TITUS KRISTANTO, S.KOM

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan teknologi informasi, dunia bisnis yang didukungnya juga turut

BAB II LANDASAN TEORI

PENDAHULUAN TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. mencapai tujuan. Dengan menggunakan sebuah data warehouse, menjamin

BASIS DATA MODEL BASIS DATA

Pemodelan Data Warehouse

ABSTRAK. Kata Kunci: ETL, Data Warehouse, Visualisasi Data, Bagan. Universitas Kristen Maranatha

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BATIK MAHKOTA LAWEYAN DENGAN PENDEKATAN DATA WAREHOUSE

Jurnal String Vol. 1 No. 1 Tahun 2016 ISSN: PERANCANGAN DATA WAREHOUSE PADA PERPUSTAKAAN YAYASAN LENTERA INSAN

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 2 2 LANDASAN TEORI. Menurut Inmon (2002, p388), data adalah rekaman dari fakta-fakta, konsepkonsep,

Data Warehouse dan Decision Support System. Arif Basofi

Aplikasi Analisis Data Kesehatan dengan Memanfaatkan Teknologi OLAP untuk Departemen Kesehatan PT. Ateja Multi Industri

ANALISIS DAN PERANCANGAN DATAWAREHOUSE BAGIAN KEPENDUDUKAN PADA KEMENTERIAN DALAM NEGERI SKRIPSI. Oleh. Poltak Caesarrio Hutagaol

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2005/2006

BAB III LANDASAN TEORI Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dan Program Studi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

PERKEMBANGAN BASIS DATA SAAT INI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI. Berikut ini akan dijelaskan teori umum atau dasar yang digunakan, yaitu sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

IMPLEMENTASI OLAP UNTUK ANALISA PROFIL PEMBELI RUMAH PADA PT KARYA UTAMA JAYA

APLIKASI PENJUALAN JEANS TOKO ONLINE QUEENBEER MENGGUNAKAN JAVA DAN MYSQL. Pradana Hardasulistya

IMPLEMENTASI FUZZY OLAP PADA DATA POTENSI DESA DI PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2003 DAN 2006 SOFIYANTI INDRIASARI G

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

Transkripsi:

Perancangan Data Warehouse Data yang disimpan dalam data warehouse adalah data historis berorientasi subjek yang dapat mendukung proses pengambilan keputusan bagi manajemen. Artinya data tersebut harus kita susun sedemikian rupa sehingga dapat dianalisis menjadi berbagai informasi yang dibutuhkan manajemen saat proses pengambilan keputusan. Oleh karena itu, tahap pertama dari perancangan data warehouse adalah mendefinisikan informasi-informasi apa saja yang dibutuhkan oleh manajemen. Supaya kebutuhan ini dapat didefinisikan dengan tepat, maka pemahaman akan peran dan tugas manajemen yang membutuhkan informasi tersebut mutlak harus dilakukan lebih dulu. Jika sudah dipahami, selanjutnya kita hanya tinggal menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut: Siapa yang membutuhkan informasi dari data warehouse? Informasi apa saja yang dibutuhkan tersebut? Seperti apa layout dan isi informasi-informasi itu? Kapan informasi tersebut digunakan? Untuk keperluan apa? Basis data apa yang menjadi sumber untuk informasi tersebut? Sebagai contoh, misalkan akan dibuat sebuah data warehouse penjualan (atau data mart penjualan tepatnya) untuk sebuah perusahaan dagang. Siapa yang membutuhkan informasi dari data warehouse? Manager Pemasaran Informasi apa saja yang dibutuhkan Manager Pemasaran? Barang apa yang paling banyak terjual di lokasi tertentu sepanjang tahun Barang apa yang paling banyak memberikan pendapatan sepanjang tahun Seperti apa layout dan isi informasi-informasi itu? Barang yang paling banyak terjual di lokasi tertentu sepanjang tahun Barang yang paling banyak memberikan pendapatan sepanjang tahun

Untuk keperluan apa informasi tersebut? Dasar untuk menentukan strategi penjualan barang Kapan informasi tersebut digunakan? Awal periode penjualan Basis data apa yang menjadi sumber untuk informasi tersebut? Basis data penjualan dengan skema sebagai berikut: 1. Barang (#kode_barang, nama_barang, kelompok, satuan, harga) 2. Kategori (#kelompok, sub_kategori, kategori) 3. Pelanggan (#kode_cust, nama_cust, alamat, kota, kode_pos, telepon) 4. Lokasi (#kode_pos, kelurahan, kecamatan) 5. Penjualan (#no_faktur, #kode_barang, qty) 6. Pembayaran (#no_faktur, tanggal, total, discount, #kode_cust) Tahap berikutnya yang harus dilakukan adalah menentukan measure dan dimension untuk semua informasi yang dibutuhkan manajemen. Measure adalah data numerik yang akan dicari jejak nilainya, sedangkan dimension adalah parameter atau sudut pandang terhadap measure sehingga dapat mendefinisikan suatu transaksi. Sebagai contoh, untuk informasi barang yang paling banyak terjual di lokasi tertentu sepanjang tahun, Measure: total penjualan Dimension: barang, tahun (waktu/periode), lokasi Sedangkan untuk informasi barang yang paling banyak memberikan pendapatan sepanjang tahun, Measure: total pendapatan Dimension: barang, tahun (waktu/periode) Dimension mempunyai hirarki. Penentuan hirarki untuk dimension ini sepenuhnya tergantung kepada proses drill down dan roll up yang ingin dilakukaan saat melakukan OLAP (OnLine Analythical Processing) nanti. Untuk contoh diatas, hirarki masing-masing dimension adalah: Barang: nama barang, sub-kategori, kategori Periode: minggu, bulan, tahun Lokasi: kelurahan, kecamatan, kota Sedangkan layout dan isi informasinya dapat ditunjukkan oleh gambar berikut ini:

Perancangan model konseptual data warehouse adalah tahap berikutnya yang harus dilaksanakan setelah tahap penentuan measure dan dimension. Pada tahap ini dibuat suatu model yang dapat menggambarkan data atau tabel apa saja yang akan disimpan dalam data warehouse, berikut keterhubungan diantaranya. Data atau tabel dalam data warehouse tersebut dapat dimodelkan dengan menggunakan alat bantu pemodelan seperti E-R diagram, star schema, snowflake schema, atau FCO-IM (Fully Communication Oriented Information Modelling). Tetapi pada umumnya alat bantu yang digunakan adalah star schema atau snowflake schema. Star schema akan menggambarkan fact table, yaitu tabel yang merepresentasikan measure, sebagai pusat data. Tabel ini nantinya akan terkoneksi dengan tabel-tabel yang mendeskripsikan dimensi untuk measure tersebut (dimension table). Sebagai contoh, star schema untuk data warehouse penjualan adalah: Snowflake schema merupakan perbaikan dari star schema, sehingga cara penggambarannya pun mirip. Bedanya, satu atau beberapa hirarki yang ada pada dimension table dinormalisasi (dekomposisi) menjadi beberapa tabel yang lebih kecil. Sebagai contoh,

Tahap terakhir dari perancangan data warehouse adalah membuat rancangan skema data warehouse, yaitu kumpulan objek-objek basis data seperti tabel, view, indeks, dan objek lainnya yang mendeskripsikan suatu data warehouse. Sebagai contoh, rancangan skema untuk data warehouse Penjualan yang akan diimplementasi dalam MySQL adalah: Tabel SalesFact Tabel Barang Tabel Periode

Tabel Lokasi View Datacube (untuk keperluan OLAP) Perlu diketahui, rancangan skema yang dihasilkan pada tahap ini pada umumnya sudah mengikuti format DBMS yang akan digunakan. Pada beberapa DBMS, seperti Oracle atau SQL Server misalnya, disediakan fasilitas maupun wizzard untuk membantu merancang dan mengimplementasi skema data warehouse ini.