SISTEM INVERTER MOTOR INDUKSI 3 FASA DENGAN KONTROL PI BERBASIS PCI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGENDALIAN TEGANGAN INVERTER 3 FASA MENGGUNAKAN SPACE VECTOR PULSE WIDTH MODULATION (SVPWM) PADA BEBAN FLUKTUATIF SKRIPSI

RANCANG BANGUN SPWM INVERTER TIGA FASA MENGGUNAKAN PI KONTROLER DENGAN TEGANGAN OUTPUT KONSTAN PADA BEBAN BERFLUKTUASI SKRIPSI

RANCANG BANGUN TRAINER VARIABLE SPEED DRIVE (VSD) ATV303 SEBAGAI PENGENDALI MOTOR INDUKSI TIGA FASA TUGAS AKHIR

RANCANG BANGUN SISTEM PENGENDALI MOTOR BRUSHLESS DC UNTUK APLIKASI PADA MOBIL LISTRIK SINOSI UNIVERSITAS JEMBER

ANALISIS PENGATURAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI 3 FASA 20 HP DENGAN PERBANDINGAN KONTROL PI DAN PID

PENGENDALIAN MOTOR DC MENGGUNAKAN PULSE WIDTH MODULATION (PWM) BERBASIS ARDUINO UNO

KENDALI KECEPATAN BRUSHLESS DIRECT CURRENT MOTOR MENGGUNAKAN BACK-EMF ZERO CROSSING DENGAN METODE SIX STEP COMMUTATION SKRIPSI.

VOLT / HERTZ CONTROL

DESAIN SIMULASI SINKRONISASI KERJA PARALEL DENGAN MIKROKONTROLER AT89C51

DESAIN SISTEM KENDALI AVR DENGAN MENGGUNAKAN KONTROL PID

KONTROL MOTOR BLDC BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN METODE SIX STEP COMMUTATION SKRIPSI

PENGENDALIAN TEGANGAN INVERTER 3 FASA MENGGUNAKAN SINUSOIDAL PULSE WIDTH MODULATION PADA BEBAN FLUKTUATIF DENGAN FAKTOR DAYA RENDAH SKRIPSI.

RANCANG BANGUN INVERTER 1 FASE GELOMBANG SINUSOIDAL

Faisyal Rahman et al., Pengendalian Tegangan Inverter 3 Fasa... 12

PERANCANGAN SIMULASI UNJUK KERJA MOTOR INDUKSI TIGA FASE DENGAN SUMBER SATU FASE MENGGUNAKAN BOOST BUCK CONVERTER REGULATOR DAN INVERTER

ANALISA EFISIENSI MOTOR INDUKSI TIGA FASA PADA POMPA SIRKULASI PENDINGIN GENERATOR DI PT. PUPUK SRIWIDJAJA PALEMBANG

RANCANG BANGUN SWITCHING EMULATOR PSIM UNTUK AKTUALISASI SOFTWARE KE HARDWARE MENGGUNAKAN JAVA UNTUK APLIKASI INVERTER 1 FASA SKRIPSI.

RANCANG BANGUN ALAT SORTIR BALOK KAYU OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 PROYEK AKHIR

PENGARUH FREKUENSI PADA KECEPATAN MOTOR INDUKSI MENGGUNAKAN VARIABLE SPEED DRIVE DI AREA BAG SHIP LOADER (BSL) PT.

PENGENDALIAN MOTOR INDUKSI TIGA FASA MENGGUNAKAN DIRECT TORQUE CONTROL (DTC) DENGAN FUZZY SELF TUNING PI PADA BEBAN FLUKTUATIF SKRIPSI

LAPORAN PENELITIAN HIBAH BERSAING DENGAN BIAYA BOPTN

RANCANG BANGUN LILITAN STATOR MOTOR INDUKSI 3 FASA 2 KUTUB DENGAN KUMPARAN TERPUSAT (CONCENTRIC) SKRIPSI. Oleh Redia Irawan NIM

PERBAIKAN FAKTOR KERJA PADA PENYEARAH SCR PWM (PULSEWIDTH MODULATION) TIGA FASA MENGGUNAKAN METODE PEMADAMAN AKTIF

PARALEL INVERTER 1 FASA UNTUK MEMPERBAIKI KUALITAS KELUARAN

KONTROL KECEPATAN MOTOR DC BERBASIS LOGIKA FUZZY

ANALISA PEMAKAIAN DAYA MOTOR INDUKSI 3 FASA 180 KW (ROTOR SANGKAR TUPAI) SEBAGAI PENGGERAK POMPA DI PDAM TIRTA MUSI PALEMBANG

BUCK-BOOST CONVERTER DENGAN POWER MOSFET SEBAGAI PENGKONDISI DAYA PADA PEMBANGKIT PHOTOVOLTAIC DENGAN BEBAN DC BERVARIASI

MEMORI TERPROGRAM BERBASIS V/Hz UNTUK PENGENDALIAN MOTOR INDUKSI TIGA FASA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

PENGARUH KAPASITOR BANK TERHADAP OUTPUT DARI GENERATOR INDUKSI 1 FASA

PENGARUH KECEPATAN PUTAR TERHADAP KELUARAN TEGANGAN DAN FREKUENSI PADA GENERATOR INDUKSI 1 FASA

PERANCANGAN ATTEMPERATURE REHEAT SPRAY MENGGUNAKAN METODE ZIEGLER NICHOLS BERBASIS MATLAB SIMULINK DI PT. INDONESIA POWER UBP SURALAYA

SISTEM KENDALI PROPORTIONAL INTEGRAL DERIVATIVE KECEPATAN MOTOR BRUSHLESS DC DENGAN SENSOR KECEPATAN PUTAR

PERANCANGAN PROTOTYPE ROBOT SOUND TRACKER BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN METODE FUZZY LOGIC

Alexander et al., Perancangan Simulasi Unjuk Kerja Motor Induksi Tiga Fase... 1

ANALISA PERUBAHAN PUTARAN MOTOR INDUKSI 3 FASA JENIS ROTOR SANGKAR TUPAI DALAM KEADAAN PEMBEBANAN DAN MEMBANDINGKANNYA DENGAN PROGRAM MATLAB SIMULINK

RANCANG BANGUN ALAT PENYEDIAAN DAYA CADANGAN PADA LAMPU EMERGENCY 40 W PROYEK AKHIR. Oleh ARIF CANDRA P NIM

RANCANG BANGUN MINIATUR LIFT DENGAN MENGGUNAKAN PLC (Programmable Logic Controller)

SIMULASI MOTOR DC DENGAN PENGONTROL PID MENGGUNAKAN SIMULINK PADA MATLAB SKRIPSI. Oleh. Andik Kurniawan NIM

RANCANG BANGUN INVERTER 1 FASA SINYAL PWM BERBASIS MICROCONTROLLER AT89S52 SEBAGAI PENGATUR KECEPATAN MOTOR INDUKSI 1 FASA

INVERTER MODULASI LEBAR PULSA SINUSOIDA. BERBASIS dspic 30F4012

POLITEKNIK NEGERI MEDAN

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA CERITA SISWA KELAS III SDN GAMBIRONO 02 MELALUI PENGGUNAAN BUKU KOMIK SKRIPSI

PERANCANGAN DAN REALISASI INVERTER MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA168

STUDI STABILITAS TRANSIENT SISTEM TENAGA LISTRIK DENGAN METODE KRITERIA SAMA LUAS

OPERASI PWM INVERTER SEBAGAI CURRENT. INJECTOR DENGAN KENDALI dspic33fj16gs502

PERBANDINGAN PASSIVE LC FILTER DAN PASSVE SINGLE TUNED FILTER UNTUK MEREDUKSI HARMONISA VARIABLE SPEED DRIVE DENGAN BEBAN MOTOR INDUKSI TIGA FASA

DESAIN KONTROL MOTOR INDUKSI 3 FASA 50HP BERBASIS FUZZY LOGIC CONTROL

ANALISA PERUBAHAN PUTARAN MOTOR INDUKSI 3 FASA JENIS ROTOR SANGKAR TUPAI DALAM KEADAAN BERBEBAN MENGGUNAKAN PROGRAM MATLAB SIMULINK

SISTEM PENGENDALI KECEPATAN PUTARAN MOTOR DC BERDASARKAN (PULSE-WIDTH MODULATION) PWM BERBASIS ARDUINO MEGA LAPORAN AKHIR

DESAIN DAN IMPLEMENTASI INVERTER SATU FASA SEBAGAI SARANA ANTARMUKA SISTEM PHOTOVOLTAIC DENGAN JARINGAN LISTRIK BERBASIS dspic30f4012

MENGURANGI RIAK ARUS OUTPUT INVERTER SATU FASA KENDALI PI DENGAN METODE VIRTUAL L TUGAS AKHIR

UNINTERRUPTIBLE POWER SUPPLY MENGGUNAKAN INVERTER PWM 3 LEVEL. oleh Roy Kristanto NIM :

ANALISIS HARMONISA ARUS DAN TEGANGAN PADA PENGGUNAAN LAMPU HEMAT ENERGI (LHE) DAN TEKNIK ELIMINASINYA SKRIPSI

ANALISA SISTEM EKSITASI TANPA SIKAT PADA GENERATOR TURBIN GAS DENGAN MENGGUNAKAN MATLAB DI JOB PERTAMINA - TALISMAN JAMBI MERANG

RANCANG BANGUN PEMBANGKIT LISTRIK DENGAN MENGGUNAKAN FLYWHEEL

PENGARUH BANK KAPASITOR TERHADAP KELUARAN GENERATOR INDUKSI 1 FASA KECEPATAN RENDAH

PEMANFAATAN IC MEMORI TERPROGRAM UNTUK MENGENDALIKAN INVERTER 3 FASA

PENGONTROLAN MINIATUR PINTU PERLINTASAN KERETA API MENGGUNAKAN PLC (Programmable Logic Controller)

PEMASANGAN MOTOR DC PADA SEKUTER DENGAN PENGENDALI PULSE WIDTH MODULATION TUGAS AKHIR

INVERTER SATU FASA GELOMBANG PENUH SEBAGAI PENGGERAK POMPA AIR DENGAN KENDALI DIGITAL

RANCANG BANGUN MODUL PRAKTIKUM MOTOR LISTRIK 3 FASA

ANALISIS TEKNIS DAN EKONOMIS PEMANFAATAN ENERGI PANAS BUMI DI JAWA TENGAH DALAM MENUNJANG SISTEM KELISTRIKAN DI JAWA TENGAH

TUGAS AKHIR. Disusun oleh : D

PERENCANAAN DAN PEMBUATAN DC-DC KONVERTER UNTUK PANEL SURYA PADA DC HOUSE SKRIPSI

PENGATURAN KECEPATAN DAN POSISI MOTOR AC 3 PHASA MENGGUNAKAN DT AVR LOW COST MICRO SYSTEM

PERANCANGAN GENERATOR INDUKSI 1 FASA KECEPATAN RENDAH

Kendali Perancangan Kontroler PID dengan Metode Root Locus Mencari PD Kontroler Mencari PI dan PID kontroler...

APLIKASI PEMBANGKIT PWM SINUSOIDA 1 FASA BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535 SEBAGAI PENGGERAK MOTOR INDUKSI

DAFTAR ISI PROSEDUR PERCOBAAN PERCOBAAN PENDAHULUAN PERCOBAAN Kontrol Motor Induksi dengan metode Vf...

KENDALI KECEPATAN MOTOR DC MELALUI DETEKSI PUTARAN ROTOR DENGAN MIKROKONTROLLER dspic30f4012

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Strata I Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Malang.

ANALISIS HARMONIK DAN PERANCANGAN SINGLE TUNED FILTER PADA SISTEM DISTRIBUSI STANDAR IEEE 18 BUS DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE ETAP POWER STATION 4.

Kontrol Keseimbangan Robot Mobil Beroda Dua Dengan. Metode Logika Fuzzy

Pengendalian Portal Menggunakan Sistem Short Message Service Berbasis Mikrokontroler ATMega

ANALISA PENGATURAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI TIGA FASA MENGGUNAKAN VARIABLE SPEED DRIVE DI PENGANTONGAN 2D PT. PUPUK SRIWIDJAJA

Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS Kampus ITS Sukolilo Surabaya

PEMANFAATAN INVERTER SATU FASA SEBAGAI PENGINJEKSI DAYA BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535

PENGGUNAAN MOTOR DC SERVO SEBAGAI PENGGERAK UTAMA LENGAN ROBOT BERJARI PENGIKUT GERAK LENGAN MANUSIA BERBASIS MIKROKONTROLER LAPORAN AKHIR

DESAIN PROTOTIPE TRAP-CAM

ANALISIS HARMONIK DAN PERANCANGAN HIGH PASS DAMPED FILTER

DESAIN DAN IMPLEMENTASI INVERTER TYPE KONSTAN TEGANGAN FREKUENSI BERUBAH UNTUK SISTEM 3 FASA

Pradesa, et al., Pengendalian Motor Induksi Tiga Fasa dengan Sumber Inverter menggunakan JST

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN RANGKA SUDU TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE DARRIEUS PROYEK AKHIR. Oleh: Hendro Istianto NIM.

SIMULASI HYBRID POWER SYSTEM ANTARA PHOTOVOLTAIC DENGAN FUEL CELL MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC CONTROLLER SKRIPSI. Oleh. Andik Hikmawan NIM

SKRIPSI. Oleh: Sinta Ambar Husada NIM

Dr. I. B. Suryaningrat, S.TP, MM Ir. Hamid Ahmad

PID - ZIEGLER NICHLOS UNTUK PENGENDALIAN LOAD FREQUENCY CONTROL PADA PLTU PAITON BARU

PENGARUH PEMBEBANAN TERHADAP REGULASI TEGANGAN DAN EFISIENSI PADA GENERATOR INDUKSI PENGUATAN SENDIRI DENGAN KOMPENSASI TEGANGAN MENGGUNAKAN KAPASITOR

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PENGUJI... iii. HALAMAN PERSEMBAHAN...

DENGAN MEMANFAATKAN LINGKUNGAN SEKITAR

BAB III METODE PENELITIAN

Hamzah Ahlul Fikri Jurusan Tehnik Elektro, FT, Unesa,

PEMANFAATAN MIKROKONTROLER AT89S52 UNTUK MENGENDALIKAN MULTILEVEL INVERTER TUJUH LEVEL

DESAIN DAN IMPLEMENTASI PENYEARAH MODULASI LEBAR PULSA DENGAN MODULASI DELTA

DESAIN DAN IMPLEMENTASI POMPA AIR MOTOR BLDC DENGAN SUPLAI DARI PANEL SURYA

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. sumber energi tenaga angin, sumber energi tenaga air, hingga sumber energi tenaga

SKRIPSI. Oleh : FARIS SYAIFULLOH NIM

DESAIN SISTEM INVERTER DAN SWITCHING PADA UPS (UNINTERUPTABLE POWER SUPPLY) BERBASIS MIKROKONTROLER AT89C51

Transkripsi:

SISTEM INVERTER MOTOR INDUKSI 3 FASA DENGAN KONTROL PI BERBASIS PCI SKRIPSI Oleh Yusqi Ghiyasil Majid NIM 101910201016 PROGRAM STUDI STRATA SATU (S1) JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2014

SISTEM INVERTER MOTOR INDUKSI 3 FASA DENGAN KONTROL PI BERBASIS PCI SKRIPSI Diajukan guna melengkapi skripsi dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Teknik Elektro (S1) dan mencapai gelar Sarjana Teknik Oleh Yusqi Ghiyasil Majid NIM 101910201016 PROGRAM STUDI STRATA SATU (S1) JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2014 i

PERSEMBAHAN Syukur Alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan karunia-nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Sistem Inverter Motor Induksi 3 Fasa Dengan Kontrol PI Berbasis PCI dan skripsi ini merupakan gerbang awal dalam mencapai kesuksesan selanjutnya. Untuk itu saya ingin mempersembahkan karya ini kepada: 1. Ibukku Astiwi dan Bapakku Teguh Santoso,S.Pd. terima kasih telah medoakan dan memberikan semua yang saya perlukan hingga saat ini. 2. Mbakku Prima santi serta Adikku Marwah Majidah, terimakasih telah mengajariku menjadi seorang adik dan kakak. 3. Dosen-dosen pembimbing skripsi Bapak Dr. Ir. Bambang Sujanarko, M.M. dan Bapak Andi Setiawan, S.T., M.T. yang telah memberikan pengarahan dan kesabaran untuk membimbing saya demi terselesaikannya skripsi ini. 4. Bapak Dedy Kurnia Setiawan, S.T., M.T. dan Satrio Budiutomo, S.T., M.T. terimakasih telah membantu. 5. Dosen-dosen Teknik Elektro Universitas Jember, yang telah memberikan saya ilmu selama ini. 6. Perkumpulan Anak Teknik Elektro PATEK UJ 2010, aku bangga menjadi bagian dari kalian. 7. Guru-guruku TK Darma Wanita, SDN Lebo, SMPN 2 Sidoarjo, SMAN 1 Sidoarjo yang telah banyak memberikan ilmu yang bermanfaat bagi saya. 8. Almamater Jurusan Elektro Fakultas Teknik Universitas Jember. ii

MOTTO Jangan patah semangat walau apapun yang terjadi jika kita menyerah, maka habislah sudah (TOP) Aku hanya ingin mengalir seperti air, tapi aliran yang sangat deras (Dahlan Iskan) Saya sukses, karena saya telah kehabisan apa yang disebut kegagalan (Thomas Alfa Edison) Pendidikan itu bukan segalanya, Tapi segalanya dimulai dari pendidikan (Syamtidar Al Muis) Bukan seberapa pintar atau dari mana kamu berasal, Tapi pilihan yang membedakan kita (Yusqi GM) iii

PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Yusqi Ghiyasil Majid NIM : 101910201016 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang berjudul Sistem Inverter Motor Induksi 3 Fasa Dengan Kontrol PI berbasis PCI adalah benar - benar hasil karya sendiri, kecuali jika dalam pengutipan subtansi disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian penyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, Oktober 2014 Yang menyatakan, Yusqi Ghiyasil Majid NIM. 101910201016 iv

SKRIPSI SISTEM INVERTER MOTOR INDUKSI 3 FASA DENGAN KONTROL PI BERBASIS PCI Oleh Yusqi Ghiyasil Majid NIM 101910201016 Pembimbing Dosen Pembimbing Utama : Dr. Ir. Bambang Sujanarko, M.M. Dosen Pembimbing Anggota : Andi Setiawan, S.T., M.T. v

PENGESAHAN Skripsi berjudul Sistem Inverter Motor Induksi 3 Fasa Dengan Kontrol PI berbasis PCI telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Teknik Universitas Jember pada : Hari : Senin Tanggal : 7 Oktober 2014 Tempat : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Jember Menyetujui, Pembimbing Utama Pembimbing Anggota Dr. Ir. Bambang Sujanarko, M.M. Andi Setiawan, S.T., M.T. NIP. 19631201 199402 1 002 NIP. 19691010 199702 1 001 Penguji I Penguji II H.R.B.Moch. Gozali, S.T., M.T. Dr. Triwahju Hardianto, S.T., M.T. NIP. 19690608 199903 1 002 NIP. 19700826 199702 1 001 Mengesahkan, Dekan Fakultas Teknik Ir. Widyono Hadi, M.T. NIP. 196104141989021001 vi

SISTEM INVERTER MOTOR INDUKSI 3 FASA DENGAN KONTROL PI BERBASIS PCI Yusqi Ghiyasil Majid Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik,Universitas Jember ABSTRAK Penggunaan motor penggerak DC telah berkembang dengan pesat pada dunia mobil listrik, namun motor induksi tiga fasa lebih banyak digunakan dalam industri. Penelitian bertujuan menggunakan motor induksi 3 fasa untuk mobil listrik. Sedangkan listrik 3 fasa tidak mungkin disimpan. Sehingga diperlukan inverter untuk mengubah tegangan DC menjadi AC tiga fasa. Ada beberapa teknik switching yang digunakan dalam inverter tiga fasa, salah satuya adalah teknik switching SPWM. Ada beberapa cara pengontrolan kecepatan motor induksi tiga fasa, salah satunya dengan mengatur frekuensinya. Pengendalian kecepatan dibuat agar konstan untuk pemakaian pada mobil listrik. Pengendalian motor induksi tiga fasa dengan kecepatan konstan dilakukan menggunakan PI Kontroler. Berdasarkan pada pengujian terhadap alat yang dibuat, memberi bukti bahwa tingkat keefektifan pengendalian motor induksi tiga fasa menggunakan PI Kontroler memiliki respon yang baik. Kata Kunci: Inverter tiga fasa, switching SPWM, PI kontroler, motor induksi tiga fasa. vii

3 PHASE INDUCTION MOTOR INVERTER SYSTEM WITH PI CONTROL BASED PCI Yusqi Ghiyasil Majid Electrical Engineering Department, Engineering Faculty, Jember University ABSTRACT The use of a DC motor drive has grown rapidly in the world of electric cars, but the three-phase induction motor is widely used in industry. The research aims to use 3-phase induction motors for electric cars. While the 3-phase power may not be saved. So, we need an inverter to convert the DC voltage into AC three phase. There is some switching techniques used in the three-phase inverter, one satuya is SPWM switching technique. There are several ways of controlling the speed of three phase induction motor by adjusting the frequency one. Constant speed control is made in order to use in electric cars. Control of three phase induction motor with constant speed is done using a PI controller. Based on testing of the tool was made, gave evidence that the effectiveness of three phase induction motor control using a PI controller with a good response. Keyword: Three-phase inverter, SPWM switching, PI controller, three phase induction motor. viii

RINGKASAN Sistem Inverter Motor Induksi 3 Fasa Dengan Kontrol PI Berbasis PCI; Yusqi Ghiyasil Majid; 101910201016; 65 Halaman; Jurusan Elektro Fakultas Teknik Universitas Jember. Motor listrik adalah pilihan utama sebagai mesin penggerak dalam industri saat ini. Dari beberapa macam mesin listrik, motor induksi 3 fasa adalah salah satu yang banyak dipakai dalam dunia industri. Karena handal dan kokohnya konstruksi motor, motor induksi 3 fasa juga mempunyai arus yang rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengontrolan motor induksi 3 fasa untuk pemakaian pada mobil listrik. Untuk dapat menjalankan motor induksi 3 fasa dibutuhkan sumber AC 3 fasa. Sedangkan kita tidak mungkin membawa sumber AC 3 fasa tersebut dalam mobil. Oleh karena itu studi tentang pembuatan inverter 3 fasa sebagai pengontrol utama motor induksi ini dirasa perlu dipelajari sebelum penggunaan pada mobil listrik sebenarnya. Dalam pengontrolan motor induksi 3 fasa dikenal berbagai macam pengontrolan. Salah satunya mengkontrol tinggi amplitudo sinyal referensi atau dengan mengatur jumlah kutubnya untuk mendapatkan kecepatan yang diinginkan. Sedangkan dalam penelitian ini pengontrolan motor induksi 3 fasa menggunakan variable frekuensinya. Inverter 3 fasa dibangun dengan menggunakan komponen semikonduktor IGBT. Dimana IGBT ini adalah salah satu yang terbaik dikelasnya dibanding komponen-komponen semikonduktor lainnya. IGBT SS30N50 dipilih sebagai komponen utama inverter 3 fasa, karena kapasitas tegangan yang mampu dialirkannya mencapai 500 V sedangkan kapasitas arus yang dapat dilewatkan mencapai 20 A. untuk dapat membentuk switching yang baik pada inverter ini dipilih metode modulasi SPWM. Dimana Sine Pulse Width Modulation ini dibangkitkan dengan memodulasi sinyal carrier pembawa berupa sinyal segitiga dengan frekuensi 500 Hz dengan sinyal referensi berupa gelombang sinus dengan amplitudo 5 V dan frekuensi yang dikontrol. Selanjutnya SPWM yang telah terkontrol difilter untuk dapat menghasilkan SPWM yang baik. ix

SPWM dibangun dalam aplikasi MATLAB 2009 dan dihubungkan dengan PCI1711L. keluaran gelombang digital sebesar 5 Volt/Div dikuatkan dengan rangkaian buffer menjadi 15 Volt/Div. kemudian baru sinyal tersebut digunakan untuk switching IGBT. Inverter sendiri mendapatkan supply tegangan DC sebesar 310V. Pensakkalan 6 buah IGBT secara bergantian menghasilkan arus AC 3 fasa dengan beda fasa sebesar 120 dan frekuensi terkontrol. Kemudian untuk dapat membaca kecepatan motor maka dipakai sensor rotary encoder. Dimana sensor ini akan menghasilkan tegangan digital high low. Dan juga Data digital dari keluaran sensor ini akan menjadi umpan balik ke sistem. Untuk dapat mempertahankan kecepatan pada setpoint walaupun diberi beban, maka kontrol PI dipilih. Kontrol PI mempunyai keunggulan rise time yang bagus. Dari hasil tuning nilai Kp dan Ki dengan metode Ziegler Niclose dan trial and error didapat nilai Kp 1 dan nilai Ki 10.05. x

PRAKATA Bismillahirrohmanirrohim Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia- Nya serta shalawat dan salam kepada junjungan Nabi besar Muhammad SAW sebagai motivasi dan inspirasi untuk terus melangkah kedepan dengan penuh optimis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Sistem Inverter Motor Induksi 3 Fasa Dengan Kontrol PI Berbasis PCI. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat menyelesaikan pendidikan strata satu (S1) pada Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Jember. Terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan serta dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Ibukku Astiwi dan Bapakku Teguh Santoso, S.,Pd. terima kasih telah mendoakan dan memberikan semua yang saya perlukan hingga saat ini. 2. Mbakku Prima santi serta Adikku Marwah Majidah, terimakasih telah memberiku semangat. 3. Dosen-dosen pembimbing Bapak Dr. Ir. Bambang Sujanarko, M.M. dan Bapak Andi Setiawan, S.T., M.T. yang telah memberikan pengarahan dan kesabaran untuk membimbing saya demi terselesaikannya skripsi ini. 4. Angga, Takul, Terry, Gali, Mas Afandi, Mas Uyab dan segenap tim penelitian BB-CORP terimakasih telah menemani dan membantu menyeleseikan penelitian ini. 5. Resan, Bryan, Riki, Zheni, Budi, Jarwo, Rian kingkong dan segenap teman-teman malam laboratorium patrang, Bersama kalian semua terasa indah. 6. Fajar, Hery, Tutut, Mas Sugik dan segenap Aslab Laboratorium Konversi Energi Listrik. Terimakasih telah menemani dan membantu terlaksananya penelitian ini. 7. Perkumpulan Anak Teknik Elektro PATEK UJ 2010, aku bangga menjadi bagian dari kalian. xi

8. Gunawan, husni, andes, agus, toni dan segenap TEAM DOTA 2010, yang meluangkan waktu untuk tertawa bersama. 9. Toni kecil, Mas gigih, Hobi, Ade dan segenap penghuni kosan SR3/10 terimakasih telah menjadikan istirahat dan kebersamaan kita dikos-kosan aman, nyaman dan tentram. Semoga laporan Sekripsi ini dapat bermanfaat dalam mengembangkan ilmu pengetahuan khususnya untuk disiplin Ilmu Teknik Elektro, kritik dan saran diharapkan terus mengalir untuk lebih menyempurnakan Penelitian ini dan diharapkan dapat dikembangkan untuk penelitian-penelitian selanjutnya. Jember, Oktober 2014 Penulis xii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i HALAMAN PERSEMBAHAN...ii HALAMAN MOTTO...iii HALAMAN PERNYATAAN...iv HALAMAN PEMBIMBINGAN...v HALAMAN PENGESAHAN...vi ABSTRAK...vii ABSTRACT...viii RINGKASAN...ix PRAKATA...xi DAFTAR ISI...xiii DAFTAR TABEL...xvi DAFTAR GAMBAR...xvii DAFTAR LAMPIRAN...xvix BAB 1 PENDAHULUAN...1 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Rumusan Masalah...2 1.3 Batasan masalah...2 1.4 Tujuan...2 1.5 Manfaat...2 1.6 Sistematika Penulisan...3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA...4 2.1 Motor Induksi 3 Fasa...5 2.1.1 Konstruksi Motor Induksi 3 Fasa...5 2.1.2 Prinsip Kerja Motor Induksi...6 2.2 Inverter Tiga Fasa...7 2.3 Proporsional Integral (PI) kontroler...9 2.3.1 Aksi Kontrol Proporsional...10 2.3.2 Aksi Kontrol Integral...10 xiii

2.3.3 Aksi Kontrol Proporsional Integral...10 2.4 PCI-1711L...13 2.5 Insulated Gate Bipolar Transistor (IGBT)...14 2.6 SPWM...15 BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN...19 3.1 Jadwal Penelitian...19 3.2 Tahap Perencanaan...19 3.3 Flowchart Alur Penelitian...21 3.4 Diagram Alir Sistem...22 3.5 Perancangan Pemodelan Sistem Inverter 3 Fasa dengan Kontrol PI...23 3.5.1 Set Frekuensi (Hz)...24 3.5.2 Look Up Table...24 3.5.3 Blok PI...25 3.5.4 Plan Sistem...25 3.5.4.1 Pembangkitan Gelombang Sinus R S T...26 3.5.4.2 Pemodulasian SPWM...27 3.5.4.3 Pemodelan Inverter 3 Fasa...29 3.5.4.4 Pemodelan Catu Daya DC...30 3.6 Perancangan Sistem Inverter 3 Fasa Dengan Kontrol PI...31 3.6.1 Perancangan Progam Simulink Untuk Trigger...32 3.6.2 Sumber Tegangan...33 3.6.3 Driver IGBT...34 3.6.4 Inverter 3 Fasa...35 3.6.5 Motor Induksi 3 Fasa dan Generator DC...36 3.6.6 Beban...37 3.6.6 PCI1711HG...37 3.7 Pengujian Alat...38 3.7.1 Pengujian Tanpa Kontrol...35 3.7.2 Pengujian Berbeban Tanpa Kontrol...39 3.7.3 Pengujian Berbeban Dengan Kontrol PI...40 xiv

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN...41 4.1 DC Power Supply...41 4.2 Pengujian Sensor Keceptan...42 4.3 Pengujian SPWM Sine Pulse Width Modulation...44 4.4 Pengujian Inverter 3 Fasa...46 4.5 Pengujian Tanpa Beban Tanpa Kontrol...51 4.6 Pengujian Berbeban Tanpa Kontrol...53 4.7 Penentuan Nilai Kp Ki Untuk Kontrol PI...54 4.8 Perbandingan Pengujian Antara Tanpa Kontrol dan Dengan Kontrol PI...56 BAB 5 PENUTUP...61 5.1 Kesimpulan...61 5.2 Saran...61 DAFTAR PUSTAKA...62 LAMPIRAN...63 xv

DAFTAR TABEL Halaman 2.1 Penalaan Parameter PI dengan metode osilasi... 14 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian... 19 3.2 Trigger IGBT...... 29 3.3 Atus 3 Fasa... 30 4.1 Pengujian Power Supply... 42 4.2 Pengujian Sensor Kecepatan... 44 4.3 Trigger Pada IGBT Terukur Dalam 10 ms dan 5 Volt/Div... 45 4.4 Fasa RST keluaran Inverter Terukur Dalam 10 ms dan 5 Volt/Div... 49 4.5 Fasa R keluaran Inverter Terukur dalam 10 ms dan 5 Volt/Div..... 50 4.6 Pengujian Inverter Dengan Beberapa Frekuensi Berbeda..... 51 4.7 Data pengujian tanpa beban tanpa kontrol..... 53 4.8 Respon Kecepatan Berbeban Tanpa Kontrol..... 54 4.9 Data Perhitungan Matematis Kontrol PI Pada Beban 600 W 50 Hz..... 59 xvi

DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Komponen Motor Induksi Tiga Fasa... 5 2.2 Bagian-Bagian Rotor Sangkar... 5 2.3 Rangkaian Inverter Tiga Fasa... 7 2.4 Inverter 6 Pulsa Konduksi 180... 8 2.5 Gelombang Tegangan Output Inverter Konduksi 180... 8 2.6 Gambar Gelombang Saat Transien Hingga Steady State... 11 2.7 Diagram PI Suatu Sistem... 12 2.8 Kurva Respon Sustain Oscillation... 13 2.9 Modul bus PCI-1711L... 15 2.10 IGBT... 16 2.11 Proses Pembangkita SPWM... 18 3.1 Alur Penelitian..... 19 3.2 Diagram Alir Sistem... 20 3.3 Pemodelan Seluruh Sistem Pada Software MATLAB 2009.... 21 3.4 Blok Set Frekuensi Degan Satuan (Hz).... 22 3.5 Blok Look UP table pada MATLAB 2009... 22 3.6 Blok PI pada MATLAB 2009.... 23 3.7 Isi blok plan pada sistem inverter 3 fasa... 23 3.8 Blok Pembangkit gelombang sinus RST... 24 3.9 Blok pemodelan modulasi SPWM... 25 3.10 Gambar pemodelan Inverter 3 fasa... 28 3.11 Pemodelan sumber DC... 29 3.12 Digram Keseluruhan Sistem Inverter 3 Fasa... 30 3.13 Digram keseluruhan Progam Simulink Sistem inverter 3 fasa... 31 3.14 Skematik Emi filter... 31 3.15 Emi Filter... 31 3.16 Skematik Penyearah full bridge... 32 3.17 Penyearah full bridge... 32 xvii

3.18 Driver IGBT... 33 3.19 Inverter 3 fasa... 33 3.20 Motor Induksi 3 Fasa... 34 3.21 Motor induksi 3 fasa dan generator DC... 34 3.22 Beban 600Watt... 35 3.23 PCIHG1711... 35 3.24 Pengujian tanpa kontrol... 37 3.25 Pengujan Berbeban tanpa kontrol... 38 3.26 Pengujan Berbean Dengan Kontrol... 39 4.1 Gambar Tegangan DC Power Supply... 40 4.2 Sensor Rotary Encoder... 41 4.3 Progam Simulink Sensor Rotary Encoder... 41 4.4 Pengukuran Kecepatan Menggunakan Tachometer.... 42 4.5 Pengukuran VLL Tegangan Keluaran Inverter... 45 4.6 Fasa Positif Dan Negatif Keluaran Inverter... 46 4.7 Pengujian Tanpa Beban Tanpa Kontrol... 52 4.8 Pengujian Berbeban Tanpa Kontrol... 54 4.9 Respon Osilasi pada Kp =1.67... 55 4.10 Respon kecepatan pada beban 200W... 57 4.11 Respon kecepatan pada beban 400W... 58 4.12 Respon kecepatan pada beban 600W... 58 xviii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1. Perhitungan kecepatan... 61 2. Grafik Kecepatan motor induksi 3 fasa dengan kontrol PI... 62 3. Gambar Pengujian... 65 xix