Penulisan Proposal & Laporan PA. D3 Teknik Telekomunikasi

dokumen-dokumen yang mirip
PROPOSAL TUGAS AKHIR. Fakultas Teknik Elektro 1

TATA CATA PENULISAN MAKALAH LOMBA KARYA ILMIAH BIDANG SUMBER DAYA AIR UNTUK SISWA SMA/SMK/MA TINGKAT NASIONAL XI TAHUN 2018

TATA CATA PENULISAN MAKALAH LOMBA KARYA ILMIAH BIDANG SUMBER DAYA AIR UNTUK SISWA SMA/SMK/MA TINGKAT NASIONAL TAHUN 2017

Format Penulisan Makalah Lomba Kegiatan Ilmiah untuk Siswa SLTA Tingkat Nasional Tahun 2012

Tema Lomba Karya Ilmiah SLTA Tahun 2014 Inovasi Untuk Kelestarian Sumber Daya Air dan Energi

TATA CATA PENULISAN MAKALAH LOMBA KARYA ILMIAH SUMBER DAYA AIR UNTUK SISWA SMA/SMK/MA TINGKAT NASIONAL TAHUN 2016

PEDOMAN PEMBUATAN PROPOSAL TUGAS PENDAHULUAN PROYEK AKHIR (TPPA) PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRONIKA PENS

UNTUK SISWA SMA/SMK/MA TINGKAT NASIONAL X TAHUN2017. Potensi Air Limbah untuk Peningkatan Ketahanan Air

PEDOMAN PENYUSUNAN PROPOSAL TUGAS AKHIR

FORMAT PROPOSAL TUGAS AKHIR Program Studi Sistem Komputer 2014

PEDOMAN PEMBUATAN BUKU PROYEK AKHIR PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRONIKA PENS-ITS

PENDAHULUAN BAB Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah 1.2. Rumusan Masalah

1.2. Perumusan Masalah 1.3. Batasan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi mempunyai peran penting dalam perkembangan

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1.2. Latar Belakang Masalah

PRESENTASI. Fakultas Teknik Elektro

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN BAB I. 1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN Pengantar

FORMAT PROPOSAL PENELITIAN REGULER

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi Informasi dewasa ini berkembang dengan sangat pesat, dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang aplikasi manajemen komputer klien pada jaringan komputer warnet 1.2 Perumusan masalah

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. xvi

UNSUR POKOK PENULISAN PROPOSAL TUGAS AKHIR

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PETUNJUK PENYUSUNAN PROPOSAL PROYEK SISTEM INFORMASI. Oleh : PROGRAM STUDI DIII MANAJEMEN INFORMATIKA. Comment [L1]: Logo disesuaikan dengan yang baru

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. digunakan untuk mengamankan data ada bermacam-macam. Setiap metode

BAB 1 PENDAHULUAN. Internet, dalam (28 April 2006)

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

FORMAT PEMBUATAN BUKU LAPORAN PROYEK AKHIR MAHASISWA D3 TEKNIK INFORMATIKA

PEDOMAN PENYUSUNAN LAPORAN KERJA PRAKTEK. Disusun Oleh: Ira Prasetyaningrum, M.T

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Antena merupakan suatu bagian yang mutlak diperlukan dalam sistem

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. internet sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman,

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. berhubungan dengan komunikasi data, diantaranya adalah , yang digunakan

BAB I PENDAHULUAN UKDW

FORMAT PEMBUATAN BUKU LAPORAN PROYEK AKHIR MAHASISWA D4 / D3 TEKNIK INFORMATIKA A. BAGIAN AWAL

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Contoh Pembagian Rayon dalam Suatu Wilayah

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL TUGAS AKHIR SEKOLAH TINGGI INFORMATIKA & KOMPUTER INDONESIA

Bab I Pendahuluan. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang 1.2. Perumusan Masalah

MENULIS PROPOSAL PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kemungkinan terjadinya pengiriman ulang file gambar akibat error, yaitu karena : noise,

FORMAT PENULISAN PKL UNTUK MAHASISWA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

milik UKDW BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. teknologi informasi khususnya di bidang komputer memungkinkan seseorang untuk

BAB I PENDAHULUAN. sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, seperti internet, e-commerce,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Format Proposal Tugas Akhir

BAB 1 PENDAHULUAN. Masalah yang akan dibahas dalam penelitian ini antara lain : - Apakah dengan menggunakan LINQ dapat menyelesaikan masalah untuk

BAB III ANALISA DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB 1 PENDAHULUAN. menggunakan sistem komputerisasi. Salah satu bentuk perusahaan yang sangat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

U K D W BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. dengan permintaan pasar untuk dapat berkomunikasi dan bertukar data dengan

Bab 1 Pendahuluan. perusahaan harus tanggap dengan perkembangan teknologi agar perusahaan dapat

BAB I PENDAHULUAN. manusia di era modern ini, khususnya pada bidang elektronika. Hal ini ditandai

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan oleh banyak instansi dan perusahaan-perusahaan milik Negara

BAB I PENDAHULUAN. Sumber air merupakan karunia Tuhan Yang Maha Esa yang memberikan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Aplikasi Pengelolaan Bantuan Sosial

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Sekretariat Badan Geologi adalah divisi yang bergerak melaksanakan

METODELOGI PENELITIAN : 13 kesalahan dalam menyusun proposal penelitian skripsi/tugas akhir. Oleh : Ubudiyah Setiawati

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

BAB I PENDAHULUAN. Ilmu yang mempelajari tentang cara-cara pengamanan data dikenal dengan

1.4. Batasan Masalah Batasan-batasan masalah dalam pembuatan tugas akhir ini adalah sebagai berikut :

LAPORAN PENELITIAN. Disiapkan oleh: Bambang Sutrisno, S.E., M.S.M.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PEMBANGUNAN SISTEM OPTIMASI ADMINISTRASI BLOCKING DOMAIN STUDI KASUS : PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek dari penelitian ini adalah kinerja waktu sebagai variabel. Perusahaan

PANDUAN PENULISAN TUGAS AKHIR JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Desain penelitian adalah langkah dan proses yang akan dilakukan dalam

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

U K D W BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Curah hujan dapat diukur dalam jam, hari, bulan, bahkan tahunan.

BAB 1 PENDAHULUAN Pengantar

PROPOSAL SKRIPSI. JUDUL PROPOSAL SKRIPSI DALAM BAHASA INDONESIA DITULIS SECARA SIMETRIS (Studi Kasus: Tempat Penelitian Tesis-jika ada, optional)

PANDUAN TUGAS AKHIR Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Pengantar 1.2 Latar Belakang Masalah

Gambar 1 Statistik Pengunjung

BAB 1 PENDAHULUAN Rahasia Membuat Web ber-sms dengan ASP

Transkripsi:

Penulisan Proposal & Laporan PA D3 Teknik Telekomunikasi

Proposal Title Abstrak - Latar Belakang - Proses pengerjaan - Hasil yang diharapkan) Pendahuluan - Latar belakang - Tujuan dan Manfaat - Rumusan Masalah - Batasan Masalah - Metodelogi Laporan PA Daftar Isi, Daftar gambar, Daftar tabel, Daftar istilah, Abstrak - Latar Belakang - Proses pengerjaan - Hasil penelitian Pendahuluan - Latar belakang - Tujuan dan Manfaat - Rumusan Masalah - Batasan Masalah - Metodologi - Sistematika Penulisan

Con t Proposal Landasan Teori Model Sistem Bentuk Luaran Jadwal Pelaksanaan Daftar Pustaka Laporan PA Landasan Teori Model Sistem Hasil dan Pembahasan Kesimpulan dan Saran Daftar Pustaka

Gambar Penulisan Gambar, Tabel, Rumus Gambar 2.2 Rangkaian Mode Operasi Penguat Membalik

Tabel Tabel 2.1. Persamaan Vo Vi R2 R1 (2.2)

Judul Spesifik dan tidak terlalu umum Menunjukkan pekerjaan yang dilakukan Tidak mengandung hal-hal yang tidak relevan dengan pekerjaan yang dilakukan

Abstrak Abstrak = Rangkuman Pembaca bisa mengetahui isi tulisan melalui abstrak Contoh :

Abstrak Maksimal 200 kata berisi Paragraf 1 Rangkuman Masalah Paragraf 2 Solusi / Cara Penyelesaian Masalah Paragraf 3 Hasil Proposal : Hasil yang diharapkan Laporan PA : Hasil yang didapatkan

LATAR BELAKANG MASALAH Berisi hal-hal/ masalah yang menjadi alasan dikemukakan judul tersebut. TUJUAN & MANFAAT Menyatakan hal-hal yang ingin dicapai dalam Proyek Akhir tersebut. Tujuan harus sesuai dengan judul Setiap tujuan yang dikemukakan nantinya akan terdapat jawabannya di kesimpulan Manfaat menyatakan kegunaan praktis dari hasil penelitian yang dilakukan

Rumusan Masalah Menjabarkan permasalahan-permasalahan yang harus diselesaikan dalam mencapai tujuan Setiap masalah dalam rumusan masalah akan mempunyai jawaban, baik di model sistem, lampiran, analisa, maupun kesimpulan

Batasan Masalah Menyatakan hal-hal yang dibatasi dalam pengerjaan Proyek Akhir, sehingga pembaca dapat memahami sampai sebatas mana pekerjaan dilakukan. Batasan masalah merupakan penyempitan masalah dari sesuatu hal yang mempunyai aspek cukup banyak dikurangi aspeknya menjadi lebih sedikit.

Metodologi Menyatakan cara pendekatan atau metode dalam menyelesaikan pekerjaan di dalam Proyek Akhir Apakah pekerjaan dilakukan dengan pendekatan : studi teoritis/studi literatur, pengukuran empirik, analisa statistik, simulasi, perancangan, implementasi?

Dasar Teori Teori penunjang/ dasar yang menjelaskan hal-hal yang berhubungan dengan judul Tidak perlu terlalu banyak/ detil, tetapi cukup memberikan dasar bagi pembaca proposal untuk memahami istilah-istilah/ terminologi dan maksud serta materi yang tertuang dalam proposal

Pemodelan Sistem Blok-blok sistem yang akan disimulasikan/ diimplementasikan Parameter-parameter sistem Blok/ flow chart sub sistem Flow chart proses pekerjaan

Hasil yang Diharapkan Mengemukakan bentuk/ format tampilan output, bukan mengemukakan hasil akhir pekerjaan (karena belum diketahui) Misal : grafik s/n thd ber dengan kondisi.. Hardware penguat dengan spesifikasi. Parameter-parameter penentu.. Software aplikasi yang mempunyai kemampuan.

Kesimpulan Kesimpulan merupakan hasil penelitian. Jika tidak ada penelitian anda maka kesimpulan tidak dapat diambil Contoh yang salah: Program (software) ini berjalan lebih cepat pada komputer Pentium IV dengan kecepatan 1 GHz, dibandingkan jika dia dijalankan di komputer Pentium II dengan kecepatan 233 MHz.

Kesimpulan Untuk menentukan mana yang merupakan kesimpulan, gunakan kaliamat berikut : Setelah saya uji, ternyata....

Penggunaan Bahasa Indonesia Kesalahan yang sering terjadi : Membuat kalimat yang panjang sekali sehinggai tidak jelas mana subjek dan predikat Menggunakan bahasa yang " berbunga-bunga" dan tidak langsung to the point Membuat kalimat yang tidak ada subjeknya Membuat terjemahan yang kurang sempurna

Penulisan Daftar Pustaka Disusun berdasarkan urutan abjad nama pengarang Diberi nomor urut angka arab dalam kurung siku [...] Contoh : [1] Bloch, Cynthia. Annette Wagner. 2003. MIDP 2.0 Style Guide. California : Sun Microsystems. [2] Kurniawan, Yusuf. 2004. Kriptografi : Keamanan Internet dan Jaringan Komunikasi. Bandung : Penerbit Informatika.

Penulisan Daftar Pustaka Dari WWW Hasibuan, Rusli. Menanam Jengkol di Bukit Kapur. http://www.duniatani.or.id/riset/rusli/palawija_je ngkol.html (diakses tanggal 12 Juni 2003) Dari file transfer protocol (kutipan yang diunduh melalui FTP) Johnson-Eilola, Jordan. Little Machine: rearticulating Hypertext Users. FTP deadalis.com/pug cccc95/johnson-eilola (diakses tanggal 10 Februari 1996)