BAB I PENDAHULUAN. mengetahui lokasi sesungguhnya dari Kelurahan Pandeyan. Hasil survei ini

dokumen-dokumen yang mirip
BUKU MONOGRAFI DESA KEADAAN PADA BULAN... TAHUN...

DATA MONOGRAFI KELURAHAN KELURAHAN : GEDONGKIWO TAHUN : 2016 SEMESTER : 1

BAB I PENDAHULUAN. kelurahan dan profil Rukun Warga (RW) 22 dari Kelurahan Wirogunan. Hasil

BUKU MONOGRAFI KECAMATAN BUKIT INTAN TAHUN 2015

BUKU MONOGRAFI DESA KEADAAN PADA BULAN..s/d... TAHUN..

BAB I PENDAHULUAN. A. Deskripsi Wilayah 1. Profil Dusun Bruno 1 a. Deskripsi Wilayah. Hasil survey ini merupakan pengamatan langsung di lapangan untuk

BAB I PENDAHULUAN. wawancara, curah pendapat, serta mengacu buku profil desa dan profil Dusun

BAB I PENDAHULUAN. program yang ada di lokasi KKN tersebut. Yogyakarta. Kelurahan Seloharjo, dibatasi oleh:

LAMPIRAN : PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 13 TAHUN 2012 TENTANG MONOGRAFI DESA DAN KELURAHAN Form 1

LAMPIRAN : PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 13 TAHUN 2012 TENTANG MONOGRAFI DESA DAN KELURAHAN Form 1

BAB I PENDAHULUAN. Kranggan, Galur, Kulon Progo. Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata telah

BAB I PENDAHULUAN. juga diperoleh dengan mengacu pada buku profil Kelurahan Tegalrejo. Kelurahan Tegalrejo terletak di Kecamatan Tegalrejo, Kotamadya

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG MONOGRAFI DESA DAN KELURAHAN

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan oleh kelompok kami sebelum penerjunan. 1) Nama Ranting : Ranting Muhammadiyah Kricak

BAB II PROFIL WILAYAH. acuan untuk menentukan program kerja yang akan dilaksanakan selama KKN

September 2015 SEPTEMBER MONOGRAFI DESA MONOGRAFI DESA

LAMPIRAN : PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 13 TAHUN 2012 TENTANG MONOGRAFI DESA DAN KELURAHAN Form 1

BAB I PENDAHULUAN. Banguncipto dan Dusun Ploso serta mengacu buku profil desa dan profil

DATA POKOK DESA/KELURAHAN BULAN NOPEMBER - TAHUN 2017

BUKU MONOGRAFI DESA SEMESTER II TAHUN 2016 DESA WONOLELO KECAMATAN PLERET KABUPATEN BANTUL

BUKU MONOGRAFI KELURAHAN

BUKU MONOGRAFI KECAMATAN KEADAAN PADA BULAN DESEMBER TAHUN 2014

BAB I PENDAHULUAN. profil Dusun Gulon dari Desa Srihardono. Hasil surveinya adalah sebagai

BAB I PENDAHULUAN. a. Letak dan Luas Wilayah. 1) Sebelah Utara: Desa Srimulyo, Kecamatan Dlingo. 3) Sebelah Barat: Wonolelo, Kecamatan Dlingo

BAB I PENDAHULUAN. Kuliah Kerja Nyata Alternatif Periode LI unit II.C.1 Universitas

BAB I LATAR BELAKANG

BAB II PROFIL WILAYAH. Deskripsi wilayah disusun berdasarkan hasil survei lapangan dan. pendapat, maupun diskusi dengan tokoh masyarakat di Kampung

REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN DALAM NEGERI DIREKTORAT JENDERAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA DATA POKOK DESA/KELURAHAN BULAN 3 TAHUN 2016

Data yang dituliskan pada dokumen ini merupakan hasil survey dan analisis serta pengolahan data sekunder yang dilakukan oleh tim KKS Pengabdian UNG,

BAB II GAMBARAN UMUM KELURAHAN BANYURIP KECAMATAN PEKALONGAN SELATAN KOTA PEKALONGAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Deskripsi Wilayah. 1. Kelurahan/Desa. Desa Giripanggung merupakan salah satu desa yang

BAB IV GAMBARAN UMUM DAERAH LOKASI. Sesuai dengan kondisi letak geografis kelurahan Way Dadi yang berada tepat

BAB I PENDAHULUAN Deskripsi Wilayah 1. Deskripsi Wilayah Desa/Kelurahan

BAB I PENDAHULUAN. lapangan untuk mengetahui lokasi dari Dusun Klegung, Desa Ngoro-oro, baik

BAB I PROFIL WILAYAH A. Deskripsi Wilayah 1. Pedesaan/ Desa Ngoro-Oro a. Data Geografis b. Data Demografi

BAB I PENDAHULUAN. Mergangsan adalah sebuah kecamatan di Kota Yogyakarta, Provinsi

PROFIL DESA. Profil Kelurahan Loji. Kondisi Ekologi

BAB I PENDAHULUAN. Dusun Dermojurang, Seloharjo, Pundong, Bantul, Yogyakarta. Mahasiswa

BAB IV GAMBARAN UMUM KELURAHAN BEJI

BAB I PENDAHULUAN. Kembang dari Desa Nglegi. Hasil surveinya adalah sebagai berikut: Sebelah Selatan : Desa Bandung, Kecamatan Playen

V. KEADAAN UMUM WILAYAH DESA PABEAN UDIK KECAMATAN INDRAMAYU, KABUPATEN INDRAMAYU

KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Desa Trimurti merupakan salah satu desa yang berada di Kecamatan

BAB II DESA BERINGIN JAYA. b. Sebelah selatan berbatasan dengan Desa Suka Damai. d. Sebelah timur berbatasan dengan /Kecamatan Sentajo Raya 1

BAB I PENDAHULUAN. langsung di lapangan untuk mengetahui lokasi dari Dusun Rejosari, Desa Sumberwungu, baik melalui wawancara, curah pendapat, serta

BAB I PENDAHULUAN. 2) Sebelah selatan dusun gunung rawas. 3) Sebelah timur dusun siwalan.

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Kabupaten Lampung Tengah adalah 3,802 ha² yang terdiri dari pemukiman

IV. GAMBARAN UMUM. A. Keadaan Umum Wilayah Kelurahan Tanjung Ratu Ilir. Ratu Ilir terdiri dari 7 (tujuh) dusun. Ketujuh dusun tersebut ialah :

BUKU MONOGRAFI DESA SEMESTER I TAHUN 2017 DESA TRIRENGGO KECAMATAN BANTUL KABUPATEN BANTUL

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di dua desa yakni Desa Pagelaran dan Desa Gemah

BAB I PENDAHULUAN. di ruang lingkup RT 33, RT 34, RT 35, dan RT 36 serta RW 09. 1) Luas Wilayah : Hektar

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN DAN SUBYEK PENELITIAN

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Lampung. Secara geografis Kota Bandar Lampung terletak pada sampai

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Metro. Kelurahan Karangrejo pertama kali dibuka pada zaman pemerintahan

BAB I PENDAHULUAN. Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Kecamatan Tepus berada di sebelah selatan

BAB I PENDAHULUAN A. Deskripsi Wilayah 1. Deskripsi Wilayah Desa Temuwuh Kantor Kelurahan Data Umum

1 DATA MONOGRAFI. 1. Nama Kelurahan : PANGONGANGAN 2. Tahun Pembentukan : Dasar Hukum Pembentukan : Peraturan Pemerintah RI No.

BAB I PENDAHULUAN. Hasil surveinya adalah sebagai berikut: 1. Pedesaan/ Desa Banguncipto. wilayah Kelurahan. Banguncipto adalah : Sebelah Barat

KONDISI UMUM WILAYAH

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

IV. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN. secara geografis terletak antara 101º20 6 BT dan 1º55 49 LU-2º1 34 LU, dengan

BAB III GAMBARAN WILAYAH PENELITIAN. A. Kelurahan Proyonanggan Utara Batang

BAB I PENDAHULUAN. Ha. Terbagi menjadi 14 RW dan 28 RT. Desa Banguncipto yang dibatasi oleh : 1) Sebelah Utara Desa Wijimulyo

BAB I PROFIL WILAYAH

BAB I PENDAHULUAN. Reguler periode 61 unit XV.A.2 melakukan kegiatan. Adapun kecamatan. dari Srihardono adalah Pundong Kabupaten Bantul Provinsi D.I.

KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Desa Kebonagung merupakan salah satu dari 8 (delapan) desa yang

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB II GAMBARAN UMUM PENELITIAN. Tabel I Luas wilayah menurut penggunaan

BAB I PENDAHULUAN. Kuliah Kerja Nyata Reguler Periode LXI divisi I kelompok B unit 3

GAMBARAN UMUM LOKASI

BAB IV GAMBARAN UMUM DESA POLOBOGO

BAB II TINJAUAN AREA STUDI

BAB I PENDAHULUAN. A. Deskripsi Wilayah. 1. Gambaran Umum Kelurahan Sumberwungu. Melakukan survei sangat perlu dilakukan sebelum penerjunan ke

BAB IV DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN

BAB II PROFIL WILAYAH

IV. GAMBARAN UMUM. namun berkat ketekunan dan kemauan keras dari penduduk yang datang dari Jawa ke

PROFIL DESA CIHIDEUNG ILIR. Kondisi Geografis. Struktur Kependudukan. ]. k

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Desa Margosari adalah salah satu desa yang berada di Kecamatan Pagelaran Utara

BAB II DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN. Kabupaten Deli Serdang. Berada di jalur lintas Sumatera, desa ini terletak diantara dua kota besar di

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Kecamatan Palas Kabupaten Lampung Selatan. Desa Bumi Restu memiliki

BAB III GAMBARAN UMUM MADUKARAN KELURAHAN KEDUNGWUNI BARAT KECAMATAN KEDUNGWUNI KABUPATEN PEKALONGAN

IV. GAMBARAN UMUM. Awal berdirinya pemerintahan Kecamatan Bumi Waras terbentuk berdasarkan

BAB III GAMBARAN WILAYAH PENELITIAN. A. Pasar Tiban Kelurahan Krapyak Lor Pekalongan. kamus bahasa Indonesia karangan Badudu-Zain kata tiba

PETA SOSIAL KELURAHAN CIPAGERAN

BAB 4 METODOLOGI. Penelitian ini menggunakan desain studi Cross Sectional yang bertujuan

REKAPITULASI DATA MONOGRAFI KOTA MALANG KEADAAN PADA BULAN JULI S/D DESEMBER TAHUN 2013

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kelompok A Unit 2 Universitas Ahmad Dahlan Tahun Akademik. 2016/2017, berlokasi di Dusun Terong 1, Desa Terong, Kecamatan

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR KECAMATAN CIAWI KANTOR KEPALA DESA CILEUNGSI Alamat : Jalan Raya Veteran III No. 27 Tapos Kec. Ciawi Kab.

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dengan luas wilayah 82,83 Ha. yang terdiri

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI. Penumangan Baru adalah sebuah Desa di Kecamatan Tulang Bawang

Gambar 4. Kerangka Habitat Equivalency Analysis V. GAMBARAN UMUM WILAYAH. Wilayah penelitian pada masyarakat Kecamatan Rumpin secara

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB IV GAMBARAN UMUM WILAYAH PENELITIAN

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. luas wilayah 1060 Ha. Dahulu desa ini bernama desa Prambanan, dan kemudian

BAB IV DISKRIPSI LOKASI PENELITIAN

IV. GAMBARAN UMUM KELURAHAN LANGKAPURA. Pada abad ke 18 jauh sebelum Indonesia merdeka tepatnya sekitar tahun 1823

III. METODE PENELITIAN. Data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah:

BAB 5 ANALISIS HASIL PENELITIAN. Dari hasil penelitian ini diperoleh gambaran umum penelitian yang

GAMBARAN UMUM. Kelurahan Negeri Besar Kecamatan Pakuan Ratu Kabupaten Way Kanan.

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. DESKRIPSI WILAYAH Hasil survei ini merupakan pengamatan langsung di lapangan untuk mengetahui lokasi sesungguhnya dari Kelurahan Pandeyan. Hasil survei ini juga diperoleh dengan mengacu pada data monografi kelurahan. a. Letak dan Luas Wilayah Kelurahan Pandeyan terletak di Kecamatan Umbulharjo, Kotamadya Yogyakarta. Kelurahan Pandeyan ini termasuk salah satu unit kerja KKN Alternatif LI UAD periode 2015-2016, batas wilayah Kelurahan Pandeyan adalah: Sebelah Utara : Kelurahan Tahunan dan Kelurahjan Warungboto, Kecamatan Umbulharjo Sebelah Selatan : Kelurahan Prenggan, Kecamatan Kotagede, Kelurahan Giwangan Kecamatan Umbulharjo Sebelah Barat : Kelurahan Wirogunan Kecamatan Mergangsan Sebelah Timur : Sungai Gajah Wong, Kelurahan Prenggan Kecamatan Kotagede Kelurahan Pandeyan terdiri dari 13 RW dan 51 RT. Luas Desa/Kelurahan : 12 ha km2. 1

2 b. Orbitrasi (Jarak dari Pusat Pemerintahan) Jarak dari Pusat Pemerintahan Kecamatan : 0,5 km Jarak dari Pusat Pemerintahan Kota : 1 km Jarak dari kota/ibukota Kabupaten : 1 km Jarak dari Ibukota Provinsi : 4 km c. Kependudukan Berdasarkan data monografi dari Kelurahan Pandeyan diperoleh keterangan bahwa jumlah penduduk adalah jiwa yang terdiri dari : 1) Laki-laki : 5898 jiwa 2) Perempuan : 6071 jiwa Dengan jumlah Kepala Keluarga (KK) : 3756 KK. Usia 0 15 : 2994 Jiwa Usia 15 65 : 8316 Jiwa Usia 65 ke- atas : 659 Jiwa e. Pekerjaan/Mata Pencaharian a. Karyawan 1. Pegawai Negeri Sipil : 600 orang 2. A B R I : 42 orang 3. Swasta : 2545 orang b. Wiraswasta/pedagang : 1750 orang

3 c. T a n i : 10 orang d. Pertukangan : 57 orang e. Buruh Tani : 6 orang f. Pensiunan : 260 orang g. Nelayan : 0 orang h. Pemulung : 50 orang i. J a s a : 149 orang f. Tingkat pendidikan masyarakat a. Lulusan Pendidikan Umum 1. Taman Kanak-kanak : 2168 orang 2. Sekolah Dasar : 1315 orang 3. SMP : 1433 orang 4. SMA/SMU : 3084 orang 5. Akademi/D1-D3 : 667 orang 6. Sarjana : 1804 orang 7. Pascasarjana : 139 orang b. Lulusan Pendidikan Khusus 1. Pondok Pesantren : 158 orang 2. Pendidikan Keagamaan : 313 orang 3. Sekolah Luar Biasa : 2 orang 4. Kursus Keterampilan : 67 orang g. Jumlah Penduduk Miskin : 777 Jiwa : 244 KK

4 (menurut standar BPS): h. U M R Kabupaten/Kota : Rp. 1.065.247 i. Sarana Prasarana a. Kantor Kelurahan : permanen b. Prasarana Kesehatan 1. Puskesmas : TIDAK ADA 2. UKBM (Posyandu) : 14 buah 3. Poliklinik / : 0 buah Balai Pelayanan Masyarakat c. Prasarana Pendidikan 1. Gedung Sekolah PAUD :ada/tidak 9 buah 2. Gedung Sekolah TK : 6 buah 3. Gedung Sekolah SD : 3 buah 4. Gedung Sekolah SLTP : 1 buah 5. Gedung Sekolah SMU : 2 buah 6. Gedung PT : 2 buah d. Prasarana Ibadah 1. Mesjid : 19 buah 2. Mushola : 11 buah 3. Gereja : 1 buah 4. Pura : 0 buah 5. Vihara : 0 buah 6. Klenteng : 0 buah

5 e. Prasarana Umum 1. Olahraga : 28 buah 2. Kesenian / Budaya : 23 buah 3. Balai pertemuan : 13 buah 4. Lainnya : 0 buah 1. Profil RW 06 a. Deskripsi Wilayah Hasil survei ini merupakan pengamatan langsung di lapangan untuk mengetahui lokasi sesungguhnya dari Kelurahan Pandeyan. Rukun warga 06 terletak di Kelurahan Pandeyan, Kecamatan Umbulharjo, Kotamadya Yogyakarta. Rukun warga 06 ini termasuk salah satu sub unit kerja KKN Alternatif LI UAD periode 2015-2016. RW 06 terdiri dari lima RT yaitu RT 22, RT 23, RT 24, RT 25 dan RT 26. b. Topografi dan Keadaan Tanah 1) Topografi RW 06 terletak di dataran rendah, dengan suhu rata-rata 26 C, dengan keadaan angin yang sedikit karena begitu padat penduduk dan pemukiman. 2) Keadaan tanah Di RW 06 hampir sudah tidak ada lagi lahan yang kosong, untuk jalan sebagian besar sudah disemen dan beberapa ada yang di pasang komblok.

6 c. Perhubungan Keadaan jalan untuk menuju RW 06 sudah beraspal, sedangkan untuk jalan disekitar pemukiman warga di dalam dusun sebagian besar sudah konblok maupun semen. Sebagian besar penduduknya memiliki sepeda motor. Sarana informasi yang umumnya dimiliki oleh warga yaitu televisi. Untuk sarana komunikasi sebagian warga ada yang memiliki telepon rumah dan sebagian besar memiliki telepon genggam (HP). d. Mata Pencaharian Karena penduduk RW 06 ini beberapa merupakan warga pendatang, maka profesi penduduk RW 06 bervariasi, ada yang sebagai pegawai negeri, pegawai swasta dan mayoritas pedagang. e. Pendidikan Kesadaran warga akan pentingnya pendidikan cukup tinggi. Akan tetapi sarana pendidikan formal di RW 06 seperti PAUD dan Taman Kanak-kanak (TK) belum ada tenaga pengajarnya. Namun lokasi, gedung dan fasilitas lainnya sudah ada. TPA juga dilaksanakan setiap hari senin sampai hari jum at. f. Agama dan Kehidupan Beragama Penduduk Pandeyan mayoritas beragama Islam dan sebagian Kristen. Untuk kegiatan keagamaaan bagi yang beragama Islam mempunyai rutinitas pengajian untuk ibu-ibu, pengajian rutin warga, tadarus keliling, dan bimbingan TPA.

7 g. Prasarana kesehatan Kesadaran masyarakat RW 06 akan kesehatan sangat baik, hal ini dapat dilihat dari kegiatan posyandu lansia dan posyandu balita setiap bulannya. Pelaksanaan survei dilakukan dua hari, survei dilaksanakan sebelum pelaksanaan KKN. Hari pertama servei dilaksanakan pada tanggal 17 maret 2016 mulai pukul 17.30 sampai pukul 21.00 yang bertempatkan di Masjid Nur Sidiq RW 06 RT 24 bersama ketua takmir masjid, survei hari kedua berkunjung ke rumah bapak Slamet ketua RW 06 Pandeyan dan rumah ibu Pur ketua ibu-ibu PKK. Survei bertujuan untuk menentukan program kerja yang akan dilakukan sehingga dapat disesuaikan dengan keadaan sesungguhnya di lapangan dan untuk mengetahui keadaan wilayah RW 06. 3. Masjid Nur Sidiq RW 06 Masjid Nur Sidiq terletak di RW 06 Kelurahan Pandeyan kecamatan Umbulharjo Yogyakarta. Bangunan masjid terdiri dari 2 lantai. Lantai 1 untuk kegiatan ibadah sholat, pengajian umum dan tempat wudhlu yang seringkali juga digunakan untuk pertemuan RT di sekitar Masjid, untuk lantai 2 digunakan untuk kegiatan kesekretariatan dan TPA. B. RENCANA PEMBANGUNAN WILAYAH Berdasarkan hasil survei melalui wawancara langsung dengan ketua RW 06 terdapat rencana pembangunan seperti pembangunan gedung kreasi, pembangunan lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan pembangunan tempat bimbingan belajar untuk anak-anak kelas 3 SD, SMP dan SMA.

8 C. PERMASALAHAN YANG DITEMUKAN DI LOKASI Berdasarkan hasil survei lokasi KKN Alternatif LI Unit II.A.3 di Masjid Nur Sidiq RT 24 RW 06 Pandeyan, Umbulharjo. Masalah yang di temukan di lokasi yaitu susah nya pemberdayaan masyarakat di tempat lokasi. Hal ini dikarenakan mayoritan penduduknya adalah pedagang, sehingga kurangnya waktu luang untuk dapat aktif dalam program masyarakat maupun program KKN UAD.