Modul Mata Kuliah Laboratorium Jaringan Komputer (Teknik Informatika UNIKOM)

dokumen-dokumen yang mirip
2.2 Active Directory. Instalasi Active Directory

ACTIVE DIRECTORY INSTALASI ACTIVE DIRECTORY. Modul Mata Kuliah Laboratorium Jaringan Komputer

DHCP SERVER DENGAN MENGGUNAKAN CLIENT WINDOWS XP 1. KONFIGURASI TCP/IP PADA WINDOWS 2000 SERVER

MEMBUAT MAIL SERVER DENGAN WINDOWS SERVER 2003

SPESIFIKASI YANG DISARANKAN Processor Pentium 133 Pentium 166 RAM 128 MB 256 MB Harddisk 2 GB dengan space bebas minimal 1 GB SPESFIKASI MINIMUM

Kamaldila Puja Yusnika Pendahuluan INSTALASI DAN KONFIGURASI AD (ACTIVE DIRECTORY)

FILE TRANSFER PROTOCOL (FTP) SERVER

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

INSTALASI ACTIVE DIRECTORY

INSTALLASI ACTIVE DIRECTORY(AD)

M. Choirul Amri

DOMAIN NAME SYSTEM (DNS)

A. Membuat Active Directory dan User

MODUL 12 PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN

IMPLEMENTASI SINGLE SIGN-ON BERBASIS ACTIVE DIRECTORY SEBAGAI BASIS DATA DAN LAYANAN DIREKTORI

Instalasi dan Konfigurasi Active Directory Domain Server

Server & Client Overview

FTP Server. Konfigurasi Server Konfigurasi FTP. 1. Klik Menu Start All Programs Control Panel Add/Remove Program

1. Tutorial Setting mail-server pada windows 2003 server

Konfigurasi IP Address berikut langkah-langkah untuk mengkonfigurasi IP Address:

M. Choirul Amri

MANAJEMEN USER DAN GROUP

DOMAIN NAME SYSTEM (DNS)

Modul Mata Kuliah Laboratorium Jaringan Komputer (Teknik Informatika UNIKOM)

WINS Server Administrator

DHCP Server Administrator

LAMPIRAN. Pilih Option pertama yaitu Visual Studio.NET Prerequisites untuk menginstal

M. Choirul Amri.

LAMPIRAN 1. Konfigurasi Sertifikat Digital dan Skema Autoenrollment

Web Server Administrator

tipe VPN yang dipakai adalah Remote Access VPN.

BAB IV PEMBAHASAN. dapat dilakukan dengan memasukkan IP address sesuai dengan IP address yang telah

INSTALASI DAN PENGAMATAN JARINGAN WINDOWS 2000

DAFTAR GAMBAR. xiii. Halaman

D H C P (Dynamic Host Configuration Protocol)

Membuat Server pada Windows 2003 Server

Step By Step IIS By Prihastomo

9) File-file yang ada di CD ROM akan diload ke dalam memori selama proses instalasi ini. Selanjutnya layar Welcome To Set Up Windows akan tampil.

M. Choirul Amri

Langkah langkah instalasi dan konfigurasi web Server

3. Instalasi Operating System

Panduan Instalasi Galileo Desktop Versi 2.5

Instalasi Windows Server 2003

2.1 Instalasi Joomla Secara Lokal

INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS

Maka akan tampil jendela Internet Information Services (IIS) Manager. Kemudian klik Web Sites Membuat folder data

1. Instalasi Oracle & Membuat Starter Database

masukkan port yang masih kosong.

Laporan Instalasi dan Konfigurasi Windows Server 2003

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 364 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Oktober 2004 Sinopsis singkat:

Active Directory Windows Server 2008R2

[HOW TO SETUP AX SERVER]

Langkah Langkah Membuat Blog Secara Offline Menggunakan Wordpress

Instalasi Joomla 1.7

3. Atur bios terlebih dahulu agar prioritas bootingnya dimulai dari CD(DVD)-ROM, caranya:

PANDUAN INSTALLASI AVIRA DRIVELOCK MANAGEMENT CONSOLE

Untuk Terminal Services diperlukan instalasi, sedangkan untuk Remote Desktop hanya diperlukan aktivasi program terserbut.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dengan perangkat keras dan perangkat lunak. Berikut adalah spesifikasi

IMPLEMENTASI METODE CLIENT SERVER DENGAN MENGGUNAKAN WINDOWS SERVER 2003 TUGAS AKHIR NUSYE RAHMADIAN AMELIA

MEMBANGUN WEB SERVER PADA JARINGAN LOKAL (LAN) DENGAN WINDOWS 2000 SERVER

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Laporan Praktikum. Anggota kelompok : Dayanni Vera Versanika Ichtiar Testament Gea Rizal Putra Ramadhan

LANGKAH-LANGKAH INSTALASI WINDOWS XP :

Untuk service dbconsole sudah terpasang. Hal ini bisa dilihat di service windows

Lampiran D Rancang Bangun Microsoft Windows Server 2003 Enterprise Edition

KONFIGURASI FTP MENGGUNAKAN WINDOWS 2003 TUGAS MANAGEMEN LAN. Oleh: ERIN CARINA PROGRAM STUDI DIII MANAJEMEN INFORMATIKA

MEMBANGUN JARINGAN INFRASTRUKTUR MENGGUNAKAN WINDOWS SERVER 2003 TUGAS AKHIR DEDEK FELANI

Instalasi Windows Server 2003 Standard Edition

DNS Server Administrator

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. terhadap hasil konfigurasi yang telah diimplementasikan. Adapun evaluasi yang

atau Double Click pada xampp-win

INSTALLASI DHCP (DYNAMIC HOST CONFIGURATION PROTOCOL)

DATABASE SQL SERVER. Database SQL Server Halaman 1

Install Client ipat. Pada bagian ini akan di terangkan cara menginstalasi software client ipat.

INSTALASI DIAL-UP NETWORKING

Instalasi Server ipat

MEMBANGUN DHCP SERVER PADA WINDOWS 2000 SEVER DENGAN CLIENT WINDOWS XP

Petunjuk Penggunaan Latihan UnbK Versi Beta (1.1)

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. Tahap Implementasi merupakan rangkaian pelaksanaan kegiatan yang

Steps to Install SQL Server 2008

INSTAL WINDOWS SERVER 2003 & CARA SETING SINGKAT

Instalasi Web Server WAMP 5 versi Pemrograman Web

Tutorial Instal XAMPP

LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI BASIS DATA

INSTALLASI WINS (Windows Internet Name Service)

Gambar ini menunjukkan informasi pemilihan folder untuk melakukan instalasi software XAMPP.

Praktikum Pertemuan 4 DHCP(Dynamic Host Configuration Protocol)

1

PANDUAN INSTALASI CONNECTION KIT PADA WINDOWS 95

PETUNJUK INSTALASI RETAIL OPERATIONS

MAKALAH INSTALLASI MICROSOFT WINDOWS 2000 SERVER DAN CONFIGURASI PADA JARINGAN (CLIENT SERVER) RAMDAN SMK PLUS BINA TEKNIK

Instalasi Joomla. 1. Masukkan Bonus CD yang berisi program WampServer2.2a-x32 ke DVD/CD Driver.

Setting Client Pada PC (OS Windows 7 SP1) Last Update: 19 Agustus 2015

INSTALLATION GUIDE INSTALLATION GUIDE. PT.Technomatic Cipta Mandiri. IT division: Jl. Cikutra Baru Raya No.2 Bandung-40124

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA INSTALASI IBM DB2 DAN IBM DATA STUDIO CLIENT

JARINGAN DENGAN WINDOWS 98

d. Pilih partisi atau hard disk untuk menginstall windows Xp. setelah itu tekan enter untuk melanjutkan, tekan tombol C untuk membuat partisi baru

Setting Internet untuk Handset SANEX Pada Windows XP

INSTALLATION CHECKING

Transkripsi:

ACTIVE DIRECTORY Active Directory adalah directory service yang menyimpan konfigurasi jaringan baik user, group, komputer, hardware, serta berbagai policy keamanan dalam satu database terpusat. Peranan Active irectory dalam jaringan dapat diumpamakan sebagai buku telepon, yang menyimpan daftar alamat dalam informasi penting untuk mengenali berbagai obyek dalam jaringan. INSTALASI ACTIVE DIRECTORY Langkah-langkah untuk menginstalasi Active Directory adalah : 1. Klik shortcut yang ada di Start Program Administrative Tools Configure Your Network yang akan memunculkan layar seperti di bawah ini. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 1

2. Klik pilihan Active Directory sehingga muncul layar seperti di bawah ini Kemudian cari link Start, kemudian link tersebut diklik. 3. Tekan tombol Next pada layar di bawah ini untuk memulai instalasi active directory.. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 2

4. Pilih Domain Controller for a new domain jika anda ingin membuat domain controller untuk domain yang baru, kemudian klik tombol Next.. 5. Pilih Create a new domain tree jika ingin membuat domain baru yang bukan merupakan merupakan child dari domain lain. Klik tombol Next untuk melanjutkan proses. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 3

6. Pilih Create a new forest of domain tree jika anda ingin membuat forest baru atau jika anda ingin membuat domain tree yang independen, kemudian klik tombol next. Catatan : Forest, Tree, dan Domain adalah terminologi yang digunakan dalam konsep jaringan Windows 2000 untuk mengidentifikasi kesatuan organisasi jaringan. Domain merupakan kesatuan terkecil dari sebuah jaringan. Beberapa Domain dapat bergabung membentuk Tree dan gabungan dari beberapa Tree disebut Forest. 7. Langkah berikutnya adalah dengan mengisi domain yang ingin digunakan. Anda dapat menggunakan Domain yang sudah terdaftar resmi, atau domain fiktif dengan nama tertentu yang dikehendaki. Apabila anda akan mempublish jaringan ke internet, sebaiknya digunakan nama Domain yang telah terdaftar. Contoh dalam kasus ini adalah : alica.com. Kemudian tekan tombol Next. Disusun Oleh : Iskandar IKbal, S.T Halaman 4

8. Langkah selanjutnya adalah menentukan NETBIOS Name untuk domain yang telah dibuat sebelumnya. Hal ini digunakan untuk mendukung Sistem Operasi sebelum Windows 2000 seperti Windows 98 dan Windows NT yang menggunakan fasilitas NETBIOS untuk meresolve (mencari/mengubah) nama host di jaringan. 9. Berikutnya adalah menentukan lokasi penyimpanan data Active Directory seperti data log, system volume dan Active Directory. Partisi yang digunakan harus NTFS. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 5

10. Kemudian proses dilanjutkan dengan mengecek keberadaan DNS Server di dalam jaringan. Apabila DNS Server belum terinstall, maka DNS harus diinstall dulu. Dengan cara Start Control Panel Add/Remove Program Add/Remove Windows Component Networking Services Klik pilihan Domain Name System (DNS) Klik OK Klik Next untuk melakukan proses instalasinya. Peringatan yang muncul adalah : Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 6

11. Klik tombol OK pada dialog peringatan tersebut, kemudian akan muncul layar seperti di bawah ini. Kemudian pilih YES, dan tekan tombol Next. 12. Pilih Permissions compatible with pre-windows 2000 Server. Kemudian tekan tombol Next. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 7

13. Isilah password yang akan digunakan oleh account Administrator ketika komputer dijalankan dalam mode Directory Service Restore. Kemudian tekan tombol Next. 14. Kemudian akan muncul layar yang memperlihatkan semua konfigurasi yang tadi telah dibuat. Jika ada yang tidak sesuai tekan tombol Back untuk melakukan perbaikan konfigurasi. Jika anda telah yakin semua configurasi telah benar, maka tekan tombol Next. Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 8

15. Kemudian akan muncul layar progress instalasi. Tunggu beberapa saat (mungkin lumayan lama) sampai semua proses telah selesai. 16. Jika semua proses telah selesai, maka akan muncul layar seperti di bawah ini. Tekan tombol Finish untuk menutupnya. 17. Klik Restart Now untuk merestart komputer. \ Disusun Oleh : Iskandar Ikbal, S.T Halaman 9