Upaya penyegaran dan percepatan regenerasi. Khususnya bagi pejabat struktural yang akan memasuki masa purna tugas.

dokumen-dokumen yang mirip
menjadi sumpah kita semua kesediaan untuk menjadi pejabat bersih, bebas dari korupsi dan segala bentuk penyimpangan

RAPAT KOORDINASI NASIONAL BMKG

INDONESIA KERJA NYATA

Para Hadirin yang saya hormati, 1-6

Pertama-tama marilah kita bersama-sama, memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-nya, kita dapat

acara Pelantikan Pejabat Struktural di Lingkungan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika pengalaman, kematangan dan kedalaman

PIDATO KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN PERPUSTAKAAN NASIONAL KE-31

SAMBUTAN BUPATI MALINAU

SAMBUTAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA SELAKU PENASIHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-40 KORPRI TAHUN 2011

Tanggal 5-18 Juli 2014

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL RI DALAM ACARA TALKSHOW MEMBACA BANGKITKAN KARAKTER BANGSA Jakarta, 25 Mei 2011

Sambutan Presiden RI pd Dharma Santi Nasional Perayaan Hari Raya Nyepi, di Jakarta, 25 Apr 2014 Jumat, 25 April 2014

BUPATI SEMARANG TANGGAL 10 PEBRUARI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PEMBUKAAN HARI KEARSIPAN KE- 45 JAKARTA, 29 APRIL 2015

Sambutan Presiden RI pada Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur DIY, Yogyakarta, 10 Oktober 2012 Rabu, 10 Oktober 2012

Di awal kesempatan ini saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang yang telah dilantik sebagai pengawas sekolah dan kepala sekolah.

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PELANTIKAN PEJABAT PIMPINAN TINGGI PRATAMA DI LINGKUNGAN PEMKAB SLEMAN TANGGAL : 3 JANUARI 2016


Assalamu alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Selamat Pagi dan salam sejarahtera bagi kita semua

Para Pejabat Struktural dan Fungsional Para Undangan dan Hadirin. Assalamu alaikum Warrohmatullahi Wabarokatuh Salam sejahtera dan selamat siang.

Sambutan Presiden RI pada Pelantikan Sekretaris Kabinet dan Wakil-wakil Menteri KIB II, 6 Jan 2010 Rabu, 06 Januari 2010

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PERINGATAN HARI KEARSIPAN KE- 45 DENGAN TEMA TERTIB ARSIP, MENJAGA MEMORI KITA

SAMBUTAN TERTULIS PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA SELAKU PENASEHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-44 KORPRI TAHUN 2015

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat sore dan salam sejahtera bagi kita semua

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL RI ).PADA PERINGATAN HUT -PERPUST AKAAN NASIONAL RI KE-24. Jakarta, Senin 17 Mei 2004

Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

Sambutan Kepala Perpustakaan Nasional RI Pada Upacara Bendera Peringatan Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan ke 62 Republik Indonesia

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA SOSIALISASI AKREDITASI KEARSIPAN TANGGAL 25 FEBRUARI 2016

Sabutan Presiden RI pada Peresmian Program Strategis Pertahanan, 15 Januari 2010 Jumat, 15 Januari 2010

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Munas IX GM FKPPI tahun 2012, Jakarta, 24 Februari 2012 Jumat, 24 Pebruari 2012

PANITERA/SEKRETARIS PENGADILAN TINGGI JAKARTA

o REKAN-REKAN WARTAWAN BAIK MEDIA CETAK MAUPUN ELEKTRONIK SERTA HADIRIN YANG SAYA MULIAKAN,

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

Assalamualaikum Wr. Wb. Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua.

MENTERI PEKERJAAN UMUM REPUBLIK NESIA SAMBUTAN MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

Sambutan Presiden RI Pd Hari Guru Nasional dan HUT PGRI tgl 26 Nov 2013, di Jakarta Selasa, 26 November 2013

Jakarta, 19 Mei Assalamualaikum Wr.Wb. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

SAMBUTAN TERTULIS SELAKU PENASIHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-44 KORPRI TAHUN 2015

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PEMBUKAAN PEMBEKALAN CPNS ANRI TAHUN 2015 JAKARTA, 9 APRIL 2015

SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA MALAM PENGANTAR TUGAS KAPOLDA SULAWESI TENGAH SELASA, 04 JANUARI 2011

Bupati Garut. SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA ACARA GRAND LAUNCHING GEDUNG PENDAFTARAN TERPADU DAN PERESMIAN PEMBANGUNAN GEDUNG RSUD dr.

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA WISUDA KE IV DAN DIES NATALIS KE VIII POLITEKNIK MALINAU TAHUN 2015/2016 SENIN, 25 JANUARI 2016

KEMENTERIAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI SAMBUTAN PADA RAPAT KOORDINASI KEBIJAKAN PROGRAM SDM APARATUR

Sambutan Presiden RI pd Prasetya dan Pelantikan Perwira TNI dan Polri, 2 Juli 2013, di Surabaya Selasa, 02 Juli 2013

PERINGATAN HUT KE-42 KORPRI KABUPATEN KULONPROGO TAHUN 2013 Jum at, 29 November 2013

SAMBUTAN GUBERNUR JAWA TENGAH PADA UPACARA BENDERA PERINGATAN HARI JADI KE-65 PROVINSI JAWA TENGAH TANGGAL, 15 AGUSTUS 2015

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN UTARA PADA ACARA MUSRENBANG RKPD PROVINSI KALIMANTAN UTARA TAHUN Tanjung Selor, April 2016

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA APEL BESAR DALAM RANGKA HARI JADI KABUPATEN SEMARANG KE 495 TAHUN 2016

Yang saya hormati Bapak dan Ibu Hakim Tinggi dan Hakim Tinggi Adhoc Pengadilan Tinggi Bandung.

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SAMBUTAN MENTERI KEUANGAN PADA PERINGATAN HARI OEANG KE 66

Jakarta, 10 November 2011

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELANTIKAN PEJABAT STRUKTURAL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG

Sambutan Presiden RI pd Pembukaan Kongres XXI PGRI dan Guru Indonesia 2013, 3 Juli 2013, di Jakarta Rabu, 03 Juli 2013

Sambutan Presiden RI pd Pelantikan Pamong Praja Muda IPDN XX Thn 2013, tgl. 28 Agt 2013, di Jabar Rabu, 28 Agustus 2013

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA SOSIALISASI DAN INTERNALISASI BUDAYA PEMERINTAHAN S A T R I Y A TANGGAL: 21 APRIL 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERAYAAN NATAL BERSAMA PAGUYUBAN WARGA KRISTIANI DINAS INSTANSI (PWKDI) KABUPATEN SEMARANG

BUTIR-BUTIR SAMBUTAN MENTERI PERHUBUNGAN PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI TEKNIS BIDANG PERHUBUNGAN DARAT TAHUN 2014 YOGYAKARTA, 14 OKTOBER 2014

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA UPACARA BENDERA BULAN JULI 2011 KABUPATEN KULONPROGO Wates, 18 Juli 2011

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PENYERAHAN SERTIFIKAT AKREDITASI UNIT KEARSIPAN PT. SEMEN PADANG TANGGAL 27 AGUSTUS 2015

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SAMBUTAN WAKIL KETUA BPK-RI, DALAM RANGKA PERESMIAN PERWAKILAN BPK-RI DI JAMBI 27 AGUSTUS 2007

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita sekalian

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT DALAM ACARA PERESMIAN PENGANGKATAN DAN PENGUCAPAN SUMPAH JANJI ANGGOTA DPRD KABUPATEN KUBU RAYA Hari : Kamis

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL RI PADA PERAYAAN NATAL UNIT NASIONAL KORPRI PERPUSTAKAAN NASIONAL RI TAHUN Jakarta, 15 Desember 2010

SIDANG DEWAN YANG TERHORMAT DAN HADIRIN YANG BERBAHAGIA,

Sambutan Kepala Perpustakaan Nasional RI Pada Upacara Bendera Peringatan Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan ke-65 Republik Indonesia

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 7 DESEMBER Senin, 7 Desember 2015

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA ACARA PELANTIKAN PENGURUS TP PKK DAN PERINGATAN HARI KESATUAN GERAK PKK KB KABUPATEN KULONPROGO KE-41 TAHUN 2013

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Kongres Kepala Desa dan Perangkat Desa Seluruh Indonesia, Senin, 08 Juni 2009

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN KULIAH KERJA NYATA POSDAYA MAHASISWA UNDARIS UNGARAN TAHUN 2014

ARAHAN MENTERI NEGARA PENDAYAGUNAAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI PADA ACARA

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT PADA ACARA PELANTIKAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI KAYONG UTARA MASA JABATAN TAHUN

KEPALA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA AMANAT PADA UPACARA PEMBUKAAN PENDIDIKAN PEMBENTUKAN BRIGADIR POLRI T.A 2015 TANGGAL 4 AGUSTUS 2015

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 16 JUNI 2015

SAMBUTAN SELAKU PENASIHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-42 KORPRI TAHUN 2013

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua

BMKG SAMBUTAN KEPALA BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA PADA UPACARA BENDERA DALAM RANGKA HARI METEOROLOGI DUNIA KE 60 TAHUN 2010

Sambutan Kepala Perpustakaan Nasional RI Pada Peringatan HUT-Perpustakaan Nasional RI ke 30. Jakarta, 17 Mei 2010

Sambutan Presiden RI pd Pelantikan Perwira Remaja TNI-Polri, di Akpol Semarang, tgl 30 Juli 2015 Jumat, 07 Agustus 2015

Sambutan Presiden RI pd Peringatan Hari Otonomi Daerah XVIII, di Jakarta, tgl. 25 April 2014 Jumat, 25 April 2014

Assalamu alaikum Wr, Wb.

MENTERI KOORDINATOR BIDANG PEMBANGUNAN MANUSIA DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PEMBUKAAN PENYULUHAN PEMBUDAYAAN KEGEMARAN MEMBACA BAGI TENAGA PENGELOLA PERPUSTAKAAN

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH SAMBUTAN

SAMBUTAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA SELAKU PENASIHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-45 KORPRI TAHUN 2016

AMANAT KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PERINGATAN HARI AGRARIA NASIONAL KE- 54. Jakarta, 24 September 2014

BAHAN RAPAT KERJA MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI RI, MENTERI DALAM NEGERI RI DAN MENTERI HUKUM DAN HAM RI DENGAN

MEMANTAPKAN RAMBU SEBAGAI DASAR PENGELOLAAN KEGIATAN AKADEMIK ITB. Oleh: Djoko Santoso, DR., Ir., M.Sc. Profesor dan Ketua Senat Akademik ITB

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Pekan Raya Jakarta Tahun 2009, Kamis, 11 Juni 2009

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL RI PADA RAPAT KERJA PUSAT XVII DAN SEMINAR ILMIAH PUSTAKAWAN INDONESIA

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN INSPEKTUR JENDERAL KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 3 NOVEMBER 2015

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

Keterangan Pers Presiden RI pada Premier Film Habibie and Ainun, Jakarta, 17 Desember 2012 Senin, 17 Desember 2012

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA RAPAT KOORDINASI PENYELAMATAN DOKUMEN/ARSIP LEMBAGA PENYIARAN TANGGAL, 8 MARET 2016

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENGAMBILAN SUMPAH/JANJI PNS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN TANGGAL : 11 MEI 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIANPROVING GROUND PT. GAJAH TUNGGAL, TBK. KARAWANG, 19 MEI 2016

Transkripsi:

Sambutan Kepala BMKG pada acara Pelantikan Pejabat Struktural Eselon III dan IV Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika, Jakarta, 03 Februari 2017 Yang Saya hormati: Rohaniwan, Yang saya cintai dan banggakan: Para Pejabat Eselon I, II, III dan IV BMKG, Pengurus Dharma Wanita Persatuan BMKG, Para Pengurus KORPRI, Serta, Para Hadirin yang berbahagia, Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Oom Swastiastu, Shalom, Selamat Siang, Salam sejahtera bagi kita semua, Mengawali sambutan pada pelantikan hari ini, saya mengajak Saudara sekalian memanjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-nya, kita dapat melangsungkan acara pelantikan dan pengukuhan Pejabat Eselon III dan IV di Lingkungan BMKG dalam keadaan sehat wal'afiat. Bapak dan Ibu, Hadirin Sekalian, 1-7

Pelantikan pejabat struktural pada hari ini, adalah bagian dari dinamika organisasi: 1. Upaya penyegaran dan percepatan regenerasi. Khususnya bagi pejabat struktural yang akan memasuki masa purna tugas. Oleh karenanya, upaya ini hendaklah dimaknai terutama dari sudut kepentingan organisasi. Regenerasi menjadi suatu kewajiban organisasi. Regenerasi merupakan proses alamiah yang agar menghasilkan outcome yang optimal pada keberlangsungan prestasi kinerja organisasi, maka perlu direncanakan secara lebih sistematis, terencana dan implementasinya didukung oleh semua pihak; 2. Mengisi jabatan struktural bagi UPT-UPT baru dan relokasi UPT. Peremajaan bagi pejabat struktural yang akan memasuki masa purna tugas atau telah menjabat lebih dari 5 tahun. Selamat kepada pejabat yang baru dilantik, baik karena promosi atau rotasi. Saya juga menyampaikan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada para pejabat yang akan memasuki masa purna tugas atas prestasi yang telah dicapai serta pengabdiannya selama ini kepada BMKG. Fondasi yang Bapak dan Ibu letakkan akan menjadi bagian pilar bangunan BMKG ke depan. Bagi pejabat baru saya berpesan, bahwa pemimpin yang baik adalah orang yang mampu memberi teladan dalam kebaikan dan menginspirasi orang yang 2-7

dipimpinnya untuk mencapai tujuan. Mereka mau membimbing dan mengarahkan anak buahnya untuk mencapai tujuan organisasi. Mahatma Gandhi mengatakan a sign of a good leader is not how many followers you have but how many leaders you create. Bapak dan Ibu, Hadirin Sekalian, Seperti yang telah sering saya sampaikan, bahwa kita sedang memasuki era baru dalam layanan informasi MKG: Pertama, perkembangan tantangan internasional yang dihadapi oleh BMKG antara lain persiapan pelaksanaan program GANP, WIGOS, GFCS, dan ISDR, serta mendukung implementasi Paris Agreement, Sendai Framework dan capaian SDG. Pada bagian lain, BMKG juga dihadapkan tantangan nasional antara lain potensi bencana, perkembangan jumlah bandara, pertumbuhan pelabuhan, target ketahanan pangan serta ketahanan energi; Kedua, perkembangan kondisi internal BMKG, yang antara lain dapat dilihat dari keterbatasan anggaran yang sebagian besar habis untuk belanja barang dan pemeliharaan serta swakelola, sehingga menghambat proses modernisasi; masih nampak dominan pejabat struktural yang sudah tidak muda lagi, sehingga memperlambat gerak langkah organisasi. Pada bagian lain, berdasarkan hasil asesmen menunjukkan bahwa 3-7

pejabat fungsional mempunyai kompetensi yang sangat bagus; Ketiga, di sisi lain, kondisi operasional didukung dengan peralatan yang sudah tua, sehingga memerlukan biaya pemeliharaan yang sangat besar dan membebani anggaran BMKG yang saat ini cenderung menurun. Sementara itu, tuntutan kalibrasi tidak dapat dihindari dalam rangka menjaga kualitas dan kuantitas data untuk mewujudkan layanan informasi MKG sesuai dengan tujuan rencana strategis BMKG yaitu menjamin layanan yang cepat, tepat, akurat, mudah dipahami dan luas jangkauannya; Keempat; seperti kita ketahui saat ini, kondisi organisasi UPT BMKG masih menggunakan struktur organisasi yang lama sesuai Perka 007 tahun 2004 yang sudah tidak sinkron dengan struktur organisasi BMKG Pusat dengan beberapa kali perubahannya. Menghadapi tantangan seperti yang disampaikan di atas kita harus melakukan beberapa upaya strategis antara lain : 1. Melakukan prioritas kegiatan Melaksanakan penganggaran yang didasarkan atas Money follow program sehingga perlu dilakukan refokusing terhadap program-program yang lebih prioritas. 2. Mendorong regenerasi dan kaderisasi 4-7

Pembenahan pembinaan SDM secara menyeluruh sesuai dengan pola system merit mulai dari pengorganisasian, perekrutan dan orientasi, pengembangan kapasitas, penilaian kinerja dan reward / punishment, promosi dan rotasi, dan kesejahteraan purna bhakti. Dengan pelaksanaan mekanisme ini diharapkan dapat menghasilkan ASN dengan karakter yang beretika, mampu berfikir strategis, berkolaborasi, berkeputusan tegas, berinovasi dan bekerja keras. Untuk itu perlu dipikirkan mekanisme pola karir antar jabatan fungsional dan struktural. 3. Melakukan peremajaan peralatan operasional utama secara bertahap sesuai dengan kemampuan anggaran. Untuk maksud tersebut maka perlu segera kita lakukan inventarisasi peralatan operasional untuk menentukan prioritas alat-alat apa saja yang perlu segera dilakukan peremajaan. Pada bagian lain dalam rangka mengejar ketertinggalan jumlah UPT BMKG disbanding pertumbuhan bandara dan pelabuhan maka otomatisasi adalah salah satu jawaban. 4. Melakukan penataan organisasi Kondisi organisasi yang ada saat ini menuntut rentang kendali yang sangat besar bagi pimpinan BMKG karena secara struktural seluruh UPT bertanggungjawab langsung pada Kepala BMKG. 5-7

Untuk itu perlu dicari solusi agar kewenangan pengendalian UPT dapat didelegasikan pada jajaran dibawahnya secara berjenjang. Disisi lain struktur organisasi UPT juga perlu segera disesuaikan dengan struktur organisasi yang ada di kantor Pusat BMKG. Bapak dan Ibu, Hadirin Sekalian, Saya sangat menyadari tugas kita ke depan sangat berat, dan bahkan akan semakin bertambah berat bersamaan dengan amanah dan kepercayaan yang semakin meningkat. Namun dengan semangat kebersamaan atau gotong royong, dan didukung oleh loyalitas, integritas, serta etos kerja yang tinggi dari seluruh jajaran BMKG, saya meyakini bahwa kita akan mampu menghadapi tugas seberat apapun. Selaras dengan itu pada kesempatan ini saya mengajak seluruh komponen BMKG, baik yang ada di Pusat maupun Daerah, untuk merapatkan barisan, menyamakan langkah dan menyatukan pola pikir untuk menuju BMKG berkelas dunia, sesuai yang telah kita cita-citakan dan tercantum dalam rencana induk BMKG. Saya berharap kepada pejabat yang baru dilantik agar segera dan secepatnya menyesuaikan diri dengan tugas barunya. Jadikan diri anda sebagai pemimpin-pemimpin yang dapat dipercaya, amanah, bisa dipegang ucapannya, dan siap melayani. Tidak justru minta dilayani. Orang-orang pemenang adalah mereka yang mampu melakukan sesuatu yang lebih besar dari dirinya 6-7

sendiri. Mari kita jadikan diri kita semua sebagai Mata Air yang Jernih dimana pun kita berada yang memberikan kehidupan kepada sekitarnya. Para Hadirin yang Berbahagia, Akhirnya, izinkan saya menyampaikan terima kasih yang mendalam kepada Rohaniwan dan Panitia yang telah mengupayakan pelaksanaan acara Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Pejabat Struktural di Lingkungan BMKG dengan tertib, khidmat, baik, lancar dan sukses. Akhir kata, dengan ridho Tuhan Yang Maha Kuasa, Allah SWT, marilah kita melangkah ke depan, dengan penuh semangat, tekad yang bulat, dilandasi oleh keikhlasan, kejujuran dan ketulusan mewujudkan cita-cita yang mulia membangun BMKG yang kita cintai bersama. Wassalammualaikum Wr.Wb Ohm Santi, Santi, Santi Ohm Syalom Jakarta, 03 Februari 2017 Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Andi Eka Sakya 7-7