BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
A I S Y A T U L K A R I M A

BAB I PENDAHULUAN. memungkinkan pemakaian secara bersama data, perangkat lunak dan

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SISTEM KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER. Mata kuliah Jaringan Komputer Jurusan Teknik Informatika Irawan Afrianto, MT

BAB 15 KEAMANAN JARINGAN DENGAN FIREWALL

Vpn ( virtual Private Network )

BAB 1 PENDAHULUAN. pendidikan, bahkan di bidang bisnis sekalipun. Dimana banyak perusahaan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan jaman, penggunaan komputer dan jaringan

Bab I Pendahuluan BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

IMPLEMENTASI DAN PERBANDINGAN FIREWALL SECURITY MENGGUNAKAN MIKROTIK DAN M0N0WALL PADA LOCAL AREA NETWORK DRAFT SKRIPSI HENDRA H.

Firewall. Instruktur : Ferry Wahyu Wibowo, S.Si., M.Cs.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

TUGAS RESUME PAPER KEAMANAN KOMPUTER IDENTITAS PAPER ANALISIS PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI FIREWALL DAN TRAFFIC FILTERING MENGGUNAKAN CISCO ROUTER

METODE PENELITIAN. B. Pengenalan Cisco Router

KEAMANAN JARINGAN FIREWALL DI HOST DAN SERVER KEAMANAN JARINGAN

3. apa yang anda ketahui tentang firewall? A. Pengertian Firewall

Jaringan komputer bukanlah sesuatu yang baru saat ini. Hampir di setiap perusahaan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. letak geografisnya dan dapat dilakukannya dengan baik. banyak cabang di lokasi yang berbeda tentu harus dapat memonitor cabang

BAB I PENDAHULUAN. Di masa sekarang ini, internet sangat berperan besar. Internet digunakan

Kebutuhan atas penggunaan bersama resources yang ada dalam jaringan baik. tingginya tingkat kebutuhan dan semakin banyaknya pengguna jaringan yang

Firewall. Pertemuan V

BAB I PENDAHULUAN. dan juga mengatur arus lalu lintas data untuk kelancaran transfer data.

BAB I PENDAHULUAN. negara, maka kebutuhan akan teknologi yang berfungsi untuk menyokong

PENDAHULUAN. Bab Latar Belakang

UNIVERSITAS GUNADARMA

KEAMANAN KOMPUTER. Pertemuan 10

Firewall. Pertemuan V

BAB III METODE PENGEMBANGAN

SIMULASI APLIKASI MIKROTIK ROUTER DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI METODE DMZ (DEMILITARIZED ZONE) UNTUK KEAMANAN JARINGAN PADA LPSE KOTA PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN. mudah dan cepat. Oleh karena itu efektifitas dan efisiensi bisa dicapai yang

Aplikasi load-balancer yang akan digunakan oleh aplikasi saat melakukan koneksi ke sebuah system yang terdiri dari beberapa back-end server.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN UKDW

Analisis dan Implementasi Metode Demilitarized Zone (DMZ) untuk Keamanan Jaringan pada LPSE Kota Palembang

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

TUGAS JARINGAN KOMPUTER CAFÉ BENDOL

TUGAS JARINGAN KOMPUTER (JARKOM)

TUGAS JARINGAN KOMPUTER IMPLEMENTASI VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN) PADA MIKROTIK

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan pertumbuhan industri Internet di Indonesia, baik disadari

Cara Setting IP Address DHCP di

FIREWALL NUR FISABILILLAH, S.KOM, MMSI

BAB II LANDASAN TEORI Local Area Network Arsitektur Jaringan Model TCP IP... 7

IMPLEMENTASI NETWORK ACCESS PROTECTION PADA JARINGAN WIRELESS ABSTRAK

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

STIKOM SURABAYA BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Wireless LAN (Local Area Network) adalah suatu system jaringan

BAB IV PEMBAHASAN /24 dan lainnya bisa berkoneksi dengan internet / ISP.

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan alat/device yang dipasang (attached) secara langsung, seperti cardreader

DAFTAR GAMBAR. xiii. Halaman

BAB I PENDAHULUAN. harinya menggunakan media komputer. Sehingga banyak data yang disebar

PENGGUNAAN SPOOFING DAN SSH FORWARDING UNTUK KEAMANAN SERTA FILTRASI DATA PADA JARINGAN

Rancang Bangun Proxy Anti Virus Berbasis Linux dan Mikrotik

Kuta Kunci: IAN, Packet Filtering, Protokol, Proxy

Lalu bagai mana dengan solusinya? apakah kita bisa menggunakan beberapa line untuk menunjang kehidupan ber-internet? Bisa, tapi harus di gabung.

BAB I PENDAHULUAN. keberadaan komputer yang terhubung ke jaringan. Layanan-layanan internet

BAB I PENDAHULUAN. IMPLEMENTASI DAN ANALISIS PERFORMANSI ETHERNET OVER IP (EoIP) TUNNEL Mikrotik RouterOS PADA LAYANAN VoIP DENGAN JARINGAN CDMA 1

NAT Sharing Koneksi Internet

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi Internet dewasa ini tidak lagi merupakan teknologi yang mahal (expensive

BAB I PENDAHULUAN. yang memiliki cakupan luas seperti jaringan WAN (Wide Area Network). Jaringan

FIREWALL. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Security. Disusun Oleh: Khresna A.W ( )

1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam suatu institusi, ada banyak aktivitas dilakukan. Agar aktivitas tersebut berjalan

BAB 1 PENDAHULUAN. Pembahasan dimulai dari latar belakang penulisan, ruang lingkup yang akan dibahas


FIREWALL dengan Iptables

Sistem Pencegahan UDP DNS Flood dengan Filter Firewall Pada Router Mikrotik

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

1. BAB I PENDAHULUAN

Laporan Resmi Praktikum Keamanan Data. Labba Awwabi Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

Cara Setting MikroTik sebagai Gateway dan Bandwidth Management

ANALISA JARINGAN DAN KEAMANAN KOMPUTER BERBASIS LAN PADA SEBUAH WARNET

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan berkembangnya kemajuan teknologi khususnya di

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

KOMPETENSI DAN PELATIHAN SDM PENGAMPU TI. 10 Urusan. Layanan E-Government

FireWall. Ahmad Muammar. W. K. Lisensi Dokumen: PENGANTAR

UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB III PERANCANGAN. Pada bab ini akan dibahas mengenai perencanaan jaringan komputer lokal,

PROPOSAL IMPLEMENTASI JARINGAN DYNAMIC ROUTING

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Gambar.3.2. Desain Topologi PLC Satu Terminal

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Rata-rata jumlah insiden keamanan jaringan komputer per hari mencapai

Indra Dermawan ( )

Cara seting winbox di mikrotik

PORT FORWARDING DI MIKROTIK Penulis: Nathan Gusti Ryan

FIREWALL PADA MIKROTIK

FIREWALL: SEKURITI INTERNET

Jenis-jenis Firewall. Firewall terbagi menjadi dua jenis, yakni sebagai berikut

Choirul Amri. I. Pendahuluan.


Xcode Intensif Training. Computer Networking. Advanced

PENGAMANAN JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN METODE IPS (INTRUSION PREVENTION SYSTEM) TERHADAP SERANGAN BACKDOOR DAN SYNFLOOD BERBASIS SNORT INLINE

CARA MENJALANKAN PROGRAM

Pengembangan PC Router Mikrotik untuk Manajemen Jaringan Internet pada Laboratorium Komputer Fakultas Teknik UHAMKA.

Bab 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. topologi jaringan yang telah penulis rancang. dibutuhkan, diantaranya adalah sebagai berikut :

BAB 1 PENDAHULUAN. inilah yang dikenal dengan Interconnected Network atau lebih akrab disebut dengan

SKRIPSI. Oleh : BAYU DEBI SULISTYO

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi jaringan komputer saat ini menunjukkan bahwa sistem keamanan sangatlah penting bagi suatu sistem jaringan komputer yang terhubung dengan jaringan luar atau Internet. Karena Internet merupakan sebuah jaringan komputer yang sangat terbuka di dunia, konsekuensi yang harus di tanggung adalah bagaimana jaminan sebuah keamanan bagi jaringan yang terhubung dengan Internet. Dalam Local Area Network diketahui bahwa setiap sistem jaringan komputer yang terhubung tidak ada jaminan sebuah keamanan. Di dalam mengimplementasikan komponen dari sistem keamanan jaringan seperti firewall yang berfungsi untuk melindungi, baik dengan menyaring, membatasi atau bahkan menolak semua hubungan/kegiatan suatu segemen pada jaringan pribadi dengan jaringan luar yang bukan merupakan ruang lingkupnya. Segmen tersebut dapat berupa sebuah workstation, server, router, atau LAN (Local Area Network ) (Paulus, 20120). Banyak masalah yang sering terjadi pada Local area network dikarenakan sering terjadi Backdoor, Port Scan, Virus dan Malware, Hacker/Cracker, Denial Of Service (Dos/DDos). Akibat dari kelemahan sistem keamanan yang ada di Local area network. Hal ini bukan hanya merugikan satu bidang, bahkan semua bidang yang terhubung pada Local area network (Wijaya Sofyan, 2009).

Oleh karena itu metode untuk menangani masalah yang terjadi pada jaringan Local area network yaitu: a) Packet filtering dan analisis b) Port address c) Ip address d) Protocol (TCP/UDP) e) Keyword f) Application Di dalam Mikrotik firewall di setting untuk mengamankan packet yang akan di kirim ke router (Rafiudin, 2006). Di dalam Mikrotik terdapat juga fungsi NAT atau Network Address Translation yang digunakan : a. Untuk pembatasan akses secara langsung dan melindungi traffic yang akan keluar dari router b. Hanya user atau group tertentu c. Hanya protocol tertentu d. Hanya beberapa aplikasi dan sumber daya e. Waktu akses dan akses dari tempat tertentu Ada dua jenis firewall sebagi berikut : a. Personal Firewall b. Network Firewall Firewall umumnya terdiri dari bagian filter dan bagian gateway. Filter berfungsi untuk membatasi akses, mempersempit gerak, atau untuk memblok kelas traffik tertentu. agar keamanan Jaringan Local area network lebih terjamin dan efektif (Rafiudin, 2006). Berdasarkan berbagai pertimbangan tersebut maka dalam penyusunan tugas akhir ini, penulis memilih judul IMPLEMENTASI DAN PERBANDINGAN FIREWALL SECURITY MENGGUNAKAN MIKROTIK DAN M0N0WALL PADA LOCAL AREA NETWOK. 1.2 Rumusan Masalah

Dari latar belakang diatas dapat disimpulkan beberapa pokok permasalahan, diantaranya : 1. Keamanan jaringan yang terhubung dengan Internet sangat rentan terkena serangan. 2. Pengimplementasian komponen dari sistem keamanan jaringan seperti firewall. 3. Sering terjadi pencurian data hingga serangan berupa virus, backdoor, hacker, port scan, dan Dos/Ddos. Maka dapat dirumuskan masalah yang harus ditanggulangi yaitu bagaimana membangun sistem kemanan yang terhubung dengan jaringan agar tidak terjadi gangguan dan serangan pada Local area network (Listianto, 2011). 1.3 Batasan Masalah Batasan masalah yang menjadi acuan dalam penelitian skripsi ini adalah : a) Mikrotik yang akan digunakan adalah Mikrotik versi 2.9.27. b) M0n0wall yang akan digunakan adalah M0n0wall versi 1.33 c) Modem yang digunakan adalah TPLink TL-MR3420. d) Meningkatkan keamanan LAN Mikrotik dan M0n0wall 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian skripsi ini adalah : a) Perancangan stategi sistem keamanan Local area network berbasis firewall. b) Mengimplementasikan keamanan firewall pada Local area network. c) Membuat sistem jaringan yang terjamin keamanan dan terkendali. 1.5 Manfaat Penelitian

Adapun kegunaan dari penelitian Tugas Akhir ini antara lain : 1. Bagi Penulis a) Menambah wawasan, pengetahuan dan pengalaman terutama untuk menerapkan ilmu yang didapat dari perkuliahan dengan keadaan di dunia nyata yang sebenarnya. b) Menambah pengetahuan penulis tentang jaringan komputer terutama server Mikrotik dan m0n0wall. c) Menambah pengetahuan kepada penulis terhadap serangan-serangan terhadap jaringan komputer d) Melatih Penulis dalam mempelajari suatu persoalan sebagai studi kasus tentang bagaimana mengamankan jaringan Local area network. 2. Bagi Program Studi S-1 Ilmu Komputer a) Dengan dibuatnya laporan Tugas Akhir ini pihak akademik dapat menggunakan sebagai ukuran dari hasil perkuliahan yang diberikan kepada mahasiswa selama perkuliahan. b) Sebagai bahan evaluasi akademik untuk meningkatkan mutu pendidikan dan pembelajaran di. c) Menambah referensi untuk dijadikan arsip dan bisa dijadikan bahan pertimbangan yang berhubungan dengan jaringan komputer. 3. Bagi Pengguna Jaringan a) Mengetahui masalah yang terjadi pada LAN. b) Mendapatkan sebuah solusi yanng tepat untuk mengantisipasi dan menanggulangi serangan firewall pada local area network. 1.6 Metodologi Penelitian

Adapun metode penelitian yang dilakukan penulis dalam penelitian skripsi adalah: a. Perancangan bentuk jaringan Local area network yang dimiliki pada Mikrotik dan monowall. b. Mengetahui bentuk Local area network yang di gunakan untuk memudahkan dalam mengimplementasikan sebuah firewall. c. Mengimplementasikan perbandingan sistem di dalam Mikrotik dan M0nowall. d. Membandingkan kinerja sistem baik Mikrotik maupun M0nowall sebagai firewall pada LAN. e. Perancangan Security firewall menggunakan Mikrotik dan M0nowall pada Local area network. f. Menguji coba sistem baik Mikrotik maupun M0n0wall sehingga agar menentukan sistem mana yang lebih baik digunakan. 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan dari skripsi ini terdiri dari beberapa bagian utama sebagai berikut: BAB 1: PENDAHULUAN Bab ini akan menjelaskan mengenai latar belakang pemilihan judul skripsi Implementasi dan Perbandingan Firewall Security Menggunakan Mikrotik dan M0n0wall pada Local Area Netwok., perumusan masalah, pembatasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodologi, dan sistematika penulisan. BAB 2: LANDASAN TEORI Bab ini akan membahas teori-teori yang berkaitan dengan Implementasi dan Perbandingan Firewall Security menggunakan Mikrotik dan M0n0wall pada Local Area Netwok. BAB 3 : ANALISIS DAN PERANCANGAN

Berikan Analisis Implementasi dan Perbandingan Firewall Security menggunakan Mikrotik dan M0n0wall pada Local Area Netwok dan analisa permasalahan kebutuhan dalam sistem secara fungsional. BAB 4 : IMPLEMENTASI DAN PERBANDINGAN Berisikan Gambaran Implementasi dan Perbandingan Firewall Security menggunakan Mikrotik dan M0n0wall pada Local Area Network. Serta pengujian Firewall pada LAN. BAB 5: KESIMPULAN DAN SARAN Bab terakhir akan memuat kesimpulan isi dari keseluruhan uraian bab-bab sebelumnya dan saran-saran dari hasil yang diperoleh yang diharapkan dapat bermanfaat dalam pengembangan selanjutnya.