PERCOBAAN VII Komunikasi Data WLAN Indoor

dokumen-dokumen yang mirip
PERCOBAAN VI Wireless LAN (Indoor)

PERCOBAAN 8 WIRELESS LAN MODE INFRASTRUKTUR (SETTING ACCESS POINT)

PERCOBAAN 7 KOMUNIKASI WIRELESS MODE AD-HOC

Diagram skematik dari dua aplikasi pada wireless LAN dapat diperhatikan pada gambar di bawah ini :

PRAKTIKUM KONEKSI JARINGAN MEDIA KABEL DAN WIFI LAPORAN. OLEH : SHOFIYATUN NAJAH NIM Offering E

Wireless LAN. Reesa akbar EEPIS-ITS

Konfigurasi Dasar Wireless LAN

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Utility Jaringan (Panduan Mengoptimalkan Jaringan Komputer Berbasis Windows) Penulis : Ahmad Yani Ukuran : 15,5 x 23,5 cm Tebal : 102 BW (bonus CD)

Laporan Pratikum Instalasi Jaringan Komputer Jaringan Nirkabel

Jaringan Wireless Ad Hoc

JARINGAN KOMPUTER NIRKABEL AD HOC MODE WLAN

LAPORAN PRAKTIKUM MEMBANGUN JARINGAN WIRELESS DENGAN ACCESS POINT MENGGUNAKAN TP-LINK. Dosen MK. Yunita Prastyaningsih, S.Kom

BAB XIII. Wireless LAN dan Hotspot

MEMBUAT JARINGAN WIFI ACCESS POINT-REPEATER WDS MENGGUNAKAN TP-LINK TL-WA801ND

CARA SETTING ACCESS POINT

Manual Book SID-SEKOLAH Manual Book SID-SEKOLAH

BAB IV PEMBAHASAN. local area network (WLAN) yaitu jaringan Ad-Hoc dapat digunakan untuk keadaan

PENGATURAN BANDWIDTH DI PT. IFORTE SOLUSI INFOTEK DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD 951Ui-2HnD

Membangun Jaringan Wireless Local Area Network (WLAN)

Membuat Koneksi Antar Dua Laptop Dengan Wifi

Membuat Koneksi Wireless Antar Laptop

Instalasi Jaringan Extended Service Set (ESS)

MEMBUAT JARINGAN INTERNET GATEWAY UNTUK JARINGAN WIRED DAN WIRELESS MENGGUNAKAN MIKROTIK 750RB DAN ACCESSPOINT TP-LINK TL-WA801ND

Konfigurasi LAN dan Wireless Connection Pada Laptop Server dan Client

Mengenal Access Point

LAPORAN PRAKTIKUM. MEMBANGUN JARINGAN AD-HOC DARI WINDOWS XP SEBAGAI ACCES POINT Dosen MK. Yunita Prastyaningsih, S.Kom.

Bertukar Data dengan Wireless LAN

SETTING NETWORK. Pemerintah Daerah Kabupaten Sleman repo.slemankab.go.id

Ad-Hoc. Dalam segi keamanan, jaringan ad-hoc dapat di konfigurasi tanpa password (open) atau menggunakan 2 metode yaitu WEP dan WPA.

JARINGAN AD HOC (Windows 7)

LAPORAN PRAKTIKUM IV Sistem Jaringan - 3 Wereless LAN (WLAN)

MENGINSTALASI PERANGKAT JARINGAN BERBASIS LUAS (WAN)

Tutorial sharing koneksi internet menggunakan wifi pada windows 7

Manual Book SID-KOPERASI Manual Book SID-KOPERASI

A. INSTALLASI SOFTWARE

MODUL PRAKTIKUM 09 NETWORK ADDRESS TRANSLATION DAN WIRELESS LAN

Manual Book SID-RETAIL Pro Manual Book SID-RETAIL Pro

Manual Book SID RENTAL BUKU, by Manual Book SID RENTAL BUKU, by

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

MEMBUAT HOTSPOT DENGAN ROUTERBOARD MIKROTIK 750

menjadi channel-channel seperti pembagian frekuensi untuk stasiun radio.

WIRELESS NETWORK. Pertemuan VI. Pengertian Wireless Network. Klasifikasi Wireless Network

A. INSTALLASI SOFTWARE

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

Membuat Jaringan WiFi dengan Access Point Linksys WAP610N Pada Small Office

TUTORIAL SETTING GABUNGAN ACCESS POINT TL WA601G DAN MODEM SPEEDY DALAM SATU SERVER di windows XP

DASAR JARINGAN KOMPUTER

PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER SEMESTER GENAP MODUL II FILE SHARING DAN PRINT SERVER

Membuat Jaringan Wireless Mode Ad Hoc

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

97. CEK KONEKSI NETWORK

Jaringan Wireless. S end y (

LAPORAN PRAKTIKUM COMPUTER ARCHITECTURE AND ORGANIZATION. Konfigurasi Jaringan Peer to Peer dan Sharing Data / Folder Menggunakan Wireless Mode Ad Hoc

MEMBUAT JARINGAN WIFI DENGAN MENGGUNAKAN ACCESS POINT LINKSYS WIRELESS-N WAP610N

KONFIGURASI KONEKSI DATA DIREKTORI LABORATORIUM DENGAN LOCAL AREA NETWORK

LAMPIRAN 1. Instalasi Jaringan Wireless Bridge Instalasi dan Konfirgurasi TP-LINK TL-WR841ND 1. Persiapan Instalasi Jaringan pad Gedung

Iman Wibisono

4. Pilih direktori tempat penyimpanan lalu klik Lanjut. A. INSTALLASI SOFTWARE 1. Masukkan CD Program ke dalam CD ROM

BAB 4 SIMULASI DAN EVALUASI. Berikut ini adalah peralatan-peralatan yang dibutuhkan dalam implementasi

KONFIGURASI WLAN DENGAN MENGGUNAKAN AP

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK. 4.1 Perancangan WLAN di Dinas Pariwisata. penempatan access point dipilih di tempat-tempat yang memang membutuhkan

CARA MEMASANG WIFI ACCESS POINT DENGAN MODEM

Fungsi Acces Point. 12:01 Network

SIMULASI APLIKASI MIKROTIK ROUTER DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

HALAMAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR

A. INSTALLASI SOFTWARE

Pengelolaan Jaringan Sekolah

I. INSTALLASI SOFTWARE

MEMBANGUN JARINGAN INFRASTRUKTUR MENGGUNAKAN WINDOWS SERVER 2003 TUGAS AKHIR DEDEK FELANI

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN

Tutorial Konfigurasi Kabel Jaringan Ethernet

PENGANTAR WLAN & ROUTER

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer

Percobaan 4 Jaringan Hybrid: Kabel dan Nirkabel

MEMBANGUN ACCESS-POINT HOTSPOT DENGAN ROUTERBOARD MIKROTIK

BAB III PEDOMAN-PEDOMAN

Modul 1 RB N. Pengenalan Mikrotik Router. Konfigurasi Dasar Mikrotik

PETUNJUK PEMAKAIAN SOFTWARE

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

KONEKSI JARINGAN AD-HOC Oleh: Hanafi

InSSIDer. Noviatur Rohmah Penegretian SSID dan inssider. Lisensi Dokumen:

A I S Y A T U L K A R I M A

Troubleshooting Jaringan (Komputer Tidak Bisa Mengakses Internet)

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

Konfigurasi Jaringan Komputer Nirkabel Mode Bridge Point-to-Point

Perbandingan Cara Sharing File/Folder Pada Windows 7 dan Windows XP

Gambar 5.1 Prinsip koneksi internet menggunakan modem DSL di bridge

TOPOLOGI IP /24. Wifi Router

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGAN - PAKET 2

Nelson Butar Butar website : ditulis pada tanggal pkl Wib di kos-kosan, Jaksel.

I. TOPOLOGI. TUTORIAL ROUTER BOARD MIKROTIK RB750 bagian -1 : Setting Dasar RB750 untuk LAN & Hotspot

Otentikasi Jaringan Nirkabel Pada Frekuensi 2.4 GHz

Masukkan username & password sesuai dengan username gooaya tanpa disertai nama domain (seperti pada contoh di atas)

OLEH : NUR RACHMAT.

Muhamad Husni Lafif. Langkah Instalasi Wifi. Lisensi Dokumen:

Instalasi dan Konfigurasi Jaringan Internet

Membuat FTP di Windows Server 2003

Modul Ujikom TKJ 2014/2015 Page 1

Membangun jaringan wireless ad hoc di Windows 7

Transkripsi:

PERCOBAAN VII Komunikasi Data WLAN Indoor 1. TUJUAN 1. Mahasiswa dapat mengetahui cara kerja WLAN 2. Mahasiswa dapat melakukan konfigurasi WLAN 3. Mahasiswa dapat menggunakan aplikasi WLAN 2. DASAR TEORI Wireless LAN merupakan salah satu cara komunikasi data yang tidak menggunakan penghubung kawat melainkan melewati udara. Standarisasi yang digunakan adalah IEEE 802.11. Standar yang sudah berada di pasar IEEE 802.11a/b/g. Gb 1: OSI Layer dan IEEE802.11 Tipe arsitektur dari Wireless LAN : Infrastrucure vs AdHoc network Gb 2: Arsitektur WirelessLAN

Ciri dari jaringan infrastruktur pada wifi, terdapat adanya access point (AP). Extended Service Set Identifier (ESSID), nama yang digunakan untuk pengelompokan jaringan wireless dengan model infrastruktur. Perangkat wireless dibagi menjadi 2 kategori, yaitu access point dan perangkat client. Access Point adalah perangkat wireless yang berguna untuk menyambungkan jaringan kabel (wired) dan jaringan nirkabel (wireless). Gb 3: Access Point Perangkat client adalah perangkat yang digunakan disisi penerima, misal wireless PCMCIA, wireless PCI, atau wireless USB. Notebook/Laptop keluaran terbaru sudah terintegrasi dengan perangkat wireless internal. Gb 4: Perangkat client Beberapa paket software yang diperlukan untuk mengaplikasikan jaringan diatas adalah: 1. Physical layer - Pilih kabel UTP yang sesuai untuk setting Access Point - Pasang wireless card pada client 2. Data link layer - Pilih mode konfigurasi : Ad-hoc atau infrastructure 3. Network layer - Konfigurasi IP address pada client 4. Transport layer - Tes koneksi jaringan dengan perintah : ping no_ip_tujuan

Aplikasi Linux yang dapat digunakan untuk memonitoring keadaan jaringan wireless adalah netstumbler. 3. Alat-alat a. Access Point b. Perangkat Client (PCMCIA, PCI, USB) c. Laptop d. Software : ipconfig, ping, netstumbler e. PDA (optional) 4. Langkah-langkah Percobaan 4.1. Mode Ad-Hoc Dibutuhkan 2 laptop yang terdapat WiFinya, dan atur masing-masing laptop sebagai berikut: A. Physical Layer 1. Pasangkan perangkat wireless client pada komputer. Apabila menggunakan laptop, aktifkan dengan menggeser switch wifi pada posisi on. 2. Cek dengan perintah ipconfig, apakah perangkat sudah terpasang dengan benar. B. Data Link Layer 1. Pilih mode sebagai Ad-Hoc Network 2. Buka Control Panel Network Connections, dan double click pada bagian Wireless Network Connections. 3. Pilih Change Advanced Settings, sehingga akan muncul tampilan sbb:

Gb 5: Setting Wireless Networks 4.Atur setting sebagai berikut : Network name (SSID): Surabaya (ini sebagai nama jaringan Ad-Hoc kita) Data encryption : Disabled Centang bagian : This is a computer-to-computer (ad hoc) network; wireless access point are not used. Gb 6: Setting Wireless Networks sebagai ad hoc 5. Klik OK sebanyak 2 kali.

6. Jika menggunakan Windows 7, setting sebagai berikut : Masuk ke : Control panel Network and Internet Manage Wireless Networks Gb 7: Setting Wireless Networks sebagai ad hoc di Windows 7 Gb 8: Masukkan nama SSID dan tipe securitynya C. Network Layer 1. Pemberian no IP pada masing-masing client (laptop). 2. Buka Control Panel Network Connections, klik kanan pada bagian Wireless Network Connections, pilih properties.

Gb 9: Setting no IP 3. Pilih Internet Protocol (TCP/IP), dan klik properties. 4. Masukkan no IP sebagai berikut : a. Laptop I : 192.168.5.1 netmask 255.255.255.0 b. Laptop II : 192.168.5.2 netmask 255.255.255.0 D. Transport Layer 1. Lakukan interkoneksi antara 2 laptop dengan perintah ping, misalnya dari Laptop I, ketikkan : ping 192.168.5.2 ; untuk mengetahui apakah koneksi antara Laptop I dan II sudah tersambung. E. Monitoring Sinyal 1. Untuk monitoring level sinyal wireless, gunakan paket software : netstumbler. Download terlebih dahulu di : http://fileserver.eepis-its.edu, pilih bagian software networking netstumbler. 2. Install pada masing-masing laptop. 3. Jalankan netstumbler, dan lakukan pengukuran level sinyal (SNR) di lantai 3 Gedung D4 PENS.

Gb 10: Pengukuran Level Daya (SNR) dengan netstumbler 4.2. Mode Infrastructure Dibutuhkan perangkat : Access Point dan Laptop. A. Setting Access Point 1. Koneksikan Access Point ke Laptop untuk setting. 2. Setting IP untuk Laptop : 192.168.0.60 netmask 255.255.255.0 Hal ini dikarenakan IP untuk access point : 192.168.0.50 netmask 255.255.255.0 3. Setting Access Point sebagai berikut (ini hanya berlaku untuk AP D-Link) : Dari browser di Laptop, ketikkan : http://192.168.0.50 ; dengan Username : admin, dan password : kosong Gb 11: Setting di AP

Gb 12: Setting dengan Wizard Gb 13: Kosongi pengisian password Gb 14:Nama SSID dan Channel

Nama SSID : ini untuk nama jaringan AP anda, defaultnya dlink Channel : Perhatikan channel ini untuk menghindari frekuensi reuse (channel 1, 6, 11 beda 22 MHz), defaultnya 6 channel. Gb 15: Setting security di AP, isikan No Security Gb 16: Restart AP

4. Untuk melihat IP dari Access Point (AP) Gb 17: IP dari AP 5. Setting untuk menjadikan AP sebagai DHCP server (OPTIONAL), sehingga client akan mendapat IP secara otomatis. Gb 18: Setting DHCP server di AP

6. Lakukan koneksi ke SSID diatas dari laptop, pastikan tersambung. 7. Cek koneksi dari Laptop ke AP dengan perintah ping: Ping 192.168.0.50 8. Lakukan monitoring level daya (SNR) dari Laptop ke AP di seluruh lantai 3 Gedung D4 PENS. 9. Lakukan juga untuk level daya yang berbeda dan amati perbedaannya. Gb 19: Setting Level Daya di AP Daya dari Access Point, dapat dilihat dari SNR yang diterima oleh user / client. Untuk level daya diusahakan BERnya lebih dari 10-4. Gb 20: Grafik SNR vs BER

LAPORAN RESMI 1. Jelaskan system kerja dari jaringan ad hoc 2. Jelaskan system kerja dari jaringan infrastructure 3. Bagaimana untuk system WLAN yang outdoor?