BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

dokumen-dokumen yang mirip
2015 RELEVANSI MATA PELAJARAN PAKET KEAHLIAN TEKNIK SEPED A MOTOR SMK D ENGAN KOMPETENSI KERJA YANG D IBUTUHKAN D ALAM BID ANG SERVICE SEPED A MOTOR

Departemen Pendidikan Teknik Mesin Universitas Pendidikan Indonesia Jl. Dr. Setiabudhi No. 207 Bandung

STUDI EKSPLORASI FASILITAS WORKSHOP TEKNIK OTOMOTIF SMK NEGERI 2 GARUT BERDASARKAN STANDAR SARANA PRASARANA

BAB I PENDAHULUAN. dikemukakan oleh Mulyasa (2010) bahwa, pembangunan sumber daya manusia

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

STUDI EKSPLORASI SARANA PRASARANA PRAKTIK DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA SMK

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Ilham Fahmi, 2014

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan Negara. Pendidikan menurut Muhibin

BAB I PENDAHULUAN. bisa dilepaskan begitu saja. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan salah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar B el akang Pen eli tian

STUDI EKSPLORASI PERALATAN PRAKTIKUM PROGRAM KEAHLIAN OTOMOTIF DITINJAU DARI STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Agus Komar, 2013

KETERSEDIAAN SARANA DAN PRASARANA PRAKTIK PADA MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN MESIN KENDARAAN RINGAN

PENGUASAAN PENGETAHUAN PROSEDUR PEMBERSIHANAREA UMUM PADA MATA PELAJARAN TATA GRAHAOLEH PESERTA DIDIK SMKN 9 BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu faktor penting untuk menjamin. pelaksanaan pembangunan serta dalam menghadapi era globalisasi.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kualitas sumber daya manusia dalam suatu bangsa atau negara. Sebagaimana

2015 MANFAAT HASIL BELAJAR MENYEDIAKAN LAYANAN ROOM SERVICE PADA KESIAPAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI SMK ICB CINTA WISATA

STUDI KELAYAKAN SARANA DAN PRASARANA BENGKEL PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

STUDI KELAYAKAN SARANA DAN PRASARANA BENGKEL PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

BAB I PENDAHULUAN. tuntutan dunia kerja. Di Indonesia begitu banyak orang-orang terpelajar atau. bangsa yang masih terpuruk, dan sebagainya.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. mendidik siswanya dengan keahlian dan keterampilan, juga mendidik siswa agar

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini sangat pesat

2015 HUBUNGAN WAKTU KERJA TERHADAP HASIL KERJA PADA PELAKSANAAN UJI KOMPETENSI PRAKTIK KEJURUAN BIDANG PEMESINAN BUBUT DI SMK TARUNA MANDIRI CIMAHI

BAB I PENDAHULUAN. Di Era Globalisasi seperti sekarang ini setiap negara di seluruh dunia. semakin terbuka dalam segala bidang usaha seperti bidang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB. I PENDAHULUAN. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) adalah salah satu wahana pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. langsung terhadap perkembangan manusia, terutama perkembangan seluruh aspek

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya manusia. Hal ini sesuai dengan Undang-undang Sistem Pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. manusia yang dinamis dan syarat akan perkembangan, oleh karena itu

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Hendri Risfandi, 2014

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Eka Asyarullah Saefudin, 2014

BAB I PENDAHULUAN. dalam pekerjaan dan aktivitasnya sehari-hari.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Gun Gun Gunawan, 2013

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Fortunata Merry Octaria, 2013

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

OPTIMALISASI PEMANFAATAN PERALATAN BENGKEL PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM ARTIKEL

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu wujud kebudayaan manusia, dimana

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan bagian yang sangat penting dalam pembangunan, karena

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan hal yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu unsur yang memiliki peranan penting

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Negara Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki jumlah

BAB I PENDAHULUAN. dan sesuai pula dengan situasi lingkungan yang tersedia. Sebagaimana yang

BAB I PENDAHULUAN. berdasarkan praktek atau pengalaman tertentu. Menurut Witherington (Sudrajat,

BAB 1 PENDAHULUAN. menjalani hidup dan kehidupan, sebab pendidikan bertujuan untuk memberikan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi yang sangat cepat pada saat ini

BAB I PENDAHULUAN. secara kompetitif dalam mengembangkan pembangunan suatu negara. Oleh

KELAYAKAN SARANA PRASARANA PEMBELAJARAN DAN KUALIFIKASI GURU TEKNIK PEMESINAN SMK DI KABUPATEN GUNUNGKIDUL

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan setiap individu serta watak dan peradaban bangsa yang bermartabat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah , 2014

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pendidikan kejuruan adalah pendidikan menengah yang mempersiapkan

BAB I PENDAHULUAN. sesuai dengan tujuan pendidikan secara umum. peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan

BAB I PENDAHULUAN. kurikulum SMK edisi 2004 juga menjelaskan tujuan SMK antara lain: melalui jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

BAB I PENDAHULUAN. dirancang dan dilaksanakan selaras dengan kebutuhan pembangunan yang

STUDI KELAYAKAN SARANA DAN PRASARANA LABORATORIUM KOMPUTER BANGUNAN DI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 1 SEDAYU

, 2016 PENGARUH PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XI JURUSAN TPHP DI SMKN 4 GARUT

BAB I PENDAHULUAN. berkualitas dan handal di bidangnya masing-masing. memandirikan siswa didik. Dengan beberapa acuan perundangan tersebut jelas

adalah Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Sekolah Menengah Kejuruan

BAB I PENDAHULUAN. perilaku seseorang sebagai usaha mencerdaskan manusia melalui kegiatan. manusia dewasa, mandiri dan bertanggung jawab.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan wadah untuk menghasilkan generasi yang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian,

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan nasional. Untuk itu diperlukan upaya untuk meningkatkan kualitas

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan dari pembangunan nasional di bidang pendidikan, salah satunya adalah

I PENDAHULUAN. dimana perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat dan

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan faktor yang sangat penting untuk menjamin

BAB I PENDAHULUAN. Triatno, (2009:53) menyatakan pendapatnya bahwa tujuan pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. erat. Hal ini terbukti dengan adanya fakta bahwa perkembangan ilmu

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah bidang yang sangat penting terutama di Negara. berkembang seperti Indonesia, karena pendidikan yang berintegritas

BAB 1 PENDAHULUAN. Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 Pasal

BAB I PENDAHULUAN. kualitas sumber daya manusia dalam suatu Bangsa dan Negara. Sebagaimana

BAB I PENDAHULUAN. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan, dan fisik dalam kehidupan sosial; 3. Standar minimal pengetahuan dan keterampilan khusus dasar;

BAB I PENDAHULUAN. menunjukkan bahwa pendidikan telah menjadi satu pranata kehidupan sosial yang

KELAYAKAN SARANA PRASARANA BENGKEL PENGELASAN SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. bidang pendidikan antara lain meliputi proses pembelajaran, media pembelajaran,

BAB I PENDAHULUAN. baik, tidak hanya bagi diri sendiri melainkan juga bagi manusia lainnya.

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah salah satu bentuk perwujudan kebudayaan manusia

yang lebih baik dalam rangka mewujudkan SDM yang diharapkan.

BAB I PENDAHULUAN. Dunia pendidikan memegang peranan penting dalam kelangsungan hidup

EVALUASI IMPLEMENTASI ASESMEN KINERJA PADA PEMBELAJARAN KETERAMPILAN LAS BERORIENTASIKAN PRODUK KRIYA LAS TERALIS DI SMK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Astrada, 2014 Studi pelaksanaan standar proses di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 terpadu Ngabang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Tata boga merupakan pengetahuan di bidang boga (seni mengolah masakan) yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Tuntutan sumber daya manusia yang memiliki kompetensi sesuai dengan

BAB I PENDAHULUAN. kebijakan pembangunan dalam dunia pendidikan. Pembangunan dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN. demi kelangsungan hidup dan kemajuan bangsa tersebut khususnya bagi negara

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang mempunyai tantangan besar dibidang pembangunan mengingat

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan pendidikan adalah menciptakan seseorang yang berkualitas dan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Sumber Daya Manusia (SDM) yang terampil, aktif dan siap kerja adalah

BAB I PENDAHULUAN. kerja pada umumnya relatif rendah dikarenakan rendahnya pendidikan dan latihan. setiap tahunnya tidak dapat terserap sepenuhnya.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin berkembang dan

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan berkualitas diharapkan dapat menghasilkan sumber daya manusia (SDM) yang mampu menjadi ahli serta dapat bekerja dalam bidang tertentu. Salah satu usaha untuk menghasilkan SDM yang diharapkan dapat bekerja dalam bidang tertentu adalah Pendidikan kejuruan, sesuai dengan rumusan pemerintah dalam peraturan pemerintah 29 tahun 1990 Pasal 1 ayat 3 tentang pendidikan menengah kejuruan yang menyatakan bahwa Pendidikan Kejuruan adalah pendidikan pada jenjang menengah yang mengutamakan pengembangan kemampuan siswa untuk melaksanakan jenis pekerjaan tertentu. Peran serta fungsi Pendidikan Kejuruan adalah menyiapkan peserta didik menjadi manusia Indonesia seutuhnya yang mampu meningkatkan kualitas hidup, mampu mengembangkan dirinya, dan memiliki keahlian juga keberanian membuka peluang kerja untuk meningkatkan penghasilan. Pendidikan kejuruan harus memahami posisinya dalam masyarakat, dan situasi pasar, melatih siswa untuk dapat memenuhi tuntutan pasar tenaga kerja dan dengan menciptakan kondisi kerja yang lebih baik Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan lembaga pendidikan yang bertujuan menyiapkan peserta didiknya untuk menjadi tenaga kerja yang terampil dan mengutamakan kemampuan untuk melaksanakan pekerjaan tertentu. Hal ini sesuai dengan tujuan khusus yang ada dalam kurikulum Tingkat Kesatuan Pendidikan SMK yang menyebutkan bahwa, "SMK bertujuan untuk: (1) menyiapkan peserta didik agar menjadi manusia produktif, mampu bekerja mandiri, mengisi lowongan pekerjaan yang ada di dunia usaha dan dunia industri sebagai tenaga kerja tingkat menengah sesuai dengan kompetensi dalam program keahlian yang dipilihnya, (2) membekali peserta didik agar mampu memilih

2 karier, ulet dan gigih dalam berkompetensi, beradaptasi di lingkungan kerja, dan mengembangkan sikap profesional dalam bidang keahlian yang diminatinya, (3) membekali peserta didik dengan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni agar mampu mengembangkan diri di kemudian hari baik secara mandiri maupun melalui jenjang pendidikan yang lebih tinggi, (4) membekali peserta didik dengan kompetensi kompetensi yang sesuai dengan program keahlian yang dipilih". Sekolah menengah kejuruan (SMK) menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan berbagai keahlian yang disesuaikan dengan kebutuhan lapangan kerja. Program keahlian tersebut dikelompokkan menjadi bidang keahlian sesuai dengan kelompok bidang industri. Jenis keahlian baru diwadahi dengan jenis program keahlian baru dan spesialisasi baru pada program keahlian yang relevan. Kesiapan kerja merupakan kunci penting menjelang siswa terjun ke dunia kerja. Seorang siswa yang telah memiliki kesiapan kerja akan lebih berhasil dalam meniti karirnya di dunia kerja, sehingga SMK diharapkan menghasilkan lulusan dengan kompetensi yang sesuai dengan kualifikasi kerja di industri dan siap bekerja dibidangnya masing-masing. Berdasarkan penjelasan diatas, maka dapat dikatakan sekolah menengah kejuruan diadakan untuk menciptakan tenaga kerja yang berkompetensi dibidang keahliannya masing masing, SMK dikatakan berhasil jika lulusan sekolah tersebut diserap oleh dunia pekerjaan sesuai dengan bidang keahliannya masing masing. Indikator ketercapaian salah satu tujuan pedidikan kejuruan, yaitu menyiapkan lulusan yang siap bekerja dalam bidang tertentu dapat dilihat dari seberapa banyak lulusan yang terserap di dunia kerja atau industri. SMK yang sekarang ini sedang dikembangkan oleh pemerintah, tentu sangat diharapkan menghasilkan lulusan SMK yang berprestasi, berdaya guna, siap pakai, mampu bersaing, dan mempunyai kompetensi tinggi untuk bersaing di dunia usaha dan dunia industri. Peningkatan prestasi siswa khususnya lulusan SMK sangat diharapkan, salah satu faktor peningkatan prestasi siswa adalah

3 lengkapnya sarana dan prasarana yang dimiliki oleh sekolah itu sendiri, dijelaskan dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 40 Tahun 2008 tentang Standar Sarana Prasarana untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) pasal 4 dijelaskan bahwa Penyelenggara Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan (SMK/MAK) wajib menerapkan standar sarana dan prasarana Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan (SMK/MAK) sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri ini, selambat-lambatnya 5 (lima) tahun setelah Peraturan Menteri ini diterapkan. Peraturan ini menjelaskan tentang kewajiban bagi setiap lembaga pendidikan khususnya SMK dan MAK untuk memenuhi standar sarana prasarana agar tujuan pendidikan bisa tercapai dan juga standar sarana prasarana ini sangat berpengaruh terhadap kualitas lulusan. Seperti yang dijelaskan oleh Kartini, K. (dalam Aurizki, 2012, hlm. 3) Lengkap tidaknya perlengkapan belajar baik yang dimiliki siswa maupun yang dimiliki sekolah menimbulkan hasil tertentu terhadap hasil belajar siswa, kekurangan peralatan dapat membawa akibat negatif antara lain siswa tidak bisa belajar secara baik sehingga sulit diharapkan mencapai prestasi tinggi. Begitu juga menurut Tim Dosen Adpend (dalam Juariah, Siti, 2011, hlm 91), lingkungan fisik tempat belajar mempunyai pengaruh penting terhadap hasil pembelajaran. Lingkungan fisik yang menguntungkan dan memenuhi syarat minimal mendukung meningkatnya intensitas proses pembelajaran dan mempunyai pengaruh positif terhadap pencapaian tujuan pengajaran.

4 Kelengkapan sarana prasarana di SMK khususnya perlengkapan sarana prasarana Workshop Otomotif di SMK Negeri 8 Bandung sangatlah berpengaruh terhadap pencapaian kompetensi yang tinggi dan dapat mengakibatkan proses pembelajaran praktikum pada mata pelajaran otomotif di Workshop otomotif menjadi kurang kondusif, sehingga diharapkan sarana dan prasarana yang tersedia di SMK bisa sesuai Standar Nasional Pendidikan tentang Standar Sarana Prasarana. Berdasarkan hasil pengamatan awal penulis, secara visual Workshop otomotif di SMK Negeri 8 Bandung memang terlihat lebih lengkap dibanding SMK yang lain di Bandung. Ada terdapat beberapa fasilitas di Workshop otomotif SMK Negeri 8 Bandung yang diantaranya. 1. Area kerja mesin otomotif 2. Area kerja kelistrikan 3. Area kerja chassis 4. Area kerja pemindah tenaga 5. Ruang instruktur dan penyimpanan Berdasarkan pengamatan awal penulis pada kondisi Workshop otomotif, kelengkapan sarana dan prasarana di Workshop otomotif disesuaikan dengan Badan Standar Nasional Pendidikan. Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan SMK Tertuang Dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 40 Tahun 2008, diperoleh gambaran data sebagai berikut: Tabel 1.1 Perbandingan sarana prasarana ruang praktik teknik otomotif menurut Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) No. Jenis Rasio Deskripsi 1. Area kerja mesin otomotif 6 m 2 /peserta didik Kapasitas untuk 16 peserta didik. Luas minimum 96 m 2. Lebar minimum

5 6 m. No. Jenis Rasio Deskripsi 2. Area kerja kelistrikan 6 m 2 /peserta didik Kapasitas untuk 8 peserta didik. Luas minimum 48 m 2. Lebar minimum 6 m. 3. Area kerja chasis dan pemindah tenaga 8 m 2 /peserta didik Kapasitas untuk 8 peserta didik. Luas minimum 64 m 2. Lebar minimum 8 m. 4. Ruang penyimpanan dan instruktur 4 m 2 /instruktur Luas minimum 48 m 2. Lebar minimum 6 m. (Sumber: Lampiran Permendiknas no. 40 tahun 2008) Tabel di atas menunjukkan penjelasan antara luas area kerja praktik dengan jumlah peserta didik, hal ini sangat terlihat jelas ketika pengamatan pertama ke Workshop Otomotif terutama pada area kerja kelistrikan yang kurang sesuai dengan standar, dengan hasil pengamatan pertama yaitu area kerja kelistrikan jumlah siswa 36, Luas 50 m 2, Lebar 5 m, Panjang 10 m, maka 1,4 m 2 / peserta didik. Mengenai perlengkapan sarana dan prasarana tersebut yang menurut penulis sangat penting dan hal ini berdampak pada kompetensi yang dimiliki lulusan SMK dituntut untuk kompeten di bidangnya, maka idealnya kompetensi lulusan SMK itu sendiri bisa sesuai tuntutan dunia usaha dan dunia industri, begitupun terhadap kelengkapan sarana dan prasarana yang idealnya minimum sesuai dengan tuntutan standar untuk SMK. Maka dari itu berdasarkan latar

6 belakang di atas, penulis tertarik untuk meneliti kesesuaian sarana dan prasarana yang terdapat di Workshop Otomotif, maka diangkat judul Studi Tentang Ketersediaan Fasilitas Workshop Teknik Otomotif SMK Negeri 8 Bandung Berdasarkan Standar Sarana Prasarana Pendidikan Nasional Untuk Memenuhi Standar Uji Kopetensi. B. Identifikasi Masalah Identifikasi masalah perlu ditetapkan terlebih dahulu untuk mengetahui dan memperjelas masalah yang akan dipecahkan. Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka permasalahan dalam penulisan ini dapat diidentifikasi sebagai berikut: 1. Kelengkapan sarana yang terdapat di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung harus sesuai Standar Nasional Pendidikan. 2. Kelengkapan prasarana yang terdapat di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung harus sesuai Standar Nasional Pendidikan. 3. Kelengkapan sarana dan prasarana yang terdapat di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung harus memenuhi standar SMK penyelenggara ujiian praktik kejuruan. C. Rumusan Masalah Sugiyono (2012, hlm. 56) menyatakan bahwa rumusan masalah adalah suatu pertanyaan yang akan dicarikan jawabannya melalui pengumpulan data. Maka dari itu, sebelum dilakukan penulisan perlu adanya perumusan masalah terlebih dahulu, adapun rumusan masalah dalam penulisan ini adalah: 1. Apakah sarana di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung yang ada sekarang sudah memenuhi Standar Nasional Pendidikan?

7 2. Apakah prasarana di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung yang ada sekarang sudah memenuhi Standar Nasional Pendidikan? 3. Apakah sarana prasarana yang terdapat di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung bisa memenuhi standar SMK Penyelenggara Ujian Praktik Kejuruan? D. Tujuan Penulisan Tujuan penulisan berkaitan erat dengan rumusan masalah yang diajukan. Berdasarkan rumusan masalah yang diajukan, tujuan pada penulisan ini adalah sebagai berikut: 1. Memperoleh gambaran tentang sarana di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung. 2. Memperoleh gambaran tentang prasarana di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung. 3. Memperoleh gambaran tentang sarana prasarana di Workshop Otomotif SMK Negeri 8 Bandung terhadap pemenuhan standar uji kompetensi Teknik Mekanik Otomotif SMK berdasarkan Instrumen Verifikasi SMK Penyelenggara Ujian Praktik Kejuruan. E. Kegunaan Penulisan Adapun kegunaan yang diharapkan dari hasil penulisan adalah sebagai berikut: 1. Bagi guru sebagai bahan masukan dalam pemenuhan standar sarana dan prasarana praktikum Workshop. 2. Bagi pihak sekolah dapat menjadi bahan masukan atau bahan pertimbangan dalam mengambil kebijakan pengelolaan dan pengembangan Workshop. 3. Bagi pihak pengguna Workshop, dapat menjadi masukan dalam pemakaian Workshop sebagai sarana pembelajaran praktik.

8 4. Bagi penulis, memberikan gambaran bagaimana standar sarana dan prasarana praktik Program Studi Keahlian Teknik Mekanik Otomotif. F. Struktur Organisasi Skripsi Penulisan ini disajikan dalam beberapa bab yang disusun berdasarkan sistematika penulisan sebagai berikut: Bab I Pendahuluan Bab I pendahuluan, berisi latar belakang masalah, identifikasi masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian dan sistematika penulisan. Bab II Kajian Pustaka Bab II kajian teori, berisi kajian pustaka atau landasan teori dan kerangka penelitian, serta penelitian terdahulu yang relevan. Bab III Metode Penelitian Bab III metode penelitian, berisi lokasi dan subyek penelitian, metode penelitian, desain penelitian, definisi operasional, instrumen penelitian, teknik pengumpulan data dan teknis analisis data. Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan Bab IV hasil penelitian dan pembahasan, berisi uraian dan pembahasan hasil penelitian yang diperoleh meliputi deskripsi data, analisis data, dan pembahasan hasil penulisan. Bab V Kesimpulan dan Saran Bab V kesimpulan dan saran, berisi penjelasan kesimpulan dari penulisan dan saran sebagai tindak lanjut dari kesimpulan penulisan.