BAB I PENDAHULUAN. Penggunaan teknologi yang berkembang saat ini. memudahkan usaha penyebaran informasi dan promosi penyewaan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan tentu sangat memerlukan sistem informasi yang. berjalan untuk meningkatkan kegiatan usaha agar dapat

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Bab 1 Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dengan berkembangnya peradaban manusia. Perubahan yang terjadi menuntut

BAB I PENDAHULUAN. menjual berbagai macam alat timbang. Proses penjualan pada toko Langgeng Jaya

BAB 1 PENDAHULUAN. dan dimana saja. Teknologi internet mempunyai efek yang sangat besar pada. duduk mereka dapat mengambil keputusan dengan cepat.

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

BAB I PENDAHULUAN. Rental Daras Corporation adalah suatu rental mobil yang terletak Jl.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Gambar 4.18 Halaman FAQ

BAB I PENDAHULUAN. semakin maju karena untuk mempermudah manusia melakukan berbagai. kegiatan dalam kehidupan. Misal kemajuan dalam bidang pendidikan,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Fungsi komputer sebagai alat bantu manusia, khususnya sebagai

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. segala sesuatu menjadi lebih mudah dan praktis. Teknologi informasi saat ini merupakan

I.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS

cepat dan akurat ini semakin dibutuhkan oleh berbagai pihak, baik kalangan pemerintah, swasta

20. Halaman Detail Produk Setelah Login

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

sebelumnya, yaitu hasil Aplikasi Pemesanan Kamar pada Hotel Relasi (php) yang bertujuan untuk membuat suatu aplikasi web pemasaran pada Hotel

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Dari penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti- penelii sebelumnya


BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di era modern sekarang ini, kebutuhan manusia akan teknologi

BAB III ANALISIS SISTEM. kedalam bagian bagian komponen dengan maksud untuk mengidentifikasi dan

RANCANG BANGUN APLIKASI PENYEWAAN MOBIL ONLINE DI PT. BANDUNG ERA SENTRA TALENTA

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi internet pada bidang perdagangan. E-commerce

BAB I PENDAHULUAN. pengusaha kecil hingga perusahaan yang besar memanfaatkan kemajuan teknologi

13. Halaman View Transaksi Rental Mobil. Gambar 4.32 Halaman View Transaksi Rental Mobil

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi menjadi. tradisi dari kultur masyarakat sehari-hari,

Cara Menjalankan Program

Skripsi PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER PADA RENT CAR PUTRA MANDIRI DENGAN MENGGUNAKAN

CDS PLATINUM Alur Penjualan Kontan GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING. Diagram Alur Transaksi Penjualan Kontan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. besar kemungkinan untuk memenangkan kometisi dalam pasar.

BAB III OBJEK DAN DESAIN PENELITIAN. dibidang pembiayaan konsumen (consumer finance), anjak piutang (factoring)

PANDUAN UMUM PENGGUNAAN APLIKASI ONLINE SHOP TOKOMOBILE (Android)

BAB I PENDAHULUAN. dirasakan dibidang informasi adalah teknologi internet.

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Pada sub bab ini akan dijelaskan mengenai analisis sistem informasi rental mobil

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Hasil dari sistem informasi pembayaran biaya renthal mobil berbasis

BAB I PENDAHULUAN. tetapi efektif karena pelatihan ini tidak sarat dengan dengan teori teori melainkan

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. ATRI DISTRIBUSINDO. Template. Oleh : Annisa Nurfradini

1BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI. DAFTAR GAMBAR... xii. DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1

BAB I PENDAHULUAN. berkembang dengan cepat, hal tersebut dapat dilihat sudah semakin banyaknya

BAB I PENDAHULUAN. mengherankan jika suatu badan usaha swasta maupun pemerintah berlombalomba

Penjualan Buku Online Toko Buku Gramedia Jember

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN DAN DESAIN SISTEM

TUGAS BESAR APBO ATURAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah ABSTRAK

BAB II HASIL SURVEY. mengalami peningkatan yang cukup baik sehingga dapat berkembang dengan

BAB I PENDAHULUAN. dan bidang lainnya merupakan contoh contoh bahwa manusia memerlukan

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat luas. Banyak informasi yang dapat tersebar luas melalui internet dan

BAB I PENDAHULUAN. Toko Asysa merupakan sebuah toko yang bergerak di bidang penjualan

BAB I PENDAHULUAN. dalam mengambil keputusan. Dimana informasi yang cepat, tepat dan akurat

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 Hosting dan Domain

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

Lampiran 1. Hasil Wawancara

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

SISTEM INFORMASI PENJUALAN HANDPHONE VELIN PHONE TANGERANG BERBASIS WEB

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Setelah melalui proses perancangan dan pengkodean program, maka

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN. impor dan penjualan ikan beku (frozen fish) dimana ikan-ikan yang telah masuk

BAB 1 PENDAHULUAN. sejak lama di Indonesia, khususnya di tanah Jawa. Oleh karena itu, sudah sewajarnya

Cara Menjalankan Program:

Ada 3 macam order yang dapat dilakukan oleh user, yaitu order mobil. ready stok, mobil indent, dan mobil bekas. Langkah-langkah user melakukan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PENGESAHAN... ii. HALAMAN PERNYATAAN... iii. HALAMAN PERSEMBAHAN... iv. MOTTO... vi. KATA PENGANTAR...

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan usaha pelayanan jasa penyewaan perlengkapan yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB IV TAMPILAN HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. miliki, pemesanan secara online belum diperlukan, ditambah dengan biaya. komputer, itu membuat resistensi semakin besar.

BAB I PENDAHULUAN. dinamis dalam berbagai sektor kehidupan manusia. Sejalan dengan kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB III ANALISIS SISTEM. Analisis sistem adalah penguraian dari sistem informasi yang utuh kedalam

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III ANALISA SISTEM. Pada bab analisa sistem ini akan dijelaskan mengenai konsep kegiatan analisis

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Showroom Kardi Putera Motor pertama kali berdiri pada tahun 1997 dengan

BAB I PENDAHULUAN. sehingga keputusan dapat diambil dengan cepat. Salah satu piranti teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dunia komputer dan internet telah banyak membantu kelancaran proses bisnis

BAB I PENDAHULUAN. untuk berbuat lebih banyak dalam teknologi dan membuka diri terhadap

BAB I PENDAHULUAN. mengintegrasikan data, mempercepat dan mensistematisasi pengolahan data dan

BAB I PENDAHULUAN. memperbaiki sistem penjualan dan pemasaran yang mereka miliki mulai dari cara

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. adalah analisis mengenai analisis dokumen, analisis posedur dan analisis proses.

BAB I PENDAHULUAN. Usaha pelayanan jasa penyewaan peralatan pesta yang menawarkan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS

BAB I PENDAHULUAN. Diera globalisasi seperti saat ini dunia teknologi dan informasi

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. Taman Bacaan ZOE merupakan salah satu usaha persewaan buku yang

Pertemuan9. Disain Basis Data

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini kebutuhan akan sebuah komputerisasi. sangatlah penting bagi tiap - tiap perusahaan agar mereka dapat

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Penggunaan teknologi yang berkembang saat ini memudahkan usaha penyebaran informasi dan promosi penyewaan kendaraan mobil dan motor dengan memanfaatkan kemampuan dan kemudahan teknologi saat ini yang berbasis internet di seluruh pelosok Indonesia. Kemajuan teknologi di era globalisasi telah terbukti memberikan perubahan yang signifikan dari proses manual menjadi otomatisasi. Sewa mobil dan motor saat ini masih merupakan sektor bisnis unggulan, dimana memberikan dampak yang sangat baik bagi perkembangan sektor bisnis penyewaan kendaraan di Indonesia khususnya di yogyakarta. Prospek peluang usaha rental mobil dan motor amatlah besar. Kebutuhan akan sewa mobil dan motor bukan hanya saat mudik dan liburan sekolah yang merupakan musim panen bagi para wirausahawan rental mobil dan motor, namun mobil sewaan juga di butuhkan setiap saat. Saat ini, selain kebutuhan orang perorangan, mobil rental juga dibutuhkan oleh perusahaan untuk 1

2 berbagai kepentingannya. Usaha rental mobil bisa menjadi pilihan untuk membuka peluang bisnis bagi kita yang ingin membuka usaha penyewaan. Dengan ini penelitian di tujukan untuk Hikmah Rent Car Yogyakarta agar dapat melakukan proses penyewaan motor dan mobil secara online dengan menggunakan koneksi internet dan dapat meningkatkan media promosi sehingga dikenal masyarakat luas dengan biaya operasional yang lebih kecil daripada berpromosi di media cetak. Selain itu juga agar tercapainya visi dan misi Hikmah Rent Car Yogyakarta dalam memberikan pelayanan yang memuaskan kepada pelanggan. 1.2 Rumusan Masalah Dari penjelasan di latar belakang masalah dapat disimpulkan permasalahan yaitu bagaimana membuat sebuah sistem penyewaan motor dan mobil berbasis web.

3 1.3 Ruang Lingkup Agar dapat mencapai sasaran dan tujuan yang diharapkan maka diberikan batasan masalah sebagai berikut : 1. Penyewa harus mendaftarkan diri dan melakukan login untuk menyewa mobil dan motor. 2. Menampilkan informasi mobil dan motor untuk disewa beserta harga sewa. 3. Menampilkan status mobil dan motor yang ready dan terpakai. 4. Tanggal pakai mobil atau motor yang akan disewa minimal 2 hari setelah tanggal pemesanan. 5. Tagihan dapat dibayar dengan cara tunai atau kontan, paypal dan transfer bank. 6. Tagihan harus di bayarkan maksimal 1 x 24 jam setelah tanggal pemesanan untuk tipe pembayaran tunai / kontan dan transfer bank. 7. Apabila dalam 1 x 24 jam setelah tanggal pemesanan penyewa tidak mengkonfirmasikan pembayaran maka transaksi akan dibatalkan secara otomatis oleh sistem.

4 8. Tipe pembayaran dengan menggunakan paypal dilakukan langsung setelah menyelesaikan proses pemesanan. 9. Metode pembayaran dapat dilakukan dengan berbagai cara antara lain lunas (tipe pembayaran paypal, tunai atau kontan dan transfer bank) dan uang muka (transfer bank). 10. Pembayaran dengan metode transfer bank harus melakukan konfirmasi pembayaran dengan mengisi form setelah melakukan pembayaran dengan cara mentrasfer sejumlah uang sebesar yang ditagihkan ke rekening Hikmah Rent Car. 11. Pembayaran uang muka minimal sebesar 50% dari total harga penyewaan. 12. Penyewaan mobil menggunakan sopir untuk penyewaan mobil dan antar kendaraan dikenakan biaya tambahan. 13. Transaksi sewa dapat diperpanjang masa sewanya dengan cara sistem membuat nota baru atau transaksi baru.

5 14. Sistem mengenakan denda sebesar 10% dari total harga penyewaan setiap jamnya apabila terjadi keterlambatan pengembalian kendaraan pada mobil atau motor yang disewa. 15. Proses pembuatan laporan transaksi untuk keseluruhan, per periode, per mobil atau motor yang disewa dan laporan pembayaran per periode. 1.4 Tujuan Tujuan dalam penelitian ini adalah mampu membuat aplikasi untuk memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam memperoleh informasi tentang kendaraan yang akan di sewa, tipe kendaraan, harga sewa di rent car hikmah.