ABSTRAK. UJI TOKSISITAS AKUT RIMPANG LEMPUYANG PAHIT (Zingiber amaricans Bl.) PADA MENCIT Swiss Webster JANTAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Stefany C.K, Pembimbing I : Laella Kinghua Liana, dr., Sp.PA, M.Kes. Pembimbing II: Endang Evacuasiany, Dra., MS., AFK.

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP BERAT BADAN MENCIT Swiss Webster JANTAN

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL RIMPANG KENCUR (Kaempferia galanga L.) TERHADAP MUKOSA GASTER PADA MODEL MENCIT SWISS WEBSTER YANG DIINDUKSI ASETOSAL

ABSTRAK. EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK ETANOL RIMPANG JAHE MERAH ( Zingiberis rhizoma) TERHADAP MENCIT GALUR SWISS-WEBSTER

ABSTRAK. UJI TOKSISITAS SUBKRONIS DERMAL MINYAK ROSMARINI (Rosmarinus officinalis L) PADA TIKUS WISTAR DENGAN PARAMETER HEMATOLOGI DAN BIOKIMIAWI

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK AIR DAUN STROBERI (Fragaria vesca L.) TERHADAP PERILAKU SEKSUAL MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH MENCIT GALUR

ABSTRAK. UJI IRITASI AKUT DERMAL LOSIO MINYAK ROSMARINI (Rosmarinus officinalis L.) PADA KELINCI ALBINO (Oryctolagus cuniculus)

ABSTRAK. EFEK ANTIDIARE EKSTRAK ETANOL RIMPANG KUNYIT (Curcuma domestica Val.) PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK AIR DAUN JATI BELANDA ( Guazuma ulmifolia Lamk.) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN MENCIT GALUR Swiss Webster

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL RIMPANG JAHE MERAH (Zingiber officinale Roscoe var. rubrum) TERHADAP AKTIVITAS MOTORIK MENCIT Swiss Webster JANTAN

ABSTRAK. Pembimbing II: Lusiana Darsono, dr., M.Kes

ABSTRAK EFEK ANTIDEPRESI COKLAT HITAM (Theobroma cacao) PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

ABSTRAK EFEK VIRGIN COCONUT OIL (VCO) DALAM MENURUNKAN KADAR GLUKOSA DARAH MENCIT JANTAN GALUR SWISS WEBSTER YANG DIINDUKSI ALOKSAN

Pembimbing I : Dr. Diana K Jasaputra, dr,m Kes Pembimbing II: Adrian Suhendra, dr, SpPK, M Kes

PENGARUH EKSTRAK ETANOL HERBA PURWOCENG

Maria Caroline Wojtyla P., Pembimbing : 1. Endang Evacuasiany, Dra., MS., AFK., Apt 2. Hartini Tiono, dr.

ABSTRAK. Vincent Halim, 2008; Pembimbing I : Ellya Rosa Delima.dr., M.Kes Pembimbing II : Rosnaeni, dra., Apt.

UJI TOKSISITAS AKUT PEMBERIAN KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BIJI KEDELAI DETAM 1 DAN DAUN JATI BELANDA PADA MENCIT SWISS WEBSTER

EFEKTIVITAS INFUSA DAUN ZODIA (Evodia suaveolens S.) SEBAGAI REPELEN TERHADAP

ABSTRAK. UJI TOKSISITAS AKUT EKSTRAK ETANOL SAMBILOTO (Andrographis panicdata Nees) PADA MENCIT

ABSTRAK. GAMBARAN HISTOPATOLOGI LAMBUNG MENCIT GALUR Swiss Webster JANTAN PASCA PEMBERIAN MINYAK BUAH MERAH (Pandanus conoideus Lam.

ABSTRAK. EFEK LAKSANSIA JAMU EKSTRAK AKAR KELEMBAK (Rheum officinale Baill) TERHADAP MENCIT (Mus musculus) JANTAN Swiss Webster DEWASA

ABSTRAK. EFEK ANTIDIARE JAMU EKSTRAK DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava L) TERHADAP MENCIT (Mus musculus) JANTAN SWISS WEBSTER DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH DEKOK BIJI DAUN SENDOK (Plantaginis semen) TERHADAP AKTIVITAS SEKSUAL MENCIT JANTAN GALUR Swiss-Webster

ABSTRAK. PENGARUH INFUSA DAUN JATI BELANDA ( Guazuma ulmifolia Lamk.) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN MENCIT GALUR Swiss Webtser

ABSTRAK. EFEK ANTIDIARE INFUSA DAUN TEH HIJAU (Camellia sinensis L Kuntze) PADA MENCIT GALUR Swiss Webster JANTAN

EFEK INFUSA BUNGA ROSELLA

EFEK ANALGESIK JAHE MERAH ( Zingiber officinale Rosc.) MENCIT GALUR SWISS WEBSTER JANTAN

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

ABSTRAK. GAMBARAN HISTOLOGIS HATI MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN YANG DIBERIKAN MINYAK BUAH MERAH (Pandanus conoideus Lam.)

Anthony Wibowo K, 2011 Pembimbing Utama : Djusena, dr, AIF Pembimbing Pendamping : Dr. Sugiarto Puradisastra,dr, M.kes

PENGARUH KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BATANG BROTOWALI

ABSTRACT. THE EFFECT OF RED FRUIT OIL (Pandanus conoideus Lam.) TOWARDS CYCLOOXYGENASE-2 (COX-2) GENE EXPRESSION IN ULCERATIVE COLITIS MICE MODEL

ABSTRAK. Christina., Pembimbing: 1. Laella K. Liana, dr., Sp.PA, M.Kes 2. Endang Evacuasiany, Dra., MS., AFK., Apt

EFEK ANTIDIARE EKSTRAK DAUN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) PADA MENCIT Swiss Webster YANG DIINDUKSI Oleum ricini

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK RIMPANG JAHE (Zingiberis rhizoma) SEBAGAI ANALGETIK PADA MENCIT BETINA GALUR SWISS-WEBSTER

ABSTRAK. Natalia, 2011; Pembimbing I : Teresa Liliana W., S. Si., M. Kes Pembimbing II : Djaja Rusmana, dr., M. Si

ABSTRAK. EFEK ANTIDIARE INFUSA KULIT BUAH RAMBUTAN (Nephelium lappaceum L.) PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

PENGARUH EKSTRAK DAUN SUKUN

ABSTRAK PENGARUH EKSTRAK ETANOL BATANG BRATAWALI (TINOSPORAE CAULIS) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH MENCIT JANTAN GALUR BALB/C YANG DIINDUKSI ALOKSAN

UJI TOKSISITAS AKUT SENYAWA ASAM 2-(4-(KLOROMETIL)BENZOILOKSI)BENZOAT PADA TIKUS WISTAR JANTAN

ABSTRAK. EFEK LARVASIDA INFUSA DAUN GANDARUSA (Justicia gendarussa Burm. f.) TERHADAP Aedes sp. SEBAGAI VEKTOR DEMAM BERDARAH DENGUE

PERBANDINGAN EFEK FRAKSI

ABSTRAK PENGARUH SUPLEMENTASI VITAMIN D 3 DOSIS TINGGI TERHADAP KALSIFIKASI TULANG FEMUR JANIN MENCIT GALUR SWISS WEBSTER

EFEK ANTIDIARE EKSTRAK ETANOL DAUN PAPAYA ( Carica papaya L ) PADA MENCIT SWISS-WEBSTER JANTAN

PENGUJIAN LETHAL DOSIS (LD50) EKSTRAK ETANOL BIJI BUAH DUKU ( Lansium domesticum Corr) PADA MENCIT (Mus musculus) Oleh : Supriyono

ABSTRAK. PENGARUH GETAH PISANG (Musa paradisiaca) TERHADAP DURASI PENYEMBUHAN LUKA PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS WEBSTER

ABSTRAK. Kata kunci: Lendir bekicot, luka insisi, waktu penyembuhan luka. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL ISOLAT PROPOLIS GUNUNG LAWU TERHADAP HITUNG SPERMATOZOA MENCIT MODEL INFERTILITAS PRIA

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL DAUN BINAHONG

ABSTRAK. PEMERIKSAAN HISTOPATOLOGI UJI TOKSISITAS SUBKRONIS DERMAL 28 HARI MINYAK ROSMARINI (Rosmarinus officinalis L.) PADA TIKUS PUTIH BETINA

EFEK KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BUAH MENGKUDU

EFEK INFUSA BUNGA ROSELLA

ABSTRAK EFEK ANALGESIK EKSTRAK ETANOL KUNYIT

ABSTRAK SKRINING KRISTAL ASAM URAT DI DALAM URINE PADA KARYAWAN TENAGA ADMINISTRASI TETAP FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK. EFEK HIPNOTIK EKSTRAK ETANOL KANGKUNG (Ipomoea aquatica FORSK.) PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN YANG DIINDUKSI FENOBARBITAL

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN SALAM (Syzygium polyanthum Wight) TERHADAP MOTILITAS USUS SEBAGAI ANTIDIARE

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK AIR TEH HITAM (Camellia sinensis L.) TERHADAP PROSES BELAJAR DAN DAYA INGAT MENCIT JANTAN GALUR Swiss Webster

ABSTRAK PENGARUH AIR SEDUHAN BEKATUL TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA SERUM TIKUS WISTAR YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

ABSTRAK. Andri Suratman, Pembimbing utama. Pembimbing pendamping : Lusiana Darsono, dr. M. Kes

PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN ANGSANA

ABSTRAK. EFEK ANALGESIK INFUSA KULIT KAYU RAPAT (Parameria laevigata (Juss.) Moldenke) PADA MENCIT JANTAN YANG DIINDUKSI RANGSANG TERMIK

ABSTRAK. Miracle, 2012, Pembimbing I : Hj. Sri Utami S, Dra., M.kes Pembimbing II : Adrian Suhendra, dr., Sp.PK, M.Kes

ABSTRAK. EFEK ANALGETIK EKSTRAK ETANOL SAMBILOTO (Andrographis paniculata, (Burm f) Nees) PADA MENCIT BETINA GALUR Swiss-Webster

TERHADAP MOTILITAS DAN VIABILITAS SPERMATOZOA MENCIT

Pembimbing I : Dr. Diana K. Jasaputra, dr, M.Kes. Pembimbing II : Adrian Suhendra, dr,sp.pk, M Kes.

ABSTRAK. Dilanny Puspita Sari, 2014; Pembimbing I : Endang Evacuasiany, Dra. Apt, M.S, AFK Pembimbing II : Fanny Rahardja, dr. M.

ABSTRAK. EFEK BUAH APEL (Pyrus malus Sylvestris Mill.) SEBAGAI ANTI DIARE PADA MENCIT GALUR SWISS WEBSTER

ABSTRAK PENGARUH INFUSA BIJI ALPUKAT (Perseae Semen) SEBAGAI ANTIDIABETIK ALTERNATIF PADA MENCIT YANG DIINDUKSI ALOKSAN

UJI TOKSISITAS SUBKRONIK PRODUK HERBAL X SECARA IN VIVO SKRIPSI

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK SEDUHAN TEH HITAM, TEH HIJAU DAN TEH PUTIH TERHADAP KADAR LOW DENSITY LIPOPROTEIN

: Minyak Buah Merah, Panjang Badan Janin, Mencit

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL DAUN KEMUNING (Murraya paniculata (L.) Jack) TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA TIKUS WISTAR JANTAN

ABSTRAK. Efektivitas Infusa Daun Salam (Syzygium polyanthum [Wight.] Walp.) Sebagai Antidiare Pada Mencit Swiss Webster Jantan

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Borneo Lestari. Abstrak

ABSTRAK. PENGARUH SARI BUAH MERAH (Pandanus conoideus Lam.) TERHADAP PARASITEMIA PADA MENCIT JANTAN STRAIN BALB/c YANG DIINOKULASI Plasmodium berghei

ABSTRAK. PENGARUH MINYAK IKAN (Oleum Iecoris Aselli) TERHADAP PROSES BELAJAR DAN MEMORI MENCIT BETINA GALUR Swiss Webster DENGAN MAZE LEARNING TEST

TERHADAP MOTILITAS USUS PADA MENCIT GALUR SWISS WEBSTER

PENGUJIAN TOKSISITAS AKUT LETHAL DOSE 50 (LD50) EKSTRAK ETANOL BUAH BELIMBING WULUH ( Averrhoa bilimbi L.) PADA MENCIT (Mus musculus albinus)

PENYEMBUHAN LUKA INSISI SECARA MAKROSKOPIS DAN MIKROSKOPIS PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS-WEBSTER

ABSTRAK EFEK EKSTRAK KULIT MANGGIS TERHADAP MOTILITAS DAN JUMLAH SPERMATOZOA MENCIT SWISS WEBSTER YANG DIINDUKSI LATIHAN FISIK BERAT

ABSTRAK. F. Inez Felia Yusuf, Pembimbing I : Dra. Rosnaeni, Apt. Pembimbing II: Penny Setyawati M., dr., Sp.PK.,M.Kes.

EFEK SUBKRONIS PEMBERIAN KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BIJI KEDELAI

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL BATANG BROTOWALI (Tinospora caulis) TERHADAP GLUKOSA DARAH MENCIT GALUR Swiss Webster YANG DIINDUKSI ALOKSAN

ABSTRAK. DURASI DAYA REPELEN BERBAGAI KADAR MINYAK SEREH (Cymbopogon nardus L.) DAN DEET TERHADAP Aedes sp. PADA MANUSIA

PENGARUH PEMBERIAN INFUSA BUAH ALPUKAT (Persea

ABSTRAK. EFEK KAPSUL SERBUK AKAR ALANG-ALANG (Imperta cylindrica Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK EFEK EKSTRAK KULIT MANGGIS (Garcinia Mangostana L.) TERHADAP WAKTU PENYEMBUHAN LUKA PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

ABSTRAK EFEK INFUSA DAUN GANDARUSA

ABSTRAK. Vivi Lingga, 2007 Pembimbing Utama : Sugiarto Puradisastra, dr.m.kes Pembimbing kedua : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF.

ABSTRAK. Lius Hariman, Pembimbing I : Kartika Dewi, dr., M.Kes., Sp.Ak. Pembimbing II : Khie Khiong, M.Si., M.Pharm.Sc., Ph.

EFEK CENDAWAN ULAT CINA

EFEK KOMBINASI EKSTRAK DAUN KATUK

ABSTRAK. EFEK INFUSA DAUN SAMBUNG NYAWA (Gynura Procumbens Back ) SEBAGAI ANTIDIABETIK ALTERNATIF PADA MENCIT YANG DIINDUKSI ALOKSAN

ABSTRAK. Antonius Budi Santoso, Pembimbing I: Sylvia Soeng, dr. M.Kes. Pembimbing II: Sri Utami Sugeng, Dra., M.Kes.

ABSTRAK. EFEK ANALGESIK EKSTRAK ETANOL HERBA JOMBANG (Taraxacum officinale Weber et Wiggers) TERHADAP MENCIT BETINA GALUR Swiss Webster

ABSTRAK EFEK PEMBERIAN ETANOL 40% PERORAL TERHADAP KETEBALAN LAPISAN SEL SPERMATOGENIK TUBULUS SEMINIFERUS TIKUS WISTAR JANTAN DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava Linn.) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL TIKUS Wistar JANTAN

Transkripsi:

ABSTRAK UJI TOKSISITAS AKUT RIMPANG LEMPUYANG PAHIT (Zingiber amaricans Bl.) PADA MENCIT Swiss Webster JANTAN Yohan Yudhanto, 2012 Pembimbing I: Winsa Husin, dr., M.Sc., M.Kes. Pembimbing II: Rosnaeni, Dra., Apt. Rimpang lempuyang pahit (Zingiber amaricans Bl.) masih digunakan sebagai obat demam, rematik, sakit perut, maupun sebagai bahan utama jamu Cabepuyang hingga kini, tetapi masih belum terbukti keamanannya secara ilmiah. Uji toksisitas akut merupakan langkah awal uji keamanan yang mengkaji tentang bahaya kesehatan akibat paparan bahan kimia dalam tubuh dalam waktu 24 jam. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui keamanan dan gejala gejala toksik penggunaan infusa rimpang lempuyang pahit (IRLP) sebagai bahan jamu. Desain penelitian bersifat deskriptif eksperimental laboratorium in vivo. Uji toksisitas akut IRLP menggunakan 30 hewan coba mencit swiss webster jantan yang dibagi secara acak menjadi 6 kelompok (n=5). Kelompok I sebagai kontrol, dan kelompok II samoai VI bertutut turut diberi perlakuan IRLP dosis 780 mg/kgbb, 1250 mg/kgbb, 2000 mg/kgbb, 3200 mg/kgbb, dan 5120 mg/kgbb. Data yang diamati adalah kematian dan gejala gejala toksik pada sistem saraf, kardiorespirasi, dan pencernaan yang terjadi selama 30 menit pertama hingga 24 jam setelah mendapatkan perlakuan IRLP. Hasil penelitian IRLP tidak menyebabkan kematian maupun gejala gejala toksik pada sistem saraf, kardiorespirasi, dan pencernaan hewan coba, dengan demikian pula nilai LD 50 tidak dapat ditentukan. Simpulan berdasarkan klasifikasi Globally Harmonised System 2011, infusa rimpang lempuyang pahit diklasifikasikan bersifat toksisitas relatif rendah. Kata kunci : uji toksisitas akut, rimpang lempuyang pahit, Zingiber amaricans Bl. iii

ABSTRACT ACUTE TOXICITY TESTING OF Zingiber amaricans Bl. ON MALE Swiss Webster MICE Yohan Yudhanto, 2012 First Tutor : Winsa Husin, dr., MSc., MKes. Second Tutor : Rosnaeni, Dra., Apt. Background : Zingiber amaricans Bl. is still used as drug of fever, rheumatism, upset stomach, as well the main ingredient herbal of Cabepuyang until now, but it still has not been scientifically proven safety. Acute toxicity test is the first step of the safety test that assesses health hazards due to exposure to the chemical material in 24 hours. Objective : To determine the safety of using Zingiber amaricans Bl. as a medicine. Method : It is a descriptive experimental laboratories. Test material used was Zingiber amaricans Bl. infuse and the experimental animals used were male swiss webster mice. Route of administration of the test material performed orally. Observed data are death and symptoms of toxicity to the nervous system, cardiorespiratory system, gastrointestinal system that occurred in 6 animal groups, i.e., 1 control group and 5 tested groups. The 1 st group served as the control consisted of 5 mice were given 0.5 ml of distilled water. Meanwhile, the 2 nd group until the 6 th group of each consisting of 5 mice were given 0.5 ml of infuse of Zingiber amaricans Bl. at a dose of each group is 780 mg/kg, 1250 mg/kg, 2000 mg/kg, 3200 mg/kg, and 5120 mg/kg. Result : Toxic symptoms to the nervous system, cardiorespiratory system, gastrointestinal system, and death could not be proven in acute toxicity test of Zingiber amaricans Bl. infuse on male swiss webster mice, thus the value of LD 50 could not be determined. Conclusion : Based on the Globally Harmonised System 2011, Zingiber amaricans Bl. is classified relatively low toxicity. Keywords : acute toxicity test, Zingiber amaricans Bl. iv

DAFTAR ISI JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v PRAKATA... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I. PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 3 1.3 Maksud dan Tujuan... 3 1.4 Manfaat Karya Tulis Ilmiah... 4 1.4.1 Manfaat Akademik... 4 1.4.2 Manfaat Praktis... 4 1.5 Landasan Pemikiran... 4 1.6 Metode Penelitian... 5 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1 Uji Toksisitas... 7 2.1.1 Keabsahan Uji Toksisitas... 8 2.1.2 Rancangan Uji Toksisitas yang Baku dan Benar... 8 2.2 Uji Toksisitas Akut... 10 vii

viii 2.2.1 Prinsip Uji Toksisitas Akut... 10 2.2.2 Tujuan Uji Toksisitas Akut... 11 2.2.3 Kegunaan Uji Toksisitas Akut... 11 2.2.4 Syarat dan Persiapan Hewan Coba Uji Toksisuitas Akut... 11 2.2.5 Dosis dan Cara Pemberian Bahan Uji Toksisitas Akut... 12 2.2.6 Lama Pengamatan Uji Toksisitas Akut... 13 2.2.7 Evaluasi Hasil Uji... 13 2.3 Lempuyang Pahit... 13 2.3.1 Ciri-ciri Morfologi Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 14 2.3.2 Kandungan Kimia Rimpang Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 16 2.3.3 Etnomedisin Rimpang Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 19 BAB III. BAHAN DAN METODE PENELITIAN... 20 3.1 Bahan/Subjek Penelitian... 20 3.1.1 Alat dan Bahan Penelitian... 20 3.1.2 Subjek Penelitian... 20 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 20 3.3 Metode Penelitian... 21 3.3.1 Desain Penelitian... 21 3.3.2 Variabel Penelitian... 21 3.3.2.1 Definisi Konsepsional Variabel... 21 3.3.2.2 Definisi Operasional Variabel... 22 3.3.3 Besar Sampel... 22 3.3.4 Prosedur Kerja... 23 3.3.4.1 Persiapan Bahan Uji... 23 3.3.4.2 Persiapan Hewan Coba... 24 3.3.4.3 Prosedur Perlakuan Hewan Coba... 24 3.3.5 Cara Pemeriksaan... 24

ix 3.3.6 Metode Analisis... 25 3.3.7 Aspek Etik Klinis... 26 BAB IV. PEMBAHASAN... 27 4.1 Hasil... 27 4.2 Pembahasan... 46 BAB V. SIMPULAN DAN SARAN... 48 5.1 Simpulan... 48 5.2 Saran... 48 DAFTAR PUSTAKA... 49 LAMPIRAN... 53 RIWAYAT HIDUP... 59

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Tanaman Lempuyang Pahit... 14 Gambar 2.2 Rimpang Lempuyang Pahit... 15 Gambar 2.3 Struktur Kimia Kolesterol, Sitosterol, dan Kampesterol... 17 Gambar 2.4 Struktur Kimia Sitostanol dan Kampestanol... 17 Gambar 2.5 Struktur Kimia Stigmasterol... 18 Gambar 2.6 Struktur Kimia β-sitosterol... 18 xii

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Klasifikasi Toksisitas Bahan Kimia dari Globally Harmonised System 2011... 25 Tabel 4.1 Hasil Pengamatan Kematian Hewan Coba... 27 Tabel 4.2 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Kontrol... 28 Tabel 4.3 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 780 mg/kg... 29 Tabel 4.4 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 1250 mg/kg... 30 Tabel 4.5 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 2000 mg/kg... 31 Tabel 4.6 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 3200 mg/kg... 32 Tabel 4.7 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 5120 mg/kg... 33 Tabel 4.8 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Kontrol... 34 Tabel 4.9 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 780 mg/kg... 36 Tabel 4.10 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 1250 mg/kg... 38 Tabel 4.11 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 2000 mg/kg... 40 Tabel 4.12 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 3200 mg/kg... 42 x

xi Tabel 4.13 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 5120 mg/kg... 44

ABSTRAK UJI TOKSISITAS AKUT RIMPANG LEMPUYANG PAHIT (Zingiber amaricans Bl.) PADA MENCIT Swiss Webster JANTAN Yohan Yudhanto, 2012 Pembimbing I: Winsa Husin, dr., M.Sc., M.Kes. Pembimbing II: Rosnaeni, Dra., Apt. Rimpang lempuyang pahit (Zingiber amaricans Bl.) masih digunakan sebagai obat demam, rematik, sakit perut, maupun sebagai bahan utama jamu Cabepuyang hingga kini, tetapi masih belum terbukti keamanannya secara ilmiah. Uji toksisitas akut merupakan langkah awal uji keamanan yang mengkaji tentang bahaya kesehatan akibat paparan bahan kimia dalam tubuh dalam waktu 24 jam. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui keamanan dan gejala gejala toksik penggunaan infusa rimpang lempuyang pahit (IRLP) sebagai bahan jamu. Desain penelitian bersifat deskriptif eksperimental laboratorium in vivo. Uji toksisitas akut IRLP menggunakan 30 hewan coba mencit swiss webster jantan yang dibagi secara acak menjadi 6 kelompok (n=5). Kelompok I sebagai kontrol, dan kelompok II samoai VI bertutut turut diberi perlakuan IRLP dosis 780 mg/kgbb, 1250 mg/kgbb, 2000 mg/kgbb, 3200 mg/kgbb, dan 5120 mg/kgbb. Data yang diamati adalah kematian dan gejala gejala toksik pada sistem saraf, kardiorespirasi, dan pencernaan yang terjadi selama 30 menit pertama hingga 24 jam setelah mendapatkan perlakuan IRLP. Hasil penelitian IRLP tidak menyebabkan kematian maupun gejala gejala toksik pada sistem saraf, kardiorespirasi, dan pencernaan hewan coba, dengan demikian pula nilai LD 50 tidak dapat ditentukan. Simpulan berdasarkan klasifikasi Globally Harmonised System 2011, infusa rimpang lempuyang pahit diklasifikasikan bersifat toksisitas relatif rendah. Kata kunci : uji toksisitas akut, rimpang lempuyang pahit, Zingiber amaricans Bl. iii

ABSTRACT ACUTE TOXICITY TESTING OF Zingiber amaricans Bl. ON MALE Swiss Webster MICE Yohan Yudhanto, 2012 First Tutor : Winsa Husin, dr., MSc., MKes. Second Tutor : Rosnaeni, Dra., Apt. Background : Zingiber amaricans Bl. is still used as drug of fever, rheumatism, upset stomach, as well the main ingredient herbal of Cabepuyang until now, but it still has not been scientifically proven safety. Acute toxicity test is the first step of the safety test that assesses health hazards due to exposure to the chemical material in 24 hours. Objective : To determine the safety of using Zingiber amaricans Bl. as a medicine. Method : It is a descriptive experimental laboratories. Test material used was Zingiber amaricans Bl. infuse and the experimental animals used were male swiss webster mice. Route of administration of the test material performed orally. Observed data are death and symptoms of toxicity to the nervous system, cardiorespiratory system, gastrointestinal system that occurred in 6 animal groups, i.e., 1 control group and 5 tested groups. The 1 st group served as the control consisted of 5 mice were given 0.5 ml of distilled water. Meanwhile, the 2 nd group until the 6 th group of each consisting of 5 mice were given 0.5 ml of infuse of Zingiber amaricans Bl. at a dose of each group is 780 mg/kg, 1250 mg/kg, 2000 mg/kg, 3200 mg/kg, and 5120 mg/kg. Result : Toxic symptoms to the nervous system, cardiorespiratory system, gastrointestinal system, and death could not be proven in acute toxicity test of Zingiber amaricans Bl. infuse on male swiss webster mice, thus the value of LD 50 could not be determined. Conclusion : Based on the Globally Harmonised System 2011, Zingiber amaricans Bl. is classified relatively low toxicity. Keywords : acute toxicity test, Zingiber amaricans Bl. iv

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat, anugerah, dan kebaikan-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah (KTI) ini. Karya Tulis Ilmiah yang berjudul Uji Toksisitas Akut Rimpang Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.) Pada Mencit Swiss Webster Jantan merupakan salah satu syarat untuk meraih gelar Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Maranatha (FK-UKM), dan merupakan suatu pengalaman berharga bagi penulis sendiri dalam menyelesaikan tugas akhir ini. Dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih serta penghargaan yang sebesar-besarnya kepada : 1. Winsa Husin, dr., M.Sc., M.Kes. selaku dosen pembimbing utama yang selalu bersedia meluangkan waktu dan banyak memberikan dorongan, semangat, masukan, kritik, nasihat, dan dukungan kepada penulis hingga selesainya KTI ini. 2. Rosnaeni, Dra., Apt. selaku dosen pembimbing pendamping yang selalu bersedia meluangkan waktu dan banyak memberikan dorongan, semangat, masukan, kritik, nasihat, dan dukungan kepada penulis hingga selesainya KTI ini. 3. Pak Kristiono atas kerjasama dan bantuannya selama penelitian berlangsung. 4. Bella Natalia Kristiani atas dukungan semangat, masukan, serta doa-doanya. Penulis telah berusaha untuk menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan sebaikbaiknya, namun saran serta kritik yang bersifat membangun dari rekan-rekan pembaca sangat diharapkan, sebagai bahan perbaikan agar dapat lebih baik lagi di kemudian hari. v

vi Akhir kata, penulis berharap semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan bagi para pembaca. Bandung, Desember 2012 Penulis Yohan Yudhanto

DAFTAR ISI JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v PRAKATA... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I. PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 3 1.3 Maksud dan Tujuan... 3 1.4 Manfaat Karya Tulis Ilmiah... 4 1.4.1 Manfaat Akademik... 4 1.4.2 Manfaat Praktis... 4 1.5 Landasan Pemikiran... 4 1.6 Metode Penelitian... 5 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1 Uji Toksisitas... 7 2.1.1 Keabsahan Uji Toksisitas... 8 2.1.2 Rancangan Uji Toksisitas yang Baku dan Benar... 8 2.2 Uji Toksisitas Akut... 10 vii

viii 2.2.1 Prinsip Uji Toksisitas Akut... 10 2.2.2 Tujuan Uji Toksisitas Akut... 11 2.2.3 Kegunaan Uji Toksisitas Akut... 11 2.2.4 Syarat dan Persiapan Hewan Coba Uji Toksisuitas Akut... 11 2.2.5 Dosis dan Cara Pemberian Bahan Uji Toksisitas Akut... 12 2.2.6 Lama Pengamatan Uji Toksisitas Akut... 13 2.2.7 Evaluasi Hasil Uji... 13 2.3 Lempuyang Pahit... 13 2.3.1 Ciri-ciri Morfologi Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 14 2.3.2 Kandungan Kimia Rimpang Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 16 2.3.3 Etnomedisin Rimpang Lempuyang Pahit (Zingiber amaricans Bl.)... 19 BAB III. BAHAN DAN METODE PENELITIAN... 20 3.1 Bahan/Subjek Penelitian... 20 3.1.1 Alat dan Bahan Penelitian... 20 3.1.2 Subjek Penelitian... 20 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 20 3.3 Metode Penelitian... 21 3.3.1 Desain Penelitian... 21 3.3.2 Variabel Penelitian... 21 3.3.2.1 Definisi Konsepsional Variabel... 21 3.3.2.2 Definisi Operasional Variabel... 22 3.3.3 Besar Sampel... 22 3.3.4 Prosedur Kerja... 23 3.3.4.1 Persiapan Bahan Uji... 23 3.3.4.2 Persiapan Hewan Coba... 24 3.3.4.3 Prosedur Perlakuan Hewan Coba... 24 3.3.5 Cara Pemeriksaan... 24

ix 3.3.6 Metode Analisis... 25 3.3.7 Aspek Etik Klinis... 26 BAB IV. PEMBAHASAN... 27 4.1 Hasil... 27 4.2 Pembahasan... 46 BAB V. SIMPULAN DAN SARAN... 48 5.1 Simpulan... 48 5.2 Saran... 48 DAFTAR PUSTAKA... 49 LAMPIRAN... 53 RIWAYAT HIDUP... 59

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Tanaman Lempuyang Pahit... 14 Gambar 2.2 Rimpang Lempuyang Pahit... 15 Gambar 2.3 Struktur Kimia Kolesterol, Sitosterol, dan Kampesterol... 17 Gambar 2.4 Struktur Kimia Sitostanol dan Kampestanol... 17 Gambar 2.5 Struktur Kimia Stigmasterol... 18 Gambar 2.6 Struktur Kimia β-sitosterol... 18 xii

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Klasifikasi Toksisitas Bahan Kimia dari Globally Harmonised System 2011... 25 Tabel 4.1 Hasil Pengamatan Kematian Hewan Coba... 27 Tabel 4.2 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Kontrol... 28 Tabel 4.3 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 780 mg/kg... 29 Tabel 4.4 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 1250 mg/kg... 30 Tabel 4.5 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 2000 mg/kg... 31 Tabel 4.6 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 3200 mg/kg... 32 Tabel 4.7 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada 30 dan 60 Pertama Pada Kelompok Dosis 5120 mg/kg... 33 Tabel 4.8 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Kontrol... 34 Tabel 4.9 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 780 mg/kg... 36 Tabel 4.10 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 1250 mg/kg... 38 Tabel 4.11 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 2000 mg/kg... 40 Tabel 4.12 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 3200 mg/kg... 42 x

xi Tabel 4.13 Hasil Pengamatan Gejala Toksik yang Timbul Pada Periode Hari Pertama Hingga Hari Ke Tujuh Pada Kelompok Dosis 5120 mg/kg... 44

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Data Homogenisasi Berat Badan Hewan Coba... 53 Lampiran 2. Data Perhitungan Dosis Tiap Kelompok Hewan Coba... 54 Lampiran 3. Data Perhitungan Jumlah Bahan Uji Dalam Pembuatan Infusa... 55 Lampiran 4. Alat Penelitian Panci Infusa... 57 Lampiran 5. Surat Komisi Etik Penelitian... 58 xiii