BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

1.1 Latar Belakang Masalah

reservasi pada hotel ini kurang efisien bagi pelanggan yang tidak memiliki banyak

BAB I PENDAHULUAN. Adapun perumusan masalah dalam pembuatan aplikasi sistem informasi dan reservasi kamar pada Hotel Nyland adalah :

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. orang-orang tersebut berasal dari daerah yang tidak sama dengan tempat

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

I.1 Latar Belakang I.1. Universitas Kristen MaranathaI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. Hotel Astria Graha adalah salah satu perusahaan keluarga milik bapak

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. miliki, pemesanan secara online belum diperlukan, ditambah dengan biaya. komputer, itu membuat resistensi semakin besar.

BAB I PENDAHULUAN. baik,sedangkan masyarakat sendiri membutuhkan informasi agar dapat memenuhi kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Terdapat beberapa keunggulan dari internet, salah satunya yaitu dapat menyampaikan

PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Dengan Metode Full Costing Sebagai Dasar Penetapan Harga Jual Pada PT.

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III. ANALISA dan PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Hotel Kumala adalah salah satu perusahaan swasta, bergerak di bidang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Kebutuhan Pengembangan Sistem. mengembangkan sistem pemesanan berbasis web ini terdiri atas kebutuhan

ABSTRAK. Kata kunci: hotel, pelayanan, reservasi, servqual, survey. iv Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

1.1 Latar Belakang. 1 Universitas Kristen Maranatha

Sistem Informasi Penjualan Handphone Pada Toko Ok Cell Pangandaran Berbasis Website

Spesifikasi Kebutuhan Software Spesifikasi software yang dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi penjualan Toko Batik Candi Luhur berbasis web adalah:

BAB 1. PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. ketepatan dalam melayani tamu. Kuatnya persaingan di dunia jasa mendorong

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 3 METODE PENELITIAN. dalam melakukan penelitian untuk memudahkan penyusun dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Anggraela Catering Service

Rancangan Layar Insert Berita Gambar 4.81 Rancangan Layar Insert Berita

BAB I PENDAHULUAN. Sarana Utama hadir guna menunjang program-program pemerintah. PT. Kwarta

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV IMPLEMENTASI & EVALUASI. spesifikasi tersebut mencakup piranti keras dan piranti lunak KEBUTUHAN SUMBER DAYA PIRANTI LUNAK

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

DAFTAR ISI. SAMPUL DEPAN... i. HALAMAN JUDUL... ii. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... iii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iv. SURAT PERNYATAAN...

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. data yang dibutuhkan, termasuk dalam bidang perhotelan. dimana orang tersebut berasal dari daerah lain.

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. keras (hardwere) dan perangkat lunak (Software) yang dapat menunjang

BAB I PENDAHULUAN. instansi serta jenis usaha yang lain telah menggunakan teknologi komputer.

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kemajuan teknologi berperan besar dalam kehidupan sehari-hari. Internet merupakan media informasi yang sangat cepat dan efisien dalam penyebaran informasi. Internet saat ini telah digunakan di berbagai bidang. Industri perhotelan, khususnya adalah salah satu industri yang memanfaatkannya. Akan tetapi masih terdapat hotel yang masih melakukannya secara manual, salah satunya yaitu Hotel TriJaya. Hotel TriJaya adalah hotel yang berlokasi di Cirebon. Hotel ini sudah berdiri sejak 2009. Hotel ini sudah memiliki nama baik dan cukup dikenal dengan memiliki fasilitas yang cukup lengkap, diantaranya AC, Hot&Cold Shower, TV 21, parkir yang luas, restaurant, dengan harga kamar yang ekonomis. Penyebaran informasi Hotel TriJaya masih sangat terbatas yaitu masih melalui iklan di radio atau brosur-brosur yang dibagikan. Selain itu, pelanggan harus datang ke lokasi hotel apabila hendak memesan kamar dan mengetahui fasilitas yang dimiliki hotel. Sistem reservasi pun masih dilakukan secara manual dengan mengharuskan pelanggan untuk datang langsung ke lokasi dan melakukan pemesanan kamar, sehingga proses pemesanan menjadi lama dan sangat merugikan pelanggan jika kamar telah penuh. Pelayanan services bagi pelanggan yang sedang menginap juga masih dilakukan manual, dengan memanfaatkan telepon kamar yang dicatat secara manual oleh pihak hotel. Proses tersebut menyulitkan pihak hotel saat banyaknya permintaan pelanggan, serta memperbesar kemungkinan terjadinya kesalahan sehingga memperlambat pelayanan. Akibatnya kenyamanan pelanggan hotel juga akan terganggu karena hal-hal tersebut. Sehubungan dengan masalah-masalah tersebut dibutuhkan sistem reservasi, pelayanan online, dan perhitungan kepuasan pelanggan. Agar pihak hotel mampu memberikan informasi hotel secara terus menerus, mempermudah proses reservasi bagi pelanggan, mempermudah pengaturan pesanan pelanggan 1

2 bagi pihak hotel, dan dapat mengukur tingkat kepuasan pelanggan dengan metode servqual. Metode Servqual merupakan salah satu metode yang digunakan untuk mengukur kualitas dalam industri jasa. Industri hotel merupakan salah satu industri jasa yang kualitas kepuasan konsumen dan layanan dapat diukur dengan metode tersebut. Maka dari itu digunakan metode servqual untuk mengukur kualitas pada Hotel TriJaya berdasarkan survey kepuasan pelanggan. Dengan pembuatan sistem reservasi, pelayanan online dan perhitungan kepuasan pelanggan dengan metode servqual pada Hotel TriJaya, diharapkan dapat meningkatkan pelayanan, membantu mengurangi terjadinya kesalahan dan meningkatkan kualitas hotel. 1.2 Rumusan Masalah Melihat latar belakang yang ada, maka ditemukan beberapa rumusan masalah yaitu : 1. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat memberikan informasi dan melakukan reservasi tanpa harus datang ke lokasi? 2. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membantu proses pengelolaan dan pelayanan pelanggan kamar hotel? 3. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat mempermudah pemilik untuk pengumpulan survey tentang tingkat kepuasan pelanggan dan menilai kualitas hotel mengunakan metode servqual? 1.3 Tujuan Pembahasan 1. Membuat aplikasi yang dapat memberikan informasi dan melakukan reservasi secara online sehingga pelanggan dapat melakukan reservasi tanpa harus datang ke lokasi. 2. Membuat aplikasi yang dapat membantu proses pengelolaan dan pelayanan pelanggan kamar yang menginap secara online, sehingga lebih mudah untuk dikelola.

3 3. Membuat aplikasi menggunakan metode servqual yang membantu pemilik hotel untuk mengetahui dan menganalisa tingkat kepuasan pelanggan dan menilai kualitas hotel. 1.4 Ruang Lingkup Aplikasi ini memiliki batasan minimum perangkat keras, perangkat lunak dan batasan aplikasi Perangkat Keras o Processor Intel Core 2 Duo o Harddisk : minimum 1GB Disk Space o Memori : 512mb Perangkat Lunak o Sistem Operasi Windows 7 o Atom/ Notepad++ o Xampp o MySQL : phpmyadmin (termasuk dalam instalasi XAMPP) o Web browser Batasan Aplikasi Penggunaan aplikasi ini terbagi menjadi 4 jenis user yaitu pelanggan, front office, pemilik, dan bagian restaurant. o Pelanggan dapat melakukan : a. Reservasi hotel b. Mengupload bukti pembayaran c. Memesan services (makanan) d. Melihat informasi pemesanan services e. Melakukan survey o Front Office dapat melakukan : a. Reservasi hotel b. Melayani check in check out klien c. Melihat data pelanggan d. Konfirmasi pembayaran klien o Pemilik dapat melakukan : a. Mengelola kamar dan tipe kamar

4 b. Mengelola user c. Mengelola survey kepuasan pelanggan d. Melihat transaksi hotel o Bagian Restaurant dapat melakukan : a. Melihat pesanan b. Mengubah status pesanan c. Mengelola menu 1.5 Sumber Data Data-data yang didapat dalam pembuatan sistem ini diambil dari data primer dan data sekunder. Sumber data primer diperoleh melalui wawancara langsung terhadap pihak Hotel TriJaya. Sumber data sekunder diperoleh dari buku-buku referensi dan internet yang mendukung dan berkaitan data primer. 1.6 Sistematika Penyajian Bab I. Pendahuluan Bab ini berisi latar belakang, rumusan masalah, tujuan, ruang lingkup kajian, metodologi, dan sistematika penyajian dari tugas akhir ini. Bab II. Kajian Teori Bab ini berisi teori-teori yang berkaitan dengan pembuatan aplikasi ini. Bab III. Analisis dan Rancangan Sistem Bab ini berisi pemodelan dan diagram alir sistem kerja dari aplikasi, perancangan desain aplikasi, dan penjelasan sistem. Bab IV. Hasil Penelitian Bab ini berisi kumpulan screenshot dari aplikasi yang dibuat beserta penjelasan dari tiap fungsi utama yang dibuat. Bab V. Pembahasan dan Uji Coba Hasil Penelitian Bab ini berisi pengujian terhadap masing-masing fungsi dari aplikasi.

5 Bab VI. Simpulan dan Saran Bab ini berisi simpulan dan saran untuk pengembangan aplikasi ini serta kata-kata penutup dalam Laporan Tugas Akhir.