Menteri Perindustrian Republik Indonesia PAPARAN PADA ACARA SHARING SESSIONS DAN BUKA PUASA BERSAMA. Jakarta, 13 Juli 2015

dokumen-dokumen yang mirip
Assalamu alaikum Wr. Wb. Selamat pagi, dan salam sejahtera untuk kita semua.

Peningkatan Investasi Sektor Industri Ke Seluruh Wilayah Provinsi Dalam Rangka Penyebaran Dan Pemerataan Pembangunan Industri

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN KAPAL SELF ELEVATED AND PROPELLED UTILITY PLATFORM 2 (SEAPUP 2) JAKARTA, 18 APRIL 2016

Menteri Perindustrian Republik Indonesia NARASI PADA ACARA KONGRES GERAKAN ANGKATAN MUDA KRISTEN INDONESIA (GAMKI) TAHUN 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

Menteri Perindustrian Republik Indonesia NARASI PADA ACARA TEMU USAHA DALAM RANGKA PEMBERDAYAAN INDUSTRI KECIL MENENGAH DI KABUPATEN PARIGI MOUTONG

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA KUNJUNGAN PABRIK PT. GREAT GIANT PINEAPPLE Terbanggi, 17 April 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN R.I. PADA ACARA PEMBUKAAN PAMERAN PRODUK KARET HILIR JAKARTA, 11 MEI 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. UNILEVER INDONESIA, TBK BEKASI, 25 AGUSTUS 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA GROUNDBREAKING ORANGE COUNTY BEKASI, 12 FEBRUARI 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLI INDONESIA PADA ACARA HALAL BIHALAL DI PT. ADIS DIMENSION FOOTWEAR TANGERANG BANTEN, 31 JULI 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA JUMPA PERS AKHIR TAHUN 2015 KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA PELANTIKAN JABATAN STAF AHLI MENTERI DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 25 MEI 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia PAPARAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA RAKER KEMENTERIAN PERDAGANGAN JAKARTA, 27 JANUARI 2016

Gelar Sepatu, Kulit dan Fesyen Merek Indonesia Mendunia Hadirin sekalian yang saya hormati,

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIANPROVING GROUND PT. GAJAH TUNGGAL, TBK. KARAWANG, 19 MEI 2016

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA KUNJUNGAN KERJA KE BONTANG, KALIMANTAN TIMUR 12 JUNI 2015

KEYNOTE SPEECH MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. ECO SMART GARMENT INDONESIA BOYOLALI, 26 AGUSTUS 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA PELANTIKAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 6 MEI 2015

1. Yulianty Widjaja (Direktur DAVINCI); dan 2. Para Hadirin Sekalian Yang Berbahagia.

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 16 JUNI 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA OPENING CEREMONY PT. INDONESIA EPSON INDUSTRY. 22 April 2016

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA KUNJUNGAN KERJA DI PT. GUDANG GARAM TBK Kediri, 27 Maret 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA TEMU INVESTOR PURWAKARTA PURWAKARTA, 12 OKTOBER 2015

KEYNOTE SPEECH MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. CHANGSHIN REKSA JAYA GARUT, 27APRIL 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN PERLUASAN PT. INDO BHARAT RAYON PURWAKARTA, 12 OKTOBER 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERINGATAN HARI BATIK NASIONAL DI MUSEUM TEKSTIL JAKARTA, 2 OKTOBER 2015

TUBAN, 24 AGUSTUS 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA KUNJUNGAN DI UNIVERSITAS NUSA CENDANA KUPANG, 14 APRIL 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA GRAND OPENING NEW TV FACTORY PT. SHARP ELECTRONICS INDONESIA 18 Mei 2016

KEYNOTE SPEECH MENTERI PERINDUSTRIAN RI

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA PENINJAUAN PEMBANGUNAN PABRIK BAHAN BAKU OBAT PT. KALBE FARMA Tbk CIKARANG, JAWA BARAT RABU, 27 JANUARI 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA Peringatan Hari Kakao Indonesia (Cocoa Day) ke 3 Tanggal September 2015 di Ambarukmo Plaza, Yogyakarta

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

MENTERI PERINDUSTRIAN RI

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PERESMIAN PERLUASAN PABRIK PT. BAYER INDONESIA CIMANGGIS, DEPOK, JAWA BARAT RABU, 27 MEI 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PENGANUGERAHAN PIAGAM OVOP JAKARTA, 22 DESEMBER 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA KUNJUNGAN PARLIAMENTARY STATE SECRETARY (DEPUTY MINISTER) JERMAN JAKARTA, RABU 18 MEI 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN LINI COCA-COLA AMATIL INDONESIA Bekasi, 31 Maret 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. POU YUEN INDONESIA CIANJUR, 27 OKTOBER 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

Hadirin sekalian yang saya hormati,

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. SUZUKI INDOMOBIL MOTOR CIKARANG PLANT

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA RAPAT KERJA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN TAHUN 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PEMBUKAAN PELATIHAN SDM INDUSTRI GARMEN

Kementerian Perindustrian Jakarta, 31 Juli 2015

Assalamu alaikum Wr.Wb., Salam sejahtera bagi kita semua,

PAPARAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA MUNAS IWAPI KE - VIII JAKARTA, 16 SEPTEMBER 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA DALAM KUNJUNGAN KEIDANREN JEPANG. Jakarta, 9 April Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA RI SAMBUTAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PADA UPACARA PERINGATAN HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE 107 TAHUN 2015

JAKARTA, 12 DESEMBER Selamat Pagi dan Salam Sejahtera untuk kita semua.

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PEMBUKAAN PAMERAN HASIL LITBANG DAN LAYANAN JASA TEKNIS INDUSTRI TAHUN 2016 JAKARTA, 10 MEI 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PERESMIAN PENDIRIAN ASOSIASI BATU MULIA INDONESIA (ABAMI) Jakarta, 26 MEI 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PERESMIAN PROYEK DAN PRODUK BARU PERTAMINA JUMAT, 11 DESEMBER 2015

SAMBUTAN PENUTUPAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA JAKARTA FOOD SECURITY SUMMIT 2012 (JFSS) FEED INDONESIA FEED THE WORLD JAKARTA, 8 FEBRUARI 2012

KEYNOTE SPEECH MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. INDO KORDSA, TBK JAKARTA, 06 JANUARI 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PEMBUKAAN INTERNATIONAL FURNITURE & CRAFT FAIR INDONESIA (IFFINA

Salam sejahtera bagi kita semua

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA PEMBUKAAN INDO LEATHER AND FOOTWEAR 2015 (ILF 2015) JAKARTA, 7 MEI 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA RAPAT KERJA DAN KONSULTASI NASIONAL KE XXVII

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PELUNCURAN PRODUKSI KE 4 JUTA PT. ASTRA DAIHATSU MOTOR Jakarta, 7 Mei 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA KONFERENSI AVIATION MAINTENANCE REPAIR AND OVERHOUL INDONESIA (AMROI) JAKARTA, 20 April 2016

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA BREAKFAST MEETING PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN SEKTOR INDUSTRI NASIONAL JUMAT, 10 JUNI 2011

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PEMBUKAAN PAMERAN INDUSTRI KOSMETIK DAN JAMU JAKARTA, 1 SEPTEMBER 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN

KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN PADA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN PABRIK PT. ASAHI INDOFOOD BEVERAGE MAKMUR Sukabumi, 8 April 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN R.I

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN INSPEKTUR JENDERAL KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 3 NOVEMBER 2015

Yth. Bapak Jusuf Kalla Wakil Presiden RI; Hadirin sekalian peserta Forum Saudagar Bugis Makassar ke XV

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA "PENYERAHAN PENGHARGAAN ASIA STAR AWARDS 2014" JAKARTA, 9 APRIL 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN Pada Kunjungan Kerja ke PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik, 17 April 2015

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

Assalamu alaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh, Selamat Pagi dan Salam Sejahtera bagi kita semua.

JAKARTA,27 APRIL 2016

Menteri Perindustrian Republik Indonesia PENGARAHAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA FORUM DIALOG DENGAN PIMPINAN REDAKSI JAKARTA, 30 JUNI 2015

KEYNOTE SPEECH MENTERI PERINDUSTRIAN

Yth. Bapak Menteri Dalam Negeri,

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN

SAMBUTAN MENTERI PEMUDA DAN OLAHRAGA RI PADA ACARA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-87 TAHUN 2015

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN EKSPOR SEPEDA MOTOR HONDA PRODUKSI PT. ASTRA HONDA MOTOR (PT.

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN PEJABAT PIMPINAN TINGGI PRATAMA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 11 JANUARI

SAMBUTAN MENTERI DALAM NEGERI PADA ACARA RAPAT KOORDINASI TEKNIS PEMBANGUNAN TAHUN 2017 Makassar, 28 Februari 2017 Yth. Menteri Perencanaan

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN PELUNCURAN KENDARAAN INNOVA BARU PRODUKSI PT. TOYOTA MOTOR MANUFACTURING INDONESIA

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PEMBUKAAN KONVENSI NASIONAL GUGUS KENDALI MUTU-INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH (GKM-IKM)

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN Pada Acara SEMINAR DAMPAK PENURUNAN HARGA MINYAK BUMI TERHADAP INDUSTRI PETROKIMIA 2015 Jakarta, 5 Maret 2014

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA PERESMIAN PABRIK KE-3 PT. TOYOTA MOTOR MANUFACTURING INDONESIA

Indeks: EKONOMI. PAJAK. Perusahaan Swasta. Undang-undang Nomor 7 Tahun Undang-undang Nomor 7 Tahun Presiden Republik Indonesia,

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

SAMBUTAN MENTERI PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF PADA UPACARA BENDERA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN KE-69 REPUBLIK INDONESIA 17 AGUSTUS 2014

MENTERI KOORDINATOR BIDANG PEMBANGUNAN MANUSIA DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA

Jakarta, 3 November 2008

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA PERESMIAN PABRIK KE-TIGA PT. DENSO INDONESIA BEKASI, 10 APRIL 2015

SAMBUTAN MENTERI PERTANIAN PADA PERINGATAN HARI KRIDA PERTANIAN (HKP) KE-42 TAHUN 2014 JAKARTA, 23 JUNI 2014

Transkripsi:

Menteri Perindustrian Republik Indonesia PAPARAN PADA ACARA SHARING SESSIONS DAN BUKA PUASA BERSAMA Jakarta, 13 Juli 2015 Yth. : 1. Bapak Setyono Djuandi Darmono 2. Jajaran Direksi PT. Jababeka;Tbk 3. Para undangan Assalamu alaikum Wr. Wb. Selamat Sore, dan salam sejahtera untuk kita semua. Pada kesempatan ini marilah kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas limpahan rahmat dan karunia-nya kita dapat menghadiri acara Sharing Session dan Buka Puasa Bersama yang dilaksanakan oleh PT Jababeka. Dalam acara ini, Saya menyampaikan selamat kepada Bapak SD Darmono atas terbitnya buku One City One Factory dimana salah satu pokok pikiran penting di dalamnya adalah terkait visi beliau untuk mengembangkan kota-kota mandiri baru yang selaras dengan program Kementerian Perindustrian untuk mendorong

pertumbuhan kawasan-kawasan industri baru, khususnya di Luar Pulau Jawa. Saudara-saudara sekalian, Sebagaimana dimaklumi bersama, kemajuan suatu bangsa salah satunya diukur dengan melihat bagaimana perkembangan dan kontribusi sektor industri terhadap perekonomian nasional. Makin tinggi kontribusi sektor industri terhadap PDB suatu negara maka dapat diartikan bahwa negara tersebut semakin maju dan modern. Dengan mengingat betapa pentingnya peranan sektor industri dalam kemajuan bangsa maka pengembangan sektor industri telah menjadi prioritas pembangunan nasional Indonesia selama ini. Kemajuan sektor industri tentunya harus didukung dengan penyediaan lokasi industri yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas infrastruktur pendukung industri, sehingga mampu menjadikan industri memiliki daya saing. Untuk itu, maka penyediaan kawasankawasan industri menjadi salah satu prioritas dalam program pembangunan industri nasional ke depan. Peran kawasan industri terhadap perkembangan sektor industri nasional sangat strategis dan signifikan. Kawasan industri menyumbang sekitar 40% dari nilai total ekspor non-migas dan menarik investasi sekitar 60% dari total investasi sektor industri serta sekaligus memberikan kontribusi yang sangat besar dalam penerimaan negara dalam bentuk berbagai macam pajak. Sampai saat ini jumlah kawasan industri di Indonesia tercatat sebesar 74 kawasan industri dengan total luas lahan mencapai sekitar 30 ribu hektar. Namun lokasi kawasan industri tersebut 67% diantaranya masih terpusat di Jawa. 2

Kondisi ini tentunya menimbulkan kesenjangan pembangunan industri antar wilayah di Indonesia. Berdasarkan hal tersebut, Pemerintah telah menyusun arah kebijakan sektor industri nasional yang dimana di dalamnya termasuk mendorong pengembangan perwilayahan industri ke Luar Jawa baik dalam bentuk kawasan peruntukan industri, kawasan industri, maupun sentra industri kecil dan menengah. Selain itu Pemerintah juga mendorong penumbuhan populasi industri serta peningkatan daya saing dan produktivitas khususnya bagi industri di Luar Jawa. Sebagaimana yang telah saya sampaikan sebelumnya bahwa ke depan ini pemerintah akan bekerja keras untuk mendorong upaya pembangunan kawasan-kawasan industri baru terutama di luar Jawa sebagai bagian dari upaya pemerataan industri. Pada tahun 2035, diharapkan persentase penyebaran industri di luar Jawa meningkat menjadi 40 % dari persentase saat ini yang sebesar 27,22 %. Guna mendorong hal tersebut, Pemerintah saat ini telah menetapkan 14 kawasan industri prioritas yang dibangun di Luar Jawa dengan perincian 7 kawasan industri dibangun di wilayah Timur dan sisanya di wilayah Barat. Pembangunan kawasan industri baru tersebut diarahkan untuk bisa tumbuh menjadi kota-kota industri baru yang mandiri dan modern. Saudara-saudara sekalian, Bapak Presiden Joko Widodo telah memberikan arahan tentang fokus ekonomi nasional kedepan bahwa struktur ekonomi nasional akan ditransformasikan dari yang selama ini bertumpu 3

kepada sektor ekonomi konsumsi menjadi sektor ekonomi produktif, yang berarti dari sektor konsumsi menjadi sektor investasi. Kondisi ini hanya akan tercipta bila komoditi sumber daya alam Indonesia dapat diolah sepenuhnya didalam negeri melalui industrialisasi dan hilirisasi. Jadi kata kunci untuk melakukan transformasi ekonomi Indonesia menuju struktur ekonomi yang kuat, tangguh dan mandiri adalah industrialisasi. Hal ini menjadi sangat relevan apabila kita membaca buah pikiran Bapak SD Darmono yang dituangkan dalam buku One City One Factory ; Membangun 100 Kota Baru. Konsep One City One Factory adalah pendekatan yang saya anggap cukup realistis dalam membangun industrialisasi. Kita sudah mendengar konsep One village One product (OVOP) yang diperkenalkan di Jepang dan terbukti berhasil dan sukses dalam memacu pertumbuhan industri dan ekonomi Jepang. Konsep ini kemudian diadopsi di Indonesia dengan istilah Saka Sakti atau Satu Kabupaten Satu Kompetensi Inti. Yang selanjutnya menjadi salah satu strategi dalam pembangunan industri nasional melalui pendekatan perwilayahan industri dengan istilah Kompetensi Inti Industri Daerah (KIID). Konsepsi KIID secara prinsip adalah menumbuhkan dan mengembangkan industri-industri unggulan didaerah yang berbasis potensi sumber daya lokal. Untuk itu perlu dibangun pula kawasankawasan industri untuk menampung lokasi industri-industri yang akan masuk. Konsepsi yang ditawarkan oleh Bapak SD Darmono yaitu One City One Factory yang lebih tepat diterjemahkan sebagai Satu Kota Satu Kawasan Industri pada hakikatnya sangat selaras dan sejalan dengan konsepsi pembangunan industri nasional sebagaimana saya utarakan sebelumnya. 4

Saudara-saudara sekalian, Kalau kita mencermati evaluasi perkembangan kawasan industri di Indonesia, saya dapat membaginya dalam 3 (tiga) tahapan. Tahap pertama adalah kawasan-kawasan industri yang dibangun dan dikelola sepenuhnya oleh pemerintah. Dalam hal ini pemerintah bertindak sebagai developer, operator dan regulator sekaligus. Tahapan ini berlangsung dari tahun 1970-1980 an. Kawasan industri ini bisa disebut sebagai kawasan industri generasi pertama contohnya adalah Kawasan Industri Pulogadung-Jakarta, Kawasan Industri Rungkut-Surabaya, Kawasan Industri Medan; dan Kawasan Industri Makasar. Pemerintah memegang peranan yang sangat dominan dalam operasionalisasi kawasan industri. Selanjutnya adalah kawasan industri generasi kedua yang berkembang pada saat ekonomi Indonesia sedang booming antara tahun 1990-2000 dan ditengah meningkatnya semangat deregulasi dari pemerintah. Kawasan-kawasan industri ini sepenuhnya dibangun oleh swasta dan pemerintah hanya menjadi regulator. Kawasan industri dibangun dengan konsep yang masih sederhana yaitu sebagai lokasi pabrik semata-mata. Kawasan industri generasi ketiga adalah kawasan industri yang tidak hanya menjadi lokasi pabrik saja tetapi sudah dilengkapi dengan kawasan pemukiman, kawasan bisnis, kawasan pendidikan, kawasan hiburan (leisure) maupun kawasan olahraga. Secara ringkas dapat dikatakan bahwa kawasan industri generasi ketiga sudah menjelma menjadi kota industri baru yang modern dan mandiri. PT. Jababeka Tbk adalah pionir yang mengembangkan kawasan industri generasi ketiga. Memperhatikan bahwa kawasan industri generasi ketiga terbukti berhasil dalam memacu pertumbuhan ekonomi lokal dan mampu 5

menjawab berbagai tantangan ditinjau dari aspek ekonomi, sosial, budaya dan lingkungan dan sekaligus mampu menjelma menjadi kota industri baru yang modern dan mandiri, maka pemerintah mendorong pembangunan kawasan kawasan industri baru ke arah kawasan industri generasi ketiga sehingga mampu menumbuhkan kota-kota industri baru di seluruh Indonesia. Saudara-saudara sekalian, Kita harus mengakui dan mengapresiasi Bapak SD Darmono karena beliau memiliki wawasan pandang yang visioner. Bukan hanya itu, beliau juga memiliki jiwa entrepreneur sejati yang tidak pantang menyerah dan selalu optimis sehingga mampu dan jeli melihat bahwa permasalahan adalah suatu peluang bisnis. Daerah Cikarang yang tandus dan gersang telah disulap menjadi Kota industri Jababeka. Tannjung lesung yang terpencil di selatan Banten tengah digarap untuk menjadi kawasan pariwisata kelas dunia. Pulau Morotai yang jauh diujung timur laut Indonesia juga sedang diusahakan menjadi kawasan industri dan pariwisata modern. Masih banyak lagi daerah-daerah lain yang saat ini dalam kondisi masih tertinggal yang akan mendapat sentuhan tangan dingin dari bapak SD Darmono untuk disulap menjadi Kota-kota Industri baru yang modern. Kegigihan, konsistensi, semangat pantang menyerah dan kejelian dalam melihat peluang bisnis serta rasa nasionalisme yang tinggi dari Bapak SD Darmono adalah pelajaran berharga dan menjadi teladan bagi kita semua. Cita-cita beliau yang ingin membangun kawasan-kawasan industri baru di seluruh Indonesia sehingga tumbuh menjadi kota-kota 6

industri baru yang modern patut kita dukung bersama. Mimpi beliau yang menginginkan Indonesia maju dan makmur berkat industrialisasi sudah selayaknya menjadi mimpi kita bersama untuk dapat diwujudkan. Saudara-saudara sekalian. Sekali lagi saya mengucapkan selamat dan sukses kepada PT. Jababeka dan Bapak SD Darmono pada khususnya atas terbitnya buku One City One Factory ini. Semoga ide-ide dan gagasan yang disampaikan dalam buku ini dapat berguna bagi pengembangan kawasan industri di Indonesia pada masa yang akan datang. Wassalamu alaikum Wr. Wb. MENTERI PERINDUSTRIAN RI SALEH HUSIN 7