Sistem Operasi. Archive, Filtering, Redirection, Networking, dll. Oleh Walid Umar, S.SI

dokumen-dokumen yang mirip
ls = Melihat isi direktori #ls NamaFolder

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

MODUL 1 Perintah Dasar Pada Windows dan Linux

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

I. DASAR TEORI. Perintah Dasar Linux

Praktikum 3. Operasi Input Output

MODUL 01 SISTEM OPERASI

Manajemen User & Group. oleh Walid Umar,

Memahami operasi I/O pada Sistem Operasi Linux

Praktikum 2. Operasi Input Output

LAPORAN Sistem Operasi

PROSES I/O Sebuah proses memerlukan Input dan Output. Input Proses Output

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI. Perintah Dasar pada Linux

Perintah Dasar Shell. Praktikum 1 A. T U J U A N B. DASAR TEORI. command), ataupun perintah eksekusi suatu file progam (eksternal command),

Praktikum 2. Operasi Linux. POKOK BAHASAN: Format Instruksi pada Sistem Operasi Linux Perintah-Perintah Dasar pda Sistem Operasi Linux

PRAKTIKUM SISTEM OPERASI TEKNIK INFORMATIKA

`Piping` merupakan utility GNU/Linux yang dapat digunakan untuk mengarahkan sebuah output perintah menjadi masukan bagi perintah yang lain.

Laporan Sistem Operasi Kode Perintah Dasar Linux

MODUL I LINUX DASAR. etc bin usr sbin home. Coba.txt. Gambar 1 Struktur Hirarki Direktori

Praktikum 1. Perintah Dasar Sistem Operasi Linux

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BIRO PERENCANAAN DAN KERJASAMA LUAR NEGERI

Praktikum Sistem Operasi

P1 : Perintah Dasar Sistem Operasi Linux

Command Line Interface

Praktikum 3 Perintah DasarSistem Operasi Linux

PERINTAH DASAR LINUX. Iqbal Dhea Furqon T Prakikum Sistem Operasi H. sudo

1. Buatlah summary percbaan 1 sampai dengan percobaan 15 dalam bentuk tabel. Jawab : $ cal -y hostname

Dalam Command Line Interface (CLI), kita masuk sebagai User. standart, yang tertulis hanyalah username dan hostname, contoh

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BIRO PERENCANAAN DAN KERJASAMA LUAR NEGERI

PERTEMUAN KE <JUDUL PERTEMUAN PRAKTIKUM>

Praktikum 1. Perintah Dasar Sistem Operasi Linux. Format Instruksi pada Sistem Operasi Linux Perintah-Perintah Dasar pda Sistem Operasi Linux

Adduser adalah perintah untuk menambahkan seorang user kedalam system.

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Modul 5 DASAR DASAR LINUX

NAMA : FAISAL AMIR NIM : KELAS : SISTEM KOMPU PERINTAH DASAR PADA LINUX

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Paktikum1. Perintah Dasar Sistem Operasi Linux D3 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Kata Pengantar. Malang, September Penyusun

LAB SISTEM OPERASI 1 AUGUST 29, Membuat direktori/folder.

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM SISTEM OPERASI MODUL I SHELL INTERAKTIF DAN SKRIP

Praktikum 12. Manajemen Aplikasi POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 MANAJEMEN PAKET SOFTWARE

eko-dok.web.ugm.ac.id

Pencarian dan Pemrosesan Teks

Praktikum 4. Standar Input Output dan Pipa POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 PROSES INPUT OUTPUT

Basic Comand Line (perintah dasar) pada Linux melalui terminal

Modul praktikum OS. MANUAL Linux menyediakan manual secara on-line. Beberapa kunci keyboard yang penting dalam menggunakan manual adalah : Q

mengganti grup file chmod chown cp dd df du

Shell Pada Sistem Operasi Linux dan Editor vi

Perintah Perintah Dasar Pada Sistem Operasi Linux

JARINGAN KOMPUTER MODUL 3

Menjalankan Terminal. Perintah Umum

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Perintah Dasar Linux untuk Pengelola Server

PANDUAN PENGGUNAAN. Joomla! Versi 1.5. Oleh: Anon Kuncoro Widigdo

Modul 5 Cisco Router

Test, Filtering dan Tool Dasar

Pensettingan IP Address kelas A,B,C dan Pensettingan Hostname

Redirection dan pipe merupakan standar dari fasilitas shell di unix.

E-Book. Basic Linux Command. (Panduan Dasar Perintah Linux) Dindin Hernawan Ilham Adi Setiawan <facebook.com/ilham.

Praktikum Sistem Operasi (Pertemuan 03) Ekspansi Shell. Husni

Proses pada Sistem Operasi Linux Manajemen Proses pada Sistem Operasi Linux

PRAKTIK DASAR PENGELOLAAN FILE

MANAJEMEN BACKUP DI LINUX

Sistem Terminal pada Linux

Proses pada Sistem Operasi Linux Manajemen Proses pada Sistem Operasi Linux

LAPORAN SISTEM OPERASI. Disusun Oleh : : Nurul Annisa Putri. Nim : Jurusan/ Kelas : Teknik Informatika/ 4 (Empat) B

BAB I CLI (Command Line Interface)

LAPORAN PRAKTIKUM KEAMANAN KOMPUTER DISUSUN OLEH : NAMA : Ray NPM : PERIODE : SEMESTER GANJIL 2013/2014

PANDUAN SITU [ MANAJEMEN WEBSITE ] MANAJEMEN BERITA MANAJEMEN AGENDA MANAJEMEN GALERY MANAJEMEN HALAMAN COSTUMIZE MENU PENGATURAN PRODI / JURUSAN

Tutorial J A R I N G A N. Perintah Dasar Linux (Debian 5)

D dan E tidak digunakan, karena diperuntukan untuk penelitian. Penomoran netmask dapat disingkat, misalkan dapat disingkat menjadi /24

Praktikum Sistem Operasi Proses dan Manajemen Proses. Zaid Romegar Mair, ST., M.Cs

Perintah Dasar Terminal GNU/Linux

Dibaca,,Dipahami,,Dicoba,,Dievaluasi,,,,, Jika masih ada kesalahan atau kegagalan, ulangi dibaca lagi

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Managemen File. File mempunyai beberapa atribut, antara lain : Tipe file : menentukan tipe dari file, yaitu :

PERINTAH DASAR LINUX

Struktur Kernel Linux. Oleh Walid Umar, S.SI

Bab 2 Editor vi 9. BAB 2 EDITOR vi TUJUAN PRAKTIKUM

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

BAB 7 PENGENALAN SUN SOLARIS

BAB 3 FILE AND DIRECTORIES

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

JURNAL PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER

Praktikum 3. Shell Pengenalan Bash Penggunaan Baris Perintah dengan Cepat Lebih Lanjut Tentang Baris Perintah

Praktikum I Pengenalan Sistem Operasi Linux

MODUL 1 PERINTAH DASAR LINUX

JURNAL PRAKTIKUM SISTEM OPERASI 2012/2013. NAMA : Thito Chandra Kelana NIM : ASISTEN : Aulianita Rizka Fitri KELAS : F2 BAB Ke- : III

PENGENDALIAN JARAK JAUH KOMPUTER MENGGUNAKAN APLIKASI MOBILE

BAB-XI MEMBUAT SUBFORM

BUKU PANDUAN UNTUK PENGGUNA

BAB I MENGENAL PLANNER

Operasi pada Proses. Zaid Romegar Mair, ST., M.Cs

INTRODUCTION TO JAVA

BAB IV PEMBAHASAN. dirancang untuk pengguna linux. Banyak fitur-fitur yang ditawarkan oleh. Office sekalipun tanpa harus menginstall.

DAN HAK AKSES BAB 8 MANAJEMEN GROUP, USER, 8.1 Pentingnya Membuat Group dan User Account

shell. Kenapa Shell? User dapat mencoba unix mereka. Shell yang pertama kali dibuat adalah Bourne shell (sh).

ELEARNING UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA

Instalasi Paket OpenSource di Linux

Transkripsi:

Sistem Operasi Archive, Filtering, Redirection, Networking, dll Oleh Walid Umar, S.SI walidumar@gmail.com http://walidumar.wordpress.com @walidumar

Try to type command helper before u'r ask. # man <command> # command help # whatis command

Informasi Silahkan buka aplikasi Libreoffice writer Dan Console terminal. Mahasiswa WAJIB melakukan dokumentasi praktikum dengan mengcapture hasil perintah untuk masing-masing slide latihan. Kerjakan latihan soal pada akhir presentasi...!!! hasil latihan di simpan dalam bentuk file PDF dengan format nama file (Nama Mahasiswa NIM).

Archive Utility (1) Penyatuan satu atau lebih file/folder kedalam sebuah file utuh yang sering disebut archive, metode archive merupakan metode untuk menggabungkan file / folder kedalam sebuah kesatuan dengan menggunakan algoritma kompresi sehingga kapasitas sebuah file/folder yang telah dikompresi menjadi lebih kecil. Linux memiliki banyak tipe kompresi yang didukung diantaranya adalah : tar, tar.gz, zip, rar, dll

Archive Utility (2) How to make archive file : # tar mode [opsi] pathname Mode : nb : another mode / parameter use > # man tar

Archive Utility (3) : tar Pembuatan file archive : $ touch file1 file2 file3 file4 $ tar cf filejoin.tar file* Keterangan : > c = create > f = file

Archive Utility (4) : tar Ekstrak file archive : $ tar xf filejoin.tar Keterangan : > x = ekstrak > f = file

Archive Utility (5) : tar.gz Pembuatan file archive : # tar -czf join.tar.gz file* Keterangan : > c = create > z = gzip > f = file

Archive Utility (6) : tar.gz Pembuatan file archive : # tar -xzf join.tar.gz Keterangan : > x = ekstrak > z = gzip > f = file

Archive Utility (7) : zip Pembuatan file archive : $ zip filezip file1 file2 file3 adding: file1 (stored 0%) adding: file2 (stored 0%) adding: file3 (stored 0%)

Archive Utility (8) : zip Ekstrak file archive : $ unzip filezip.zip Archive: filezip.zip extracting: file1 extracting: file2 extracting: file3

CLI : alias alias : membuat fungsi (command) pemanggilan dari sebuah perintah. Pembuatan : $ alias lihat=ls Penggunaan : $ lihat file1 file2 file3 filehtml.html Pembuatan : $ alias hapus=rm Penggunaan : $ hapus file1 Penggunaan : $ lihat file2 file3 filehtml.html

CLI : type type : menginformasikan lokasi sebuah perintah / aplikasi. $ type cat cat is /bin/cat $ type ifconfig ifconfig is /sbin/ifconfig

CLI : file file : menginformasi tipe dari sebuah file $ file filezip.zip filezip.zip: Zip archive data, at least v1.0 to extract $ file filetxt.txt filetxt.txt: ASCII text

# cat redirection Membaca file : # cat filetxt.txt Ini file txt broh Mengganti isi file : # cat > filetxt.txt Ini masih file1 broh [Ctrl + C] Menambahkan isi file : # cat >> filetxt.txt Ini tambahkan data untuk filetxt broh [Ctrl + C]

Power of cat (1) Membaca file : # cat filetxt.txt Ini file txt broh Mengganti isi file : # cat > filetxt.txt Ini masih file1 broh [Ctrl + C] Menambahkan isi file : # cat >> filetxt.txt Ini tambahan data untuk filetxt broh [Ctrl + C] Hasil : # cat filetxt.txt Ini masih file1 broh Ini tambahan data untuk filetxt broh

Power of cat (2) Buat 3 buah file dengan nama : 1) filesatu 2) filedua 3) filetiga Tambahkan isi dari masing-masing file : 1) filesatu : ini isi dari file satu broh 2) filedua : ini isi dari file dua broh 3) filetiga : ini isi dari file tiga broh Gabungkan ketiga file tersebut menjadi file 123 : # cat filesatu filedua filetiga > file123 Baca file123 : # cat file123 ini isi dari file satu broh ini isi dari file dua broh ini isi dari file tiga broh

Simbolisasi && Buatlah sebuah file dengan perintah #touch dan edit file tersebut dengan editor #nano. Metode 1 : # touch file1 (langkah 1) # nano file1 (langkah 2) add some text here...... Metode 2 : # touch file1 && nano file1 (langkah1) Addsome some text here......

# redirection (1) Pelajari seluruh parameter fungsi yang dimiliki oleh masing-masing command dibawah melalui helpcommand (man, --help). # uniq : melakukan penyaringan value (text) yang unik # sort : mengurutkan baris value # less : membaca file dengan layar lanjutan # more : membaca file dengan layar lanjutan # grep : mencari sebuah value (text) dalam sebuah file # head : menampilkan text dari bagian atas (10 baris) # tail : menampilkan text dari bagian bawah (10 baris)

# redirection (2) # who saronde_os@saronde:~$ who saronde_os tty8 2014-11-02 14:11 (:0) saronde_os pts/1 2014-11-02 21:29 (:0.0) saronde_os pts/3 2014-11-02 23:48 (:0.0) saronde_os pts/4 2014-11-02 19:33 (:0.0) Lakukan pembelokkan output untuk command #who # who > output-who.txt # ls -l output-who.txt -rw-r--r-- 1 user group 190 Nov 2 23:49 output-who.txt

# pipeline grep

# pipeline sort

# pipeline uniq

# pipeline head

# pipeline tail

# pipeline more & less > [enter] next line > [space] next page

sesi kreatif & mandiri...!!!

Kerjakan challange berikut : Buka console terminal, jelaskan secara detail tentang kegunaan dari 9 perintah CLI networking, dari slide berikutnya... Pada akhir materi, setorkan keseluruhan file yang mencakup keseluruhan slide, dalam bentuk file PDF, lengkap dengan Nama dan Nim

Networking command? :) netstat dig traceroute route wget ping nslookup iwlist scp

Referensi Pustaka (1) Shoots W.E Jr.- The Linux Command Line A Complete Introduction - No_Strach_Press (2012) (2) Kelompok Studi Linux UNG, Modul Panduan penggunaan Linux Kita bisa dengan OpenSource (2011) (3) Kelompok Studi Linux UNG, Modul Panduan penggunaan Linux Ayo Migrasi ke Linux (2012) (4) Catatan group Forum diskusi Kelompok Studi Linux UNG (sosial media : http://facebook.com/groups/kslung) (2009-2014)

Keep study, try & learn...!!!

Next > Storage Media Manajemen pemaketan

Sekian, Terimakasih Walid Umar, S.SI walidumar@gmail.com http://walidumar.wordpress.com @walidumar