Perangkat Keras Komputer. Pertemuan 9

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM KOMPUTER DAN SISTEM JARINGAN

Hardware Komputer dan Fungsinya

Struktur dan Fungsi Komputer

PERTEMUAN 2 APLIKASI KOMPUTER. Sistem Operasi. Rangga Rinaldi, S.Kom, MM. Modul ke: Fakultas Desain dan Seni Kreatif. Program Studi Desain Produk

SISTEM KOMPUTER Supaya komputer dapat digunakan untuk mengolah data, maka harus berbentuk suatu sistem yang disebut dengan sistem komputer.

SISTEM KOMPUTER. Lecture 4: Aplikasi Komputer Prodi Akuntansi UNIERA

B. Alat dan Bahan 1. Komponen PC untuk 1 unit lengkap dengan multi media. 2. Buku manual reference untuk komponen PC yang sesuai. 3. Tools set.

BAB II PEMELAJARAN. Kompetensi : Menginstalasi PC Sub Kompetensi : Merencanakan kebutuhan dan spesifikasi

Pengantar Sistem Komputer

TIK Ole Ol h: Oktapiyanti

BAB I TINJAUAN UMUM SISTEM OPERASI

Alat Input, Proses & Output

KONSEP DASAR HARDWARE KOMPUTER

Pengantar Komputer. Sistem Komputer. Salhazan Nasution, S.Kom

No Gambar Alat Nama Alat Fungsi

PERTEMUAN KE 3 PERANGKAT KERAS KOMPUTER

LEMBAR KEGIATAN MAHASISWA (LKM) : Pengantar Ilmu Komputer. : 4 x 50 menit

1.Proses Komputer CPU

Identifikasi Hardware PC

Pengantar Teknologi Informasi A. Pertemuan 7. Prossesor & Memori

- Moh.Erdda Habiby.SST

PERANGKAT KERAS KOMPUTER

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) KELAS X SEMESTER 1. Oleh : AHMAD ROFII, A.Md. Kom.

2-1. Apa itu Komputer?? HARDWARE 1 PERANGKAT SISTEM KOMPUTER. Erwin Harahap

7.1 Pendahuluan. 7.2 Central Processing Unit (CPU)

sistem komputer Komponen Sistem Komputer

MACAM - MACAM PERANGKAT KERAS PADA KOMPUTER (HARDWARE) Wendy Andriyan

Komponen komponen CPU dan fungsinya

Nama : Ysmayil Amangeldiyev( ) Muhsinin ( ) Salma Rizqi F ( )

SISTEM KOMPUTER Periferal

ALAT INPUT. Terminal dapat digolongkan sebagai berikut :

SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS) : PTD (Pendidikan Teknologi Dasar Kelas/ Semester : IX/ Genap Tahun Pelajaran : 2013/ 2014

Teknologi Komputer. Komang Anom Budi Utama, SKom

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Aplikasi Komputer. Pengenalan Komputer. Dosen : Dr. Windu Gata, M.Kom. Modul ke: 01Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen

Arsitektur Dan Organisasi Komputer. Pengantar Arsitektur Organisasi Komputer

Modul ke: Aplikasi Komputer. Sistem Operasi. Fakultas Fikom. Eppstian Syah As ari. Program Studi Jati Sampurna / Kranggan

Hardware Komputer. Sinta Puspita Dewi. Abstrak. Pendahuluan.

MATA KULIAH: PENGANTAR ILMU KOMPUTER ALAT PROSES AYU ANGGRIANI H PTIK A 2009 CREATED BY:

Mengenal Perangkat Keras Komputer

Central Processing Unit ( CPU )

BAB I. Sistem Input-Proses-Output

Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan

INPUT / OUTPUT DEVICE

Sistem Input Output Komputer

Modul ke: Aplikasi Kompoter. Sistim Operasi. Fakultas FTPD. Giri Purnama, S.Pd, M.Kom. Program Studi Teknik Sipil

PRAKTIKUM ORGANISASI SISTEM KOMPUTER

Definisi Komputer. Sistem Komputer

2.2. Perangkat Keras dan Fungsinya

Pengenalan Komputer HERY NURMANSYAH, S.T., M.T. Modul ke: Fakultas Teknik. Program Studi Teknik Industri.

SOAL SISTEM KOMPUTER Pilihan Ganda XI TKJ

20 Macam Perangkat Keras Komputer Dan Pengertiannya

7/27/2011. Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer

Oleh : Aris Triyanto ( ) Edy Riswanto ( ) Adhi Nugroho ( )

Aplikasi Komputer. Pengenalan Komputer dan Sistem Komputer. Rushendra, S.Kom, M.T. Modul ke: 01Fakultas Teknik. Program Studi Teknik Industri

Pengenalan Perangkat Komputer dan Sistem Pengolahan Data Elektronik CPU CU - ALU

SISTEM KOMPUTER. Oleh : Bambang Sriwijaya

Pengenalan perangkat keras komputer. Aplikasi teknologi informasi

Pengertian Hardware dan Pengenalan Jenisnya

TUGAS IT KEPERAWATAN

INPUT DEVICE. Disusun Oleh: Dwi Aryanthi

Hanif Fakhrurroja, MT

Hardware. Bagian Input (Input Device) Bagian Pengolah Utama dan Memori Bagian Output (Output Device) Bagian Komunikasi.

DASAR- DASAR PEMPROSESAN KOMPUTER

intruksi kepada CPU untuk mengakses sistem operasi. BIOS tersimpan pada Read Only

INPUT PROCESS (CPU) STORAGE OUTPUT

Pengenalan Komputer. Modul ke: Fakultas. Program Studi MKCU

P 7 Materi Tambahan : Komputer Hardware. Komponen Komputer

Berdasarkan fungsinya, perangkat keras komputer dibagi menjadi : Komponen dasar pada komputer terdiri dari input, process, output dan storage.

PENGANTAR SISTEM KOMPUTER

8/29/2012. Berfungsi melakukan proses input (masukan), proses pengolahan data, dan output (keluaran).

Pengenalan Komputer. Mahasiswa dapat menjelaskan definisi komputer,jenis generasi perkembangannya. Nawindah,S.Kom, M.Kom. Modul ke: Fakultas FT

MATERI : Minggu 2 SISTEM KOMPUTER

Ari Eko Wardoyo, ST.

MAKALAH APLIKASI KOMPUTER APAKAH KOMPUTER ITU?

KOMPUTER SEBAGAI ALAT BANTU PADA SISTEM INFORMASI

Perangkat Keras (Hardware) Komputer dan Fungsinya. Didiek Prasetya M.sn

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Introduction to Computer Architecture. Mata Kuliah Arsitektur Komputer Program Studi Sistem Informasi 2013/2014 STMIK Dumai -- Materi 01 --

PTIK - PERTEMUAN 3 PERANGKAT KERAS. : Abdul Munif :

1. PROCESSOR / CPU ( CENTRAL PROCESSING UNIT)

Hanif Fakhrurroja, MT

Danang Puspito Jati A

Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya

MAKALAH SISTEM KOMPUTER

PENGANTAR HARDWARE DAM SOFTWARE UNTUK MULTIMEDIA

3. PERANGKAT KERAS. Dosen: Tim Pengajar PTIK

KONSEP DASAR SISTEM KOMPUTER

Instalasi dan Pemeliharaan Komputer

PERANGKAT UNTUK MENGAKSES INTERNET

Tujuan pokok dari sistem komputer adalah mengolah data untuk menghasilkan informasi. Supaya tujuan pokok tersebut terlaksana, maka harus ada

MODUL I PENGENALAN KOMPUTER DAN KOMPONENNYA

Perangkat Keras Komputer dan Perangkat Input Output

Aplikasi Komputer. Miftahul Fikri, M.Si. Komputer Perkembangan Komputer Komponen dan Struktur Komputer. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Pengantar Teknologi Informasi PERANGKAT KERAS. Santika WP. Departemen Teknik Informatika Institut Teknologi Bandung

ELEMEN DASAR SISTEM KOMPUTER

SOAL LATIHAN PERAKITAN KOMPUTER

SISTEM KOMPUTER : VINA JAMILA KINTA, S.KOM NIM : : MAGISTER CIO PERTEMUAN KE : 2 MK. MATERIKULASI : PRATIKUM KOMPUTER

CPU & Memory. Alat Pemroses

Albertus Deny Apriyan, A.Md.

Transkripsi:

Perangkat Keras Komputer Pertemuan 9

Ekosistem Infrastruktur IT Loudon & Loudon, 2007

Pengertian Komputer merupakan serangkaian peralatan elektronika yang terpadu dan bekerja sama dengan koordinasi oleh suatu sistem operasi. Dengan demikian, komputer terdiri dari dua kelompok perangkat, perangkat keras dan perangkat lunak. Seperangkat alat-alat elektronika yang berupa mesin/komponen yang secara lahiriah ada dan dapat dilihat disebut perangkat keras (hardware). Satu unit komputer terdiri dari empat komponen dasar: input, prosesor, penyimpan data, dan output.

Processing Unit Struktur Komputer Input Unit Output Unit Storage Unit

Input Unit (Alat Masukan) Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukkan data atau perintah ke dalam komputer. alat yang digunakan untuk memasukkan input dari luar sistem, dan dapat berupa signal input atau maintenance input. Di dalam sistem komputer, signal input berupa data yang dimasukkan ke dalam sistem komputer, sedangkan maintenance input berupa program yang digunakan untuk mengolah data yang dimasukkan. Dengan demikian, alat input selain digunakan untuk memasukkan data juga untuk memasukkan program.

Input Unit (Alat Masukan) Alat input langsung dapat berupa papan ketik (keyboard), pointing device (misalnya mouse, touch screen, light pen, digitizer graphics tablet), scanner (misalnya magnetic ink character recognition, optical data reader atau optical character recognition reader), sensor (misalnya digitizing camera), voice recognizer (misalnya microphone). Sedangkan alat input tidak langsung misalnya keypunch yang dilakukan melalui media punched card (kartu plong), key-to-tape yang merekam data ke media berbentuk pita (tape) sebelum diproses oleh alat pemroses, dan key-todisk yang merekam data ke media magnetic disk (misalnya disket atau harddisk) sebelum diproses lebih lanjut.

Input Unit (Alat Masukan)

Input Unit (Alat Masukan)

Input Unit (Alat Masukan)

Output Unit (Alat Keluaran) Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (kertas), soft-copy (monitor), USB, disket ataupun berupa suara.

Output Unit (Alat Keluaran)

Output Unit (Alat Keluaran)

Processing Unit Unit yang terdiri dari komponen elektronik terkoordinasi secara sistematis mengolah perintah dari input menjadi output. Processor Mainboard/Motherboard Memori Video Graphic Accelerator Power Supply dll

Processor Merupakan otak sistem komputer, dan tempat pemroses instruksi-instruksi program Memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu: ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer. Berupa chip yang terdiri dari ribuan hingga jutaan IC. Mempunyai beberapa alat penyimpan yang berukuran kecil yang disebut dengan register

ARITMATIK LOGIC UNIT (ALU) Tugas utama dari ALU adalah melakukan semua perhitungan aritmatika (matematika) yang terjadi sesuai dengan instruksi program. ALU melakukan semua operasi aritmatika dengan dasar penjumlahan sehingga sirkuit elektronik yang digunakan disebut juga adder.

CU (CONTROL UNIT) Mengatur dan mengendalikan alat-alat input dan output. Mengambil instruksi-instruksi dari memori utama. Mengambil data dari memori utama (jika diperlukan) untuk diproses. Mengirim instruksi ke ALU bila ada perhitungan aritmatika atau perbandingan logika serta mengawasi kerja dari ALU. Menyimpan hasil proses ke memori utama.

Register Register merupakan alat penyimpanan kecil yang mempunyai kecepatan akses cukup tinggi digunakan untuk menyimpan data dan instruksi yang sedang diproses sementara data dan instruksi lainnya yang menunggu giliran untuk diproses masih disimpan di dalam memori utama. Secara analogi, register ini dapat diibaratkan sebagai ingatan di otak bila kita melakukan pengolahan data secara manual, sehingga otak dapat diibaratkan sebagai CPU, yang berisi ingatan-ingatan, satuan kendali yang mengatur seluruh kegiatan tubuh dan mempunyai tempat untuk melakukan perhitungan dan perbandingan logika.

Register Ada tiga macam memori yang dipergunakan di dalam sistem komputer, yaitu: Register, digunakan untuk menyimpan instruksi dan data yang sedang diproses. Main memory, dipergunakan untuk menyimpan instruksi dan data yang akan diproses dan hasil pengolahan. Secondary storage, dipergunakan untuk menyimpan program dan data secara permanen.

Processor

Processor

Motherboard Motherboard adalah bagian komputer yang paling utama (PCB utama) karena berisi sistem BIOS (Basic input output system), pengatur koneksi inputoutput(chipset), soket prosessor, soket memory (RAM), soket kartu grafis (VGA card) dan soket kartu tambahan (additional cards seperti PCI, ISA). BIOS adalah bagian utama yang mengatur sistem input output pada komputer. Beberapa merk motherboard yang terkenal adalah Asus, Gigabyte, Albatron, Abit, PCchips, ECS, Biostar, dan Jetway. Yang perlu diperhatikan dalam memilih motherboard adalah jenis soket prosessor, Frekuensi BUS, Jumlah soket SATA dan PCI, Jumlah soket RAM dan yang paling penting adalah reputasi dan kehandalan dari sebuah merk.

Motherboard

Memori Memori terbagi dua bagian: memori internal (ikut bekerja dalam unit pemroses) dan memori eksternal (bertindak sebagai penyimpan data/storage unit) Memori internal berupa: 1. RAM (Random Access Memory) yang berfungsi sebagai tempat untuk melakukan pengolahan data dan sifatnya untuk sementara waktu 2. ROM (Read Only Memory) yaitu memori yang hanya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pertama kali dinyalakan.

Memori RAM Generasi RAM dari waktu ke waktu : o Static RAM (SRAM) o Non Nolatile RAM (NV-RAM) o Dynamic RAM (DRAM) o Syncronous DRAM (SDRAM) o DDR RAM (Dual data rate RAM) o DDR II RAM (DDR generasi kedua) o DDR III RAM (DDR generasi ketiga) Keberadaan RAM dapat diibaratkan dengan meja kerja dan Harddisk diibaratkan dengan lemari arsip. Jika kita akan bekerja, pada awalnya kita ambil berkas dari lemari arsip lalu dipindah ke meja kerja supaya memudahkan dan mempercepat proses pengerjaan. Setelah selesai maka berkas tersebut kita simpan kembali di lemari arsip.

Memori RAM

Memori ROM ROM sudah diisi oleh pabrik pembuatnya berupa sistem operasi yang terdiri dari program-program pokok yang diperlukan oleh sistem komputer, Misalnya program untuk mengatur penampilan karakter di layar, pengisian tombol kunci papan ketik untuk keperluan kontrol tertentu, dan program bootstrap. Program bootstrap diperlukan pada saat pertama kali sistem komputer diaktifkan. Proses mengaktifkan komputer pertama kali ini disebut dengan booting, yang dapat berupa cold booting atau warm booting.

Memori ROM

Video Graphics Array (VGA) VGA Card berfungsi mengeluarkan output grafis (gambar) untuk ditampilkan pada monitor. Ukuran VGA Card ditentukan dari ukuran RAM nya, semakin besar RAM sebuah VGA Card maka semakin halus gambar yang dihasilkan. Perkembangan VGA Card dari waktu ke waktu : o VGA Card PCI (Peripheral Component Interconect) o VGA Card AGP (Accelerator Graphics Processor) o VGA Card PCI-E (PCI Express) Manufaktur prosesor grafis: ATI, NVIDIA, S3, SIS, dan Trident. Merk VGA: Digital Alliance, Leadtec, Pixelview, ASUS

Video Graphics Array (VGA)

Soundcard Sound Card adalah bagian yang mendekode data data digital menjadi sinyal suara. Dengan penemuan soundcard maka perkembangan dunia multimedia pada komputer menjadi makin meluas. Sound Card yang baik mampu menghasilkan suara dengan sampling yang rapat dan halus sehingga suara yang dihasilkan mendekati suara asli / Hi Fi (Hi Fi = High Fidelity) atau Azalia. Contoh merk soundcard yang terkenal adalah Creative, Ess, Realtek, Cmedia, dll.

Soundcard

Perangkat lain

Storage Unit Disebut juga sebagai memori eksternal Memori eksternal adalah perangkat keras untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan dan penyimpanan data, di luar komponen utama. Semua data dan program yang dimasukkan melalui alat input akan disimpan terlebih dahulu di memori utama, khususnya RAM, yang dapat diakses secara acak (dapat diisi/ditulis, diambil, atau dihapus isinya) oleh pemrogram. Contoh dari memori eksternal adalah floppy disk, harddisk, cd-rom, dvd, dan flash disk.

Storage Unit

Fungsi Komputer (TIK/Umum) Komputer sebagai peralatan TIK memiliki beberapa fungsi yaitu sebagai media : Informasi Komunikasi Transaksi Hiburan

Fungsi Komputer (Informasi) Sebagai infrastruktur utama Sistem Informasi Sarana untuk mengolah data menjadi informasi. Sarana untuk memberikan/menyebarkan informasi. Sarana memperoleh informasi dengan cepat. Memberikan pengaruh yang cukup besar dalam penghematan dan efisiensi waktu.

TERIMA KASIH