BUPATI POLEWALI MANDAR

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI BARITO KUALA KEPUTUSAN BUPATI BARITO KUALA NOMOR / 69 /KUM/2012 TENTANG

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

BUPATI BARITO KUALA KEPUTUSAN BUPATI BARITO KUALA NOMOR / 53 /KUM/2013 TENTANG

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2013 NOMOR 12 SERI E PERATURAN BUPATI BANJARNEGARA NOMOR 12 TAHUN 2013

PERATURAN DAERAH KABUPATEN POLEWALI MANDAR NOMOR 8 TAHUN 2009

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

BUPATI POLEWALI MANDAR

PROVINSI BALI KEPUTUSAN BUPATI KARANGASEM NOMOR 132/HK/2015 TENTANG

BUPATI TANAH BUMBU PERATURAN BUPATI TANAH BUMBU NOMOR 33 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI POLEWALI MANDAR

PROVINSI SULAWESI UTARA KEPUTUSAN BUPATI BOLAANG MONGONDOW UTARA NOMOR 130 TAHUN 2014 T E N T A N G

BUPATI KEBUMEN PERATURAN BUPATI KEBUMEN NOMOR 80 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI BARITO KUALA KEPUTUSAN BUPATI BARITO KUALA NOMOR / 87 /KUM/2013 TENTANG

KEPUTUSAN GUBERNUR BANTEN NOMOR : /Kep.673-Huk/2011 TENTANG

BUPATI KULON PROGO PERATURAN BUPATI KULON PROGO NOMOR : 33 TAHUN 2008 TENTANG PEDOMAN KOORDINASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH

Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI KALBAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN POLEWALI MANDAR NOMOR 9 TAHUN 2009 TENTANG

RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

BUPATI POLEWALI MANDAR

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

BUPATI KULON PROGO TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO BUPATI KULON PROGO,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON

BUPATI PESISIR SELATAN

BUPATI POLEWALI MANDAR

PROVINSI JAWA TENGAH KEPUTUSAN BUPATI PEKALONGAN NOMOR 050.6/261.1 TAHUN 2015 TENTANG

PERATURAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT NOMOR 10 TAHUN 2008 TENTANG SUSUNAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT

LEMBARAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT NOMOR 10 TAHUN 2008

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI PEKALONGAN PERATURAN BUPATI PEKALONGAN NOMOR 8 TAHUN 2009 TENTANG PEMBENTUKAN DEWAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN PEKALONGAN

KEPUTUSAN BUPATI JEPARA NOMOR 134 TAHUN 2011 TENTANG PEMBENTUKAN KELOMPOK KERJA (POKJA) AIR MINUM DAN PENYEHATAN LINGKUNGAN KABUPATEN JEPARA

GUBERNUR JAWA TIMUR GUBERNUR JAWA TIMUR,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KERINCI TAHUN 2012 NOMOR 2

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA NOMOR : 7 TAHUN 2008 SERI D PERATURAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA NOMOR : 7 TAHUN TAHUN 2004 TENTANG

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

GUBERNUR PROVINSI PAPUA

GUBERNUR LAMPUNG, KEPUTUSAN GUBERNUR LAMPUNG TENTANG

Peraturan Bupati Nomor 20 Tahun 2017 tentang Perubahan Peraturan Bupati Nomor 53 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMBA TENGAH NOMOR: 3 TAHUN 2008 TENTANG URUSAN PEMERINTAHAN YANG MENJADI KEWENANGAN KABUPATEN SUMBA TENGAH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR : 4 TAHUN 2008 PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR 4 TAHUN 2008 TENTANG

PROVINSI SUMATERA BARAT BUPATI PESISIR SELATAN

PERATURAN BUPATIPANDEGLANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PANDEGLANG,

BUPATI POLEWALI MANDAR

BERITA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI SUMENEP KEPUTUSAN BUPATI SUMENEP NOMOR : 188/30/KEP/ /2009 TENTANG BADAN KOORDINASI PENATAAN RUANG DAERAH (BKPRD) BUPATI SUMENEP

WALIKOTA SURABAYA KEPUTUSAN WALIKOTA SURABAYA NOMOR :188.45/ 306 / /2010 TENTANG

BUPATI POLEWALI MANDAR

GUBERNUR SULAWESI SELATAN

PEMERINTAH KABUPATEN BOJONEGORO

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BALANGAN NOMOR 18 TAHUN 2011 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA PALOPO TAHUN 2013 NOMOR 5 SERI E NOMOR 05 PERATURAN DAERAH KOTA PALOPO NOMOR 5 TAHUN 2013

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 7 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI BOLAANG MONGONDOW UTARA KEPUTUSAN BUPATI BOLAANG MONGONDOW UTARA NOMOR 137 TAHUN 2013

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SINJAI NOMOR 2 TAHUN 2009 TENTANG URUSAN PEMERINTAHAN YANG MENJADI KEWENANGAN PEMERINTAH KABUPATEN SINJAI

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI INDRAGIRI HULU PROPINSI RIAU

BUPATI KEBUMEN PERATURAN BUPATI KEBUMEN NOMOR 65 TAHUN 2008 TENTANG RINCIAN TUGAS POKOK, FUNGSI DAN TATA KERJA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN KEBUMEN

BUPATI SERAM BAGIAN BARAT

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

GUBERNUR JAWA TIMUR TIMUR PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR NOMOR 11 TAHUN 2016 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN PERANGKAT DAERAH

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

PERATURAN BUPATIPANDEGLANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PANDEGLANG,

BUPATI TRENGGALEK PROVINSI JAWA TIMUR

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

BUPATI POLEWALI MANDAR

RINGKASAN RANCANGAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUWU TIMUR NOMOR 01 TAHUN 2008 TENTANG URUSAN PEMERINTAHAN YANG MENJADI KEWENANGAN KABUPATEN LUWU TIMUR

BUPATI POLEWALI MANDAR

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

PERATURAN DAERAH KABUPATEN MIMIKA NOMOR 3 TAHUN 2012 T E N T A N G

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

BUPATI BANYUWANGI SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR: 188/ 290 /KEP/ /2013

BERITA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO

BUPATI WONOGIRI PERATURAN DAERAH KABUPATEN WONOGIRI NOMOR 25 TAHUN 2012 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR

GUBERNUR PAPUA KEPUTUSAN GUBERNUR PAPUA NOMOR 113 TAHUN 2012 T E N T A N G

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

Transkripsi:

Menimbang : BUPATI POLEWALI MANDAR KEPUTUSAN BUPATI POLEWALI MANDAR NOMOR: KPTS/660/344/HUK TENTANG PEMBENTUKAN TIM TEKNIS PENILAI ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN POLEWALI MANDAR TAHUN 2014 a. bahwa untuk melaksanakan Pasal 2 ayat (5) huruf c Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 15 Tahun 2010 tentang Persyaratan dan Tata Kerja Lisensi Komisi Penilai Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup, maka perlu membentuk Tim Teknis Penilai Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup Kabupaten Polewali Tahun 2014; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Bupati; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2004 tentang Pembentukan Provinsi Sulawesi Barat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 105, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4422); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5059); 4. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Provinsi Sebagai Daerah Otonom (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 54, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 160); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2005 tentang Perubahan Nama Kabupaten Polewali Mamasa Menjadi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 160);

Menetapkan : 6. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintah Antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi, dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737; 7. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2012 tentang Izin Lingkungan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5285); 8. Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 05 Tahun 2008 tentang Tata Kerja Komisi Penilai Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup; 9. Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 05 Tahun 2012 tentang Jenis Rencana Usaha dan/atau Kegiatan Yang Wajib Memiliki Analisis Mengenai Dampak Lingkungan; 10. Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 08 Tahun 2013 tentang Tata Laksana dan Penilaian Dan Pemeriksaan Dokumen Lingkungan Hidup Serta Penerbitan Izin Lingkungan; 11. Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2013 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2014 (Lembaran Daerah Kabupaten Polewali Tahun 2013 Nomor 9); MEMUTUSKAN : KESATU : Membentuk Tim Teknis Penilai Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup Tahun 2014, dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini. KEDUA : Tugas tim teknis sebagaimana dimaksud diktum kesatu adalah: a. menilai secara teknis Kerangka Acuan Analisis Dampak Lingkungan Hidup (KA-ANDAL), Analisis Dampak Lingkungan Hidup (ANDAL), Rencana Pengelolaan Lingkungan Hidup (RKL), Rencana Pemantauan Lingkungan Hidup (RPL), Berdasarkan Penugasan oleh Komisi Penilai AMDAL; b. penilaian secara teknis sebagaimana dimaksud dalam huruf a meliputi: 1. kesesuaian lokasi dengan rencana tata ruang wilayah; 2. kesesuaian dengan pedoman umum dan/atau pedoman teknis di bidang AMDAL sesuai peraturan yang berlaku; 3. kesesuaian dengan peraturan perundang-undangan di bidang teknis sektor bersangkutan; 4. ketetapan dalam penerapan metode penelitian/analisis; 5. kebenaran data yang digunakan; 6. kelayakan desain, teknologi dan proses produksi yang digunakan; dan 7. kelayakan ekologis.

KETIGA : Tim Teknis Penilai AMDAL melaporkan hasil penilaian pelaksanaan tugasnya kepada Bupati Polewali melalui Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Polewali Selaku Ketua Komisi Penilai Amdal. KEEMPAT : Segala biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2014. KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Polewali pada tanggal 1 Juli 2014 ANDI IBRAHIM MASDAR

LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI POLEWALI MANDAR NOMOR : KPTS/660/344/HUK TANGGAL : 1 JULI 2014 SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM TEKNIS PENILAI ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN POLEWALI MANDAR TAHUN 2014 I. Pembina : Bupati Polewali II. Penanggungjawab III. Ketua Komisi IV. Sekretaris Komisi : Sekretaris Daerah : Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Polewali : Kepala Bidang Analisis Dampak Lingkungan V. Anggota : 1. Asisten Perekonomian dan Pembangunan 2. Asisten Administrasi Umum 3. Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat 4. Wakil dari Bappeda 5. Wakil dari Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Polewali 6. Wakil dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan 7. Wakil dari Dinas Kehutanan dan Perkebunan 8. Wakil dari Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika 9. Wakil dari Dinas Kelautan dan Perikanan 10. Wakil dari Dinas Pertambangan, Energi Dan Mineral 11. Wakil dari Dinas Tata Ruang Dan Pemukiman 12. Wakil dari Dinas Pertanian, Tanaman Pangan dan Peternakan 13. Wakil dari Dinas Kesehatan Kabupaten Polewali 14. Wakil dari Dinas Pendapatan dan Perizinan 15. Wakil dari Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi 16. Wakil dari Kantor Pertahanan Kabupaten Polewali 17. Wakil dari Bagian Administrasi Pemerintahan ;Sekretaris Daerah ; 18. Wakil dari Bagian Hukum dan Perundang- Undangan Sekretaris Daerah Kabupaten Polewali 19. Wakil dari Bagian Administrasi Sumber Daya Alam Sekretaris Daerah Kabupaten Polewali

20. Wakil dari Satuan Kantor Polisi Pamong Praja 21. Dr. Baharuddin Burhan. SP. M.Si (Tim Penyusun Amdal) 22. Drs. Mujahiddin (Tim Penyusun Amdal) 23. Jumadi, S.Sos (Tim Penilai Amdal) 24. Nursam, S.Ag M,Si (Tim Penilai Amdal) 25. Ir. H. Iqbal Nur (Tim Penilai Amdal) ANDI IBRAHIM MASDAR