Pengantar Algoritma & Flow Chart

dokumen-dokumen yang mirip
Modul PVB-POLINEMA V1.0

ALGORITMA berasal dari seorang ilmuwan Muslim bernama Al-Khowarizmi

Algoritma & Flowchart

Algoritma & Pemrograman

Algoritma Dan Pemrograman [algoritma, program, flowchart] Presented by Rijal Fadilah, S.Si

PENULISAN ALGORITMA. Algoritma dan Pemrograman. Rajif Agung Yunmar, S.Kom, M.Cs.

Algoritma dan Flowchart. Dasar Programming 1

Struktur Data Review Algoritma, Pemrograman. Presented by Rijal Fadilah, S.Si

Zaenal Abidin, S.Si., M.Cs. Riza Arifudin, S.Pd., M.Cs.

Algoritma Pemrograman Fery Updi,M.Kom

ALGORITMA. Bahasa Pemrograman adalah prosedur atau tata cara penulisan program.

Pertemuan 1: Pendahuluan dan Pengantar Algoritma

Decission : if & if else

Logika Informatika. Heri Sismoro, M.Kom. STMIK AMIKOM Yogyakarta

Pengantar Algoritma dan Program

MATERI TIK KELAS 5 SEMESTER 1 SD KATOLIK SANTA MARIA MAGELANG

PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Algoritma & Pemrograman #1. Antonius Rachmat C, S.Kom

BAB II NOTASI ALGORITMA

Pertemuan 1. Algoritma dan PHP

IT234 ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

@copyright by Emy PENGANTAR ALGORITMA & PROGRAM & PROGRAM PENGERTIAN ALGORITMA NOTASI UNTUK ALGORITMA

Pertemuan 2: Flowchart dan Latihan Soal

Algoritma, Pseudo Code Flow Chart

Instalasi Code::Blocks, Tipe Data, Variabel, Konstanta, Operator, Input-Output dan Flowchart

Algoritma Pemrograman

BAB I PENGANTAR ALGORITMA

PENDAHULUAN PEMROGRAMAN KOMPUTER. Mengapa Belajar Pemrograman Komputer?

7. Logika dan Algoritma Pemrograman

Algoritma. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia Algoritma adalah urutan logis pengambilan putusan untuk pemecahan masalah.

ALGORITMA & PENGEMBANGAN

Algoritma dan Pemograman 1A. Minggu 2

Algoritma Pemrograman I

Tunggu. Bicara. Tutup. Stop

Diagram Alur (Flowchart)

Algoritma & Pemrograman #1. Antonius Rachmat C, S.Kom, M.Cs

DEFINISI SIMBOL FLOWCHART

BAB III LANDASAN TEORI

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN DASAR

Findra Kartika Sari Dewi

Khusnawi, S.Kom, M.Eng

Mengapa Belajar Pemrograman Komputer?

Algoritma & Pemrograman #1

FLOWCHART. Dosen Pengampu : Aullya

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET BAHASA PEMROGRAMAN

Pembuatan Algoritma yang Baik Ema Utami STMIK AMIKOM Yogyakarta

BAB II LANDASAN TEORI

ABSTRAK. Kata Kunci : Helios Fitness Center, sistem informasi

Analisis Sistem Informasi Pedoman Membuat Flowchart

Algoritma. Contoh Algoritma

PEMANFAATAN ARDUINO DALAM PENGEMBANGAN SISTEM RUMAH PINTAR BERBASIS MOBILE DAN WEB (Studi Kasus : Penjadwalan Lampu Rumah)

PERTEMUAN 2 ALGORITMA & PEMROGRAMAN

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. : Multi sistem operasi, bisa Windows, Linux, Mac OS, maupun Solaris

Teori Algoritma. Literatur

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. Untuk membangun suatu sistem yang berupa Sistem Informasi Peminjaman

2. Definisi dan Simbol Flowchart

BAB 3 ALGORITMA DAN PERANCANGAN

Pengampu : Agus Priyanto, M.KOM

Selection / Pemilihan PEMILIHAN

ALGORITMA DAN DIAGRAM ALIR

BAB I PENGANTAR ALGORITMA

PARADIGMA VOL. IX. NO. 3, AGUSTUS 2007

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. berkaitan dan berinteraksi yang bertanggung jawab dalam memproses input

BAB II DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL

BAB 3 ALGORITMA DAN PERANCANGAN. membaca partitur musik ini adalah sebagai berikut : hanya terdiri dari 1 tangga nada. dengan nada yang diinginkan.

ALGORITMA & PEMROGRAMAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Algoritma dan Diagram Alir (Flowchart)

Pembuatan Sistem Pakar Untuk Diagnosis Penyakit Telinga Dengan Menggunakan SHARPDEVELOP dan 3Ds MAX

BAB II LANDASAN TEORI

Pengenalan Algoritma & Pemrograman

Konstruksi Dasar Algoritma

PERTEMUAN 4 DIAGRAM ALUR (FLOWCHART)

PENDAHULUAN. Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

Definisi & Simbol Flowchart. Agustine Hana. M


OPERATOR, PERULANGAN DAN SELEKSI KONDISI

STRUKTUR KENDALI. Memanfaatkan struktur kendali untuk kasus komputasi

BAB III LANDASAN TEORI

MODUL PRAKTIKUM. MODUL I - VIII Modul penuntun dan bahan praktikum matakuliah algoritma dan pemograman

ALGORITMA PEMROGRAMAN 1A** (PP :S1-KA) Pertemuan 1 & 2. Ahmad hidayat

Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis. What is Algorithm??

Dasar-dasar Algoritma Dan Representasi Algoritma. Pengampu : Muhammad Zidny Naf an, M.Kom

PEMROGRAMAN DASAR ( PASCAL ) PERTEMUAN I

MAKALAH FLOW CHART. Disusun oleh: Nama : La Bomba Susihu NPM : SISTEM KOMPUTER / KELAS A SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

BAB II LANDASAN TEORI. oleh manusia yang terdiri dari komponen komponen dalam organisasi untuk. menyampaikan suatu tujuan, yaitu menyajikan informasi.

SMA SANTO PAULUS PONTIANAK

PERTEMUAN 6 ANALISA DAN PERANCANGAN PROGRAM

Pertemuan 4 Diagram Alur / Flowchart

BAB II LANDASAN TEORI

Apa Itu Algoritma? Algoritma berasal dari: ahli

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

ABSTRACT. Faculty of Information Technology (FTI) is a academic organization which part of Maranatha Christian University.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Sistem adalah jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan,

MATA KULIAH : LOGIKA DAN ALGORITMA

BAB III LANDASAN TEORI. compansation), dan kompensasi secara tidak langsung (indirect compensation).

Alih Kontrol dengan Flowchart

System flow Chart 12/22/2011

BAB 2 LANDASAN TEORI

Transkripsi:

PRAKTIKUM 1 Pengantar Algoritma & Flow Chart A. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Mampu memahami suatu masalah dan mampu mencari solusi pemecahannya dan mampu menuangkan langkah-langkah pemecahan masalah tersebut dalam bentuk algoritma 2. Mengenal dan memahami pemakaian simbol-simbol pada flowchart 3. Mampu membuat flowchart untuk memecahkan masalah 4. Mampu menganalisa masalah dan menerjemahkannya ke dalam bentuk flowchart 5. Mampu membaca flowchart untuk kemudiah menterjemahkan ke dalam bentuk program komputer B. DASAR TEORI Beberapa langkah yang umumnya dilakukan dalam proses pembuatan suatu program atau software adalah sebagai berikut: 1. Mendefinisikan masalah dan menganalisanya Langkah awal yang harus dilakukan adalah mengidentifikasikan masalah antara lain apa masukan dari permasalahan, keluaran dari permasalahan, proses dari masukan agar menjadi keluaran sebagai solusi permasalahan. Dari sini ketika pemrogram berpikir tentang proses, maka pemrogram akan berpikir parameter-parameter apa yang digunakan, kemudian menentukan metode atau algoritma apa yang akan diterapkan untuk menyelesaikan masalah tersebut dan terakhir menentukan bahasa program yang digunakan untuk pembuatan program. 2. Merealisasikan dengan langkah-langkah seperti yang diilustrasikan pada gambar 1.1. 1

Start Desain Algoritma & Flowchart Menulis program Test Kebenaran Program Dokumentasi Arsip Gambar 1.1 Proses dalam Pembuatan Program Algoritma Algoritma adalah urutan langkah-langkah logika yang menyatakan suatu tugas dalam menyelesaikan suatu masalah atau problem. Lambang-lambang flowchart yang digunakan dalam menggambarkan sebuah algoritma dalam program dapat dilihat pada Tabel 1.1. Contoh : A. Buat algoritma untuk menentukan apakah suatu bilangan merupakan bilangan ganjil atau bilangan genap. Algoritmanya : 1. Masukkan sebuah bilangan sembarang 2. Bagi bilangan tersebut dengan bilangan 2 3. Hitung sisa hasil bagi pada langkah 2. 4. Bila sisa hasil bagi sama dengan 0 maka bilangan itu adalah bilangan genap tetapi bila sisa hasil bagi sama dengan 1 maka bilangan itu adalah bilangan ganjil 2

Tabel 1.1 Lambang-Lambang Flowchart SIMBOL NAMA FUNGSI TERMINATOR Permulaan/akhir program GARIS ALIR (FLOW LINE) PREPARATION PROSES INPUT/OUTPUT DATA PREDEFINED PROCESS (SUB PROGRAM) DECISION ON PAGE CONNECTOR OFF PAGE CONNECTOR Arah aliran program Proses inisialisasi/ pemberian harga awal Proses perhitungan/ proses pengolahan data Proses input/output data, parameter, informasi Permulaan sub program/ proses menjalankan sub program Perbandingan pernyataan, penyeleksian data yang memberikan pilihan untuk langkah selanjutnya Penghubung bagian-bagian flowchart yang berada pada satu halaman Penghubung bagian-bagian flowchart yang berada pada halaman berbeda Dari contoh algoritma menentukan apakah suatu bilangan adalah bilangan ganjil atau bilangan genap, flowchart dari program diilustrasikan pada gambar 1.2. 3

Start A Input Bilangan Apakah Sisa = 0 T Hitung sisa bagi antara bilangan dengan 2 Cetak Genap Y Cetak Ganjil A End Gambar 1.2 Flowchart untuk Menentukan Bilangan Genap atau Ganjil B. Buat algoritma untuk menuliskan bilangan 1 sampai dengan n, dimana n merupakan masukan. Algoritmanya : 1. Masukkan sebuah bilangan sembarang 2. Inisialisasi sebuah variable i dengan 1 3. Tulis i, kemudian tambahkan i dengan 1 4. Lakukan pengecekan apakah i<=n, jika ya ulangi langkah 3, jika tidak selesai Flowchart dari permasalahan di atas ditunjukkan pada gambar1.3. 4

Start Input Bilangan i=1 Tulis i i=i+1 Apakah i<=n Y T End Gambar 1.3 Flowchart Menuliskan Bilangan 1 sampai dengan n C. TUGAS PENDAHULUAN Untuk semua persoalan di bawah ini, desainlah algoritma dan flowchartnya : D. PERCOBAAN 1. Menjumlahkan 2 buah bilangan dan mencetak hasilnya 2. Memberikan pilihan untuk menghitung luas segitiga dan luas lingkaran (gunakan konstanta pi) 3. Menentukan apakah umur yang dimasukkan termasuk telah tua atau masih muda, dengan aturan jika umur lebih kecil dari 45 masih muda dan jika umur lebih besar dari 45 sudah tua. 4. Mengecek bilangan di antara 2 bilangan masukan, apakah sama ataukah lebih besar salah satunya, dan tampilkan hasilnya 5

5. Menulis kata ALGORITMA sebanyak 5 kali 6. Menghitung sigma (akumulasi) dari bilangan 1 sampai dengan n, dan menampilkan hasilnya E. LAPORAN RESMI Kumpulkan hasil percobaan di atas, tambahkan dalam laporan resmi flow chart untuk menghitung nilai rata-rata dari n bilangan yang diinputkan, hitung jumlah totalnya, hitung maksimal dan minimal bilangan. 6