HAK ASASI MANUSIA DAN HUBUNGANNYA DALAM PANCASILA di INDONESIA

dokumen-dokumen yang mirip
Hak Asasi Manusia Dalam Pancasila

MAKALAH HAK ASASI MANUSIA DALAM PANCASILA HAK ASASI MANUSIA

TUGAS AKHIR KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

Tugas Akhir. STMIK AMIKOM Yogyakarta Taufik Rizky Afrizal. Kelompok I. S1 Sistem Informasi. Drs. Muhammad Idris P, MM

NAMA : WAHYU IFAN AGASTYO NIM : KELOMPOK : I (NUSA) DOSEN : Drs.Muhammad Idris STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

PANCASILA DASAR NEGARA INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA

RANGKUMAN PENDIDIKAN PANCASILA PROF. KAELAN BAB 1

Mengaplikasikan Nilai-nilai Pancasila Dengan Donor Darah

MAKALAH KULIAH PANCASILA DAMPAK PANCASILA TERHADAP HAM (HAK ASASI MANUSIA) NAMA : AGUNG NUR HIDAYAT NIM : KELAS : D3 MI B

PANCASILA. AKTUALISASI NILAI PANCASILA : Implementasi Sila Pertama dalam kaitan dengan Pembangunan Manusia Seutuhnya. Dr. Achmad Jamil M.Si.

Oleh : Selly Rahmawati, M.Pd

TUGAS AKHIR PENDIDIKAN PANCASILA

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN by DANIEL ARNOP HUTAPEA, S.Pd PERTEMUAN KE-2

LAPORAN TUGAS AKHIR KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI BANGSA DAN DASAR NEGARA

APA ARTI PANCASILA DI MATA MASYARAKAT? DAN SEBEREPA JAUH PENGAMALANYA

PENGERTIAN PANCASILA SECARA ETIMOLOGIS DAN HISTORIS

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

TUGAS AKHIR PENDIDIKAN PANCASILA

KATA PENGANTAR. Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat

3.2 Uraian Materi Pengertian dan Hakikat dari Dasar Negara Pancasila sebagai dasar negara sering juga disebut sebagai Philosophische Grondslag

BAB I PENDAHULUAN BAB II PANCASILA DASAR NEGARA

PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA

TUGAS AKHIR PANCASILA SILA- SILA PANCASILA

Pancasila Sebagai Dasar Negara

NILAI-NILAI DASAR SILA-SILA PANCASILA

PANCASILA SEBAGAI PANDANGAN HIDUP BANGSA

PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA. By : Amaliatulwalidain, MA

Sejarah perjuangan Bangsa Indonesia dalam mencapai cita-citanya berjalan berabad-abad. Terdapat beberapa peristiwa yang ada hubungannya dengan

MAKALAH PANCASILA PANCASILA DI ERA GLOBALISASI

Disusun oleh : Passadewa NIM : Kelompok : Hak Asasi Program Studi : S1 Jurusan : Sistem Informasi Nama Dosen

PENDIDIKAN PANCASILA Pancasila dalam Kajian Ilmiah

PANCASILA DISEBUT SEBAGAI SUMBER DARI SEGALA SUMBER HUKUM

Pancasila dan Implementasinya

Pancasila; sistem filsafat dan ideologi Negara

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG TUGAS KULIAH PANCASILA

PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA. Modul ke: 03TEKNIK. Fakultas. Yayah Salamah, SPd. MSi. Program Studi MKCU

PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN HIDUP BANGSA INDONESIA. Dosen Pembimbing: Mohammad Idris. P, Drs, MM

MAKALAH EKSISTENSI PANCASILA DALAM KONTEKS MODERN DAN GLOBAL PASCA REFORMASI

MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

2.4 Uraian Materi Pengertian dan Hakikat dari Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia Sebagai pendangan hidup bangsa Indonesia,

MAKNA PANCASILA SILA PERTAMA SEBAGAI DASAR DALAM KEHIDUPAN BERAGAMA DAN BERNEGARA

TUGAS AKHIR PENDIDIKAN PANCASILA

SMA JENJANG KELAS MATA PELAJARAN TOPIK BAHASAN XII (DUA BELAS) PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KASUS PELANGGARAN HAM

PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

SEJARAH PERUMUSAN PANCASILA DAN BUTIR PENGAMALAN PANCASILA

PENGAMALAN PANCASILA

BERPERILAKU PANCASILA

Pancasila Sebagai Pedoman Hidup Bangsa Indonesia

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Pancasila dan Implementasinya

MAKALAH PENDIDIKAN PANCASILA

KEDUDUKAN PANCASILA DI INDONESIA

Pendidikan Kewarganegaraan

Landasan dan Tujuan Pendidikan Pancasila

INTI SILA PERTAMA SAMPAI INTI SILA KELIMA

MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

PENERAPAN SILA KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB

PENDIDIKAN PANCASILA

Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam permusywaratan/perwakilan

Aji Wicaksono S.H., M.Hum. Modul ke: Fakultas DESAIN SENI KREATIF. Program Studi DESAIN PRODUK

TUGAS AKHIR PANCASILA KEBUDAYAAN INDONESIA AKAR DARI PANCASILA

PENGERTIAN DEMOKRASI Demokrasi berasal dari kata Yunani demos dan kratos. Demos artinya rakyat. kata kratos berarti pemerintahan.

YODI PERMANA PENGAMALAN PANCASILA PENDIDIKAN PANCASILA JURUSAN SISTEM INFORMASI

Lemahnya Kesadaran Masyarakat Indonesia Terhadap Nilai-nilai Pancasila

PANCASILA PENDAHULUAN. Nurohma, S.IP, M.Si. Modul ke: Fakultas FASILKOM. Program Studi Sistem Informasi.

BAB I PENDAHULUAN. dan dasar negara membawa konsekuensi logis bahwa nilai-nilai Pancasila harus selalu

Bartima Oktavia Bahar Nim: E

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA

I. PENDAHULUAN. hidup sebagai makhluk sosial, melakukan relasi dengan manusia lain karena

I. Hakikat Pancasila. 1. Pancasila sebagai dasar Negara

Soal Pemahaman Nilai-Nilai Pancasila. 2) Bacalah dengan seksama setiap butir pertanyaan

Pendidikan Pancasila. Makna dan Aktualisasi Sila Ketuahanan Yang Maha Esa Dalam Kehidupan Bernegara pada Bidang Politik ekonomi, sosial dan hankam

PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA

PANCASILA. Implementasi Sila Keempat dan Kelima. Disampaikan pada perkuliahan Pancasila kelas PKK. H. U. Adil Samadani, SS., SHI.,, MH.

MAKALAH ARTI DAN FUNGSI PANCASILA

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA

PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA

PEMBAHASAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

PANCASILA Sebagai Paradigma Kehidupan

KONFLIK ANTAR UMAT BERAGAMA

tercantum Meskipun yaitu : Indonesia Limaa berikut: Rakyat. Dia Pancasila yang dasar Sekarang S Setelah Rumusan

PANCASILA PENJABARAN NILAI-NILAI PANCASILA

No ekonomi. Akhir-akhir ini di Indonesia sering muncul konflik antar ras dan etnis yang diikuti dengan pelecehan, perusakan, pembakaran, perkel

Disusun: NPM : Program Studi : S1 TI. Dosen: Drs.Tahajudin Soedibyo MEMENUHI SALAH SATU SYARAT MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

1. Hak Asasi Manusia dalam Nilai Ideal Sila-Sila Pancasila

BAB I PENDAHULUAN A. Landasan Pendidikan Pancasila

Nilai-Nilai Pancasila

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

PANCASILA. Makna dan Aktualisasi Sila Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/ Perwakilan


IMPLEMENTASI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI TUGAS AKHIR

Pancasila dan Implementasinya

PENGAMALAN PANCASILA SEBAGAI DASAR FILSAFAT NEGARA DI ZAMAN SEKARANG STMIK AMIKOM JOGJAKARTA

PENDIDIKAN PANCASILA. Pancasila Sebagai Ideologi Negara. Modul ke: 05Fakultas EKONOMI. Program Studi Manajemen S1

PANCASILA. Dasar-dasar, Tujuan Penyelenggaraan, Capaian dan Metode Pembelajaran Pendidikan Pancasila. Poernomo A. Soelistyo, SH., MBA.

PANCASILA DAN HAM. Makalah Disusun untuk: Memenuhi tugas akhir Pendidikan Pancasila STMIK AMIKOM

Pancasila dan Budaya. STMIK Amikom Yogyakarta. oleh : Rossidah ( Kelompok A ) D3 Manajemen Informatika. pembimbing :

RUANG LINGKUP MATA KULIAH PANCASILA

Transkripsi:

HAK ASASI MANUSIA DAN HUBUNGANNYA DALAM PANCASILA di INDONESIA Di Susun oleh : FEBRIANA AYU R 11.11.4940 KEL D/S1TI Dosen Pengampu : Drs.Tahajudin Sudibyo Untuk memenuhi salah satu syarat mata kuliah pendidikan pancasila 2011 Page 1

1.1 Latar Belakang Masalah BAB I Sejarah telah mengungkapkan bahwa Pancasila adalah jiwa seluruh rakyat Indonesia, yang memberi kekuatan hidup kepada bangsa Indonesia serta membimbingnya dalam mengejar kehidupan lahir batin yang bertujuan untuk menjadi masyarakat Indonesia yang adil dan makmur. Pada dasarnya Pancasila telah di tetapkan sebagai dasar negara seperti tercantum dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 merupakan kepribadian dan pandangan hidup bangsa, yang telah diuji kebenaran, kemampuan dan kesaktiannya, sehingga tak ada satu kekuatan manapun juga yang mampu memisahkan Pancasila dari kehidupan bangsa Indonesia. Mengingat tingkah laku para tokoh di berbagai bidang dewasa ini, yang berkaitan dengan situasi negeri kita di bidang politik, sosial, ekonomi dan moral, maka sudah sepantasnya kalau kita saling mengingatkan bahwa tidak mungkin ada solusi (pemecahan) terhadap berbagai persoalan gawat yang sedang kita hadapi bersama, jika pikiran dan tindakan kita bertentangan dengan prinsip-prinsip Pancasila yang sangat menjunjung tinggi Hak asasi manusia. Terutama hak-hak kodrat manusia sebagai hak dasar ( hak asasi ) yang harus dijamin dalam peraturan perundang-undangan. 1.2 Rumusan Masalah a. Apa pengertian pancasila? b. Apakah yang di maksud dengan HAM?? c. Apa yang di maksud dengan HAM dan hubungannya dalam pancasila? Page 2

BAB II 2.1 Pendekatan secara Sosiologis Dewasa ini Hak asasi manusia yang ada di Indonesia sudah tidak seperti dulu lagi Hak Asasi Manusia saat ini cenderung di sepelekan.hal itu terjadi semenjak aktivis HAM (Hak Asasi Manusia) yang bernama Munir meninggal dengan cara yang tidak lazim dan saat inipun kasus mengenai tentang aktivis HAM tersebut juga belum menuai titik terang. Hak Asasi Manusia harusnya di junjung tinggi tidak seperti saat ini yang masih saja ada warga negara Indonesia yang berdemo dan menuntut HAM Sangat erat kaitannya antara HAM dan Pancasila,karena HAM juga mengacu pada sila-sila dalam pancasila dari sila pertama hingga sila kelima guna mencapai tujuan dari sila kelima yaitu keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia,sehingga tidak ada lagi masyarakat yang menuntut keadilan dan utamanya menuntut HAM dan tidak terjadi lagi pelanggaran. 2.2 PEMBAHASAN a. Arti Pancasila berasal dari bahasa sansekerta India (kasta brahmana). sedangkan menurut Muh Yamin, dalam bahasa sansekerta, memiliki dua macam arti secara leksikal yaitu : panca : yang artinya lima, syila : vokal i pendek, yang artinya batu sendi, alas, atau dasar. Syiila vokal i panjang artinya peraturan tingkah laku yang baik atau penting. kata kata tersebut kemudian dalam bahasa indonesia terutama bahasa jawa diartikan susila yang memiliki hubungan dengan moralitas. oleh karena itu secara etimologi kata pancasila yang dimaksud adalah istilah pancasyila dengan vokal i yang memiliki makna leksikal berbatu sendi lima atau secara harfiah dasar yang memiliki lima unsur. adapun istilah pancasyiila dengan huruf Dewanagari i bermakna lima aturan tingkah laku yang penting Page 3

Perkataan pancasila mula-mula terdapat dalam perpustakaan Budha India. ajaran budha bersumber pada kitab suci Tri Pitaka dan Vinaya pitaka, yang kesemuanya itu merupakan ajaran moral untuk mencapai surga. ajaran pancasila menurut Budha adalah merupakan lima aturan (larangan) atau five moral principles, yang harus ditaati dan dilaksanakan oleh para penganutnya. adapun isi lengkap larangan itu adalah : Panatipada veramani sikhapadam samadiyani, artinya jangan mencabut nyawa makhlum hidup atau dilarang membunuh. Dinna dana veramani shikapadam samadiyani, artinya jangan mengambil barang yang tidak diberikan. maksudnya dilarang mencuri. Kameshu micchacara veramani shikapadam samadiyani, artinya jangan berbuat zina. Musawada veramani shikapadam samadiyani, artinya jangan berkata bohong atau dilarang berdusta. Sura merayu masjja pamada tikana veramani, artinya janganlah minum-minuman yang memabukkan. nilai nilai pancasila secara intrinsik bersifat filosofis, dan di dalam kehidupan masyarakat indonesia nilai pancasila secara praktis merupakan filsafat hidup (pandangan hidup). nilai dan fungsi filsafat pancasila telah ada jauh sebelum indonesia merdeka. hal ini dibuktikan dengan sejarah majapahit (1293). pada waktu itu hindu dan budha hidup berdampingan dengan damai dalam satu kerajaan. Empu prapanca menulis negara kertagama (1365). dalam kitab tersebut telah terdapat istilah pancasila dan pancasila di Indonesia adalah sumber dari segala sumber hukum. b. HAM adalah HAM / Hak Asasi Manusia adalah hak yang melekat pada diri setiap manusia sejak awal dilahirkan yang berlaku seumur hidup dan tidak dapat diganggu gugat siapa pun. Sebagai warga negara yang baik kita mesti menjunjung tinggi nilai hak asasi manusia tanpa membeda-bedakan status, golongan, keturunan, jabatan, dan lain sebagainya. Dalam UU Nomor 39 Tahun 1999 Pasal 1 angka 1 ditegaskan bahwa Hak Asasi Manusia adalah seperangkat hak yang melekat pada hakekat dan keberadaan manusia sebagai mahluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah Nya, yang wajib dihormati, Page 4

dijunjung tinggi dan dilindungi oleh Negara, hukum dan pemerintahan dan setiap orang demi kehormatan serta perlindungan harkat dan martabat manusia. c. Hubungan antara Hak asasi manusia dengan Pancasila dapat dijabarkan di setiap sila-sila dalam pancasila dan kita sebagai warga negara yang baik di harapkan dapat mengamalkannya di kehidupan sehari-hari sehingga tidak ada lagi pelanggaranpelanggaran HAM di indonesia Berikut ini adalah hubungan antara HAM dan pancasila : Sila ketuhanan yang maha Esa menjamin hak kemerdekaan untuk memeluk agama, melaksanakan ibadah dan menghormati perbedaan agama. Sila kemanusiaan yang adil dan beradab menempatkan hak setiap warga negara pada kedudukan yang sama dalam hukum serta serta memiliki kewajiban dan hakhak yang sama untuk mendapat jaminan dan perlindungan undang-undang. Sila persatuan indonesia mengamanatkan adanya unsur pemersatu diantara warga Negara dengan semangat rela berkorban dan menempatkan kepentingan bangsa dan Negara diatas kepentingan pribadi atau golongan, hal ini sesuai dengan prinsip HAM dimana hendaknya sesama manusia bergaul satu sama lainnya dalam semangat persaudaraan. Sila Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan / perwakilan dicerminkan dalam kehidupan pemerintahan, bernegara, dan bermasyarakat yang demokratis. Menghargai hak setiap warga negara untuk bermusyawarah mufakat yang dilakukan tanpa adanya tekanan, paksaan, ataupun intervensi yang membelenggu hak-hak partisipasi masyarakat. Sila Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia mengakui hak milik perorangan dan dilindungi pemanfaatannya oleh negara serta memberi kesempatan sebesarbesarnya pada masyarakat. Page 5

BAB III 3.1 Kesimpulan Indonesia sebagai Negara hukum sangat menjunjung Hak asasi manusia, dan pancasila sebagai dasar negara dan landasan yang fundamental mengandung nilai-nilai bahwa negara negara harus menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia sebagai mahluk yang beradab dalam hidup bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. 3.2 Saran Dengan demikian, segala hal yang berkaitan dengan pelaksanaan dan penyelenggara negara, bahkan moral negara, moral penyelenggara negara, politik negara, pemerintahan negara, hukum dan peraturan perundang-undangan negara, kebebasan dan HAK ASASI warga negara, harus dijiwai dengan nilai-nilai PANCASILA. Page 6

ABSTRAK Pancasila dan Hak Asasi Manusia adalah salah satu hal yang tak bisa dipisahklan karena keduanya memiliki hubungan hakiki dalam kehidpuan berbangsa dan bernegara dalam negara Indonesia. Pancasila merupakann ruh kehidupan bangsa Indonesia dan menjadi pedoman bagi setiap warga negara baik untuk masyarakat pada umumnya dan bagi lembaga pemerintahan untuk menjadikan sebagai pedoman dalam mengambil setiap keputusan. Kita mengena bahwa indonesia adalah negara dengan keanekaragaman budaya, agama serta bahasa. Dari keanekaragaman budaya kita mengharuskan untuk menjunjung kenbersamaan ketika kita sedang bermasyarakat karena kita adalah masyarakat yang majemuk. Dalam kaitannya dengan HAM dengan Pancasila kita diharuskan memiliki jiwa pancasila untuk menghargai hak-hak tiap warga negara agar dalam pelaksanaan negara ini kita tak melanggar hak kehidupan orang lain. Dan satu hal yang menjadi kendala dalam menerapkan Pancasila dalam kehidupan kita sehari-hari adalah mulai melunturnya nilai-nilai kebangsaan kita. Kita sudah tak ingin peduli lagi dengan berbagai hak orang lain dengan contoh yang paling nyata adalah masih banyak praktek KKN dalam negara ini, masih adanya teroris yang meresahkan setiap masyarakat belum lagi ditambah berbagai hal yang yang menyangkut tentang kesetaraan dalam pendidikan yang harusnya diterima bukan hanya orang yang mampu saja yang harusnya mendapatkan pendidikan yang layak, sebagian masyarakat yang kurang mampu harus mendapatkan pendidikan yang layak. Sekarang era komersialisasi pendidikan sangat terlihat meski pemerintah dengan kebijakankebbijakannya mengtakan sekolah itu gratis tapi dalam kenyataannya berkata sebaliknya. Inilah yang menjadikan negara ini masihh sangat tertinggal baik dari pendiddikan maupun moral kehidupan. Dalam rangka mempertebal jiwa pancasila kita perlu dibutuhkan suatu dorongan dalam diri manusia itu sendiri. Kita tak perlu bercermin pada bangsa lain. Kita harusnya menggali potensi yang ada dalam tiap diri kita. Sertiap orang sudah dibekali oleh Tuhan YME dengan kecerdasan intelektual dan emosional sendiri-sendiri jadi dalam hal ini kita hanya perlu untuk menegaskan Page 7

pada setiap inidividu untuk bahwa kita adalah masyarakat beradab dan memiliki jiwa yang kaya akan kepribadian yang baik karena Pancasila dibuat bukan hanya sekadar dibuat untuk pedoman para pembuat kebijakan tapi juga untuk setiap warga negara. Hak asasi yangdiatur didalam panncasila sudah mencapai semua aspek kehidupan. Baik untuk individu maupun dalam menjalankan roda kehidupan. Hak asasi manusia juga ditur mulai dari pasal 28 sampai pasal 33 dalam undang-undang dasar 1945. Itu adalah pengembngan dari apa yang menjadi butir-butir intisari Pancasila. Kita sebagai sosok penerus kehidupan berbangsa dan bernegara harusnya juga menyadari bahwa bukan hanya kita menimba ilmu saja didalam kelas kita harus blajar bebaur dengan kehidupan masyarakat. Oleh karena itu penerapan itu sangat diperlukan. Agar kelak apabila kita menduduki kursi penting di pemerintahan agar tetap menjadi pedoman dan pegangan kita agar mampu meneruskan serta mengedepankan kepentingan masyarakat. Referensi http://www.komnasham.go.id/ Lembar fakta Ham Ganeca Exact. 2007. Pendkewarganegaraansmp/mts. Wijayanti Asri, 2008,Sejarah perkembangan Hak Asasi Manusia Page 8

Page 9