POLA PERSEPSI KONSUMEN PADA KAFE TANAMERA COFFEE DAN KAFE PAVILIUN 28 DALAM KONTEKS PENERAPAN VISUAL MERCHANDISING TESIS

dokumen-dokumen yang mirip
PROGRAM SARJANA STRATA 1 PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA

PENGARUH DAYA TARIK IKLAN ONLINE TERHADAP PERILAKU PEMBELIAN IMPULSIF PADA GENERASI MILENIAL TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA PERSEPSI PASIEN JAMKESMAS RAWAT INAP TERHADAP KUALITAS PELAYANAN RSCM DENGAN METODE SERVQUAL TESIS

PENDEKATAN MODEL BASED AND INTEGRATED PROCESS IMPROVEMENT SEBAGAI SOLUSI PROBLEM PEMASARAN PERUMAHAN DI PT. PROSPEK REALTINDO TESIS

PENGARUH MUTU INFORMASI, MUATAN YANG MENGHIBUR DAN KREDIBILITAS IKLAN PADA SIKAP KONSUMEN TERHADAP IKLAN MOBILE TUGAS AKHIR

TESIS. Analisis Kesiapan Perubahan Pada PT. Bakrie Swasakti Utama

TESIS SANTI SRI HANDAYANI UNIVERSITAS INDONESIA FAKULTAS HUKUM PROGRAM PASCA SARJANA JAKARTA DESEMBER 2009

TESIS. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Ilmu Hukum

PENGARUH KEMUDAHAN DAN FITUR TERHADAP MINAT ULANG PENGGUNAAN APLIKASI MOBILE BANKING JENIUS TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA

PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PADA INDUSTRI FREIGHT FORWARDING DENGAN INTEGRASI IPA DAN TAGUCHI TESIS

PENGARUH KEPUASAN, KEPERCAYAAN, DAN KOMITMEN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN: KASUS KARTU PRA BAYAR XL BEBAS TESIS

Universitas Indonesia

UNIVERSITAS INDONESIA KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR ANAK BALITA DAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DI RUMAH SAKIT MARY CILEUNGSI HIJAU BOGOR, MARET 2008

UNIVERSITAS INDONESIA TRANSFER ARSIP DINAMIS INAKTIF : STUDI KASUS DI PUSTAKA BOGOR SKRIPSI HUTAMI DEWI

UNIVERSITAS INDONESIA

ANALISIS PENERAPAN REWARD PADA PT. BAKRIE SWASAKTI UTAMA. TUGAS AKHIR Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi

PENGARUH SPECIAL EVENT DAN SALES PROMOTION PADA BRAND AWARENESS SEMEN SCG TUGAS AKHIR

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN DENSITAS MINERAL TULANG WANITA 45 TAHUN DI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL, JAKARTA PUSAT TAHUN 2009

HUBUNGAN PENILAIAN PRESTASI KERJA TERHADAP PENGEMBANGAN INDIVIDU KARYAWAN DI PT BAKRIE METAL INDUSTRIES TUGAS AKHIR

ANALISIS FAKTOR TIDAK TERCAPAINYA TARGET PRODUKSI DI PLTA PARLILITAN DAN PLTA LEBONG YANG DIMILIKI OLEH PT. MEGA POWER MANDIRI TUGAS AKHIR

PEMBERDAYAAN LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT (LSM) DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA T E S I S

ANALISIS KOMPETENSI PEGAWAI DALAM PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI DI MAHKAMAH KONSTITUSI TESIS

PENGARUH KEPERCAYAAN RISIKO DAN KEMUDAHAN PENGGUNAAN SISTEM JASA RESERVASI ONLINE PADA MINAT BELI TIKET PESAWAT TUGAS AKHIR. Genta Kamsa

ANALISIS PENGARUH PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN DALAM AKTIVITAS AUDIT MUTU INTERNAL DI PT VWX TUGAS AKHIR

LAMAN SAMPUL STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTM) LUBUK GADANG DI SUMATERA BARAT DENGAN PENDEKATAN SYSTEM DYNAMICS

PENGARUH LABEL HALAL, IKLAN TELEVISI, DAN CELEBRITY ENDORSER TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIK WARDAH PADA WANITA DI JAKARTA

PERBAIKAN KINERJA MANAJEMEN LAYANAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE SISTEM MANAJEMEN MUTU, LEAN SIX SIGMA DAN BALANCED SCORECARD : STUDI KASUS PT.

ANALISIS PROSES PADA LINE FLY WHEEL DENGAN METODE LEAN MANUFACTURING DI PT XYZ TUGAS AKHIR. Supriatin

ANALISA PENGARUH PENDIDIKAN PROFESI, PENGALAMAN AUDITOR, JUMLAH KLIEN (AUDIT CAPACITY) DAN UKURAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK TERHADAP KUALITAS AUDIT TESIS

PERSEPSI MANTAN NARAPIDANA TERHADAP IKLAN HAPPYDENT WHITE (VERSI MELARIKAN DIRI DARI PENJARA) SKRIPSI

IMPLIKASI PENERIMAAN SIPRUS DALAM KEANGGOTAAN UNI EROPA TERHADAP PENERIMAAN TURKI DALAM KEANGGOTAAN UNI EROPA TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA STUDI KELAYAKAN INVESTASI PT. MTI PADA DERMAGA INGGOM TESIS

Peran Work Engagement Dalam Produktivitas Student Brand Manager Red Bull Indonesia. Tugas Akhir

EFEKTIFITAS PENYULUHAN NARKOBA DI KALANGAN SISWA. (Studi kasus pada 3 SMU di DKI Jakarta) TESIS SEFIDONAYANTI

PENGARUH RISIKO DALAM BELANJA ONLINE TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh

MEMBANGUN LOYALITAS PELANGGAN SALON MUSLIMAH MELALUI SERVICE PERSONAL VALUE DAN KEPUASAN PELANGGAN: STUDI KASUS SALON MUSLIMAH DEPOK

ANALISIS KANDUNGAN FENOL TOTAL JAHE (Zingiber officinale Roscoe) SECARA IN VITRO SKRIPSI

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS POSISI PENDANAAN DANA PENSIUN TERHADAP KENAIKAN MANFAAT PENSIUN (STUDI KASUS DANA PENSIUN PLN TAHUN 2008) SKRIPSI

PERSEPSI KEPERCAYAAN KONSUMEN TERHADAP VERIFIED SELLER PADA SITUS E-COMMERCE KASKUS TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA PENGARUH PENERAPAN MANAGEMENT QUALITY BERBASIS ISO DALAM MEMPERCEPAT COLLECTION PERIODE (STUDI KASUS PT KBI) TESIS

TESIS. Diajukan sebagai salah salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Magister Sains (M.Si) FAUZI HERMAWAN NPM :

DESAIN PELATIHAN KETAHANAN NASIONAL UNTUK PIMPINAN ORGANISASI KEMASYARAKATAN PEMUDA (OKP) TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA

PERANCANGAN SHELL AND TUBE HEAT EXCHANGER TIPE FIXED HEAD DENGAN MENGGUNAKAN DESAIN 3D TEMPLATE SKRIPSI

UNIVERSITAS INDONESIA BLANKON: SEBUAH STUDI KASUS PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK BEBAS

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU MENGGUNAKAN METODE ANALISIS ABC, EOQ DAN ROP PADA CV.X TUGAS AKHIR

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN RITEL TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (STUDI KASUS ACE HARDWARE JAKARTA) TUGAS AKHIR

Novi Indriyani

TESIS. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Kenotariatan EIRENES MARIA HENDRA, SH

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI ARUS KAS MASA MENDATANG

KEDUDUKAN HAK MILIK ATAS TANAH PERUMAHAN ANGKASA PURA DI ATAS HAK TANAH PENGELOLAAN DI KAWASAN KOTA BARU BANDAR KEMAYORAN TESIS

PENGARUH PAJAK PENGHASILAN, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN KOMPENSASI BONUS TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT

Nurnasrina

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA SILABUS PENGAJARAN BAHASA INDONESIA BAGI PENUTUR ASING DI UNIVERSITAS TRISAKTI JAKARTA TESIS

ASPEK HUKUM KERJASAMA PENYALURAN KREDIT/PEMBIAYAAN ANTARA BANK X DENGAN PT. Y TESIS

PENGARUH KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. KAI DAOP 1 JAKARTA SKRIPSI

Kajian Transformasi Menuju Institusi Kepolisian Indonesia Berbasis Pemolisian Masyarakat TESIS

EVALUASI IMPLEMENTASI STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN PADA SEKRETARIAT JENDERAL DEPARTEMEN HUKUM DAN HAM RI

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA TESIS

MENCARI BENTUK IDEAL KERJA SAMA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI DI INDONESIA TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA DISKON TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN THE BODY SHOP DI WILAYAH JAKARTA TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA FAKTOR-FAKTOR PENYALAHGUNAAN NARKOBA PADA SISWA SEKOLAH LANJUTAN TINGKAT ATAS

UNIVERSITAS INDONESIA

TESIS Diajukan Sebagai salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Magister Sains (M.Si)

Pembebanan Overhead Cost di UI Pada Masa UI-BHMN dan Kemungkinan Penerapan Model Activity Based Costing

ANALISIS PENGUKURAN RISIKO OPERASIONAL BANK ABC DENGAN METODE LOSS DISTRIBUTION APPROACH KARYA AKHIR

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMAHAMAN MASYARAKAT TENTANG WAKAF UANG (Di Kecamatan Rawalumbu Bekasi) TESIS EFRIZON A

PENGARUH GREEN MARKETING DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA PENGARUH BRAND BANK MANDIRI TERHADAP BRAND EQUITY BANK SYARIAH MANDIRI TESIS

Analisis Jenis Properti Hunian Sebagai Pengembang di Daerah Fatmawati Jakarta Selatan

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi IRHAMSYAH TAUFIKUL ANWAR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi S-1 CANDRA NUGROHO FEBRIANTO

ANALISIS RELEVANSI NEW EMPLOYEE DEVELOPMENT PROGRAM

UNIVERSITAS INDONESIA IMPLEMENTASI ANGGARAN BERBASIS KINERJA STUDI KASUS DEPARTEMEN TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI T E S I S

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED, RASIO PROFITABILITAS, DAN ARUS KAS DARI OPERASI TERHADAP RETURN SAHAM

RENCANA PENGEMBANGAN BISNIS TRALIA TOUR DAN TRAVEL TUGAS AKHIR

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN POLIKLINIK BERBASIS REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT MEDIKA PERMATA HIJAU JAKARTA BARAT TAHUN 2009 SKRIPSI

UNIVERSITAS INDONESIA DISTRIBUSI FREKUENSI CELAH BIBIR DAN LANGITAN DI RUMAH SAKIT ANAK DAN BUNDA HARAPAN KITA JAKARTA TAHUN 1998 DAN 2000

EVALUASI DAN ANALISIS KONSEKUENSI ALAT PEMADAM API RINGAN DI GEDUNG A FKM UI TAHUN 2009 DENGAN METODE EVENT TREE ANALYSIS SKRIPSI

UNIVERSITAS INDONESIA PERANAN LEMBAGA SENSOR FILM (LSF) DALAM MENEGAKKAN PERLINDUNGAN KONSUMEN DI INDONESIA TESIS LAILA MAHARIANA

ANALISIS SIX SIGMA UNTUK MENGURANGI JUMLAH DEFECT PADA PRODUKSI SABLON DIGITAL MUG SOOUVE STORE

PERBANDINGAN KINERJA PENDEKATAN VIRTUALISASI KARYA AKHIR

UNIVERSITAS INDONESIA KAJI ULANG SISTEM DRAINASE FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PELACAKAN SALURAN (CHANNEL ROUTING)

TRANSFORMASI POLA PIKIR DARI MITRA BISNIS WARALABA KE PEMILIK MEREK SENDIRI: KAJIAN KEWIRAUSAHAAN BERBASIS PENGEMBANGAN MEREK TUGAS AKHIR

FAKULTAS EKONOMI & ILMU SOSIAL PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA SEPTEMBER

UNIVERSITAS INDONESIA ANALISIS DAY OF THE WEEK EFFECT TERHADAP IMBAL HASIL IHSG SERTA KAITANNYA DENGAN RESIKO PASAR MODAL PERIODE

PENGARUH LABA AKUNTANSI, ARUS KAS OPERASIONAL, LIKUIDITAS, DAN DIVIDEN KAS TAHUN SEBELUMNYA TERHADAP DIVIDEN KAS

Model Estimasi Price Earnings Ratio Saham Sektor Keuangan, Properti Dan Pertambangan Di Bursa Efek Indonesia TESIS

UNIVERSITAS INDONESIA

ANALISIS TERHADAP JUAL BELI TANAH YANG PERPINDAHAN HAKNYA TIDAK DISERTAI PROSES BALIK NAMA (Studi Kasus Putusan Nomor 388/PDT.G/2002/ PN JKT.

ANALISIS MOTIVASI YANG MENDORONG TINDAKAN MANAJEMEN LABA (Studi Kasus Pada PT ABC Periode )

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA GAMBARAN PROSES PENANGANAN KELUHAN PASIEN DI BAGIAN FRONT OFFICE RUMAH SAKIT BUNGA PERIODE JANUARI APRIL 2009 SKRIPSI

LP3A SEKOLAH INKLUSI DI KABUPATEN BOYOLALI ISTI NUGROHO

Transkripsi:

POLA PERSEPSI KONSUMEN PADA KAFE TANAMERA COFFEE DAN KAFE PAVILIUN 28 DALAM KONTEKS PENERAPAN VISUAL MERCHANDISING TESIS Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Manajemen (S2) PERMATA NIRWANA SARI 2131021008 PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA 2015 i

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Tesis ini adalah hasil karya saya sendiri, dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dangan benar Nama : Permata Nirwana Sari NIM : 2131021008 Tanda Tangan : Tanggal : ii

HALAMAN PENGESAHAN Tesis ini diajukan oleh Nama : Permata Nirwana Sari NIM : 2131021008 Program Studi : Magister Manajemen Judul Tesis : Pola Persepsi Konsumen Pada Kafe Tanamera Coffee dan Paviliun 28 dalam Konteks Penerapan Visual Merchandising Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Magister Manajemen pada Program Studi Magister Manajemen Universitas Bakrie DEWAN PENGUJI Pembimbing : Wahyudi David, S.TP., MSc.Dr ( ) Penguji 1 : Ardiansyah, S.TP., MSi., Ph.D ( ) Penguji 2 : B.P. Kusumo Bintoro, Ir., MBA ( ) Ditetapkan di : Tanggal : iii

UCAPAN TERIMA KASIH Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayahnyalah penulis dapat menyelesaikan Tesis ini. Penulisan Tesis ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Magister Manajemen Universitas Bakrie. Saya menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan dampai pada penyusunan Tesis ini, sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikannya. Oleh karena itu, saya mengucapkan terima kasih khususnya kepada : 1. Dr. agr. Wahyudi David, M.Sc selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga dan pikiran untuk penyusunan Tesis ini; 2. Ketua Program Studi S2 Magister Manajemen Ir.B.P. Kusumo Bintoro, MBA; 3. Kedua orang tua, Sarwoto, S.Ars dan Anugrah Nur Indah, M.Si, serta saudara tercinta Santi Hana Pertiwi, S.KM, dan Dea Noor Adiati, S.KM yang tidak pernah berhenti mendoakan dan selalu memberikan dukungan sepenuhnya; 4. Pihak Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28 yang telah banyak membantu dalam usaha memperoleh daya yang saya perlukan; 5. Sahabat yang telah banyak membantu dalam menyelesaikan Tesis ini; dan 6. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Akhir kata, penulis berharap Allah SWT berkenan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu dan semoga Tesis ini dapat memberikan sumbangsih pemikiran dan manfaat bagi siapa saja yang membutuhkan guna menambah ataupun melengkapi pengetahuannya Jakarta, Agustus 2015 Penulis PERMATA NIRWANA SARI iv

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI Sebagai sivitas akademik Universitas Bakrie, saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Permata Nirwana Sari NIM : 2131021008 Program Studi : Magister Manajemen Judul Tesis : Pola Persepsi Konsumen Pada Kafe Tanamera dan Paviliun 28 dalam Konteks Penerapan Visual Merchandising Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Bakrie Hak Bebas Royalti Noneksklusif (Non-exclusive Royalty- Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul: Pola Persepsi Konsumen Pada Kafe Tanamera Coffee dan Paviliun 28 dalam Konteks Penerapan Visual Merchandising Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Noneksklusif ini Universitas Bakrie berhak menyimpan, mengalihmedia/ formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat dan mempublikasikan Tesis saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta untuk kepentingan akademis. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di :.. Pada tanggal :.. Yang menyatakan ( ) v

POLA PERSEPSI KONSUMEN PADA KAFE TANAMERA DAN PAVILIUN 28 DALAM KONTEKS PENERAPAN VISUAL MERCHANDISING PERMATA NIRWANA SARI ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pola Persepsi Konsumen Terhadap Penerapan Visual Merchandising di Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan Tanamera Coffee dan Paviliun 28 dengan melibatkan 50 responden dari masing-masing kafe yang dilakukan pada bulan Juli 2015. Data penelitian ini diperoleh dari kuseioner yang dibagikan kepada para konsumen yang datang di Tanamera Coffee dan Paviliun 28 dan beberapa observasi serta wawancara langsung dengan pihak terkait. Hasil penelitian mengidikasikan adanya pengaruh yang kuat antara penerapan Visual Merchandising terhadap persepsi konsumen, khususnya beberapa elemen Visual Merchandising seperti aroma, properti dan pencahayaan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah konsumen akan melakukan pembelian ulang di Tanamera Coffee dan Paviliun 28 jika pelayanan di dan penerapan Visual Merchandising di Tanamera dan Paviliun 28 dapat memuaskan konsumennya. Kata Kunci : Kafe, Visual Merchandising, persepsi, penerapan, sikap konsumen The purpose of this study is to discover the perception of customer perception pattern through the implementation of Visual Merchandising at Tanamera Coffee and Paviliun 28. Population in this research is the customer Tanamera Coffee and Pavilion 28 involving 50 respondents from each cafe was conducted in July 2015. The research data obtained from questionnaires distributed to consumers who coming at Tanamera Coffee and Paviliun 28 and some observation as well as interview with the relevant parties The result indicates that implementation of Visual Merchandising have strong impact to cutomer perception, particularly some elements of Visual Merchandising such as aroma, properties and lighting. The conclusion of this study is that consumers will make purchases at Tanamera Coffee and Paviliun 28 if the service and implementation of Visual Merchandising at Tanamera and Paviliun 28 can satisfy customers. Keywords : Café, Visual Merchandising, perception, implementation, customer behaviour vi

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Pernyataan Orisinalitas... ii Lembar Pengesahan... iii Ucapan Terima Kasih... iv Persetujuan Publikasi...v Abstrak... vi Daftar isi... vii Daftar Gambar... ix Daftar Tabel...x Daftar Lampiran... xi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Tujuan Penulisan...5 1.3 Identifikasi Masalah...5 1.4 Manfaat Penulisan...5 1.4.1 Manfaat Akademik...5 1.4.2 Manfaat Praktis...5 BAB II DESKRIPSI OBJEK 2.1 Tanamera Coffee...6 2.1.1 Sejarah Tanamera Coffee...6 2.1.2 Lokasi dan Konsep...6 2.1.3 Pengunjung...8 2.2 Paviliun 28...8 2.2.1 Sejarah Paviliun 28...8 2.2.2 Lokasi dan Konsep...9 2.2.3 Pengunjung...11 BAB III TINJAUAN PUSTAKA 3.1 Definisi Konseptual...12 3.1.1 Persepsi Konsumen...12 3.1.2 Proses Persepsi...13 3.1.3 Faktor Persepsi...21 3.1.4 Visual Merchandising...27 3.1.5 Pengertian Store Atmosphere...27 3.1.6 Tujuan dan Faktor Store Atmosphere...28 3.1.7 Elemen Store Atmosphere...29 3.2 Telaah Teori yang Relevan...35 3.3.1 Persepsi Konsumen...35 3.3.2 Visual Merchandising...35 3.3 Kerangka Pikir...35 vii

BAB IV METODE PENELITIAN 4.1 Obyek Studi...36 4.2 Metode yang Digunakan...36 4.3 Metode Pengumpulan Data...37 4.4 Teknik Sampling...38 4.5 Oprasionalisasi Variabel...39 4.5.1 Variabel Bebas...39 4.5.2 Variabel Terikat...39 4.6 Teknik Analisis...39 4.6.1 Pengumpulan Data...39 4.6.2 Teknik Pengolahan Data...40 4.6.3 Penyajian Data...40 4.7 Instrumen...40 BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Hasil Penelitian dan Pembahasan...41 5.1.1 Karakteristik Responden...41 5.1.2 Diagram Tebar Visual Merchandising...46 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan...51 6.2 Saran...51 DAFTAR PUSTAKA....53 LAMPIRAN.......55 viii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.01 Area Display Tanamera Coffee...7 Gambar 2.02 Suasana Ruangan Tanamera Coffee...8 Gambar 2.03 Area Display Paviliun 28...10 Gambar 2.02 Suasana Ruangan Paviliun 28...10 Gambar 3.01 Tahap Proses Persepsi...16 Gambar 3.02 Tiga Level dan Empat Tipe Realitas...19 Gambar 3.03 Model Penerimaan Makanan-Pilgrim...21 Gambar 3.04 Faktor yang Mempengaruhi Prefrensi Makanan-Randall & Sanjur...23 Gambar 3.05 Faktor yang Mempengaruhi Prefrensi Makanan-Kahn...24 Gambar 3.06 Fakrot yang Mempengaruhi Pilihan Makanan...25 Gambar 3.07 Model Persepsi Makanan...26 Gambar 5.01 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Kelompok Umur di Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28...42 Gambar 5.02 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir di Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28...43 Gambar 5.03 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan di Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28...44 Gambar 5.04 Grafik Responden Berdasarkan Frekuensi Kunjungan di Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28...45 Gambar 5.05 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Kuesioner Visual Merchandising pada Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28 Mengenai Aroma Kafe...47 Gambar 5.06 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Kuesioner Visual Merchandising pada Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28 Mengenai Properti Kafe...48 Gambar 5.07 Grafik Distribusi Responden Berdasarkan Kuesioner Visual Merchandising pada Kafe Tanamera Coffee dan Kafe Paviliun 28 Mengenai Pencahayaan Kafe...49 ix

DAFTAR TABEL Tabel 1.01 Perkembangan Usaha Restoran/Rumah makan Skala Menengah 2007-2011...2 x

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lembar Kuesioner...55 Lampiran 2 Output Hasil Karakteristik Responden...67 xi