ANALISIS JAMU. Pustaka. Beberapa Definisi. lanjutan. Evaluasi Organoleptik. Morfografi

dokumen-dokumen yang mirip
III. PENANGANAN PANEN DAN PASCAPANEN TANAMAN OBAT SECARA UMUM

PENGENALAN SIMPLISIA

HASIL. Gambar 1 Permukaan atas daun nilam Aceh. Gambar 2 Permukaan atas daun nilam Jawa.

MATERIA MEDIKA INDONESIA

III. METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Lokasi Penelitian. B. Perancangan Penelitian. C. Teknik Penentuan Sampel. D. Jenis dan Sumber Data

ORGAN DAN SISTEM ORGAN PADA TUMBUHAN. Pertemuan Ke-5

TINJAUAN PUSTAKA Tanaman Buah Naga

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Klasifikasi tanaman mentimun ( Cucumis sativus L.) (Cahyono, 2006) dalam tata nama tumbuhan, diklasifikasikan kedalam :

IDENTIFIKASI FITOKIMIA DAN EVALUASI TOKSISITAS EKSTRAK KULIT BUAH LANGSAT (Lansium domesticum var. langsat)

MATERI DAN METODE. Gambar 3.1.Lokasi Penelitian

Spermatophyta Angiospermae Dicotyledoneae Araucariales Araucariaceae Agathis Agathis dammara Warb.

6. Panjang helaian daun. Daun diukur mulai dari pangkal hingga ujung daun. Notasi : 3. Pendek 5.Sedang 7. Panjang 7. Bentuk daun

TINJAUAN PUSTAKA. Tanaman ubi kayu diklasifikasikan sebagai berikut: Kingdom : Plantae,

TINJAUAN PUSTAKA. sebagai obat dalam penyembuhan maupun pencegahan penyakit.pengertian

PERCOBAAN I PEMBUATAN SIMPLISIA

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Morfologi Tanaman Pisang ( Musa spp.) 2.2. Tanaman Pisang ( Musa spp.)

Latar Belakang. Teori Umum. Deinisi :

BAB I PENDAHULUAN UKDW. meningkatkan kesehatan. Salah satu jenis tanaman obat yang potensial, banyak

Kulit masohi SNI 7941:2013

Perhatikan skema penampang melintang batang dikotil muda berikut! Yang berlabel nomor 3 dan 5 berturut-turut adalah.

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

MATERIA MEDIKA HERBAL

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian

TUMBUHAN PINUS. Klasifikasi tumbuhan pinus menurut Tjitrosoepomo (1996) sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. 1993). Yang dimaksud dengan hama ialah semua binatang yang mengganggu dan

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL BUDIDAYA KUNYIT. Mono Rahardjo dan Otih Rostiana

KARYA ILMIAH : KARYA SENI MONUMENTAL

PRINSIP PEMBUATAN SIMPLISIA

LAMPIRAN. Lampiran 1. Lay Out Penelitian Rancangan Acak Lengkap

TINJAUAN PUSTAKA. Species: Allium ascalonicum L. (Rahayu dan Berlian, 1999). Bawang merah memiliki batang sejati atau disebut discus yang bentuknya

TINJAUAN PUSTAKA. Botani Tanaman. Sistem perakaran tanaman bawang merah adalah akar serabut dengan

II. TINJAUAN PUSTAKA. Manggis dengan nama latin Garcinia mangostana L. merupakan tanaman buah

KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN (Klasifikasi) By Luisa Diana Handoyo, M.Si.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. dikembangkan sebagai usaha tanaman industri. Rimpangnya memiliki banyak

ALAT ALAT INDERA, ALAT PERNAPASAN MANUSIA, DAN JARINGAN TUMBUHAN

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 514/Kpts/SR.120/12/2005 TENTANG PELEPASAN JERUK BESAR KOTARAJA SEBAGAI VARIETAS UNGGUL

III. BAHAN DAN METODE

TINJAUAN PUSTAKA. 2.1 Klasifikasi dan Morfologi Tanaman Kacang Panjang (Vigna sinensis L.)

BUDIDAYA DAN TEKNIS PERAWATAN GAHARU

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 11. BAGIAN TUBUH TUMBUHAN/HEWAN DAN FUNGSINYA SERTA DAUR HIDUP HEWAN Latihan soal 11.1

PENGOLAHAN UMBI GANYONG

II. TINJAUAN PUSTAKA. Tanaman sorgum (Sorghum bicolor (L.) Moench) termasuk famili Graminae

II. TINJAUAN PUSTAKA. Gladiol (Gladiolus hybridus) berasal dari bahasa latin Gladius yang berarti

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Cara Mencangkok Pohon Mangga

LAPORAN PRATIKUM TEKNOLOGI PRODUKSI BENIH STRUKTUR BENIH DAN TIPE PERKECAMBAHAN

I. PENDAHULUAN. Cabai merah (Capsicum annuum L.) merupakan salah satu komoditas sayuran yang banyak

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 491/Kpts/SR.120/12/2005 TENTANG PELEPASAN DURIAN SALISUN SEBAGAI VARIETAS UNGGUL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Ilmu Pengetahuan Alam

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Penyangraian bahan bakunya (tepung beras) terlebih dahulu, dituangkan

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

TINJAUAN PUSTAKA. Gladiol berasal dari bahasa latin Gladius yang berarti pedang kecil, menunjukkan

ASPEK BIOLOGI TANAMAN KOPI Oleh : Abd. Muis, SP.

III. METODE PENELITIAN

LAMPIRAN. : seleksi persilangan galur introduksi 9837 dengan wilis

TINJAUAN PUSTAKA Botani Manggis

Pada waktu panen peralatan dan tempat yang digunakan harus bersih dan bebas dari cemaran dan dalam keadaan kering. Alat yang digunakan dipilih dengan

TINJAUAN PUSTAKA. antara cm, membentuk rumpun dan termasuk tanaman semusim.

BAB I PENDAHULUAN. untuk melihat kenampakan sel secara utuh. Maserasi pada jaringan tumbuhan

LAPORAN PRAKTIKUM BOTANI ANATOMI AKAR BATANG DAN DAUN

TINJAUAN PUSTAKA. Adapun morfologi tanaman tembakau adalah: Tanaman tembakau mempunyai akar tunggang terdapat pula akar-akar serabut

A. Struktur Akar dan Fungsinya

TINJAUAN PUSTAKA. Botani Tanaman. akar-akar cabang banyak terdapat bintil akar berisi bakteri Rhizobium japonicum

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAMPIRAN. 1. Deskripsi jenis Anggrek yang ditemukan di Hutan Pendidikan USU

BAB IV ANALISIS DATA DAN INTERPRETASI PENEMUAN Hasil Pengamatan Makroskopis Daun Saga (Abrus precatorius L.)

BAB I PENDAHULUAN. atau yang memiliki nama ilmiah Arachis hypogeae adalah salah satu tanaman

TANAMAN PERKEBUNAN. Kelapa Melinjo Kakao

LAPORAN PRAKTIKUM I KUNCI DETERMINASI KELAS DICOTYLEDONAE

TINJAUAN PUSTAKA. Botani Tanaman. Mangga berakar tunggang yang bercabang-cabang, dari cabang akar ini tumbuh

PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN. By Luisa Diana Handoyo, M.Si.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Penetapan Kadar Sari

BAB I PENDAHULUAN. dengan nama latin Syzygium aromaticum atau Eugenia aromaticum. Tanaman

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 175/Kpts/SR.120/3/2006 TENTANG PELEPASAN CABAI BESAR HIBRIDA PURWO SEBAGAI VARIETAS UNGGUL

Cara Perkembangbiakan Tumbuhan

BAB I PEMBUATAN SEDIAAN HERBAL

MAKALAH STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN SERTA PEMANFAATANNYA DALAM TEKNOLOGI

STRUKTUR PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN

TINJAUAN PUSTAKA. Taksonomi Tanaman Teh

TINJAUAN PUSTAKA. Botani Tanaman. Tanaman kedelai (Glycine max L. Merrill) memiliki sistem perakaran yang

TINJAUAN PUSTAKA. Di Indonesia tanaman seledri sudah dikenal sejak lama dan sekarang

(STEK-SAMBUNG) SAMBUNG)

BAB I KLARIFIKASI HASIL PERTANIAN

upaya penyediaan bahan baku untuk industri obat tradisional sebagian besar berasal dari tumbuhtumbuhan yang tumbuh di alam liar atau dibudidayakan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mengobati gangguan kesehatan, serta dapat memulihkan kesehatan.

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 513/Kpts/SR.120/12/2005 TENTANG PELEPASAN APEL ANNA SEBAGAI VARIETAS UNGGUL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Tanamannya berbentuk rumput, batangnya pendek, dan akar tunggangnya

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan yang optimal dan untuk mengatasi berbagai penyakit secara alami.

REVISI DAN PROPOSISI MIKRO TEKS DASAR

II. TINJAUAN PUSTAKA. dan memiliki batang berbentuk segi empat. Batang dan daunnya berwarna hijau

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM BAHAN ALAM PEMBUATAN SIMPLISIA DAN SERBUK KERING HERBA MENIRAN

TINJAUAN PUSTAKA Botani dan Morfologi Cabai

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 126/Kpts/SR.120/2/2007 TENTANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERTANIAN,

BAB I PENDAHULUAN. yaitu dilihat dari beberapa bentuk dan karakteristik jenis tanamanya.

TINJAUAN PUSTAKA Tanaman Wijen secara Umum

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian

Transkripsi:

Pustaka ANALISIS JAMU ANALISIS SECARA MAKROSKOPIK Anonim, Materia Medika, Depkes RI Sutrisno,, R.B., 1986, Analisis Jamu, Univ.pancasila,, Jakarta Brain, K.R., Turner, T.D, 1975, The Practical Evaluation of Phytopharmaceuticals,, Wright- Sciencetechnica,, Bristol Beberapa Definisi Simplisia : ialah bahan alamiah yang dipergunakan sebagai bahan obat, kecuali dinyatakan lain berupa bahan yang telah dikeringkan. Simplisia terdiri dari simplsiia nabati, hewani dan mineral. Simplisia nabati: : ialah simplisia yang serupa tanaman utuh, bagian tanaman atau eksudat tanaman. Eksudat tanaman adalah isi sel yang secara spontan keluar dari tanaman atau isi lanjutan.. sel yang dengan cara tertentu dikeluarkan dari selnya, atau zat nabati lainnya yang dengan cara tertentu dipisahkan dari tanamannya dan belum berupa zat kimia murni. Simplisia hewani: :? Simplisia pelikan: :? Simplisia baku :? Morfografi Evaluasi Organoleptik ilmu yang mempelajari deskripsi dari bentuk analisis bahan obat alam terutama pada bentuk simplisia Obat bahan alam dalam bentuk simplisia didapatkan dari tanaman (bagian dari tanaman) Guna Morfografi : menentukan kebenaran suatu bahan Tujuan : mencari kekhasan bentuk, warna dan ukuran suatu simplisia Pemeriksaan yang menggunakan indera manusia - Indera penglihat - Indera Perasa - Indera Pembau - Indera Peraba - Indera pendengar Membutuhkan keahlian perlu latihan 1

Pengenalan Simplisia Simplisia berasal dari tanaman dibagi dalam kelompok-kelompok menurut asal bagian tanamannya Bagian tanama man n yang tumbuh dibawah tanah akar, rimpang, umbi, bulbus dll Bagian tanaman yang tumbuh diatas tanah kulit batang, kayu, buah, bunga dan biji Lain-lain bagian tanaman atau bagian aseluler gom, jus kering dll Deskripsi simplisa Menurut asal bagian tanaman. Bagian tanaman yang tumbuh dibawah tanah Bagian ini termasuk akar dan turunannya seperti Akar (Radix, Root) Rimpang (Rhizoma, Rhizome) Umbi lapis (Bulbus, Bulb) Umbi (Tuber, Tuber) Deskripsi Berdasarkan ketersediaannya dipasaran : Utuh, Kupasan, Rajangan Berdasarkan ukuran: Lurus, bercabang, berbelit-belit belit, silinder, kerucut Berdasarkan permukaannya: adanya sisik daun, luka, lentisel dll Bentuk patahan (Seperti pada kulit batang) 2

Daun Kemungkinan terdapat dalam bentuk utuh, rajangan maupun serpihan. Perhatikan kekuatan/kekeringannya juga tekstur permukaan daun dan warnanya. Hal-hal yang perlu dideskripsikan untuk simplisia yang berasal dari daun adalah: Kenampakan dan tekstur Ukuran Duduk daun Struktur Lamina (termasuk bentuk, komposisi, Ujung daun, basis daun, tepi daun dll Herba Herba terdiri dari seluruh bagian tanaman yang tumbuh diatas tanah, biasanya tanaman muda, sehingga umumnya terdiri dari batang, bunga, daun dan sedikit buah muda Kulit Batang (Cortex, Bark) Merupakan jaringan luar batang (perbatasannya di kambium). Tanda-tanda luar seperti misalnya adanya Lichen, lentisel dan lumut dapat menjadi informasi tambahan. Kulit batang dikoleksi dengan cara mengupas lapisan terluar batang atau akar setelah diiris secara longitudinal atau transversal Deskripsi Bentuk Kulit batang Datar (Flat), umumnya simplisia dikoleksi dari batang Melengkung (Curved) Melengkung terbalik (Recurved) Saluran (Channelled) Bergulung (Quill) Bergulung ganda (Double quill) Bergulung gabung (Compound quill) 3

Deskripsi permukaan kulit batang Halus (Smooth) Kasar (Rough) Berkerut (Wrinkled) Bekas patahan Kayu (Wood, Lignum) Pendek (short), bila bekas patahan rata Berbutir (granular), bila bekas patahan berjendul Menyerpih (Splintery), bila bekas patahan bergerigi Berserabut (fibrous), bila bekas patahan menunjukkan serabut jarum Berlapis (laminated), bila bekas patahan menunjukkan lapisan-lapisan Hanya sedikit simplisia yang berasal dari kayu Terdiri dari Kambium, utamanya bagian xylem. Deskripsi hampir sama dengan akar/rimpang dan kulit batang 4

Bunga (Flower, Flos) Istilah bunga meliputi : bunga sejati, kuncup, bunga majemuk Perhatikan bagian-bagiannya bagiannya, termasuk bentuk, dasar bunga, warna, bentuk kelopak dsb Buah (Fruit, Fructus) Jika penyerbukan bunga telah terjadi dan kemudian diikuti pula dengan pertumbuhan, maka bakal buah akan tumbuhmenjadi buah dan bakal biji, didalamnya akan menjadi biji. Deskripsinya meliputi: Berdasarkan keberadaannya : Sederhana (Simple) Sekumpulan (Aggregate) majemuk (Collective) Perhatikan bentuk dan ukuran juga letak: Pelekatan, perikarp, plasenta dan biji Biji (Seed, Semen) Alat perkembangan utama yang mengandung calon tumbuhan baru (lembaga/embrio), umumnya biji terdiri dari lembaga dan kulitnya. Perhatikan dan bedakan ukuran, bentuk dan warna: Tali pusar (funicle), hilum, lapisan biji, perisperm,, endosperm, embryo 5

Bagian Aseluler Tidak bisa didefinisikan secara pasti seperti bagian tanaman lain Sangat tergantung sumber material dan metode penyiapannya - Ekstrak dan Jus kering - Lemak, minyak, Lilin - Gom - Resin - Minyak atsiri Hal-hal yang perlu diperhatikan dan dicatat Nomenklatur Termasuk tanaman asal, nama latin dan sinonim Ketersediaan Bagaimana simplisia tersebut terdapat dipasaran (utuh, rajangan dll) Bentuk Bentuknya secara umum apakah bulat, lonjong, oval, dll lanjutan Ukuran Dimensinya (panjang lebar, diameter ) dalam sentimeter atau milimeter. Kenampakan luar Kenampakan luasan secara umum. Misal, berkerut, bersalur, berserat dll Patahan Penggambaran bila simplisia tersebut diberi tekanan, Misal: utuh, tidak utuh, pecah, rapuh tak terpatahkan dll Warna luar Warna dari permukaan simplisia Warna dalam Warna dari permukaan patahan Bau dan Rasa Agak sukar digambarkan dankadang berbahaya (ada kemungkinan beracun dan reaksi alergi) 1 2 3 4 5 6 Contoh Simplisia yang berasal dari Batang No Uraian Nama Tanaman asal Bentuk Permukaan Warna Bau dan Rasa Batang Brotowali Tinospora crispa Potongan Tidak rata, 5-10 cm, ber-tonjolan, beralur membujur. Lapisan luar mudah terkelupas Hijau kecoklatan Tidak berbaurasa pahit Analisis Kualitatif Makroskopik Ramuan jamu yang berupa jamu rajangan atau jamu cacah ditebarkan pada kertas /kain putih yang lebar. Setiap simplisia dikumpulkan dalam onggokan sesuai dengan ciri-ciri morfologi dan organoleptisnya. Kemudian masing-masing onggokan simplisia tersebut diidentifikasi dan dideskripsikan satu persatu hingga dapat dikenali nama jenis simplisianya 6

Analisis Kuantitatif Makroskopik Terhadap masing-masing onggokan simplisia tersebut dipisahkan satu sama lain kemudian ditimbang satu persatu 7