RETROFITTING SAMBUNGAN KOLOM-BALOK EKSPANSI PLANAR SEGITIGA DENGAN VARIASI UKURAN

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PENGESAHAN...ii. HALAMAN PERNYATAAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. HALAMAN PERSEMBAHAN... vi. DAFTAR ISI...

STUDI EKSPERIMENTAL PENGUJIAN BEBAN SIKLIK KOLOM PERSEGI BETON BERTULANG DENGAN PERKUATAN PEN-BINDER DAN FRP ABSTRAK

STUDI KUAT LENTUR BALOK DENGAN PENAMBAHAN GLENIUM ACE 8590

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG CONDOTEL MATARAM CITY YOGYAKARTA. Oleh : KEVIN IMMANUEL KUSUMA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG TRANS NATIONAL CRIME CENTER MABES POLRI JAKARTA. Oleh : LEONARDO TRI PUTRA SIRAIT NPM.

PERBAIKAN KOLOM LANGSING BETON BERTULANG MENGGUNAKAN FIBER GLASS JACKET DENGAN VARIASI TINGKAT KERUSAKAN

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG PERKULIAHAN FMIPA UNIVERSITAS GADJAH MADA

Retrofitting Sambungan Kolom-Balok Beton Bertulang Ekspansi Planar Segitiga dengan Variasi Ukuran

DAFTAR ISI JUDUL PENGESAHAN PERNYATAAN BEBAS PLAGIASI ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

STUDI EKSPERIMENTAL PERBAIKAN KOLOM PERSEGI BETON BERTULANG ABSTRAK

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN SILICA FUME

KERUNTUHAN LENTUR BALOK PADA STRUKTUR JOINT BALOK-KOLOM BETON BERTULANG EKSTERIOR AKIBAT BEBAN SIKLIK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERBANDINGAN KEKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN VARIASI UKURAN PROFIL BAJA SIKU YANG DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS STUDENT PARK APARTMENT SETURAN YOGYAKARTA

Kata Kunci : beton, baja tulangan, panjang lewatan, Sikadur -31 CF Normal

STUDI EKSPERIMENTAL PERBAIKAN KOLOM LINGKARAN BETON BERTULANG ABSTRAK

KEKUATAN SAMBUNGAN BALOK BETON BERTULANG DENGAN SIKADUR -31 CF NORMAL

PERBAIKAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG MENGGUNAKAN FIBER GLASS JACKET DENGAN VARIASI TINGKAT KERUSAKAN

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR GEDUNG BANK MODERN SOLO

STUDI EKSPERIMENTAL PENGUJIAN BEBAN SIKLIK KOLOM LINGKARAN BETON BERTULANG DENGAN PERKUATAN PEN-BINDER DAN FRP ABSTRAK

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PERKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN FIBER GLASS JACKET PADA KONDISI KERUNTUHAN TARIK. Oleh: LISA CAROLINE NPM.

PERILAKU STRUKTUR BETON BERTULANG AKIBAT PEMBEBANAN SIKLIK

d b = Diameter nominal batang tulangan, kawat atau strand prategang D = Beban mati atau momen dan gaya dalam yang berhubungan dengan beban mati e = Ek

BAB III LANDASAN TEORI. A. Pembebanan Pada Pelat Lantai

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL DI JALAN LINGKAR UTARA YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KAMPUS STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

PENGUJIAN KUAT LENTUR TERHADAP PELAT BETON PRACETAK BERONGGA

TUGAS AKHIR PERENCANAAN GEDUNG DUAL SYSTEM 22 LANTAI DENGAN OPTIMASI KETINGGIAN SHEAR WALL

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN FLY ASH

PENGARUH JARAK SENGKANG TERHADAP KAPASITAS BEBAN AKSIAL MAKSIMUM KOLOM BETON BERPENAMPANG LINGKARAN DAN SEGI EMPAT

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI YOGYAKARTA

BAB 4 PENGOLAHAN DATA DAN ANALISA

STUDI EKSPERIMENTAL VARIASI TULANGAN SENGKANG PADA KOLOM PERSEGI ABSTRAK

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA

PERANCANGAN GEDUNG APARTEMEN DI JALAN LAKSAMANA ADISUCIPTO YOGYAKARTA

KOLOM KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN KONSENTRIK

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI SURAKARTA

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan Surat Pernyataan Kata Pengantar DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR NOTASI DAFTAR LAMPIRAN

ANALISIS DAKTILITAS BALOK BETON BERTULANG

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR TAHAN GEMPA DENGAN SISTEM BALOK ANAK DAN BALOK INDUK MENGGUNAKAN PELAT SEARAH

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PERPUSTAKAAN PUSAT YSKI SEMARANG

DETEKSI DINI POLA KERUNTUHAN STRUKTUR PORTAL GEDUNG H UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA AKIBAT GEMPA. Tugas Akhir

3.4.5 Beban Geser Dasar Nominal Statik Ekuivalen (V) Beban Geser Dasar Akibat Gempa Sepanjang Tinggi Gedung (F i )

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL BAHTERA SURABAYA JAWA TIMUR. Laporan Tugas Akhir

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR PERPAJAKAN PUSAT KOTA SEMARANG

1.6 Tujuan Penulisan Tugas Akhir 4

PERKUATAN KOLOM BETON BERTULANG DENGAN GLASS FIBER JACKET UNTUK MENINGKATKAN KAPASITAS BEBAN AKSIAL (034S)

STUDI PERILAKU MEKANIK KEKUATAN BETON RINGAN TERHADAP KUAT LENTUR BALOK

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

STUDI KEKUATAN RANGKA ATAP MONOFRAME MENGGUNAKAN PROFIL C GANDA DENGAN SAMBUNGAN LAS

KUAT LENTUR PROFIL LIPPED CHANNEL BERPENGAKU DENGAN PENGISI BETON RINGAN BERAGREGAT KASAR AUTOCLAVED AERATED CONCRETE HEBEL

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENAMBAHAN SUPERPLASTICIZER TERHADAP KUAT LENTUR BETON RINGAN ALWA MUTU RENCANA f c = 35 MPa

PERILAKU BALOK BERTULANG YANG DIBERI PERKUATAN GESER MENGGUNAKAN LEMBARAN WOVEN CARBON FIBER

BAB III LANDASAN TEORI. beban hidup dan beban mati pada lantai yang selanjutnya akan disalurkan ke

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

STUDI KEKUATAN KOLOM BAJA PROFIL C GABUNGAN DENGAN PELAT PENGAKU TRANSVERSAL

Yogyakarta, Juni Penyusun

TESIS STUDI PERILAKU KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN KEKANGAN CARBON FIBER REINFORCED POLYMER (CFRP) YANG DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

PERENCANAAN STRUKTUR UNIT GEDUNG A UNIVERSITAS IKIP VETERAN SEMARANG

ANALISIS HUBUNGAN BALOK KOLOM BETON BERTULANG PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG DPRD-BALAI KOTA DKI JAKARTA

DAFTAR NOTASI BAB I β adalah faktor yang didefinisikan dalam SNI ps f c adalah kuat tekan beton yang diisyaratkan f y

DESAIN DINDING GESER TAHAN GEMPA UNTUK GEDUNG BERTINGKAT MENENGAH. Refly. Gusman NRP :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG APARTEMEN MEDITERANIAN GARDEN JAKARTA

PENGARUH SIKA CARBODUR PADA KUAT GESER BALOK BETON TANPA TULANGAN GESER

KOLOM PENDEK KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan pada setiap bidang kehidupan pada era globalisasi saat ini

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG APARTEMEN SEMBILAN LANTAI DI YOGYAKARTA. Oleh : PRISKA HITA ERTIANA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PARKIR MENARA BOSSOWA MAKASSAR

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PORTLAND COMPOSITE CEMENT TERHADAP KUAT LENTUR BETON DENGAN f c = 40 MPa PADA BENDA UJI BALOK 600 X 150 X 150 mm 3

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS HOTEL ARCS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR PROGRAM SARJANA STRATA SATU

DESAIN TAHAN GEMPA BETON BERTULANG PENAHAN MOMEN MENENGAH BERDASARKAN SNI BETON DAN SNI GEMPA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG LIPPO CENTER BANDUNG

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH BINA BANGSA JALAN JANGLI BOULEVARD SEMARANG

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA MAHASIWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Oleh : CAN JULIANTO NPM. :

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SIMBOL

8. Sahabat-sahabat saya dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satupersatu yang telah membantu dalam menyelesaikan dan menyusun Tugas Akhir ini.

STUDI DESAIN STRUKTUR BETON BERTULANG TAHAN GEMPA UNTUK BENTANG PANJANG DENGAN PROGRAM KOMPUTER

PERBANDINGAN KUAT TARIK LENTUR BETON BERTULANG BALOK UTUH DENGAN BALOK YANG DIPERKUAT MENGGUNAKAN CHEMICAL ANCHOR

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA 5 LANTAI DI WILAYAH GEMPA 3

Kinerja Hubungan Pelat-Kolom Struktur Flat Plate Bertulangan Geser Stud Rail dan Sengkang Dalam Menahan Beban Lateral Siklis

BALOK BETON DENGAN TULANGAN TARIK BAJA SIKU

LEMBAR PENGESAHAN Tugas Akhir Sarjana Strata Satu (S-1)

KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN PROFIL BAJA SIKU DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG POLITEKNIK KESEHATAN SEMARANG JALAN TIRTO AGUNG PEDALANGAN-SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. lain biaya (cost), kekakuan (stiffness), kekuatan (strength), kestabilan (stability)

TINJAUAN KUAT LENTUR BALOK BETON BERTULANGAN BAMBU LAMINASI DAN BALOK BETON BERTULANGAN BAJA PADA SIMPLE BEAM. Naskah Publikasi

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG DEWAN KERAJINAN NASIONAL DAERAH (DEKRANASDA) JL. KOLONEL SUGIONO JEPARA

PENINGKATAN DISIPASI ENERGI DAN DAKTILITAS PADA KOLOM BETON BERTULANG YANG DIRETROFIT DENGAN CARBON FIBER JACKET

BAB IV HASIL EKSPERIMEN DAN ANALISIS

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUMAH SAKIT UMUM PROPINSI KEPULAUAN RIAU. Oleh : DEDE FAJAR NADI CANDRA NPM :

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL PESONA TUGU YOGYAKARTA

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA UNIMUS

L p. L r. L x L y L n. M c. M p. M g. M pr. M n M nc. M nx M ny M lx M ly M tx. xxi

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan keruntuhan tekan, yang pada umumnya tidak ada tanda-tanda awal

PENGARUH VARIASI JARAK SENGKANG DAN RASIO TULANGAN LONGITUDINAL TERHADAP MEKANISME DAN POLA RETAK KOLOM BERTULANGAN RINGAN AKIBAT BEBAN SIKLIK

PERHITUNGAN DAN PENGGAMBARAN DIAGRAM INTERAKSI KOLOM BETON BERTULANG DENGAN PENAMPANG PERSEGI. Oleh : Ratna Eviantika. : Winarni Hadipratomo, Ir.

Transkripsi:

TESIS RETROFITTING SAMBUNGAN KOLOM-BALOK EKSPANSI PLANAR SEGITIGA DENGAN VARIASI UKURAN SIGIT HERNOWO No. Mhs. : 125101896/PS/MTS PROGRAM STUDI MAGISTER TEKNIK SIPIL PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2015

Halaman Persembahan iv

INTISARI Aktivitas kegempaan yang sangat tinggi di Indonesia, diikuti berbagai kejadian gempa besar, menyebabkan kesadaran untuk mengantisipasi kerusakan yang ditimbulkan oleh bencana ini. Peraturan-peraturan gempa mengalami perubahan disertai dengan perubahan wilayah gempa. Harus ada upaya untuk memperbaiki struktur gedung yang telah ada, salah satunya dengan perkuatan pada bagian sambungan kolom-balok yang merupakan bagian struktur bangunan terlemah terhadap gempa. Empat benda uji sambungan kolom-balok beton bertulang, yaitu SJC, SJ- 01, SJ-02, dan SJ-03 dibuat menggunakan beton normal dan tulangan polos diuji dalam program eksperimen ini. Balok dengan lebar 150 mm, tinggi 250 mm, dan panjang 1500 mm disambung dengan kolom berpenampang 250 mm x 250 mm, dan panjang 1750 mm. Spesimen SJ-01, SJ-02, dan SJ-3 diperkuat menggunakan voute segitiga pada sisi bawah balok di sambungan dengan kolom masing-masing dengan panjang sisi 125 mm, 187,5mm, dan 250 mm. Semua spesimen diuji dengan pembebanan siklik pada balok menggunakan aktuator hidrolik. Kenaikan kekuatan diperoleh pada spesimen SJ-01 dan SJ-03 berturutturut sebesar 12,74% dan 10,29%. Kegagalan struktur terjadi pada daerah sambungan spesimen SJC diikuti oleh SJ-01 yang bergeser ke ujung perkuatan. Pada SJ-02 dan SJ-03 kegagalan ditandai dengan lepasnya elemen perkuatan. Penguatan kekuatan sisi belakang kolom dan penurunan rasio redaman viskus ekuivalen terjadi secara signifikan mengikuti ukuran perkuatan. Perkuatan segitiga pada satu sisi mampu meningkatkan disipasi energi, namun berbanding terbalik dengan dimensi. Kata kunci : sambungan kolom-balok, beton bertulang, retrofit, voute, beban siklik vi

ABSTRACT Highly seismic activities in Indonesia, that is followed by a lot of high magnitude earthquakes, make awareness of the people to anticipate the damage that caused by this disaster. The Codes of earthquake have change and are accompanied by the change of seismic region. There must be some efforts to improve the existing building structure. One of the effort is retrofitting the beamcolumn joint, that is the weakest element of structure in the building when subjected to earthquake loading. Four beam-column joint reinforced concrete specimens, namely SJC, SJ- 01, SJ-02, and SJ-03, made of normal concrete and plain reinforcement were tested in this experimental program. Beam with 150 mm width, 250 mm high, and 1500 length be jointed with column that has section area of 250 mm x 250 mm, and 1750 mm length. The specimens of SJ-01, SJ-02 and SJ-03 were retrofitted by triangular voute in lower side of the beam in the beam-column joint region with 125 mm, 187.5 mm, and 250 mm side length, respectively. All specimens are tested with cyclic loading using hydraulic actuator. The results show that increasing strength of specimen SJ-01 and SJ-03 werw 12.74 is 10.29%, respectively. The failure occured of SJC in the beamcolumn joint region, followed by SJ-01 that scrape to the end of retrofitting. In the SJ-02 and SJ-03, the failure shown by the loosing of retrofitting elements. Strengthening of rear side column and decreasing of equivalent viscous damping ratio have occurred significantly with retrofitting dimension. Triangular retrofitting in one side of beam, can increase dissipation energy, that inverse ratio with dimension. Keywords : beam-column joint, reinforced concrete, retrofitting, voute, cyclic loading vii

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan pencipta langit dan bumi, penulis berhasil menyelesaikan tesis yang berjudul Retrofitting Sambungan Kolom-Balok Ekspansi Planar Segitiga dengan Variasi Ukuran sebagai salah satu persyaratan untuk menyelasikan program Magister Teknik Sipil, konsentrasi Struktur, Program Pascasarjana Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Dalam proses penelitian dan penulisan tesis ini banyak pihak yang telah memerikan bantuan berupa saran, pemikiran, material, tenaga, dan fasilitas, sehingga penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Dr. Ir. A.M. Ade Lisantono, M.Eng, sebagai dosen pembimbing yang telah memberikan pemahaman dan pengetahuan yang sangat diperlukan untuk pembuatan tesis ini 2. Bapak Ir. John Tri Hatmoko, M.Sc dan Bapak Ir. Haryanto Yoso Wigroho, MT, sebagai anggota tim penguji proposal tesis yang telah memberikan masukan yang berharga untuk penelitian dan penulisan tesis ini 3. Bapak Dr. Ir. Imam Basuki, MT selaku Ketua Program Studi Magister Teknik Sipil, Program Pascasarjana Universitas Atma Jaya Yogyakarta 4. Bapak Dr. M. Parnawa Putranta, M.B.A. selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Atma Jaya Yogyakarta 5. Bapak Dr. Gregorius Sri Nurhartanto, SH, LL.M., selaku Rektor Universitas Atma Jaya Yogyakarta viii

ix 6. Bapak Dinar Gumilang Jati, ST, M.Eng., selaku Kepala Laboratorium Struktur dan Bahan Bangunan Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta 7. Bapak V. Sukaryantara, Teknisi Laboratorium Struktur dan Bahan Bangunan Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta beserta para Asisten Laboratorium 8. Bapak Dr. Ir. Muslikh, M.Sc., M.Phil., selaku Kepala Pusat Studi Ilmu Teknik Universitas Gadjah Mada 9. Bapak Dr. Ing. Ir. Djoko Sulistyo, selaku Kepala Laboratorium Struktur dan Mekanika Bahan, PSIT, Universitas Gadjah Mada 10. Bapak M. Alwi Suwignyo, Bapak Hananta, Bapak Eko Suroyo, dan Bapak Tukimin, para Teknisi Laboratorium Struktur dan Mekanika Bahan, PSIT, UGM 11. Seluruh dosen dan staff program studi Magister Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta Penulis sadar bahwa tesis ini masih jauh dari sempurna, baik dalam penelitian maupun penulisannya. Untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan untuk menyempurnakan tesis ini. Semoga tesis ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan, terutama bidang teknik sipil. Yogyakarta, April 2015 Penulis

DAFTAR ISI Halaman Judul... Lembar Pengesahan Pembimbing... Lembar Pengesahan Penguji... Halaman Persembahan... Halaman Pernyataan... Intisari... Abstract... Kata Pengantar... Daftar isi... Daftar tabel... Daftar gambar... Daftar lampiran... Daftar notasi... i ii iii iv v vi vii viii x xiii xiv xvii xviii Bab I Pendahuluan... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Tujuan Penelitian... 5 C. Batasan Masalah... 5 Bab II Tinjauan Pustaka... 7 Bab III Landasan Teori... 21 A. Sambungan Kolom-Balok... 21 B. Metode Perkuatan... 26 x

xi C. Baja Tulangan... 27 D. Daktilitas... 29 E. Kekakuan... 29 F. Disipasi Energi... 30 G. Hipotesis... 31 H. Jadwal Penelitian... 31 BAB IV. METODOLOGI PENELITIAN... 33 A. Bahan... 33 B. Alat... 36 1. Alat Pengujian Material... 36 2. Alat Pembuatan Benda Uji... 39 3. Alat Pengujian Baja dan Beton... 40 4. Alat Pengujian Utama... 42 C. Desain Campuran Beton... 44 D. Pembuatan Benda Uji... 44 E. Perawatan Benda Uji... 49 F. Perbaikan Benda Uji... 50 G. Pengujian dan Pengambilan Data... 52 BAB V. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 57 A. Bahan... 57 1. Pasir... 57 2. Batu Pecah... 57 3. Baja Tulangan... 58

xii B. Desain Beton... 59 C. Kuat Tekan Silinder Beton... 60 D. Sambungan... 62 1. Retak Pertama dan Pola Retakan... 62 2. Kapasitas Beban Maksimal... 66 3. Kurva Histerisis... 69 4. Regangan Baja Tulangan... 72 5. Disipasi Energi... 75 6. Kekakuan Siklus... 82 7. Daktilitas Struktur... 85 8. Perbandingan dengan Penelitian Terdahulu... 86 BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN... 88 A. Kesimpulan... 88 B. Saran... 89 Daftar Pustaka... 90

DAFTAR TABEL Nomor Judul Hal 3.1 Jadwal Penelitian... 32 5.1 Kekuatan tarik baja tulangan... 58 5.2 Nilai slump campuran beton... 59 5.3 Kekuatan tekan silinder beton... 60 5.4 Modulus elastisitas rata-rata... 61 5.5 Perbandingan kekakuan siklus (Kc) dan degradasi kekakuan spesimen pada siklus awal... 83 5.6 Perbandingan kekakuan siklus (Kc) dan degradasi kekakuan spesimen pada siklus stabil... 85 5.7 Rekapitulasi daktilitas struktur... 86 xiii

DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Hal 1.1 Data episenter gempa Indonesia 1900-2009... 2 1.2 Roadmap penelitian... 4 3.1 Gaya-gaya pada sambungan interior... 22 3.2 Perilaku ideal sambungan kolom-balok interior... 24 3.3 Luas efektif sambungan kolom-balok... 29 3.4 Loss-coefficient mengukur fraksi disipasi energi pada siklus tegangan-regangan... 30 4.1 Semen... 33 4.2 Pasir... 34 4.3 Batu pecah... 34 4.4 Epoxy Resin SikaCim Bonding Adhesive... 35 4.5 Neraca digital... 36 4.6 Oven... 37 4.7 Saringan dan mesin pengguncang... 37 4.8 Piknometer, gelas ukur, dan pipet tetes... 38 4.9 Kerucut terpancung dan batang penumbuk... 39 4.10 Peralatan-peralatan untuk pengecoran benda uji... 40 4.11 Mesin uji tarik baja... 41 4.12 Mesin uji tekan... 42 4.13 Crane dan tackle... 43 xiv

xv 4.14 Pemasangan strain gauge pada tulangan... 44 4.15 Benda uji : Spesimen SJC... 45 4.16 Benda uji : Spesimen SJ-01... 46 4.17 Benda uji : Spesimen SJ-02... 47 4.18 Benda uji : Spesimen SJ-03... 48 4.19 Perendaman silinder beton... 50 4.20 Spesimen ditutup dengan karung goni basah... 50 4.21 Tulangan untuk retrofitting spesimen-spesimen... 51 4.22 Setting benda uji dan alat ukur... 52 4.23 Pola pembebanan menurut SNI 7438-2012... 54 4.24 Kriteria kekuatan... 55 4.25 Kriteria energi disipasi relatif... 55 4.26 Kriteria kekakuan... 56 5.1 Grafik umur kekuatan beton... 60 5.2 Grafik umur modulus elastisitas beton... 62 5.3 Pengamatan retak... 64 5.4 Retak pada kolom di belakang sambungan sesudah akhir pengujian... 66 5.5 Perbandingan beban maksimal rata-rata... 67 5.6 Perbandingan beban maksimal siklus awal... 68 5.7 Perbandingan beban maksimal stabil... 69 5.8 Grafik histerisis beban vs defleksi lateral... 70 5.9 Grafik beban vs drift ratio... 71

xvi 5.10 Perbandingan grafik regangan tulangan vs siklus... 73 5.11 Perbandingan kurva hysterestic energy siklus awal... 76 5.12 Perbandingan kurva hysterestic energy pada siklus stabil... 77 5.13 Perbandingan kurva energi potensial pada siklus awal... 78 5.14 Perbandingan kurva energi potensial siklus stabil... 79 5.15 Perbandingan kurva rasio redaman viskus ekuivalen (EVDR) siklus awal... 80 5.16 Perbandingan kurva rasio redaman viskus ekuivalen (EVDR) siklus stabil... 81 5.17 Perbandingan degradasi kekakuan pada siklus awal... 84 5.18 Perbandingan degradasi kekakuan pada siklus stabil... 84

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Hal Lampiran 1a Pengujian Analisa Saringan Agregat Halus... 94 Lampiran 1b Pengujian Analisa Saringan Agregat Kasar... 101 Lampiran 1c Pengujian Berat Jenis dan Penyerapan Air Agregat Halus. 108 Lampiran 1d Pengujian Berat Jenis dan Penyerapan Air Agregat Kasar. 110 Lampiran 2 Pengujian Kuat Tarik Baja... 112 Lampiran 3a Pengujian Slump Beton... 114 Lampiran 3b Pengujian Kuat Tekan Beton... 116 Lampiran 3c Pengujian Modulus Elastisitas Beton... 120 Lampiran 3d Pengujian Kuat Tarik Belah Beton... 135 Lampiran 4 Desain Campuran Beton... 138 Lampiran 5 Perhitungan Momen Nominal Rencana... 140 Lampiran 6 Perhitungan Luas Minimal Tulangan... 142 Lampiran 7 Perhitungan Gaya Aksial... 148 Lampiran 8 Pola Pembebanan... 151 Lampiran 9 Analisa Pengujian Utama... 153 Dokumentasi... 192 xvii

DAFTAR NOTASI a a vh a vv A : tinggi blok tegangan ekuivalen, mm : penulangan horizontal, mm2 : penulangan vertikal, mm2 : luas daerah di bawah kurva envelope, kn.mm A : luas, mm 2 A ch : luas penampang komponen struktur yang diukur sampai tepi luar tulangan transversal, mm 2 A g : luas bruto penampang beton, mm 2 A j : luas penampang efektif pada joint, mm 2 A r : luas atap, mm 2 A s : luas penampang batang tulangan, mm 2 A s : luas penampang tulangan tekan, mm 2 A sh : luas penampang total tulangan sengkang persegi, mm 2 A sl : luas pelat lantai, m 2 A st : luas penulangan total, mm 2 A s1 : luas penampang bagian I, mm 2 A s2 : luas penampang bagian II, mm 2 b b b b c b c : lebar, mm : lebar balok, m : dimensi penampang inti komponen, mm : lebar kolom 1, m xviii

xix b w C C c C c C s C s d d : lebar dinding, m : gaya tekan, kn : gaya tekan pada beton, kn : gaya tekan pada beton, kn : gaya tekan pada batang tulangan, kn : gaya tekan pada batang tulangan, kn : jarak dari serat tekan terjauh ke pusat tulangan tarik longitudinal, mm : deviasi standar d : tebal selimut beton, mm d b D D D D b D c D c D c D f D p D r : diameter nominal batang tulangan, mm : diameter tulangan, mm : beban mati, kg : defleksi, mm : berat balok, kg : diameter tulangan tekan, mm : berat kolom, kg : berat sisa kolom, kg : berat lantai, kg : berat plafon, kg : berat atap, kg D r : drift rasio (rasio simpangan), % D s D t : diameter tulangan sengkang, mm : diameter tulangan tarik, mm

xx D w E E c E s : berat dinding, kg : modulus elastisitas, MPa : modulus elastisitas beton, MPa : modulus elastisitas baja, MPa EVDR : rasio redaman viskus ekuivalent, % f c f s f s f y f yt FM h h b h c h w h x HE k k k e K c dh h : kuat tekan beton, MPa : tegangan tarik yang dihitung dalam tulangan saat beban layan, MPa : tegangan dalam tulangan tekan yang terkena beban terfaktor, MPa : tegangan luluh baja, MPa : kekuatan luluh tulangan transversal, MPa : modulus kehalusan, tak berdimensi : tebal atau tinggi keseluruhan komponen struktur, mm : tinggi balok, mm : lebar kolom 2, mm : tinggi dinding, m : spasi pengikat silang, mm : energi histerisis, kn : margin : kekakuan, N/m : kekakuan elastis, kn/mm : kekakuan siklus, kn/mm : panjang penyaluran tulangan tarik, mm : panjang penulangan horizontal, mm

xxi v 0 L L L c L c L c M n M u n : panjang penulangan vertikal, mm : panjang pemasangan, mm : beban hidup, kg : panjang, m : tinggi kolom, m : tinggi protoype, m : tingg sisa kolom, m : momen nominal, kn.mm : momen ultimit, kn.mm : jumlah tulangan, batang n : jumlah tulangan bawah, batang n c n t p P PE : jumlah tulangan tekan, batang : jumlah tulangan tarik, batang : panjang sisi, mm : beban, kn : energi potensial, kn.mm P failure : beban runtuh, kn P max P peak P yield s : beban maksimal, kn : beban maksimal, kn : beban leleh, kn : spasi pusat ke pusat, mm s : lebar efektif sengkang, mm s 0 : batas spasi, mm

xxii T U U v c v j v s v 0 V : gaya tarik, kn : beban total, kg : energi elastis, kj : kuat geser nominal pada beton, MPa : kuat geser nominal pada sambungan, MPa : kuat geser nominal pada tulangan sengkang, MPa : gaya ikat, MPa : jumlah gaya-gaya geser, N V : gaya geser, N V c : volume total inti yang dikekang, mm 3 V j : gaya geser horizontal memotong sambungan, N V s : volume tulangan, mm 3 x 1 m peak u yield cu : jarak terdekat dari tepi balik ke tepi kolom, mm : faktor ekuivalen, tak berdimensi : defleksi, mm : defleksi maksimum, mm : defleksi lateral, mm : defleksi lateral saat beban maksimal, mm : defleksi lateral saat beban runtuh, mm : defleksi lateral saat beban leleh, mm : regangan, mikrostrain : regangan beton ultimit, m/m : loss-coefficient, tak berdimensi

xxiii : rasio daktilitas, tak berdimensi : rasio redaman, tak berdimensi : rasio penulangan, tak berdimensi : berat jenis, kg/m 3 : rasio penulangan bawah, tak berdimensi c : berat jenis beton, kg/m 3 f : berat jenis lantai, kg/m 2 p : berat jenis plafon, kg/m 2 r : berat jenis atap, kg/m 2 s : batas rasio penulangan, tak berdimensi w : berat jenis dinding, kg/m 2 : diameter, mm : faktor reduksi kekuatan, tak berdimensi : tegangan, MPa