PERBANDINGAN EFISIENSI PEMBAYARAN PAJAK DENGAN MENGGUNAKAN SURAT SETORAN PAJAK DAN DENGAN MENGGUNAKAN E-BILLING

dokumen-dokumen yang mirip
KOREKSI FISKAL ATAS LAPORAN KEUANGAN KOMERSIAL UNTUK MENENTUKAN PAJAK PENGHASILAN TERUTANG PADA PT. Y

TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI ATAS JASA BIRO PERJALANAN WISATA DAN/ JASA AGEN PERJALANAN WISATA PADA PT.

TATA CARA PELAPORAN SPT TAHUNAN ORANG PRIBADI DENGAN E-FILING

TATACARA PERHITUNGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PPH PASAL 4 AYAT 2

ANALISIS PPh 23 YANG DIPOTONG PT. X DAN TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN, SERTA PELAPORANNYA TAHUN 2015

EFEKTIVITAS SISTEM DAN PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK SECARA ELEKTRONIK ( BILING SYSTEM ) BAGI WAJIB PAJAK

PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PT. X TAHUN PAJAK 2014

PENERAPAN KOREKSI FISKAL, PERHITUNGAN PPH TERUTANG DAN PERHITUNGAN ANGSURAN PPH PASAL 25 PADA PT. CPB TAHUN 2015

KOREKSI FISKAL TERHADAP LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGHITUNG PAJAK PENGHASILAN TERUTANG PADA PT. ABC TAHUN 2015

ANALISIS PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PADA CV. ARI DISTRIBUTOR CENTER DI DENPASAR

TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 ATAS PENGHASILAN DIREKTUR PADA PT. X (STUDY KASUS KLIEN CV

EFEKTIVITAS PENGUNAAN e-billing BAGI WAJIB PAJAK. Oleh: NGAKAN PUTU BAYU MAHAYASA NIM:

TATA CARA PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI ATAS BARANG KENA PAJAK PADA PT. AS TAHUN 2015

DAMPAK DIBERLAKUKANNYA TARIF PAJAK PROGRESIF KENDARAAN BERMOTOR BERDASARKAN PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 1 TAHUN 2011 TENTANG PAJAK DAERAH

KONTRIBUSI PAJAK AIR TANAH PADA PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN BADUNG TAHUN

TATA CARA PEMUNGUTAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI ATAS PEMANFAATAN JASA KENA

ANALISIS PEMUNGUTAN PPN TERUTANG ATAS JASA KONSTRUKSI DAN PENYEDIAAN BAHAN BANGUNAN PADA PT X DI DENPASAR TAHUN 2015

PEMENUHAN KEWAJIBAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA CLEANING SERVICE DAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 26 ATAS ROYALTI PADA HOTEL X DI DENPASAR

21 PEGAWAI TIDAK TETAP PADA PT. XYZ (STUDI KASUS PADA SALAH SATU KLIEN CV. SUKARTHA KARYA SEJAHTERA)

PROSEDUR PEMBAYARAN SURAT SETORAN PAJAK PADA PT. BANK BPD BALI KANTOR CABANG GIANYAR

ANALISIS PERUBAHAN KENAIKKAN PTKP PADA PERHITUNGAN PPh PASAL 21 PT. ABC DI PT. MANASA SISTEMATIKA INDONESIA

PROSEDUR PERHITUNGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 21 ATAS GAJI PEGAWAI (STUDI KASUS PT. A)

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA PEDESAAN KOMERSIL PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT KUTA. Oleh : I KETUT DARMA JAYA NIM :

NI MADE KADEK SUPADMI YANTI NIM

PENERAPAN KOREKSI FISKAL DAN PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA CV. X TAHUN PAJAK 2014

: I GUSTI AYU INDRAYUNI DEWI NIM

TATA CARA PERHITUNGAN SPT TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN DAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 ATAS WAJIB PAJAK ORANG

PROSEDUR PENERIMAAN PASIEN IGD (INSTALASI GAWAT DARURAT) PADA BALI ROYAL HOSPITAL (BROS) DI DENPASAR

KONTRIBUSI PAJAK PARKIR PADA PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN BADUNG TAHUN

TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN TERHADAP PEMBAYARAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA PEMASARAN PADA KLIEN CV

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PENSIUNAN PADA PT. BANK BPD BALI KANTOR CABANG UBUD

ANALISIS PERBEDAAN PPH PASAL 21 TERUTANG MENGGUNAKAN PTKP TAHUN 2013 DENGAN PTKP TAHUN 2015 PADA CV.x

ANALISA PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN TERUTANG WAJIB PAJAK BADAN PADA PT XYZ BERDASARKAN PERATURAN PEMERINTAH NO. 46 TAHUN 2013

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT KUTA II. Oleh : I PUTU EKA MAHA PUTRA NIM :

Perhitungan Penerimaan Bea Masuk Dan Pajak Dalam Rangka Impor Pada Kantor. Pengawasan Dan Pelayanan Bea Dan Cukai Tipe Madya Pabean Ngurah Rai

ANALISIS PEMUNGUTAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 22 ATAS KEGIATAN IMPOR BARANG PADA KANTOR PENGAWASAN DAN

PROSEDUR TAX REVIEW ATAS PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PADA PT. AX TAHUN 2013 (STUDI KASUS : CV. SUKARTHA KARYA SEJAHTERA DAN REKAN)

TATA CARA PENGHITUNGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PPh PASAL 4 AYAT 2. Oleh : NI MADE WIWIN ASTARI

Tata Cara Pemungutan, Penyetoran, dan Pelaporan Pajak Pertambahan Nilai Pada PT. XYZ.

TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN SPT TAHUNAN TUAN X (KLIEN PT. MANASA SISTEMATIKA INDONESIA)

TATA CARA PELAKSANAAN PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PPH PASAL 23 ATAS JASA SEWA KENDARAAN PADA PT.DMA

PROSEDUR PENGELUARAN BARANG IMPOR TERHADAP PENANGGUHAN BEA MASUK MELALUI KAWASAN BERIKAT PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE

Oleh : I WAYAN EGA ADI PUTRA

ANALISIS PERHITUNGAN PPh TERHUTANG BAGI WANITA KAWIN YANG PENGHASILANNYA DIGABUNG ATAU DIPISAH DENGAN PENGHASILAN SUAMI

EFEKTIVITAS PENERAPAN APLIKASI e-faktur BAGI PENGUSAHA KENA PAJAK (PKP) DALAM MENJALANKAN KEWAJIBAN PAJAKNYA

TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PPh PASAL 21 PEGAWAI TIDAK TETAP PADA BAPPEDA PROVINSI BALI

Efektivitas penggunaan e-filing dalam pelaporan SPT Tahunan wajib pajak orang pribadi

SISTEM PEMBERIAN KREDIT PENSIUN. PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT KRENENG DENPASAR

TUGAS AKHIR STUDI ANALISIS PROSEDUR PERENCANAAN AUDIT LAPORAN KEUANGAN PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK I WAYAN RAMANTHA

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG TABANAN

PENGARUH PERTUMBUHAN TABUNGAN HARI TUA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI KANTOR CABANG RENON

PROSEDUR PENJUALAN SPARE PART PADA PT. ASTRA INTERNATIONAL TBK DAIHATSU DENPASAR BRANCH

TATA CARA PERHITUNGAN,PELAPORAN PP 46 PADA SPT TAHUNAN ORANG PRIBADI TAHUN 2014

SISTEM PEMBUKAAN DAN PENCAIRAN DEPOSITO RUPIAH PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI. Oleh : NI PUTU YUNIA ARDIAN NIM:

PERLAKUAN AKUNTANSI AKTIVA TETAP BERWUJUD SERTA PENGARUHNYA TERHADAP LAPORAN KEUANGAN PADA YAYASAN BALI HATI DI UBUD

PROSEDUR PENGURANGAN DAN PENGHAPUSAN SANKSI ADMINISTRASI DI PT X DENPASAR. Oleh : MADE DWI ARSA WIJAYA NIM :

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA BAGIAN KREDIT PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG PEMBANTU HAYAM WURUK

PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK MELALUI e-billing PADA PT. MANASA SISTEMATIKA INDONESIA DI DENPASAR

PROSES PENYUSUNAN ANGGARAN OPERASI PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI BALI. Oleh : KADEK DENDY KUSUMANTARA NIM :

TATA CARA PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DARI SEKTOR KEGIATAN MEMBANGUN SENDIRI PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BADUNG UTARA

EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN GIANYAR TAHUN

PENGARUH KONDISI KEUANGAN PERUSAHAAN, PEMERIKSAAN PAJAK DAN SIKAP WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN KOTA DENPASAR

PENERAPAN KOREKSI FISKAL DAN PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA CV. A TAHUN PAJAK 2016

TATA CARA PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI. Oleh : APRILLYANI SAKA RUDIN RAHMAWATI NIM :

ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT KONSUMTIF KEPADA NASABAH PADA PT.BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI CABANG RENON PERIODE

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG PEMBANTU TEUKU UMAR

PROSEDUR KLIRING OLEH BANK UMUM PADA KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA PROVINSI BALI

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT KOMERSIL PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT IMAM BONJOL II. Oleh : NI KADEK RINIWATI NIM :

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA MIKRO DAN KECIL PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK. KC DENPASAR

PROSEDUR AKUNTANSI PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 PADA PT COCA COLA AMATIL INDONESIA BALINUSA

ANALISIS PERHITUNGAN PPh TERHUTANG DOKTER X TAHUN 2014 (SALAH SATU KLIEN CV. PRIMA ARTHA KONSULTAMA) Oleh: I PUTU ROSADI NIM:

ANALISIS PERBANDINGAN METODE PERHITUNGAN BUNGA TABUNGAN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG TABANAN

PROSEDUR PENJUALAN KENDARAAN BERMOTOR PADA PT. ASTRA INTERNASIONAL TBK HONDA CABANG DENPASAR. Oleh : GUSTI AYU PUTU MIA RISKAYANI NIM :

PENERAPAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP PEMBAYARAN TAGIHAN VENDOR PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI BALI. Oleh : NI KETUT NOPIANI

PROSES PENGELUARAN DANA KAS KECIL DAN PENGISIAN KEMBALI DANA KAS KECIL PADA PT. COCA COLA AMATIL INDONESIA BALINUSA

PENILAIAN TINGKAT KEPATUHAN ATAS PEMENUHAN KEWAJIBAN PAJAK HOTEL DAN RESTORAN DI KECAMATAN BULELENG, KABUPATEN BULELENG TAHUN 2007

EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS DARI PEMBAYARAN REKENING BERJALAN PADA PT PLN (PERSERO) AREA BALI SELATAN

ANALISA PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN DOKTER X (KASUS TENAGA AHLI DAN USAHA APOTEK) TAHUN 2015

PENGARUH KOMUNIKASI, PENEMPATAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KONFLIK KARYAWAN PADA CV. SARI SEDANA GIANYAR

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KEWAJIBAN MORAL DAN SANKSI PERPAJAKAN PADA KEPATUHAN WAJIB PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN KABUPATEN BADUNG

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN SERTA PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN KARYAWAN (PPh) PASAL 21 PADA PT. BPR. JERO ANOM DENPASAR

PENILAIAN KINERJA DEPARTEMEN PRODUKSI BERDASARKAN AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN PADA PT. KHRISNA KREASI KUTA-BADUNG

PROSEDUR PENYALURAN KREDIT USAHA PEDESAAN (KUPEDES) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT PEGUYANGAN DENPASAR

PENILAIN EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS KOMPUTER PADA ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 KANTOR CABANG DENPASAR

PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN ACTIVITY BASED COSTING SYSTEM SEBAGAI PENDEKATAN ALTERNATIF (STUDI KASUS PADA CV. BENTALA BALI DENPASAR)

PENANGANAN KREDIT BERMASALAH PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT SESETAN

BEBERAPA FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN REMAJA DALAM KEPUTUSAN MEMBELI TELEPON GENGGAM MEREK NOKIA DI KOTA DENPASAR

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PENSIUN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG PEMBANTU HAYAM WURUK

PUTU SATYARINI YUNITA DEWI NIM

PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN PENGENDALIAN INTERN PADA EFEKTIVITAS USAHA KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KOTA DENPASAR SKRIPSI

MADE WISNU PRAWIRASUTA NIM:

SISTEM PENJUALAN EKSPOR PADA PT. BALI MINA UTAMA. Oleh : NI NYOMAN SURYANINGSIH NIM :

PENANGANAN KREDIT UMUM PEDESAAN BERMASALAH. PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT SUDIRMAN DENPASAR

PROSEDUR PEMBEBANAN DAN PENGEMBALIAN (RETUR) OBAT PASIEN RAWAT INAP PADA BALI ROYAL HOSPITAL (BROS) DENPASAR

TATA CARA PEREKAMAN DATA WAJIB PAJAK DI BAGIAN PENGOLAHAN DATA DAN INFORMASI PADA KPP PRATAMA BADUNG UTARA

PROSEDUR PENGELUARAN KAS PADA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI BALI

PENILAIAN KONSUMEN TERHADAP KESADARAN MEREK ATAS PRODUK ALL NEW HONDA CITY DI KOTA DENPASAR

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN ANGGOTA ATAS PELAYANAN JASA KOPERASI SIMPAN PINJAM SRI RATIH DI KABUPATEN TABANAN

KOMANG AYU VIDANTY M NIM

EVALUASI KEBIJAKAN PENJUALAN KREDIT, SERTA PENGARUH PENGELOLAAN KAS DAN PENGELOLAAN PERSEDIAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA CV. BALI AGUNG.

Transkripsi:

PERBANDINGAN EFISIENSI PEMBAYARAN PAJAK DENGAN MENGGUNAKAN SURAT SETORAN PAJAK DAN DENGAN MENGGUNAKAN E-BILLING OLEH : NI PUTU MEDIANA TRISNAYANI NIM: 1206043026 Tugas Akhir Studi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan menyelesaikan studi pada Program Studi Diploma III Perpajakan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana Denpasar 2015 i

Tugas Akhir Studi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji pada tanggal : Tim Penguji : Tanda Tangan 1. Ketua : I Ketut Jati.,SE.,M.Si.,Ak 2. Sekretaris : Made Karya Utama.,SE.,M.Com.,Ak Mengetahui, Ketua Program Pembimbing Drs.I Komang Ardana, MM NIP.19561012 198403 1 003 I Ketut Jati, SE.,M.Si.,Ak NIP. 19710618 200312 1 004 ii

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa karena berkat rahmat-nyalah penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir Studi yang berjudul Perbandingan Efisiensi Pembayaran Pajak Dengan Menggunakan Surat Setoran Pajak dan Dengan Menggunakan E-Billing ini dengan lancar dan tepat waktu. Penulisan Tugas Akhir Studi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan di Program Diploma III Perpajakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Tugas Akhir Studi ini tidak lepas dari hambatan, kekurangan, dan juga bantuan, bimbingan, dorongan secara moril dan materiil dari berbagai pihak. Melalui kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih yang mendalam kepada : 1. Bapak Prof.Dr.I Gst.Bgs.Wiksuana,SE.,MS, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. 2. Bapak Drs.I Komang Ardana,MM selaku Ketua Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. 3. Bapak I Ketut Jati, SE., Ak., MSi. Selaku Dosen Pembimbing Praktik Kerja Lapangan yang telah banyak memberikan kritik, saran, bantuan dan juga bimbingan yang sangat bermanfaat bagi penulis untuk dapat menyelesaikan Tugas Akhir Studi ini. 4. Bapak Putu Ery Setiawan,SE., M. Com., Ak. Selaku Dosen Pembimbing Akademik yang senantiasa membimbing penulis selama menjadi iii

mahasiswa di Program Diploma III Perpajakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitass Udayana. 5. Seluruh dosen pengajar di Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana yang telah banyak membimbing penulis sejak awal hingga akhir masa pendidikan disini. 6. Seluruh staff Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana yang telah banyak membantu penulis selama menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. 7. Orang tua terkasih, I Ketut Sudiana dan Ni Made Budiani yang telah memberikan kasih sayang, kepercayaan, dukungan moril maupun materiil yang tak pernah putus serta selalu menyertakan nama penulis disetiap doanya. Serta adik bungsu penulis I Kadek Suardika yang selalu memberikan semangat dan tawa pada penulis dalam proses penyelesaian laporan ini. Tidak lupa untuk keluarga besar paman penulis, I Ketut Wirta Gunawan yang telah banyak membantu penulis dalam menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. 8. Sahabat-sahabat terkasih penulis, Ni Made Ayu Andarwigani dan Kadek Wijayanti Nareswari yang selalu memberikan semangat dan dukungandukungan untuk penulis. 9. Teman-teman seperjuangan di Program Studi Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana angkata 2012 yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, terimakasih atas semua kenangan, canda iv

tawa, keluh kesah, dan pengalaman yang berharga selama 3 tahun masa pendidikan di Program Diploma. Penulis menyadari Tugas Akhir Studi ( TAS ) ini tidak luput dari kekurangan dan jauh dari sempurna karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan demi kesempurnaan Tugas Akhir Studi (TAS) ini dan dapat bermanfaat bagi kita semua. Akhir kata penulis mengucapkan terimakasih dan mohon maaf apabila terdapat kesalahan baik disengaja ataupun tidak disengaja. Denpasar, 3 Juni 2015 Penulis v

Judul : Perbandingan Efisiensi Pembayaran Pajak Dengan Menggunakan Surat Setoran Pajak dan Dengan Menggunakan E-Billing Nama : Ni Putu Mediana Trisnayani NIM : 1206043026 ABSTRAK Penyetoran / pembayaran pajak merupakan salah satu kewajiban perpajakan yang harus dijalankan oleh wajib pajak. Pembayaran pajak dapan dilakukan dengan menggunakan dua sarana, yaitu dengan menggunakan Surat Setoran Pajak atau dengan menggunakan E-Billing. Penelitian ini ditunjukan untuk mengetahui perbandingan efisiensi pembayaran pajak dengan menggunakan Surat Setoran Pajak atau dengan menggunakan E-Billing. Dalam penelitian ini digunakan data kuantitatif dan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Semua data tersebut dikumpulkan dengan menggunakan metode wawancara, observasi dan metode kepustakaan. Adapun teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif kualitatif. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, maka disimpulkan bahwa, pembayaran pajak dengan menggunakan E-Billing lebih efisien dan mudah. Melakukan pembayaran pajak dengan menggunakan E-billing juga dapat menghemat waktu, dan memperkecil resiko kesalahan dalam pengisian data-data untuk keperluan penyetoran pajak terhutan. Kata Kunci : Pembayaran/penyetoran pajak, Surat Setoran Pajak, E-Billing vi

DAFTAR ISI Isi JUDUL HALAMAN PENGESAHAN KATA PENGANTAR ABSTRAK DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN Halaman i ii iii vi vii ix x xi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1 1.2 Tujuan 3 1.3 Kegunaan Penelitian 3 1.4 Sistematika Penulisan 4 BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 6 2.1.1 Pengertian Pajak 6 2.1.2 Fungsi Pajak 7 2.1.3 Pengelompokan Pajak 8 2.1.4 Sistem Pemungutan Pajak 9 2.1.5 Tata Cara Penyetoran / Pembayaran Pajak 11 2.1.6 Sistem Pembayaran Pajak Dengan SSP 12 2.1.7 Sistem Pembayaran Pajak Secara Elektronik 21 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Lokasi Penelitian 26 3.2 Objek Penelitian 26 3.3 Identifikasi Variabel 26 3.4 Jenis dan Sumber Data 26 3.5 Metode Pengumpulan Data 27 3.6 Responden Penelitian 27 vii

3.7 Teknik Analisis Data 28 BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN 4.1 Gambaran Umum Daerah Penelitian 29 4.1.1 Sejarah Berdirinya CV. Tarik Consulting 29 4.1.2 Bidang Tugas / Kegiatan Institusi 30 4.1.3 Struktur Organisasi 31 4.2 Pembahasan Hasil Penelitian 36 4.2.1 Perbandingan Efisiensi Pembayaran Pajak dengan menggunakan SSP dan Dengan Menggunakan SSP Elektronik 36 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan 40 5.2 Saran 41 DAFTAR RUJUKAN Lampiran viii

DAFTAR TABEL No. Tabel Halaman 1. Tabel 1 Jumlah PPh Pasal 25 terhutang oleh PT.JGE dan sarana pembayaranya 2 4.1 Tabel 4.1 Jumlah PPh Pasal 25 terhutang oleh PT.JGE dan sarana pembayaranya 37 ix

DAFTAR GAMBAR No. Gambar Halaman 2.1 Surat Setoran Pajak Standar 14 2.2 Bagian Identitas Pada SSP Standar 15 2.3 Kode Akun dan Kode Jenis Setoran 16 2.4 Uraian Pembayaran 17 2.5 Bagian Masa Pajak 18 2.6 Bagian Tahun Pajak 18 2.7 Bagian Nomor Ketetapan 18 2.8 Bagian Jumlah Pembayaran dan Terbilang 19 2.9 Bagian Tanda Tangan 20 2.10 Kolom Tanda Tangan Wajib Pajak/Penyetor 20 2.11 Kolom Ruang Validasi 21 4.1 Struktur Organisasi CV.Tarik Consulting 33 x

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Surat Setoran Pajak Standar PT.JGE Surat Setoran Pajak Elektronik Bukti Penerimaan Negara xi