W A R T A P E R S E K U T U A N. Beruntung Walau Bukan Si Untung (sebuah refleksi)

dokumen-dokumen yang mirip
Lalang Di Antara Gandum Matius 13:24-30

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

Akui Keberadaan-Nya (renungan singkat atas Matius 2 : 16 18)

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

Hidup Baru Dalam Asuhan Sang Gembala Agung

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N. PERSEMBAHANKU (Renungan sederhana menjelang Pentakosta)

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N. Doa yang benar Markus 1 : 35-39

W A R T A P E R S E K U T U A N. Melihat Keselamatan (Lukas 2:22-40)

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

BAHAGIA ITU SEDERHANA

W A R T A P E R S E K U T U A N

Hidup Yang Digerakkan Oleh Masa Depan

W A R T A P E R S E K U T U A N. NAVIGASI KEHIDUPAN Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku. (Mazmur 119:105).

Dimampukan Menjadi Saksi

Mengembangkan Keperdulian

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

Menikmati Pengalaman Spiritual Matius 9:2-9

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N. Perjumpaan Yang Membawa Pembaharuan Hidup

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N MELAWAN ARUS ATAU IKUT ARUS?

W A R T A P E R S E K U T U A N. Kuasa Firman Allah 2 Timotius 3 : 16

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

KASIH MENEMBUS BATAS (Sebuah renungan sederhana Lukas 7 : 1-10 )

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N INDAHNYA SAAT YANG TEDUH

W A R T A P E R S E K U T U A N

RAHASIA KEBAHAGIAAN HIDUP

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N MEMBERI DENGAN KEMURAHAN HATI

W A R T A P E R S E K U T U A N. GKI Jl. Gunung Sahari IV No. 8 Jakarta (Anggota PGI)

LITURGI KEBAKTIAN UMUM DAN SYUKUR 25 TAHUN PELAYANAN PDT SUTA PRAWIRA. TALI TIGA LEMBAR Tidak mudah diputuskan (Pengkotbah 4:12b)

W A R T A P E R S E K U T U A N MENGGUMULI KETIDAK PEDULIAN

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N. GKI Jl. Gunung Sahari IV No. 8 Jakarta (Anggota PGI)

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N SUKACITA DARI TUHAN

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N. Kesetiaan Tak Kenal Akhir (Amos 8:4-7; I Timotius 2:1-7; Lukas 16:1-13)

Iman Kotak Surat Sudahkah anda belajar percaya pada-nya hari ini?

W A R T A P E R S E K U T U A N. Kasih : Tidak Boleh Menjadi Langka!

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 15 APRIL 2018 (MINGGU PASKAH III - PUTIH) KOMUNITAS YANG BERSAKSI

W A R T A P E R S E K U T U A N KOMUNITAS CINTA KASIH

W A R T A P E R S E K U T U A N. ELISABETH (sebuah renungan singkat atas Lukas 1)

W A R T A P E R S E K U T U A N

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 24 JUNI 2018 (MINGGU BIASA - HIJAU) DALAM BADAI TUHAN BERTINDAK

W A R T A P E R S E K U T U A N BAKAR LUKISAN, SUPAYA HIDUP KAYA

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N BERDOA DENGAN RENDAH HATI

W A R T A P E R S E K U T U A N. Hadir untuk Menjadi Berkat (Refleksi atas Kebangkitan Kristus)

W A R T A P E R S E K U T U A N. MELAYANI DENGAN HATI " Marta, Marta, engkau kuatir dan menyusahkan diri dengan banyak perkara,..." ( Lukas 10 : 41 )

W A R T A P E R S E K U T U A N

Memberi Ruang Bagi Kehadiran yang Lain Matius 2:13-23

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N

KEBAKTIAN UMUM GKI GUNUNG SAHARI Tulus Berbagi Damai

W A R T A P E R S E K U T U A N

Damai Sejahtera Versus Kekelaman

W A R T A P E R S E K U T U A N SEDIA PAYUNG SEBELUM HUJAN

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N MELAYANI DENGAN HATI

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N ADA UDANG DI BALIK BATU

W A R T A P E R S E K U T U A N

Transkripsi:

W A R T A P E R S E K U T U A N GKI Jl. Gunung Sahari IV No. 8 Jakarta 10610 (Anggota PGI) Tel: 420-4364, 420-6979, 422-2122 FAX: 425-4260 Website: www.gkigunsa.or.id Pdt. Royandi Tanudjaya : royandi@gkigunsa.or.id Pdt. Imanuel Kristo : imanuelkristo@gkigunsa.or.id Pdt. Suta Prawira : sutaprawira@gkigunsa.or.id Pdt. Nurhayati Girsang : nurhayatigirsang@gkigunsa.or.id Pdt. David Sudarto : davidsudarto@gkigunsa.or.id Pdt. Merry R. Malau : merrymalau@gkigunsa.or.id Pdt. Em. Anthoinette W. : anthoinettewinata@gkigunsa.or.id Menjadi Gereja yang Mengasihi, Peduli dan Berbagi TH. XLVI - NO. 29 MINGGU, 27 JULI 2014 Beruntung Walau Bukan Si Untung (sebuah refleksi) GRRR! Donal bebek menahan kekesalan melihat betapa beruntungnya Untung si bebek. Bagaimana Donald tidak kesal melihat Untung mengisi harinya dengan santai sebab ia merasa tidak perlu bekerja. Untung memang tidak pernah bekerja sebab ia merasa tidak perlu melakukan pekerjaan sebab entah bagaimana segala kebaikan dialaminya sehingga segala yang dibutuhkannya seolah-olah dipenuhi semesta. Hal itulah yang seringkali membuat Donald dan mungkin juga kita semua tidak habis pikir, Bagaimana bisa si Untung begitu beruntung? Pertanyaan di atas menjadi wajar bagi setiap orang, sebab dalam kehidupan yang keras ini kita seolah-olah mustahil jika seseorang hidup layak tanpa melakukan sesuatu yang sepadan dengan apa yang dinikmatinya. Sebab bukankah di dalam segala sesuatu selalu ada harga yang harus dibayar? Pemikiran itu tidak berhenti disana, sebab kemudian tanpa sadar ternyata telah berhasil membangun dunia dalam alam pikir banyak orang; dunia transaksional. Sebuah dunia yang membuat kita menjadi asing dengan kebaikan tanpa syarat. Kita menjadi sulit percaya jika kebaikan yang dilakukan seseorang tidak mengharapkan imbalan apapun sebagai gantinya. Dunia pikir seperti itulah yang membuat banyak orang menjadi sulit memahami mengapa Tuhan masih memberkati hasil tangan Yakub si penipu Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 1

sehingga Laban menahannya tetap bekerja dua kali lipat dari kesepakatan awal mereka (Kej 29 : 15-28). Mengapa Tuhan membuat Yakub nampak begitu beruntung dari pada kakaknya? Lihat saja waktu Yakub kembali dari pelariannya ia tidak datang dengan tangan kosong tapi disertai istri-istri dan anak-anaknya serta budak dan harta bendanya yang terhitung banyak (Kej 32-33). Apa yang dialami Yakub sebenarnya menggambarkan kebaikan Tuhan. Bukan karena kebaikan yang dimiliki Yakub sehingga ia layak menerima berkat dari Tuhan akan tetapi karena Tuhan mau memakai hidupnya sehingga ketidaklayakannya tidak menghalangi Allah tetap menunjukkan belas kasih- Nya. Rasul Paulus dalam suratnya pada Jemaat Roma menggambarkan dengan jelas keberadaan Tuhan dengan segala kebaikan yang diberikan-nya. Allah menujukkan keberadaan-nya senantiasa untuk mendatangkan kebaikan (bagi orang yang baik ataupun bagi orang yang tidak baik) sesuai dengan rencana- Nya. Memiliki Allah yang setia pada kebaikan diri-nya itulah yang membuat setiap orang yang sadar ketidaksempurnaan dirinya menemukan kehadirannya istimewa di hati Allah. Untuk itu layaklah kita merasa beruntung karena-nya. Karena walau kita bukan si Untung akan tetapi kita menjadi beruntung sebab Tuhan menunjukkan kasih-nya yang besar serta mau terlibat dengan kesusahan yang kita alami. Akan tetapi jangan sia-siakan keberuntungan yang kita terima seperti si untung yang tidak bekerja dan hanya bersantai. Sebaliknya marilah kita lebih giat bekerja sebab kita hendak membuat keberuntungan itu disyukuri banyak orang ketika mereka mendapat dampak dari keberpihakn Tuhan bagi kita (ingat istilah ragi dalam Matius 13 : 33). Akhir kata, selamat mensyukuri keberuntunganmu dalam karya bersama Tuhan. amin MRM 2 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

KEBAKTIAN UMUM, MINGGU, 27 Juli 2014 TEMA :Ikatan Perjanjian Allah Dengan Manusia Pertukaran PF BP Konsistorium GKI SW Jabar KETERANGAN PELAYAN FIRMAN PENATUA PENDAMPING KEBAKTIAN I [ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] Pdt. Gordon S. Hutabarat d/gki Kota Wisata KEBAKTIAN III [ PK. ] KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] Pdt. Henni Herlina d/gki Agus Salim Pnt. Irwan Waluya Pnt. Irwanto Hartono Pnt. Dian K.Gani Pnt. Janny Muliawan PENATUA PENYAMBUT Pnt. Eddy Nathanael Pnt. Kwee Lanny Pnt. Leonard H. Pnt. Rima K. Pnt. Andi Bratanata Pnt. Andi Natalie Pnt. Magdalena L. Pnt. Ratna Suminar Pnt. Riana Utama Pnt. Bambang Tj. Pnt. Surjadi S. Pnt. Hendrikus R. Pnt. Aryapriwa A. Pnt. Mira Sanusi Pnt. Gunawan R. Pnt. Anneria A. MULTI MEDIA Yohanes Melina Aditya Hartono PADUAN SUARA PEMANDU NYANYIAN Imanuel Kolintang 2 Olivia/ Tan Tjoan Ho PDP Sofie / Khrisna Gita Kalvari PEMUSIK Felicia / Samuel Arlene / Melissa O Josephine/ Jessy Ferdinand / Natasha Kebaktian Komisi-Komisi KET. KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN REMAJA KEBAKTIAN PEMUDA PUKUL 08:00 08:00 PELAYANAN FIRMAN Guru-Guru Sekolah Minggu Pdt. Stephen Suleeman d/stt Jakarta TEMA I m Blessed PENATUA PENDAMPING Pnt. Tirtamarta 08.00 Pdt. Henni Pnt. Sutji H. Herlina I Will Be d/gki Agus Okay Pnt. Sofia I.H Salim Pdt. Stephen Suleeman d/stt Jakarta Choose Your Own Path Pnt. Roedy I. LITURGOS SINGER PEMUSIK Clarissa Pangse Lingkan Vania Belinda Gilbert C.K Amos / Citra Gaby / Ko Grant Jonathan R / Katherine Fredy / Jocelyne Yesaya Renato & Band Yesaya Alvin A Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 3

KEBAKTIAN UMUM, MINGGU, 3 Agustus 2014 TEMA : Bergumul Bersama Tuhan, Berdamai Dengan Diri Sendiri Bulan Seni GKI Gunung Sahari Sakramen Baptis Kudus Anak dan Pengakuan Percaya/Sidi KETERANGAN PELAYAN FIRMAN PENATUA PENDAMPING KEBAKTIAN I [ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] KEBAKTIAN III [ PK. ] Pdt. Nurhayati Girsang KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] Pnt. Handi Tirta S. Pnt. Aryapriwa A. Pnt. Andi Bratanata Pnt. Honny T. PENATUA PENYAMBUT Pnt. James Sondakh Pnt. Vivi Pnt. Anneria Amelia Pnt. Mira Winarta Pnt. Sarwono Pnt. Dian Krismina G Pnt. Hendrikus R. Pnt. Lusiana Sutanto Pnt. Eddy Nathanael Pnt. Eniwati R. Pnt. Frida Susanti Pnt. Glenn C.S Pnt. Alexander P. Pnt. Anita Permana Pnt. Bambang Tj. Pnt. Julianto MULTI MEDIA Ricky Markus Alvina Melina PADUAN SUARA PEMANDU NYANYIAN PEMUSIK Kebaktian Komisi-Komisi G4 Voice Radita Henry, dkk Tim Bulan Seni 1 KET. KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN REMAJA PUKUL 08:00 PELAYANAN FIRMAN Guru-Guru Sekolah Minggu 08:00 Pdt. Merry R.M TEMA I Love Indonesia PENATUA PENDAMPING Pnt. Metawati H LITURGOS SINGER PEMUSIK Yonathan Adi 08.00 Pnt. Gunawan R Tessa Pdt. Imanuel I m Kristo Indonesia Pnt. Budisantoso Yeye Anatasia L. / Clessya Sarah /Carlos Orlando / Nadja Clarissa P / Sammy Hadassah / Tata / Jodi KEBAKTIAN PEMUDA Pdt. Suta Prawira Sing To The Lord Pnt. Djefri K Dina Isyana Hendrik / Citra Samuel 4 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

SANTAPAN HARIAN HARI TANGGAL AYAT BACAAN MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS 27 JULI 2014 28 JULI 2014 29 JULI 2014 30 JULI 2014 31 JULI 2014 MAZMUR 140 KISAH PARA RASUL 19 : 1 12 KISAH PARA RASUL 19 : 13 40 KISAH PARA RASUL 20 : 1 12 KISAH PARA RASUL 20 : 13-38 JUMAT SABTU 1 AGUSTUS 2014 2 AGUSTUS 2014 KISAH PARA RASUL 21 : 1 14 KISAH PARA RASUL 21 : 15 26 PERSEKUTUAN DOA PAGI (PDP) Diadakan Setiap Hari pkl. 06:30 08:00 WIB. Setiap hari SABTU ada Kesaksian! Bagi Saudara yang rindu untuk ambil bagian dapat hadir. Terima kasih atas perhatiannya. HARI / TANGGAL SENIN, 28 Juli 14 SELASA, 29 Juli14 RABU, 30 Juli14 KAMIS, 31 Juli 14 JUMAT, 1 Agus 2014 SABTU, 2 Agus 2014 PEMBACAAN ALKITAB PEMBAWA FIRMAN R E F L E K S I / D O A: POKOK-POKOK DOA SYAFAAT Mari kita berdoa untuk: 1. Pergumulan jemaat dalam kehidupan keluarga, pekerjaan, pelayanan serta kesehatan. 2. Pelayanan gereja di tengah masyarakat. 3. Kehidupan beragama dan relasi antar umat beragama di Indonesia. a. Kebebasan untuk mengekspresikan iman dan keyakinan dalam bentuk-bentuk peribadahan. b. Setiap pemeluk agama agar dapat saling menghormati dan menghargai satu sama lain. c. Pemerintah menjaga agar relasi antar umat beragama dapat tetap terpelihara dengan mengeluarkan kebijakan-kebijakan yang menghargai pluralitas negeri ini. Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 5

4. Usaha-usaha pemulihan lingkungan hidup di dunia & peran serta gereja di dalamnya yang diwujudkan bentuk perubahan hidup warga gereja. 5. Usaha penegakan keadilan dan kebenaran di Indonesia 6. Gereja-gereja yang saat ini sedang mengalami tekanan dan pembongkaran bangunannya dikarenakan permasalahan surat ijin bangunan yang tidak dimilikinya sehingga dalam kondisi seperti yang terjadi saat ini setiap jemaat tetap dapat beribadah dengan baik. 7. Rapat Koordinasi Ke-2 dan Rapat Bidang Ke-4 pada hari Minggu, 3 Agustus 2014 agar dapatterkoordinasi dengan antara Badan Pelayanan dan Majelis Jemaat sehingga dapat ditentukan kebijakan dan keputusan yang tepat bagi pengembangan pelayanan yang dilakukan oleh Badan Pelayanan dan semakin menjadi berkat bagi jemaat yang dilayaninya. 8. RBPMJ pada hari Selasa, 5 Agustus 2014 agar dapat merekomendasikan materimateri dan keputusan-keputusan strategis yang akan ditetapkan dalam PMJ bagi perkembangan pelayanan GKI Gunung Sahari di masa-masa mendatang. DATA PENGUNJUNG KEBAKTIAN UMUM & KOMISI MINGGU, 20 Juli 2014 KETERANGAN PRIA WANITA JUMLAH KETERANGAN I 120 300 420 KEBAKTIAN UMUM II 360 500 860 III 270 395 665 2.172 Orang IV 97 130 227 KEBAKTIAN ANAK 240 237 477 A + B 107 94 201 KEBAKTIAN REMAJA 228 Orang C 19 8 27 KEBAKTIAN PEMUDA 52 28 80 KEBAKTIAN KOMISI DEWASA 15 40 55 18/7/2014 KEBAKTIAN USIA SENJA 11 98 109 18/7/2014 6 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

KEANGGOTAAN A. KEBAKTIAN IKRAR NIKAH Sesuai dengan Tata Tertib Gereja, bila tidak ada keberatan yang sah dari pihak jemaat, maka bertempat di GKI SW Jabar Jl. Gunung Sahari IV/8, Jakarta 10610, akan dilangsungkan Kebaktian Ikrar Nikah yang akan dipimpin oleh PDT. ROYANDI TANUDJAYA pada hari Sabtu, 16 Agustus 2014 pukul 17.00 bagi pasangan suami dan isteri: 1. BAPAK STEPHEN PRAYUDI & IBU YUNITA HARTANTI 2. BAPAK DINO AGUS PARWINDO & IBU ROSINAH 3. BAPAK VERDA PERWANA SUDJOKO & IBU OCTAVIA MARIA CAROLINA TELEW Kiranya jemaat mendukung rencana Kebaktian Ikrar Nikah itu di dalam doa. B. BERITA DUKA CITA Telah dipanggil oleh Bapa di Sorga: Pada hari Jumat, 18 Juli 2014 dalam usia 66 tahun Ibu Sri Winarsih Ibunda dari : Bapak Mulyanto Ibu Mimin Mulyaningsih Martosiswojo Bapak Teguh Rahayu Ibu Ponny Mulyaningsih Jenazah telah dimakamkan pada hari Sabtu, 19 Juli 2014 di TPU Perwira, Bekasi Majelis jemaat mendoakan agar kasih setia Tuhan yang tidak berkesudahan biarlah menyertai dan memelihara seluruh anggota keluarga yang berduka. C. BAPTIS DARURAT Dikarenakan kondisi yang tidak memungkinkan untuk datang ke gereja, maka telah dilakukan Baptis Darurat atas diri: Nama : Bapak Sarip Hidayat Usia : 32 tahun Hari/Tanggal : Rabu, 23 Juli 2014 Tempat : Jl. Gunung sahari Iv/11 Jakarta 10610 Dilayani oleh : Pdt. Nurhayati Girsang Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 7

BERITA KOMISI-KOMISID Jadwal kegiatan rutin ada pada jadwal sepekan pada halaman belakang. * K O M I S I A N A K * Ω JADWAL KEBAKTIAN SEKOLAH MINGGU Pusat / Cabang Waktu Lokasi PUSAT (Gereja) Jam 08:00, Jl. Gunung Sahari 4/8 Cabang SDK 3 Jam 08:00 Jl. Gunung Sahari 90A Cabang Tanah Tinggi Jam 08:30 Jl. Tanah Tinggi I/1 Cabang Thoyib Jam 08:30 Jl. Maphar II/77A Ω KELAS PERSIAPAN GSM : Rekan-rekan Guru Sekolah Minggu wajib hadir dalam Kelas Persiapan yang diadakan setiap hari Minggu pk. 11.30-12.30 di GSP 2 Lt. 3 Jl. Gunung Sahari IV/8 Jakarta Pusat. TANGGAL / HARI KELAS BATITA 27 Juli. 2014 Minggu 3 Agus 2014 Minggu KELAS BALITA 27 Juli. 2014 Minggu 3 Agus 2014 Minggu KELAS KECIL 27 Juli. 2014 Minggu 3 Agus 2014 Minggu KELAS BESAR 27 Juli. 2014 Minggu 3 Agus 2014 Minggu BAHAN Kakek Yakub memberkati cucucucunya Yesus menyembuhkan seorang nenek Markus 1 : 29-34 Samuel dipanggil Tuhan 1 Samuel 3 : 1 21 Sebuah kamar untuk Elisa 2 Raja-Raja 4 : 8-17 Daud melawan Goliat 1 Samuel 17 Daud di Istana Raja Saul 1 Samuel 18 : 20 Bersyukur untuk semua yang ku alami 2 Korintus 12 : 1 10 Irihati no way Kejadin 37 : 1-11 PEMIMPIN Pnt. Febe Oriana (Tertulis) Ibu Daesy Pdt. Nurhayati G. (Tertulis) Pdt. Nurhayati G. Pdt. Merry R. M (Tertulis) Pdt. Imanuel K Pdt. Royandi T. (Tertulis) Pdt. David Sudarto PENCERITA PUJIAN Lin-Lin A Liong 8 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

Ω JADWAL PELAWATAN : Pelawatan anak setiap hari Sabtu, kumpul di GKI Jl. Gunung Sahari IV / 8 pk. 16.00 TANGGAL KELAS/CABANG GURU PENDAMPING 2 Agus 2014 Sabtu Tunas B/Pk.08.00 Anne, Budiman Ω JADWAL CALON GURU : Setiap hari Minggu, pk. 14.00 WIB, bertempat di Ruang Sidang(GSP 1 Lt 2) TANGGAL TEMA PEMIMPIN Ω 3 Agus 2014 Minggu Harga yang harus dibayar * K O M I S I R E M A J A * KRISTUS FANS CLUB Pdt. Nurjayati Girsang TANGGAL / HARI WAKTU TEMA PEMIMPIN 2 Agus 2014 Sabtu Pk.15.00 * K O M I S I D E W A S A * Ω Hari / Tanggal : Jum at, 1 Agustus 2014 pukul 12:00 WIB DILIBURKAN Ω Hari / Tanggal : Jum at, 8 Agustus 2014 pukul 12:00 WIB M.C : Pnt. Andi Natalie Organis : Bapak Tan Tjoan Ho P. Firman : Pdt. Samuel Akihary d/ GKI Samanhudi Tema : Modal untuk mengasihi Bahan Alkitab : Roma 6 : 1-14 * K O M I S I U S I A S E N J A * Ω Hari / Tanggal : Jum at, 1 Agustus 2014 pukul WIB DILIBURKAN Ω Hari / Tanggal : Jum at, 8 Agustus 2014 pukul WIB M.C : Bapak Khrisna Waluya Organis : Sdr. Allay P. Firman : Pdt. Ronny Nathanael d/gki Gading Indah Tema : Orang yang mengandalkan Tuhan Bahan Alkitab : Yeremia 17 : 5-8 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 9

BERITA KELOMPOK KERJA AGENDA RAPAT BADAN PELAYANAN KELKER PERSEKUTUAN WILAYAH Pertemuan Koordinator Kelker Persekutuan Wilayah diadakan pada, Hari / tanggal : Minggu, 3 Agustus 2014 W a k t u : pukul Wib Bertempat di : GSP I LT. 2 KELKER PELAWATAN KELKER PELAWATAN MENGUNDANG TIM PELAWATAN (KOMISI USIA SENJA, KOMISI DEWASA, KOMISI PEMUDA, KOMISI REMAJA DAN KOMISI ANAK) untuk hadir dalam rapat Kelker Pelawatan bulan ini, diadakan pada, Hari / tanggal : Minggu, 3 Agustus 2014 W a k t u : pukul 11.30 Wib Bertempat di : GSP I LT.1 (Depan Ruang Konsultasi Baru) KELKER DIAKONIA Rapat Kelker Diakonia bulan ini, diadakan pada, Hari / tanggal W a k t u Bertempat di : Rabu, 6 Agustus 2014 ini) : Sesudah persekutuan : Ruang Konsistori * K E L K E R S M O T * Ω Hari / Tanggal : Minggu, 27 Juli 2014 pukul 07:15 07:45 Wib T e m a : Saat berjumpa dengan terang(lukas 2 : 20 32) Pencerita : Alfa : Omega : Bapak Widiarto Z Ibu Felicia Irene Ibu Rosy Nilam Ibu Fennie W. Ω Hari / Tanggal : Minggu, 3 Agustus 2014 pukul 07:15 07:45 Wib T e m a : Egois(Filipi 2 : 4 6) Pencerita : Alfa : Omega : Bapak Iwan Gunawan Ibu Lily Tabitha Ibu Rus Budiwati Ibu Mira L. 10 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

* K E L K E R P E M A H A M A N A L K I T A B * PEMAHAMAN ALKITAB SELASA PAGI Hari / Tanggal : Selasa, 29 Juli 2014 Waktu : Pukul 10.00 Wib PEMAHAMAN ALKITAB SELASA PAGI Hari / Tanggal : Selasa, 5 Agustus 2014 Waktu : Pukul 10.00 Wib Dipimpin oleh : TKT Hilda Pelawi d/gki Kayu Putih Tema : Iman Kristen dan Lingkungan Hidup Sub Tema : Penuhilah Bumi Dan Taklukanlah Bahan Alkitab : Kejadian 1 : 28 ; 2: 15 PEMAHAMAN ALKITAB SELASA MALAM Hari / Tanggal : Selasa, 29 Juli 2014 PEMAHAMAN ALKITAB SELASA MALAM Hari / Tanggal : Selasa, 5 Agustus 2014 Waktu : Pukul 19.00 Wib Dipimpin Oleh : Pdt. Jahja Sunarja d/gki Puri Indah Tema : Iman Kristen dan Lingkungan Hidup Sub Tema : Penuhilah Bumi Dan Taklukanlah Bahan Alkitab : Kejadian 1 : 28 ; 2: 15 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 11

ANEKA BERITA A. PELAYANAN KELUAR, MINGGU, 27 Juli 2014 Pertukaran PF BP Konsistorium GKI SW Jabar Pendeta Waktu Pelayanan di : Pdt. Royandi T. 07.00 ; 09.00 Kebaktian Umum GKI Wahid Hasyim & 17.00 Pdt. David S. 10.30 Kebaktian Remaja GKI Delima Pdt. Imanuel K. 07.30 Kebaktian Remaja GKI Taman Aries 09.30 Kebaktian Pemuda GKI Taman Aries Pdt. Nurhayati G 09.00 Kebaktian Umum GKI Griya Merpati Mas, Tangerang Pnt. Febe Oriana 08.30 &11.00 Kebaktian Remaja GKI Kayu Putih Pdt. Suta Prawira 06.30 ; 08.30 Kebaktian Umum GKI KH.Agus Salim & 17.00 Pdt. Merry R.M 07.30 Kebaktian Remaja GKI Buaran B. SAKRAMEN BAPTIS KUDUS ANAK & PENGAKUAN PERCAYA Saudara-saudara yang dikasihi Tuhan, Pada hari Minggu, 3 Agustus 2014 dalam Kebaktian ke-iii (Pk.10.00 WIB) akan dilayankan Sakramen Baptis Kudus Anak dan Pengakuan percaya yang akan dilayankan oleh Pdt. Nurhayati Girsang 1. Sakramen Baptis Anak Adapun mereka yang akan menerima Baptis Anak sbb: No Nama Anak Dari 1 Alvian Nathanael Budiman Bapak Arief Budiman dan Ibu Rinawati Suhendar 2 Alfonso 3 Tiery H 4 Miguel David 5 Brandon Angelo 6 Condice Angelee Kardinal 7 Moureen Angelyn Kardinal 8 Brady Nathan Wan 9 Kimberly Helena Wan Bapak Raymond Yohanes dan Ibu Dewi Martha Bapak Martinus Ruffo Tamara Kardinal dan Ibu Sylvia Angelina Bapak Cahyadi Wanda dan Ibu Natalia Budiana Salim 10 Darren Wong Bapak Wong Kian Min dan Ibu Widya Wien Indrata 12 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

11 Dherin Eliana Christy 12 Marco Christian Putranto Bapak Nugroho Kristianto dan Ibu Margaretha Suryaningsih 13 Evelyn Richella Harjono Ibu Andra Harjono dam Chrystina Tirtasari 14 Grace Ester Dameria Simanjuntak Bapak Tony Simanjunatk dan Ibu Lie Melinda Agustina 15 Jascho Alviano Salim Bapak Albert Swie Hong dan Ibu Ivy 16 Key Land Sin - El Rahayaan Bapak Yonias El Ken Rahayaan dan Ibu Ruth Mansye 17 Michael Frederich Kurniawan Bapak Hengky Kurniawan dan Ibu Tee Syanne 18 Pricilla Therecia Ibu Rino 19 Reelana Marloun Bapak Ronny Hermawan dan Ibu Mariana 20 Samuel Kenzie Iskandar Bapak Tedy Iskandar dan Ibu Nina Widjaya 21 Sebastian Christian Makasutji Bapak Reinhold Victor Marcellino dan Ibu Cecilia Budiana Salim 22 Steven Gareth Aryasatya Bapak Hendra dan Ibu Tan Tinah 23 Vanessa Jocelyn Souw Bapak Thomas dan Ibu Inge Novita 2. Pengakuan Percaya / Sidi Adapun mereka yang akan menerima Pengakuan Percaya / Sidi sbb: Randy Christopher Wenan GKI Kayu Putih B. KELAS KATEKISASI UMUM Diberitahukan kepada warga jemaat bahwa: Kelas Katekisasi Umum yang dipimpin oleh Pdt. Imanuel Kristo akan dimulai pada, Hari/Tanggal : Sabtu, 12 Juli 2014 W a k t u : Pk.10.00 WIB Bagi Bapak / Ibu / Saudara yang ingin mengikuti Kelas Katekisasi tersebut dapat mendaftarkan diri ke Kantor Tata Usaha. C. KELAS KATEKISASI PEMUDA Diberitahukan kepada warga jemaat bahwa: Kelas Katekisasi Pemuda yang dipimpin oleh Pnt. Febe Oriana Hermanto akan dimulai pada, Hari/Tanggal : Minggu, 3 Agustus 2014 W a k t u : Pk.11.30 WIB Bagi Saudara - Saudara yang ingin mengikuti Kelas Katekisasi tersebut dapat mendaftarkan diri ke Kantor Tata Usaha 7. BERITA KUS Hasil pemeriksaan darah(lab) tanggal 14 Juni 2014 harap segera diambil di warung pojok pada Ibu Flintaria atau Ibu Annie Ting. Setelah tanggal 27 Juli 2014 hasil Lab. Tersebut akan dikembalikan dan hanya bisa di ambil di Lab. Klinik Gunung Sahari Jl. Gunung Sahari 51 A.3, Jakarta Pusat Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 13

RETREAT KOMISI USIA SENJA GKI GUNUNG SAHARI Hari / Tanggal : Sabtu / Minggu, 23 24 Agustus 2014 Tempat : Wisma Kinasih Caringin - Bogor Tema : The Beauty Of Simpllicity. (Sederhana Itu Indah) PESERTA: 7. Anggota Jemaat Kartu Biru/ Non Kartu Biru. Biaya Partisipasi Rp 125.000 / Org B. Non Anggota Jemaat Gki Gunsa Kartu Putih / Non Kartu Putih. Biaya Partisipasi Rp 150.000 / Org PENDAFTARAN DIMULAI PADA : HARI/TANGGAL: Minggu, 6 Juli 2014 (kecuali untuk yang NON GUNSA / NON KARTU PUTIH, Minggu, 2 8 2014 yaitu jika masih ada tempat kosong ) KETERANGAN : 1. Kuota anggota Gunsa Non kartu = 40 orang ( dan jika tidak digunakan akan digunakan oleh pemegang kartu Biru dan peserta non Gunsa - Non kartu ) 2. Usia semua peserta adalah 60 tahun keatas dan peserta bisa jalan sendiri tanpa pendamping 3. Peserta kumpul di GKI Gunsa tgl 23 Agustus 2014 jam 06.30 dan berangkat jam 07.00 dengan BUS ( dengan nama2 yg sudah diatur dalam Bus ) 4. Hal hal lain yang belum jelas, dapat ditanyakan pada bagian pendaftaran, setiap hari MINGGU JAM : 09.00-12.00 5. Segeralah mendaftar, karena tempat terbatas, dan pendaftaran ditutup setelah mencapai target. 14 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

KELKER MAJALAH GUNSA PENGUMUMAN KKS MG 87 / XXXI / 2014 Dari sejumlah Kartu Pos jawaban yang masuk, setelah diperiksa, diundi, ternyata yang beruntung adalah sebagai berikut: 7. Yanny Irawaty Sugito Jl. Gunung Sahari XI No.79 A RT.04/03 Jakarta 10720 7. Yuda Emanuel S Jl. Cipinang Cempedak II/ 29 A Jakarta Timur 13340 7. Lanawati K. Darmawan Jl. Titian Indah Blok M2/21 Bekasi Barat Kepada yang beruntung, dapat mengambil hadiah setiap hari Minggu setelah kebaktian ke-ii melalui perpustakaan GKI Gunung Sahari dengan membawa bukti diri yang sah. Hadiah yang tidak diambil lewat dari sebulan, akan menjadi milik redaksi Majalah GUNSA. Bagi yang belum beruntung, jangn putus asa dan ikuti terus KKS ini sambil melatih otak pikiran kita. Tuhan memberkati Kita! a.n Redaksi Majalah GUNSA Bung Yoyo Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 15

16 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 17

18 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 19

LELANG MOBIL Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari kembali mengadakan Lelang Mobil untuk kendaraan: Sedan Toyota Vios B.8738 VR(Matic) Warna : Hitam Tahun Pembuatan : 2003 Harga Pembuka : Rp.60.000.000(Tujuh puluh juta rupiah) Bagi anggota jemaat yang akan mengikuti Lelang Mobil tersebut dapat mengajukan penawaran yang ditulis dalam selembar kertas dengan mencantumkan nomor anggotanya lalu masukkan ke dalam amplop tertutup dan sampaikan penawaran tersebut ke Pak Gultom(KTU GKI Gunung Sahari) Pembukaan amplop lelang akan dilakukan pada hari Minggu, 10 Agustus 2014 setelah kebaktian ketiga. Demikian informasi Lelang Kendaraan ini kami sampaikan. Terima kasih 20 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 21

22 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 23

24 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

SANTUNAN DANA ANAK ASUH (SADANA) Sejak 12 Agustus 1990, Kelker Sadana telah membantu Dana Pendidikan bagi anak-anak yang tidak mampu. Dan oleh bantuan Sadana, tidak sedikit diantara anak-anak penerima Sadana yang berhasil dalam menyongsong masa depan hidup mereka. Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari mengucapkan terima kasih atas partisipasi jemaat baik dalam bentuk doa, pemikiran, tenaga, dan dana yang disalurkan melalui Kelker Sadana, Kasih Tuhan yang dinyatakan melalui Persembahan Saudara, sangat berarti dan dapat mengubah masa depan mereka menjadi lebih baik 2012 \ DANA BETHESDA (Sejak Februari 2000) Dalam kehidupan kita bergereja dan berjemaat, salah satu yang patut kita hayati adalah praktek pola bertolong-tolongan menanggung beban. Rasul Paulus dalam Roma 15 : 1 menuliskan "Kita, yang kuat, wajib menanggung kelemahan orang yang tidak kuat dan jangan kita mencari kesenangan kita sendiri. Penghayatan itulah yang kemudian kita praktekkan dalam program Bethesda, sebuah program dari Kita untuk Kita, membagikan kelebihan yang kita miliki untuk membantu pengobatan-pengobatan dan perawatan saudara kita yang sakit dan membutuhkan pengobatan & perawatan. Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari mengucapkan terima kasih atas partisipasi jemaat baik dalam bentuk doa maupun dana. Melalui pemberitaan ini pula Majelis Jemaat tetap mohon dukungan doa dan dana. Bagi saudara-saudara yang ingin berbagi dalam program Dana Bethesda dapat memasukkan persembahannya baik dalam bentuk tunai atau melalui transfer atau ATM ke Rekening BCA No. 3913005224 atas nama Gereja Kristen Indonesia Jabar. Kiranya Tuhan Yesus Kristus Maha Pengasih memampukan kita untuk membantu Saudara yang dalam kesukaran. Tuhan memberkati. Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 25

PERSEMBAHAN SYUKUR TAHUNAN 2014 Dengan mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Kasih, kita telah menyampaikan persembahan kita melalui Persembahan Syukur Tahunan pada hari Minggu, 8 Juni 2014. Persembahan Syukur Tahunan 2014 ini diperuntukkan untuk Pembangunan GSP 3. BURSA KERJA Tenaga Administrasi/Staf Tata Usaha 1. Wanita, Usia 18-35 Tahun 2. Pendidikan Min.SMA/SMK/D1 3. Memiliki Pengalaman Kerja Min.1 tahun di bidang yang sama 4. Menguasai Microsoft Office 5. Menguasai dasar surat menyurat 6. Menguasai Bahasa Inggris tulisan 7. Domisili Jatinegara dan sekitarnya Surat lamaran dapat email dengan menyertakan Foto & CV ke alamat gkijj@hotmail.com dengan mencantumkan subjek: Lamaran pekerjaan TU Membutuhkan Pekerjaan: Nama : Eka Cahya Sutrisna, S.E. Tempat/Tanggal Lahir : Jakarta, 17 Desember 1978. (Umur 35 Tahun Jalan 36 Tahun) Agama : Kristen Protestan. Gereja : Anggota GKI GUNSA. Pendidikan Terakhir : S1 - Akuntansi. Sertifikasi : Brevet A & B (Ikatan Konsultan Pajak Indonesia) Brevet C Dalam Proses (Ikatan Konsultan Pajak Indonesia) Pengalaman Kerja : 9,2 Tahun Finance, Accounting and Tax. Pekerjaan Yang : Accounting and Tax Manager / Accounting and Dibutuhkan Tax Supervisor No HP : 08778-049-0094 (XL) 021-9870-4952 (Esia) 26 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

1. PENDETA INFORMASI PELAYANAN ntuk memudahkan dan memastikan Saudara-saudara jemaat dapat menghubungi atau menemui U atau mengadakan perjanjian dengan para Pendeta untuk pelbagai pelayanan yang dibutuhkan, Saudara-saudara jemaat dapat memanfaatkan jadwal tetap para Pendeta berada di gereja sbb.: HARI KONSULTASI WAKTU R.S Pelawatan Umum / Komisi Sabatical Day SP/IKM/DS Senin NG - FDH / MRM Selasa Pdt. Merry R. s/d 13:00 SP NG(GSM) 17:00 Malau DS s/d Selesai RT (Usia Senja) 17:00 s/d Selesai FOH SP (Pemuda) 18:00 s/d Selesai Rabu Pdt. David S. s/d 13:00 IKM FDH (Umum) NG MRM s/d Selesai Kamis Pdt. Royandi T. s/d 13:00 Jum at Pdt. Em. Flora Dh. Pdt. Imanuel K. Sabtu Pdt. Nurhayati G. Pdt. Suta P. 09:00 s/d 12:00 s/d 13:00 RT DS (Umum) MRM (Remaja) 17:00 s/d Selesai 09:00 s/d 12:00 13:00 s/d 16:00 NG (KA ) 16:00 s/d Selesai RT 2. Kantor Gereja Senin - Sabtu, Pukul 08:30-16:00 Minggu, Pukul: 08:30-13:30 3. Poliklinik Jl. Tanah Tinggi I No. 1, Jakarta Setiap Hari Kerja 08:00-12:00 10640 Telp.: 4200466 (Senin s/d Sabtu) 4. Biro Konsultasi Hukum - GKI Gunung Sahari Bagi Jemaat yang hendak konsultasi mengenai hukum dapat menghubungi terlebih dahulu kantor Gereja telp.: 4204364; U.p.: Bp. Lepridiardi Kusumo 5. Tabitha Kantor Telp.:424 4477,Fax.4246495; Senin-Jum at,08:00-15:00 E-mail : tabitha@centrin.net.id Rumah Duka Husada Website : http://www.tabitha- jakarta.org Telp.: 6240606 Gudang Jl. Hemat I/27B Jakarta 11460; Telp.5682290, Fax.5661946 ; Buka 24 Jam 6. Pelayanan GKI Gunung Sahari di RPK Jl. Dewi Sartika 136 D Cawang, Jakarta Telp.: 8008996; 80881181; 8013208; FREKWENSI 96,30 MHz Hari/Tanggal Waktu Pembicara Menu Acara Selasa, 29 Juli.14 05:00 Pdt. Suta Prawira Embun Pagi Rabu, 30 Juli.14 21:00 Kelker Media Seputar Kata Alkitab (Sekata) Sabtu, 2 Agus.14 20:00 Tim Pemuda Seputar Anak Muda (Senada) Setiap Minggu pkl. 07:00 Wib, Rekaman Kotbah I Minggu sebelumnya Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 27

JADWAL KEGIATAN SEPEKAN TANGGAL 28 Juli S/D 3 Agustus 2014 HARI / TANGGAL SENIN, 28 Juli 2014 SELASA, 29 Juli 2014 RABU, 30 Juli 2014 KAMIS, 31 Juli 2014 JUMAT 1 Agus. 2014 PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH 06:30 08:30 16:00 17:00 18:00 19:00 19:00 06:30 16:00 17:00 18:00 19:00 06:30 09:00 09:00 14:00 16:00 17:00 19:00 06:30 08:00 08:30 09:00 16:00 16:00 18:00 19:00 06:30 09:00 12:00 17:00 19:00 19:00 DOA PAGI SENAM WAI TAN KUNG PELAWATAN KE RUMAH SAKIT SENAM SEHAT BUGAR LANSIA PELAWATAN KOMISI DEWASA OLAH RAGA TENNIS GEMA KASIH OLAH RAGA DOA PAGI PELAWATAN RUMAH SAKIT PELAWATAN RUMAH SAKIT P.A PAGI PELAWATAN GSM PELAWATAN USIA SENJA PELAWATAN KOMISI PEMUDA P.A MALAM DOA PAGI PELAWATAN BAYI SENAM BODY LANGUAGE PELAWATAN RUMAH SAKIT PELAWATAN RUMAH SAKIT PELAWATAN UMUM LATIHAN KOLINTANG SENAM SEHAT BUGAR LANSIA LATIHAN KOLINTANG BULU TANGKIS PEMUDA DOA PAGI PERTEMUAN PENDETA SENAM WAI TAN KUNG PELAWATAN UMUM LATIHAN PS. EFRATA OLAH RAGA OLAH RAGA TENNIS LATIHAN P.S. GITA KALVARI DOA PAGI PELAWATAN RUMAH SAKIT PERSEKUTUAN USIA SENJA PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA PELAWATAN KOMISI REMAJA LATIHAN P. S IMANUEL OLAH RAGA Eveline, Flintaria, Elsye & Endang Pdt. Nurhayati Girsang Bp. Andy Renurth Bp. Budi Djaiman Komisi Usia Senja Sdri. Leni Setiawati Komisi Dewasa Tim Pdt. Suta Prawira Tim Pdt.David Sudarto Pdt. Nurhayati Girsang Pdt. Royandi Tanudjaya Pdt. Suta P./ Pnt. Febe Oriana Ibu Herlina Ginting Ibu Inge Yasmin Tim Pdt. Imanuel K. Pdt. Merry R.Malau Tim Pdt. Em. Flora Dharmawan Ibu Elizabeth Christiana Bp. Andy Renurth Ibu Merciana Sidharta Bp. Ridwan Budimanid Para Pendeta Eveline, Flintaria, Elsye & Endang Ibu Fennie W. Ibu Lanny Hendrata Komisi Remaja Komisi Usia Senja Ibu Anita Robianto Tim Pdt. Royandi Tanudjaya Pdt. Merry R. Malau Komisi Dewasa 28 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014

HARI / TANGGAL SABTU, 2 Agustus 2014 MINGGU, 3 Agustus 2014 PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH 06:30 08:00 16:00 16:00 15:00 06:00 07:15 08:00 08:00 08:00 08:00 09:30 10:30 11:30 11:30 11:30 11:30 11:30 12:00 17:00 19:00 DOA PAGI OLAH RAGA PELAWATAN KOMISI ANAK PELAWATAN KOMISI DEWASA KFC KEBAKTIAN UMUM I KEBAKTIAN SMOT KEBAKTIAN UMUM II KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN REMAJA KEBAKTIAN REMAJA LATIHAN PS. KIDUNG AGUNG KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN REMAJA KEBAKTIAN PEMUDA KEBAKTIAN UMUM III LATIHAN P.S ANAK LATIHAN ADORAMUS LATIHAN ENSAMBEL ANAK LATIHAN ENSAMBEL REMAJA LATIHAN GRACIA LATIHAN BIDUAN SION PERSIAPAN GSM LATIHAN DRAMA REMAJA LATIHAN PS. GLORIFICAMUS LATIHAN TARI REMAJA & DEWASA KEBAKTIAN IV LATIHAN G4 VOICE Komisi Remaja Sdri. Fiony Vriesta Bp. Harry Cahyadi Pdt. Nurhayati Girsang SMOT - Guru-guru SMOT Pdt. Nurhayati Girsang Komisi Anak Pdt. Merry R. Malau Pdt. Imanuel Kristo Ibu Sintia Hanantha Komisi Anak Pdt. Imanuel Kristo Pdt. Suta Ptawira Pdt. Nurhayati Girsang Sdri. Debora dan Gracia Bp. David Yunus Sdri. Felicia Sdr. Ertheo Siswadi Sdri. Katherine Puspita Bp. Suhirman Hay Komisi Anak Sdri. Iva Muliani Ibu Wida Tim Tari, Sekum & Pdt. Nurhayati Girsang Bp. Budiawan Atmadja BAHAN WARTA PERSEKUTUAN D engan ini diberitahukan, kepada semua pihak yang hendak memasukkan warta dalam Warta Persekutuan, dimohon agar bahan warta sudah harus diterima di Tata Usaha Gereja pada setiap hari Kamis, pukul 12:00 Wib Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014 29

30 Warta Persekutuan, Minggu, 27 Juli 2014