STUDY ANALISIS QOS PADA JARINGAN MULTIMEDIA MPLS

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISA APLIKASI VOIP PADA JARINGAN BERBASIS MPLS

RANCANG BANGUN DAN ANALISA QOS AUDIO DAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN MPLS VPN

ANALISA PERFORMANSI APLIKASI VIDEO CONFERENCE PADA JARINGAN MULTI PROTOCOL LABEL SWITCHING [MPLS] ANITA SUSANTI

Analisis unjuk kerja multimedia streaming pada jaringan TCP/IP dan jaringan MPLS dengan redundancy link support

ANALISA UNJUK KERJA APLIKASI VOIP PADA JARINGAN IPv6 BERBASIS MPLS

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

Widianto Wahyu Perdana¹, Rendy Munadi ², Yudha Purwanto³. ¹Teknik Telekomunikasi, Fakultas Teknik Elektro, Universitas Telkom

LAMPIRAN B USULAN TUGAS AKHIR

ANALISIS PERBANDINGAN QoS VoIP PADA PROTOKOL IPv4 DAN IPv6 ( STUDI KASUS : LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG )

BAB IV HASIL SIMULASI DAN KINERJA SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. teknologi internet, user komputer mulai menggunakan surat elektronik atau

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

Journal of Control and Network Systems

Journal of Control and Network Systems

BAB III PERENCANAAN SISTEM

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dinamakan hotspot. Batas hotspot ditentukan oleh frekuensi, kekuatan pancar

: ANALISA PERBANDINGAN KINERJA LAYANAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN IP DAN JARINGAN MPLS

ANALISA UNJUK KERJA AUDIO DAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN MPLS VPN BERBASIS IPSec

ANALISA PERBANDINGAN KINERJA LAYANAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN IP DAN JARINGAN MPLS

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang. Semua bidang usaha di dunia ini menerapkan teknologi informasi dalam

BAB I PENDAHULUAN. gunung berapi, memantau kondisi rumah, dan event penting lainnya (Harmoko,

BAB II TEORI DASAR. Resource Reservation Protocol (RSVP) merupakan protokol pada layer

MODUL 7 ANALISA QoS pada MPLS

ANALISA PERBANDINGAN KINERJA LAYANAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN IP DAN JARINGAN MPLS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perangkat software dan hardware untuk mendukung dalam penelitian analisis

IMPLEMENTASI QOS INTEGRATED SERVICE PADA JARINGAN MPLS GUNA PENINGKATAN KUALITAS JARINGAN PADA PENGIRIMAN PAKET VIDEO TUGAS AKHIR

ANALISA PERFORMANSI LIVE STREAMING DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN HSDPA. Oleh : NRP

DAFTAR ISTILAH. : perkumpulan dari ethernet service switch yang. Ethernet. interface yang berupa ethernet.

PERANCANGAN NGN BERBASIS OPEN IMS CORE PADA JARINGAN MPLS VPN

Bab I PENDAHULUAN. Voice over Internet Protocol (VoIP) adalah teknologi yang mampu

ANALISA PERBANDINGAN PERFORMANSI VIDEO STREAMING ANTARA DARWIN STREAMING SERVER DENGAN RED5

BAB I PENDAHULUAN. harinya menggunakan media komputer. Sehingga banyak data yang disebar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERBANDINGAN METODE DIFFERENTIATED SERVICE

Analisa Quality of Service (QoS) Trafik Multimedia Pada Pemodelan Jaringan Multiprotocol Label Switching (MPLS) Menggunakan Router Mikrotik

ANALISA PERBANDINGAN METODE ROUTING DISTANCE VECTOR DAN LINK STATE PADA JARINGAN PACKET

MPLS. Sukamto Slamet Hidayat

7.1 Karakterisasi Trafik IP

OPTIMALISASI LOAD BALANCING DUA ISP UNTUK MANAJEMEN BANDWIDTH BERBASIS MIKROTIK. Futri Utami 1*, Lindawati 2, Suzanzefi 3

Perancangan dan Analisis Redistribution Routing Protocol OSPF dan EIGRP

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

MODUL 9 PENGUKURAN QoS STREAMING SERVER

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut hanya berada dalam satu lokasi maka akan lebih mudah dalam

BAB 4 ANALISA DATA. Gambar 4.1 Tampilan pada Wireshark ketika user melakukan register. 34 Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUHAN. Perkembangan terknologi seperti internet sekarang ini sangat pesat. Sejak awal

BAB III METODE PENELITIAN. sebelumnya yang berhubungan dengan VPN. Dengan cara tersebut peneliti dapat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Kata Kunci : GRE, HTTP, IMS, IPsec, L2TP, OPNET Modeler 14.5, Video Call, VoIP, VPN.

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS HASIL IMPLEMENTASI

ANALISIS KINERJA JARINGAN MPLS DAN ROUTING PROTOCOL OSPF PADA APLIKASI VIDEO STREAMING KOMPETENSI JARINGAN SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 4 IMPLEMENTASI SISTEM. mendukung proses implementasi, antara lain: Operating System yang digunakan pada komputer Server.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Integrasi Aplikasi Voice Over Internet Protocol (VOIP) Dengan Learning Management System (LMS) Berbasis

BAB 1 PENDAHULUAN. ataupun antara komputer-komputer dengan sumber daya. efektif, misalkan dalam hal pembagian bandwith yang tidak merata, delay

BAB 1 PENDAHULUAN. memanfaatkan teknologi berbasis Multiprotocol Label Switching (MPLS).

ANALISA PERBANDINGAN KINERJA LAYANAN VIDEO STREAMING PADA JARINGAN IP DAN JARINGAN MPLS. Disajikan Oleh :David Sebastian Kelas :P4 NPM :

STUDI KUALITAS VIDEO STREAMING MENGGUNAKAN PERANGKAT NSN FLEXYPACKET RADIO

Dian Satria Jaya Jurusan Teknik Informatika STMIK PalComTech Palembang. Abstrak

Bab 3 Metode Perancangan

ANALISIS TRAFFIC PADA JARINGAN CIRCUIT EMULATION SERVICE DI PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA WITEL SUMSEL

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan dalam Tugas Akhir ini adalah studi

Analisis Perbandingan Performansi Server VoIP. berbasis Parallel Processing

ANALISIS PERFORMANSI QOS JARINGAN MPLS-VPN UNTUK APLIKASI VOIP

BAB 4 PERANCANGAN. 4.1 Perancangan dan Analisa Skenario

ANALISIS KINERJA TRAFIK VIDEO CHATTING PADA SISTEM CLIENT-CLIENT DENGAN APLIKASI WIRESHARK

MODUL 11 QoS pada MPLS Network

BAB IV ANALISA DATA 4.1 Lokasi Test-bed

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Performa Protokol Routing OSPF pada Jaringan VOIP Berbasis MPLS VPN

TEKNOLOGI MULTI PROTOCOL LABEL SWITCHING (MPLS) UNTUK MENINGKATKAN PERFORMA JARINGAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

OPTIMALISASI LOAD BALANCING DUA ISP UNTUK MANAJEMEN BANDWIDTH BERBASIS MIKROTIK

1. Pendahuluan 2. Kajian Pustaka

BAB I PENDAHULUAN. yang mengarah pada Next Generation Network (NGN) yang kemungkinan besar

BAB 3 METODOLOGI. Gambar 3.1 Kerangka Metodologi

Pendahuluan Tinjauan Pustaka

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Manusia telah berada di titik krisis dalam penggunaan teknologi untuk

Simulasi Pengukuran Quality Of Service Pada Integrasi Internet Protocol Dan Asynchronous Transfer Mode Dengan Multiprotocol Label Switching (MPLS)

TUGAS AKHIR. Disusun sebagai salah satu syarat untuk kelulusan Program Strata 1, Program Studi Teknik Informatika, Universitas Pasundan Bandung

BAB I PENDAHULUAN. IMPLEMENTASI DAN ANALISIS PERFORMANSI ETHERNET OVER IP (EoIP) TUNNEL Mikrotik RouterOS PADA LAYANAN VoIP DENGAN JARINGAN CDMA 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 4. Setelah melakukan perancangan topologi untuk merancang sistem simulasi pada

PERBANDINGAN KINERJA JARINGAN METROPOLITAN AREA NETWORK DENGAN INTERNET PROTOCOL VERSI 4 DAN VERSI 6

PENGARUH QUALITY OF SERVICE (QoS) TERHADAP PERFORMANSI JARINGAN VIDEO CONFERENCE PROTOKOL H. 323 PADA JARINGAN IPv6

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Rancang Bangun RTP Packet-Chunk De-encapsulator Data AV Stream Format RTP Sebagai Terminal Access Multi-Source Streaming Server

BAB 1. PENDAHULUAN.

ANALISIS DAN SIMULASI LAYANAN VPN IP PADA JARINGAN METRO ETHERNET BERBASIS VLAN DI PT. TELKOM TBK (DIVISI INFRATEL)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB III METODE PENGEMBANGAN

1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Analisis dan Perancangan Quality of Service Pada Jaringan Voice Over Internet Protocol Berbasis Session Initiation Protocol

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang I 1

BAB III IMPLEMENTASI DAN PERFORMANSI

MODUL 10 Multi Protocol Label Switching (MPLS)

Transkripsi:

SNTIKI III 211 ISSN : 285-992 1 STUDY ANALISIS QOS PADA JARINGAN MULTIMEDIA M. Yanuar Hariyawan 1, M.Susantok 2, Rini Tampubolon 3 1,2,3 Program Studi Teknik Elektronika Telekomunikasi, Politeknik Caltex Riau Jl. Umbansari 1, Rumbai, PEkanbaru, 761-53939 yanuar@pcr.ac.id 1, santok@pcr.ac.id 2, rhiny_2@yahoo.com 3 Abstrak Multi Protocol Label Switching () adalah salah satu metode tunning jaringan untuk meningkatkan performa jaringan. Teknologi memungkinkan paket berada dalam sistem dalam waktu yang lebih singkat dibandingkan dengan jaringan IP biasa, karena pada jaringan tiap paket diberi label yang kemudian digunakan sebagai informasi untuk proses switching menggantikan IP header pada proses routing. Pada paper ini dibahas konvergensi dari audio video streaming dengan sebagai backbone jaringannya. Pengujian QoS dilakukan dengan menggunakan testbed jaringan, untuk mengetahui performansi QoS pada video streaming yang berbasis. Dalam implementasi sistem menggunakan testbed jaringan, dibandingkan performansi jaringan dengan menggunakan dan jaringan TCP/IP. Parameter QoS yang digunakan untuk membandingkan kedua jaringan tersebut adalah delay, jitter, packet loss dan throughput. Dengan analisa ini diharapkan para pengguna teknologi video streaming mengetahui sejauh mana performansi dari aplikasi tersebut melalui jaringan. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa secara keseluruhan performansi dari jaringan yang menerapkan backbone lebih unggul dari pada jaringan yang tanpa. Delay dan jitter yang dihasilkan pada jaringan lebih kecil dibandingkan jaringan TCP/IP dengan selisih rata-rata sebesar delay sebesar 1,46ms dan jitter sebesar,2ms. Kecepatan yang diperlukan paket video dan audio untuk sampai ke tujuan dengan menggunakan jaringan lebih cepat daripada melalui jaringan IP sebesar 1,333 ms. Dalam pengiriman paket video packet loss yang diperoleh melalui jaringan IP lebih besar jika dibandingkan pada jaringan. Kata Kunci : Jaringan, Jaringan TCP/IP, Video Streaming, QoS Abstract Multi Protocol Label Switching () is one method of tunning network to improve network performance. technology allows the packets in the system in a shorter time compared with a normal IP network, since the network for each packet is labeled and then used as information for the switching process replaces the IP header to the routing process. In this paper discussed the convergence of audio and video streaming with as a backbone network. QoS testing is done using network testbed, to determine the performance of QoS in -based video streaming. In the implementation of the system using the testbed network, network performance compared with using and TCP / IP network. QoS parameters are used to compare the two networks are delay, jitter, packet loss and throughput. With this analysis, expected users of streaming video technology to know the extent to which the performance of such applications through the network. From the results of research can be concluded that the overall performance of the network that implements backbone superior to the network without. Delay and jitter resulting in an network is smaller than the TCP / IP network with an average difference of delay of 1.46 ms and jitter of.2 ms. Necessary speed video and audio packets to a destination using network is faster than through an IP network for 1.333 ms. In the delivery of video packets that packet loss is obtained through an IP network is greater than the network. Keywords: network, TCP/IP Network, Video Streaming, QoS 1. Pendahuluan Multi Protocol Label Switching () adalah salah satu metode yang dapat digunakan untuk tunning jaringan agar lebih meningkatkan performa jaringan. Teknologi baru ini memiliki beberapa hal penting diantaranya [1] : a. mengurangi banyaknya proses pengolahan yang terjadi di IP routers, serta memperbaiki kinerja pengiriman suatu paket data.

2 Title of manuscript b. juga bisa menyediakan Quality of Service (QoS) dalam jaringan backbone. Dengan kebihan ini maka merupakan terobosan baru dalam hal penanganan paket data. Quality of Service (QoS) dari aplikasi streaming mutlak diperhatikan agar para pengguna merasa puas dalam menggunakannya. Dengan analisa pada paper ini diharapkan para pengguna teknologi streaming mengetahui sejauh mana performansi dari aplikasi tersebut melalui jaringan. (Multi Protokol Label Switching) adalah salah satu protocol internet yang digunakan pada teknologi WAN (Wide Area Network) untuk menghubungkan paket data pada jaringan backbone berkecepatan tinggi, protocol ini memperbaiki kinerja dari protocol ATM (Asynchronous Tranfer Mode) dan protokol IP (Internet Protokol) yang merupakan protokol internet saat ini dengan cara menggabungkan kelebihan dari kedua protokol tersebut [2]. adalah teknologi baru yang diharapkan digunakan untuk banyak jaringan masa depan, termasuk pada kombinasi jaringan data dan suara. Fungsi label pada adalah sebagai proses penyambungan dan pencarian jalur dalam jaringan komputer [3]. menggabungkan teknologi switching di layer 2 dan teknologi routing di layer 3 sehingga menjadi solusi jaringan terbaik [1]. dalam menyelesaikan masalah kecepatan, scalability,dan QOS (Quality of Service). Audio Video Streaming Audio Streaming merupakan suatu layanan yang memungkinkan suatu server untuk membroadcast suatu audio yang bisa diakses oleh clientnya. Layanan audio streaming memungkinkan penggunanya untuk mengakses audionya secara real time ataupun sudah direkam sebelumnya. Video Streaming merupakan suatu layanan yang memungkinkan suatu server untuk membroadcast suatu video yang bisa diakses oleh clientnya. Layanan video streaming memungkinkan penggunanya untuk mengakses videonya secara real time ataupun sudah direkam sebelumnya. Isi dari video ini dapat dikirimkan dengan tiga cara dibawah ini[5] : Live Video Server dilengkapi dengan Web Camera yang memungkinkan untuk memperlihatkan suatu kejadian secara langsung.walaupun hal ini dikaitkan dengan broadcast video. Scheduled Video Video yang sudah direkam sebelumnya dikirimkan dari suatu server pada waktu yang sudah ditentukan. Video-On-Demand Pengguna yang sudah di authorisasi bisa mengakses video yang sudah direkam sebelumnya dari server kapan saja mereka mau melihatnya. QoS(Quality of Service) Quality of Service (QoS), sebagaimana dijelaskan dalam rekomendasi CCITT E.8 adalah Efek kolektif dari kinerja layanan yang menentukan derajat kepuasan seorang pengguna terhadap suatu layanan. Jika dilihat dari ketersediaan suatu jaringan, terdapat karakteristik kuantitatif yang dapat dikontrol untuk menyediakan suatu layanan dengan kualitas tertentu.kinerja jaringan dievaluasi berdasarkan parameter parameter kualitas layanan yaitu delay, jitter, packet loss dan throughput. Berikut ini adalah definisi singkat dari keempat parameter layanan tersebut [4]. 1. Jitter Merupakan variasi delay yang terjadi akibat adanya selisih waktu atau interval antar kedatangan paket di penerima. Jitter maksimum yang direkomendasi oleh ITU adalah 75 ms. 2. Delay Waktu yang dibutuhkan untuk sebuah paket untuk mencapai tujuan, karena adanya antrian yang panjang, atau mengambil rute yang lain untuk menghindari kepadatan jaringan. Delay maksimum yang direkomendasikan oleh ITU untuk aplikasi suara adalah 15 ms. 3. Troughput Throughput adalah kemampuan sebenarnya suatu jaringan dalam melakukan pengiriman data. Biasanya throughput dikaitkan dengan bandwidth. Karena throughput memang bisa disebut dengan bandwidth dalam kondisi yang sebenarnya. Sementara throughput sifatnya adalah dinamis tergantung trafik yang sedang terjadi. Semakin besar nilai throughput nya akan menunjukkan semakin bagus pula kemampuan jaringan dalam mentransmisikan file.

SNTIKI III 211 ISSN : 285-992 3 4. Packet Loss Packet Loss merupakan banyaknya paket yang gagal untuk mencapai tempat tujuan pada saat paket tersebut dikirim. Ketika packet loss besar maka dapat diketahui bahwa jaringan sedang sibuk atau terjadi overload. Packet loss mempengaruhi kinerja jaringan secara langsung. 2. Metode Penelitian Perecanaan jaringan streaming meliputi antara lain : a. Perancangan router dengan menggunakan paket yang mendukung untuk konfigurasi router dan client pada jaringan. b. Setelah perancangan router dan client selesai maka akan dilakukan konfigurasi jalur yang akan dilalui oleh data dan melakukan pengecekan koneksi antar router ke router dan router ke client. Kemudian membangun dua buah terminal Video Streaming yang nantinya digunakan sebagai komponen penguji yang terdiri dari source dan destination. c. Pada topologi yang direncanakan ada dua node yang nantinya berfungsi sebagai LER yaitu node 1 sebagai LER ingress dan node 6 sebagai LER egress. Sedangkan untuk router yang berada ditengah-tengah berfungsi sebagai LSR. Gambar 1 Topologi Jaringan streaming over Berikut adalah diagram alir dari sistem yang dibangun : Gambar 2 Flowchart Jaringan 3. Hasil dan Analisa Pada pengujian, trafik audio dan video yang dilewatkan melalui jaringan akan dibandingkan dengan trafik audio dan video yang dilewatkan melalui jaringan IP. Pengujian terhadap paket audio video streaming yang dilewatkan melalui test bed jaringan dilakukan dengan dua jalan. Pengujian pertama dilakukan terhadap paket streaming yang dilewatkan melalui jaringan, kemudian pengujian kedua dilakukan terhadap paket streaming yang dilewatkan pada jaringan IP. Pengambilan data dilakukan untuk menguji unjuk kerja QoS. Parameter QoS yang digunakan untuk pengujian meliputi delay, jitter, throughput, dan packet loss. Aplikasi untuk pengambilan data menggunakan software Wireshark, Wireshark akan

4 Title of manuscript meng-capture aliran trafik data video streaming dari server menuju client. Wireshark dipasang disisi client untuk melihat paket paket yang diterima oleh client. Pada jaringan dan jaringan IP ini menggunakan routing static untuk 3 router. Akan dilakukan 3 kali pengambilan data audio streaming dengan ukuran audio sebesar 2.42Mb, 2.7Mb, 1.92Mb dan 5 kali pengambilan data video streaming dengan ukuran video sebesar 6Mb, 3.4Mb, 12.3 Mb, 9.2Mb, dan 2.23Mb. 3.1. Pengukuran Packet Loss Packet Loss merupakan banyaknya paket yang gagal untuk mencapai tempat tujuan pada saat paket tersebut dikirim. Ketika packet loss besar maka dapat diketahui bahwa jaringan sedang sibuk atau terjadi overload. Packet loss mempengaruhi kinerja jaringan secara langsung. Packet Loss (%) 1,5 Packet Loss 2,42 2,7 1,92 Gambar 3 Grafik perbandingan packet loss audio streaming Packet Loss Packet Loss (%),6,4,2 Gambar 4 Grafik perbandingan packet loss video streaming Untuk hasil pengujian packet loss audio streaming dihasilkan nilai yang sama. Seperti ditujukkan pada gambar 3 selama pengiriman paket audio streaming berlangsung packet loss yang dihasilkan sebesar % yang berarti bahwa tidak ada paket data yang hilang saat diterima oleh tujuan. Pada pengukuran terdapat packet loss sebesar.48 % dan.12% pada jaringan IP, nilai ini lebih besar jika dibandingkan pada jaringan. Menurut ITU-T G.11 paket loss yang diperbolehkan harus tidak lebih dari 1% loss, jadi untuk jaringan IP dan jaringan dari segi paket loss sudah memenuhi standar QoS. Untuk ukuran video sebesar 12.3 Mb, 9.2 Mb, 2.23 Mb packet loss yang dihasilkan sebesar % yang berarti bahwa tidak ada paket data yang hilang saat diterima oleh tujuan. Jadi pada pengujian diatas bahwa jaringan memperbaiki kinerja pengiriman suatu paket data. 3.2 Pengukuran Delay Waktu yang dibutuhkan untuk sebuah paket untuk mencapai tujuan, karena adanya antrian yang panjang, atau mengambil rute yang lain untuk menghindari kepadatan jaringan.

SNTIKI III 211 ISSN : 285-992 5 Delay (msec) 7 68 66 64 Delay 2,42 2,7 1,92 Gambar 5 Grafik perbandingan delay audio streaming Delay (msec) 1 15 2 25 3 35 4 45 5 Delay Gambar 6 Grafik perbandingan video streaming Nilai delay yang didapatkan baik untuk dan jaringan tanpa hampir sama. Pada saat ukuran file audio yang distreamingkan sebesar 2.42Mb, 2.7Mb dan 1.92Mb berturut-turut pada jaringan IP sebesar 69.477ms, 69.497ms, 68.718ms dan pada jaringan sebesar 68.358ms, 68.456ms dan 66.878ms. Pada saat ukuran file video yang distreamingkan sebesar 6Mb, 3.45Mb 12.3Mb, 9.2Mb dan 2.23Mb, berturut-turut pada jaringan IP sebesar 4.87ms, 34.59ms, 25.366ms, 23.7ms, 19.6 ms dan pada jaringan sebesar 38.99ms, 33.48ms, 23.78ms, 21.5ms, dan 18.35ms. Perbandingan delay antara kedua jaringan tersebut, secara keseluruhan jaringan mempunyai delay yang lebih sedikit dari pada jaringan IP, hal ini terjadi karena pada jaringan memperpendek proses routing dalam pengiriman paketnya. Sehingga proses yang diperlukan dalam peroutingan pada jaringan tidak terlalu lama, maka paket akan cepat sampai ke tujuan yang diinginkan. Maka dari hasil pengukuran didapatkan bahwa untuk jaringan yang menerapkan pada backbonenya didapatkan nilai delay yang lebih baik dari pada jaringan yang tidak memakai. Karena pada jaringan, men-switch (fungsi layer 2) dan paket IP (datagram layer 3) secara cepat, tanpa melalui routing tradisional yang lambat, yang didasarkan pada pengalamatan IP. Generasi baru dari Label Switch Router (LSR) ini menggunakan untuk menambahkan sebuah label pada paket IP, yang akan menginstruksikan router pada network IP untuk melewatkan paket tanpa memeriksa isi paket, sehingga memungkinkan paket IP dapat melewati jaringan lebih cepat. Pada penelitian ini, perbedaan antara jaringan IP dengan jaringan tidak terlalu terasa, karena sedikitnya router pada jaringan ini. Namun secara garis besar, perbedaan delay dalam pembuatan ini sedikit memberikan gambaran perbedaan kecepatan antara jaringan dan jaringan IP, jaringan baru akan berkerja secara optimal apabila terdapat banyak router dalam sebuah jaringan tersebut. 3.3 Pengukuran Jitter Jitter merupakan variasi delay yang terjadi akibat adanya selisih waktu atau interval antar kedatangan paket di penerima. Analisa jitter dilakukan untuk mengetahui perbedaan waktu kedatangan dari suatu paket dengan paket yang lain.

6 Title of manuscript Jitter,32 Jitter (msec),31,3,29 2,42 2,7 1,92 Gambar 7 Grafik perbandingan jitter audio streaming Jitter Jitter (msec) 6 4 2 6 3,45 12,3 9,2 2,23 Gambar 8 Grafik perbandingan jitter video streaming Dari pengukuran yang dilakukan terlihat bahwa video dan audio yang distreamingkan pada jaringan IP menghasilkan jitter lebih besar. Perbedaan ini dapat dilihat pada saat pengukuran paket audio dengan menggunakan jaringan jitter yang dihasilkan lebih kecil sebesar.312ms,.38ms,.32 sedangkan jitter pada jaringan IP sebesar.314ms,.31ms dan.35ms. Sementara itu jiiter yang dihasilkan pada jaringan juga lebih kecil yakni sebesar 38.82ms, 32.7ms, 23.5ms, 21.92ms dan 17.87ms. Berbeda dengan pengukuran pada jaringan IP jitter yang dihasilkan lebih besar yakni 39.98ms, 33.24ms, 24.78ms, 22.37ms dan 18.74ms untuk setiap ukuran video yang berbeda-beda. 3.4 Pengukuran Troughput Throughput adalah kemampuan sebenarnya suatu jaringan dalam melakukan pengiriman data. Biasanya throughput dikaitkan dengan bandwidth. Karena throughput memang bisa disebut dengan bandwidth dalam kondisi yang sebenarnya. Sementara throughput sifatnya adalah dinamis tergantung trafik yang sedang terjadi. Semakin besar nilai throughput nya akan menunjukkan semakin bagus pula kemampuan jaringan dalam mentransmisikan file. Throughput Throughput (Mbit/sec) 18 175 17 165 2,42 2,7 1,92 ukuran video (Mb) Gambar 9 Grafik perbandingan throughput audio streaming

SNTIKI III 211 ISSN : 285-992 7 Througput Througput (Mbit/sec) 1,4 1,2 1,8,6,4,2 6 3,45 12,3 9,2 2,23 Gambar 1 Grafik perbandingan throughput audio streaming Secara keseluruhan troughput yang dihasilkan oleh jaringan lebih baik dari pada jaringan IP. Seperti pada teori,, semakin besar nilai throughput maka delay yang dihasilkan semakin kecil. Dengan demikian mendukung performansi yang lebih baik dibandingkan jaringan IP. 4. Kesimpulan Setelah dilakukan pengujian dan analisa pada jaringan mpls, dan jaringan TCP/IP maka dapat disimpulkan bahwa secara keseluruhan performa dari jaringan yang menerapkan backbone lebih unggul dari pada jaringan yang tanpa. Dalam pengiriman paket video, jaringan mempunyai delay average lebih kecil daripada video yang dilewatkan melalui jaringan TCP/IP. Kecepatan yang diperlukan data untuk sampai ke tujuan dengan menggunakan jaringan lebih cepat daripada paket video yang dilewatkan melalui jaringan IP. Dalam pengiriman paket video packet loss yang diperoleh melalui jaringan IP lebih besar jika dibandingkan pada jaringan. Daftar Pustaka [1] Wastuwibowo, Kuncoro Jaringan,Whitepaper,23 [2] San Jose Next Generation Enterprise VPN-Based WAN Design and Implementation Guide Cisco Validated Design I, October 27. [3] Deni Yulianti, Pembebanan Traffic Aggregate Pada Jaringan,Proyek Akhir Politeknik Caltex Riau, Pekanbaru 28. [4] http://lecturer.ukdw.ac.id/anton/download/multimedia9.pdf. [5] Ahmad Afis Abro, Rancang Bangun dan Analisa QOS Video Streaming Pada Jaringan VPN, Proyek Akhir, Surabaya 21