JUKLAK MANELA SCOUT LEAGUE (MASGUE) TINGKAT SMP/MTS SE-KARESIDENAN BOJONEGORO DAN GRESIK

dokumen-dokumen yang mirip
Petunjuk Pelaksanaan (Juklak) SMK PEKERJAAN UMUM MALANG LOMBA TERAMPIL PENGGALANG V Ltp v pu malang (Kak Anggun)

PETUNJUK PELAKSANAAN KKMI SCOUT COMPETITION 2016

Pelaksanaan. Hari, Tanggal Waktu Tampat


D. Peserta Peserta dari kegiatan ini adalah Penggalang SMP/MTs Sederajat se- Jabodetabek.

PETUNJUK PELAKSANAAN dan TEKNIS. LOMBA E-LANG (Eksistensi Penggalang) TAHUN 2016 TINGKAT SD/MI KABUPATEN JOMBANG (OPEN)

PENDAHULUAN A. Dasar Pemikiran D. Landasan Hukum E. Nama, Tema dan Motto Kegiatan Gebyar Lomba Pramuka Cipasung2 tingkat

Melebihi batas waktu yang telah ditentukan panitia, dengan rincian sebagai berikut : Lebih 2 menit dari waktu yang telah ditentukan = - 15 point

G E R A K A N P R A M U K A GUGUS DEPAN NATADIRJA SMA NEGERI 10 KOTA BENGKULU Jl. Padang Cengkeh Kel. Sukarami Kec. Selebar Kota Bengkulu

C. SASARAN KEGIATAN Anggota Pramuka Penggalang & Penegak Se-Provinsi Banten

PETUNJUK PELAKSANAAN GITA GALANG IV. GIAT PRESTASI PRAMUKA PENGGALANG se-malang RAYA

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN MEDAN SMK TELKOM MEDAN Jl. Jamin Ginting Km 11,1 No 9c Medan

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN KOTA BOGOR KWARTIR RANTING BOGOR BARAT PETUNJUK PELAKSANAAN

Nomor: 45/09.11/ / November 2017 Lamp : 1 Berkas Hal : Undangan Lomba

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PETUNJUK PELAKSANAAN GALANG PRAMUKA BERPRESTASI 2018 KREASI MEMBANGUN GENERASI

Nomor : 018/ / C Medan, 25 September 2016 Lampir : 1 (satu) Berkas Perihal : Edaran Kegiatan Lomba

PETUNJUK TEKNIS LOMBA LINTAS ALAM GUGUSDEPAN UNIVERSITAS MULAWARMAN XXIII Samarinda,11-14 November 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA BINA TANGKAS PENGGALANG (LBTG) V SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

KETENTUAN LOMBA PENGIBARAN

PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN LOMBA PENGGALANG KKM MTSN 1 TANGSEL TAHUN 2016

PROPOSAL. : Pukul WIB s.d. selesai

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA GIAT DAN BAKTI SAKA WIRA KARTIKA KODIM 1418 MAMUJU A. DASAR PEMIKIRAN

BIAYA PENDAFTARAN IDR ,-

BOYS SCOUT COMPETITION VI. Pramuka Cerdas, Kreatif dan Ceria Sebagai Tunas Hebat Berprestasi

GERAKAN PRAMUKA GUGUSDEPAN LOMBOK TIMUR PANGKALAN MADRASAH ALIYAH NEGERI SELONG SANGGA KERJA LOMBA DESIGN PIONERING PENGGALANG SE-LOTIM

PETUNJUK TEKNIS (JUKNIS) LBB PPI KOTA TANGERANG TAHUN 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA PERATURAN BARIS- BERBARIS TINGKAT SMP/MTS SE-JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2016

SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI KOMPI KHUSUS (PISUS)

PETUNJUK PELAKSANAAN. Samarinda, November 2016 BAB I PENDAHULUAN

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN PENJELAJAHAN JAMBORE CABANG KLATEN 2015

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KREASI KETANGKASAN BARIS BERBARIS (LKKBB) STEKMENSI XVI SMK NEGERI 1 KOTA SUKABUMI

JUKLAK JUKNIS B. NAMA, TEMA, DAN MOTTO KEGIATAN LOMBA LINTAS ALAM TERPADU (L2AT) KE III

PENGGALANG PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA KECERDASAN DAN KETANGKASAN PRAMUKA PENGGALANG PENEGAK (LK2PP) XII SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA FORMASI PENGIBARAN BENDERA (LFPB) TINGKAT SMA/SMK SE - JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2018

Jl. DC. Barito No. 3 Telp Medan Polonia 20157

PETUNJUK TEKNIS LOMBA LINTAS ALAM GUGUSDEPAN UNIVERSITAS MULAWARMAN XXII Samarinda,19-23 April 2014

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA, DAN OLAHRAGA Jln. Pemuda No. 32, Baleharjo, Wonosari Kotak Pos 135 Telp. (0274)

PETUNJUK PELAKSANAAN

PENEGAK PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA KECERDASAN DAN KETANGKASAN PRAMUKA PENGGALANG PENEGAK (LK2PP) XII SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

PETUNJUK UMUM LOMBA HUT CHADIKA XXI

Petunjuk Pelaksanaan

WAKTU DAN PELAKSANAAN

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE BAHASA INGGRIS TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

HIJAB FASHION CONTEST

NAMA SEKOLAH/ PANGKALAN

JELAJAH SANTRI SATUAN KOMUNITAS PRAMUKA MA ARIF NU JAWA TIMUR 2015

EKSISTENSI PASKIBRA 99 PASUKAN PENGIBAR BENDERA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI

PETUNJUK PELAKSANAAN

SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI KOMPI KHUSUS (PISUS)

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015 BAB I PENDAHULUAN

PETUNJUK TEKNIS LOMBA REGU PRESTASI 2017, SMPN 25 JAKARTA

KOMPETISI STATISTIKA NASIONAL (KSN) The 12 th STATISTIKA RIA

JADWAL PELAKSANAAN LKBB BARAKUDA 2018

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA FORMASI PENGIBARAN BENDERA (LFPB) TINGKAT SMA/SMK SE - JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN JAMBORE PENGGALANG SD-MI KWARTIR CABANG KLATEN TAHUN 2013

- PESERTA LOMBA Peserta adalah Karyawan tetap BUMN dan kementrian BUMN. - PERSYARTAN PESERTA 1. Peserta Group ( Karyawan Perusahaan BUMN ).

ETUNJUK UMUM LOMBA HUT CHADIKA XXI

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE PAI TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA DANCE

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN KOTA BOGOR KWARTIR RANTING BOGOR BARAT

KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA

IV. TEMA DAN MOTTO Kegiatan ini bertema : MAJU TAK GENTAR, HADAPI KERAGUAN DENGAN KEBERSAMAAN Motto: SATYAKU KUDARMAKAN DARMAKU KUBAKTIKAN

Pelaksanaan. Hari, Tanggal Waktu Tampat

EKSISTENSI PASKIBRA 99 PASUKAN PENGIBAR BENDERA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI

Pedoman Penulisan Lomba ESSAY Tingkat Perguruan Tinggi se-madura. Fakultas Keislaman. Universitas Trunojoyo Madura

SEMAPHORE : Lembar jawaban dan coret coretan untuk peserta disediakan oleh panitia. Peserta Semaphore 2 orang.

PETUNJUK TEKNIS LOMBA DEFILE ANTAR FAKULTAS DIES NATALIS KE 50 UNIVERSITAS UDAYANA

KETENTUAN LOMBA HUT SMPN 1 KEC. JETIS KE 40 TINGKAT SD/MI

Hari Kegiatan Waktu Tempat Airlangga Hall Fakultas Vokasi Universitas WIB Airlangga

PERATURAN LOMBA Festival Dema Prodi PBI 2018 (DEPBI-Fest 2018) 1. Peserta adalah pelajar SMA/SMK/MA di Provinsi Lampung.

PASAL 2 Trophy Penghargaan BAB 1 KETENTUAN UMUM. PASAL 1 Peserta Lomba. A. Untuk Tingkat SMP dan SMA se-derajat

PETUNJUK TEKNIS LOMBA EKSBISI PRAJA TRISMA III PMR SMAN 3 DENPASAR 2016

OPTIMIZING SOCIO-TECNO FINANCE FOR SMALL AND MEDIUM ENTERPRISES (SMEs) DEVELOPMENT

PETUNJUK PELAKSANA DAN TEKNIS LPT UNIPDU 2017 (LOMBA PRAMUKA TEGAK UNIPDU JOMBANG TERBUKA 2017)

LOMBA LINTAS ALAM TERPADU (L2AT) KE II Tingkat Pramuka Penggalang SMP/MTs/Sederajat Se Periangan Timur

PERSYARATAN UMUM A. KETENTUAN PENDAFTARAN

II. PENYELENGGARAAN A. Nama Kegiatan Kartini in Action Kartini s Return XI Tahun 2017

KOMPETISI DANCES OF TRADITION IN MODERNITY

Pangkalpinang, 19 Januari 2017

HASIL KESEPAKATAN TEMU TEKNIS LOMBA WASIS BASA JAWA TINGKAT SMP/MTs SE-JAWA TIMUR BULAN BAHASA DAN SASTRA 2016

LOMBA INVITASI PP BUPATI CUP PMR TINGKAT WIRA SE-BAKORWIL KEDU TAHUN 2013 KSR PMI UNIT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOREJO

SELAMAT DATANG PESERTA DAN PEMBINA TECHNICAL METING

PERATURAN PERLOMBAAN GERAK JALAN BEREGU

Nomor : 01/SAKOMA.SBY/IX/ September 2016 Lampiran : 4 lembar Perihal : Pemberitahuan

KEJUARAAN SEPATU RODA ANTAR KLUB TINGKAT NASIONAL PIALA WALIKOTA MALANG KE 2 TANGGAL 9-10 APRIL 2011 BUKU PANDUAN LOMBA

PANITIA HUT XXXVIII SMP NEGERI 3 DENPASAR

Resimen Mahasiswa Batalyon 1 B-920 Jayastambha Universitas Pendidikan Ganesha

TECHNICAL MEETING ( TM ) ON LINE FAI GOT TALENT 3 UMSIDA

A. KETENTUAN PENDAFTARAN

TINGKAT SMA/MA SEDERAJAT

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS HI-GREAT OLYMPIAD OF AGROINDUSTRY 2017

Salam Ilmiah, One Step To Be Winner...

DAFTAR ISI

KETENTUAN KEGIATAN AL-HUDA COMPETITION 2017

B. PESERTA DAN BINDAMPING

BASKET OLIMPIADE BRAWIJAYA 2014

PANDUAN KOMPETISI MATEMATIKA UNPAR Tentang KOMAT UNPAR 2017

Transkripsi:

JUKLAK MANELA SCOUT LEAGUE (MASGUE) TINGKAT SMP/MTS SE-KARESIDENAN BOJONEGORO DAN GRESIK GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN 2401.141 2401.142 AMBALAN BRAWIJAYA TRIBHUWANA 2017

JUKLAK MANELA SCOUT LEAGUE (MASGUE) TINGKAT SMP/MTS SE-KARESIDENAN BOJONEGORO DAN GRESIK A. LATAR BELAKANG Seiring dengan perkembangan zaman, Gerakan pramuka telah menjadi salah satu wadah pembinaan bagi generasi muda dan anak luar sekolah dari berbagai latar belakang sehingga anggota pramuka mampu berkembang sesuai perkembangan zaman. Gerakan Pramuka Gugus Depan 2401.141 142 yang berpangkalan di Madrasah Aliyah Negeri Lamongan selalu tumbuh dan berkembang dalam rangka meningkatkan prestasi anggota serta manusia di Indonesia pada umumnya. Namun dalam membina dan mengembangkan kemampuan yang beragam dan nantinya akan tercetak dalam berbagai sikap dan tindakan itu tidak mudah. Karena itu, gerakan pramuka gugus depan Lamongan 2401.141 142 harus mampu melihat siapa dirinya, apa yang terjadi di sekitarnya dan bagaimana menyikapinya. Maka dari itulah dalam kesempatan ini, kami akan mewujudkan hal tersebut lewat perlombaan, aktifitas dan pengendalian diri yang mantap dalam lomba Masnel Scout League (MASGUE) untuk Penggalang Tingkat SMP/MTs. Se-Karesidenan Bojonegoro dan Gresik. B. DASAR PELAKSANAAN 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 12 tahun 2010 Tentang Gerakan Pramuka. 2. Keputusan Munas Gerakan Pramuka tahun 2013 Nomor 10/Munas/2013 tentang rencana strategis Gerakan Pramuka tahun 2014-2019. 3. Keputusan Munas Gerakan Pramuka tahun 2013 Nomor 11/Munas/2013 tentang Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka. 4. Memeriahkan Dies Maulidiyah Ambalan Brawijaya Tribhuwana ke 2 Tahun. 5. Progam Kerja Dewan Ambalan Brawijaya - Tribhuwana MAN Lamongan Periode 2016/2017. 6. Hasil musyawaraah panitia Lomba Kepramukaan Tingkat Penggalang SMP/MTs. Se- Karesidenan Bojonegoro dan Gresik Tahun 2016/2017. C. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud Maksud diadakannya MASGUE ini adalah untuk merealisasikan program kerja Gudep Pangkalan MAN Lamongan. Tujuan 1. Merealisasikan program kerja Gugus Depan MAN Lamongan 2. Meningkatkan rasa Nasionalisme dan Patriotisme 3. Sebagai ajang kompetisi pramuka penggalang 4. Menumbuhkan sifat kompetitif. D. WAKTU DAN TEMPAT Kegiatan MASGUE 2017 dilaksanakan pada : Hari : Sabtu Minggu Tanggal : 04 05 Maret 2017 Tempat : Madrasah Aliyah Negeri Lamongan E. NAMA, MOTTO DAN TEMA KEGIATAN Nama Kegiatan Manela Scout League (Masgue) 3. Motto Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan Tema Perwira Muda yang Unggul, Kreatif, Inovatif

F. PESERTA Manela Scout League (Masgue) 3 adalah Pramuka Penggalang SMP/MTs. Se- Karesidenan Bojonegoro dan Gresik dengan syarat sebagai berikut : 1. Persyaratan Umum Pramuka Penggalang dan aktif di gugus depan Sehat jasmani dan rohani Membentuk 1 regu, dengan 1 regu beranggotakan 8 orang Setiap pangkalan hanya diperbolehkan mengirimkan 2 regu saja putra dan putri. Setiap pangkalan hanya didampingi 2 pembina pendamping. Bersedia mengikuti rangkaian kegiatan Masgue hingga selesai. 2. Persyaratan Administrasi Membayar kontribusi kegiatan sebesar Rp 150.000 perregu. Menyerahkan bukti pembayaran (apabila dilakukan secara transfer) Mengisi form pendaftaran dan form kesediaan gugus depan Mengisi form biodata peserta dan pendamping Pas foto dengan pakaian pramuka 3x4 2 lembar. Quota peserta 60 regu dengan rincian 30 regu putra dan 30 regu putri. G. PENDAFTARAN DAN REGISTRASI a. Calon peserta datang langsung ke Sekretariat MAN Lamongan setiap hari Senin Jumat pada pukul 07.00 15.00 WIB dan melengkapi persyaratan administrasi. b. Pendaftaran dimulai sejak 09 Januari 2017 hingga 19 Pebruari 2017 dan dapat ditutup tanpa pemberitahuan sebelumnya, apabila kuota telah mencapai 60 regu. c. Technical Meeting dilaksanakan pada : Hari/tanggal : 12 Pebruari 2017 Tempat : MAN Lamongan Waktu ` : 08.00 Selesai Keterangan : Dengan membawa berkas registrasi. H. FASILITAS PESERTA 1. Piala Masgue 2. Piagam Penghargaan 3. Souvenir Kegiatan 4. Tisca 5. Id Card Kegiatan 6. Snack TM 7. Kantin Apung I. KEGIATAN 1. Pioneering Perlombaan yang dalam pelaksanaanya peserta diminta untuk membuat pioneering dengan memakai tongkat dan tali pramuka. diwakili 4 orang. - diperkenankan membuat perabot rumah tangga (misal: kursi, meja, dll) - Tongkat pramuka panjang 100-160 cm dengan jumlah 50 tongkat. - Ukuran kavling 4x4 meter. - Tidak diperkenankan membawa contoh dalam bentuk apapun. - Memakai seragam pramuka lengkap. - Dilarang memotong tali dan tongkat disaat lomba. - Tidak diperkenankan memakai aksesoris selain tali dan tongkat. 120 Menit Penilaian - Kreativitas (1-30) - Kekuatan (1-30) - Kerapian (1-20) - Ketepatan simpul (1-20) - Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

2. Semaphore Dance Merupakan perlombaan yang menunjukkan kreasi peserta dalam merancang koreografi tarian kontemporer dengan perpaduan bendera semaphore. diwakili 12 orang perpangkalan. 1. diharuskan membuat koreografi tarian kompemporer/dance yang bernuansa pramuka dengan memadukan musik dan bendera semaphore. 2. menyiapkan file audio (dibuat di rumah) dan diberikan pada panitia pada saat cek in kegiatan. 3. diharuskan melakukan gerakan yang menunjukkan gerakan semaphore manela scout league 4. Gerakan tarian sopan tidak melanggar etika dan norma yang berlaku. 5. Tidak diperkenankan mengunakan aksesoris dan atribut tambahan. 6. Ukuran lapangan 20 m x 10 m. Apabila keluar/menginjak garis batas arena lomba yang telah ditentukan, maka nilai akan dikurangi 5 poin sekali tampil. 7. Apabila melebihi batas waktu tampilan, maka penampilan dianggap selesai. 7 menit Penilaian Kreatifitas Gerakan 1-50 Kekompakan 1-50 3. MSC Penilaian 1. Masing-masing regu diwakili oleh 2 peserta. 2. akan mengikuti tes pengetahuan umum, Pramuka, IPA, dan IPS. 3. Pertandingan akan dilakukan dengan 3 babak. 4. Babak I (Rangking 1 sistem gugur) pertanyaan pilihan ganda secara random sampai tersisa 10 besar. 5. Babak 2 dilanjutkan golden scout sampai tersisa 3 besar point tertinggi. 6. Babak 3 soal jatah dan rebutan, 5 jatah dan 5 rebutan (nilai 10 tiap soal). 7. diperkenankan membawa papan dada dan spidol. 8. dilarang membawa catatan bentuk apapun. Ketepatan jawaban 4. Story Telling - Mempresentasikan Cerita Kerajaan MAJAPAHIT dengan menggunakan bahasa inggris Maximal Selama 5 Menit. - Urutan presentasi sesuai nomor kavling. - diperbolehkan menggunakan asesoris tambahan (tidak masuk dalam penilaian cuma pendukung) - tidak diperbolehkan membawa teks. - menyetorkan teks ke panitia dalam bentuk printout (3 lembar) Tema Putra : Masa berdirinya Majapahit Putri : Masa Kejayaan Majapahit 5 menit Penilaian - Pronounce (1 30) - Content (1 40) - Manner (1 30) 5. PBB Kreasi Merupakan cabang lomba antar pangkalan dimana peserta akan menunjukkan kekompakan dan kedisiplinan dalam PBB dan juga kreatifitasnya dalam membuat sebuah formasi baris berbaris. diwakili 10 orang perpangkalan

Gerakan Wajib Penilaian Nilai maksimal 100 A. Kekompakan 35 B. Ketepatan 32 C. Kreativitas 33 6. Poster 1. Ukuran lapangan 20 m x 10 m. Apabila keluar/menginjak garis batas arena lomba yang telah ditentukan, maka nilai akan dikurangi 10 poin sekali tampil. 2. Gerakan PBB wajib yang ditampilkan pada LBB sesuai pada SK PANGAB 1985. 3. Waktu mulai berjalan saat peluit dari panitia dibunyikan dan dihentikan saat penampilan berakhir dan akan ada tanda peringatan saat waktu kurang 1 menit. 4. Tiap pangkalan wajib menampilkan gerakan PBB sesuai dengan urutan yang telah ditentukan. 5. Danton diperkenankan berada didalam barisan atau diluar barisan. 6. wajib menggunakan ketentuan gerakan wajib lomba yang berdasarkan SK PANGAB dan menggunakan gerakan kreasi (bebas), tetapi tidak boleh digabung antara ketentuan gerakan wajib lomba yang berdasarkan SK PANGAB dan gerakan kreasi. 7. Tampilan dianggap selesai saat peserta meneriakkan jargon MASGUE 3. A. PBB 1. Langkah tegap 2. Jalan di tempat 3. Hadap kanan henti 4. Istirahat di tempat 5. Periksa kerapihan 6. Sikap sempurna 7. Sikap hormat 8. Hitung 9. ½ lencang kanan 10. Lencang kanan 11. Hadap serong kanan 12. Hadap serong kiri 13. Hadap kanan 14. Hadap kiri 15. Balik kanan 16. Bubar barisan B. Sesi kreasi sesuai kreativitas 7 menit setiap pangkalan. Melebihi batas waktu akan dikurangi 5 poin permenit. Merupakan perlombaan pembuatan gagasan ide yang dituangkan dalam bentuk lukisan dengan kreatifitas yang inovatif serta dapat mempersuasif pada media kertas. diwakili 1 orang. - Karya lukis merupakan karya asli peserta dengan tema Perwira Muda yang Unggul, Kreatif, Inovatif. - membawa peralatan lukis sendiri. - Kertas gambar disediakan panitia. - Tema Perwira Muda yang Unggul, Kreatif, Inovatif - Jika diketahui membawa alat bantuh dan contoh dalam bentuk apapun akan didiskualifikasi. - hanya diperbolehkan menggunakan crayon. 120 menit Penilaian - Kreatifitas (1 40) - Keindahan (keselarasan dan keseimbangan) (1 40) - Kesesuaian terhadap tema (1 20)

J. JADWAL KEGIATAN WAKTU Sabtu, 04 Maret 2016 09.00 12.00 Registrasi 13.00 13.30 Upacara Pembukaan 14.00 17.30 Semaphore Dance 19.00 21.00 MSC, Story Telling WAKTU Minggu, 05 Maret 2017 07.00 09.00 Pionering, Poster 09.30 14.00 PBB 14.00 - selesai Penutupan K. KEJUARAAN 1. Piala tetap I, II, III pertkategori Lomba 2. Juara Umum Pangkalan 3. Piala Bergilir Bupati Lamongan* 4. Piala Bergilir KaKwarcab Lamongan 5. Piala Bergilir Kemenag Jatim* 6. Piala Bergilir Kemenag Kab. Lamongan* 7. Piala Favorit Kepala MAN Lamongan 8. Piala Bergilir PBB Dandim Lamongan 9. Piala Bergilir PBB Polres Lamongan 10. Piala Bergilir BLH Kab. Lamongan 11. Piala Bergilir Dinsos Lamongan 12. Piagam Kejuaraan bisa digunakan masuk MAN Lamongan. L. PENJURIAN - Sistem penentuan juara umum ditentukan dengan system medali. - Juara 1 mendapatkan medali emas, juara 2 mendapatkan medali perak, juara 3 mendapatkan medali perunggu. - Sistem penentuan juara favorit ditentukan 5 mata lomba (Poster, Story Telling, Pionering, PBB, Semaphore Dance). - Pangkalan yang hanya mengirimkan 1 regu pa/pi saja tdk dapat memperebutkan juara umum dan juara favorit. M. INFORMASI Contact Person : Kak Safira (0856 4663 6608) Kak Misy al (0822 4334 0429) FB Email Ig WEB : Grup Manela Scout League (Masgue) : pandumajapahit@gmail.com : Instapramanela : manlamongan.sch.id N. PENUTUP Demikian Juklak Manela Scout League (MASGUE) 2017 Dewan Ambalan Brawijaya - Tribhuwana Gudep 2401.141 142 MAN Lamongan ini kami buat. Semoga kegiatan ini bermanfaat dan mendapat Ridho dari Allah SWT. Sehingga dapat berjalan dengan lancar dan sukses tanpa suatu kendala apapun Amin. Lamongan, 09 Januari 2017 Ketua Pelaksana Vella Nafisatul Ilmiah NTA : 11498