BAB III METODE PENELITIAN. observasi. Berdasarkan Arifin (2012) menyebutkan penelitian deskriptif

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif yang. Panembahan Senopati Bantul Yogyakarta.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN. usia, jenis kelamin, masa kerja, pengetahuan, tingkat pendidikan, ketersediaan

BAB III METODE PENELITIAN. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode penelitian deskriptif kuantitatif adalah suatu metode yang bertujuan

BAB III METODE PENELITIAN. (Nursalam, 2013). Penelitian ini dilakukan dengan membagikan kuesioner pada

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian menggunakan pendekatan cross sectional. Penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. Design penelitian ini akan menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif,

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Metode penelitian

BAB III METODEOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif korelasi

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif observasional. Penelitian dilakukan untuk melihat ketepatan dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan cross sectional dimana peneliti menekankan waktu

BAB III METODE PENELITIAN. yang sedang dilakukan secara obyektif dengan desain penelitian cross sectional

BAB III METODE PENELITIAN. dan waktu penelitian, identifikasi variabel dengan definisi operasional,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah non eksperimen dengan metode penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah non eksperimen dengan metode kuantitatif.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. tidak perokok pada mahasiswa program studi ilmu keperawatan semester 6

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik untuk mengetahui faktor

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. descriptive analytic dengan pendekatan cross sectional, dimana waktu

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini mengunakan kuantitatif dengan pendekatan deskriptif observasi pada

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan rencangan deskriptif,

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif yaitu penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Desain pada penelitian ini adalah descriptive comparative

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian non-eksperimental dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah dekriptif kuantitatif non eksperimental bersifat

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan cross-sectional. Pendekatan cross-sectional yaitu jenis penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan metode rancangan penelitian retrospektif. Penelitian ini

BAB III METODA PENELITIAN. A. Jenis / Rancangan Penelitian dan Metode Pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Desain yang digunakan pada penelitian ini adalah Correlational Penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. dalam satu kelompok (One-group pre-post test design). Sebelum diberikan

BAB III METODE PENELITIAN. kader terhadap motivasi ibu untuk memberikan ASI eksklusif di wilayah kerja

METODE PENELITIAN. observasi data variabel independen dan variabel dependen hanya satu kali

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. keluarga, kelompok, komunitas, atau institusi (Nursalam, 2011). data rekam medis, pasien dan keluarganya.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah correlation study yaitu penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN. correlative dengan menggunakan pendekatan cross-sectional yaitu jenis

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah diskriptif korelasional dengan

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan penelitian Deskriptif kuantitatif. Deskriptif adalah yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Kelurahan Pulubala merupakan kelurahan yang memiliki angka kejadian DBD

BAB III METODE PENELITIAN. desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelatif yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain quasi eksperimen dengan pre-test and

III METODE PENELITIAN. adalah suatu penelitian yang bertujuan menyajikan secara teliti (accurately

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan metode

BAB III METODE PENELITIAN. untuk mengkaji perbandingan terhadap pengaruh (efek) pada kelompok

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. peristiwa-peristiwa penting yang terjadi pada masa kini (Nursalam, 2011).

BAB III METODA PENELITIAN

RSUD Umbu Rara Meha Waingapu.

BAB III METODE PENELITIAN. eksprimental yaitu deskriptif korelasional yaitu hubungan antara dua variabel

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian observasional dengan bantuan kuesioner. Desain penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif komparatif. Komparatif merupakan penelitian non-eksperimen

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan penelitian non-eksperimental yaitu descriptive

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian non eksperimen yang bersifat

BAB III METODE PENELITIAN. metode deskriptif dengan pendekatan survei (Arikunto, 2013). intervensi (Nursalam, 2013). Seperti pada penelitian gambaran

BAB III METODE PENELITIAN. dalam pemberian makanan pendamping ASI (MP-ASI) pada bayi usia 0-6

BAB III METODE PENELITIAN. desain yang digunakan dalam penilitian ini adalah pendekatan cross sectional

BAB III METODE PENELITIAN. A. Rancangan Penelitian dan Metode Pendekatan. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dengan metode explanatory

BAB III METODE PENELITIAN. intervensi diberikan pretest tentang pengetahuan stroke dan setelah

BAB III METODE PENELITIAN. dengan mempelajari hubungan antara faktor kepatuhan dengan angka kejadian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif non-eksperimental dan

BAB III METODE PENELITIAN. metode penelitian non-ekperimen dengan desain cross sectional. Penelitian. diambil dalam waktu yang bersamaan.

BAB III METODE PENELITIAN. 2010). Rancangan penelitian ini menggunakan rancangan penelitian survey

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan desain descriptive untuk melihat gambaran self awareness

BAB III METODE PENELITIAN. (independent) dan variabel akibat atau variabel terikat (dependent)

BAB III METODA PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian dan Rancangan Penelitian. pendekatan yang digunakan adalah pendekatan cross sectional yaitu suatu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif non eksperimental. Metode yang digunakan adalah descriptive

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian dilakukan di wilayah kerja Puskesmas Tilamuta. Waktu penelitian dilakukan pada bulan 17 Mei 09 Juni 2013

BAB III METODE PENELITIAN. adalah cross sectional yaitu suatu penelitian dengan cara pendekatan,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. antara faktor dengan efek (Notoatmodjo, 2007). Pada penelitian ini, peneliti

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian deskriptif komparasi (Notoatmodjo, 2010). Melalui pendekatan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan observasi. Berdasarkan Arifin (2012) menyebutkan penelitian deskriptif adalah penelitian yang digunakan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan sesuatu proporsi. Penelitian ini mendeskripsikan tentang gambaran kean pada perawat vokasional dan perawat profesional. B. Populasi dan Sampel Penelitian 1. Populasi Penelitian Populasi dalam penelitian adalah subyek yang memenuhi kriteria yang telah ditetapkan (Nursalam, 2008). Populasi dari peneliti ini adalah semua perawat vokasional dan perawat profesional yang tindakan di bangsal IGD RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta, RS PKU Muhammadiyah Gamping, dan RS PKU Muhammadiyah Bantul. Jumlah populasi pada penelitian ini yaitu 50 perawat, dengan rincian 40 perawat vokasional dan 10 perawat profesional. 2. Sampel Penelitian

Sampel terdiri dari bagian populasi terjangkau yang dapat dipergunakan sebagai subjek penelitian melalui sampling (Nursalam, 2008). Sampel yang digunakan pada penelitian yaitu seluruh perawat IGD yang berjumlah 50 perawat. Penelitian ini menggunakan teknik total sampling, yaitu. Teknik pengambilan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel (Sugiyono, 2007). Kriteria sampel dalam penelitian ini yaitu : a. Kriteria Inklusi (1) Perawat vokasional dan perawat profesional yang tindakan. (2) Minimal Perawat Klinik I (PK I) yang telah memiliki pengalaman kerja 2 tahun untuk perawat vokasional dan 0 tahun untuk perawat profesional. C. Lokasi dan Waktu Penelitian 1. Lokasi penelitian Penelitian dilakukan di bangsal IGD RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta, RS PKU Muhammadiyah Gamping dan RS PKU Muhammadiyah Bantul. 2. Waktu penelitian Penelitian dilakukan pada 30 Mei 2016 sampai dengan 30 Juni 2016. D. Variabel Penelitian

Variabel adalah objek penelitian atau apa yang menjadi titik perhatian suatu penelitian (Arikunto, 2002). Variabel pada penelitian ini adalah variabel tunggal yaitu kean pada perawat vokasional dan perawat profesional. E. Definisi Operasional Definisi operasional adalah definisi berdasarkan karakteristik yang diamati dari sesuatu yang didefinisikan tersebut (Nursalam, 2002). Definisi operasional pada penelitian ini adalah sebagai berikut : Variabel Kean Kean tahap pra interaksi Kean tahap orientasi Kean tahap implementasi Definisi Operasional dengan benar pada semua tahapan dengan benar di tahap pra interaksi dengan benar di tahap orientasi dengan benar di tahap implementasi Alat Ukur Parameter Skala Menggunkan 46 < 46 kurang 3 < 3 kurang 4 < 4 kurang 34 < 34 kurang

Kean tahap terminasi Kean tahap dokumentasi dengan benar di tahap terminasi dengan benar tahap terminasi di 4 < 4 kurang 3 < 3 kurang F. Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah lembar observasi dari checklist pada setiap rumah sakit, sehingga total terdapat 3. Hasil ukur penelitian menggunakan skala Likert dimana dilakukan penilaian 0, 1, dan 2. Skor 0 apabila tidak dilakukan, skor 1 apabila dilakukan tetapi tidak sempurna, skor 2 apabila dilakukan dengan sempurna. Hasil akhir penelitian di interpretasikan dengan menggunakan mean dan hasil interpretasinya terdapat dua kategori yaitu dan kurang. G. Cara Pengumpulan Data Langkah-langkah pengumpulan data pada penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Tahap Persiapan

Dalam tahap ini peneliti terlebih dahulu menyelesaikan proposal penelitian, kemudian mengurus surat izin penelitian kepada Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, RS PKU Muhammadiah Yogyakarta, RS PKU Muhammadiyah Gamping dan RS PKU Muhammadiyah Bantul. 2. Tahap Pengumpulan Data Setelah mendapatkan izin penelitian, peneliti pengumpulan data dengan tahapan : a. Peneliti meminta persetujuan dan memberikan penjelasan kepada kepala ruang dan perawat IGD tentang penelitian yang dilakukan. b. Peneliti melihat data demografi perawat IGD. c. Peneliti observasi di bangsal IGD pada shift pagi atau shif siang. H. Pengolahan Dan Metode Analisis Data 1. Pengolahan Data Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan software statistik. Pengolahan data melalui beberapa proses, yaitu : a. Editing

Editing merupakan langkah awal untuk memeriksa kembali data yang telah diperoleh atau dikumpulkan oleh peneliti. Editing bertujuan untuk mengevaluasi semua kelengkapan data. Pada penelitian ini, peneliti pengecekan dan memastikan bahwa semua prosedur yang ada di sudah dilakukan penilaian oleh peneliti. b. Entry Entry data merupakan langkah memasukan data yang ada kedalam computer melalui software statistik agar lebih mudah untuk dibaca dan diinterpretasikan. c. Cleaning Cleaning merupakan langkah untuk memeriksa kembali data yang telah dimasukan kedalam computer apakah sudah benar atau belum, karena kesalahan mungkin saja bisa terjadi pada saat entry. d. Coding Coding merupakan pemberian kode pada suatu variabel untuk memudahkan penelitian. Pada penelitian ini dilakukan coding pada intrumen penelitian yaitu checklist sebagai berikut: 0 : tidak dilakukan 1 : dilakukan tetapi tidak sempurna 2 : dilakukan dengan sempurna e. Analizing

Analizing merupakan langkah mengolah data yang sudah dimasukan menggunakan software SPSS. Pada penelitian ini, semua data yang telah diperoleh dilakukan analyzing seperti data demografi responden dan kategori kean perawat. 2. Metode Analisis Data Data dianalisis dengan menggunakan analisis univariat yang bertujuan untuk mengetahui gambaran hasil penelitian melalui gambaran distribusi frekuensi atau besarnya proporsi. Tabel distribusi frekuensi karakteristik perawat memuat: nama perawat (inisial), jenis perawat, lama kerja, jenjang karir dan kean. Hasil data dari penelitian ini secara deskripsi dalam bentuk frekuensi dan prosentase I. Etika Penelitian Etika dalam sebuah penelitian merupakan hal yang sangat penting. Uji etik pada penelitian ini dilakukan di komite etik FKIK UMY dengan nomor etik 193/EP-FKIK-UMY/V/2016. Etika dalam penelitian ini sesuai dengan Hidayat (2007), antara lain: 1. Inform Consent Inform Consent merupakan bentuk persetujuan antara peneliti dengan responden. Pada penelitian ini responden diberikan lembar permohonan dan lembar persetujuan untuk menjadi responden. Apabila responden berkehendak, maka responden diminta untuk menandatangani pada lembar persetujuan.

2. Anonimity Anonimity merupakan subjek penelitian dengan tidak mencamtumkan nama responden pada pada lembar alat ukur dan hanya menuliskan kode pada lembar pengumpulan data atau hasil penelitian yang akan disajikan. Pada penelitian ini, peneliti hanya menuliskan inisial nama pada instrumen penelitian. 3. Confidentiality Confidentiality merupakan kerahasiaan pada sebuah penelitian. Pada penelitian ini, seluruh informasi dari responden akan dijamin kerahasiaannya oleh peneliti. Hanya kelompok tertentu yang dapat mengetahui hasil penelitian seperti dosen pembimbing, dosen penguji, kampus dan pihak rumah sakit.