BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Implementasi Sistem Informasi Transportasi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Untuk menjalankan sistem ini, dibutuhkan perangkat keras (hardware) dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Piranti Keras (Hardware)

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah di identifikasi pada bab 3, saatnya untuk melakukan implementasi dan Kebutuhan Sumberdaya Aplikasi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

Gambar Rancangan Layar Halaman Kuis Guru (Langkah Dua)

Batal mengisi data pelanggan. Jika tombol update barang diterima ditekan. Tampilkan layar update status penerimaan barang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dibuat diharapkan dapat menjadi solusi dalam proses pengajuan aplikasi pada IT

BAB V PEMBAHASAN DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjadi dua, yaitu perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). 1. Processor Pentium III 1 Ghz

Rancangan Layar Insert Berita Gambar 4.81 Rancangan Layar Insert Berita

Processor Intel Pentium III 233MHz

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Tabel 4.1 Tabel Rincian Timeline Implementasi Sistem

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

USER MANUAL APLIKASI DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI_DAN_EVALUASI. dibutuhkan pengembang untuk melakukan menuliskan kode-kode program. Selain

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Kebutuhan Perangkat Keras Mobile. perangkat keras yang memiliki spesifikasi sebagai berikut:

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB VI IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. yang akan didistribusikan kedalam jaringan client-server. Pada bagian client terdapat

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI_DAN_EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. harus disediakan server, perangkat lunak (software), perangkat keras (hardware)

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Gambar 4.26 Halaman Menu Utama

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah dibuat pada tahap tiga. Adapun kebutuhan software (perangkat lunak) dan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. selanjutnya yaitu tahap implementasi. Pada bab ini akan dibahas mengenai

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Guna Elektro adalah sebagai berikut : Processor : Pentium III 800 MHz. Printer : HP Deskjet 400

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. keras dan perangkat lunak untuk sistem ini adalah sebagai berikut :

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Menggunakan server dengan spesifikasi sebagai berikut : - Processor 1.2 GHz 2007 Opteron or 2007 Xeon processor

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

(User Manual) Sistem Informasi Manajemen Kependudukan dan Aset Desa Desaku. Buku Petunjuk Penggunaan Aplikasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah dibuat pada tahap tiga. Adapun kebutuhan software (perangkat lunak) dan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM. analisis dan perancangan dijadikan acuan dalam pembuatan kode program. Pada

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 1. Processor : Core 2 duo 2,2 Ghz. 4. VGA : Graphic Media Accelerator x Input : Keyboard dan Mouse

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. impelementasi aplikasi ini adalah sebagai berikut : sebagai server : Memory RAM : 2GB. Hard Disk. VGA Card (On Board)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Kebutuhan Sistem

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam merancang dan membangun aplikasi sabak digital pada smartphone

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Bab IV HASIL DAN ANALISIS

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB V PEMBAHASAN DAN IMPLEMENTASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan aplikasi Jasa pengiriman CV.DDE meliputi tahap implementasi, uji

c. Rancangan Menu News

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. sistem aplikasi basis data pada CV. Lumbung Rejeki yaitu : Monitor : SVGA 17. : Optical Mouse.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. Tahap perancangan dalam pembuatan program merupakan suatu hal yang

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Petunjuk Pemakaian Sistem

BAB IV IMPLEMENTASI 4.1 IMPLEMENTASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM Spesifikasi Perangkat Keras dan Piranti Lunak

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dapat membantu mempermudah perusahaan mitra bisnis dan pencari kerja ( client ) PT.

Panduan E-Learning Untuk Mahasiswa

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Perangkat keras yang di butuhkan. optimal pada server dan client sebagai berikut.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membantu untuk lebih memahami jalannya aplikasi ini. Sistem atau aplikasi dapat

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 5. Implementasi dan Evaluasi Sistem Bug tracking

BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Penerapan aspek Teknologi Informasi dalam bentuk sebuah website merupakan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Transkripsi:

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Implementasi Sistem Informasi Transportasi Perangkat sistem informasi yang dirancang ini dapat digunakan oleh pengguna sarana transportasi Busway baik yang berada di halte berupa kios informasi, maupun web Transjakarta di tempat lain yang memiliki akses internet. Perangkat ini ditujukan agar pengguna dapat menikmati fasilitas informasi yang lengkap dan baik. 4.2 Sarana yang Dibutuhkan Perangkat sistem informasi ini diharapkan agar mudah dipakai oleh pengguna baik yang masih awam akan komputer maupun yang sudah ahli. Sarana dan spesifikasi minimum perangkat keras yang dibutuhkan untuk mendukung pemakaian perangkat sistem informasi ini adalah : 1. Untuk Web : - Komputer dengan processor 800 Mhz - Memory RAM sebesar 256 Mb - Harddisk 10 Gb - Monitor - Mouse dan keyboard 2. Untuk Kios informasi : - Komputer dengan processor 1800Mhz - Memory RAM sebesar 512 Mhz - Harddisk 10 Gb - Monitor 66

67 - Mouse Kemudian sarana dan spesifikasi minimum perangkat lunak yang dibutuhkan adalah : 1. Web : - Sistem Operasi Microsoft Windows - Internet Explorer atau Mozilla Firefox 2. Kios Informasi : - Sistem Operasi Microsoft Windowst - Visual Basic 6.0 4.3 Cara Pengoperasian 4.3.1 Web Berikut langkah langkah pengoperasian untuk menggunakan aplikasi web : 1. Masuk ke dalam operasi sistem, misalnya Microsoft Windows 2. Buka Internet Explorer atau Mozilla Firefox 3. Ketik alamat URL (uniform resource locator) yang dimiliki oleh aplikasi web ini. 4.3.2 Kios Informasi Kemudian langkah langkah untuk menggunakan aplikasi kios informasi ini adalah : 1. Masuk ke dalam informasi sistem 2. Buka aplikasi Visual Basic 6.0 berbentuk.exe

68 Gambar 4.1 Halaman Utama Halaman Utama merupakan halaman dimana pengguna yang masuk ke web ini akan temui untuk pertama kali. Pada halaman ini pengguna dapat melihat headline yang berisi berita berita terbaru mengenai Transjakarta Busway. Disini terdapat fitur AJAX Jquery yang mengubah tampilan headline yang ada agar dapat berubah ubah sehingga lebih terlihat interaktif bagi pengguna. Kemudian terdapat tanggal di kanan atas yang tentunya memiliki fungsi informasi waktu user tersebut mengakses web ini. Pada kanan bawah terdapat menu login Admin yang berfungsi untuk memasukkan password agar Admin dapat masuk ke dalam halaman khusus Admin yang berfungsi untuk merubah data pada web ini.

69 Gambar 4.2 Halaman Profil Halaman Profil berisi profil dari Transjakarta Busway yang ditujukan untuk pengguna Busway. Halaman ini berisi informasi sejarah koridor yang telah dibangun oleh Transjakarta secara lengkap. Kemudian di halaman ini juga terdapat informasi informasi yang bermanfaat untuk mengenali Transjakarta Busway agar semakin dikenal oleh masyarakat.

70 Gambar 4.3 Halaman Peta Halaman Peta berisi informasi peta jalur Busway untuk pengguna. Pada halaman ini terdapat aplikasi flash yang menggambarkan peta jalur Busway beserta informasi halte dan koridor yang terdapat didalamnya. Aplikasi ini juga memungkinkan pengguna untuk membesarkan peta agar dapat melihat secara detail halte halte dan koridor koridor yang ada di peta dengan menekan menu bergambar tanda tambah (+). Untuk mengembalikan ukuran peta setelah diperbesar dapat menggunakan dua menu yaitu

71 dengan menekan tanda kurang (-) untuk mengecilkan secara bertahap atau menggunakan tombol bulat untuk mengembalikan ukuran peta menjadi penuh. Gambar 4.4 Halaman Berita Halaman Berita merupakan halaman yang berisi judul berita. Disini pengguna dapat melihat judul berita beserta potongan isi dari berita tersebut. Dengan memilih judul berita maka pengguna dapat memasuki halaman isi berita yang kemudian dapat melihat isi berita secara penuh. Pengguna juga dapat memilih menu menu lain yang terdapat di tab menu pada bagian atas apabila ingin mendapatkan informasi lainnnya.

72 Gambar 4.5 Halaman Lihat Berita Halaman ini berisi tentang berita lengkap yang sebelumnya ditampilkan secara terpotong pada halaman berita. Informasi yang tersedia pada halaman ini adalah judul berita, gambar berita, isi berita, dan tanggal ditulisnya berita tersebut.

73 Gambar 4.6 Halaman Koridor Halaman Koridor adalah halaman yang untuk pengguna agar mereka dapat melihat informasi mengenai daftar koridor yang ada. Apabila pengguna memilih salah satu menu koridor, maka pengguna akan menuju halaman isi koridor yang menjelaskan secara lengkap informasi mengenai koridor beserta halte halte yang tersedia. Di halaman ini juga terdapat fasilitas cari halte untuk mencari letak halte pada koridor tertentu.

74 Gambar 4.7 Halaman Cari Halte Jika pengguna memasukkan pencarian yang terdapat dalam database, maka pengguna akan memasuki halaman Koridor lagi. Namun disini pengguna dapat melihat hasil dari pencarian tersebut yang dijelaskan melalui link koridor dimana halte tersebut berada. Di halaman ini juga diterangkan penjelasan berupa teks tambahan yang memberitahu pengguna bahwa halte yang dicari terletak pada koridor tersebut. Jika link koridor tersebut dipilih, maka akan membawa pengguna ke halaman koridor dimana terdapat informasi lengkap mengenai koridor beserta halte yang terdapat pada koridor tersebut.

75 Gambar 4.8 Halaman Koridor Detail Halaman ini memperlihatkan seluruh informasi tentang koridor yang dipilih pada saat pencarian halte. Informasi yang terdapat pada halaman ini adalah operator bus, panjang rute, jumlah halte, jarak rata rata halte, banyak armada, jam sibuk, jam biasa, jam pelayanan, dan nama nama halte yang berada pada koridor tersebut.

76 Gambar 4.9 Halaman Kamera Halte Halaman KameraHalte dapat diakses oleh pengguna agar mereka dapat melihat gambar gambar yang update setiap 5 detik. Gambar tersebut merupakan gambar yang ditangkap oleh kamera yang berada pada halte yang menyediakannya. Pengguna dapat memilih menu halte yang kemudian mengeluarkan gambar kamera pada halte tersebut. Halaman ini berfungsi untuk memberikan informasi kepada pengguna agar dapat melihat kepadatan di tiap halte yang menyediakan kamera tersebut. Saat ini kamera halte hanya terdapat pada koridor 1 yaitu koridor Blok M Kota.

77 Gambar 4.10 Halaman Lihat Kamera Halte Halaman KameraHalte yang muncul pada print screen ini adalah gambar berupa hasil dari kamera halte yang berada di halte Gelora Bung Karno. Gambar tersebut akan melakukan auto refresh setiap 3 detik untuk mengirimkan gambar baru sehingga akan terlihat up to date.

78 Gambar 4.11 Halaman Kontak Kami Halaman Kontak Kami berfungsi sebagai halaman dimana pengguna dapat melihat informasi mengenai BLU Transjakarta Busway terutama bagaimana pengguna dapat menghubungi BLU Transjakarta Busway.

79 Gambar 4.12 Halaman Index Admin Halaman HomeAdmin merupakan halaman dimana Admin yang sudah login menggunakan password yang sesuai diarahkan dari halaman utama. Pada halaman ini juga terdapat beberapa menu khusus untuk Admin yaitu menu untuk masuk ke dalam halaman Perbaharui dan jika Admin ingin keluar dari fasilitas mengubah data dapat menggunakan menu keluar yang nantinya akan membawa dia kembali ke halaman utama.

80 Gambar 4.13 Halaman Update Halaman ini memberikan 3 (tiga) pilihan yang bisa dipilih oleh admin untuk mengupdate koridor, halte, dan berita.

81 Gambar 4.14 Halaman Berita Admin Halaman BeritaAdmin merupakan halaman yang berfungsi untuk Admin agar dapat merubah isi berita yang akan ditampilkan kepada pengguna. Pada halaman ini, Admin dapat memilih beberapa menu yaitu menu lihat berita yang akan membawa Admin menuju halaman isi berita. Kemudian Admin juga dapat memilih menu ubah (edit) yang akan membawa Admin menuju halaman edit berita2. Admin juga dapat memilih menu hapus berita dimana tentunya akan berfungsi sebagai salah satu fasilitas Admin untuk menghapus berita yang ada. Yang terakhir, terdapat menu insert berita. Pada menu insert berita Admin akan menuju halaman insert berita dimana Admin dapat menambahkan berita baru jika diperlukan.

82 Gambar 4.15 Halaman Lihat Berita Admin Pada Halaman Beritaview, pengguna dapat melihat keseluruhan isi berita yang disajikan. Disini terdapat tanggal yang berfungsi sebagai informasi kapan berita tersebut dimasukkan oleh Admin ke dalam isi berita. Kemudian pada halaman isi berita, pengguna dapat melihat gambar yang menunjukkan informasi mengenai berita tersebut. Kemudian terdapat menu kembali (back) yang berfungsi untuk pengguna agar dapat kembali kepada halaman berita.

83 Gambar 4.16 Halaman Tambah Berita Halaman ini berfungsi untuk menambah berita yang dilakukan oleh admin pada web ini. Admin memasukkan judul dan isi pada textbox yang disediakan. Untuk meng-upload gambar, dengan mengklik Browse dan langsung memilih gambar untuk berita tersebut. Apabila semua form telah terisi, maka admin cukup menekan tombol submit untuk memasukkan berita ke dalam database.

84 Gambar 4.17 Halaman Edit Berita Halaman EditBerita merupakan halaman yang hanya dapat diakses oleh Admin setelah memilih menu edit berita pada halaman BeritaAdmin sebelumnya. Pada halaman ini, terdapat judul, isi dan gambar dimana berita tersebut berisi. Admin dapat merubah isi daripada berita tersebut dan memperbaharuinya sesuai kebutuhan sehingga dapat digunakan oleh pengguna sebagai sumber informasi.

85 Gambar 4.18 Halaman Koridor Admin Halaman EditKoridor merupakan halaman untuk Admin agar dapat memilih koridor yang akan diubah. Pada halaman ini terdapat dua menu yang berbeda fungsi; yaitu menu ubah yang berfungsi untuk mengubah koridor yang diinginkan, kemudian menu delete untuk menghapus koridor yang ingin dihapus.

86 Gambar 4.19 Halaman Tambah Koridor Halaman ini berfungsi untuk menambahkan koridor yang dilakukan oleh admin pada web. Admin menulis semua data data tentang koridor yang akan ditambahkan ke dalam textbox yang telah disediakan, seperti nama koridor, jarak halte, jam sibuk, jam biasa, jumlah halte, panjang rute, banyak armada, dan operator bus. Pada pemilihan operator bus, kami menggunakan list/menu dengan tujuan menimalisir kesalahan input, karena nama operator yang panjang. Apabila semua form telah terisi, admin cukup menekan tombol submit untuk memasukkan data ke dalam database.

87 Gambar 4.20 Halaman Edit Koridor Halaman EditKoridor berfungsi sebagai halaman dimana koridor dapat diubah isi datanya. Hanya Admin yang dapat masuk ke dalam halaman ini. Admin dapat merubah nama koridor, jarak halte, jam sibuk, jam biasa, jumlah halte, panjang rute dan banyak armada yang ada untuk diperbaharui sesuai keinginan Admin. Untuk mencegah kesalahan, pada halaman ini terdapat beberapa validasi yang berfungsi agar format data yang diubah sesuai dengan format data yang ada pada database.

88 Gambar 4.21 Halaman Halte Admin Halaman AdminKoridor merupakan halaman yang dijumpai setelah Admin memasukkan nama halte yang ingin diubah. Kemudian terdapat beberapa menu perintah yaitu untuk mengubah dan menghapus halte tersebut. Pada halaman ini juga terdapat fasilitas tambah halte pada koridor yang dipilih pada list box

89 Gambar 4.22 Halaman Tambah Halte Halaman Tambah Halte berfungsi untuk Admin yang ingin menambahkan halte ke dalam koridor tertentu. Admin harus memasukan nama halte yang baru ke dalam textbox, Kemudian Admin harus memilih koridor mana yang akan ditambah haltenya. Setelah memilih koridor Admin cukup menekan tombol submit agar proses pemasukan data ke dalam database terjadi.

90 Gambar 4.23 Halaman Edit Halte Pada Halaman EditHalte, Admin dapat merubah nama daripada halte yang sudah dipilih sebelumnya. Setelah merubah isi halte, Admin harus menekan tombol submit sehingga data halte tersebut berubah sesuai yang diinginkan Admin.

91 Gambar 4.24 Halaman Edit Halte Halaman ini merupakan halaman lanjutan dari Halaman EditHalte. Setelah Admin mengisi nama halte dan menekan tombol submit, maka terdapat notifikasi berupa tulisan berhasil edit halte. Hal ini ditujukan agar Admin mengetahui bahwa proses mengubah nama halte telah sukses.

92 Gambar 4.25 Halaman Index Layar form 1 ini merupakan layar yang pertama kali dijumpai oleh pengguna kios informasi ketika mereka menggunakannya. Pada layar ini terdapat tanggal yang mengikuti waktu computer sehingga selalu ter-update. Jika pengguna ingin melanjutkan ke halaman yang menyajikan informasi mengenai Busway maka pengguna harus menekan tombol masuk yang berada di bawah.