Struktur Pasar dan Conduct

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Definisi industri dalam arti sempit adalah kumpulan perusahaan yang

Struktur, Pengukuran dan Perilaku Oligopoli

PROSIDING ISSN: E-ISSN:

II. TINJAUAN PUSTAKA. kali diperkenalkan oleh Adam Smith dalam bukunya yang berjudul Wealth of

monopolistik - Pasar oligopoli

PASAR MONOPOLI, OLIGOPOLI, PERSAINGAN SEMPURNA

TEORI PASAR. Wawong Dwi Ratminah Prodi Teknik Pertambangan FTM, UPN Veteran Yogyakarta

Pasar Oligopoli & Arsitektur Perusahaan. Dr. Muh. Yunanto, MM Pertemuan ke-8

TEORI PASAR. Materi Presentasi. Pasar Persaingan Sempurna Pasar Monopoli Pasar Monopolistis Pasar Oligopoli. Sayifullah, SE., M.

Proses dimana tingkat harga dan output ditentukan sangat dipengaruhi oleh struktur pasarnya Pasar: terdiri atas pembeli dan penjual aktual maupun

Ruang Lingkup Ekonomi Industri

Wulansari Budiastuti, S.T., M.Si.

EKONOMI INDUSTRI (Pertemuan Pertama)

Topik 6. PENENTUAN HARGA PRODUK PERTANIAN: Oligopoly Monopolistic competition

Pengantar Ekonomi Mikro

Bab 11 Struktur Pasar : Pasar Oligopoli

TEORI PASAR. Pengantar Ilmu Ekonomi

Makalah Pasar Oligopoli

Teori Pasar Persaingan.

Bab 10 Struktur Pasar: Pasar Persaingan Sempurna, Monopoli & Monopolistik. Ekonomi Manajerial Manajemen

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

Struktur Pasar Pemasaran (TIN 4206)

Model Perilaku Oligopoli

Bentuk-Bentuk Pasar. Categories : Bentuk-Bentuk Pasar. ekonomi.

Oligopoli ada suatu bentuk organisasi pasar dimana penjual atas sebuah produk yang homogen atau terdiferensiasi jumlahnya sedikit Apabila hanya ada

Definisi Pasar Monopoli

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tentang struktur dan kinerja industri telekomunikasi seluler. Bab ini juga akan

Materi 11 Ekonomi Mikro

KERANGKA PEMIKIRAN. terhadap barang dan jasa sehingga dapat berpindah dari tangan produsen ke

Materi 10 Ekonomi Mikro

STRUKTUR PASAR. 1. Menurut segi fisiknya, pasar dapat dibedakan menjadi beberapa macam, di

TEORI PERILAKU PRODUSEN Kuli liah 0 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. HUBUNGAN ANTARA STRUKTUR-PERILAKU-KINERJA ATAU STRUCTURE- CONDUCT-PERFORMANCE

DAFTAR ISI. LEMBAR JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR PERNYATAAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... vi. DAFTAR TABEL...

Persaingan Monopolistik dan Oligopoli. Abd. Jamal, S.E., M.Si

BAB 10 STRUKTUR PASAR DALAM ISLAM (PASAR PERSAINGAN SEMPURNA DAN TIDAK SEMPURNA)

STRUKTUR PASAR & LABA MAKSIMUM

Monopolistic competition is a market in which many firms produce similar goods or services but each maintains some

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Teori Struktur-Perilaku-Kinerja

STRUKTUR PASAR I. Beberapa asumsi yang diperlukan dalam menganalisa struktur pasar : PRICE MAKERS

Kapita Selekta Ilmu Sosial

STRUKTUR PASAR PERSAINGAN MONOPOLI

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia. Efektivitas promosi..., Grace Tania, FE UI, 2009

Persaingan Sempurna Persaingan Monopolistik Oligopoli Monopoli

Kuliah ke-9. Persaingan Monopolistik & Oligopoli

BAB III KERANGKA PEMIKIRAN. individu dan kelompok dalam mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan

Materi 7 Ekonomi Mikro

BAB II LANDASAN TEORI

MAKALAH EKONOMI MIKRO PASAR OLIGOPOLI SYARI TRI MULIA DOSEN : SUGIS PANCA YANARTI

STRUKTUR PASAR DAN STRATEGI PENETAPAN HARGA. Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Mulawarman Suhardi, S.Pt.,MP

II. TINJAUAN LITERATUR TENTANG STRUKTUR, PERILAKU DAN KINERJA PASAR. Bab ini merujuk model analisis dari teori terdahulu mengenai

Ekonomi Manajerial dalam Perekonomian Global

BAB II TINJAUAN LITERATUR

MODUL SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA (2 SKS)

pada persepsi konsumen.

Rini Dwiastuti, Nuhfil Hanani, Tatiek Koerniawati, Nurbaladina PERTEMUAN KEDELAPAN (lanjutan): Struktur Pasar

Ekonomi Manajerial dalam Perekonomian Global

BEBERAPA PENDEKATAN KONSEPTUAL DALAM TELAAH TATANIAGA PERTANIAN. Lecture Notes by: TATIEK KOERNIAWATI

IDENTIFIKASI STRUKTUR PASAR DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PEMBENTUKAN HARGA (Studi Kasus Pada Sentra Industri Keripik Tempe Sanan Malang )

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. hubungan antara Struktur-Perilaku-Kinerja atau Structure-Conduct-Performance

Pertemuan Ke 5. Bentuk Pasar

Pasar adalah tempat atau sarana bertemunya penjual dan pembeli baik secara langsung maupun tidak langsung untuk melakukan transaksi jual/beli

ETIKA DI PANGSA PASAR

Struktur pasar dan karakteristik pasar persaingan sempurna

ekonomi Kelas X STRUKTUR PASAR K TSP & K-13 A. PENGERTIAN DAN FUNGSI PASAR B. STRUKTUR PASAR Tujuan Pembelajaran

Integrated Marketing Communication II

BAB VI Struktur Pasar

b. Fungsi Pasar c. Jenis-jenis Pasar 1)

POSISI DOMINAN. Ditha Wiradiputra. Bahan Mengajar Mata Kuliah Hukum Persaingan Usaha Fakultas Hukum Universitas indonesia 2008

Bab 9 PASAR OLIGOPOLI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Secara mikro, industri adalah kumpulan dari perusahaan-perusahaan yang

Bahan ajar Pengantar ekonomi dan manajemen 2. Nur RACHMAD [STRUKTUR PASAR] Pertemuan 8 dan 9

BAB 6. Strategi Tingkat Bisnis (Business-Level Strategy) Dosen: Prof Dr Ir Rudy C Tarumingkeng

MODEL OLIGOPOLI DASAR

IX. SIMPULAN DAN IMPLIKASI KEBIJAKAN. 1) Simpulan

2. Aspek pasar & pemasaran. Definisi Pasar:

BERHADAPAN DENGAN PERSAINGAN

PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK DAN OLIGOPOLI DAFTAR ISI

Struktur dan kinerja industri warung internet di kota Surakarta tahun Oleh: Wisnu Yudananto F BAB I PENDAHULUAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. pasar, dan kemudian dikembangkan lebih lanjut oleh Bain (1951). Paradigma SCP mengatakan ada hubungan yang bersifat kausal antara

TEORI PASAR. Pengantar Ilmu Ekonomi

BAB II TINJAUAN LITERATUR. II.1 Karakteristik Industri Jasa Pemotongan Hewan DKI Jakarta

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, MONOPOLI, DAN MONOPOLISTIK

Sayifullah. Teori Perusahaan

Teori Pengeluaran Pemerintah. Sayifullah, SE., M.Akt. Materi Presentasi. Teori Makro Rostow dan Musgrave Wagner Peacock dan Wiseman Teori Mikro

BAB I PENDAHULUAN. Arsitektur Perbankan Indonesia (API) sebagai suatu kerangka menyeluruh arah

Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan Menciptakan Nilai Bagi Pelanggan Sasaran

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

EKONOMI MANAJERIAL STRUKTUR PASAR : PERSAINGAN SEMPURNA, MONOPOLI, DAN PERSAINGAN MONOPOLISTIK

Materi 8 Ekonomi Mikro

II. TINJAUAN PUSTAKA. baku, barang setengah jadi, dan atau barang jadi menjadi barang dengan

III. METODE PENELITIAN. Konsep dasar dan batasan operasional merupakan pengertian dan petunjuk

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan analisa yang telah dilakukan pada Bab IV dan diperoleh hasilnya, maka

STRUKTUR PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

BAB I PENDAHULUAN UKDW. menentukan nilai surat berharga suatu perusahaan. Perusahaan melalui

ii Ekonomi Mikro: Teori dan Soal Latihan

III. KERANGKA PEMIKIRAN Permintaan Jagung dan Penawaran Pakan Ternak

III. KERANGKA PEMIKIRAN

VII. STRUKTUR PASAR Pasar Persaingan Sempurna

Transkripsi:

Struktur Pasar dan Conduct sayifullah Pasar? Konteks di mana para penjual dan pembeli melakukan pertukaran secara sukarela. Pasar = penawaran + permintaan. Dalam ekonomi industri, pasar = industri. 1

Permintaan Pasar dan Penawaran Pasar Permintaan pasar = jumlah permintaan individu Penawaran pasar = jumlah penawaran individu Struktur Pasar? Seperangkat kondisi yg menggambarkan dan mendefinisikan tipe pasar. 2

Struktur Pasar? Atribut pasar yg mempengaruhi sifat persaingan. Atribut pasar : konsentrasi; differensiasi produk; hambatan masuk ke pasar; struktur biaya; dan tingkat pengaturan pemerintah. Struktur Pasar Menurut UU No 5 Tahun 1999 Suatu keadaan pasar yang memberikan petunjuk tentang aspek-aspek yang memiliki pengaruh penting terhadap perilaku pelaku usaha dan kinerja pasar. Aspek-aspek tersebut antara lain jumlah penjual dan pembeli, hambatan masuk dan keluar pasar, keragaman produk, sistem distribusi, dan penguasaan pangsa pasar. 3

Struktur Pasar dalam Ekonomi Mikro Jumlah Perusahaan Banyak Beberapa Satu Homogen Persaingan Sempurna Oligopoli murni Monopoli Sifat Produk Berbeda (differentiated) Monopolistis Oligopoli longgar Struktur Pasar Berdasarkan Pangsa Pasarnya Struktur pasar Pangsa pasar Monopoli Suatu perusahaan memiliki 100% dari pangsa pasar Perusahaan Dominan Suatu perusahaan yang memiliki 50-100% dari pangsa pasar dan tanpa pesaing yang Oligopoli Ketat kuat Penggabungan 4 perusahaan terbesar yang memiliki pangsa pasar 60-100%. Kesepakatan diantara mereka untuk menetapkan harga relatif mudah Oligopoli Longgar Penggabungan 4 perusahaan terbesar yang memiliki pangsa pasar 40% atau kurang. Kesepakatan diantara mereka untuk menetapkan harga tidak mungkin Persaingan Monopolistik Banyak pesaing yang efektif tidak satu perusahaanpun yang memiliki pangsa pasar lebih dari 10% Persaingan Murni Lebih dari 50 perusahaan dan tidak satupun yang memiliki pangsa pasar yang berarti 4

Unsur-unsur Struktur Pasar Unsur-unsur struktur pasar yg utama : -konsentrasi -diferensiasi produk -hambatan masuk -tingkat pertumbuhan permintaan pasar -elastisitas permintaan Konsentrasi? Jumlah dan ukuran distribusi dari perusahaanperusahaan yg berada dlm suatu industri atau pasar. Bagaimana mengukur konsentrasi? pengukuran konsentrasi dpt dilakukan melalui pengukuran : -penjualan -tenaga kerja -nilai pengapalan -asset 5

Konsentrasi Perusahaan A B C D E F 14 perusahaan yg masing-masing kurang dari 100 Penjualan (juta rupiah per tahun) 946 630 435 274 195 105 1076 Persentase Market Share 26% 17% 12% 7% 5% 3% 30% Jumlah 3661 100% Diferensiasi Produk Suatu produk terdiferensiasi apabila terdpt perbedaan yg nyata utk membedakannya dgn barang-barang atau jasa dari penjual lain. Diferensiasi produk dpt didasarkan pada : trade mark disain warna gaya dll 6

Kurva Permintaan dari Produk yg Terdiferensiasi dan Tidak Terdiferensiasi P D Kurva permintaan produk diferensiasi D P 1 Kurva permintaan produk tidak terdiferensiasi 0 Q 1 Q Hambatan Masuk Hambatan masuk berkaitan dgn ada tidaknya insentif bagi perusahaan lain untuk masuk ke dalam pasar atau industri. Insentif ini berkaitan dgn tingkat keuntungan di pasar yang menggoda perusahaan untuk masuk ke dalam industri. 7

Skala Ekonomi dan Hambatan Masuk P 1/3D 1/2D LAC LAC D 0 Q Bentuk Hambatan yg Dilakukan oleh Pemerintah Paten Subsidi Kuota impor 8

Pertumbuhan Permintaan Industri Sifat pertumbuhan permintaan industri, dpt dimisalkan dlm dua sifat : 1) statis atau tidak berubah dari waktu ke waktu; 2) berubah atau permintaan total dari industri tumbuh dgn cepat. statis perilaku kompetitif rendah berubah perilaku kompetitif tinggi Elastisitas Permintaan Industri (asumsi : produk terdiferensiasi dan relatif tidak banyak perusahaan) Permintaan industri elastis berkompetisi dlm harga Permintaan industri tidak elastik tidak berkompetisi dalam harga 9

Conduct? Conduct = perilaku perusahaan Menurut Bain, conduct merupakan suatu pola perilaku perusahaan menyesuaikan diri terhadap pasar di mana mereka menjual dan membeli. Perilaku suatu perusahaan dipengaruhi oleh struktur pasar di mana perusahaan tersebut beroperasi. 10

Conduct Conduct atau Perilaku Perusahaan juga berkaitan dengan : kerjasama; strategi harga; periklanan; strategi produk; R and D. Conduct di bawah kompetisi sempurna Strategi harga mengikuti harga pasar Advertensi tidak ada 11

Conduct di bawah monopoli Strategi harga dimungkinkan utk diferensiasi harga Advertensi terbatas Conduct di bawah oligopoli Strategi harga merespon harga yg ditetapkan rival Advertensi ada dan tinggi 12

Conduct di bawah monopolistik Strategi harga harga yg ditetapkan terdiferensiasi Advertensi ada dan tinggi Market Structures Perfect competition Market Power None Price Strategy One price Advertising Strategy None Profitability Only normal profit Monopoly Absolute Price discrimination possible None Abnormal profit Oligopoly High One price High Abnormal profit Monopolistic competition Little Small difference in price High Only normal profit in long run 13

Referensi : Nurimansyah Hasibuan dan Wan Usman Terima kasih 14

sayifullah Dampak atau hasil dari struktur dan conduct dari suatu pasar/industri. 15

Pengukuran kinerja pasar diartikan sebagai pengukuran terhadap seberapa jauh hasil dari struktur dan conduct menyimpang dari tujuan perekonomian. Tujuan perekonomian : ->perekonomian harus efisien. ->perekonomian harus dalam keadaan pengerjaan penuh. ->perekonomian harus progresif, dalam arti yaitu menambah stok faktor produksi, menaikkan kualitas dan menyediakan barang dgn berbagai variasi, serta memperbaiki teknik produksi. ->perekonomian harus merata. Kinerja Pasar Dimensi Karakteristik 1) Keuntungan Tingkat penerimaan dari kapital, tenaga kerja dsb. 2) Efisiensi Produksi Efisiensi teknik, ukuran pabrik, metode dsb. 3) Produk Disain, kualitas, variasi 4) Promosi Advertensi 16

Banyak pendapat : industri yg kompetitif atau monopoli tidak bnyk mempengruhi pengerjaan penuh dan stabiltas harga. industri monopoli : lebih pasti akan pasarnya dan unsur ketidakpastiannya agak kurang. industri yg terkonsentrasi : memperburuk masalah stabilitas dlm tingkat harga. Industri yg terkonsentrasi memberikan pendapatan pada sekelompok orang. Industri yg kurang terkonsentrasi memberikan pendapatan pada banyak orang. 17

Menurut Schumpeter : monopoli : memberikan ruang bagi inovasi. kompetisi murni : tak akan menyumbangkan kemajuan, penelitian dan inovasi. Asumsinya bahwa efisiensi menjadi penghalang kemajuan. Pendapat yg lain : Monopoli murni : tidak menghasilkan kemajuan. Hambatan masuk yg tinggi menutup pintu bagi kemajuan. Hambatan masuk rendah perubahan teknologi dapat diharapkan akan terjadi. Pendapat lainnya : perusahaan yg mapan sering terbelakang dlm penerimaan terhadap inovasi baru. 18

Advertensi dpt menyebabkan inefisiensi Industri monopolistik inefisien Industri kompetitif output maksimum Jumlah perusahaan Pangsa pasar Konsentrasi Hambatan masuk Keragaman produk Struktur Perilaku Kolusi dgn rival Strategi terhadap rival, termasuk strategi harga Aktivitas periklanan Efisiensi Distribusi pendapatan Kemajuan teknologi, inovasi Efisiensi produksi Kinerja 19