BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam melakukan penelitian ini, berikut alat dan bahan penelitian yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Desain untuk penelitian disusun berdasarkan tahapan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini perkembangan transaksi online di indonesia memperlihatkan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 1. Spesifikasi komputer yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai. Processor INTEL Pentium Dual Core T4300

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan metode konvensional yaitu memerlukan waktu, biaya dan tenaga yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Berikut langkah-langkah penelitian yang dilakukan: 1. Menentukan kebutuhan data yang akan digunakan.

BAB III METODE PENELITIAN. a. Menentukan kebutuhan data yang dibutuhkan. b. Mengumpulkan semua data yang dibutuhkan.

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukan untuk mempermudah dalam melakukan penelitian. Dalam

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN. collaborative filtering ini digambarkan pada gambar 3.1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian. Perancangan tingkat usability. Analisis. Identifikasi Pola Interaksi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dibutuhkan desain penelitian. Berikut adalah tahapan-tahapan dalam desain

Gambar 3.1 Desain Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini berupa studi

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian yaitu tahapan yang akan dilakukan peneliti untuk

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan perkembangan internet dan kemudahan dalam pengaksesannya

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Berikut adalah tahapan penelitian yang dilakukkan oleh penulis :

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam melakukan penelitian ini, berikut alat dan bahan penelitian yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN DESAIN SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Berikut tahapan penelitian yang dilakukan: 1. Menentukan kebutuhan data yang akan digunakan.

1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1 BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. dibidang penjualan alat elektronik seperti Computer, Notebook, Tablet, Camera, Projector, Printer dan Accesories Computer.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini tata kelola pemerintahan dalam melakukan pekerjaan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Matematika semester ganjil tahun ajaran Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware) dan Perangkat Lunak

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. E-Commerce atau toko online merupakan salah satu konsep yang cukup

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Berikut adalah tahapan penelitian yang dilakukan : Menentukan kebutuhan data yang digunakan, seperti data makanan, data

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian adalah tahapan atau gambaran yang akan dilakukan dalam

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Berikut adalah gambaran desain penelitian pengklasifikasian konsumen

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI PENGELOLAAN DATA BARANG CV. TRIMULTI MANUNGGAL BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN PAKET PERNIKAHAN PADA CV. SABILLAH MANDIRI JAKARTA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL RANCANGAN Hardware 1. Processor : Intel Dual Core CPU 2.0GHz 2. Memory (RAM) : 1 GB 3. Hardisk : 80 GB

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI SISTEM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat penting khususnya di Program Studi Informatika Fakultas Teknik

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. penelitian dalam hal ini adalah Abstraksi dari karya ilmiah dan skripsi pada

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang dan Permasalahan

BAB III METODE PENELITIAN. Tahapan penelitian yang akan dilakukan adalah sebagai berikut: keputusan tingkat kesehatan.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III MET PEN METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. dalam melakukan penelitian untuk memudahkan penyusun dalam

BAB 3. METODE PENELITIAN. Desain penelitian adalah tahapan atau gambaran yang akan dilakukan

UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 3.1 Desain Penelitian Gambar desain penelitian adalah sebagai berikut:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Desain penelitian disusun berdasarkan tahapan sebagai berikut:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam melaksanakan penelitian dibutuhkan desain penelitian agar

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSURATAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA JAKARTA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

VOLUME 3. No.1 (Maret-2016) JURNAL MIHB ISSN :

Transkripsi:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Alat dan Bahan Penelitian Dalam melakukan penelitian ini, berikut alat dan bahan penelitian yang digunakan : 1. Literatur yakni : buku, jurnal, paper dan artikel ilmiah yang berhubungan dengan digital signature, digital cash payment, kiptografi dan RSA. Adapun literatur yang digunakan sebagai acuan utama dalam penelitian ini adalah : Digital Payment Sistems with Passive Anonymity-Revoking Trustees oleh Canebish dan Jan m Ueli Maurer serta Digital Cash oleh Jahanian Farsi. 2. PC dengan spesifikasi, intel pentium dual core 1.8 GHz,RAM 1 Gb dan hardisk 120 GB. 3. Software XAMPP 1.7.0 ( Mysql, Apache, php yang telah dipaketkan ), power designer 9, dreamweaver 8, photoshop CS, Microsoft Office 2007 18

19 3.2 Desain Penelitian 1 mengamati 2 Menentukan permasalahan solusi 3 Memahami konsep digital signature & transaksi digital cash 6 implementasi 5 Perancangan perangkat lunak 4 Menentukan metodologi yang digunakan Gambar 3.1 model desain penelitian 1. Dalam menentukan permasalahan untuk penelitian ini, penulis mengamati kondisi cyberfraud untuk transaksi online saat ini yang melibatkan penggunaan kartu kredit dalam transaksinya, terdapat fenomena dan kasus-kasus yang penulis dapatkan mengenai kasus penipuan ( cyberfraud ), pencurian data kartu kredit kustomer, hack database paypal dalam mencuri data privasi kustomer yang melibatkan kartu kredit dalam transaksinya. 2. Dari hasil pengamatan tersebut, penulis mencoba untuk mencari solusi dalam bertransaksi online saat ini, agar privasi kustomer untuk data yang bersifat pivasi ini dapat terjaga keamanannya. Dalam hal ini penulis mencoba membuat transaksi online dengan menggunakan property anonymous seperti pada transaksi menggunakan uang kertas. Dalam model

20 transaksi yang dibuat ini penulis melengkapi digital signature untuk otentikasi keamanan dalam bertransaksi menggunakan algoritma RSA. 3. Penulis mencoba memahami untuk konsep digital signature, algoritma RSA dan.transaksi digital cash.. 4. Dalam penelitian skripsi ini, penulis memilih menggunakan metodologi research and development (R&D) untuk perangkat lunak. 5. Penulis akan melakukan perancangan untuk transaksi online menggunakan uang digital yang disertai dengan penggunaan RSA digital signature. Pendekatan yang digunakan untuk melakukan perancangan ini adalah pendekatan terstruktur ( process oriented ) dengan model proses yang di pilih adalah sequensial linear. Pembahasan secara lengkap untuk tahapan tahapan dalam melakukan perancangan perangkat lunak ( SDLC ) ini akan dibahas secara terperinci pada dokumen teknis perngkat lunak untuk perangkat lunak yang akan dibuat, adapun untuk konsep RSA digital signature dalam transaksi digital cash ini, secara lengkap akan dibahas pada skripsi ini. 6. Implementasi yang dilakukan merupakan implementasi RSA digital signature pada transaksi digital cash dengan membuat prototype untuk transaksi digital cash menggunakan RSA digital signature.

21 3.3 Metodologi Penelitian Perangkat Lunak Dalam proses analisis dan perancangan yang dilakukan, digunakan pendekatan berbasis proses (process oriented approach ) dengan model proses yang digunakan adalah Sequential Model/waterfall model. Model ini adalah model klasik yang besifat sistematis, berurutan dalam membangun perangkat lunak. Berikut skema dan aktifitas - aktivitas dalam model sekuensial linear (Presman,2004:37): Pemodelan sistem informasi analisis desain kode test Gambar 3.1 Model sequensial linear 1. Rekayasa dan pemodelan sistem/informasi Rekayasa dan analisis sistem mencakup pengumpulan kebutuhan pada tingkat bisnis strategis dan tingkat area bisnis.dalam penelitian ini akan dibuat frame work sistem dalam transaksi menggunakan uang digital. 2. Analisis kebutuhan perangkat lunak 3. Desain

22 a. Membuat ERD untuk object data yang dimodelkan. b. Membuat DFD untuk menggambarkan aliran informasi dan transformasi data. c. Membuat PSPEC untuk menggambarkan semua model proses yang nampak pada tingkat akhir penyaringan dengan disertai algoritma di setiap proses yang ada. d. Membuat Kamus Data 4. Generasi kode 5. testing 3.4 Impelementasi Implementasi yang dilakukan dalam penelitian ini adalah mengimplementasikan keilmuan kriptografi untuk digital signature yang menggunakan algoritma RSA 64 bit ini pada transaksi digital cash yang menggunakan uang digital dalam transaksinya. Hasil dari pengimplementasian tersebut akan dibuat prototype perangkat lunak untuk mempelihatkan penggunaan RSA digital signature dalam transaksi digital cash ini.