Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KESIMPULAN IMPLIKASI DAN SARAN. A. Kesimpulan. 1. Penggunaan media pembelajaran dalam mata pelajaran IPS kelas IV SD

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MULTIMEDIA INTERAKTIF MODEL TUTORIAL DENGAN MEDIA HANDOUT PADA KOMPETENSI GAMBAR TEKNIK

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS3 PADA MATA PELAJARAN IPS MATERI KEADAAN ALAM DI INDONESIA KELAS VII

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PERMAINAN ULAR TANGGA BERDASAR TEORI DIENES PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS 4 SD

PENGEMBANGAN VIDEO ANIMASI TUTORIAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA DIKLAT AUTOCAD DASAR

THE DEVELOPMENT OF ACCOUNTING LEARNING MEDIA USING LECTORA INSPIRE IN FINANCIAL STATEMENT TOPIC OF GRADE X AT SMK NEGERI 1 MALANG

BAB III METODE PENELITIAN

VOLT. Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro. Journal homepage: jurnal.untirta.ac.id/index.php/volt Vol. 2, No. 1, April 2017, 17-22

BAB III METODE PENELITIAN

Jurnal Review Pendidikan Islam. Volume 01, Nomor 02, Desember 2014

APLIKASI PEMBELAJARAN INTERAKTIF TEKNIK ANIMASI 3D BERBASIS MULTIMEDIA

PENGEMBANGAN MODUL EXPERIENTIAL LEARNING YANG DIARAHKAN UNTUK STRATEGI THINK TALK WRITE PADA MATERI SISTEM SARAF

BAB I PENDAHULUAN. bermacam-macam metode yang diberikan oleh pendidik. Pendidik berperan

ARTIKEL ILMIAH PENGEMBANGAN E-MODUL BERBASIS 3D PAGEFLIP PROFESSIONAL PADA MATERI MODEL ATOM HIDROGEN MATA KULIAH FISIKA ATOM DAN INTI

BAB III METODE PENELITIAN. satu metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan dan menguji

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH SEBAGAI SUMBER BELAJAR MANDIRI PADA MATERI KOLOID KELAS XI IPA SMA DAN MA

PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN SENAM LANTAI MENGGUNAKAN MEDIA E-LEARNING UNTUK SISWA SMP NEGERI SE-KECAMATAN PAGAK, KABUPATEN MALANG

PENGEMBANGAN MEDIA BIYAS MATA PELAJARAN IPA KELAS V DI SEKOLAH DASAR

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN POSTER GEMPABUMI PADA EKTRAKURIKULER SEKOLAH SIAGA BENCANA DI SMP N 1 DELANGGU KABUPATEN KLATEN

A. PENDAHULUAN B. KAJIAN TEORI

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN

Teguh Pratikno 1, Ewo Termedi 2, Wahid Munawar 3

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang pesat saat ini telah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

PENGEMBANGAN MONOPOLI PEMBELAJARAN IPA PENGGOLONGAN HEWAN UNTUK SISWA KELAS 4 SEKOLAH DASAR ARTIKEL JURNAL

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERPENDAKATAN SCIENTIFIC PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian yang tepat untuk penelitian ini adalah metode penelitian dan

BAB III METODE PENELITIAN. dipertanggungjawabkan (Nana Syaodih Sukmadinata, 2009: ).

BAB III METODE PENELITIAN O 1 X O 2. Gambar 3.1 Desain Penelitian One-Group Pretest-Posttest.

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan bagian yang terintegrasi dengan pembangunan. peningkatan kualitas sumber daya manusia dalam sebuah negara.

PENGGUNAAN MEDIA KARTU UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS 1 SMA KOLOMBO SLEMAN YOGYAKARTA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS4 UNTUK SISWA KELAS X BUSANA SMK NEGERI 3 KLATEN

MEDIA PEMBELAJARAN IPS INTERAKTIF

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN BERBASIS KOMPUTER UNTUK SMA

ARTIKEL SKRIPSI. Oleh Ulfah Riza Lina NIM

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF MATA PELAJARAN KKPI MATERI MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA KELAS XI

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) IPA BERBASIS PENDEKATAN SCIENTIFIC. Norma Dewi Shalikhah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. IPS merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib diberikan mulai

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BIOLOGI BERBASIS TEKNOLOGI DAN INFORMASI MELALUI MODEL JOYFUL LEARNING. Oleh: Sugianto Universitas Wiralodra

BAB I PENDAHULUAN. mengajar. Karena dengan adanya keaktifan saat proses pembelajaran maka

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO DRAMA BERBASIS AUDIO VISUAL PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU 1)

PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF PEMBUBUTAN DASAR DI WORKSHOP BERBASIS VIDEO DALAM BIDANG PRAKTIK PEMESINAN

BAB I PENDAHULUAN. perubahan dan permasalahan dengan sikap terbuka serta pendekatanpendekatan

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR DI SMK NEGERI 1 BANSARI TEMANGGUNG

Sekolah sebagai wahana pendidikan formal mempunyai tujuan untuk mencerdaskan

BAB I PENDAHULUAN. Penemuan-penemuan baru dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. di tingkat dasar dalam rangka mencapai tujuan pendidikan nasional.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangankan sebuah media interaktif

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA GAMBAR MATEMATIKA BERBASIS REALISTIK UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

BAB III METODE PENELITIAN

Pengembangan Media Pembelajaran Pendidikan. Fitri Rahmawati, MP Jurusan Pendidikan Teknik Boga dan Busana FT UNY

BAB I PENDAHULUAN. tugas-tugas di dalam kelas saja, melainkan proses terjadinya interaksi antara guru,

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN ADOBE FLASH PADA MATA PELAJARAN LAS SMAW DI SMK NEGERI 1 SEYEGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi di bidang komputer saat ini, baik dalam

BAB III METODE PENELITIAN. Pengembangan (Research and Development). Menurut Borg dan Gall

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan usaha nyata dan terencana untuk mewujudkan

PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN TUNE UP TOYOTA KIJANG 5K UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK PN 2 PURWOREJO

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN POWER POINT

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN SOFTWARE PREZI UNTUK MATERI SISTEM KOLOID KELAS XI SMAN 11KOTA JAMBI ARTIKEL ILMIAH

Surakarta, 57126, Indonesia Surakarta, 57126, Indonesia

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF AKSARA JAWA UNTUK SISWA KELAS V SDN SABDODADI KEYONGAN BANTUL ARTIKEL JURNAL

: GADING MEGA MAWARTI NIM: A

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 PADA POKOK BAHASAN TRIGONOMETRI DI SMK

PENGEMBANGAN MODUL ELEKTRONIK BERBASIS POEI (PREDIKSI, OBSERVASI, EKSPERIMEN, INTERPRETASI) PADA MATERI SISTEM INDERA KELAS XI SMA NEGERI 3 PONOROGO

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. memiliki pendidikan dan kemampuan yang baik. Dengan pendidikan maka

BAB I. PENDAHULUAN. pembelajaran. Teknologi komputer dapat di gunakan sebagi alat untuk

PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF CHEMBOND (CHEMICAL BONDING) SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATERI IKATAN KIMIA KELAS X SMA

PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKn) MATERI KEPUTUSAN BERSAMA PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Kata Kunci: Metode Diskusi Kelompok, Media Gambar, Prestasi Belajar IPA

PENGEMBANGAN MODUL ELEKTRONIK BERBASIS POEI (PREDIKSI, OBSERVASI, EKSPERIMEN, INTERPRETASI) PADA MATERI SISTEM INDRA KELAS XI SMA NEGERI 3 PONOROGO

Novita Uswatun Khasanah, Widjianto, dan Nuril Munfaridah Jurusan Fisika FMIPA Universitas Negeri Malang

ABSTRAK. Kata kunci : Penerapan, Berbasis Masalah (problem based learning), Hasil Belajar, Sosiologi

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF IPA KELAS V SD POKOK BAHASAN ORGAN TUBUH MANUSIA DAN HEWAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan dengan metode Penelitian Pengembangan atau

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pengembangan ini dapat disimpulkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Paradigma pendidikan mengalami perubahan yang disesuaikan dengan

BAB I PENDAHULUAN. mereka sehingga terwujud keprofesionalan yang mantap. Seorang guru dituntut

Jurnal Pendidikan Seni Rupa, Volume 2 Nomor 3 Tahun 2014, Pendidikan Seni Rupa, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Surabaya

PENGEMBANGAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN PERTEMPURAN DI SURABAYA UNTUK SISWA KELAS IX SMP NEGERI 1 KALITIDU- BOJONEGORO

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Moch Ikhsan Pahlawan,2013

PENGARUH MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS BERITA OLEH SISWA KELAS VIII SMP PGRI 9 PERCUT SEI TUAN TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013 OLEH

Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta Padang Abstract

*Keperluan korespondensi, telp: ,

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PGSD OLEH :

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS ICT PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN UNTUK SISWA KELAS VIII SMP/MTS

PEMANFAATAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI BANGUN RUANG SISWA KELAS IV SD NEGERI MAGERSARI 2 MAGELANG

BAB III METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. IPTEK. Pada kenyataannya dunia pendidikan di Indonesia masih belum

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA BERBASIS KARAKTER PADA MATERI PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT

BAB I PENDAHULUAN. serta menghindari terjadinya verbalisme yang terus-menerus. Penyampaian materi

ARTIKEL ILMIAH PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA MATERI HIDROKARBON ALKANA MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8

PENGEMBANGAN MEDIA KARTUN IPA POKOK BAHASAN GAYA MAGNET KELAS V DI SD NEGERI 1 SEKARSULI

warga dunia yang cinta damai. Oleh karena itu, banyak yang beranggapan bahwa mata pelajaran IPS merupakan

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BAHASA JAWA MENGENAI TOKOH WAYANG PANDAWA LIMA UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

Transkripsi:

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO KELAS IV SEKOLAH DASAR Muhibuddin Fadhli Dosen Universitas Muhammadiyah Ponorogo Email : themadrock@gmail.com Abstrak Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (R&D) yang mengunakan prosedur pengembangan Borg & Gall. Pemrosesan media pembelajaran berbasis video menggunakan software Sony Vegas Pro, diperoleh produk akhir berupa video pembelajaran. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, angket, dan tes. Hasil wawancara dan observasi dianalisis secara deskriptif kualitatif, sedangkan angket dan tes dianalisis secara kuantitatif. Pemanfaatan media pembelajaran untuk kelas IV pada mata pelajaran IPS belum maksimal; Prosedur pengembangan menggunakan desain pengembangan Borg & Gall, dengan bantuan software Sony Vegas Pro; Dari hasil uji-t diperoleh t obs = 2,98 > t tabel= 2,024, artinya bahwa kedua kelompok memiliki prestasi belajar yang berbeda atau tidak sama. Hasil post test menunjukkan bahwa rerata prestasi belajar kelompok yang menggunakan media pembelajaran yang dikembangkan lebih besar daripada rerata prestasi belajar kelompok yang mengunakan media buku bergambar (71,3 > 62,5). Dari perolehan tersebut dapat ditarik kesimpulan bahwa media yang dikembangkan efektif dalam meningkatkan prestasi belajar. Kata kunci: pengembangan, media pembelajaran, video, peninggalan sejarah. PENDAHULUAN Media belajar diakui sebagai salah satu faktor keberhasilan belajar. dengan media, peserta didik dapat termotivasi, terlibat aktif secara fisik maupun psikis, memaksimalkan seluruh indera peserta didik dalam belajar, dan menjadikan pembelajaran lebih bermakna. Smaldino et.al (2008: 7) mengatakan; A medium (plural, media) is a means of communication and source of information. Derived from the latin word meaning between, the term refers to anything that carries information between a source and a receiver (Sebuah media adalah sebuah sarana komunikasi dan sumber informasi. Berasal dari bahasa latin yang berarti antara, istilah tersebut merujuk pada segala sesuatu yang membawa informasi antara sumber dan penerima). Dikatakan media pembelajaran, karena segala sesuatu tersebut membawakan pesan untuk suatu pembelajaran. Sedangkan menurut Menurut Gagne yang dikutip oleh Arief Sadiman (2003: 6) menyatakan bahwa media adalah berbagai jenis komponen dalam lingkungan siswa yang dapat merangsangnya untuk dapat belajar. Alasan-alasan inilah yang membuat banyak pengembang media yang mengembangkan media pembelajaran sebagai bentuk upaya optimalisasi potensi dan proses pembelajaran hingga mencapai target yang diharapkan. Upaya pengkajian proses pembelajaran terutama pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) masih terus dilakukan. Perlu diketahui bahwa sampai saat ini pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial masih dipandang sebagai pelajaran yang sulit dan membosankan oleh sebagian siswa. Upaya untuk mengatasi masalah ini telah dilakukan oleh pemerintah yaitu dengan mengadakan penataranpenataran guru tentang pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Disisi lain peningkatan pemahaman isi pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) juga menuntut siswa banyak berlatih mengenai pemahaman materi. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 24

Sementara itu masih banyak siswa yang malas untuk membaca, belajar dan mengerjakan soal-soal latihan secara mandiri, dan tugas guru adalah mengupas dan menyajikan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) menjadi mata pelajaran yang menarik bagi siswa. Keberhasilan dalam pembelajaran biasanya diukur dari siswa dalam memahami dan menguasai materi yang dipelajari. Semakin banyak siswa yang dapat mencapai tingkat pemahaman dan penguasaan materi maka semakin tinggi keberhasilan dari pengajaran tersebut. Salah satu mata pelajaran yang mempunyai prestasi belajar yang kurang maksimal di SD Kanisius 2 Keprabon kelas IV adalah Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Selain itu mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) khususnya materi pokok Peninggalan Sejarah merupakan mata pelajaran yang kurang menarik bagi siswa. Hal ini terjadi karena mata pelajaran membahas hal-hal yang terjadi masa lampau dimana anak tidak mengalami dan menyaksikannya. Sehingga hal ini berdampak pada prestasi belajar IPS siswa kelas IV SD Kanisius 2 Keprabon yang kurang maksimal terutama pada materi peninggalan sejarah Indonesia, hal ini bisa dibuktikan dari sekitar 64 siswa kelas IVA dan IVB masih ada sekitar 15 siswa yang belum tuntas. Dalam kehidupan sehari-hari kita sudah tidak asing dengan kehadiran video. Menurut Munir (2012: 289), Video adalah teknologi penangkapan, perekaman, pengolahan, dan penyimpanan, pemindahan, dan perekonstruksian urutan gambar diam dengan menyajikan adegan-adegan dalam gerak secara elektronik. Video menyediakan sumberdaya yang kaya dan hidup bagi aplikasi multimedia.video merupakan gambar yang bergerak. Jika objek pada animasi adalah buatan, maka objek pada video adalah nyata. Dengan kemajuan teknologi dan perkembangan soasial budaya di negara kita saat ini, menonton video merupakan aktivitas yang dapat dilakukan oleh seluruh kalangan. Video yang dimaksud dalam penelitian ini adalah gambar hidup yang mempunyai tampilan visual dan audio, saat ini video telah mengalami perkembangan yang pesat seiring dengan perkembangan teknologi yang ada. Video memiliki berbagai peran, selain sebagai sarana hiburan, video juga dapat berfungsi sebagai media pembelajaran. Pengembangan multimedia pembelajaran pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) pada materi peninggalan sejarah Indonesia merupakan salah satu upaya yang dilakukan dalam meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran, dengan berdasar pada adanya pengembangan media berbasis video pembelajaran ini diharapkan dapat mengatasi persoalan yang sedang dihadapi, seperti monotonnya proses pembelajaran, model belajar yang masih berpusat pada guru, peserta didik yang pasif dalam pembelajaran, kurangnya variasi pembelajaran serta kejenuhan ketika pembelajaran berlangsung. Media berbasis video ini di desain dengan menggunakan prinsip-prinsip pengembangan yang memperhatikan berbagai aspek yang mempengaruhi keberhasilan pembelajaran. Dengan harapan menjadikan peserta didik termotivasi dalam belajar, optimalisasi potensi raga dan jiwa peserta didik ketika pembelajaran berlangsung. Serta dapat dipergunakan sesuai tingkat kecepatan berpikir peserta didik dalam memahami materi dan kebutuhannya. METODE PENELITIAN Penelitian ini dilakukan di SD Kanisius Keprabon 02 Surakarta, Penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan model Borg dan Gall yang dimodifikasi (Borg dan Gall. 2007). Langkah-langkah penelitian dan pengembangan ini secara garis besar Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 25

dapat diringkas menjadi tiga langkah utama. Pertama, studi pendahuluan dan literatur mengenai pembelajaran IPS di SD Kanisius Keprabon 02. Kedua, adalah menjelaskan proses pembuatan media pembelajaran IPS berbasis video. Ketiga, mengkaji k e e f e k t i f a n media pembelajaran berbasis video khususnya pada mata pelajaran IPS kelas IV SD. Teknik pengolahan dan analisa data studi pendahuluan dengan metode kualitatif untuk menggambarkan pembelajaran IPS di SD Kanisius Keprabon 02 Surakarta. Pada pengembangan media data diobservasi secara kualitatif selanjutnya direvisi dan diuji coba. Data hasil pembelajaran IPS serta nilai dan post test kelompok eksperimen dan kelompok kontrol dianalisis secara kuantitatif dengan uji-t, digunakan untuk pembandingkan hasil belajar IPS kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Analisis kuantitatif dalam penelitian ini menggunakan bantuan program Microsoft Excel. TINJAUAN PUSTAKA a. Pengertian Media Pembelajaran Kata media berasal dari kata latin, yang merupakan bentuk jamak dari kata medium, yang berarti sesuatu yang terletak di tengah antara dua pihak atau suatu alat (Anitah, 2008: 1). Sedangkan Smaldino et.al (2008: 7) mengatakan : A medium (plural, media) is a means of communication and source of information. Derived from the latin word meaning between, the term refers to anything that carries information between a source and a receiver (Sebuah media adalah sebuah sarana komunikasi dan sumber informasi. Berasal dari bahasa latin yang berarti antara, istilah tersebut merujuk pada segala sesuatu yang membawa informasi antara sumber dan penerima). Dikatakan media pembelajaran, karena segala sesuatu tersebut membawakan pesan untuk suatu pembelajaran. b. Pengertian Media Video Istilah video berasal dari bahasa latin yaitu dari kata vidi atau visum yang artinya melihat atau mempunyai daya penglihatan. Video menyediakan satu cara penyaluran informasi yang amat menarik dan langsung (live). Video merupakan media yang paling bermakna dibandingkan media lain seperti grafik, audio dan sebagainya. Penggunaan video dalam multimedia interaktif akan memberikan pengalaman baru. Menurut Munir (2012: 289), Video adalah teknologi penangkapan, perekaman, pengolahan, dan penyimpanan, pemindahan, dan perekonstruksian urutan gambar diam dengan menyajikan adegan-adegan dalam gerak secara elektronik. Video menyediakan sumberdaya yang kaya dan hidup bagi aplikasi multimedia.video merupakan gambar yang bergerak. Jika objek pada animasi adalah buatan, maka objek pada video adalah nyata. c. Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar Pembelajaran merupakan salah satu proses kegiatan belajar mengajar yang berlangsung di dalam kelas dan dipandu oleh seorang guru sebagai pembimbing. Salah satu wujud dari pembelajaran IPS sebagaimana tercantum dalam kurikulum pendidikan dasar (2006: 149), tentang pendidikan IPS di Sekolah Dasar, sebagai berikut; Mata pelajaran yang mempelajari tantang kehidupan sosial yang didasarkan pada bahan kajian Geografi, Antropologi, Tatanegara, dan Sejarah. IPS yang diajarkan di SD terdiri dari bahan pokok, pengetahuan sosial dan sejarah. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 26

Bahkan kajian pengetahuan sosial mencakup, lingkungan sosial, ilmu bumi, ekonomi, dan pemerintah. Bahkan kajian sejarah meliputi perkembangan masyarakat Indonesia sejak masa lampau hingga sekarang. Pendapat di atas menunjukkan bahwa pembelajaran IPS berisi tentang kehidupan sosial yang mencakup lingkungan sosial dan sebagainya. Sementara itu menurut kurikulum berbasis kompetensi (2006: 203) dijelaskan bahwa; Ilmu Pengetahuan Sosial adalah bahan kajian yang merupakan penyederhanaan adaptasi, seleksi dan modifikasi dari konsep-konsep dan keterampilan disiplin ilmu sejarah, geografi, sosiologi, antropologi dan ekonomi, yang diorganisasikan secara ilmiah dan psikiologis untuk tujuan pembelajaran. Pendidikan IPS di SD merupakan perwujudan terdisiplinan dari berbagai ilmu sosial, yang didasarkan bahan kajian geografi, ekonomi, sosiologi, antropologi, tatanegara, dan sejarah, sehingga pendidikan IPS bukanlah mata pelajaran dengan disiplin ilmu tunggal melainkan gabungan dari berbagai disiplin ilmu, kajian dari beberapa disiplin ilmu terhadap dimensi-dimensi pengajaran IPS meliputi empat dimensi yaitu; Dimensi personal, sosial, waktu dan tempat. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa sebenarnya guru mempunyai keinginan besar untuk mengembangkan sebuah media pembelajaran yang efektif dan inovatif, yang mampu merangsang keaktifan siswa, merangsang kreatifitas mereka dan meningkatkan prestasi belajar belajar. Martinis Yamin (2008: 120) mengungkapkan bahwa Belajar merupakan proses orang memperoleh kecakapan, keterampilan dan sikap. Ada tiga prinsip belajar yaitu adanya perubahan perilaku, terjadi suatu proses dan menjadi pengalaman. Pengalaman pada dasarnya adalah hasil interaksi antara peserta didik dengan lingkungannya. Dibutuhkan sebuah media yang tepat untuk memaksimalkan proses pembelajaran, salah satunya adalah dengan media video. Akan tetapi ada beberapa kendala yang ditemui dalam pengembangan media video diantaranya; waktu guru yang terbatas untuk membuat media, keterbatasan atau kurang menguasai dalam menggunakan software editing video, dan pada akhirnya dalam menyampaikan pembelajaran guru hanya memanfaatkan media yang sudah ada. Pembelajaran IPS di SD Kanisius Keprabon 02 masih kurang maksimal, meskipun sudah terdapat LCD di di dalam kelas, namun guru masih terpaku pada buku ajar cetak dan metode ceramah. Siswa kurang antusias dalam pembelajaran karena media pembelajaran yang digunakan guru hanya sebatas slide presentasi. Maka siswa berharap ada media alternatif agar pembelajaran lebih menarik. Secara garis besar penelitian pengembangan ini dilakukan dengan melalui beberapa langkah, yaitu: 1) melakukan penelitian pendahuluan; 2) pembuatan desain media pembelajaran IPS berbasis video; 3) pengembangan produk awal; 4) revisi produk; dan 5) produk final/produk jadi. Penelitian pendahuluan ini meliputi identifikasi kebutuhan pembelajaran, penulisan tujuan pembelajaran, menentukan pengalaman belajar, perumusan materi, penulisan indikator, menyusunan strategi pembelajaran dan mengembangkan materi pembelajaran. Adapun mengenai pembuatan desain mengembangkan prototype menjadi media pembelajaran IPS berbasis video, dapat berupa: 1) media pembelajaran IPS; 2) struktur pelajaran mencakup judul pembelajaran, SK, KD, indikator, Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 27

tujuan pembelajaran, waktu, pengantar, (uraian materi), rangkuman. Langkah berikutnya adalah mengembangkan produk awal, kemudian produk awal ini diuji cobakan (judgement) kepada ahli materi dan ahli media. Hasil dari validasi ahli materi memperoleh skor 55 dan apabila di rata-rata memperoleh nilai 4,23, menurut ahli materi media ini sangat baik dan layak untuk diterapkan dalam proses pembelajaran dengan beberapa revisi sesuai saran. Kemudian untuk validasi ahli media pembelajaran memperoleh skor 56 dan apabila diratarata memperoleh nilai 4,31 dan menurut ahli media pembelajaran media yang dikembangkan sangat baik dan layak untuk di terapkan dalam proses pembelajaran dengan revisi sesuai saran yang tertulis. Secara keseluruhan dari hasil expert judgement menunjukkan bahwa media ini layak untuk diterapkan dalam proses pembelajaran IPS kelas IV. Setelah mendapatkan saran revisi, saran perbaikan dan kelayakan dari kedua ahli kemudian secara bertahap dilakukan uji coba, yaitu uji coba preliminary test, uji coba main field test dan uji coba operational field test. Setiap akhir dari masing-masing uji coba tersebut dilakukan analisis data dan revisi produk berdasarkan hasil dari masing-masing tahapan pada uji coba tersebut sampai kemudian menghasilkan produk final. Setelah dilakukan tahapan uji coba terhadap produk pengembangan media pembelajaran IPS berbasis video terdapat perbedaan skor post test siswa dalam penguasaan materi peninggalan sejarah pada pembelajaran IPS. Hal ini dibuktikan pada uji coba operational field test, ada perbedaan skor rata-rata dari nilai post-test kelompok yang menggunakan media pembelajaran IPS berbasis video dan kelompok yang menggunakan Buku bergambar. Skor rata-rata post test kelompok yang menggunakan buku bergambar adalah 62.5 dan skor rata-rata post test kelompok yang menggunakan media pembelajaran IPS berbasis video adalah 71,3. Dari hasil uji-t diperoleh t obs = 2,98 > t tabel= 2,024 maka dapat disimpulkan H 0 ditolak, artinya bahwa kedua kelompok memliki prestasi belajar yang berbeda atau tidak sama. Hal tersebut dapat ditunjukkan dengan nilai rerata prestasi belajar kelas eksperimen (kelompok yang dikenai media pembelajaran IPS berbasis video) = 71,3 > rerata nilai prestasi belajar kelas kontrol (kelompok yang dikenai media buku bergambar) = 62,5 sehingga dapat disimpulkan bahwa media yang dikembangkan efektif untuk meningkatkan prestasi belajar peserta didik. Perbandingan rata-rata nilai kelompok kontrol dan eksperimen dapat ditunjukan pada gambar dibawah ini: 75,0 70,0 65,0 Gambar 1. Perbandingan Nilai Rata-rata 60,0 71,3 Rata -rata 62,5 Rata -rata Gambar 55,0 1. Perbandingan Nilai Rata-rata Post Test Kelas Kelas Eksperimen Eksperimen Kelas Kontrol dan Kelas Kontrol KESIMPULAN Jika ditarik benang merah terkait dengan penelitian dan pengembangan media pembelajaran berbasis video peninggalan sejarah untuk pembelajaran IPS kelas IV Sekolah Dasar. Maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut; Penggunaan media pembelajaran dalam mata pelajaran IPS kelas IV SD Kanisius Keprabon 02 Surakarta dapat dikatakan belum maksimal, hal ini dikarenakan beberapa faktor dan kendala, diantaranya adalah terbatasnya waktu bagi guru untuk mengembangkan sebuah media, guru masih terpaku pada media pembelajaran yang sudah ada. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 28

Hasil uji-t sebagai uji efektifitas penggunaan media pembelajaran IPS berbasis video materi peninggalan sejarah dalam meningkatkan prestasi belajar memperoleh nilai t obs = 2,98 > t tabel= 2,024, dan karena t obs > t tabel maka H 0 ditolak ini berarti bahwa kedua kelompok (eksperimen dan kontrol) mempunyai prestasi belajar yang tidak sama. Dari 20 siswa kelas eksperimen yang dikenakan media pembelajaran IPS berbasis video sebanyak 85% siswa mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal), denga nilai rata-rata 71,3. Sedangkan peserta didik pada kelas kontrol yang dikenai media buku bergambar sebanyak 35 % siswa mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) dengan skor rata-rata 62,5, dari hasil rerata tersebut dapat ditarik kesimpulan bahwa kelompok yang menggunakan media pembelajaran IPS berbasis video yang dikembangkan mempunyai prestasi belajar yang lebih baik dibandingkan dengan kelompok yang menggunakan media buku bergambar. Sehingga dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran IPS berbasis video yang dikembangkan dapat meningkatkan prestasi belajar. DAFTAR PUSTAKA Buku Anitah, Sri. 2009. Teknologi Pembelajaran. Surakarta: Yuma Pustaka. Martinis Yamin. 2008. Paradigma Pendidikan Konstruktivistik. Jakarta: Gaung Persada Press. Munir. 2012. Multimedia : Konsep & Aplikasi dalam Pendidikan. Bandung : Alfabeta. Rudi dan Cepi. 2008. Media Pembelajaran. Hakikat, Pengembangan, Pemanfaatan, dan Penilaian. Bandung: CV. Wacana Prima. Rudi dan Cepi. 2008. Media Pembelajaran. Hakikat, Pengembangan, Pemanfaatan, dan Penilaian. Bandung: CV. Wacana Prima. Sharon E. Smaldino. 2005. Instructional technology and media for learning 8th. United states of America: Pearson Prantice Hall. Undang-undang Depdiknas. 2005. Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Sinar Grafika. Arief Sadiman. 2003. Media Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Asnawir, dan Basyiruddin Usman. 2002. Media Pembelajaran. Jakarta: Ciputat Pers. Borg, Walter & Gall, Meredith Damien. 2007. Educational Research. New York: Longman. Budiyono. 2009. Statistika Untuk Penelitian. Surakarta: UNS Press. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol 3. No. 1 Januari 2015 29