SURVEY GEOLISTRIK DI DAERAH PANAS BUMI KAMPALA KABUPATEN SINJAI SULAWESI SELATAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V INTERPRETASI HASIL PENGUKURAN RESISTIVITAS

SURVEI PANAS BUMI TERPADU (GEOLOGI, GEOKIMIA DAN GEOFISIKA) DAERAH KAMPALA KABUPATEN SINJAI, SULAWESI SELATAN

PENYELIDIKAN GEOLISTRIK DAN HEAD ON DI DAERAH PANAS BUMI SAMPURAGA, MANDAILING NATAL SUMATERA UTARA

ANALISIS DATA INVERSI 2-DIMENSI DAN 3-DIMENSI UNTUK KARAKTERISASI NILAI RESISTIVITAS BAWAH PERMUKAAN DI SEKITAR SUMBER AIR PANAS KAMPALA

BAB 2 TATANAN GEOLOGI

SURVEI GAYA BERAT DAN AUDIO MAGNETOTELURIK (AMT) DAERAH PANAS BUMI PERMIS, KABUPATEN BANGKA SELATAN PROVINSI BANGKA BELITUNG

Sari. Penyelidikan Geolistrik Tahanan Jenis di Daerah Panas Bumi Pincara, Kabupaten Masamba Sulawesi Selatan

Penyelidikan Geolistrik Schlumberger di Daerah Panas Bumi Jaboi Kota Sabang, Provinsi Nangroe Aceh Darussalam

SURVEI MAGNETOTELURIK DAERAH PANAS BUMI LAINEA KABUPATEN KONAWE SELATAN, SULAWESI TENGGARA. Oleh: Pusat Sumber Daya Geologi. Puslitbang Geotek LIPI

Penyelidikan Head On di Daerah Panas Bumi Jaboi Wilayah Kota Sabang - Provinsi Nangroe Aceh Darussalam

PENYELIDIKAN GEOLISTRIK DAN HEAD-ON DAERAH PANAS BUMI SEMBALUN, KABUPATEN LOMBOK TIMUR - NTB

PENYELIDIKAN GEOLISTRIK DI DAERAH PANAS BUMI SONGA WAYAUA, KABUPATEN HALMAHERA SELATAN, PROVINSI MALUKU UTARA

BAB 4 PENGOLAHAN DAN INTERPRETASI DATA GEOFISIKA

PENYELIDIKAN GEOFISIKA TERPADU DAERAH PANAS BUMI MARANDA, KABUPATEN POSO, PROPINSI SULAWESI TENGAH. Dendi Surya K., Bakrun, Ary K.

SURVEI MAGNETOTELURIK DAERAH PANAS BUMI MARANA KABUPATEN DONGGALA, SULAWESI TENGAH. Oleh: Asep Sugianto 1) dan Suwahyadi 2)

BAB IV PENGOLAHAN DAN INTERPRETASI DATA GEOFISIKA

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB III TATANAN GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

SURVEI MAGNETOTELURIK DAN GAYA BERAT DAERAH PANAS BUMI LILLI-MATANGNGA KABUPATEN POLEWALI MANDAR, PROVINSI SULAWESI BARAT

GEOLOGI DAERAH KLABANG

Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang

BAB 4 PENENTUAN POTENSI PANAS BUMI

Bab III Geologi Daerah Penelitian

II. TINJAUAN PUSTAKA. Daerah Wai Selabung secara administratif termasuk ke dalam wilayah

BAB IV PENGOLAHAN DAN INTERPRETASI DATA GEOFISIKA

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB 3 GEOLOGI SEMARANG

BAB IV ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI

BAB IV GEOLOGI PANTAI SERUNI DAERAH TAPPANJENG. pedataran menempati sekitar wilayah Tappanjeng dan Pantai Seruni. Berdasarkan

Geologi Daerah Perbukitan Rumu, Buton Selatan 19 Tugas Akhir A - Yashinto Sindhu P /

SURVEI GEOFISIKA TERPADU AUDIO MAGNETOTELIK DAN GAYA BERAT DAERAH PANAS BUMI KALOY KABUPATEN ACEH TAMIANG, PROVINSI ACEH

Penyelidikan Geolistrik Tahanan Jenis di Daerah Panas Bumi Pincara, Kabupaten Masamba Sulawesi Selatan. Oleh: Edi Suhanto dan Bakrun

BAB II GEOMORFOLOGI 2. 1 Fisiografi Regional Jawa Tengah

BAB III GEOLOGI DAERAH NGAMPEL DAN SEKITARNYA

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

Identifikasi Sistem Panas Bumi Di Desa Masaingi Dengan Menggunakan Metode Geolistrik

SURVEI TERPADU GAYA BERAT DAN AUDIO MAGNETOTELURIC (AMT) DAERAH PANAS BUMI DOLOK MARAWA, KABUPATEN SIMALUNGUN PROVINSI SUMATERA UTARA

PENYELIDIKAN GEOMAGNET DAERAH PANAS BUMI MASSEPE, KAB. SINDENDRENG RAPPANG (SIDRAP), PROV. SULAWESI SELATAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

SURVEI MAGNETOTELURIK DAERAH PANAS BUMI WAY SELABUNG KABUPATEN OKU SELATAN, SUMATERA SELATAN. Oleh: Asep Sugianto dan Yudi Aziz Muttaqin

Identifikasi Zona Akifer Hidrotermal Menggunakan Metode Geolistrik Hambatan Jenis di Sekitar Sumber Air Panas Panggo Desa Kaloling Kabupaten Sinjai

SURVEY GEOMAGNET DI DAERAH PANAS BUMI SONGA-WAYAUA, KABUPATEN HALMAHERA SELATAN, MALUKU UTARA. Eddy Sumardi, Timor Situmorang

SURVEI MEGNETOTELLURIK DAERAH PANAS BUMI BUKIT KILI GUNUNG TALANG, KABUPATEN SOLOK, SUMATERA BARAT. Muhammad Kholid, Harapan Marpaung

EKSPLORASI ENERGI PANAS BUMI DENGAN MENGGUNAKAN METODE GEOFISIKA DI LAPANGAN PANAS BUMI TAMBU, KABUPATEN DONGGALA, SULAWESI TENGAH.

BAB II TINJAUAN UMUM

BAB II TEORI DASAR 2.1. Metode Geologi

SURVEI MAGNETOTELURIK DAN TDEM DAERAH PANAS BUMI WAY SELABUNG KABUPATEN OKU SELATAN, PROVINSI SUMATERA SELATAN

BAB II GEOLOGI REGIONAL

SURVEI GEOFISIKA TERPADU (AUDIO MAGNETOTELURIK DAN GAYA BERAT) DAERAH PANAS BUMI MALINGPING KABUPATEN LEBAK, PROVINSI BANTEN

Survei Magnetotellurik (MT) dan Time Domain Electro Magnetic (TDEM) Daerah Panas Bumi Lainea, Provinsi Sulawesi Tenggara

III.3 Interpretasi Perkembangan Cekungan Berdasarkan Peta Isokron Seperti telah disebutkan pada sub bab sebelumnya bahwa peta isokron digunakan untuk

BAB III TATANAN GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

Survei Terpadu AMT dan Gaya Berat daerah panas bumi Kadidia Selatan, Kabupaten Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

berukuran antara 0,05-0,2 mm, tekstur granoblastik dan lepidoblastik, dengan struktur slaty oleh kuarsa dan biotit.

PENYELIDIKAN GEOMAGNETIK DI DAERAH PANAS BUMI KANAN TEDONG DI DESA PINCARA KECAMATAN MASAMBA KABUPATEN LUWU UTARA PROPINSI SULAWESI SELATAN

SURVEI MAGNETOTELLURIK (MT) DAN TIME DOMAIN ELEKTROMAGNETIK (TDEM) DAERAH PANAS BUMI PARIANGAN, KABUPATEN TANAH DATAR PROVINSI SUMATERA BARAT

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENYELIDIKAN MAGNET DAERAH PANAS BUMI AKESAHU PULAU TIDORE, PROVINSI MALUKU UTARA. Oleh Liliek Rihardiana Rosli

BAB IV GEOMORFOLOGI DAN TATA GUNA LAHAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

PENYELIDIKAN GEOLOGI DAERAH PANAS BUMI MASSEPE, KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG, SULAWESI SELATAN

Geologi dan Analisis Struktur Daerah Cikatomas dan Sekitarnya, Kabupaten Lebak, Banten. BAB I PENDAHULUAN

SURVEI GAYA BERAT DAN AUDIO MAGNETOTELURIK (AMT) DAERAH PANAS BUMI PARIANGAN, KABUPATEN TANAH DATAR PROVINSI SUMATERA BARAT

GEOLOGI DAERAH LAWELE DAN SEKITARNYA, KECAMATAN LASALIMU, KABUPATEN BUTON, SULAWESI TENGGARA

BAB II TINJAUAN UMUM

PROSPEK DAN POTENSI AIR TANAH DI DAERAH LAPANGAN GOLF BADDOKA KOTA MAKASSAR BERDASARKAN METODE GEOLISTRIK RESISTIVITY

BAB II GEOLOGI REGIONAL

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

1 BAB I PENDAHULUAN. lainnya tidak selalu sama. Bentukan khas pada bentang alam ini disebabkan

DAFTAR ISI. Halaman HALAMAN JUDUL...i. HALAMAN PENGESAHAN...ii. HALAMAN PERSEMBAHAN...iii. UCAPAN TERIMAKASIH...iv. KATA PENGANTAR...vi. SARI...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Secara administratif, daerah penelitian termasuk dalam wilayah Jawa Barat. Secara

POLA SEBARAN AKUIFER DI DAERAH PESISIR TANJUNG PANDAN P.BELITUNG

3. HASIL PENYELIDIKAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB 3 PENGOLAHAN DAN INTERPRETASI DATA

SURVEI MAGNETOTELLURIK DAERAH PANAS BUMI GUNUNG ARJUNO- WELIRANG JAWA TIMUR

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

Seminar Nasional Ke III Fakultas Teknik Geologi Universitas Padjadjaran

GEOLOGI DAERAH SALUTIWO, KECAMATAN BONEHAU, KABUPATEN MAMUJU, SULAWESI BARAT

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

SURVEI MAGNETOTELURIK (MT) DAERAH PANAS BUMI SUMANI, PROVINSI SUMATERA BARAT

BAB II TATANAN GEOLOGI DAN HIDROGEOLOGI REGIONAL

BAB I PENDAHULUAN. banyak terkait oleh mineralisasi endapan hidrotermal-magmatik. Dalam berbagai

STUDI SEBARAN BATUAN INTRUSI MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK RESISTIVITAS

SURVEI MEGNETOTELLURIK DAERAH PANAS BUMI LILI-SEPPORAKI, KABU- PATEN POLEWALI MANDAR, PROVINSI SULAWESI BARAT. Muhammad Kholid, Harapan Marpaung

BAB II GEOLOGI REGIONAL

BAB II GEOLOGI REGIONAL

Interpretasi Kondisi Geologi Bawah Permukaan Dengan Metode Geolistrik

Survei Terpadu AMT dan Gaya Berat daerah panas bumi Kalawat Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara

EKSPLORASI PANAS BUMI DENGAN METODE GEOFISIKA DAN GEOKIMIA PADA DAERAH BONJOL, KABUPATEN PASAMAN SUMATERA BARAT

BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN

BAB II GEOLOGI REGIONAL

PEMETAAN GEOLOGI METODE LINTASAN SUNGAI. Norma Adriany Mahasiswa Magister teknik Geologi UPN Veteran Yogyakarta

Transkripsi:

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN 7 PSAT SMBER DAYA GEOLOGI SRVEY GEOLISTRIK DI SLAWESI SELATAN Bakrun 1, Sri Widodo 2 Kelompok Kerja Panas Bumi SARI Pengukuran geolistrik dikonsentrasikan disekitar kenampakan gejala panas bumi di Pangesoran, dan yang berupa air panas dengan suhu antara 42 0 C - 61 0 C yang dikontrol oleh sesar, Pangesoran dan. Air panas Pangesoran dan ini muncul di pinggir sungai, sedangkan air panas muncul pada dataran aluvial endapan sungai Mangottong yang disekitarnya tersingkap batuan konglomerat dari batuan sedimen dari Formasi Walanae. Daerah survey termasuk wilayah kecamatan Sinjai Timur, Kabupaten Sinjai, Provinsi Sulawesi Selatan. Hasil pengukuran tahanan jenis mapping diperoleh tahanan jenis rendah pada bentangan AB/2=250 sampai AB/2=0 meter terdapat disekitar airpanas dan disekitar titik amat C-8000 disebelah utara airpanas. Hasil pendugaan tahanan jenis pada lintasan B, diperoleh tahanan jenis di permukaan antara 5-30 Ohm-m, diikuti oleh tahanan jenis 5 7 Ohm-m pada kedalaman 180 300 meter dan tahanan jenis 70-150 Ohm-m pada kedalaman > 300 meter. Hasil pendugaan tahanan jenis tersebut belum memperlihatkan adanya batuan penudung (clay cap) dan top reservoar, diduga masih jauh di kedalaman. Daerah prospek berada disekitar airpanas dan disekitar titik C-8000 yaitu di daerah yang bertahanan jenis rendah dengan luas daerah sekitar 7 Km 2. PENDAHLAN Penyelidikan geolistrik tahanan jenis dilakukan di tiga lintasan yaitu Lintasan A, B dan C dengan panjang lintasan rata-rata 10 km. Penyelidikan geolistrik dimaksudkan untuk mengetahui penyebaran tahanan jenis secara lateral dan vertikal dengan menggunakan bentangan simetris (Schlumberger). Daerah survey sebagian besar termasuk wilayah Kecamatan Sinjai Timur, Kabupaten Sinjai, Provinsi Sulawesi Selatan dan dibatasi oleh koordinat 9.434.000 9.423.000 mn dan 187.000-197.000 me. METODE Penyelidikan geolistrik ini terdiri dari dua metode yaitu Pemetaan tahanan jenis (Mapping), dan Pendugaan tahanan jenis (Sounding) dengan menggunakan konfigurasi Schlumberger (bentangan simetris). Pengukuran dilakukan pada titik-titik ukur yang telah ditentukan. Hasil pengukuran mapping akan berupa peta-peta tahanan jenis semu untuk berbagai bentangan elektroda arus, sedangkan pengukuran sounding akan berupa profil-profil nilai tahanan jenis sebenarnya. Metode penyelidikan ini menggunakan arus bolak-balik yang dialirkan melalui dua buah elektroda arus A dan arus B yang menghasilkan beda potensial diantara kedua titik tersebut dan selanjutnya diukur besar beda potensial MN yang terletak di antara A dan B. Pengukuran didaerah penyelidikan ini dilakukan dalam konfigurasi bentangan AB/2 = 250, 500, 800 dan 0 meter untuk mapping, sedangkan untuk pengukuran sounding dimulai pada bentangan AB/2 = 1,6 meter sampai AB/2 = 0 meter dengan jarak elektroda potensial MN < 1/5 AB. Semakin besar AB/2 semakin dalam penetrasi arus ke dalam bumi, yang berarti semakin dalam informasi yang didapat. GEOLOGI DAN GEOKIMIA

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN Geomorfologi daerah panas bumi dapat dibagi menjadi dua satuan morfologi yaitu Perbukitan dan Pedataran. Geomorfologi Perbukitan menempati ± 90% dari daerah panas bumi, Sinjai, terdiri dari Geomorfologi Sedimen dicirikan oleh bentuk-bentuk perbukitan yang khas sebagai sisa erosi sehingga kadang-kadang tampak sebagai perbukitan yang terpisah satu dengan lainnya. Satuan morfologi ini dibangun oleh batuan sedimen yang terdiri dari konglomerat, batu pasir berukuran sangat kasar hingga sangat halus, lanau dan lempung dan geomorfologi perbukitan basalt yang dibangun oleh batuan intrusi/ retas-retas basalt dicirikan oleh bentuk morfologi perbukitan intrusi. Morfologi Pedataran dengan relief permukaan halus berada pada tingkat erosi tua dicirikan oleh bentuk sungai yang berkelok-kelok (meander). Dibangun oleh endapan permukaan (alluvial). Stratigrafi daerah panas bumi Sinjai terdiri dari 3 satuan batuan dari tua ke muda adalah yaitu 1) satuan batuan sedimen Formasi Walanae terdiri dari konglomerat, batupasir, lempung dan lanau, 2) satuan intrusi /retas-retas basal dan 3) satuan aluvium. Struktur yang berkembang di daerah penyelidikan yaitu Sesar normal, berarah baratlaut tenggara (NW-SE). Sesar normal, berarah timurlaut-baratdaya (NE-SW), dimana blok sesar bagian baratlaut relatif bergerak turun. Sesar ini memotong batuan sedimen dan retas basal. Sesar normal Pangesoran, berarah timurlaut-baratdaya (NE-SW), dimana blok sesar bagian baratlaut relatif bergerak turun. Sesar ini memotong batuan sedimen dan retas basal Sesar normal, berarah baratdaya - timurlaut (SW-NE), dimana blok sesar bagian tenggara relatif bergerak turun. Sesar ini memotong batuan sedimen dan retas basal. Pasangan sesar Tombak dengan sesar Pangesoran membentuk struktur graben. Sesar, dan Pangesoran masing-masing mengontrol pemunculan mata airpanas di daerah penyelidikan. Manifestasi yang muncul ke permukaan terdiri dari 3 buah mata airpanas yaitu : 1) Airpanas muncul pada ketinggian 12 m dpl, temperatur 61.4 C, ph=8.46 dengan debit 1 l/det. 2) Airpanas pada ketinggian 13 m dpl, temperatur 55.4 C, ph=7.34, debit 0.5 l/det. 3) Airpanas Pangesoran berada pada ketinggian 26 m dpl, temperatur 42.6 C, ph=8.45, debit 0.1 l/det. HASIL PENYELIDIKAN Hasil pengukuran tahanan jenis pada bentangan AB/2=250 m (gambar 2) memperlihatkan pola kontur tahanan jenis rendah < 20 Ohm memanjang pada lintasan B dan diapit oleh tahanan jenis lebih tinggi yaitu antara tahanan jenis 20 30 Ohm, 30-50 Ohm-m dan. Pada bentangan AB/2 = 500 m (gambar 3), tahanan jenis rendah menyempit membetuk pola poligon tertutup, terdapat pada lintasan B yaitu dekat dengan airpanas, selanjutnya pola kontur tahanan jenis rendah pada bentangan AB/2=800 m (gambar 4) terbagi dua kelompok yaitu kelompok pertama masih di sekitar airpanas dan kelompok ke dua berada di lintasan C-8000 dengan kontur tertutup. Pada bentangan AB/2=0 m (gambar 5) tahanan jenis rendah tidak membentuk pola kontur yang baik, akan tetapi tahanan jenis rendah masih konsisten berada di dekat airpanas dan disekitar titik amat C-8000. Hasil interpretasi pendugaan tahanan jenis pada lintasan B diperoleh 4 kelompok lapisan tahanan jenis yaitu lapisan permukaan terdiri dari tahanan jenis antara 5 15 dan 11-30 Ohm-m sampai kedalaman 60 meter,

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN kemudian diikuti dengan tahanan jenis rendah 5-7 Ohm-m pada kedalaman antara 180-300 m, diperkirakan merupakan lempung dari batuan sedimen Formasi Walanae dan ditutup oleh lapisan dengan tahanan jenis 70-150 Ohm-m pada kedalaman >300 m (gambar 6), diperkirakan lapisan yang paling bawah adalah basal yang sudah mengalami pelapukan dan retas oleh aktifitas tektonik. DISKSI Tahanan jenis rendah terdapat secara konsisten berada di lintasan B dekat airpanas dan di lintasan C disekitar titik amat C-8000 yaitu disekitar terdapatnya alterasi, dengan adanya indikasi dipermukaan yaitu airpanas dan adanya alterasi diharapkan tahanan jenis rendah tersebut merupakan indikasi adanya aktifitas panas di bawah permukaan bukan dari batuan sedimen yang mendominasi daerah penyelidikan. Tahanan jenis rendah tersebut keberadaannya disekitar struktur yang berarah balatlauttenggara hampir sejajar dengan aktifitas Tektonik Sulawesi. Hasil pengukuran sounding di 4 titik amat menunjukkan belum titemukan zona tahanan jenis rendah (Clay Cap) dan reservoir diduga berada masih jauh di kedalaman. DAFTAR PSTAKA Sjaiful Bachri dan Muzil Alzwar 1975, Laporan Inventarisasi Kenampakan Gejala Panas Bumi Daerah Sulawesi Selatan. Moch Bagdja P, Ir Suharsono Kamal dan Wawan Suherman, Laporan Penyelidikan Geokimia Regional bersistem Daerah Kabupaten Bulukumba, Sinjai, Maros, Bone dan Bantaeng Propinsi Sulawesi Selatan. Rab Sukamto dan S supriatna,1982, Peta Geologi Lembar jungpandang, Bantaeng, dan Sinjai sekala 1:250 000, Lembar 2010, 2109, dan 2110

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN Lokasi Daerah Penyelidikan 119 0 BT 120 0 BT 121 0 BT Gambar 1 Peta Lokasi Daerah Penyelidikan 9434000 9430 B 0 Lalengpitue Buhungtelue SINJAI TARA Salo A 00 lusalo B 00 C 00 B 10 C 10 AB/2 =250 M 0 m 0 m 0 m 3000 m A 10 187000 188000 189000 190000 190 190 193000 194000 195000 196000 197000 Gambar 2 Peta Tahanan Jenis Semu AB/2=250 meter

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN 9434000 9430 B 0 Lalengpitue Buhungtelue SINJAI TARA Salo A 00 lusalo B 00 C 00 B 10 C 10 AB/2 =500 M 0 m 0 m 0 m 3000 m A 10 187000 188000 189000 190000 190 190 193000 194000 195000 196000 197000 Gambar 3 Peta Tahanan Jenis Semu AB/2=500 meter 9434000 9430 B 0 Lalengpitue Buhungtelue SINJAI TARA Salo A 00 lusalo B 00 C 00 B 10 C 10 AB/2 =800 M 0 m 0 m 0 m 3000 m A 10 187000 188000 189000 190000 190 190 193000 194000 195000 196000 197000 Gambar 4 Peta Tahanan Jenis Semu AB/2=800 meter

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHN 9434000 9430 B 0 Lalengpitue Buhungtelue SINJAI TARA Salo A 00 lusalo B 00 C 00 B 10 C 10 AB/2 =0 M 0 m 0 m 0 m 3000 m A 10 187000 188000 189000 190000 190 190 193000 194000 195000 196000 197000 Gambar 5 Peta Tahanan Jenis Semu AB/2=0 meter PENAMPANG TAHANAN JENIS SEBENARNYA, B 6750 0 10 20 11 6 30 0 6 7 5 - - 150 70-400 -400 5-25 Ohm-m, Tanah penutup 5-7 Ohm-m, Batuan sedimen 70-150 Ohm-m, Basal Gambar 6 Peta Tahanan Sebenarnya Lintasan B