PRARANCANGAN PABRIK ASAM LEMAK DARI MINYAK KELAPA SAWIT KAPASITAS TON/TAHUN

dokumen-dokumen yang mirip
PRARANCANGAN PABRIK AMIL ASETAT DARI AMIL ALKOHOL DAN ASAM ASETAT KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ASAM NITRAT DARI NATRIUM NITRAT DAN ASAM SULFAT KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK BUTADIENASULFON DARI 1,3 BUTADIENA DAN SULFUR DIOKSIDA KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETIL ASETAT DARI ASAM ASETAT DAN ETANOL DENGAN PROSES KONTINYU KAPASITAS TON PER TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK SIKLOHEKSANA DENGAN PROSES HIDROGENASI BENZENA KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK PERKLOROETILEN DARI PROPANA DAN KLORIN KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETIL ASETAT DARI ASAM ASETAT DAN ETANOL DENGAN PROSES KONTINYU KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETIL AKRILAT DENGAN PROSES ESTERIFIKASI KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK AMMONIUM NITRAT DARI AMMONIA DAN ASAM NITRAT DENGAN KAPASITAS TON PER TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK

PRARANCANGAN PABRIK ETIL ASETAT DARI ASAM ASETAT DAN ETANOL DENGAN KATALIS ASAM SULFAT KAPASITAS TON PER TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK NITROBENZENA DARI BENZENA DAN ASAM NITRAT DENGAN PROSES BIAZZI KAPASITAS TON PER TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK

PRARANCANGAN PABRIK ETIL ALKOHOL DARI MOLASE KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN GLIKOL DARI PROPILEN OKSIDA DAN AIR DENGAN PROSES HIDRASI KAPASITAS TON PER TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK ASAM BENZOAT DENGAN PROSES OKSIDASI TOLUENA DAN KATALIS KOBALT ASETAT KAPASITAS TON/TAHUN

PERANCANGAN PABRIK MAGNESIUM SULFAT DARI MAGNESIUM KARBONAT DAN ASAM SULFAT KAPASITAS TON PER TAHUN

KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK DIETIL ETER DARI ETANOL DENGAN PROSES DEHIDRASI KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETIL ALKOHOL DARI MOLASE KAPASITAS TON PER TAHUN

MAKALAH PENDADARAN PRARANCANGAN PABRIK CYCLOHEXANE DENGAN PROSES HYDROGENASI BENZENE KAPASITAS TON PER TAHUN

JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PRARANCANGAN PABRIK BIODIESEL DARI MINYAK JARAK PAGAR DAN METANOL KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK NATRIUM DIFOSFAT HEPTAHIDRAT DARI NATRIUM KLORIDA DAN ASAM FOSFAT KAPASITAS TON / TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK METIL SALISILAT DARI METANOL DAN ASAM SALISILAT KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK METIL SALISILAT DARI METANOL DAN ASAM SALISILAT KAPASITAS TON/TAHUN

LAPORAN TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK POLYETHYLENE PROSES FASE CAIR KAPASITAS TON / TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK METHACROLEIN DARI PROSES OKSIDASI ISOBUTYLENE DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR HALAMAN JUDUL PRARANCANGAN PABRIK ASAM NITRAT DARI ASAM SULFAT DAN NATRIUM NITRAT KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK ISOPROPIL ASETAT DARI ASAM ASETAT DAN ISOPROPANOL KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK N-BUTIL OLEAT DARI ASAM OLEAT DAN N-BUTANOL KAPASITAS TON / TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK GLISEROL DARI EPIKLOROHIDRIN DAN NATRIUM HIDROKSIDA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK BUTADIENASULFON DARI 1,3 BUTADIENA DAN SULFUR DIOKSIDA KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN OKSIDA DARI PROPILEN DAN TERT-BUTIL HIDROPEROKSIDA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETILEN OKSIDA DARI ETILEN DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK KLOROFORM DARI ASETON DAN KAPORIT KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK SODIUM DODEKILBENZEN SULFONAT DENGAN PROSES SULFONASI OLEUM KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK AMIL ASETAT DARI AMIL ALKOHOL DAN ASAM ASETAT KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK VINYL ACETATE DARI ACETYLENE DAN ACETIC ACID KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ASETALDEHIDA DENGAN PROSES DEHIDROGENASI ETANOL KAPASITAS TON/TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK PRARANCANGAN PABRIK LINIER ALKIL BENZENA DENGAN PROSES DETAL KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETILEN GLIKOL DARI ETILEN OKSIDA DAN AIR DENGAN PROSES HIDRASI NON KATALITIK KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ACRYLONITRILE DENGAN PROSES DEHIDRASI ETHYLENE CYANOHYDRINE KAPASITAS TON/TAHUN

DAFTAR ISI. Halaman Judul... i. Lembar Pengesahan... ii. Kata Pengantar... iv. Daftar Isi... v. Daftar Tabel... ix. Daftar Gambar...

PRARANCANGAN PABRIK SODIUM NITRAT DARI SODIUM KLORIDA DAN ASAM NITRAT KAPASITAS TON PER TAHUN Halaman Judul

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK KARBON AKTIF DARI AMPAS BUAH MANGROVE (RHIZOPHORA MUCRONATA) KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK N-BUTIL AKRILAT DARI ASAM AKRILAT DAN N-BUTANOL MENGGUNAKAN DISTILASI REAKTIF KAPASITAS 60.

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK ISOPROPANOLAMIN DARI PROPILEN OKSIDA DAN AMONIAK KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK RESIN FENOL FORMALDEHIDA DARI FENOL DAN FORMALDEHIDA DENGAN KATALIS ASAM SULFAT KAPASITAS 35.

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK POLIPROPILEN PROSES EL PASO FASE LIQUID BULK KAPASITAS TON / TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK KARBON DISULFIDA DARI METANA DAN BELERANG KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETILEN OKSIDA DARI ETILEN DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK VINYL CHLORIDE MONOMER DENGAN PROSES PIROLISIS ETHYLENE DICHLORIDE KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANC SKRIPSI. Pembimbingg II. Ir.

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK UREA FORMALDEHIDA DARI METANOL DAN OKSIGEN DENGAN PROSES DB. WESTERN KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETIL KLORIDA DARI ETANOL DAN HIDROGEN KLORIDA KAPASITAS TON/TAHUN

1 PRARANCANGAN PABRIK GIPSUM DENGAN PROSES DESULFURISASI GAS BUANG PLTU KAPASITAS 2000 TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ANILINE

PRARANCANGAN PABRIK METIL LAKTAT DARI ASAM LAKTAT DAN METANOL KAPASITAS TON / TAHUN

LAPORAN TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK MONONITROTOLUENA DARI TOLUENA DAN ASAM CAMPURAN DENGAN PROSES KONTINYU KAPASITAS 35.

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK LINEAR ALKYL BENZENE DARI BENZENE DAN OLEFIN DENGAN PROSES DETAL KAPASITAS TON/TAHUN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK KIMIA

JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PRA RANCANGAN PABRIK KIMIA SODIUM LAURYL SULFAT DARI LAURYL ALKOHOL, ASAM SULFAT DAN NATRIUM HIDROKSIDA KAPASITAS TON/TAHUN EXECUTIVE SUMMARY

PRA RANCANGAN PABRIK KIMIA ETOKSI ETANA DARI ETANOL KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK DIBUTIL FTALAT DARI FTALAT ANHIDRIDA DAN N-BUTANOL KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETHYL CHLORIDE DARI ETHYLENE DAN HYDROGEN CHLORIDE KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK MALEIC ANHYDRIDE DARI LPG DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK BUTINEDIOL DARI ASETILEN DAN FORMALDEHID KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK BUTENA-1 DENGAN PROSES DEHIDROGENASI N-BUTANA KAPASITAS TON/TAHUN

SKRIPSI PRA RANCANGAN PABRIK KIMIA

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN GLIKOL DARI PROPILEN OKSIDA DAN AIR KAPASITAS TON PER TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK

PRARANCANGAN PABRIK METANOL DARI BATUBARA DENGAN PROSES GASIFIKASI KAPASITAS PRODUKSI TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ASAM AKRILAT DENGAN PROSES OKSIDASI PROPYLENE KAPASITAS TON/TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK PRARANCANGAN PABRIK BUTYNEDIOL DARI ACETYLENE DAN FORMALDEHYDE KAPASITAS TON PER TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK ASETANILIDA DARI ASAM ASETAT DAN ANILIN KAPASITAS TON/TAHUN. Oleh : 1. Yulian Amin Rais I

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK MAGNESIUM SULFAT DARI MAGNESIUM KARBONAT DAN ASAM SULFAT

TUGAS AKHIR PRA RANCANGAN PABRIK METIL KLORIDA PROSES HIDROKLORINASI METANOL KAPASITAS TON/TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK MELAMIN PROSES BASF KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN KARBONAT PROSES HULS KAPASITAS TON PER TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK ALUMINIUM OKSIDA DARI BAUKSIT DENGAN PROSES BAYER KAPASITAS TON/TAHUN

KATA PENGANTAR. Yogyakarta, Juni Penyusun. iii

PRARANCANGAN PABRIK METIL TERSIER BUTIL ETER DARI METANOL DAN ISOBUTILENA KAPASITAS TON / TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ETILEN GLIKOL DARI ETILEN OKSIDA DAN AIR DENGAN PROSES HIDRASI NON KATALITIK KAPASITAS TON/TAHUN

PRA RANCANGAN PABRIK PROPILEN OKSIDA DARI PROPILEN DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK PROPILEN GLIKOL DENGAN PROSES HIDRASI MENGGUNAKAN KATALIS ASAM KAPASITAS TON/TAHUN

KATA PENGANTAR. Yogyakarta, September Penyusun,

PRARANCANGAN PABRIK KIMIA PARAXYLENA DARI DISPROPORSIONASI TOLUENA SKRIPSI

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK HEXAMINE DENGAN PROSES LEONARD KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK NITROBENZEN DARI BENZEN DAN ASAM NITRAT DENGAN PROSES BEAZZI KAPASITAS TON PER TAHUN

PRA RANCANGAN PABRIK ASAM OLEAT DARI CRUDE PALM OIL (CPO) DENGAN KAPASITAS 2000 TON/TAHUN KARYA AKHIR O L E H DEDY SOFYANTO.

PRA RANCANGAN PABRIK BIODIESEL DARI BIJI JARAK PAGAR DENGAN KAPASITAS PRODUKSI TON/TAHUN KARYA AKHIR

PRARANCANGAN PABRIK SODIUM TETRA SILIKAT (WATERGLASS) DARI SODIUM KARBONAT DAN PASIR SILIKA KAPASITAS TON PER TAHUN

TUGAS AKHIR PRARANCANGAN PABRIK MONONITROTOLUENA DARI TOLUENA DAN ASAM CAMPURAN DENGAN PROSES KONTINYU KAPASITAS TON/TAHUN

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK PRARANCANGAN PABRIK ASAM ASETATDENGAN PROSES MONSANTO KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK SODIUM TETRA SILIKAT (WATERGLASS) DARI SODIUM KARBONAT DAN PASIR SILIKA KAPASITAS TON PER TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK ASAM SULFAT DARI SULFUR DAN UDARA KAPASITAS TON/TAHUN

PRARANCANGAN PABRIK FENOL FORMALDEHIDA DENGAN KATALIS ASAM (RESIN NOVOLAK) KAPASITAS ton/tahun

PRA-RANCANGAN PABRIK PEMBUATAN MINYAK MAKAN MERAH DARI CRUDE PALM OIL (CPO) DENGAN KAPASITAS TON / TAHUN

Transkripsi:

LAPORAN TUGAS PRARANCANGAN PABRIK PRARANCANGAN PABRIK ASAM LEMAK DARI MINYAK KELAPA SAWIT KAPASITAS 120.000 TON/TAHUN Oleh: Dwi Handayani D 500 070 011 DosenPembimbing: Dr. Ir. H. Herry Purnama, MT Dr. M. Mujiburohman, ST, MT JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

HALAMAN PENGESAHAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK KIMIA Nama : Dwi Handayani NIM : D 500 070 011 Judul TPP : Prarancangan Pabrik Asam Lemak dari Minyak Kelapa Sawit Kapasitas 120.000 Ton/Tahun Dosen Pembimbing : 1. Dr. Ir. H. Herry Purnama, MT 2. Dr. M. Mujiburohman, ST, MT Surakarta, Februari 2012 Pembimbing I Menyetujui, Pembimbing II Dr. Ir. H. Herry Purnama, MT NIK. 664 Dr. M. Mujiburohman, ST, MT NIK. 794 Dekan Teknik Mengetahui, Ketua Jurusan Teknik Kimia Ir. Agus Riyanto, MT NIK. 483 Ir. H. Haryanto, AR, MS NIP. 196307051990031002

INTISARI Pengembangan perkebunan kelapa sawit di Indonesia berjalan sangat pesat karena merupakan komoditas yang berperan penting dalam pembangunan perekonomian Indonesia. Hasil pengolahan kelapa sawit sangat penting sebagai bahan baku berbagai industri kimia. Industri non pangan yang banyak menggunakan minyak kelapa sawit adalah industri oleokimia yang salah satu produknya adalah asam lemak. Kebutuhan asam lemak terus mangalami peningkatan. Oleh karena itu, didirikan Pabrik Asam Lemak dari Minyak Kelapa Sawit Kapasitas 120.000 Ton/Tahun yang dapat memenuhi kebutuhan dalam negeri dan luar negeri. Asam lemak diperoleh dari hidrolisis minyak (fat splitting). Proses hidrolisis yang digunakan adalah autoclave fat splitting, yaitu proses hidrolisis minyak yang beroperasi pada 240 C dan 29 atm selama 2 jam. Produksi asam lemak (99%) sebanyak 15.151,5152 kg/jam membutuhkan bahan baku minyak kelapa sawit sebanyak 17.595,3056 kg/jam dan air sebanyak 10.557,1834 kg/jam. Utilitas meliputi penyediaan air proses 12.668,6200 kg/jam (over design 20%), air untuk pendingin pada proses sebesar 4.320,1927 kg/jam, air untuk kebutuhan steam sebesar 7.137,6464 kg/jam yang diproduksi dari boiler dengan bahan bakar gas alam sebesar 105,4830 kg/jam, air untuk sanitasi sebesar 2.508 kg/jam. Kebutuhan listrik sebesar 998,1510 kw diperoleh dari PLN dan disediakan sebuah generator set sebagai cadangan. Kebutuhan udara tekan sebesar 101,52 m 3 /jam. Pabrik ini direncanakan didirikan di Rokan Hilir, Riau pada tahun 2015 dengan luas tanah 40.188 m 2 dan memerlukan karyawan 200 orang. Pabrik Asam Lemak ini menggunakan modal tetap sebesar Rp 350.112.435.393,82 dan modal kerja sebesar Rp 269.094.479.673,16. Dari analisis ekonomi terhadap pabrik ini menunjukkan keuntungan sebelum dan sesudah pajak adalah Rp 244.447.731.161,99 dan Rp 171.113.411.813,39. Return on Investment (ROI) sebelum dan setelah pajak, 69,82% dan 48,87%. Pay Out Time (POT) sebelum dan sesudah pajak, selama 1,25 tahun dan 1,69 tahun. Break Even Point (BEP) sebesar 47,48%, Shut Down Point (SDP) sebesar 38,37%, Discounted Cash Flow (DCF) terhitung sebesar 48,42%. Dari data analisis kelayakan dapat disimpulkan, bahwa pabrik ini layak untuk didirikan.

MOTTO Allah meninggikan orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (Q.S. Al-Mujadalah: 11) Sesungguhnya Allah tidak akan merubah nasib suatu kaum sehingga mereka merubah nasib mereka sendiri (QS : 13. 11) Ketika kau dilahirkan ke dunia, kau menangis sedangkan orang di sekelilingmu tertawa, maka buatlah ketika kau meninggal kau tersenyum, sedangkan orang di sekelilingmu menangis (Sayyidina Ali bin Tholib ra) Pengetahuan adalah warisan yang mulia, budi pekerti ibarat pakaian yang baru dan pikiran ibarat cermin yang bening (jernih) (Khalifah Ali bin Abi Thalib) Keberanian dan rasa takut adalah dua rahmat yang saling melengkapi. Engkau tak akan tumbuh tanpa keberanian, dan engkau tak akan selamat tanpa rasa takut. Maka, beranikanlah dirimu, saat engkau merasa takut. Tapi, belajarlah untuk merasa takut, saat engkau merasa berani

PERSEMBAHAN Karya ini kupersembahkan Kepada Allah SWT Semoga Engkau terima sebagai amal sholeh Hingga setiap kemudahan menambah kesyukuran Dan setiap kesukaran menjadi penghapus dosa. Sosok yang pertama yang melukiskan corak dalam lembar hidupku, Ibu, Ibu, Ibu serta almarhum Bapak tercinta, terima kasih atas kasih kasih sayang, pengorbanan dan pendidikan yang telah diberikan selama ini. Hanya do a dan bakti yang dapat aku beri untuk membalas kasih sayangmu. Kakakku tercinta yang selalu memberiku semangat, terima kasih atas do a, kasih sayang, pengorbanan, dan kesabarannya selama ini, karenamu lah aku bisa kuat. Adik-adikku tercinta yang selalu memberiku dukungan. Para dosen yang dengan tulus dan sabar membimbingku dalam menemukan mutiara dan arti kehidupan, semoga dapat menjadi bekal dan bermanfaat bagi kehidupanku. Teman satu timku, Vifi Fitrawati, terima kasih sudah sabar dan setia mendampingiku, mulai dari kerja praktek dan mengerjakan tugas akhir. Sahabat-sahabatku, Candra, Dewi, Mega, terima kasih atas dukungannya dan telah memberikan aku kebersamaan dan keceriaan. Semoga persahabatan kita tidak akan putus. Semua teman-teman angkatan 2007, terima kasih atas kebersamaannya selama ini. Kenangan indah saat kita bersama semoga bisa terulang lagi. Thank s for All

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufik dan hidayah-nya sehingga Penyusun dapat menyelesaikan laporan Tugas Prarancangan Pabrik dengan judul Prarancangan Pabrik Asam Lemak dari Minyak Kelapa Sawit Kapasitas 120.000 Ton/Tahun dengan baik. Tugas Prarancangan Pabrik ini merupakan tugas akhir yang harus diselesaikan oleh setiap mahasiswa Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta sebagai prasyarat untuk menyelesaikan jenjang studi sarjana. Dengan tugas ini, diharapkan kemampuan penalaran dan penerapan teori-teori yang telah diperoleh selama kuliah dapat berkembang dan dapat dipahami dengan baik. Penyusunan laporan ini tidak akan berjalan lancar tanpa bantuan dari pihak-pihak terkait. Maka dari itu, Penyusun ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir. H. Haryanto, AR, MS, selaku Ketua Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Ir. H. Herry Purnama, MT, selaku Dosen Pembimbing I. 3. Bapak Dr. M. Mujiburohman, ST, MT, selaku Dosen Pembimbing II. 4. Bapak dan Ibu Dosen Teknik Kimia Universitas Muhammadiyah Surakarta atas segala bimbingan dan arahannya. 5. Bapak, Ibu, Kakak, dan Adik tercinta serta seluruh keluarga atas segala do a dan dukungannya. 6. Teman satu tim, Vifi Fitrawati, yang sabar dan setia bekerja sama dari awal sampai selesainya Tugas Prarancangan Pabrik ini. 7. Semua teman Teknik Kimia angkatan 2007. 8. Semua pihak yang membantu hingga terselesaikannya Tugas Prarancangan Pabrik ini. Penyusun menyadari adanya keterbatasan dalam penyusunan laporan Tugas Prarancangan Pabrik ini. Besar harapan Penyusun akan adanya saran dan

kritik yang membangun guna kesempurnaan laporan ini. Penyusun berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak yang membaca. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Penyusun

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN...ii INTISARI... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR...xii BAB I. PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang Pendirian Pabrik... 1 1.2. Kapasitas Rancangan... 2 1.2.1. Prediksi Kebutuhan dalam Negeri... 2 1.2.2. Kebutuhan Bahan Baku... 4 1.2.3. Kapasitas Minimal... 5 1.3. Pemilihan Lokasi... 6 1.3.1. Faktor Utama dalam Pemilihan Lokasi Pabrik... 6 1.3.2. Faktor Pendukung dalam Pemilihan Lokasi Pabrik... 9 1.4. Tinjauan Pustaka... 11 1.4.1. Minyak dan Lemak... 11 1.4.2. Asam Lemak... 12 1.4.3. Macam-Macam Hidrolisa dan Pemilihan Proses... 13 1.4.4. Kegunaan Produk... 16 1.4.5. Sifat Fisika dan Kimia Bahan Baku dan Produk... 18 BAB II. DESKRIPSI PROSES... 25 2.1. Spesifikasi Bahan Baku dan Produk... 25 2.1.1. Bahan Baku... 25 2.1.2. Produk... 25 2.2. Konsep Proses... 25 vi

2.2.1. Mekanisme Reaksi... 26 2.2.2. Tinjauan Termodinamika... 27 2.2.3. Tinjauan Kinetika... 29 2.3. Langkah Proses... 30 2.3.1. Tahap Penyiapan Bahan Baku... 30 2.3.2. Tahap Proses Autoclave Fat Splitting... 31 2.3.3. Tahap Pemurnian Produk... 31 2.4. Diagram Alir Proses... 33 2.5. Neraca Massa dan Panas... 35 2.5.1. Neraca Massa... 35 2.5.2. Neraca Panas... 38 2.6. Tata Letak Pabrik dan Peralatan... 46 2.6.1. Tata Letak Pabrik... 46 2.6.2. Tata Letak Peralatan... 49 BAB III. SPESIFIKASI ALAT... 52 3.1. Reaktor... 52 3.2. Dekanter... 53 3.3. Menara Distilasi... 54 3.4. Flash Drum... 55 3.5. Tangki... 56 3.6. Condensor... 59 3.7. Reboiler... 60 3.8. Accumulator... 61 3.9. Heater... 61 3.10. Cooler... 67 3.11. Expansion Valve... 72 3.12. Pompa... 73 BAB IV. UNIT PENDUKUNG PROSES DAN LABORATORIUM... 77 4.1. Unit Pendukung Proses... 77 4.1.1. Unit Penyediaan dan Pengolahan Air... 78 4.1.2. Spesifikasi Alat Utilitas... 85 vii

4.1.3. Kebutuhan Air... 95 4.1.4. Unit Penyediaan Steam... 98 4.1.5. Unit Pengadaan Tenaga Listrik... 98 4.1.6. Unit Udara Tekan... 100 4.1.7. Unit Pengadaan Bahan Bakar... 101 4.1.8. Unit Pengolahan Limbah... 101 4.2. Laboratorium... 102 4.2.1. Program Kerja Laboratorium... 103 4.2.2. Penanganan Sampel... 104 4.2.3. Prosedur Analisis... 104 4.2.4. Peralatan Utama Laboratorium... 105 BAB V. MANAJEMEN PERUSAHAAN... 106 5.1. Bentuk Perusahaan... 106 5.2. Struktur Organisasi... 106 5.3. Tugas dan Wewenang... 108 5.3.1. Pemegang Saham... 108 5.3.2. Dewan Komisaris... 108 5.3.3. Direktur... 108 5.3.4. Kepala Bagian... 109 5.3.5. Kepala Seksi... 110 5.3.6. Staf Ahli... 110 5.3.7. Sekretaris... 110 5.4. Sistem Kepagawaian dan Gaji... 111 5.5. Pembagian Jam Kerja Karyawan... 111 5.5.1. Karyawan Non Shift... 111 5.5.2. Karyawan Shift... 112 5.6. Penggolongan Jabatan dan Gaji... 114 5.7. Kesejahteraan Sosial Karyawan... 118 5.8. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)... 118 5.9. Manajemen Produksi... 121 5.9.1. Perencanaan Produksi... 121 viii

5.9.2. Pengendalian Produksi... 122 BAB VI. ANALISIS EKONOMI... 125 6.1. Perhitungan Biaya... 128 6.1.1. Investasi Modal (Capital Investment)... 128 6.1.2. Biaya Produksi (Manufacturing Cost)... 128 6.1.3. Pengeluaran Umum (General Expenses)... 128 6.1.4. Analisis Kelayakan... 128 6.2. Fixed Capital Investment... 131 6.3. Manufacturing Cost... 132 6.4. Working Capital... 132 6.5. General Expenses... 133 6.6. Analisis Ekonomi... 133 6.6.1. Return on Investment (ROI)... 133 6.6.2. Pay Out Time (POT)... 134 6.6.3. Break Even Point (BEP)... 134 6.6.4. Shut Down Point (SDP)... 135 6.6.5. Discounted Cash Flow (DCF)... 135 BAB VII. KESIMPULAN... 137 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

DAFTAR TABEL Tabel 1.1. Data kebutuhan asam lemak... 3 Tabel 1.2. Data produksi minyak kelapa sawit di Indonesia... 4 Tabel 1.3. Data kapasitas pabrik asam lemak yang telah berdiri... 5 Tabel 1.4. Perbandingan proses hidrolisis minyak konvensional... 15 Tabel 2.1. Neraca massa total... 35 Tebel 2.2. Neraca massa di sekitar Reaktor... 36 Tabel 2.3. Neraca massa di sekitar Dekanter... 36 Tebel 2.4. Neraca massa di sekitar Menara Distilasi... 37 Tabel 2.5. Neraca massa di sekitar Flash Drum... 37 Tabel 2.6. Neraca panas di sekitar Heater-01... 38 Tabel 2.7. Neraca panas di sekitar Heater-02... 38 Tabel 2.8. Neraca panas di sekitar Heater-03... 38 Tabel 2.9. Neraca panas di sekitar Heater-04... 39 Tabel 2.10. Neraca panas di sekitar Reaktor... 39 Tabel 2.11. Neraca panas di sekitar Cooler-01... 40 Tabel 2.12. Neraca panas di sekitar Dekanter... 40 Tabel 2.13. Neraca panas di sekitar Heater-05... 41 Tabel 2.14. Neraca panas di sekitar Heater-06... 41 Tabel 2.15. Neraca panas di sekitar Menara Distilasi... 42 Tabel 2.16. Neraca panas di sekitar Cooler-02... 42 Tabel 2.17. Neraca panas di sekitar Cooler-03... 43 Tabel 2.18. Neraca panas di sekitar Cooler-04... 43 Tabel 2.19. Neraca panas di sekitar Cooler-05... 44 Tabel 2.20. Neraca panas di sekitar Heater-07... 44 Tabel 2.21. Neraca panas di sekitar Flash Drum... 45 Tabel 2.22. Neraca panas di sekitar Cooler-06... 45 Tabel 2.23. Luas bangunan pabrik... 47 Tabel 4.1. Kebutuhan air pendingin... 96 Tabel 4.2. Kebutuhan steam... 97 x

Tabel 4.3. Kebutuhan air sanitasi... 97 Tabel 4.4. Kebutuhan listrik untuk keperluan proses... 99 Tabel 4.5. Kebutuhan listrik untuk utilitas... 99 Tabel 5.1. Jadwal kerja masing-masing regu... 112 Tabel 5.2. Penggolongan jabatan, jumlah karyawan dan gaji... 114 Tabel 6.1. Cost index chemical plant... 126 Tabel 6.2. Fixed capital investment... 131 Tabel 6.3. Manufacturing cost... 132 Tabel 6.4. Working capital... 132 Tabel 6.5. General expenses... 133 Tabel 6.6. Fixed cost... 134 Tabel 6.7. Variable cost... 134 Tabel 6.8. Regulated cost... 135 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1. Grafik kebutuhan asam lemak di Indonesia....3 Gambar 1.2. Peta lokasi pendirian pabrik... 7 Gambar 2.1. Diagram alir kuantitatif... 33 Gambar 2.2. Diagram alir kualitatif... 34 Gambar 2.3. Tata letak pabrik... 48 Gambar 2.4. Tata letak peralatan... 51 Gambar 4.1. Unit pengolahan air sungai... 84 Gambar 5.1. Struktur organisasi perusahaan... 124 Gambar 6.1. Grafik Cost Index... 127 Gambar 6.2. Grafik analisis ekonomi... 136 xii