English for Tourism Lesson 17 Out on the ferry

dokumen-dokumen yang mirip
English for Tourism Lesson 18 Out on the ferry (continued)

English for Tourism Lesson 5 Making recommendations

English for Tourism Lesson 16 Discussing a tour

English for Tourism Lesson 10 Giving directions (continued)

English for Tourism Lesson 13 The Tour Guide

English for Tourism Lesson 15 Discussing A Tour

L1: Halo, Saya Juni Tampi dari Radio Australia dengan Pelajaran Keempat dari Kursus Bahasa Inggris Dasar untuk Pariwisata dan Perhotelan.

English for Tourism Lesson 11 Shopping

English for Tourism Lesson 23 Checking out

English for Tourism Lesson 21 Dealing with a situation

English for Tourism Lesson 9 Giving directions

English for Tourism Lesson 12 Shopping (continued)

English for Tourism Lesson 14 The Tour Guide (continued)

English for Tourism Lesson 6 Making recommendations (continued)

English for Tourism Lesson 3 Checking in

L1: Halo, Saya Juni Tampi dari Radio Australia, mengantarkan Pelajaran Ketujuh dalam Kursus Bahasa Inggris Dasar untuk Pariwisata dan Perhotelan.

English for Tourism Lesson 19 At the festival

L1: Halo, Saya Juni Tampi dari Radio Australia, mengantarkan Pelajaran Kedelapan dalam Kursus Bahasa Inggris Dasar untuk Pariwisata dan Perhotelan.

English for Tourism Lesson 24 Checking out (continued)

English for Tourism Lesson 20 At the festival (continued)

English for Tourism Lesson 22 Dealing with a situation (continued)

Pelajaran 1: Melayani Pemesanan Kamar Hotel Melalui Tilpun.

Pelajaran 2: Melayani Pemesanan Kamar Hotel Melalui Tilpun ( lanjutan).

English for Tourism Lesson 25 A job interview

English for Tourism Lesson 26 A job interview (continued)

Lesson 17, Dialogue 9 Negotiating, Part 1

Lesson 4, Dialogue 2 Over the phone (continued)

Lesson 3, Dialogue 2 Over the phone

Lesson 7, Dialogue 4 Following up

Lesson 5, Dialogue 3 First Contact

Lesson 23, Dialogue 12 Celebrating

Lesson 19, Dialogue 10 Negotiating, Part 2

Lesson 18: Do..., Don t Do... Pelajaran 18: Lakukan..., Jangan Lakukan...

Lesson 9, Dialogue 5 Talking Business

Lesson 1, Dialogue 1 Meet the team

Lesson 20, Dialogue 10 Negotiating, Part 2 (continued)

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 23: Extending your visa

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 4: Mind your manners PELAJARAN 4: Ingat sopan santun anda

Lesson 21: Who. Pelajaran 21: Siapa

Lesson 6, Dialogue 3 First Contact (continued)

SMP kelas 7 - BAHASA INGGRIS CHAPTER 11LATIHAN SOAL CHAPTER 11

Lesson 66: Indirect questions. Pelajaran 66: Pertanyaan Tidak Langsung

Lesson 14, Dialogue 7 A presentation (continued)

Lesson 16, Dialogue 8 A Presentation, Part 2 (continued)

Who are talking in the dialog? Bruce. Erick. Ericks sister. Bruce and Erick. E. Kunci Jawaban : D. Pembahasan Teks :

Lesson 24: Prepositions of Time. (in, on, at, for, during, before, after) Pelajaran 24: Kata Depan untuk Keterangan Waktu

Lesson 13, Dialogue 7 A presentation

giving opinion asking for help asking for an opinion E. Kunci Jawaban : D Pembahasan Teks :

Lesson 28: Other Prepositions. (by, about, like, of, with, without) Pelajaran 28: Preposisi Lain. Cara menggunakan preposisi lainnya.

Lesson 18, Dialogue 9 Negotiating, Part 1 (continued)

Lesson 22: Why. Pelajaran 22: Mengapa

Lesson 20: Where, When. Pelajaran 20: Dimana, Kapan

SMP kelas 7 - BAHASA INGGRIS CHAPTER 11Latihan Soal 11.1

Lesson 25, Dialogue 13 At the airport

Lesson 8, Dialogue 4 Following up (continued)

Lesson 67: Tag Questions. Pelajaran 67: Kalimat Tanya Penegasan

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 5: College orientation

Lesson 32: Future tense expressed by. be going to, not going to. Pelajaran 32: Bentuk akan datang yang diungkapkan dengan be. going to, not going to

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 2: Hello and welcome!

SMP kelas 7 - BAHASA INGGRIS CHAPTER 8Latihan Soal 8.1

Lesson 33: Interrogative forms of be going to, be + verb~ing for expressing near future

Lesson 10, Dialogue 5 Talking Business (continued)

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 25: Cheers!

Lesson 31: Interrogative form of Will. Pelajaran 31: Kalimat Tanya untuk Bentuk Akan

pengamatan, pengucapan, percakapan tagihan: mendemonstrasikan dialog sikap Jenis percakapan yang dibacakan oleh percakapan Melakukan percakapan

Lesson 11, Dialogue 6 A meeting

E VA D A E L U M M A H K H O I R, M. A B. P E R T E M U A N 2 A N A

Lesson 17: Can, Cannot, Can...? Pelajaran 17: Dapat, Tidak dapat, Dapatkan..?

Karena ungkapan sebelumnya adalah Its nice to see you, makarespon yang tepat adalah Its nice to see you too.

Lesson 63: Reported speech. Pelajaran 63: Pidato Laporan

Lesson 40: must, must not, should not. Pelajaran 40: harus, harus tidak, tidak boleh

Lesson 70: Questions. Pelajaran 70: Pertanyaan

Jika aku pernah melakukan itu, saya pikir saya akan mendapat serangan jantung! Tidak pernah mengalami kesulitan mendapatkan apa yang saya inginkan,

Lesson 68: Suggestions. Pelajaran 68: Saran

Lesson 26: Prepositions of inter-place. (across, inside, outside, behind, beside, between) Pelajaran 26: Preposisi antar-tempat

Lesson 55 : imperative + and, or, otherwise Pelajaran 55 : Kata Perintah + dan, atau, jika tidak

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 10: I need a job!

Lesson 21, Dialogue 11 Complaints and Crises

Lesson 23: How. Pelajaran 23: Bagaimana

MANAJEMEN RISIKO 1 (INDONESIAN EDITION) BY IKATAN BANKIR INDONESIA

Lesson 19: What. Pelajaran 19: Apakah

Lesson 01: Self-Introduction (Part I) Pelajaran 01: Perkenalan Diri (Bagian I)

Lesson 07: Verb + Not, Verb +? Pelajaran 07: Kata kerja + Tidak, kata kerja + "?"

SMA/MA IPA kelas 10 - BAHASA INGGRIS IPA CHAPTER 10Latihan Soal 10.1

English for Study in Australia BAHASA INGGRIS UNTUK STUDI DI AUSTRALIA Lesson 15: Seeing a counsellor

Lesson 72: Present Perfect Simple. Pelajaran 72: Present Perfect Simple

UNIT 1 ABJAD BAHASA INGGRIS

Lesson 2, Dialogue 1 Meet the team (continued)

Saya bernama John Smith Are you Bill Jones? Apakah kamu bernama Bill Jones? Yes I am.

SILABUS PEMBELAJARAN

Lesson 64: Modal verbs Pelajaran 64: Kata Kerja Bantu

Saturday, 27 April 2013

Lesson 35: Gerund 2. Pelajaran 35: Gerund 2

Lesson 19: What. Pelajaran 19: Apakah

Lesson 12, Dialogue 6 A meeting (continued)

Lesson 30: will, will not. Pelajaran 30: Akan, Tidak Akan

Marilah kita lihat contoh berikut :

Lesson 27: Prepositions of Direction. (from, to, into, onto, away from) Pelajaran 27: Kata Depan untuk Arah

MODULE 1 GRADE XI VARIATION OF EXPRESSIONS

I. MATERI : TENSES Tenses yaitu bentuk kata kerja Bahasa Inggris yang perubahannya berkaitan dengan waktu.

Transkripsi:

English for Tourism Lesson 17 Out on the ferry Pelajaran 17: Di feri L1 Juni Tampi: Eng: Bahasa Inggris Pariwisata English for Tourism L1: Halo, Saya Juni Tampi dari Radio Australia, Seksi Indonesia. Kursus Bahasa Inggris Dasar ini akan membantu anda berbicara dengan mudah kepada tamu-tamu berbahasa Inggris. Setiap percakapan dalam kursus ini adalah percakapan yang umum di bidang perhotelan dan pariwisata. Jangan kuatir kalau pada awalnya anda tidak mengerti apa yang dikatakan. Banyak bagian percakapan akan diulang, diterangkan dan dilatih dalam pelajaran ini atau pelajaran berikutnya. Pada akhir setiap dua pelajaran, anda akan mendengar seluruh percakapan secara penuh... dan anda mungkin akan heran begitu banyak yang dapat anda mengerti dan ucapkan kembali. L1: Pelajaran ke-17. Di Feri. Eng: Lesson 17. Out on the Ferry. Dalam pelajaran ini, Leo membawa Jack dan Mona naik feri. Anda akan belajar bagaimana memperingatkan tamu agar berhati-hati demi keselamatan mereka, bagaimana memastikan bahwa mereka merasa nyaman, dan anda juga akan berlatih menunjukkan dan menjelaskan tempat-tempat yang dilalui. Sekarang mari kita dengarkan bagian pertama percakapan: Leo, Mona dan Jack berwisata di laut sambil melihat ikan lumba-lumba. Mereka berada di dalam feri. Leo: Just follow me. Leo: Where would you like to sit? Leo: Inside or outside? Jack: Where do you recommend? Leo: Outside. Leo: There's a much better view.

Leo: Watch your step. Leo: Be careful of the ropes. Leo: What about here? Jack: This looks fine. Mona: Fine, thanks. Mona: I'm right, thanks. L1: Sekarang dengarkan percakapan itu lagi dengan terjemahannya. Leo: Just follow me. Where would you like to sit? Inside or outside? L1: Mari ikuti saya. Mau duduk dimana? Di dalam atau di luar? Jack: Where do you recommend? L1: Dimana sebaiknya? Leo: Outside. There's a much better view. L1: Di luar. Pemandangannya jauh lebih bagus. Leo: Watch your step. Be careful of the ropes. L1: Awas, hati-hati. Ada tali. Leo: What about here? L1: Bagaimana kalau disini? Jack: This looks fine. L1: Disini kelihatannya enak. L1: Cukup enak duduknya, Ms White? Mona: Fine, thanks. L1: Ya, terima kasih. L1: Mau diambilkan sesuatu? Minum barangkali? Mona: I'm right, thanks. L1: Tidak, terimakasih.

L1: Coba dengarkan bagaimana Leo menunjukkan perhatian menyangkut keselamatan tamunya. Leo: Watch your step. L1: Awas, hati-hati. Leo: Be careful of the ropes. L1: Hati-hati, ada tali. L1: Peringatan-peringatan ini, tentu saja, bervariasi, tergantung pada situasinya, tetapi ungkapan-ungkapan "Be careful of " dan "Watch your " sangat umum dipakai. Mari kita berlatih dengan beberapa contoh. Coba dengarkan dan ulangi. Eng: Watch your Watch your step. Watch your back. Mind your. Mind your foot. Mind your head. Be careful. Be careful of the ropes. Be careful of the water. L1: Sekarang coba dengarkan: Leo ingin memastikan bahwa tamunya merasa nyaman. L1: Cukup enak duduknya, Ms White? L1: Mau diambilkan sesuatu? L1: Terserah kepada pemandu wisata untuk menggunakan ungkapan-ungkapan ini. Ada tamu yang tidak memerlukan terlalu banyak perhatian, tetapi ada juga yang mengharapkan perhatian. Ayah Mona, Jack, umpamanya, cukup gampang orangnya, dan mungkin malah kikuk kalau terlalu diperhatikan. Tamu lain mungkin membutuhkan perhatian lebih banyak, seperti misalnya orang-orang lanjut usia, atau yang cacat tubuh, atau mungkin yang seperti Mona, sedikit rewel. Bagaimanapun, anda pasti akan membutuhkan ungkapan-ungkapan ini suatu saat, maka mari kita berlatih.

Coba dengarkan dan ulangi. Leo: Are you comfortable? Are you comfortable? Can I get you anything? Can I get you anything? L1: Sekarang coba dengarkan kembali percakapan tadi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Leo. Leo: Just follow me. Leo: Where would you like to sit? Leo: Inside or outside? Jack: Where do you recommend? Leo: Outside. Leo: There's a much better view. Leo: Watch your step. Leo: Be careful of the ropes. Leo: What about here? Jack: This looks fine. Mona: Fine, thanks. Mona: I'm right, thanks. L1: Anda sedang mendengarkan BAHASA INGGRIS PARIWISATA dari Radio Australia. Eng: Lesson 17. Out on the Ferry.

L1: Pelajaran ke-17. Di Feri. Perhatikan kata-kata dan ungkapan baru dalam percakapan berikut. Leo: Over there, on the left you can see the Colonial quarter. Mona: And what's that over there? Leo: That's where they have the night market. If you look up there, on the right, you can see the botanic gardens. That's where we'll go tonight. We'll have a clear view of the full moon. L1: Sekarang dengarkan percakapan itu lagi dengan terjemahannya. Leo: Over there, on the left you can see the Colonial quarter. L1: Di sebelah kiri, anda dapat melihat Colonial Quarter. Mona: And what's that over there? L1: Dan itu apa yang di sebelah sana? Leo: That's where they have the night market. If you look up there, on the right, you can see the botanic gardens. That's where we'll go tonight. We'll have a clear view of the full moon. L1: Itu tempat pasar malam. Di sebelah kanan, anda lihat Kebun Raya. Kita akan kesana nanti malam. Kita akan melihat bulan purnama dengan jelas. L1: Leo menunjukkan tempat-tempat yang menarik. Perhatikan bahasa yang dipakainya: Leo: Over there, on the left, you can see the Colonial quarter. L1: Di sebelah kiri, anda dapat melihat Colonial Quarter. Leo: If you look up there, on the right, you can see the botanic gardens. L1: Di sebelah kanan, ada kebun raya. L1: "Over on the left", "Up there on the right", "you can see" adalah ungkapanungkapan yang sering digunakan oleh pemandu wisata. Mari kita berlatih. Pertama anda akan mendengar bahasa Indonesianya, kemudian ulangi bahasa Inggrisnya.

L1: Di sebelah kanan. Eng: Up there on the right. L1: Disebelah kanan, anda dapat melihat taman. Eng: Up there on the right, you can see the gardens L1: Di sebelah kiri. Eng: Over on the left. L1: Di sebelah kiri, ada pasar. Eng: Over on the left, you can see the market. L1: Coba lihat kesana. Eng: If you look up there. L1: Coba lihat kesana, ada pasar. Eng: If you look up there, you can see the market. L1: Coba dengarkan: Leo: That's where they have the night market. L1: Itu tempat pasar malam. Leo: That's where we'll go tonight. L1: Kita akan kesana nanti malam. L1: "That's where.." digunakan sebagai pembuka kalau anda perlu menjelaskan tentang sesuatu tempat. Ada beberapa contoh untuk anda praktekkan. Dengarkan bahasa Indonesianya dan kemudian ulangi bahasa Inggrisnya. L1: Disana kediaman Presiden. Eng: That's where the President lives. L1: Disana tempat festival diselenggarakan. Eng: That's where the festival is held. L1: Disana tempat para biksu berdoa. Eng: That's where the monks pray. Coba dengarkan kembali percakapan tadi. Anda akan diberi waktu untuk mengulang setiap kalimat Leo.

Leo: Over there, on the left Leo: you can see the Colonial quarter. Mona: And what's that over there? Leo: That's where they have the night market. Leo: If you look up there, on the right Leo: you can see the botanic gardens. Leo: That's where we'll go tonight. Leo: We'll have a clear view of the full moon. L1: Sekarang mari kita dengarkan seluruh percakapan dari pelajaran ini. Leo: Just follow me. Leo: Where would you like to sit? Leo: Inside or outside? Jack: Where do you recommend? Leo: Outside. Leo: There's a much better view. Leo: Watch your step. Leo: Be careful of the ropes. Leo: What about here? Jack: This looks fine. Mona: Fine, thanks. Mona: I'm right, thanks. Leo: Watch your step. Be careful of the ropes. Leo: Over there, on the left you can see the Colonial quarter.

Mona: And what's that over there? Leo: That's where they have the night market. If you look up there, on the right, you can see the botanic gardens. That's where we'll go tonight. We'll have a clear view of the full moon. L1: Berikut latihan untuk anda pelajari dan pratekkan agar anda dapat mengingatnya sampai kita bertemu kembali pada pelajaran berikutnya. Eng: That's where That's where That's where the gardens are Be careful of Be careful of Be careful of the car Eng: That's where That's where That's where the gardens are Be careful of Be careful of Be careful of the car L1: BAHASA INGGRIS PARIWISATA disusun oleh Adult Multicultural Education Services; Lembaga Pengajaran Bahasa terbesar di Australia. Ikuti pelajaran berikutnya, Pelajaran ke-18: Di Feri. Dan jangan lupa untuk membuka situs internet kami, radioaustralia.net.au/indon, atau situs internet Adult Multicultural Education Services, ames.net.au