Percobaan 7 Sistem Komunikasi Bluetooth Untuk Tranmisi Data

dokumen-dokumen yang mirip
PERCOBAAN VI Komunikasi Data SISTEM KOMUNIKASI BLUETOOTH

Teknologi Komunikasi Data Jaringan Nirkabel. Adri Priadana - ilkomadri.com

BLUETOOTH. Pertemuan XI. Pengenalan Teknologi Bluetooth nirkabel

BAB IV SIMULASI DAN ANALISA

Bertukar Data dengan Wireless LAN

Bluetooth. Pertemuan III

PERCOBAAN 7 KOMUNIKASI WIRELESS MODE AD-HOC

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Gambar 1.1

JARINGAN KOMPUTER NIRKABEL AD HOC MODE WLAN

INTERFERENSI BLUETOOTH TERHADAP THROUGHPUT WLAN IEEE B

PRAKTIKUM KONEKSI JARINGAN MEDIA KABEL DAN WIFI LAPORAN. OLEH : SHOFIYATUN NAJAH NIM Offering E

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

PRAKTIKUM SHARING FILE DAN FOLDER SOJ

JARINGAN AD HOC (Windows 7)

Jaringan Wireless Ad Hoc

II. ALAT DAN BAHAN 1. Kabel Null Modem 1 buah 2. 1 buah PC dengan OS WINDOWS 98/95 2 buah

Berinternet Melalui Ponsel CDMA

1. Klik Start, pilih Settings,pilih Control Panel. Maka akan muncul window Control Panel.

Utility Jaringan (Panduan Mengoptimalkan Jaringan Komputer Berbasis Windows) Penulis : Ahmad Yani Ukuran : 15,5 x 23,5 cm Tebal : 102 BW (bonus CD)

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer

Membuat Jaringan Wireless Mode Ad Hoc

BAB IV UJI COBA KABEL USB NETWORK BRIDGE

BAB VI IDENTITAS KOMPUTER

PRAKTIKUM JARINGAN NIRKABEL MODUL 1 GPRS

Membuat Koneksi Wireless Antar Laptop

Wanayumini. Staff Pengajar Universitas Asahan (UNA) Abstract

Laporan Pratikum Instalasi Jaringan Komputer Jaringan Nirkabel

BAB II TINJUAUAN PUSTAKA

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tersebut. Adapun langkah-langkah implementasi sebagai berikut: 2. Instalasi dan konfigurasi perangkat lunak

Tutorial membuat jaringan lokal sederhana dengan Windows XP

TUGAS PENGELOLAAN INSTALASI KOMPUTER DISUSUN OLEH : NAMA : RICKY ANANTO HABIBIE NIM : FAKULTAS : ILMU KOMPUTER JURUSAN : TEKNIK KOMPUTER

GPRS via Kabel Serial

Step by Step membangun VPN Server dgn Mikrotik

Membangun jaringan wireless ad hoc di Windows 7

CIRI JARINGAN CIRI JARINGAN ELEMEN LAN ELEMEN LAN ETHERNET ETHERNET PENGKABELAN PENGKABELAN TOPOLOGI TOPOLOGI KONFIGURASI KONFIGURASI TRANSFER DATA

LAPORAN PRAKTIKUM COMPUTER ARCHITECTURE AND ORGANIZATION. Konfigurasi Jaringan Peer to Peer dan Sharing Data / Folder Menggunakan Wireless Mode Ad Hoc

Setting Internet Handset NOKIA

Konfigurasi Dasar Wireless LAN

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Tutorial Konfigurasi Kabel Jaringan Ethernet

JARINGAN DENGAN WINDOWS 98

Venus VT-10 CDMA Wireless Modem. Buku Panduan Venus VT-10 USB Modem x. ( Untuk Windows XP ) Revisi 2.6

Setting Internet untuk Handset SANEX Pada Windows XP

PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER SEMESTER GENAP MODUL II FILE SHARING DAN PRINT SERVER

SEKILAS WIRELESS LAN

MODUL SISTEM JARINGAN KOMPUTER MODUL 4 JARINGAN HYBRID

Gambar 1. Contoh Jaringan Workgroup

Membuat Koneksi Antar Dua Laptop Dengan Wifi

Jaringan Wireless. S end y (

SI IMPLEMENTASI VPN SERVER PADA WINDOWS 7

Wireless LAN. Reesa akbar EEPIS-ITS

Percobaan 4 Jaringan Hybrid: Kabel dan Nirkabel

BAB IV ANALISIS KERJA PRAKTEK. ruangan yaitu ruangan marketing dan Gudang. Dimana untuk bagian Marketing

Membuat FTP di Windows Server 2003

Panduan Installasi PrinterMatrixPoint TM-P 3250 USE Dan Merubah IP Address

97. CEK KONEKSI NETWORK

RANGKUMAN CARA MEMBANGUN JARINGAN ANTARA A 2 KOMPUTER

MELAKUKAN INSTALASI UNTUK KONEKSI INTERNET

BAB 4 PERANCANGAN DAN EVALUASI

Setting TCP/IP Klik menu start Klik Programs Klik Control Panel Klik Network Connection, hingga muncul gambar seperti berikut :

DASAR JARINGAN KOMPUTER

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang II. Definisi Acces Point III. Fungsi Acces Point

RESUME JARINGAN KOMPUTER

Untuk Terminal Services diperlukan instalasi, sedangkan untuk Remote Desktop hanya diperlukan aktivasi program terserbut.

Makalah Media Unguided Mata Kuliah Komunikasi Data

LABORATORIUM KOMUNIKASI DATA

Fungsi Acces Point. 12:01 Network

AKSES UNLIMITED Rp 403,-/jam

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 364 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Oktober 2004 Sinopsis singkat:

WIRELESS NETWORK. Pertemuan VI. Pengertian Wireless Network. Klasifikasi Wireless Network

LAMPIRAN. Pilih Option pertama yaitu Visual Studio.NET Prerequisites untuk menginstal

BAB IX MENSETTING MODEM (KONEKSI DIAL-UP)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. terhadap hasil konfigurasi yang telah diimplementasikan. Adapun evaluasi yang

Nelson Butar Butar website : ditulis pada tanggal pkl Wib di kos-kosan, Jaksel.

Membuat Router dengan NAT pada Windows XP

I. INSTALLASI SOFTWARE

KEGIATAN BELAJAR I PENGINSTALAN DAN SETTING PHERIPERAL PRINTER

BAB II KONEKSI KE INTERNET

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

JARINGAN KOMPUTER JARINGAN KOMPUTER

PRAKTIKUM VII SHARING DATA,SHARING CD ROM/HARDISK, PRINT SERVER

Muhamad Husni Lafif. Langkah Instalasi Wifi. Lisensi Dokumen:

PENGATURAN BANDWIDTH DI PT. IFORTE SOLUSI INFOTEK DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD 951Ui-2HnD

Install Italc Di Windows XP

Tutorial sharing koneksi internet menggunakan wifi pada windows 7

Pengertian Access Point Apa Fungsi Access Point?

INSTALASI ACTIVE DIRECTORY

Berinternet Dengan Telkomnet Instan

A. INSTALLASI SOFTWARE

Buku Panduan bagi Pengguna MODEM USB Model : BRG-U100 Ver. USB B

Modul 6 INSTALASI DAN KONFIGURASI DHCP SERVER SERTA ROUTING KE INTERNET DARI CLIENT

BAB IV PEMBAHASAN. local area network (WLAN) yaitu jaringan Ad-Hoc dapat digunakan untuk keadaan

Biznet GIO Cloud Membangun VPN Client to Site

SHARING FILE. 3. Kemudian muncul jendela Sharing properties seperti pada gambar berikut.

HALAMAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR

Karena belum dibangunnya suatu jaringan komputer di kantor LIPI BAKOSURTANAL Bogor ini sangat menyulitkan dan menjadi penghambat untuk berjalannya sua

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

KONFIGURASI WLAN DENGAN MENGGUNAKAN AP

Transkripsi:

Modul 16 Percobaan 7 Sistem Komunikasi Bluetooth Untuk Tranmisi Data 16.1. Tujuan - Mengetahui Konfigurasi WPAN dengan Bluetooth - Mengetahui Indikator Kerja WPAN dengan Bluetooth - Mengetahui aplikasi Bluetooth 16.2. Peralatan - 2 buah USB Bluetooth - 2 buah PC desktop/laptop - 1 buah Ponsel dengan fasilitas Bluetooth - Windows XP Services Pack 2 atau 1 16.3 Teori penunjang 16.3.1 Pengertian Bluetooth Bluetooth adalah sebuah teknologi komunikasi wireless (tanpa kabel) yang beroperasi dalam pita frekuensi 2,4 GHz unlicensed ISM (Industrial, Scientific and Medical) dengan menggunakan sebuah frequency hopping tranceiver yang mampu menyediakan layanan komunikasi data dan suara secara real-time antara host-host bluetooth dengan jarak jangkauan layanan yang terbatas. Bluetooth sendiri dapat berupa card yang bentuk dan fungsinya hampir sama dengan card yang digunakan untuk wireless local area network (WLAN) dimana menggunakan frekuensi radio standar IEEE 802.11, hanya saja pada bluetooth mempunyai jangkauan jarak layanan yang lebih pendek dan kemampuan transfer data yang lebih rendah. Pada dasarnya bluetooth diciptakan bukan hanya menggantikan atau menghilangkan penggunaan kabel didalam melakukan pertukaran informasi, tetapi juga mampu menawarkan fitur yang baik untuk teknologi mobile wireless dengan biaya yang relatif rendah, konsumsi daya yang rendah, interoperability yang menjanjikan, mudah dalam pengoperasian dan mampu menyediakan layanan yang bermacam-macam. Bluetooth menggunakan salah satu dari dua jenis frekuensi Spread Specturm Radio yang digunakan untuk kebutuhan wireless. Jenis frekuensi yang digunakan adalah Frequency Hopping Spread Spedtrum (FHSS), sedangkan yang satu lagi yaitu Direct Sequence Spread Spectrum (DSSS) digunakan oleh IEEE802.11xxx. Transceiver yang digunakan oleh bluetooth bekerja pada frekuensi 2,4 GHz unlicensed ISM (Industrial, Scientific, and Medical). 16.3.2 Aplikasi dan Layanan Protokol bluetooth menggunakan sebuah kombinasi antara circuit switching dan packet switching. Bluetooth dapat mendukung sebuah kanal data asinkron, tiga kanal suara sinkron simultan atau sebuah kanal dimana secara bersamaan mendukung layanan data asinkron dan suara sinkron. Setiap kanal suara mendukung sebuah kanal suara sinkron 64 kb/s. Kanal asinkron dapat mendukung kecepatan maksimal 723,2 kb/s asimetris, dimana untuk arah 1

sebaliknya dapat mendukung sampai dengan kecepatan 57,6 kb/s. Sedangkan untuk mode simetris dapat mendukung sampai dengan kecepatan 433,9 kb/s. Sebuah perangkat yang memiliki teknologi wireless bluetooth akan mempunyai kemampuan untuk melakukan pertukaran informasi dengan jarak jangkauan sampai dengan 10 meter (~30 feet), bahkan untuk daya kelas 1 bisa sampai pada jarak 100 meter. Sistem bluetooth menyediakan layanan komunikasi point to point maupun komunikasi point to multipoint. Produk bluetooth dapat berupa PC card atau USB adapter yang dimasukkan ke dalam perangkat. Perangkat-perangkat yang dapat diintegerasikan dengan teknologi bluetooth antara lain : mobile PC, mobile phone, PDA (Personal Digital Assistant), headset, kamera digital, printer, router dan masih banyak peralatan lainnya. Aplikasiaplikasi yang dapat disediakan oleh layanan bluetooth ini antara lain : PC to PC file transfer, PC to PC file synch (notebook to desktop), PC to mobile phone, PC to PDA, wireless headset, LAN connection via ethernet access point dan sebagainya. Contoh modul aplikasi beberapa peralatan yang kemungkinan dapat menggunakan teknologi bluetooth dapat dilihat seperti Gambar 16.1 di bawah ini. Gambar 16.1. Dalam transceiver bluetooth ada tiga kelas pembagian daya yaitu : Daya kelas 1 beroperasi antara 100 mw (20dBm) dan 1mW (0dBm) dan didesain untuk peralatan dengan jangkauan yang jauh hingga 100m. Daya kelas 2 beroperasi antara 2,5 mw (4dBm) dan 0,25mW (-6dBm) dan didesain untuk peralatan dengan jangkauan yang jauh hingga 10m. Daya kelas 3 beroperasi pada 1 mw (0dBm) dan didesain untuk peralatan dengan jangkauan pendek atau sekitar 1m. 16.4. Langkah-langkah Percobaan Windows XP Services Pack 2 16. 4.1 Instalasi Awal Pada sub bab ini akan dijelaskan tentang instalasi perangkat Bluetooth dengan komputer. Apabila windows anda menggunakan windows XP dengan Service Pack 2 maka USB Bluetooth ini bisa langsung Plug And Play, yaitu lansung di pasang di USB port dan bisa langsung digunakan. Ketika anda memasang USB Bluetooth maka pada System tray akan 2

muncul icon seperti yang terlihat pada Gambar 16.2 dengan lingkaran merah, kemudian dengan mengklik pada ikon itu pilihan menu akan tampil seperti pada Gambar 16.3. Gambar 16.2. Icon Bluetooth pada system tray Gambar 16.3. pilihan menu icon Bluetooth 16.4.2. Transfer Data Dengan Bluetooth Sebelum mentransfer file antar komputer dengan device lain, hal pertama yang harus dilakukan adalah melakukan Pair antara komputer dengan komputer lain/ device lain.. Pair dapat diartikan sebagai kesepakayan antara dua device untuk saling berhubungan. Proses ini hanya perlu dilakukan sekali saja pada saat pertama kali. Berikut cara melakukan Pair Pada Windows XPdengan service pack 2 : 1. Kembali ke komputer kita (Bluetooth kita). Pilih menu Add a Bluetooth Device pada pilihan menu icon ( Gambar 16.3 ). 2. Setelah muncul Gambar 16.4. beri tanda check pada pilihan My device is set up and ready to be found. Sebelumnya pastikan Bluetooth lawan telah siap. Gambar 16.4. Kotak dialog Pair 3

3. Selanjutnya klik next, dan tunggu hingga Bluetooth lawan ditemukan. 4. Setelah ditemukan pilih Bluetooth lawan yang diinginkan dan klik next, seperti pada Gambar 16.5. Gambar 16.5. Komputer lawan terdeteksi 5. Setelah itu akan muncul kotak dialog passkey, pilih pilihan yang tersedia, menggunakan passkey atau tidak. Passkey bertindak seperti password, bila diisi maka Bluetooth lawan juga harus mngisi dengan passkey yang sama. Kemudian klik next dan tunggu hingga selesai. Klik Finish untuk mengakhiri. Setelah proses Pair selesai, maka komputer siap untuk transfer data. Berikut cara transfer data menggunakan Bluetooth: 1. Pada Bluetooth lawan pilh Receive a File pada menu pilihan setelah mengklik icon pada system tray (Gambar 16.3). Komputer ini akan memunculkan kotak dialog yang menyatakan bahwa ia menunggu kiriman file. 2. Ketika itu kembali ke komputer kita dan pilih menu Send a File pada menu pilihan setelah mengklik icon pada system tray (Gambar 16.3). 3. klik tab Browse untuk memilih Bluetooth lawan yang akan kita kirimi file. Beri check pada use passkey untuk menggunakan passkey atau sebaliknya tidak memberi cek apabila tidak menggunakan passkey. (Gambar 16.6). Kemudian klik Next. Gambar 16.6. Memilih Device tujuan 4

4. Berikutnya akan tampil kotak dialog untuk memilih mana file yang akan kita kirim. Klik Browse untuk mencarinya. Dan klik next maka file langsung ditransfer dan klik Finish untuk mengakhiri. (Gambar 16.7) Gambar 16.7. Penetuan file yang akan dikirim 5. Di komputer lawan akan tampil kotak dialog bahwa komputer 1 mengirim file dengan nama xxx dan kita bisa menentukan lokasi dimana kita menyimpan file tersebut dengan mengeklik tab Browse. (Gambar 16.8) 6. Selanjutnya klik next dan Finish, maka file sudah terkirim Gambar 16.8. Penentuan lokasi file akan disimpan 5

16.3.3. Personal Area Network (PAN) Dengan Bluetooth, kita juga dapat membangun jaringan nirkabel. Jaringan komputer yang menggunakan Bluetooth ini dikenal dengan sebutan Personal Area Network (PAN). Jumlah maksimum komputer yang dapat berhubungan adalah 8, yakni 1 komputer sebagai master dan 7 lainnya sebagai slave. Sebuah PAN dapat dikonfigurasi dengan tipe Ad Hoc maupun dengan tipe Acces Point. Gambar 16.9 Namun pada modul ini akan dibahas konfigurasi dengan tipe Ad Hoc.Untuk membangun PAN Bluetooth dengan tipe Ad Hoc maka diperlukan minimal 2 buah komputer dengan fasilitas Bluetooth. Berikut cara membangun PAN Bluetooth dengan tipe Ad Hoc pada Windows XP services Pack 2 : 1. Pertama kali lakukan setting IP pada properties di control panel > network connections > Bluetooth network connections. Caranya klik kanan pada iconnya seperti terlihat pada Gambar 16.10 berikut :. 6

Gambar 16.10. Windows explore 2. Kemudian akan muncul kotak dialognya dan pilih TCP/IP kemudian klik propertiesnya. (Gambar 16.11) Gambar 16.11. Kotak Dialog Bluetooth network properties 3. Lakukan setting IP addressnya sesuai dengan yang anda inginkan, misal 192.168.5.1, setelah selesai klik ok. ( Gambar 16.12) 7

Gambar 16.12. Setting IP Address 4. Setting IP address komputer lain sehingga berada dalam range dan class yang sama. 5. Klik 2X icon Bluetooth network connections, maka akan muncul kotak dialog Bluetooth Personal Area Network Devices. Kemudian klik add untuk memilih lawan koneksi. Lanjutkan proses hingga Bluetooth komputer lain ditemukan. Pilih komputer yang terdeteksi dan klik connect dan tunggu hingga proses selesai. (Gambar 16.13). Gambar 16.13. Kotak dialog Bluetooth Personal Area Network Devices 8

6. Sekarang komputer sudah terhubung dalam PAN dan bisa melakukan Sharing, hal ini bisa di cek di My Network Places > Entire Network, disitu nama komputer lawan akan muncul (Gambar 16.14) Gambar 16.14 Sharing File Windows selain Windows XP services Pack 2 Instalasi awal Berbeda dengan Windows XP services Pack 2 yang hanya Plug and Play, disini kita harus menginstal softwarenya terlebih dahulu. Berikut langkah langkah instalasi : 1. Instal terlebih dahulu software dan driver Bluetooth yang digunakan. Jangan memasang USB bluetooth sebelum ada permintaan dari proses instalasi. 2. Pasang Bluetooth pada port USB ketika ada permintaan saat proses instalasi. 3. Lanjutkan proses instalasi sampai selesai. 4. Setelah proses instalasi selesai, anda akan menemukan logo Bluetooth pada system tray sepert komputer dan pada desktop komputer. (Gambar 16.2) 5. Setelah proses instalasi selesai, klik 2x icon My Bluetooth Places pada desktop untuk setting nama dan memilih services apa saja yang dijalakan di Bluetooth. (Gambar 16.15) Gambar 16.15 Icon My Bluetooth Place 9

16.5 Transfer Data dengan Bluetooth Seperti pada percobaan 4.2 harus dilakukan proses Pair terlebih dahulu. Berikut Lnagkah langkah melakukan Pair Pada Windows selain Windows XP service pack 2 : 1. Pastikan Bluetooth telah terinstall dengan benar. 2. Klik icon My Bluetooth Places yang terdapat pada desktop komputer. Selanjutnya pilih View devices in range yang terdapat pada submenu. 3. Jika ada Bluetooth lain yang sedang aktif dalam jangkauan maka nama Bluetooth tersebutt akan teridentifikasi asalnya, apakah dari notebook, komputer lain atau seluler. 4. klik kanan pada nama Bluetooth yang terdeteksi dan pilih menu Pair Device. Selanjutnya Bluetooth yang terdeteksi kita sebut Bluetooth lawan.(gambar 16.16) 5. Berikutnya akan muncul kotak dialog Bluetooth PIN Code Request. Masukkan PIN yang anda inginkan. (Gambar 16.17) 6. Selanjutnya pada komputer lawan akan muncul keterangan pada icon Bluetooth yang ada di system tray yang menunjukkan peringatan untuk memberikan respon. 7. klik icon tersebut dan masukkan PIN yang sama seperti di komputer 1. Tunggu hingga proses selesai. Gambar 16.16 Pair device 10

Gambar 16.17 PIN request Setelah proses Pair selesai, maka komputer siap untuk transfer data. Berikut cara transfer data menggunakan Bluetooth : 1. Pilih file yang hendak di transfer. 2. klik kanan file tersebut dan pilih menu Send To > Bluetooth > pilih nama bluetooth lawan. Proses transfer data ini hanya berhasil jika komputer lawan mau menerima file tersebut dengan cara memberikan ototrisasi. 3. file hasil transfer dapat ditemukan pada folder Bluetooth Exchange Folder di My Bluetooth Places komputer lawan. (Gambar 16.16) 16.5.1. Personal Area Network Tipe Ad Hoc Langkah langkah setting Personal Area Network Tipe Ad Hoc 1. Klik kanan pada icon bluetooth yang ada di system tray. Pilih menu Advanced Configuration. (Gambar 16.18) 2. Selanjutnya akan muncul kotak dialog Bluetooth Configuration.Klik tab Local Services. 3. Pada bagian Services name klik tombol Properties. 4. pada tab General anda akan melihat bagian Select the type of service to offer remote devices. Pilih Allow others devices to create private network with this computer. Kemudian klik OK.(Gambar 16.19) 5. berikutnya sama dengan langkah 1 sampai 4 padacobaan 4.3. setting PAN tipe Ad Hoc pada Windows X:P services pack 2 ( setting IP address). 6. Klik menu Entire Bluetooth Neighborhood dan pilih komputer lawan kemudian klik 2x Network Access pada menu servis-servis yang ada. 7. Tunggu proses hingga selesai apabila berhasil akan ada logo yang menunjukkan telah terkoneksi dan anda siap untuk sharing file. Gambar 16.18 Advanced Configuration 11

Gambar 16.19 Bluetooth Properties 16.6. Pengukuran 1. Pengaruh Jarak Terhadap Koneksi Pada pengukuran pertama ini kita mengukur pengaruh jarak terhadap transfer data pada Bluetooth. Lakukan transfer data dengan ketentuan jarak seperti di bawah : NO JARAK ( M ) PENGAMATAN* 1 10 2 20 3 30 4 40 5 50 6 7 *Beri hasil pengamatan, misalnya: apakah transfer file berhasil, delay yang dialami, dll. 2. Pengaruh obstacle terhadap koneksi Pada pengukuran ini kita akan menggunakan tembok sebagai obstacle transmisi data. Lakukan transfer data dengan ketentuan obstacle seperti di bawah : 12

NO OBSTACLE JARAK (M) BIT RATE* 1 1 tembok 2 2 tembok 3 4 5 6 7 *Untuk mengamati laju bit, gunakan Windows Task Manager yang dapat dipanggil dengan menekan bersama-sama CTRL+ALT+DEL dan kemudian pilih Tab Networking. Catatan : Ada beberapa kendala dalam transfer Bluetooth melalui Windows Services Pack 1 ke Windows Services Pack 2. Untuk konfigurasi PAN tipe Acces Point dibutuhkan sofware tambahan yaitu BlueSoliel. 13