LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LEBAK NOMOR 37 TAHUN 2000 T E N T A N G PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN 2000 KABUPATEN LEBAK

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR : 13 TAHUN : 2003 SERI : D PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR : 2 TAHUN 2003 TENTANG

DENGAN RAKHMAT TUHANYANG MAHA ESA WALIKOTA YOGYAKARTA

NOMOR : 13 TAHUN : 2003 SERI : D PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR : 2 TAHUN 2003 TENTANG

P E R A T U R A N D A E R A H

TENTANG PEMERINTAH KOTA SURAKARTA PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA NOMOR : 2 TAHUN 2003 PENETAPAN SISA PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

LEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

BUPATI BADUNG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG,

LEMBARAN DAERAH KOTA YOGYAKARTA. (Berita Resmi Kota Yogyakarta)

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 2 TAHUN 2002 T E N T A N G

PEMERINTAH PROPINSI RIAU PERATURAN DAERAH PROPINSI RIAU NOMOR 3 : TAHUN 2000

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 2 TAHUN 2001 T E N T A N G

LEMBARAN DAERAH KOTA SURAKARTA NOMOR : 4 TAHUN : 2003 SERI : D NOMOR : 4 PEMERINTAH KOTA SURAKARTA PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA

LEMBARAN DAERAH KOTA SURAKARTA NOMOR : 3 TAHUN : 2002 SERI : D NOMOR : 2 PEMERINTAH KOTA SURAKARTA PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA NOMOR 3 TAHUN 2002

PEMERINTAH KABUPATEN BATANG HARI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK

LEMBARAN DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT NOMOR 4 TAHUN 2002 PERATURAN DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT NOMOR 4 TAHUN TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANTUL NOMOR : 14 TAHUN 2002 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN BANTUL TAHUN ANGGARAN 2002

PERATURAN DAERAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II BANDUNG NOMOR : 2 TAHUN 1999 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA BANDUNG PERATURAN DAERAH KOTA BANDUNG NOMOR : 17 TAHUN 2002 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANDUNG NOMOR : 04 TAHUN 2000 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 1999/2000

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR : 6 TAHUN 2004 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN BADUNG TAHUN ANGGARAN 2003

PERATURAN DAERAH KOTA KUPANG NOMOR 4 TAHUN 2000 TENTANG SISA PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 1999/2000 DENGAN

LEMBARAN DAERAH KOTA SURAKARTA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR JAWA TIMUR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PASURUAN NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANJAR NOMOR 02 TAHUN 2004 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2003

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUNGAN NOMOR 11 TAHUN 2003 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2003

PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG TAHUN 2006 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 15 TAHUN 2006 TENTANG

PERATURAN DAERAH PROPINSI JAWA TENGAH NOMOR : 11 TAHUN 2001 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH PROPINSI JAWA TENGAH

PERATURAN DAERAH KABUPATEN REMBANG NOMOR 11 TAHUN 2006 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2005

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH TAHUN 2006 NOMOR 1 SERI A NOMOR 1 PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

LEMBARAN DAERAH KOTA YOGYAKARTA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 3 TAHUN 2006 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BEKASI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BERAU

NOMOR : 11 TAHUN : 2004 SERI : D PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR : 2 TAHUN 2004 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANJARBARU NOMOR : 11 TAHUN 2001 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2001

SALINAN LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR : 6 TAHUN 2004 SERI : A PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR 6 TAHUN 2004 TENTANG

LEMBARAN DAERAH. Negara Republik Indonesia Tahun 1994 Nomor 62, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3952);

PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TUBAN NOMOR 02 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II PURBALINGGA NOMOR 1 TAHUN 1998 SERI D NO. 1

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LEBAK

PERATURAN DAERAH KABUPATEN REMBANG NOMOR 18 TAHUN 2007 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2006

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KLUNGKUNG NOMOR 4 TAHUN 2001 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 8 TAHUN 2002 TENTANG PENETAPAN PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN BADUNG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG NOMOR 30 TAHUN 2001 SERI D. 6 PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG NOMOR 23 TAHUN 2001

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 1 TAHUN 2002 TENTANG PENETAPAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN BADUNG TAHUN ANGGARAN 2002

PEMERINTAH KABUPATEN LANDAK

LEMBARAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 5 TAHUN 2000 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN BADUNG TAHUN ANGGARAN 2000

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DATI II TANJUNG JABUNG NOMOR 3 TAHUN 1999 TENTANG

L E M B A R A N D A E R A H

PEMERINTAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II YOGYAKARTA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUKAMARA NOMOR : 09 TAHUN 2004

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI JAYAPURA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SLEMAN NOMOR 1 TAHUN 2006 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2006

PEMERINTAH KOTA BATU PERATURAN DAERAH KOTA BATU NOMOR 11 TAHUN 2011

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG Nomor : Tahun 2006 Serie : Nomor : PEMERINTAH KABUPATEN MAGELANG

PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NOMOR 3 TAHUN 2010 TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2009

PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NOMOR 3 TAHUN 2005 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2004

L E M B A R A N D A E R A H

PEMERINTAH KABUPATEN PARIGI MOUTONG

PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NOMOR 2 TAHUN 2005 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2005 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

LEMBARAN DAERAH KOTA YOGYAKARTA (Berita Resmi Kota Yogyakarta) Nomor : 69 Tahun 2004 Seri : D

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2013 NOMOR 31 SERI A

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK

KABUPATEN WONOGIRI NOMOR : 11 TAHUN 2007 SERI D NOMOR 9 PERATURAN DAERAH KABUPATEN WONOGIRI NOMOR 11 TAHUN 2007 T E N T A N G

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

PEMERINTAH KOTA PASURUAN PERATURAN DAERAH KOTA PASURUAN NOMOR 28 TAHUN 2011 TENTANG

BUPATI JEMBRANA PERATURAN BUPATI JEMBRANA NOMOR 33 TAHUN 2011 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT

PEMERINTAH KOTA BATU PERATURAN DAERAH KOTA BATU NOMOR 9 TAHUN 2009

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 7 TAHUN 2007 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 7 TAHUN 2007 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN LINGGA

PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA TAHUN 2006 NOMOR 19 SERI A NOMOR SERI 14 PERATURAN DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA NOMOR 16 TAHUN 2006

PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NOMOR 7 TAHUN 2009 TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2008

BERITA DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA TAHUN 2007 NOMOR 1 SERI A NOMOR 1 PERATURAN BUPATI HULU SUNGAI UTARA NOMOR 1 TAHUN 2007 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN S U M E D A N G NOMOR 43 TAHUN 1999 SERI D. 33 PERATURAN DAERAH KABUPATEN S U M E D A N G NOMOR 8 TAHUN 1999

PEMERINTAH KABUPATEN BOJONEGORO

PERATURAN DAERAH PROPINSI LAMPU NG NOMOR 02 TAHUN 2003 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH PROPINSI LAMPUNG TAHUN ANGGARAN 2002

TENTANG BUPATI PATI,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PASURUAN NOMOR 5 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR

- 2 - LEMBARAN DAERAH KABUPATEN TABALONG TAHUN 2010 NOMOR 16

WALIKOTA BATAM PERATURAN DAERAH KOTA BATAM NOMOR 11 TAHUN 2001 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2001

Transkripsi:

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK NOMOR : 4 TAHUN 2003 PPEERRAATTUURRAANN DDAAEERRAAHH KKAABBUUPPAATTEENN LLEEBBAAKK NNOOMOORR 22 TTAAHHUUNN 22000033 TTEENNTTAANNGG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN LEBAK TAHUN ANGGARAN 2002 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LEBAK, Menimbang : a. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 36 ayat (3) Undangundang Nomor 105 Tahun 2000 tentang Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah. Pemerintahan Daerah setiap akhir tahun anggaran wajib membuat perhitungan APBD ; b. bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten Lebak Tahun Anggaran 2002 yang telah berakhir masa anggotanya sehingga perlu dilakukan perhitungan antara realisasi penerimaan dengan anggaran penerimaan dan realisasi pengeluaran dengan anggaran pengeluaran ; c. bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut di atas perlu dilakukan Perhitungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Lebak Tahun Anggaran 2002 yang ditetapkan dengan Peraturan Daerah. Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 60, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3839) 2. Undang-undang Nomor 25 Tahun 1999 tentang Perimbangan Kuangan Antara Pemerintah Pusat dan Daerah (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 72,

16 Tambahan Lembaran Negara Nomor 3848 ; 3. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2000 Tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 21 Tahun 1997 tentang Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 130, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3988) ; 4. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2000 tentang Pembentukan Provinsi Banten (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4010) ; 5. Undang-undang Nomor 34 Tahun 2000 tentang Perubahan atas Undang-undang Nomor 18 Tahun 1997 Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4048) ; 6. Peraturan Pemerintah Nomor 104 Tahun 2000 tentang Dana Perimbangan (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 201, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4021) ; 7. Peraturan Pemerintah Nomor 105 Tahun 2000 tentang Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Negara (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 202, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4022) ; 8. Peraturan Pemerintah Nomor 106 Tahun 2000 tentang Pengelolaan dan Pertanggungjawban Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 203, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4023) ; 9. Peraturan Pemerintah Nomor 108 Tahun 2000 tentang Tata Cara Pertanggungjawaban Kepala Daerah (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 209, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4027) ; 10. Peraturan Pemerintah Nomor 109 Tahun 2000 tentang Kedudukan Keuangan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 210, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4028) ; 11. Keputusan Presiden Nomor 131 Tahun 2001 tentang Dana Alokasi Umum Daerah Provinsi, Daerah Kabupaten dan Kota Tahun Anggaran 2002 ; 12. Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ; 13. Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 4 Tahun 2000 tentang Tata Cara dan Teknik Penyusunan Peraturan Daerah dan Penerbitan Lembaran Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Lebak Tahun 2000 Nomor 4 Seri D) ;

17 14. Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 30 Tahun 2001 tentang Rencana Strategis Kabupaten Lebak Tahun 2001-2005 (Lembaran Daerah Kabupaten Lebak Tahun 2001 Nomor 63 Seri D) ; 15. Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 1 Tahun 2002 tentang Penetapan Anggaran Pendapatan Daerah (APBD) Kabupaten Lebak (Lembaran Daerah Kabupaten Lebak Tahun 2002 Nomor 1 Seri A) ; 16. Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 4 Tahun 2002 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Lebak (Lembaran Daerah Kabupaten Lebak Tahun 2002 Nomor 8 Seri D) ; 17. Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 17 Tahun 2002 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Lebak Tahun 2002 Nomor 21 Seri A) ; Dengan persetujuan DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN LEBAK MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN DAERAH KABUPATEN LEBAK TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN LEBAK TAHUN ANGGARAN 2002. BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan Daerah ini, yang dimaksud dengan : 1. Daerah adalah Kabupaten Lebak ; 2. Pemerintah Daerah adalah Pemerintah Kabupaten Lebak ; 3. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah yang selanjutnya disebut APBD adalah suatu rencana tahunan daerah yang ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah tentang APBD ; 4. Penerimaan Daerah adalah semua penerimaan Kas Daerah dalam periode tahunan anggaran tertentu ;

18 5. Pengeluaran Daerah adalah semua pengeluaran Kas Daerah dalam periode tahunan anggaran tertentu ; 6. Sisa Lebih Perhitungan APBD adalah selisih lebih realisasi pendapatan terhadap realisasi belanja Daerah dan merupakan komponen pembiayaan. BAB II ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH Pasal 2 Jumlah Perhitungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2001. a. PENDAPATAN - Realisasi Anggaran Pendapatan Rp. 257.603.273.453.84 b. BELANJA - Realisasi Anggaran Belanja Rutin...Rp. 161.870.436.875.01 - Realisasi Anggaran Belanja Pembangunan.Rp. 75.831.883.212.99 Jumlah Realisasi Belanja Rp. 237.702.320.088.00 Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Rp. 19.900.953.365.84 Pasal 3 Jumlah Realisasi Anggaran Pendapatan dan Realisasi Belanja Urusan Kas dan Perhitungan Tahun Anggaran 2002 adalag sebagai berikut : a. Realisasi Anggaran Pendapatan - Pendapatan..Rp. 16.229.368.274.00 b. Realisasi Anggaran Belanja - Rutin..Rp. 17.319.225.389.30 Sisa Perhitungan Urusan Kas dan Perhitungan berjumlah Rp. 1.089.857.115.30 Pasal 4 (1) Ringkasan Perhitungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 dan Pasal 3, menurut C-1/A adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiran 1 Peraturan Daerah ini ;

19 (2) Bentuk dan Susunan Perhitungan Kas dan Pencocokan antara Sisa Kas dan Sisa Perhitungan APBD menurut CII adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Peraturan Daerah ini ; (3) Rincian dan ringkasan Perhitungan APBD sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah : a. Lampran Peraturan Daerah (CII) sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Peraturan Daerah ini ; b. Perhitungan Pendapatan (CI) sebagaimana tercantum dalam Lampiran IV Peraturan Daerah ini ; c. Ringkasan Perhitungan Pendapatan (Lampiran C/I sebagaimana tercantum dalam Lampiran V Peraturan Daerah ini ; d. Perhitungan Belanja Rutin (Lampiran C/I/R) sebagaimana tercantum dalam lampiran VI Peraturan Daerah ini ; e. Ringkasan Perhitungan Belanja Rutin (C/I/R) sebagaimana tercantum dalam Lampiran VII Peraturan Daerah ini ; f. Perhitungan Belanja Pembangunan (C/I/P) sebagaimana tercantum dalam Lampiran VIII Peraturan Daerah ini ; g. Ringkasan Perhitungan Belanja Pembangunan (Lampiran C/I/P) sebagaimana tercantum dalam Lapiran IX Peraturan Daerah ini. (4) Rincian Urusan Kas dan Perhitungan (UKP) sebagaimana dimaksud Pasal 2 yaitu : a. UKP Penerimaan menurut C/I/P/UKP adalah sebagaimana Lampiran X Peraturan Daerah ini ; b. UKP Belanja menurut C/I/B/UKP adalah sebagaimana Lampiran XI Peraturan Daerah ini. Pasal 5 Lampiran-lampiran sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Daerah ini.

20 BAB III KETENTUAN PENUTUP Pasal 6 Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Kabupaten Lebak. Diundangkan di Rangkasbitung Pada tanggal 30 April 2003 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LEBAK, Disahkan di Rangkasbitung Pada tanggal 30 April 2003 BUPATI LEBAK, ttd. H. MOCH YAS A MULYADI ttd. Drs. H. NARASOMA Pembina Utama Muda NIP. 480 066 774 LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LEBAK TAHUN 2003 NOMOR 4 SERI A.