SMK-TI TRAINING AND CERTIFICATION APLIKASI INTERNET ISI. Aplikasi Internet Modul 2. Team Training SMK TI 27

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN RESMI PRAKTIKUM PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI MODUL 6 INTERNET

Internet dan Aplikasi WEB. Program Studi Manajemen Informatika

PENGENALAN INTERNET. INTERNET - INTERnational NETworking - INTERconnected NETworking

INTERNET. INTERconnected NETworking. INTERnational NETworking

INTERNET SEBAGAI TOOL

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM DASAR KOMPUTER MODUL6 INTERNET

Pengenalan Internet. Arrummaisha A

PENGENALAN INTERNET. Pertemuan X Konsep Internet Kegunaan Internet Sejarah Internet

Pertemuan 3. PENGENALAN INTERNET Oleh : Julham Afandi

Pertemuan I. Ali Tarmuji, S.T., M.Cs. Fiftin Noviyanto, S.T., M.Cs.

Internet dan World Wide Web

SOAL LATIHAN 2 - INTERNET. 1. Salah satu web browser yang mengakses web yang populer saat ini adalah A

JARINGAN KOMPUTER PENDAHULUAN STMIK TASIKMALAYA

Modul ke: Aplikasi komputer. Pengantar Internet dan . 14Fakultas FASILKOM. Wardhana., S.Kom., S.T., MM. Program Studi MKCU

Modul ke: Aplikasi Komputer. Pengantar Internet. Fakultas Teknik. Dian Anubhakti, M.Kom. Program Studi Teknik Arsitektur.

Aplikasi Dasar Internet

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : PENGANTAR INTERNET. Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

Tujuan Pembangunan Jaringan Komputer. mengantarkan informasi secara tepat dan akurat dari sisi pengirim ke sisi penerima

Browsing dan Searching Tanggal : 11 Maret 2009

BAHAN MATERI KELAS 9 INTERNET

Komputer Perkantoran. Internet. Salhazan Nasution, S.Kom

Komputer Perkantoran. Salhazan Nasution, S.Kom

BAB II LANDASAN TEORI

Aplikasi Komputer. Pengenalan Internet. Miftahul Fikri, M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Manajemen.

JARINGAN Pengertian jaringan node Topologi jaringan a. Topologi Jaringan Mesh Kelebihan : Kekurangan

BAB I PENDAHULUAN Sejarah Internet Pengertian Internet

BAB X INTERNET. Gambar Timeline Internet

BAB III INTERNET LABORATORIUM MANAJEMEN MENENGAH 30

BERBAGAI KOMPONEN INTERNET

Pengenalan Internet dan Protokol HTTP

Layanan Jaringan RIJAL FADILA L H

INTERNET. Apakah Internet itu?

JARINGAN KOMPUTER. APA ITU JARINGAN COMPUTER PENGGUNA JARINGAN COMPUTER Business application Home application Mobile users

Modul TIK Kelas XI SMA Negeri 1 Salatiga

BAB I PENDAHULUAN. menghasilkan informasi. Untuk mendapatkan dan menghasilkan informasi,

PENGANTAR INTERNET & DESAIN WEB

Pengenalan Internet dan Protokol HTTP

Internet dan World Wide Web

TI dalam E-Commerce. Kerangka Lecture. E-Commerce - Definisi

IbM Pemanfaatan E-Commerce Dalam Memasarkan Hasil-Hasil Pertanian

Internet. Internet dapat diarekan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia,

Sejarah TIK. Minggu Ke - 2

Dasar Pemrograman Web. Pemrograman Web. Adam Hendra Brata

Pertemuan 1. Pengenalan Dasar Web

Pemrograman Web Teori. Sejarah dan Perkembangan Internet

BAB I PENDUHULUAN. Dimulai sejak tahun 1989, World Wide Web atau WWW masa kini sudah

Pengenalan Internet. Ivan Maurits Fakultas Ilmu Komputer Gunadarma University Jakarta - Indonesia

Modul 13 Pengenalan Internet

WWW (World Wide Web) Adalah salah satu bentuk layanan yang dapat diakses melalui internet. Biasa disingkat sebagai Web. Merupakan sekumpulan

ULANGAN UMUM SEMESTER I TAHUN 2011/2012

Internet Semester Ganjil 2014 Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika.

BAB III LANDASAN TEORI. berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Contoh aplikasi

Internet. Pendalaman komponen internet. Rahma Farah N, M.Kom. Sistem Informasi Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer.

PENGERTIAN DASAR INTERNET

PENGENALAN INTERNET DAN TEKNOLOGI INTERNET

BAB 1. Pendahuluan. ada waktu dan tempat. Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa

Internet, Intranet, Ekstranet

APLIKASI BERBASIS WEB

1. Browsing. 1.1 Sejarah Internet

01. Pengenalan Internet

Pengantar E-Business dan E-Commerce

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

WEB1. Pertemuan Ke-1 (Konsep Dasar Web) S1 Teknik Informatika - Unijoyo 1

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

Pemrograman Web I (Mengenal. Web) Oleh : Devie Rosa Anamisa

Pengantar World Wide Web

DASAR-DASAR WEB DESIGN

BAB II LANDASAN TEORI

Alat Bahasa isyarat alat peraga gambar Bahasa verbal Teks (symbol atau huruf) Interaksi: Langsung Tidak langsung. sumber media tujuan

MENGIDENTIFIKASI BEBERAPA LAYANAN INFORMASI YANG ADA DI INTERNET. Nama : Ilham Dimas K Kelas : IX-4 No : 15

Jaringan Komputer. Pendahuluan

PEMROGRAMAN BERBASIS WEB DAN CONTOH BAHASA PROGRAM WEB SERTA CONTOH APLIKASI BERBASIS WEB

Intranet. PK2C : Week 02

LATIHAN SOAL UAS TIK GANJIL Pilihlah jawaban yang paling tepat dari soal di bawah ini dengan memberi tanda silang (x) pada lembar jawaban!!

LAYANAN DALAM INTERNET

TEKNOLOGI KOMUNIKASI

Aplikasi Dasar Internet

BAB II LANDASAN TEORI

Review Internet. Rijal Fadilah, S.Si

Pert 11 DASAR-DASAR WEB DESIGN

Pertemuan Ke-1 (Konsep Dasar Web) D3 Manajemen Informatika - Unijoyo 1

Computer Supported Cooperative Work

Transmission Control Protocol/ Internet Protocol).

A global network connecting millions of. or The Internet is millions of computers around the world connected to each other.

Konsep Pemrograman Internet dan Web

CTO PT Marvel Network Sistem, Jakarta CTO PT Xtreme Network Sistem, Samarinda Konsultan dan Tim Ahli Pustekkom Depdiknas Badan Pengawas Nasional

Pertemuan I SEJARAH TEKNOLOGI INTERNET YONO MAULANA S.KOM, MM

Dasar-dasar Web dan HTML Minggu I. Pemrograman Web - Rosa Ariani Sukamto

MENGENAL FTP (FILE TRANSFER PROTOCOL)

PEMROGRAMAN WEB. Agussalim

Interactive Broadcasting

Pengenalan IT dan Internet

Konsep Pemrograman Internet (1)

2. Protokol. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB. Dwi Hastuti Puspitasari., Skom, MMSi TEKNOLOGI KOMUNIKASI

Perkembangan teknologi terus mengalami kemajuan. Dari semua kemajuan yang signifikan yang dibuat oleh manusia sampai hari ini adalah perkembangan

Pengenalan Jaringan Komputer

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI. Teknologi TCP/IP adalah hasil penelitian dan pengembangan protocol

MODUL PERKULIAHAN. Pengenalan Internet

Transkripsi:

SMK-TI TRAINING AND CERTIFICATION APLIKASI INTERNET ISI Aplikasi Internet Modul 2 Team Training SMK TI 27

SMK-TI TRAINING AND CERTIFICATION Modul 2 APLIKASI INTERNET Team Training SMK TI 28

SMK-TI TRAINING AND CERTIFICATION Tujuan: Siswa dapat mengetahui dan menjelaskan mengenai konsep konsep dasar dari Internet. Siswa dapat menggunakan aplikasi dari Internet. Team Training SMK TI 29

APLIKASI INTERNET & JARINGAN PENGERTIAN INTERNET Secara mendasar, internet memiliki 2 macam pengertian, yaitu : Teknologi yang terbentuk berbasis TCP/IP berserta standar-standar yang umum digunakan. Jaringan komputer global yang menghubungkan jutaan komputer di dunia melalui jaringan komputer lokal sehingga memungkinkan pertukaran informasi antar pemakainya. Internet dapat terbentuk bila beberapa komputer pada satu atau lain lokasi geografis dihubungkan untuk memungkinkan terjadinya komunikasi antar komputer. SEJARAH INTERNET Jaringan komputer mulai berkembang sejak tahun 1969 dengan dilakukannya riset oleh DARPA (Defense Advance Research Project Agency), sebuah badan di bawah Departemen Pertahanan Amerika (ARPA) untuk mengembangkan jaringan komunikasi antar komputer dan pada tahun 1972 hasilnya telah didemonstrasikan berupa hubungan 40 buah komputer. Sekitar awal tahun 1980, ARPA terpecah menjadi dua yaitu ARPANET dan MILNET. Pada tahun 1986 terbentuk National Science Foundation Network (NSFNET) yang mengawali terbentuknya jaringan internet seperti sekarang ini. Titik terpenting dalam perkembangan internet ini terjadi pada tahun 1991 ketika NSF menghentikan pendanaan internet (NSFNET) dan mengijinkan lalu lintas komersial pada jaringan backbone miliknya. Sejak saat itulah teknologi internet terus berkembang hingga sekarang. Team Training SMK TI 30

Perkembangan Internet Hal hal yang menyebabkan internet dapat berkembang dengan pesat : Teknologi internet relatif cukup murah (terutama di luar negeri). Fleksibel, dalam arti para pengguna dapat memodifikasi protokol dan aplikasi yang ada untuk memenuhi kebutuhannya (misal : SMS, WAP, VOIP, dsb). Penggunaan protokol TCP/IP memungkinkan adanya sistem komunikasi yang independen terhadap perangkat keras ataupun perangkat keras jaringan tertentu. Sebuah fasilitas lain dari protokol TCP/IP, yaitu pengalamatan perangkat keras jaringan memungkinkan pengidentifikasian secara unik device yang ada. Respon waktu pertukaran data yang terjadi sanagt dapat ditolerir (cepat). Pada dasarnya, tujuan pembentukan jaringan komputer adalah supaya dua komputer atau lebih bisa berhubungan dan bila sudah bisa berkomunikasi dapat digunakan sesuai keinginan manusia. Catatan ; untuk lebih jelasnya mengenai sejarah internet ini bisa anda cari pada modul jaringan. Team Training SMK TI 31

APLIKASI INTERNET & JARINGAN Resources Sharing (Sharing File, Device, Data) Komunikasi dan informasi (E-Mail, Mailing Lists, Chat, Web, FTP, dsb) 1. Resource Sharing Sharing File (Data, Program) : Suatu data yang kita punya bisa dibaca atau diakses oleh user(pengguna komputer) lain yang telah terhubung melalui jaringan (Network). Sharing Device (CD-Drive, Harddisk, Printer) : Penggunaan suatu device bersama agar dapat meningkatkan efisiensi dan efektifitas kerja. 2. Komunikasi dan informasi E-Mail (Electronic Mail) E-Mail merupakan metode pengiriman dokumen atau file melalui jaringan internet. Tampilan Yahoo!mail Team Training SMK TI 32

Alasan penggunaan E-Mail : A) Murah B) Mudah, semua kegiatan pengiriman cukup dilakukan dari komputer. C) Cepat, pengiriman E-Mail rata rata hanaya memakan waktu dalam orde menit bahkan detik. Terdapat berbagai macam jenis aplikasi dari E-Mail ini, baik yang berbasis Windows (misal : Netscape Mail, Microsoft Outlook, Eudora dan Pegasus Mail), berbasis Web (misal : www.mailcity.com, www.hotmail.com, dsb), ataupun yang berbasis Linux (misal : Pine, dsb). World Wide Web (www) World Wide Web (www) merupakan bagian dari internet yang menyediakan berbagai jenis resource yang dapat ditampilkan oleh pengguna. Untuk World Wide Web (www) ini, pengguna harus menggunakan perangkat lunak (software) yaitu web browser yang dilengkapi dengan kemampuan multimedia (miswal : Internet Explorer, Netscape, dsb). Selain itu pengguna juga harus menentukan resource mana yang akan ditampilkan dengan memasukkan alamat internet yang disebut dengan URL (Uniform Resources Locators), contohnya : www.yahoo.com, www.catcha.co.id, dsb. Team Training SMK TI 33

Tampilan dari situs www.yahoo.com Ada berbagai jenis bidang resource yang tersedia dalam jaringan internet, mulai dari hiburan, informasi dunia, ekonomi, olah raga, dan lain lain. Resource yang ditampilkan tersebut disajikan dalam berbagai bentuk, di antaranya : teks, gambar, animasi, video dan audio. Aplikasi dari World Wide Web ini diantaranya : uploading homepage, downloading file, E-Mail, informasi teks dan gambar, search engine, SMS, dan lain lain. File Transfer Protocol (FTP) File Transfer Protocol (FTP) merupaka suatu cara yang mudah, murah dan cepat untuk mentransfer file atau arsip data dari server internet ke computer anda atau sebaliknya. Melalui program FTP yang juga disebut FTP Client, pemakai dapat mengatur pertukaran data dengan computer lain yang berjauhan Contoh dari FTP ini ada yang berbasis graphic/gui (Graphical User Interface), contohnya CuteFTP, WS-FTP, dan sebagainya ataupun aplikasi yang berbasis teks (DOS). Team Training SMK TI 34

Tampilan dari CuteFTP Chat Chat adalah suatu fasilitas dimana kita dapat berkomunikasi dengan orang lain dimanapun dia berada, baik satu orang ataupun banyak orang secara online (terhubung langsung) dan real time (pada saat itu juga). Chat ini mirip dengan telepon yang berfasilitas party line, namun kita hanya tinggal mengetikan apa yang hendak kita bicarakan. Aplikasi dari chat ini ada yang berbasis Windows (misal : MIRC, ICQ, dll yang hanya dapat berbicara pada server yang sama tetapi berbeda grup) dan yang berbasis teks yang hanya dapat berbicara pada server yang sama dan hanya pada satu grup. Team Training SMK TI 35

Tampilan dari mirc Aplikasi Internet Lainnya A) SMS (Short Message Service) ialah fasilitas pengiriman pesan dari internet ke handphone. SMS ini tidak bias dilakukan secara dua arah. B) WAP (Wireless Application Protocol) ialah fasilitas pengaksesan internet melalui handphone. WAP ini terbatas hanya untuk web site tertentu yang menggunakan protokol yang sama namun diramalkan protokol ini akan terus berkembang. C) VOIP (Voice Over Internet Protocol) ialah penggunaan telepon melalui intenet. VOIP merupakan teknologi penggabungan antara suara dan data. D) Tele Conference ialah seperti kita bertemu dengan orang lain untuk bertatap muka, tetapi dipisahkan oleh jarak dan waktu. Tele Conference ini merupakan teknologi penggabungan antara suara, data dan gambar. E) Mailing Lists merupakan pengembangan dari E-Mail, dimana melaui Mailing Lists ini kita dapat membentuk suatu grup tertentu dengan Team Training SMK TI 36

menggabungkan alamat alamat E-Mail orang orang yang akan bergabung ke dalam Mailing Lists tersebut. Team Training SMK TI 37